pelajaran 1 - dasar iman kristen

Upload: denny-setiawan

Post on 07-Feb-2018

236 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    1/8

    NamaKursus :DasarDasarImanKristen

    NamaPelajaran:PenciptaanAlamSemestadanManusia

    KodePelajaran :DIKP01

    Pelajaran

    01

    PENCIPTAAN

    ALAM

    SEMESTA

    DAN

    MANUSIA

    DaftarIsi

    A. PenciptaanAlamSemesta

    1. TuhanSudahAdaSebelumSegalaSesuatuAda

    2. AlkitabadalahJawaban

    3. TuhanadalahPenciptaAlamSemesta

    4. BagaimanaAlamSemestaDiciptakanTuhan?

    5. KeadaanSegalaSesuatupadaWaktuDiciptakan

    6. MakhlukHidupDiciptakanSesuaidenganJenisnya

    7.

    PemeliharaanTuhan

    Atas

    Ciptaan

    Nya

    B. PenciptaanManusia

    1. TuhanadalahPenciptaManusia

    2. SusunanNaturManusia

    3. KondisiAdamPadaWaktuDiciptakan

    4.

    TujuanAllahMenciptakanManusia

    Doa

    A. PenciptaanAlamSemesta

    1.

    TuhanSudahAdaSebelumSegalaSesuatuAda

    Kapandansudahberapa lamakahTuhanada?Tuhansudahadadengansegala

    kuasa dan kemuliaanNya sebelum segala sesuatu ada. Alkitab mengatakan,

    "PadamulanyaTuhan ...." (Kej.1:1;Yoh.1:1)KeberadaanNya ialahdarikekal

    sampaikekal. Iaselaluada,dulu,sekarangdansampaiselamalamanya.Dalam

    kitab Mazmur 90:2 menyatakan "... dari selamaselamanya sampai selama

    lamanya,EngkaulahTuhan."

    Tuhanbukanlahsekadarkuasaataupengaruhyangdahsyat.DiaadalahPribadi

    yangkita

    sebut

    sebagai

    Allah

    Tritunggal,

    yaitu

    Allah

    Bapa,

    Allah

    Anak

    (Yesus

    Kristus),danAllahRohKudus.Dialahyangmenyebabkansegalasesuatumenjadi

    ada.DiaadalahSangPencipta(Bapa:1Kor.8:6;Anak:Yoh.1:30;RohKudus:Kej.

    1:2;Yes.40:1213).

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    2/8

    2. AlkitabadalahJawaban

    Sejakmulanya,manusiaingintahubagaimanasegalasesuatudiduniainiterjadi.

    Banyakpendapattelahdiberikanmengenaiasalusulalamini,khususnya

    mengenaiasalusulbumi.Namun,tidakadaseorangpunyangmengetahui

    secarapasti

    jawabannya.

    Bagaimanakahkitadapatmengetahuinyasecarapasti?Denganpercayaatau

    mengimanifirmanTuhan(Ibr.11:3).DidalamfirmanTuhan,kitamenemukan

    jawabannyadenganpasti.Alkitabtidakpernahberspekulasisebagaimanateori

    teoriyangdiciptakanolehmanusia.DengantegasAlkitabmengatakanbahwa

    segalasesuatuyangadadisorgadanyangadadibumi,yangkelihatandanyang

    tidakkelihatan,baiksinggasanamaupunkerajaan,baikpemerintahmaupun

    penguasa,segalasesuatudiciptakanolehTuhandanuntukTuhan.(Kol.1:16)

    WalaupunAlkitabmenjelaskanmengenaipenciptaandengansingkat,namun

    Tuhantelah

    memberitahukan

    kepada

    kita

    segala

    sesuatu

    yang

    perlu

    kita

    ketahui

    tentangpermulaanalamsemestaini.PernahkahAndabertanyamengapakitab

    pertamadalamAlkitabdisebutKitab"Kejadian"?KarenaKitabKejadian

    menceritakantentangpermulaanatauasalusulsegalasesuatu.Kata"Kejadian"

    berarti"permulaan".Kitabinimenceritakantentangpermulaanlangit,bumidan

    segalaisinya.Kitabinidimulaidenganmemberiinformasitentangasalmula

    alamsemesta.

    "PadamulanyaAllahmenciptakanlangitdanbumi."(Kej.1:1)

    3.

