pengaruh ibu bekerja di luar kota terhadap...

17
PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP KENAKALAN REMAJA DI DESA LUWIJAWA KECAMATANJATINEGARA KABUPATEN TEGAL SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Ushuluddin Jurusan Tasawuf dan Psikoterapi Oleh : SURITNO NIM: 64411001 FAKULTAS USHULUDDIN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2011

Upload: vuongnga

Post on 03-Mar-2019

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP

KENAKALAN REMAJA DI DESA LUWIJAWA

KECAMATANJATINEGARA

KABUPATEN TEGAL

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana

Dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tasawuf dan Psikoterapi

Oleh :

SURITNO

NIM: 64411001

FAKULTAS USHULUDDIN

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO

SEMARANG

2011

Page 2: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

ii

Page 3: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

iii

PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP

KENAKALAN REMAJA DI DESA LUWIJAWA KECAMATAN

JATINEGARA KABUPATEN TEGAL

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana

Dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tasawuf dan Psikoterapi

Oleh :

SURITNO

NIM: 64411001

Semarang, 1 Juni 2011

Disetujui oleh

Pembimbing I Pembimbing II (Prof. DR. H Abdullah Hadziq, M.A) (Fitriyati. S.Psi. M.Si) NIP:19500103 197703 1 002 NIP:19690725 200501 2 002

Page 4: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

iv

PENGESAHAN

Skripsi saudara Suritno NIM. 06441101

telah dimunaqasyahkan oleh dewan penguji

skripsi Fakultas Ushuluddin Institut Agama

Islam Negeri Walisongo Semarang pada

tanggal :

23 Juni 2011

Dan telah diterima dan disahkan sebagai

salah satu syarat guna memperoleh gelar

sarjana dalam Ilmu Ushuluddin.

Ketua Sidang

H. Hasyim Muhamad, M.Ag NIP : 19720315 199703 1 002

Pembimbing I Penguji I

Prof. DR. H Abdullah Hadziq, M.A. Dra . Hj Fatim ah Usman M. Si NIP : 19500103 197703 1 002 NIP : 19560805 198503 2 001

Pembimbing II Penguji II

Fitriyati, S.Psi., M.Si. Hj. Arikhah, M.Ag. NIP : 19690725 200501 2 002 NIP : 19691129 199603 2 001

Sekretaris Sidang

Sulaiman Al Khumayi, M.Ag. NIP : 19730627 200003 1 003

Page 5: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

v

MOTTO

� ����������� � ��������� ����ִ������� !"���ִ# !$%&'(֠⌧+ , -�ִ☺'� ִ/ 0�� 1��

2345�� �6���7�8��� 9 :%;��� '/<��6=>?� @���� ���A�֠�B0

��DE�FH'+� ������6=>?���I 9 JK � L&�M�;

N8�O�= PK�Q �ִAִ�R�� 9 JK 80��JS�; TU������ �ִ�'����I JK� V/<���( @#X� Y%'����I 9 :%;��� 'Z0 ��� �[\'( ִ]'���^ M 1���> ִ/ 0�� �K�7_'>

��� `a ���; �bDEc'd( �0����e�;� J⌧�> ִִ�Uf�g �ִ☺E�h%&�� M 1�Q� ��i;/0��

1�� , j����h�kH%[ �I<+ִ������� J⌧�> ִִ�l�g

�I<M�m%&�n �^�Q �o-☺L&ִR ��2( 3<5�m�; < ���pq�6=>?���I M

, rQ2;� � X�� , j�☺%&-�� � 21�� X�� �UO'M

�1�&b��; Vh��_�I stuu Para ibu hendaklah menyusukan anak-anaknya selama dua tahun

penuh, Yaitu bagi yang ingin menyempurnakan penyusuan. dan

kewajiban ayah memberi Makan dan pakaian kepada Para ibu dengan

cara ma'ruf. seseorang tidak dibebani melainkan menurut kadar

kesanggupannya. janganlah seorang ibu menderita kesengsaraan

karena anaknya dan seorang ayah karena anaknya, dan warispun

berkewajiban demikian. apabila keduanya ingin menyapih (sebelum

dua tahun) dengan kerelaan keduanya dan permusyawaratan, Maka

tidak ada dosa atas keduanya. dan jika kamu ingin anakmu disusukan

oleh orang lain, Maka tidak ada dosa bagimu apabila kamu

memberikan pembayaran menurut yang patut. bertakwalah kamu

Page 6: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

vi

kepada Allah dan ketahuilah bahwa Allah Maha melihat apa yang

kamu kerjakan.

