pemrograman web 1 mengenal php - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... ·...

15
PEMROGRAMAN WEB 1 MENGENAL PHP Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Upload: others

Post on 31-Oct-2020

10 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

PEMROGRAMAN WEB 1MENGENAL PHP

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 2: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

DEFINISI PHP

PHP adalah bahasa pemrograman web berbasis server-side.PHP menjadi bahasa mayoritas dalam membuat website.Keuntungan dari PHP adalah bahasanya yang mudahdimengerti karena di adopsi dari bahasa C, free dan effisien.PHP juga bisa di embeded dengan bahasa HTML yangmerupakan bahasa standart untuk membuat website. PHPmembuat website lebih dinamis dan atraktif. PHP bisa berjalandi semua platform (Windows, Linux, Unix, dll). PHP juga bisaberjalan di server-server web (Apache, IIS, dll).

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 3: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

DEFINISI PHP

PHP (Hypertext Preprocessor) merupakan bahasa pemrograman yang berjalan

disisi server. PHP merupakan bahasa pemrograman web yang dapat disisipkan

dalam script HTML. Ketika user mengakses sebuah alamat situs pada URL,

maka webserver akan mengirimkan tugas untuk menerjemahkan file PHP. PHP

parser akan menjalan kode/script PHP yang terdapat dalam file php lalu

hasilnya akan dikirimkan ke web browser.

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 4: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

CARA KERJA PEMROGRAMAN WEB SERVER

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 5: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

CARA KERJA PEMROGRAMAN WEB(HTML)

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 6: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

CARA KERJA PEMROGRAMAN WEB(PHP)

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 7: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

SERVER SIDE SCRIPTING

Server side scripting merupakan sebuah teknologi scripting ataupemrograman web, dimana script atau program dikompilasi atau diterjemahkandi server dan hasilnya dikirimkan di browser. Beberapa contoh server side scripting:

Active Server Pages (ASP) dan ASP.NET

Cold Fusion

Java Server Pages

Perl

Phyton

PHP

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 8: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

TOOLS CREATE WEB PROGRAMING

Web Editor

adalah aplikasi yang digunakan untuk mendesain/membuat/coding suatu tampilan web.

Contoh : Notepad, Notepad++,Dreamweaver

Web Browser

adalah aplikasi yang digunakan untuk membuka/melihat suatu informasi dari suatu web.

Contoh : IE,Firefox,GoogleCrhome,Opera,Safari

Web Server

Web server merupakan software yang memberikan layanan data yang berfungsimenyimpan suatu data/informasi web dan mengirim informasi tersebut kepada klien

Contoh : Xampp,ApacheRio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 9: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

WEB SERVER

Web Server merupakan sebuah perangkat lunakdalam server yang berfungsi menerimapermintaan (request) berupa halaman webmelalui HTTP atau HTTPS dari client yang dikenaldengan browser web dan mengirimkan kembali(response) hasilnya dalam bentuk halaman-halaman web yang umumnya berbentuk HTML

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 10: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

STRUKTUR UMUM PHP

<?php

Script PHP

?>

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

<script language=“php”>

Script PHP

</script><?

Script PHP

?>

Page 11: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

STRUKTUR UMUM PHP

Setiap satu statement (perintah) biasanya diakhiri dengantitik-koma (;)

CASE SENSITIVE untuk nama identifier yang dibuat oleh user (berupa variable, konstanta, fungsi dll. $nama ≠ $Nama ≠ $NAMA

hitungLuas() ≠ HitungLuas()

Page 12: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

PERSIAPAN KERJAMEMBUAT WEB PHP

Page 13: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

PERSIAPAN

Install aplikasi WEB Server (XAMPP/LAMPP) Misal Installnya di Drive C:/

Jalankan WEB Server Xampp Buka Xampp Control Panel, Start Apache dan MySQL

Buat Folder pada WEB Server untuk menempatkan file WEB PHP C/xampp/htdocs/web2

Untuk menjalankan web yang kita buat, buka web browser dan ketikan alamat : Localhost/web2

Rio Andriyat Krisdiawan, M.Kom

Page 14: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

PENULISAN PHP

Atau

Page 15: PEMROGRAMAN WEB 1 Mengenal PHP - staff.uniku.ac.idstaff.uniku.ac.id/rioandriayat/wp-content/... · dalam server yang berfungsi menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui

IMPLEMENTASI