    Tuhanadalah

    Pencipta

    Alam

    Semesta

    Alkitabsecarajelasmemberikanjawabannya,yaituTuhan.Berikutiniadalah

    ayatayatAlkitabyangmenyatakanbahwaTuhanlahyangmenciptakanalam

    semesta.

    "PadamulanyaTuhanmenciptakanlangitdanbumi."(Kej.1:1)

    "DialahTuhan...danIamenciptakannyabukansupayakosong,tetapiIa

    menciptakannyauntukdidiami."(Yes.45:18)

    "Akulahyang

    menjadikan

    bumi

    dan

    yang

    menciptakan

    manusia

    di

    atasnya;

    tanganKulahyangmembentangkanlangitdanAkulahyangmemberiperintah

    kepadaseluruhtentaranya."(Yes.45:12)

    "...Iayangmenjadikanlangitdanbumi,lautdansegalaisinya:yangtetapsetia

    untukselamalamanya."(Maz.146:6)

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    3/8

    4. BagaimanaAlamSemestaDiciptakanTuhan?

    BerbedadenganTuhan,alamsemestainimemilikititikpermulaan.Tuhanlah

    yangmenciptakanalamsemestaini.Iamenciptakandariyangtidakadamenjadi

    adadanseluruhkeberadaanalamsemestainibergantungkepadaTuhan.Dalam

    Kej.1:1,

    kata

    "menciptakan"

    di

    sini

    tidak

    berarti

    memindahkan

    atau

    menghadirkansesuatuyangsudahadaketempatlainyangpadamulanyatidak

    ada,tetapimembuatsesuatudariyangtidakadamenjadiadatanpabahan('ex

    nihilo').IamenciptakanlangitdanbumidenganFirmanNya.Alkitab

    mengatakan:

    "OlehfirmanTuhanlangitdijadikan,olehnafasdarimulutNyasegalatentara

    Nya."(Maz.33:6)

    FirmanTuhankeluardarimulutAllahyangberkuasa!FirmanTuhanmencipta

    segalasesuatumenjadiadasesuaidenganyangdifirmankanAllahitu.Seperti

    adatertulis:

    "SebabDiaberfirman,makasemuanyajadi,Diamemberiperintah,maka

    semuanyaada."(Maz.33:9)

    "BerfirmanlahAllah:Jadilah...."(Kej.1:3,6,9,11,14,20,24,26)

    5. KeadaanSegalaSesuatupadaWaktuDiciptakan

    KondisisegalasesuatupadasaatTuhanmenciptakanmerekaadalahtidak

    sepertisekarang

    ini.

    Kondisi

    segala

    hal

    yang

    Ia

    ciptakan

    adalah

    baik.

    Dalam

    Kejadianpasal1,berkalikalidisebutkanbahwasetelahTuhanmenciptakan

    sesuatu,"Iamelihatsemuaitubaik."(Kej.1:10,12,18,25,31)

    6. MakhlukHidupDiciptakanSesuaidenganJenisnya

    Allahmenciptakansemuamakhlukhidupsepertiburung,ikan,danbinatang,dan

    memberikemampuankepadamerekauntukberkembangbiakmenurut

    ketetapanNya,yaitu"berkembangbiakmenurutjenisnyamasingmasing"(Kej.

    8:19).Tidakadabinatangyangdapatbergantijenismenjadijenisbinatangyang

    lain.Ketetapaninimasihberlakuhinggahariini.Setiapmakhlukhidup

    melahirkanketurunan

    atau

    anak

    menurut

    jenisnya.

    7. PemeliharaanTuhanAtasCiptaanNya

    BeberapaorangberanggapanbahwasetelahAllahmenciptakanduniadansegala

    isinya,IamenarikdiridanmembiarkanciptaanNyaberjalansendiribegitusaja.

    Pahaminidisebut'Deisme',bahwaAllahtidakpedulilagidenganciptaanNya,Ia

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    4/8

    lepastangansetelahmenciptakanmereka.Halinitidakbenar.Sampaisaatini

    AllahmasihmemeliharaciptaanNya.Allah,selainPenciptaAgungdarisegala

    sesuatu,IajugaPemelihara,Pemimpin,Pengatur,danPemerintahsemua

    makhlukciptaan,danbendabendaciptaan,mulaidariyangterbesarsampai

    yangterkecil,dengankebijaksanaanNyayangpalingbijakdanpemeliharaan

    Nyayang

    kudus,

    sesuai

    dengan

    pengetahuan

    yang

    tidak

    bisa

    salah

    dan

    kehendakNyayangbebasdantidakberubah.