Seorang Ibu Hanya Memberi Tak Harap Kembali

(Kasih Ibu, Ibu Ku tercinta)

Page 7: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

vii

SKRIPSIKU INI SAYA PERSEMBAHKAN UNTUK

Bapak dan Ibu Tercinta.

Mereka yang telah memberiku segalanya yang saya butuhkan. Dikala saya

sedih mereka ada untukku di kala saya kehilangan semangat motivasi

mereka selalu ada dikala saya butuh kehangatan pelukan mereka selalu ada

untukku di kala saya kesulitan meraka ada untuk menemaniku dikala saya

sakit kesabaran dan senyum mereka di hatiku bapak, ibu bagaimana jadinya

saya jika tidak ada engkau di sampingku saya selalu mengingatmu untuk

semua nya

Keluarga Besar Bapak Jazuli

Berkat doa dan semangat dari kelurga bpk Jazulilah saya bisa melangkah

tegak dalam menyelesaikan skripsi ini, khusus De Fara yang selalu memberi

motivasi disaat saya lelah dan hampir putusasa I love You Fara

Kepada Dosen Pembimbing

Prof. DR. H Abdullah Hadziq, M.A dan Fitriyati, S.Psi., M.Si.

saya ucapkan trimakasih atas waaktu yang sudah beliau semua berikan

untuk bimbingan dan arahan beliau saya mengerjakan skripsi dengan tepat

waktu

Kepada Penguji

Dra . Hj Fatimah Usman M. Si dan Hj. Arikhah, M.Ag.

Saya ucapkan terimakasih kepada beliau semua yang telah

menyempurnakan skripsi saya dan memberi kesempatan untuk

memperbaiki dengan tepat waktu

Kelurgga Besar Dosen Tasawuf dan Psikoterapi

Saya bangga kuliah di IAIN dan Ushuluddin jurusan Tasawuf dan

psikoterapi karena di sini saya banyak mendapat ilmu, beliau semua yang

Page 8: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

viii

yang telah mengajarkan saya dalam hal keilmuan dan keperibadian sehingga

saya menjadi semanggat dalam menghadapi hidup ini.

Kepada Temen-Temen TP

Anwar, inul, ibu fita, arifin, ana, dan dian, kalian semua adalah teman

kebanggaan saya yang selalu bisa memberi masukan dalam pengerjaan

skripsi. Kalin semua juga teman dalam hal berdiskusi keilmuan Tasawuf dan

Psikoterapi

Kepada Teman-Teman Kos

Kholid, Tolib, Syafa, Ijong, dan yang lain saya ucapkan terimakasih banyak

karena kalian semua yang telah memberikan semangngat dan hiburan disaat

saya sedang tidak semangat

Terimakasih semua…..

Page 9: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

ix

Page 10: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

x

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan

karunia-Nya, penulisan skripsi ini terselesaikan dengan baik. Shalawat dan salam

senantiasa tercurahkan kepada Rasulullah Muhammad SAW.

Mengawali sesuatu yang baik tidaklah mudah, apalagi menjaga dan

membawanya ke arah yang lebih sempurna, begitu juga dengan penulisan skripsi

ini. Namun didorong oleh suatu kesadaran dan cita-cita untuk mengabdi pada

Agama, Bangsa, Negara dan nilai penuh kesabaran, akhirnya penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Disamping itu, kesempurnaan penulisan

skripsi ini tidak lepas berkat adanya dorongan, semangat, petunjuk, nasehat dan

bimbingan dari berbagai pihak.

Menyadari kenyataan yang demikian, maka penulis dengan segenap

kerendahan hati merasa wajib untuk menyampaikan ucapan terima kasih yang

sebesar-besarnya, kepada berbagai pihak yang telah membantu, yaitu:

1.Prof. Dr. H. Muhibbin, M. Ag selaku Rektor IAIN Walisogo Semarang.

2. DR. Nasihun Amin, M. Ag, selaku Dekan Fakultas Ushuluddin IAIN

Walisongo Semarang, yang telah memberikan izin penelitian.

3. Prof. DR. H Abdullah Hadziq, M.A dan Fitriyati S. Psi, M Si, selaku dosen

pembimbing, yang dengan penuh kesabaran telah memberikan bimbingan dan

dukungan selama penulisan skripsi.

