pengembangan jalur evakuasi banjir di gorontalo

Upload: indutnesia

Post on 07-Feb-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    1/10

    PENGEMBANGAN RUTE JALUR EVAKUASI

    BENCANA BANJIR DI KOTA GORONTALO

    DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI SISTEM

    INFORMASI GEOGRAFI (SIG)

    ANALISIS JURNAL

    Rahmad Hasan, Nawir Sune*, Tirtawati Abdjul**Program Studi Geografi Jurusan Universitas Negeri Gorontalo

    Oleh :

    Indah Ashlachal Ummah

    Pendidikan Geografi 2011 UNM

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    2/10

    JUDUL JURNAL

    Judul Jurnal ini adalah PENGEMBANGAN

    RUTE JALUR EVAKUASI BENCANA

    BANJIR DI KOTA GORONTALO DENGAN

    MEMANFAATKAN TEKNOLOGI SISTEMINFORMASI GEOGRAFI (SIG)

    Dapat dikatakan pada judul dan latar

    belakang jurnal ini berisi tentangpemanfaatan SIG untuk memperbaiki

    dampak bencana banjir.

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    3/10

    LATAR BELAKANG

    Kota Gorontalo rawan banjir, curah hujantinggi (106138mm/tH), dominanpedataran, permeabilitas tanah rendah,muka air tanah dangkal (1 2,25m) danalihfungsi hutan dijadikan perkebunan

    tanaman semusim. (Arifin dan Kasim. 2012).

    Kategori bencana yang berpotensi melandaKota Gorontalo adalah bencana banjir

    kurang tanggapnya masyarakat dalam menghadapibencana, banyak yang tidak tahu harus mengungsikemana dan akhirnya banyak yang menetapdirumah yang tergenang banjir.

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    4/10

    LATAR BELAKANG

    Usaha minimalisir banjir dengan merencanakanjalur evakuasi banjir di Kota Gorontalo yang

    terdiri dari 4 kecamatan

    Data spasial diantaranya adalah peta

    penggunaan lahan, peta kemiringan lereng dan

    peta zonasi banjir Kota Gorontalo.

    Menggunakan software arcgis 9.3 untuk

    analisis pembuatan jalur evakuasi banjir dari

    data spasial.

    Data yang diperoleh dalam penelitian adalah

    rute jalur evakuasi bencana banjir dari zona

    rawan tinggi banjir menuju tempat evakuasi

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    5/10

    TUJUAN

    pengembangan rute

    jalur evakuasi bencana

    banjir di Kota Gorontalodengan memanfaatkan

    teknologi sistem

    informasi geografi.

    masyarakat dapat

    mengetahui dimana

    saja daerah-daerah

    aman untuk

    mengungsi disaat

    terjadi bencana

    banjir.

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    6/10

    METODE

    Memverifikasi data spasial digitaldengan keadaan dilapangan agar

    terjamin kesesuaiannya

    Mendigitasi peta Rupa Bumi Indonesia(RBI). untuk mendapatkan peta tematik

    yang akan menjadi data turunan untuk

    digunakan sebagai acuan dalam

    pembuatan jalur evakuasi. Seperti jaringan

    jalan dan jaringan sungai dan datakemiringan lereng.

    Digitasi

    Peta

    Uji Kesesuaian

    Lapangan

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    7/10

    ANALISA

    Untuk menghasilkan rute jalur evakuasi bencanabanjir.

    Pertama, analisa untuk menentukan tempat

    evakuasi di tiap kecamatan.

    Kedua, analisa untuk membuat rute evakuasi

    menuju tempat-tempat yang telah ditentukan

    berdasarkan jaringan jalan, jaringan sungai, daerah

    rawan banjir, kemiringan lereng serta tata guna

    lahan.

    Penentuan Tempat Evakuasi

    Penentuan RUTE Evakuasi

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    8/10

    ANALISA

    Penentuan Rute EvakuasiMenggunakan dataspasial (peta rawanbanjir, peta jaringan

    jalan, peta jaringansungai, datakemiringan lereng)untuk dijadikan

    dasar pembuatanrute jalur evakuasibencana banjir.

    Faktor-faktor pertimbangan pemilihanjalur evakuasi banjir :

    Titik rawan sebagai titik terdekatdengan sungai dengan elevasi

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    9/10

    ANALISA

    Penentuan Tempat EvakuasiMenggunakan dataspasial sebagaiindikator analisistempat evakuasiyaitu peta landuseuntuk melihatkenampakan

    persebaran areapermukiman agardapat disesuaikandengan jalur.

    kriteria yang ditentukan dalampenentuan titik evakuasi, adalah :

    Berjarak 750 m dan/atau lebih tegaklurus dari sungai.

    Merupakan lahan terbuka sepertilapangan.

    Disesuaikan dengan sebaran areapemukiman

    Bisa berupa bangunan milikpemerintah Kota, Kecamatan dan/atauKelurahan

  • 7/21/2019 Pengembangan Jalur Evakuasi Banjir Di Gorontalo

    10/10

    TERIMA KASIH

    sekian