    Kalaulangit,bumidansegalaisinyainimasihadasampaisekarang,inisemua

    karenapemeliharaanAllahterhadapciptaanNya.IIPet.3:7mengatakan:"Tetapi

    olehfirmanitujugalangitdanbumiyangsekarangterpeliharadariapi...."

    SemuaciptaanmasihadasampaisekarangkarenaAllahmenopangnya.Ibr.1:3

    menjelaskanbahwaKristusmenopangsegalayangadadenganfirmanNyayang

    penuhkuasa.

    Kata"menopang"disinitidaklahpasif,tetapimemilikipemahamanyangaktif

    karenadenganmaksudkehendakNya,Iamengontrolsemuanyasecaraterusmenerus.Jadi,Yesussecaraaktifterlibatdalamkaryapemeliharaan

    (providensia).HalserupajugaterdapatdalamKol.1:7yangmengatakanbahwa

    didalamDiasegalasesuatuada.Bagaimanadengankehidupanmanusiadibumi

    ini?ApakahAllahmasihmemerhatikannya?Ya.AdabanyakayatdalamAlkitab

    yangmenjelaskanbahwaIamengaturkehidupandibumiini.Maz.139:16

    menjelaskanbahwaAllahmengaturkelahirandankehidupanmanusia.Ia

    memberikanperlindungankepadaorangbenar(Maz.5:12;Ul.33:12,2528;I

    Sam.2:9),memenuhikebutuhanumatNya(Ul.8:3;Fil.4:19)dansebagainya.

    Sebenarnyakalaukitamausadar,napashidupyangmasihIaberikankepadakita

    saatini

    adalah

    bukti

    dari

    pemeliharaan

    Nya

    terhadap

    manusia.

    Ayub34:1415mengatakan:"JikalauIamenarikkembaliRohNyadan

    mengembalikannafaspadaNya,makabinasalahbersamasamasegalayang

    hidup,dankembalilahmanusiakepadadebu."Demikianjugayangdikatakan

    Maz.104:29:"...apabilaEngkaumengambilrohmereka,merekamatibinasadan

    kembalimenjadidebu."

    Jadi,AllahmasihcampurtanganterhadapciptaanNya.Semuakeberadaan,sifat

    sifatdangeraksegalasesuatuyangadadialamsemestainitidakbisadilepaskan

    daripemeliharaanTuhanterhadapnya.

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    5/8

    B. PenciptaanManusia

    1. TuhanadalahPenciptaManusia

    Keberadaanmanusiadiatasbumiinibukanlahmunculdengansendirinyaatau

    hasilproses

    evolusi

    dari

    binatang.

    Dengan

    tegas

    Alkitab

    mengatakan

    bahwa

    Tuhansendirilahyangmenciptakanmanusia.

    BerfirmanlahTuhan:"BaiklahKitamenjadikanmanusia...makaAllah

    menciptakanmanusiaitu...."(Kej.1:26,27)

    Yesusberkata,"Sebabpadaawaldunia,Tuhanmenjadikanmerekalakilakidan

    perempuan."(Mrk.10:6)

    BagaimanaTuhanMenciptakanManusia?

    Alkitabmenjelaskan

    bahwa

    manusia

    diciptakan

    Tuhan

    pada

    hari

    keenam

    dari

    seluruhrangkaianpenciptaanyangada.Manusiaitudiciptakanmenurutgambar

    danrupaAllah.

    "MakaTuhanmenciptakanmanusiaitumenurutgambarNya,menurutgambar

    TuhandiciptakanNyadia;...itulahharikeenam."(Kej.1:2631)

    DiciptakanmenurutgambardanrupaAllahberartiadanyaunsurunsurtertentu

    yangAllahciptakandidalamdirimanusia,yangmenyebabkanmanusiaitu

    menjadimakhluksepertiAllah.Unsurunsurtertentutersebutmisalnyaadalah

    pikiran,spiritualitas,

    dan

    lain

    lain,

    yang

    menyebabkan

    manusia

    bisa

    berpikir,

    memilikihikmat,mengasihi,bersekutusepertiTuhan.Namundemikian,

    walaupunmanusiadiciptakanmenurutgambardanrupaAllah,perludiingat

    bahwaterdapatperbedaankualitasantaraciptaandanPenciptanya.