4. Sulaiman al-khumayi, M.Ag, selaku ketua Jurusan Tasawuf dan Psikoterapi

Ushuluddin, yang dengan penuh Keikhlasan dalam mengarahkan dan memberi

dukungan yang diberikan kepada penulis.

5. Bapak dan Ibu dosen Fakutas Ushuluddin, IAIN Walisogo Semarang, yang

tidak mungkin disebutkan satu-persatu atas bantuan akademis dan morilnya.

6. Bapak Muksin, A. Ma. Pd selaku kepala Desa Luwijawa Kecamatan Jatinegara

Kabupaten Tegal, yang telah memberikan izin penelitian.

8. Seluruh remaja putra dan putri Dukuh Kembang yang telah bersedia dan

meluangkan waktunya untuk menjadi subyek penelitian.

9. Semua teman-temanku dan berbagai pihak yang telah membantu penyelesaian

penulisan skripsi ini.

Page 11: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

xi

Semoga bantuan dan amal baik dari semua pihak mendapat ridho dan

balasan dari ALLAH SWT. Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari

sempurna, untuk itu peneliti mengharapkan kritik dan saran yang bersifat

membangun demi sempurnanya skripsi ini. Akhirnya, semoga tulisan sederhana

ini dapat memberikan manfaat bagi penulis semua pihak yang membutuhkan.

Amin.

Semarang, … Juni 2011

Penulis,

Suritno

Page 12: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Angket Kenakalan Remja

Lampiran 2. Data Skor Jawaban Item

Lampiran 3. Data Reliabilitas Aitem

Lampiran 4. Data Hasil Analisis T-Test

Page 13: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

xiii

DEKLARASI

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : Suritno

Nim : 064411001

Jurusan/Program Studi : Tasawuf dan Psikoterapi

Menyatakan bahwa skripsi ini secara keseluruhan adalah hasil penelitian/ karya

saya sendiri, kecuali bagian tertentu yang dirujuk sumbernya

Semarang, 18 Juni

2011

Saya yang

menyatakan,

Suritno

Nim : 064411001

Page 14: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

xiv

ABSTRAK Kenakalan remaja, adalah salah satu permasalahan kita semua yang bisa

dialami oleh semua remaja dari berbagai kalangan. Pada masa remaja adalah masa yang rawan, masa dimana remaja mempunyai keingintahuan yang besar dan keinginan untuk mencoba-coba sesuatu hal yang baru. Dalam perkembangannya remaja mengalami perubahan-perubahan kejiwaan yang dapat menimbulkan gejala negatif dan pada akhirnya mengarah kepada kenakalan remaja. Selain itu dalam perkembangannnya remaja mempunyai kebutuhan-kebutuhan yang perlu diberikan oleh orang tua supaya anak dapat mengembangkan dan mengaktualisasikan potensi-potensi yang dimiliki oleh seorang anak.

Kenakalan remaja menurut beberapa tokoh adalah perilaku atau perbuatan remaja yang menyimpang dari norma hukum serta agama yang ada dan menimbulkan kerisauan pada diri sendiri maupun kerisauan terhadap orang lain. Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus segera ditangani. Permasalahan remaja ini tidak hanya terjadi di desa saja ataupun di kota-kota saja, tidak hanya pada remaja yang tidak ada ibunya atau yang ada ibunya. Tapi hal ini bisa terjadi pada remaja siapapun.

Pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh pekerjaan ibu berada dirumah sebagai ibu rumah tangga, dan remaja yang ibunya bekerja di Luar dan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan pada tingkat kenakalan remaja yang ibunya berada dirumah sebagai ibu rumah tangga dan yang ibunya bekerja di luar di desa Luwijawa. Penelitian ini menggunakan jenis kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah remaja putra atau putri yang tinggal di desa Luwijawa akan tetapi peneliti mengambil sampel dari satu dukuh saja yaitu dukuh Kembang dengan jumlah responden 50 orang, yaitu 25 orang dari ibu rumah tangga dan 25 orang dari ibu yang bekerja di luar kota. Dalam pengambilan sampel digunakan teknik purposive sample yaitu pengambilan subyek sudah jelas tujuannya yaitu remaja yang ibunya sebagai ibu rumah tangga dan bekerja di luar dan teknik pengambilan sampel kedua digunakan quota sample yang didasarkan pada jumlah responden yang telah ditentukan dari awal yaitu sebanyak 50 responden yang dibagi menjadi 2 kelompok. Metoda yang digunakan adalah sekala.

