pengertian berita acara

2
(Berita acara merupakan sebuah dokumen resmi yang dijadikan sebagai bahan bukti kegiatan atau transaksi. Jika melihat dari pengertiannya bisa kita definisikan surat berita acara merupakan sebuah surat atau dokumen yang isinya berupa berita acara serah terima. Fungsi dari surat berita acara ini yakni untuk mencatat atau mendokumenkan telah terjadi kegiatan serah terima barang antar kedua belah pihak dan surat berita acara ini juga menjadi bukti jika terjadi perselisihan. Berikut ini kami hadirkan contoh surat berita acara. ) Surat Berita Acara KOP SURAT =========================================== BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG Pada hari ini tanggal _________ telah dilaksanakan serah terima barang : Buku Panduan Pendidik (BPP) 1. Nama : __________________ Pekerjaan : __________________ Alamat : __________________ Selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA (I) 2. Nama : __________________ N.I.P : __________________ Pekerjaan / Jabatan : __________________ Alamat : __________________ Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA (II) PIHAK PERTAMA menyerahkan barang berupa Buku Panduan Pendidik (BPP) kepada PIHAK KEDUA berdasarkan Nota Pesanaan tanggal __________________ . PIHAK KEDUA menerima barang Buku Panduan Pendidik (BPP) sesuai dengan mata pelajaran KTSP untuk meningkatkan ilmu pengetahuan siswa di Sekolah (sebutkan nama sekolahnya) kota Palembang.

Upload: ren-gmesza

Post on 25-Jan-2016

16 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengertian berita acara

(Berita acara merupakan sebuah dokumen resmi yang dijadikan sebagai bahan bukti kegiatan atau transaksi. Jika melihat dari pengertiannya bisa kita definisikan surat berita acara merupakan sebuah surat atau dokumen yang isinya berupa berita acara serah terima. Fungsi dari surat berita acara ini yakni untuk mencatat atau mendokumenkan telah terjadi kegiatan serah terima barang antar kedua belah pihak dan surat berita acara ini juga menjadi bukti jika terjadi perselisihan. Berikut ini kami hadirkan contoh surat berita acara. )

Surat Berita Acara

KOP SURAT

===========================================

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG

Pada hari ini tanggal _________ telah dilaksanakan serah terima barang : Buku Panduan Pendidik (BPP)

1. Nama : __________________Pekerjaan : __________________Alamat : __________________

Selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA (I)

2. Nama : __________________N.I.P : __________________Pekerjaan / Jabatan : __________________Alamat : __________________

Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA (II)

PIHAK PERTAMA menyerahkan barang berupa Buku Panduan Pendidik (BPP) kepada PIHAK KEDUA berdasarkan Nota Pesanaan tanggal __________________ .

PIHAK KEDUA menerima barang Buku Panduan Pendidik (BPP) sesuai dengan mata pelajaran KTSP untuk meningkatkan ilmu pengetahuan siswa di Sekolah (sebutkan nama sekolahnya) kota Palembang. Barang tersebut dalam keadaan baik dan sesuai dengan Nota Pesanan.

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

PIHAK KEDUA                                                                   PIHAK PERTAMA

__________________                                       __________________

Page 2: Pengertian berita acara