    Bagaimanakahmanusiapertamaitudiciptakan?Iadiciptakandaritanah,lalu

    AllahmenghembuskannapasNyakedalamhidung.Kej.2:7menyatakan:

    KemudianTUHANAllahmengambilsedikittanah,membentuknyamenjadi

    seorangmanusia,lalumenghembuskannapasyangmemberihidupkedalam

    lubanghidungnya;makahiduplahmanusiaitu.(BIS).

    ManusiapertamayangdiciptakanAllahdinamakanAdam.Setelahmenciptakan

    Adam,Tuhan

    memandang

    tidak

    baik

    jika

    Adam

    sendirian,

    maka

    diciptakan

    Nya

    seorangpenolongyangsepadandenganAdam.KetikaTuhanmembuatAdam

    tidurnyenyak.TuhanmengambilsalahsatudarirusukAdam,kemudian

    menutuptempatitudengandaging.DarirusukAdamitulahdiciptakanolehAllah

    seorangperempuan,yangdinamakanHawa(Kej.2:1822;3:20).Demikianlah

    kisahTuhanpenciptaanmanusia.

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    6/8

    2. SusunanNaturManusia

    Padaumumnyaterdapattigateoripembagiannaturmanusiadalamteologia,

    yaitutrikotomi,dikotomi,danmonokotomi.

    a.

    Trikotomi

    Trikotomiadalahpandanganyangpercayabahwanaturmanusiaterdiri

    daritigabagian,yaitutubuh,jiwadanroh.MenurutteoriiniketikaAllah

    menciptakanmanusia,Allahmemberikantigaunsurutamadidalamdiri

    manusiayaitutubuh,jiwa,danroh.

    Tubuhadalahunsurlahiriahmanusiayangdapatdilihat,yangmelaluinya

    manusiadapatmelihat,mendengar,menyentuh,dansebagainya.Jiwa

    adalahunsurbatiniahmanusiayangtidakdapatdilihat.Jiwamanusia

    terdiridaritigaunsurutamayaitupikiran,emosi(perasaan),dan

    kehendak.Dengan

    pikirannya,

    manusia

    dapat

    berpikir.

    Dengan

    perasaannya,manusiadapatmengasihi,dandengankehendaknya,

    manusiadapatmemilih.Rohadalahunsuryangpalingdalamdari

    manusiayangmemungkinkannyauntukbersekutudenganTuhan.

    Kebanyakanparapenganutteoriinimendasarkanpandangannyapada

    perkataanPaulusdalam1Tes.5:23danpenulisIbranidariIbr.4:12,yang

    secarajelasmenyebutkantigaunsurtersebutyangberbunyidemikian:

    "SemogaAllahdamaisejahteramenguduskankamuseluruhnya,dan

    semogaroh,

    jiwa

    dan

    tubuhmu

    terpelihara

    sempurna

    dengan

    tak

    bercacatpadakedatanganYesusKristus,Tuhankita."(1Tes.5:23)

    "SebabfirmanAllahhidupdankuatdanlebihtajamdaripadapedang

    bermataduamanapun;iamenusukamatdalamsampaimemisahkanjiwa

    danroh,sendisendidansumsum,;iasanggupmembedakan

    pertimbangandanpikiranhatikita."(Ibr.4:12)

    b. Dikotomi

    Dikotomiadalahpandanganyangpercayabahwanaturmanusiaterdiri

    daridua

    bagian

    saja,

    yaitu

    tubuh

    dan

    roh

    (jiwa

    termasuk

    di

    dalamnya).

    Kebanyakanparapenganutteoriinimendasarkanpandangannyapada

    argumentasiberikutini:

    1. KetikaAllahmenciptakanmanusia,Allahmenghembuskanke

    dalamtubuhmanusia,yaitujiwa/napasyanghidup.(Kej.2:7)Para

    penganutdikotomimemandangistilahjiwadanrohdidalam

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    7/8

    Alkitabbukansebagaiduasubstansiyangberbeda,tetapi

    merupakanistilahyangseringdipakaisecarabergantian/bisa

    dipertukarkanolehpenulisAlkitab,misalnyadalamMatius6:25;

    10:28(Manusiadisebutdenganistilahtubuhdanjiwa)dan

    Pengkhotbah12:7;1Kor.5:3,5(manusiadisebutdenganistilah

    tubuhdan

    roh).

    Contoh

    lainnya

    adalah

    Kej.

    41:8;

    Maz.

    42:6;

    Mat.

    20:28;27:50;Yoh.12:27;Ibr.12;23;Why.6:9.

    2. Penyebutanjiwadanrohsecarabersamaansepertidalam1Tes.

    5:23danIbr.4:12,tidakharusditafsirkansebagaiadanyadua

    substansiyangberbeda.Sebabjikaditafsirkandemikian,maka

    manusiatidakhanyadibagidalamtigasubstansisaja,melainkan

    lebih,misalnyadalamMat.22:37menyebutkansecarabersamaan

    hati,jiwa,danakalbudi(pikiran).

    3. Padaumumnya,kesadaranmanusiahanyamenunjukkanadanya

    duabagiandalamdirimanusia,yaituunsuryangbadaniah/jasad

    (yangdapatdilihat)danunsurrohaniah(yangtidakdapatdilihat).

    c. Monokotomi

    Monokotomiadalahpandanganyangpercayabahwamanusia

    merupakanpribadiyangutuhyangtidakdipisahpisahkan.Manusiatidak

    akanbisaada/hiduptanpatubuhataujiwa/rohnya.Tubuhtidakakanbisa

    hiduptanpajiwa/roh,demikianjugasebaliknya.Menurutteoriini,istilah

    Alkitab"jiwa"dan"roh"hanyalahekspresilaindaripribadi/hidup

    manusiaitusendiri.

    3.

    KondisiAdam

    pada

    Waktu

    Diciptakan

    KitatelahmempelajaribahwaAdamdiciptakanolehAllah.Alkitabmenyatakan

    bahwakondisiAdamwaktudiciptakanadalahdalamkondisiyangsangatbaik.

    Kej.1:31mengatakan:

    "MakaAllahmelihatsegalayangdijadikanNyaituSUNGGUHAMATBAIK."

    Jadi,kondisiAdampadawaktuituadalahdalamkeadaansempurnadansuci

    atautanpadosa.

    4.

    TujuanAllah

    Menciptakan

    Manusia

    TujuanTuhanmenciptakanmanusiaadalahuntukkemuliaanNya.Tuhaningin

    manusiayangdibentukmenurutgambardanrupaNyadapatbersekutudengan

    NyadanmemuliakanNya.Alkitabmenyatakan:

    "...yangKuciptakanuntukkemuliaanKu...."(Yes.43:7)

  • 7/21/2019 Pelajaran 1 - Dasar Iman Kristen

    8/8

    "...segalasesuatudiciptakanolehDiadanuntukDia."(Kol.1:16)

    MelaluiciptaanNya,Tuhanjugatelahmenyatakankuasa,kemuliaandan

    hikmatNya.Sepertiadatertulis:

    "...langit

    menceritakan

    kemuliaan

    Tuhan

    dan

    cakrawala

    memberitakan

    pekerjaantanganNya."(Maz.19:1)

    KarenaTuhanadalahPenciptasegalasesuatu,makaDiaadalahPemiliksegala

    sesuatusehinggahanyaDiasajalahyangpatutataulayakdipujidandisembah.

    Apakahartipenyembahanitu?Penyembahanadalahungkapankasih,

    penghormatandanketaatanyangpatutdiberikankepadaTuhan.Kitatidak

    bolehmenyembahmanusia,malaikat,makhlukataupunbendabendalain

    karenamerekahanyalahciptaan.Alkitabmengatakan:

    "EngkauharusmenyembahTuhan,danhanyakepadaDiasajalahengkau

    berbakti!"(Mat.

    4:10)

    "YaTuhan,Engkaulayakmenerimapujipujiandanhormatdankuasa,sebab

    Engkautelahmenciptakansegalasesuatu;danolehkarenakehendakMu

    semuanyaituadadandiciptakan."(Why.4:11)

    AkhirPelajaran(DIKP01)

    DOA

    "Tuhan,Engkaulahyangmenciptakanlangit,bumidansegalaisinya.Engkaujugalahyangtelah

    menciptakansayadengancarayangluarbiasa.Karenaitu,pujisyukurhanyakepadaMuTuhan

    danbiarlahsayabolehmengenal,mengasihi,danmenyembahMusebagaiPenciptaku."Amin.

    [Catatan:PertanyaanLatihanadadilembarlain.]