Penghitungan analisis data dalam hasil penelitian ini menggunakan analisis independent sample T-test. Setelah dilakukan analisis independent sample T-test, diperoleh nilai maen ibu rumah tangga (17.84) lebih kecil dari pada ibu pekerja (18.32), maka dari hasil analisa data yang dilakukan diketahui bahwa ada pengaruh pekerjaan ibu yang Bekerja di luar terhadap kenakalan remaja di Desa Luwijawa, dengan kata lain hipotesis diterima.1

Kata Kunci: Kenakalan Remaja, Ibu Rumah Tangga, Ibu Bekerja di Luar

1 Suritno . Pengaruh Pekerjaan Ibu Terhadap Kenakalan Remaja di Desa Luwijawa Kecamatan

Jatinegara Kabupaten Tegal. Mahasiswa Ushuliddin IAIN Walisongo Semarang, Angkatan Tahun 2006.

Page 15: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................. ...................... i

PERSETUJUAN PEMBIMBING ................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii

HALAMAN MOTTO ...................................................................................... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... v

HALAMAN TRASLITERASI ........................................................................ vii

KATA PENGANTAR ..................................................................................... viii

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... x

DEKLARASI ................................................................................................... xi

HALAMAN ABSTRAK .................................................................................. xii

DAFTAR ISI .................................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................ 5

C. Tujuan Penelitian .......................................................................... 5

D. Manfaat Penelitian ........................................................................ 5

E. Kajian Pustaka .............................................................................. 6

F. Sistematika Penulisan ................................................................... 8

BAB II LANDASAN TEORI .......................................................................... 10

A. Kenakalan Remaja......................................................................... 10

1. Pengertian Kenakalan Remaja .................................................. 10

2. Bentuk-bentuk Kenakalan Remaja .......................................... 11

3. Faktor-faktor Penyebab Kenakalan Remaja ............................. 13

4. Kenakalan Remaja Menurut Pandangan Islam ......................... 15

B. Perkembangan Jiwa Remaja ......................................................... 19

1. Pengertian Remaja .................................................................... 19

2. Perkembangan Kejiwaan Remaja ............................................. 19

Page 16: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

ii

C. Peranan Ibu dalam Mewarnai Perilaku Remaja ............................ 20

1. Ibu dalam Keluarga ................................................................. 22

2. Peranan Ibu dalam Perkembangan Jiwa Remaja ...................... 24

3. Ibu Menurut Pandangan Islam ................................................. 27

D. Pengaruh Keberadaan Ibu Terhadap Kenakalan Remaja ............. 30

1. Kualitas Ibu ............................................................................. 32

2. Ibu Bekerja .............................................................................. 33

E. Hipotesis ....................................................................................... 35

BAB III METODE PENELITIAN .................................................................. 36

A. Jenis Penelitian .............................................................................. 36

B. Identifikasi Variabel ...................................................................... 36

C. Definisi Oprasional ...................................................................... 36

D. Populasi dan Sampel .................................................................... 37

E. Metode Pengumpulan Data .......................................................... 38

F. Prosedur Penelitian ....................................................................... 38

G. Insrumen penelitian ...................................................................... 39

H. Validitas dan Reliabilitas ............................................................. 41

I. Metode Analisa Data .................................................................... 43

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................ 45

A. Deskripsi Responden .................................................................... 45

B. Hasil Validitas Intrumen Penelitian .............................................. 45

C. Reliabilitas Instrumen Penelitian .................................................. 47

D. Deskripsi Data Tingkat Kenakalan Remaja Pada Ibu di Desa

Luwijawa ....................................................................................... 48

a. Pengaruh Ibu Rumah Tangga dan Ibu Bekerja di Luar Kota

Terhadap Kenakalan Remaja di Desa Luwijawa ..................... 49

b. Pengaruh Ibu Rumah Tangga Terhadap Kenakalan Remaja ... 50

c. Pengaruh Ibu Bekerja di Kuar Kota Terhadap Kenakalan

Remaja .................................................................................... 51

Page 17: PENGARUH IBU BEKERJA DI LUAR KOTA TERHADAP …eprints.walisongo.ac.id/2956/3/64411001_Coverdll.pdf · Masalah kenakalan remaja adalah masalah yang harus segera diperhatikan dan harus

iii

E. Hasil Uji Hipotesis Penelitian ...................................................... 51

F. Pembahasan .................................................................................. 53

BAB V PENUTUP ......................................................................................... 60

A. Kesimpulan ................................................................................... 60

B. Saran-saran .................................................................................... 61

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN