pedoman pemakaian - support.casio.com filekabel power tali kabel usb referensi dasar * bentuk steker...

94
Kamera Digital Terima kasih Anda telah membeli produk CASIO ini. Sebelum menggunakan, pastikan untuk membaca bagian perhatian dalam Pedoman Pemakaian ini. Simpanlah Pedoman Pemakaian di tempat yang aman untuk referensi selanjutnya. Untuk informasi terkini mengenai produk ini, kunjungi Situs web EXILIM resmi di http://www.exilim.com/ N Pedoman Pemakaian

Upload: hoangtram

Post on 27-Feb-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

Kamera Digital

Terima kasih Anda telah membeli produk CASIO ini.• Sebelum menggunakan, pastikan untuk membaca bagian perhatian dalam

Pedoman Pemakaian ini.• Simpanlah Pedoman Pemakaian di tempat yang aman untuk referensi selanjutnya.• Untuk informasi terkini mengenai produk ini, kunjungi Situs web EXILIM resmi di

http://www.exilim.com/

N

Pedoman Pemakaian

Page 2: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

2

Saat Anda membuka bungkusan kamera Anda, periksalah untuk memastikan bahwa semua aksesori yang ditunjukkan di bawah disertakan. Bila ada yang kurang, hubungi pengecer resmi Anda.

Aksesori

Baterai lithium ion yang dapat diisi ulang (NP-80)

Adaptor USB-AC (AD-C53U) Kabel power

Tali Kabel USB Referensi Dasar

* Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis.

Page 3: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

3

• Isi buku petunjuk ini dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.• Isi buku petunjuk ini telah diperiksa pada setiap langkah proses produksi. Silakan

menghubungi kami bila ada hal-hal yang ingin ditanyakan, kesalahan, dll.• Dilarang memperbanyak isi Pedoman Pemakaian ini, baik sebagian maupun

seluruhnya. Selain untuk penggunaan pribadi Anda, penggunaan isi buku petunjuk ini dalam bentuk apapun tanpa izin dari CASIO COMPUTER CO., LTD. dilarang dengan hukum hak cipta.

• CASIO COMPUTER CO., LTD. tidak bertanggung jawab atas kerusakan atau kerugian apa pun yang Anda atau pihak ketiga manapun tanggung akibat penggunaan atau kegagalan fungsi produk ini.

• CASIO COMPUTER CO., LTD. tidak bertanggung jawab atas kerusakan atau kerugian apa pun yang disebabkan oleh hilangnya isi memori akibat kegagalan fungsi, perbaikan, atau alasan-alasan lain.

• Ingatlah bahwa layar untuk contoh dan ilustrasi produk yang ditunjukkan dalam Pedoman Pemakaian ini dapat terlihat berbeda dari layar dan konfigurasi kamera sebenarnya.

Panel LCDPanel kristal cair layar monitor menggunakan teknologi presisi tinggi yang memberikan hasil piksel sebesar 99,99%. Hal ini berarti piksel dalam jumlah sangat kecil mungkin tidak menyala atau tetap menyala pada setiap waktu. Hal ini disebabkan oleh karakteristik panel kristal cairan, dan bukan berarti terdapat kegagalan fungsi.

Bacalah ini dahulu!

Lakukan uji pemotretanSebelum mengambil gambar final Anda, ambillah sebuah uji potret untuk memastikan bahwa kamera merekam dengan benar.

Page 4: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

4

Daftar IsiAksesori . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2Bacalah ini dahulu! . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 3Menggunakan Petunjuk Ini . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6Persyaratan Sistem . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6Tampilan Kamera. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7Kontrol Kamera . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 8Kontrol Navigasi. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 9Memori Kamera . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 10

❚❙ Memulai 11Memasang Tali Kamera . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11Pertama-tama, isilah baterai sebelum penggunaan. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11Memasukkan Kartu Memori. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 16Menghidupkan dan Mematikan Daya . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 17Pengaturan Awal . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 17Modus . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 18

❚❙ Menggunakan monitor LCD 19Tata Letak Monitor LCD . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 19

❚❙ Merekam Gambar dan Video 23Mengambil foto . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 23Mengatur Pemutar Zoom. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 23Menggunakan Blitz . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 25Mengatur Modus Fokus . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 26Mengatur Pemotretan Berlanjut. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 27Menggunakan Menu Fungsi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 28Merekam Video . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 35Menggunakan Menu Rekam . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 37

❚❙ Pemutaran Ulg 47Melihat dalam Navigasi Tunggal . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 47Melihat Gambar Mini . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 47Zoom Gambar . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 49Memutar Gambar. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 49Memutar Video . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 49Menggunakan Edit Film . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 50Menghapus Gambar/Video . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 51Menu Pemutaran . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 52

Page 5: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

5

❚❙ Menggunakan Menu Pengaturan 63Mengatur Suara . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 63Mengatur Hemat Daya. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 64Mengatur Hemat LCD . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 64Mengatur Tanggal & Waktu . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 64Mengatur Bahasa . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 64Mengatur Mode Tampilan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 65Mengatur Penomoran File . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 65Mengatur TV Keluar. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 65Mengatur Kit Memori . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 66Tata Ulang Semua . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 66

❚❙ Membuat Sambungan 67Menyambungkan Kamera ke TV . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 67Menyambungkan Kamera ke Komputer . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 68

❚❙ Lampiran 72Hal-hal yang perlu diperhatikan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 72Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Selama Penggunaan . . . . . . . . . . . . . . . . . . 79Suplai Tenaga . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 82Menggunakan Kartu Memori . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 83Tentang Folder dan Nama File . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 84Penanganan Masalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 86Jumlah Foto/Waktu Perekaman Film. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 88Spesifikasi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 90

Page 6: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

6

Di bawah adalah simbol-simbol yang digunakan di dalam manual ini.

• Ini menunjukkan informasi yang penting ketika menggunakan kamera Anda.

• Ini menunjukkan pesan penting yang harus dibaca sebelum menggunakan fungsi.

Agar memperoleh manfaat yang maksimal dari kamera Anda, komputer Anda harus memenuhi persyaratan sistem berikut ini.

Untuk Windows:• Windows XP, Windows Vista, Windows 7• Prosesor: Pentium D 3,0 GHz atau lebih tinggi• Memori: Minimum 1 GB RAM (Disarankan 2 GB)• Ruang HDD: 300 MB atau lebih (disarankan 10 GB)• Monitor display warna 32 bit• Microsoft DirectX 9.0c• Port USB

Untuk Macintosh:• Power Mac G3 atau lebih baru• Mac OS 10.3X hingga 10.6 <Mass Storage> atau yang terbaru• Memori: 1 GB atau lebih• Port USB

Menggunakan Petunjuk Ini

Persyaratan Sistem

Page 7: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

7

Tampilan Kamera

Tampilan Depan1Blitz2LED Pewaktu3Lensa4Mikrofon

Tampilan Belakang5Monitor LCD6Indikator LED7Tombol Film8Tombol Menu9Tombol OK/Kontrol navigasi

4-arah (8, 2, 4, 6)bkTombol PemutaranblTombol Fungsi/Hapus

Tampilan AtasbmPutaran ZoombnTombol RanaboTombol ON/OFF

1 2

3

4

bl bk

7

6

8

95

bm

bo

bn

Page 8: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

8

Kamera Anda dilengkapi dengan tombol/putaran berbeda untuk memudahkan penggunaan.

Tampilan BawahbpTempat Baterai/kartu MemoribqSpeakerbrLubang sekrup tripod

Tampilan Kiri/KananbsPort USB/AVbtLubang tali

Kontrol Kamera

Kontrol Penjelasan

Tombol ON/OFF Tekan tombol ON/OFF untuk menghidupkan/mematikan daya.

Tombol rana Tekan untuk menangkap gambar.

Putaran zoom

Dalam modus perekaman gambar foto, putar putaran zoom berlawanan arah putaran jarum jam untuk memperkecil, searah putaran jarum jam untuk memperbesar.Dalam modus Pemutaran, putar untuk memperbesar gambar atau memperkecil, masuk ke gambar mini 9-gambar/kalender.

Tombol menu Tekan untuk masuk atau keluar dari menu/submenu.

Tombol Fungsi/Hapus

Dalam modus Rekam, tekan untuk masuk ke menu fungsi.Dalam modus pemutaran, tekan untuk menghapus gambar atau klip video.

Tombol pemutaran

Tekan untuk mengaktifkan modus Pemutaran atau kembali ke mode Rekam.

Tombol film Tekan untuk memulai/menghentikan perekaman video.

bqbp br

bs

bt

Page 9: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

9

Tombol Kontrol Navigasi 4-arah dan OK memungkinkan Anda untuk mengakses berbagai macam menu yang tersedia dari Display pada Layar (On Screen Display/OSD). Anda dapat mengonfigurasi berbagai pengaturan untuk memastikan hasil yang maksimum dari gambar dan video Anda. Fungsi lebih lanjut dari tombol-tombol ini adalah sebagai berikut.

Kontrol Navigasi

No. Penjelasan

1 AE/AF LOCK

2 Makro

3 Blitz

4 Pemotretan Berlanjut

5 OK

Tombol Penjelasan

AE/AF LOCK/Atas

1)Untuk mengunci AE/AF, tekan dan tahan tombol AE/AF Lock/Atas selama 1 detik, atau tekan tombol rana setengahnya lalu kemudian tekan tombol AE/AF Lock/Atas pada modus Rekam.• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman

38).2)Membuka kunci AE/AF dapat dilakukan dengan salah satu cara

berikut:• Menekan tombol AE/AF Lock/Atas• Memutar kontrol zoom• Menekan Tombol Menu/Fungsi/Pemutaran/Film/ON/OFF untuk

meluncurkan fungsi lainnya3)Dalam modus Pemutaran, tekan untuk memutar gambar.4)Dalam Menu, tekan untuk menavigasi menu dan submenu.

1

2

35

4

Page 10: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

10

Memori internalKamera Anda dilengkapi dengan memori internal sebesar 37,2 MB. Jika tidak ada kartu memori yang dimasukkan ke dalam slot kartu memori, semua gambar dan klip video yang direkam secara otomatis akan disimpan di dalam memori internal.

Penyimpanan eksternalKamera Anda mendukung penggunaan kartu memori SD, SDHC, dan SDXC. Jika ada kartu penyimpanan yang dimasukkan ke dalam slot kartu memori, kamera secara otomatis menyimpan semua gambar dan klip video di dalam kartu penyimpanan eksternal. Ikon menunjukkan bahwa kamera menggunakan kartu memori.

• Tidak semua kartu kompatibel dengan kamera Anda. Saat membeli kamera, harap periksa spesifikasi kartu, dan bawa kamera bersama Anda.

Makro/Kiri

1)Dalam modus Rekam, tekan untuk menggulir opsi Makro. (Kilat Otomatis, Super Makro, Fokus Lebar, Tak terhingga, Fokus Manual)• Fokus Manual hanya dapat digunakan di dalam modus Program

(halaman 38).2)Dalam modus Pemutaran, tekan untuk melihat gambar, klip video

sebelumnya.3)Dalam modus Pemutaran film, tekan untuk memundurkan

pemutaran video.4)Dalam Menu, tekan untuk keluar dari submenu atau menavigasi

melalui pilihan menu.

Blitz/Bawah1)Dalam modus Rekam, tekan untuk menggulir opsi modus blitz.

(Kilat Otomatis, Deklinasi Mata Merah, Manual Aktif, Sinkron Lmbt, dan Manual N'akt)

2)Dalam Menu, tekan untuk menavigasi menu dan submenu.

Pemotretan Berlanjut/Kanan

1)Tekan untuk menggulir opsi Pemotretan Berlanjut. (Nonaktif, Pmotretan Berulang, Potret Cpt Byk Gbr, dan AEB)

2)Dalam modus Pemutaran, tekan untuk melihat gambar atau klip video berikutnya.

3)Dalam modus pemutaran film, tekan untuk memajukan pemutaran video.

4)Dalam Menu, tekan untuk masuk ke submenu atau menavigasi melalui pilihan menu.

OK1)Mengonfirmasi pilihan ketika menggunakan menu OSD.2)Dalam modus pemutaran film, tekan untuk memulai pemutaran

video.

Memori Kamera

Tombol Penjelasan

Page 11: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

11 Memulai

Memulai

Ingatlah bahwa baterai kamera yang baru dibeli tidak diisi. Lakukan langkah-langkah di bawah untuk memuat baterai ke dalam kamera dan mengisi dayanya.• Kamera Anda memerlukan baterai lithium ion CASIO khusus yang dapat diisi ulang

(NP-80) sebagai sumber tenaga. Jangan pernah mencoba menggunakan baterai tipe lainnya.

1. Pastikan bahwa kamera dimatikan sebelum memasukkan baterai.

2. Buka kunci dan buka tempat baterai/kartu memori di bagian bawah kamera.

3. Masukkan baterai ke dalam tempatnya dengan bagian terminal menghadap bagian dalam kamera dengan orientasi yang benar seperti yang ditunjukkan.

Memasang Tali Kamera

Pertama-tama, isilah baterai sebelum penggunaan.

Memasukkan Baterai

OK SALAH

Page 12: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

12 Memulai

4. Tutup dan kunci baterai/tempat kartu memori.

Mengganti baterai

1. Buka kunci dan buka tempat baterai/kartu memori.Dengan sisi layar monitor LCD menghadap ke atas, geser penahan searah panah dalam gambar. Setelah baterai muncul keluar, tariklah keluar seluruhnya dari kamera.

2. Masukkan baterai baru.

Page 13: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

13 Memulai

Anda dapat melakukan salah satu dari dua metode berikut untuk mengisi daya baterai kamera.• Adaptor USB-AC• Konektor USB ke komputer

. Untuk mengisi daya dengan adaptor USB-ACAdaptor memungkinkan Anda untuk mengisi ulang baterai saat dimuat di dalam kamera.Saat kamera dimatikan, sambungkan dalam urutan yang ditunjukkan di bawah ini (1, 2, 3, 4).Waktu pengisian: Sekitar 160 menit

• Pastikan bahwa Anda memasukkan penghubung kabel ke dalam port USB/AV hingga Anda mendengar bunyi klik terpasang kencang pada tempatnya. Bila Anda gagal memasukkan penghubung seluruhnya dapat menyebabkan komunikasi yang buruk atau kegagalan fungsi.

• Ingatlah bahwa meskipun penghubung sudah dimasukkan seluruhnya, Anda masih dapat melihat bagian logam penghubung seperti ditunjukkan dalam gambar.

Isi Daya Baterai

432

1Kabel USB

(disertakan bersama kamera)

Setelah memastikan bahwa tanda pada penghubung kabel USB telah menghadap ke sisi layar monitor LCD, hubungkan kabel ke kamera.

Port USB/AV

Adaptor USB-AC

Kabel power

Page 14: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

14 Memulai

Pengoperasian indikator LED

. Mengisi daya menggunakan sambungan USB ke komputer

Sambungan USB memungkinkan Anda untuk mengisi ulang baterai saat dimuat di dalam kamera.Saat kamera dimatikan, sambungkan dalam urutan yang ditunjukkan di bawah ini (1, 2). Jika kamera dalam keadaan aktif, tekan tombol ON/OFF untuk mematikannya sebelum dihubungkan ke komputer.Waktu pengisian: Sekitar 160 menit

• Pada saat pertama kali Anda menyambungkan kamera ke komputer menggunakan kabel USB, sebuah pesan kesalahan mungkin muncul pada komputer. Jika ini terjadi, lepaskan lalu sambungkan kembali kabel USB.

• Bergantung kepada setup komputer, Anda mungkin tidak dapat mengisi baterai kamera melalui sambungan USB. Jika ini terjadi, Anda disarankan untuk menggunakan adaptor USB-AC yang diberikan bersama kamera.

• Pengisian tidak akan dijalankan ketika komputer yang tersambung dalam modus hibernasi.

Status Indikator Penjelasan

Berkedip hijau Sedang mengisi

Berkedip hijau, cepat Masalah pengisian (halaman 82)

Tidak Aktif Pengisian selesai

Indikator LED

21Kabel USB

(disertakan bersama kamera)

Setelah memastikan bahwa tanda pada penghubung kabel USB telah menghadap ke sisi layar monitor LCD, hubungkan kabel ke kamera.

Port USB/AV

Port USB

Komputer (daya diaktifkan)

Page 15: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

15 Memulai

Pengoperasian indikator LED

• Pengisian tidak dapat dilakukan jika komputer dalam kondisi beristirahat atau siaga.

• Kesalahan pengisian dapat segera terjadi setelah pengisian dimulai atau beberapa waktu setelah pengisian dimulai. Kesalahan pengisian ditunjukkan dengan indikator LED yang berkedip hijau dalam kecepatan tinggi.

• Bila kamera dibiarkan selama kira-kira 48 jam tanpa mengalirkan tenaga selama baterai mati akan menyebabkan pengaturan tanggal dan waktu menjadi hilang. Sebuah pesan yang memberitahu Anda untuk mengkonfigurasi pengaturan waktu dan tanggal akan muncul saat berikutnya Anda menghidupkan kamera setelah memulihkan power. Bila hal ini terjadi, konfigurasikan pengaturan tanggal dan waktu (halaman 64).

Hal-hal Lain Mengenai Pengisian• Jangan pernah menggunakan peralatan pengisi tipe lainnya. Penggunaan pengisi

yang berbeda dapat menyebabkan kecelakaan yang tidak terduga.• Perangkat pengisian USB dan perangkat catu daya mengikuti standar tetap.

Penggunaan perangkat lebih rendah atau perangkat yang tidak mengikuti standar dapat mengakibatkan kamera tidak berfungsi dan/atau gagal.

• Pengoperasian tidak dijamin jika komputer dibangun atau diubah oleh Anda. Walaupun dalam komputer yang dijual secara komersial, beberapa spesifikasi port USB mungkin tidak dapat mengisi melalui kabel USB.

• Baterai yang masih hangat pada penggunaan normal tidak dapat terisi penuh. Berikan waktu agar baterai mendingin sebelum mengisi.

• Tenaga baterai berkurang sedikit walaupun tidak sedang dipasang di dalam kamera. Oleh karena itu, Anda dianjurkan untuk segera mengisi baterai sebelum perlu menggunakannya.

• Pengisian baterai kamera dapat menyebabkan gangguan dengan penerima TV dan radio. Bila hal ini terjadi, pasang pengisi pada stop kontak yang jauh dari TV atau radio.

• Waktu pengisian sebenarnya tergantung dari kapasitas baterai tersebut dan kondisi pengisian.

• Jangan gunakan adaptor USB-AC pada alat lain mana pun.

Status Indikator Penjelasan

Berkedip hijau Sedang mengisi

Berkedip hijau, cepat Masalah pengisian (halaman 82)

Tidak Aktif Pengisian selesai

Indikator LED

Page 16: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

16 Memulai

Tambah penyimpanan kamera Anda dengan menggunakan kartu memori SD, SDHC, atau SDXC.

. Kartu Memori yang Didukung– Kartu Memori SD– Kartu Memori SDHC– Kartu Memori SDXC

• Di atas adalah jenis kartu memori yang didukung per Agustus 2012.• Kamera ini mendukung penggunaan kartu memori SD untuk jenis dan kapasitas

berikut: kartu memori SD hingga 2 GB, kartu memori SDHC dari 2 GB hingga 32 GB, kartu memori SDXC dari 32 GB hingga 2 TB. Perhatikan bahwa kemampuan untuk menggunakan kartu tertentu dengan kamera ini tidak dijamin walaupun memenuhi persyaratan dan jenis kapasitas di atas.

1. Buka kunci dan buka tempat baterai/kartu memori di bagian bawah kamera.

2. Masukkan kartu memori ke dalam slot kartu memori dengan bagian logam menghadap sisi belakang (layar LCD) dari kamera.

3. Tekan kartu memori yang ke dalam slot kartu memori hingga terdengar suara klik tanda telah masuk ke dalam tempatnya.

4. Tutup dan kunci baterai/tempat kartu memori.

Memasukkan Kartu Memori

Memuat kartu memori

Depan Belakang Belakang

Page 17: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

17 Memulai

Melepaskan kartu memori

1. Buka kunci dan buka tempat baterai/kartu memori.

2. Tekan kartu secara perlahan hingga kartu tersembul ke luar.

3. Tarik kartu dengan hati-hati.

• Windows XP tidak mendukung kartu SDXC (format exFAT). Namun demikian, dengan Windows XP (Service Pack 3), Anda dapat mengunduh pembaruan patch exFAT untuk mengaktifkan dukungan untuk kartu SDXC.

Ada dua cara menghidupkan kamera.• Tekan tombol ON/OFF, lalu gambar tampilan pembuka akan ditampilkan sejenak

dan suara pembuka akan terdengar jika diaktifkan. Lensa zoom akan keluar dan kamera dihidupkan dalam modus Rekam.

• Tekan tombol Pemutaran hingga indikator LED menyala. Ini akan menyalakan kamera dalam modus Pemutaran. Lensa zoom tidak keluar.

Untuk mematikan kamera, tekan tombol ON/OFF.Lihat "Modus" pada halaman 18 untuk mengetahui selengkapnya tentang modus Rekam dan Pemutaran.

Saat Anda menghidupkan kamera untuk pertama kalinya, Anda akan diminta untuk melakukan pengaturan awal kamera Anda. Pertama-tama adalah pengaturan menu bahasa. Tetapkan dalam bahasa apa menu dan pesan akan ditampilkan pada layar monitor LCD.

1. Tekan tombol 8, 2, 4, atau 6 untuk berganti bahasa.

2. Pilih bahasa, lalu kemudian tekan tombol OK untuk menerapkan.

Menghidupkan dan Mematikan Daya

Pengaturan Awal

Mengatur Bahasa

Page 18: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

18 Memulai

1. Tekan tombol 4 atau 6 untuk berpindah antar pilihan.

2. Tekan tombol 8 atau 2 untuk mengganti nilai tanggal dan waktu.

3. Tekan tombol OK untuk menerapkan.

Sekarang Anda siap mengambil gambar dan video.

• Menekan tombol 8 atau 2 mengubah nilainya secara terus menerus.• Bila baterai dikeluarkan dari kamera terlalu cepat setelah mengonfigurasi

pengaturan tanggal dan waktu untuk pertama kalinya dapat menyebabkan pengaturan di-reset menjadi pengaturan awal dari pabrik. Jangan mengeluarkan baterai selama setidaknya 24 jam setelah mengonfigurasi pengaturan.

Kamera Anda memiliki dua modus:

Modus Rekam• Ini adalah modus bawaan setiap kali Anda menghidupkan kamera. Anda dapat

mengambil gambar dan merekam video dalam modus ini.

Modus pemutaran• Tekan tombol Pemutaran setelah kamera dinyalakan untuk melihat dan mengedit

gambar yang diambil atau memutar video.

Mengatur Tanggal & Waktu

Modus

Page 19: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

19 Menggunakan monitor LCD

Menggunakan monitor LCDMonitor LCD menampilkan semua informasi penting tentang pengaturan kamera dan juga gambar visual dari gambar atau video Anda. Layar pada monitor LCD dipanggil pada On Screen Display atau OSD.

. Tata Letak Layar Modus Rekam Gambar Foto

Tata Letak Monitor LCD

No. Item Penjelasan

1 Modus Rekam Menunjukkan modus saat ini.

2 Blitz Menunjukkan pengaturan blitz.

3 Pewaktu/Pmotretan Berulang/AEB

Menunjukkan pengaturan Pewaktu/Pmotretan Berulang/AEB.

4 Indikator zoom Menampilkan zoom.

5 Foto tersisa Menunjukkan sisa foto yang tersedia.

6 Baterai Menunjukkan tingkat isi baterai.

7 Media penyimpanan Menunjukkan media penyimpanan yang saat ini digunakan.

8 Penghilang bising Mengurangi derau angin selama perekaman film.

9 Ukuran film Menunjukkan ukuran video.

10 Peringatan goncangan

Menunjukkan cahaya tidak memadai dan kamera bergoyang, yang dapat mengakibatkan gambar yang diambil menjadi kabur. Jika peringatan getaran muncul, Anda masih dapat mengambil gambar. Namun demikian, Anda disarankan untuk mengaktifkan Penyetabil, blitz, atau menggunakan tripod karena akan dapat menstabilkan kamera.

11 Label tanggal Menunjukkan label tanggal diaktifkan.

12 Keseimbangan Menunjukkan fungsi penstabilan diaktifkan.

13 Histogram Tampilan grafis Kecerahan.

14 ISO Menampilkan pengaturan ISO.

1

6789

101112

13222324252627

1416 151721 181920

2 3 4 5

Page 20: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

20 Menggunakan monitor LCD

. Tata Letak Layar Modus Rekam Gambar Video

15 Area fokus Menunjukkan area fokus.

16 Kecepatan rana Menampilkan pengaturan kecepatan rana.

17 Nilai apertur Menampilkan pengaturan apertur/bukaan lensa.

18 Ketajaman Menampilkan pengaturan ketajaman.

19 Saturasi Menampilkan pengaturan saturasi.

20 Kontras Menampilkan pengaturan kontras.

21 Pencahayaan Menampilkan pengaturan pengaturan pencahayaan.

22 Fokus Menampilkan pengaturan fokus.

23 Pelacakan wajah Menunjukkan pelacakan wajah diaktifkan.

24 Keseimbangan putih Menampilkan pengaturan keseimbangan putih.

25 Pengukuran Menampilkan pengaturan pengukuran.

26 Kualitas Menampilkan pengaturan kualitas.

27 Ukuran foto Menampilkan pengaturan ukuran foto.

No. Item Penjelasan

1 Indikator utama Menampilkan perintah pada tombol kontrol navigasi 4-arah.

2 Waktu perekaman Menampilkan waktu perekaman.

3 Status perekaman Menunjukkan status perekaman.

No. Item Penjelasan

Tata letak perekaman123

Page 21: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

21 Menggunakan monitor LCD

. Tata Letak Layar Modus PemutaranTampilan modus pemutaran berbeda-beda bergantung pada jenis gambar yang dilihat.

Tampilan modus pemutaran dari gambar foto:

No. Item Penjelasan

1 Modus pemutaran Menunjukkan modus Pemutaran.

2 Proteksi Menunjukkan file diproteksi.

3 No. file/Jumlah total Menunjukkan jumlah file dari jumlah total file pada kartu penyimpanan.

4 Baterai Menunjukkan tingkat isi baterai.

5 Media penyimpanan Menunjukkan memori penyimpanan yang digunakan.

6 Informasi perekaman Menampilkan informasi perekaman dari file.

7 DPOF Menunjukkan file ditandai untuk pencetakan.

8 Ukuran gambar Menampilkan pengaturan ukuran gambar.

1

45

6

78

2 3

Page 22: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

22 Menggunakan monitor LCD

Modus pemutaran video:

No. Item Penjelasan

1 Modus pemutaran Menunjukkan modus Pemutaran.

2 Proteksi Menunjukkan file diproteksi.

3 Klip video Menunjukkan file adalah video.

4 Intro tombol Menunjukkan tombol yang harus ditekan pada kamera untuk memutar file video.

5 No. file/Jumlah total Menunjukkan jumlah file dari jumlah total file pada kartu penyimpanan.

6 Baterai Menunjukkan tingkat isi baterai.

7 Media penyimpanan Menunjukkan memori penyimpanan yang digunakan.

8 Tanggal dan waktu perekaman Menampilkan tanggal dan waktu klip video.

9 Ukuran video Menunjukkan ukuran klip video.

10 Volume Menunjukkan volume saat pemutaran.

11 Panjang video Menampilkan panjang total klip video.

12 Waktu pemutaran Menunjukkan waktu video telah diputar.

13 Status pemutaran Menampilkan status pemutaran.

1

67

8

9

2 3 4 5

10

44111213

Page 23: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

23 Merekam Gambar dan Video

Merekam Gambar dan Video

Sekarang setelah Anda mengenal kamera Anda sudah siap untuk mengambil gambar. Mengambil gambar dengan kamera Anda sangat mudah.

1. Nyalakan kamera dengan menekan tombol ON/OFF.

2. Pilih foto menggunakan braket fokus pada monitor LCD. Lihat ilustrasi di sebelah kanan.

3. Menekan tombol Rana setengahnya secara otomatis akan memfokuskan dan menyesuaikan pencahayaan, dan menekan tombol Rana sepenuhnya menangkap gambar.Jika ikon peringatan muncul, pegang kamera dengan kokoh, dengan tangan Anda di sebelah sisi atau gunakan tripod untuk menstabilkan kamera untuk mencegah gambar buram.

Menggunakan kombinasi zoom optikal 5 kali dan 5 kali zoom digital memungkinkan fotografi zoom dengan pembesaran hingga 25 kali. Walaupun zoom digital merupakan fitur yang bermanfaat, semakin gambar diperbesar (dizoom), gambar terlihat semakin kasar (berbintik). Harap lihat "Mengatur Zoom Digital" pada halaman 44 untuk membantu mengatur zoom digital.

Menyesuaikan zoom optikal:

1. Putar pemutar Zoom untuk memperbesar atau memperkecil sebuah gambar.

2. Indikator zoom muncul pada layar LCD.

Mengambil foto

Mengatur Pemutar Zoom

Braket fokus

Page 24: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

24 Merekam Gambar dan Video

. Putaran zoom

1. Putar pemutar searah putaran jarum jam z (kanan) untuk memperbesar.

2. Putar pemutar pada arah yang berlawanan dengan putaran jarum jam w (kiri) untuk memperkecil.

Menyesuaikan zoom digital:

1. Mengaktifkan zoom digital. Lihat "Mengatur Zoom Digital" pada halaman 44.

2. Memutar pemutar Zoom searah/berlawanan arah jarum jam memperbesar/memperkecil secara optik ke maksimum hingga berhenti.

3. Lepaskan putaran Zoom.

• Pengoperasian zoom didukung selama perekaman film, namun perhatikan bahwa perekaman audio dinonaktifkan secara otomatis saat pengoperasian zoom sedang berlangsung.

• Zoom digital dinonaktifkan saat fungsi di bawah sedang digunakan.– Potret Cpt Byk Gbr / AEB– Pelacakan Wajah– Efek Seni

Zoom digital 1x hingga 5xZoom optik 1x hingga 5x

Page 25: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

25 Merekam Gambar dan Video

Saat mengambil foto pada kondisi pencahayaan yang sulit, gunakan tombol Blitz/Bawah untuk mendapatkan pencahayaan yang tepat. Fungsi ini tidak dapat diaktifkan saat merekam video atau pemotretan berlanjut.

Mengaktifkan Blitz:• Tekan tombol Blitz/Bawah pada kamera

beberapa kali hingga modus Blitz yang Anda inginkan ditampilkan pada layar LCD.

Kamera Anda dilengkapi dengan lima modus blitz.

• Fungsi blitz hanya tersedia saat memotret gambar tunggal. Tidak tersedia untuk modus Pemotretan Berulang dan AEB.

• Blitz tidak menyala ketika putaran Zoom diputar. Untuk mengaktifkan penyalaan blitz, lepaskan putaran Zoom.

Menggunakan Blitz

Kilat Otomatis. Blitz menyala secara otomatis kapan saja pencahayaan tambahan diperlukan.

Deklinasi Mata Merah. Blitz menyala dua kali untuk mengurangi efek mata-merah.

Manual Aktif. Blitz menyala kapan saja Anda menekan tombol Rana apa pun kondisi cahayanya.

Sinkron Lmbt. Blitz menyala dengan kecepatan rana rendah.

Manual N'akt. Blitz dimatikan.

Tombol Blitz/Bawah

Deklinasi Mata Merah diaktifkan.

Page 26: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

26 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ini memungkinkan pengguna untuk mengatur jenis fokus ketika merekam gambar foto.

Untuk mengatur Fokus:• Tekan tombol Makro/Kiri beberapa kali hingga

modus Fokus yang diinginkan ditampilkan pada sudut kiri bawah pada monitor LCD.

Kamera Anda mendukung lima modus fokus.

Mengatur Modus Fokus

Fokus Otomatis. Dengan fokus otomatis, kamera akan memfokuskan pada subjek secara otomatis.

Super makro. Modus ini dirancang untuk fotografi jarak dekat.

Fokus Lebar. Fokus modus ini menyediakan Depth of Field (DOF), yang bukan dirancang untuk fotografi jarak dekat.Tak terhingga. Ketika Tidak Terhingga ditetapkan, kamera memfokuskan pada jarak yang jauh.Fokus Manual. Dengan fokus manual, Anda dapat menyesuaikan jarak fokus dari 30 cm ke 100 cm dengan menekan tombol 8 atau 2. Tekan tombol OK untuk mengunci fokus dan keluar dari layar penyesuaian.• Fokus Manual hanya dapat digunakan di dalam modus Program (halaman

38).

Tombol Makro/Kiri

Fokus Manual diaktifkan

Page 27: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

27 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ini memungkinkan pengguna untuk mengatur modus pemtotretan berlanjut. Fungsi ini hanya tersedia dalam pengambilan gambar foto. Tekan tombol Pemotretan Berlanjut/Kanan untuk meluncurkan opsi Menu Pemotretan berlanjut, lalu tekan tombol 4 atau 6 untuk memilih opsi yang diinginkan.

• Zoom digital dinonaktifkan saat Potret Cpt Byk Gbr atau AEB digunakan.• Potret Cpt Banyak Gambar tidak dapat dipilih selama Efek Seni aktif.

Mengatur Pemotretan Berlanjut

Ikon Jenis Penjelasan

Nonaktif Menonaktifkan fungsi pemotretan berlannjut.

Pmotretan Berulang

Tekan penuh lalu tahan tombol rana untuk melakukan pemotretan berulang hingga tombol rana dilepaskan atau kartu memori penuh.

Potret Cpt Byk Gbr

Anda dapat memotret hingga 30 gambar VGA dengan sekali tekan tombol rana.

AEB

Tekan penuh tombol rana untuk menyatukan tiga gambar berurutan dengan 1/3 EV menurut urutan berikut: pencahayaan standar, pencahayaan kurang, dan pencahayaan berlebihan.

Tombol PemotretanBerlanjut/Kanan

Page 28: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

28 Merekam Gambar dan Video

Menekan tombol Fungsi/Hapus pada modus Rekam akan membuka Menu Fungsi yang berisi fitur paling umum untuk foto dan film.

• Baris Menu menampilkan status saat ini dari pengaturan kamera. Hanya fungsi yang tersedia untuk pengaturan ini yang ditampilkan sebagai ikon pada baris menu.

• Opsi yang tersedia untuk setiap komponen pada baris menu ditampilkan pada opsi Menu.

• Gunakan tombol 4 atau 6 untuk beralih antar pilihan menu, lalu tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Modus Saya menampilkan Modus Pemandangan yang tersedia, dengan menyorot Modus Pemandangan yang saat ini dipilih. Ikon pada baris menu berubah menjadi ikon Modus Pemandangan yang dipilih. Untuk mengetahui detail tentang Mode Pemandangan, lihat halaman 38.

Fungsi Rasio Aspek digunakan untuk mengatur rasio lebar dengan tinggi dari sebuah gambar. Menampilkan sisa pemotretan dalam teks bantuan secara selaras sembari memilih opsi berbeda.

Menggunakan Menu Fungsi

Tekan tombol Fungsi/Hapus pada kamera untuk membuka Menu Fungsi.Tekan tombol Fungsi/Hapus sekali lagi untuk menutup menu.

Modus Saya

Rasio Aspek

Baris menu

Opsi menu

Page 29: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

29 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ukuran foto digunakan untuk menetapkan resolusi sebelum Anda menangkap gambar. Mengubah Ukuran Foto memengaruhi jumlah gambar yang dapat disimpan dalam kartu memori Anda. Semakin tinggi resolusi, semakin ruang banyak ruang memori dibutuhkan.

Tabel di bawah menampilkan nilai Ukuran Foto untuk gambar foto saat memilih Rasio Aspek 4:3.

Tabel di bawah menampilkan nilai Ukuran Foto untuk gambar foto saat memilih Rasio Aspek 3:2.

Ukuran Foto

Ikon Ukuran Piksel Saran Ukuran Pencetakan

4608 x 3456 Ukuran A2

3264 x 2448 Ukuran A3

2560 x 1920 Ukuran A4

2048 x 1536 Ukuran A5

640 x 480 Email

Ikon Ukuran Piksel Saran Ukuran Pencetakan

4608 x 3072 8" x 12"

3264 x 2176 6" x 9"

2560 x 1696 5" x 7"

2048 x 1360 4" x 6"

640 x 424 Email

Page 30: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

30 Merekam Gambar dan Video

Tabel di bawah menampilkan nilai Ukuran Foto untuk gambar foto saat memilih Rasio Aspek 16:9.

Tabel di bawah menampilkan nilai Ukuran Foto untuk gambar foto saat memilih Rasio Aspek 1:1.

Ikon Ukuran Piksel Saran Ukuran Pencetakan

4608 x 2592 HDTV

3264 x1832 HDTV

2560 x 1440 HDTV

2048 x 1152 HDTV

640 x 360 Email

Ikon Ukuran Piksel Saran Ukuran Pencetakan

4000 x 4000 berbentuk-bujur sangkar

2832 x 2832 berbentuk-bujur sangkar

2240 x 2240 berbentuk-bujur sangkar

1728 x 1728 berbentuk-bujur sangkar

480 x 480 Email

Page 31: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

31 Merekam Gambar dan Video

Gambar dapat ditangkap dengan keseluruhan adegan yang secara sengaja dibuat lebih terang maupun lebih gelap. Pengaturan ini digunakan ketika kecerahan yang cocok (pencahayaan) tidak dapat diperoleh karena situasi ketika perbedaan kecerahan antara subjek dan latar (kontras) besar, atau ketika subjek yang ingin difoto sangat kecil di dalam pemandangan. Fungsi ini hanya digunakan untuk gambar foto saja.• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman 38).• Untuk menyesuaikan pengaturan EV, tekan tombol 4 atau 6 untuk menaikkan/

menurunkan nilai. Saat Anda menyesuaikan pengaturan, monitor LCD secara bersamaan menampilkan gambar yang menerapkan pengaturan EV. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Ini menetapkan keseimbangan putih untuk berbagai kondisi pencahayaan dan memungkinkan gambar yang akan diambil mendekati kondisi yang terlihat oleh mata manusia.• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman 38).• Saat Anda berpindah di pilihan, Anda dapat melihat pratinjau pada monitor LCD

secara bersamaan.

Kompensasi EV

White Balance

Ikon Item Penjelasan

Keseimbangan Putih Otomatis

Kamera secara otomatis akan menyesuaikan keseimbangan putih.

Siang Hari Cocok digunakan pada kondisi cerah terang.

Berawan Cocok digunakan pada kondisi mendung.

Tungsten Cocok untuk gambar di dalam ruang dengan tungsten atau halogen tanpa blitz.

Floresen_1 Cocok untuk penggunaan gambar di dalam ruang dengan kondisi pencahayaan pendar kebiruan.

Floresen_2 Cocok untuk penggunaan gambar di dalam ruang dengan kondisi pencahayaan pendar merah.

Page 32: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

32 Merekam Gambar dan Video

Ini menetapkan sensitivitas untuk pengambilan gambar. Ketika sensitivitas ditingkatkan (dan angka ISO dinaikkan), foto akan tetap mungkin diambil walaupun ada di lokasi yang gelap, namun gambar tampak lebih kasar (berbintik).• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman 38).• Menggunakan pengaturan ISO yang lebih tinggi dalam kondisi redup dan

pengaturan ISO yang lebih rendah pada kondisi lebih terang.

Ini menetapkan metode pengukuran untuk menghitung pencahayaan.• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program

(halaman 38).

Manual

Digunakan ketika sumber cahaya tidak dapat ditetapkan.Harap tekan tombol Rana agar kamera secara otomatis akan menyesuaikan pengaturan keseimbangan putih sesuai dengan lingkungan.

ISO

Pengukuran

Ikon Item Penjelasan

Multi Keseluruhan area layar diukur, dan pencahayaan dihitung.

PusatMerata-ratakan cahaya yang diukur dari seluruh bingkai, namun memberikan bobot lebih pada pokok subjek di tengah.

Spot Porsi yang sangat kecil pada bagian tengah layar diukur, dan pencahayaan diukur.

Ikon Item Penjelasan

Page 33: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

33 Merekam Gambar dan Video

Fungsi modus Warna menerapkan warna atau rona berbeda untuk menghasilkan efek yang lebih artistik pada gambar foto atau video.• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman 38).• Saat Anda berpindah di pilihan, pratinjau pada monitor LCD berganti secara

bersamaan.

Modus Warna

Ikon Item Penjelasan

Nonaktif Kamera merekam seperti biasa.

CerahKamera menangkap gambar dengan lebih banyak kontras dan saturasi yang menekankan warna-warna tegas.

Sepia Gambar ditangkap dalam rona sepia.

B&W Gambar ditangkap dalam warna hitam dan putih.

Merah TajamGambar yang ditangkap menjadi kemerah-merahan. Cocok digunakan untuk mengambil gambar bunga atau mobil agar tampak lebih hidup.

Hijau TajamGambar yang ditangkap menjadi kehijau-hijauan. Cocok digunakan untuk mengambil gambar gunung atau lapangan rumput agar tampak lebih hidup.

Biru TajamGambar yang ditangkap menjadi kebiru-biruan. Cocok digunakan untuk mengambil gambar langit dan laut agar tampak lebih hidup.

Page 34: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

34 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ini menerapkan efek seni yang berbeda pada foto. Saat Anda memilih opsi dengan menekan tombol 4 atau 6, hasil pratinjau akan ditampilkan pada LCD.• Anda perlu mengonfigurasikan pengaturan di bawah untuk menggunakan fungsi

Efek Seni.Zoom Digital: NonaktifArea AF: Semua kecuali Pelacakan Wajah

• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman 38).

Efek Seni

Ikon Item Penjelasan

Nonaktif Menonaktifkan fungsi efek seni.

Lensa Mata Ikan Fitur ini menangkap gambar dengan efek lensa mata ikan.

Efek MiniaturMemburamkan bag foto utk membuat pemandangan spt model skala miniatur. Dianjurkan mengambil dari sudut tinggi untuk simulasi efek miniatur.

Lukisan Fitur ini menangkap gambar dengan efek lukisan.

Sketsa Fitur ini menangkap gambar dengan efek sketsa.

Page 35: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

35 Merekam Gambar dan Video

Anda dapat merekam video dengan kamera, waktu perekaman yang tersedia bergantung pada kapasitas kartu memori. Video dapat direkam hingga kapasitas memori maksimum tercapai. Namun demikian, panjang satu video mungkin terbatas.

1. Nyalakan kamera dengan menekan tombol ON/OFF.

2. Fokuskan kamera pada subjek yang akan diambil.

3. Tekan tombol Film untuk mulai merekam film.

4. Untuk menjeda perekaman, tekan tombol 8.

5. Untuk melanjutkan perekaman, tekan tombol 8 sekali lagi.

6. Untuk menghentikan perekaman, tekan tombol Film.

• Ketika kamera berhenti merekam karena mencapai waktu maksimum (29 menit) untuk satu video, cukup tekan tombol Film sekali lagi untuk melanjutkan perekaman.

• Kamera secara otomatis akan berhenti merekam ketika kapasitas memori telah penuh.

• Modus hemat daya tidak tersedia pada saat perekaman video atau menjeda perekaman.

Layar film dapat disimpan sebagai foto dengan menekan tombol rana tanpa menghentikan perekaman film.Setelah gambar diambil, ikon dan jumlah foto akan disimpan pada layar. Jika jumlah foto maksimum tercapai, ikon dan jumlah berubah menjadi warna merah, namun perekaman film masih terus berlanjut.

• Ketika ukuran film adalah HDp30, foto yang diambil disimpan pada resolusi 1280 x 720.

• Ketika ukuran film adalah VGAp30, foto yang diambil disimpan pada resolusi 640 x 480.

Merekam Video

Fungsi PIV

Page 36: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

36 Merekam Gambar dan Video

Tekan tombol Fungsi /Hapus untuk mengaktifkan menu pengaturan video sebelum merekam video.

Gunakan fungsi ini untuk menyesuaikan resolusi dan kualitas klip video.

Tabel di bawah menunjukkan ukuran yang tersedia dan pengaturan kualitas gambar yang terkait.

• Opsi dengan "*" hanya tersedia ketika kartu SDHC class4 atau class6 dimasukkan. Opsi akan menjadi abu-abu dan kursor tidak akan bergerak jika dinonaktifkan.

• Kamera akan berhenti merekam secara otomatis jika waktu perekaman melampaui 29 menit atau ukuran file melebihi 4 GB.

• Menggunakan memori terpasang yang dimiliki kamera atau beberapa kartu memori jenis tertentu dapat memperlambat kecepatan pemrosesan. Jika memungkinkan, gunakan kartu memori Ultra High-Speed Type. Namun perhatikan bahwa tidak semua pengoperasian tidak semua dijamin walaupun kartu memori Ultra High-Speed Type digunakan. Beberapa pengaturan kualitas film dapat membutuhkan waktu lebih lama untuk merekam data dan dapat menghasilkan gambar dan/atau audio yang terpotong-potong.

Fitur ini mengurangi derau angin selama perekaman film.

Pengaturan Perekaman Video

Ukuran Film

Ikon Item Penjelasan

720p30 Untuk menonton dalam HDTV.*

VGAp30 Kualitas film yang lebih baik.

Mengatur Penghilang bising

Page 37: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

37 Merekam Gambar dan Video

Jika Anda berada dalam modus Rekam, Anda dapat mengakses menu Rekam hanya dengan menekan tombol Menu pada kamera Anda.Saat menu ditampilkan, gunakan kontrol navigasi 4-arah dan tombol OK untuk beralih antar pilihan menu dan menerapkan pengaturan yang diinginkan. Untuk menutup menu kapan saja, tekan tombol Menu sekali lagi.

Menu rekam memungkinkan Anda untuk mengubah mode, dan mengatur pengaturan pemotretan lainnya.

Untuk membuka Menu Rekam:Nyalakan kamera dengan menekan tombol ON/OFF.

1. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Rekam.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk beralih pada menu.

3. Untuk memilih sebuah item, tekan tombol 6 atau tombol OK.

4. Ubah pengaturan submenu menggunakan kontrol navigasi 4-arah.

5. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan pengaturan.

Menggunakan Menu Rekam

Menu Rekam

Page 38: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

38 Merekam Gambar dan Video

Dua modus adegan berikut dapat dipilih untuk memotret gambar.

1. Dari Menu Rekam, tekan 6 atau tombol OK untuk memilih Mode Pemandangan.

2. Gunakan kontrol navigasi untuk beralih antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan mengaktifkan modus Adegan yang dipilih.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan mode Adegan yang tersedia.

Modus Adegan juga dapat dikonfigurasikan dengan menggunakan pengaturan Menu Fungsi Modus Saya (halaman 28).

Mengatur Modus Adegan

Ikon Item Penjelasan

Otomatis Cara termudah untuk memotret gambar sederhana. Pengaturan disesuaikan secara otomatis.

ProgramKamera secara otomatis menyesuaikan pengaturan kamera pemotretan yang cocok seperti kecepatan rana dan nilai apertur/bukaan.

Page 39: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

39 Merekam Gambar dan Video

Kamera Anda memiliki Pewaktu yang dapat diatur pada fungsi Pewaktu pada menu Rekam. Pewaktu memungkinkan Anda untuk mengambil gambar setelah jeda tertentu yang telah ditentukan. Fungsi ini hanya tersedia dalam pengambilan gambar foto. Pengaturan pewaktu secara otomatis akan ditetapkan ke nonaktif ketika Anda mematikan kamera.

Untuk mengatur Pewaktu

1. Dari menu Rekam, pilih Pewaktu otomatis.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan Pewaktu yang tersedia.

Mengatur Pewaktu

Ikon Item Penjelasan

Nonaktif Menangkap gambar tanpa jeda waktu.

10 sec. Menetapkan jeda 10 detik untuk menangkap gambar setelah menekan tombol Rana.

2 sec. Menetapkan jeda 2 detik untuk menangkap gambar setelah menekan tombol Rana.

Ganda

Melakukan jeda dan mengambil gambar dua kali.• Melakukan jeda 10 detik kemudian mengambil

gambar.• Melakukan jeda 2 detik lainnya, lalu kemudian

mengambil gambar sekali lagi.

Page 40: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

40 Merekam Gambar dan Video

AF adalah singkatan dari Automatic Focus (Fokus Otomatis). Fitur ini menetapkan area yang difokuskan oleh kamera.• Fungsi ini digunakan hanya dalam modus Program (halaman 38).

Menetapkan Area AF:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Area AF.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan Area AF yang tersedia.

Mengatur Area AF

Ikon Item Penjelasan

Pelacakan Wajah

Kamera secara otomatis akan mendeteksi wajah. Hingga 10 wajah dapat terdeteksi pada waktu yang bersamaan.

Lebar Kamera secara otomatis akan memilih area fokus di dalam bingkai lebar.

Pusat Area fokus ditetapkan di tengah.

Pelacakan AFKamera akan memfokuskan pada subjek saat kamera bergerak dan tetap mempertahankan fokusnya secara otomatis.

Page 41: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

41 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ini ini memungkinkan Anda untuk meningkatkan atau melembutkan detail yang lebih halus pada gambar.

Mengatur Ketajaman:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Ketajaman.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan Ketajaman yang tersedia.

Mengatur Ketajaman

Ikon Item Penjelasan

Tinggi Mempertajam gambar.

Normal Ketajaman Normal.

Rendah Melembutkan gambar.

Page 42: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

42 Merekam Gambar dan Video

Fungsi saturasi memungkinkan Anda untuk menyesuaikan saturasi warna dalam gambar Anda. Menggunakan saturasi yang lebih tinggi untuk warna kaya dan pengaturan saturasi yang lebih rendah untuk rona warna yang lebih alami.

Mengatur Saturasi:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Saturasi.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan Saturasi yang tersedia.

Mengatur Saturasi

Ikon Item Penjelasan

Tinggi Meningkatkan saturasi.

Normal Saturasi normal.

Rendah Mengurangi saturasi.

Page 43: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

43 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ini ini memungkinkan Anda untuk menyesuaikan kontras pada gambar.

Mengatur Kontras:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Kontras.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Kualitas menetapkan kualitas (kompresi) pengambilan gambar. Kualitas menentukan jumlah kompresi yang diterapkan pada gambar. Kualitas tinggi memungkinkan Anda memperoleh gambar terbaik dengan detail lebih tajam dan kompresi lebih sedikit. Namun demikian, semakin tinggi kualitas, semakin besar ruang memori yang dibutuhkan dalam kartu memori Anda.

Mengatur Kontras

Ikon Item Penjelasan

Tinggi Meningkatkan kontras.

Normal Kontras normal.

Rendah Mengurangi kontras.

Mengatur Kualitas

Ikon Item Penjelasan

Sangat Baik Laju kompresi 3x.

Baik Laju kompresi 7x.

Normal Laju kompresi 12x.

Page 44: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

44 Merekam Gambar dan Video

Fitur ini mengontrol modus zoom Digital pada kamera Anda.Kamera Anda memperbesar gambar menggunakan kamera zoom optikal terlebih dahulu. Ketika skala zoom melebihi 5x, kamera menggunakan zoom digital.

Mengatur Zoom Digital:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Zoom Digital.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan Zoom Digital yang tersedia.

Tabel di bawah ini menunjukkan faktor zoom maksimum untuk setiap ukuran gambar ketika Zoom Intelijen digunakan.

• Pengooperasian zoom tidak dapat digunakan bersama dengan Pelacakan Wajah dan Efek Seni.

• Skala zum Intelijen maksimum berbeda-beda bergantung pada ukuran foto.

Mengatur Zoom Digital

Ikon Item Penjelasan

Zum Intelijen Memperbesar gambar secara digital hampir tanpa distorsi.

Zum Standar Memperbesar semua ukuran gambar hingga maksimum 5x dalam pratinjau, namun kualitas gambar berkurang.

Nonaktif Menggunakan zoom optikal saja.

Ukuran Foto Faktor zoom maksimum ketika Zoom Intelijen digunakan (Rasio Aspek: 4:3)

16 M 1,0x

8 M 1,2x

5 M 1,5x

3 M 2,0x

VGA 6,3x

Page 45: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

45 Merekam Gambar dan Video

Tanggal perekaman dapat dicetak secara langsung pada gambar foto. Fungsi harus diaktifkan sebelum gambar diambil. Setelah tanggal dan waktu dicetak pada gambar, maka tidak dapat diedit atau dihapus.Batasan fungsi Label Tanggal.• Fungsi ini hanya digunakan untuk gambar foto saja.• Dapat memperlambat modus AEB/Pemotretan Berulang ketika Label Tanggal

diaktifkan dalam modus AEB/Pemotretan Berulang.• Dalam gambar vertikal atau rotasi, tanggal dan waktu pada gambar Anda masih

tampak secara horizontal.

Mengatur Label Tanggal:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Label Tanggal.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Fungsi Tinjauan Otomatis memungkinkan Anda untuk melihat gambar yang diambil setelah memotretnya.Jika Tinjauan Otomatis Aktif, kamera akan menampilkan gambar yang diambil selama 1 detik pada monitor LCD.

Mengatur Tinjauan Otomatis:

1. Dari menu Rekam, pilihlah Tinjauan Otomatis.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Fungsi Garis Kisi akan menunjukkan kisi bingkai pada pratinjau untuk mengambil gambar. Pengaturan yang tersedia adalah: Aktif, Nonaktif.Konfigurasi Garis Kisi akan berubah dengan rasio aspek yang berbeda.

1. Dari menu Rekam, pilihlah Garis Kotak-kotak.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Mengatur Label Tanggal

Mengatur Tinjauan Otomatis

Mengatur Garis Kisi

Page 46: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

46 Merekam Gambar dan Video

Fungsi ini memungkinkan Anda untuk mencegah terjadinya gambar yang buram yang disebabkan oleh goncangan.

1. Dari menu Rekam, pilihlah Keseimbangan.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Fungsi ini memungkinkan Anda untuk merekam video dengan metode fokus otomatis.

1. Dari menu Rekam, pilihlah Menu Rekam, pilih AF Kontinu

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Gunakan fitur ini untuk mengaktifkan/menonaktifkan kontrol zoom dalam perekaman film. Saat fitur ini diaktifkan, suara selama pembesaran lensa tidak akan terekam.

1. Dari Menu Rekan, pilih Zoom.

2. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk berpindah antar pilihan.

3. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

Mengatur Keseimbangan

AF Kontinu

Zoom

Page 47: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

47 Pemutaran Ulg

Pemutaran UlgAnda dapat memutar ulang gambar foto dan klip video pada monitor LCD.

Modus navigasi tunggal menampilkan gambar satu per satu pada monitor LCD. Untuk melihat gambar/klip video, ikuti langkah-langkah berikut.

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Layar monitor LCD menampilkan gambar. Untuk memahami ikon dan informasi lain pada layar, harap lihat "Tata Letak Monitor LCD" pada halaman 19.

3. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk melihat gambar/video berikutnya/sebelumnya.

4. Untuk memutar klip video, tekan tombol OK. Lihat "Memutar Video" pada halaman 49 untuk detailnya.

Fungsi ini memungkinkan Anda untuk melihat 9 gambar mini atau menurut modus kalender pada monitor. Mencari banyak gambar lebih mudah daripada navigasi gambar tunggal.

Mengatur modus 9 gambar

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Putar putaran Zoom ke arah berlawanan dengan putaran jarum jam (kiri) sekali untuk masuk ke modus 9 gambar.

3. Gunakan kontrol navigasi untuk beralih antar item.

4. Tekan tombol OK untuk memilih gambar dan melihatnya seperti biasa.

Melihat dalam Navigasi Tunggal

Gambar Foto Video

Melihat Gambar Mini

Page 48: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

48 Pemutaran Ulg

Baris gulirJika baris gulir muncul, ini menunjukkan bahwa layar dapat digulirkan.

Mengatur modus kalender:

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Putar putaran Zoom ke arah berlawanan dengan putaran jarum jam (kiri) dua kali untuk melihat gambar mini dalam modus kalender.

3. Gunakan kontrol navigasi untuk beralih antar item.

4. Tekan tombol OK untuk memilih sebuah gambar dan melihatnya seperti biasa.

• Dalam modus kalender:– File pertama (termasuk gambar, video, dan kesalahan file) yang terekam pada

setiap tanggal muncul pada layar.– Putar putaran Zoom ke arah searah putaran jarum jam (kanan) akan membawa

kembali ke modus 9 gambar.

Ikon gambar mini:Saat Anda melihat gambar mini, sebagian gambar mungkin akan berisi ikon. Ikon ini menunjukkan jenis file atau perekaman.

Ikon Jenis Penjelasan

Kesalahan File Menunjukkan file kesalahan.

Tampilan gambar mini

Baris gulir

Page 49: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

49 Pemutaran Ulg

Fungsi tampilan zoom berfungsi pada gambar foto saja.• Dalam tampilan normal, putar putaran Zoom searah

putaran jarum jam (kanan) beberapa kali hingga mencapai tampilan zoom yang diinginkan.

• 4 panah pada monitor menunjukkan bahwa gambar diperbesar.

• Anda dapat melakukan zoom untuk melihat hingga 12x.

• Gunakan kontrol navigasi untuk melihat gambar yang dizoom.• Tekan tombol Menu untuk menutup tampilan zoom.

Setiap kali Anda menekan tombol 8, gambar yang ditampilkan akan diputar 90.Hanya foto yang dapat diputar.

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Gunakan kontrol navigasi untuk menggulir di antara gambar yang disimpan. Klip video memiliki ikon video yang ditampilkan pada layar.

3. Tekan tombol OK untuk memutar video.

4. Selama pemutaran, tekan dan tahan tombol 4 atau 6 untuk mempercepat maju atau memutar mundur video. Kamera ini mendukung kecepatan maju dan mundur hingga 4x.

5. Selama pemutaran, gunakan putaran Zoom untuk mengontrol volume. Putar searah putaran jarum jam (kanan) untuk meningkatkan volume/Putar ke arah yang berlawanan dengan putaran jarum jam (kiri) untuk mengurangi volume.

6. Tekan tombol 8 untuk menjeda pemutaran. Tekan tombol 8 sekali lagi untuk meneruskan. Saat dijeda, informasi pemutaran akan tetap berada pada layar kecuali akan menjadi .

7. Untuk memajukan atau memundurkan video bingkai demi bingkai, tekan tombol 8 untuk menjeda pemutaran, lalu kemudian tekan tombol 4 atau 6.

8. Tekan tombol 2 untuk menghentikan pemutaran. Layar monitor LCD menampilkan gambar bingkai video dalam modus navigasi Tunggal.

Zoom Gambar

Memutar Gambar

Memutar Video

Page 50: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

50 Pemutaran Ulg

• Informasi pemutaran, kecuali ikon , akan ditampilkan ketika video dijeda, selama REW/FF atau modus bingkai demi bingkai.

• Volume tidak dapat disesuaikan ketika dijeda atau selama modus REW/FF.

Saat klip video dijeda, tekan tombol Fungsi/Hapus untuk masuk ke modus Edit Film. Sebuah Panel Edit ditampilkan pada sudut kiri bawah layar sementara bilah waktu dan tampilan panjang film berada di bagian bawah layar.

Menetapkan Titik Awal/Akhir

1. Gunakan tombol 8 dan 2 untuk memilih yang akan menetapkan titik awal dari film yang dipangkas. Berikutnya, gunakan tombol 4 dan 6 untuk memilih yang akan menetapkan titik akhir dari film yang dipangkas.

2. Menekan 4 atau 6 memindahkan 1/30-detik ke dua arah. Panjang film harus sekurang-kurangnya dua detik.

3. Pilih untuk mempratinjau atau untuk menyimpan klip video.

4. Pilih dan tekan tombol OK untuk keluar dari modus Edit Film dan kembali ke waktu dijeda apakah titik Awal/Akhir sudah ditetapkan atau belum.

• Klip video yang diedit akan disimpan sebagai file berbeda yang dapat diedit kembali.

Menggunakan Edit Film

Titik Awal

Panel Edit

Bilah Waktu

Titik Akhir

Pratinjau

Simpan

KembaliPanjang Film

Page 51: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

51 Pemutaran Ulg

Ada dua cara untuk menghapus gambar/video.• Menggunakan tombol Fungsi/Hapus.• Menggunakan menu Pemutaran Hapus. Lihat "Hapus" pada halaman 52.

Menggunakan Tombol Fungsi/Hapus

Gunakan tombol Fungsi/Hapus pada kamera untuk menghapus gambar/klip video.

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Melihat gambar/klip video dalam modus navigasi Tunggal.

3. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulirkan layar.

4. Ketika gambar/klip video yang diinginkan ditampilkan pada monitor LCD, tekan tombol Fungsi/Hapus.

5. Konfirmasi pemilihan akan muncul pada layar.

6. Pilih Hapus.

7. Tekan tombol OK untuk menghapus.

8. Gambar berikutnya ditampilkan pada monitor LCD. Untuk menghapus file yang lain, gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulir di antara gambar/klip video. Kemudian, ulangi langkah 6 sampai 7.

9. Untuk menutup fungsi Hapus dan kembali ke modus navigasi Tunggal, pilih Batal.

• File yang terkunci tidak dapat dihapus setiap saat. Saat Anda mencoba menghapus file yang terkunci, kamera akan menampilkan pesan "File Dikunci" pada monitor LCD.

Menghapus Gambar/Video

Page 52: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

52 Pemutaran Ulg

Menu pemutaran memungkinkan Anda untuk mengedit gambar dan menetapkan pengaturan pemutaran.

Membuka Menu Pemutaran:

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

3. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk beralih antar pilihan menu.

4. Untuk memilih menu, tekan tombol 6 atau tombol OK.

5. Ubah pengaturan submenu menggunakan kontrol navigasi 4-arah.

6. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan pengaturan.

Fungsi Hapus memungkinkan Anda untuk menghapus file yang tidak diinginkan dalam memori internal atau pada kartu memori. File terproteksi tidak dapat dihapus, untuk menghapus, buka proteksi file terlebih dulu. Lihat "Proteksi" pada halaman 55.

Menghapus gambar/klip video:

1. Dari menu Pemutaran, pilihlah Hapus.

2. Submenu Hapus ditampilkan pada monitor LCD. Pilih pengaturan yang tersedia.• Satu: Pilihlah satu file untuk dihapus.• Multi: Pilih beberapa file untuk menghapus secara bersamaan.• Semua: Hapus semua file.

Menghapus sebuah file tunggal:

1. Pilih Satu pada submenu Hapus, gambar ditampilkan pada monitor LCD dalam modus navigasi Tunggal.

2. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulirkan layar.

3. Ketika gambar/klip video yang diinginkan ditampilkan pada monitor LCD, pilih Hapus.

4. Tekan tombol OK untuk menghapus.

Menu Pemutaran

Hapus

Page 53: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

53 Pemutaran Ulg

5. Gambar berikutnya ditampilkan pada monitor LCD. Untuk menghapus file yang lain, gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulir di antara gambar/klip video. Ulangi langkah 3 sampai 4.

6. Untuk menutup fungsi Hapus dan kembali ke modus Pemutaran, pilih Batal.

Menghapus beberapa file:

1. Pilih Multi pada submenu Hapus, gambar ditampilkan dalam tampilan gambar mini pada monitor LCD.

2. Gunakan kontrol navigasi untuk beralih antar file.

3. Ketila gambar/klip video yang diinginkan disorot, tekan tombol OK untuk menandai gambar/klip video yang akan dihapus.

4. Ulang langkah 3 hingga semua gambar yang ingin dihapus telah ditandai.

5. Tekan tombol Menu. Konfirmasi pemilihan akan muncul.

6. Tekan Ya untuk mengonfirmasikan.

7. Tekan tombol OK untuk menghapus gambar yang ditandai.

Menghapus semua file:

1. Pilih Semua pada submenu Hapus. Pesan konfirmasi akan muncul.

2. Pilih Ya.

3. Tekan tombol OK untuk menghapus semua gambar.

Page 54: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

54 Pemutaran Ulg

Fungsi tayangan slide memungkinkan Anda untuk memutar ulang gambar foto secara otomatis satu per satu.

Untuk melihat tayangan slide:

1. Dari menu Pemutaran, pilihlah Tampilan slide. Menu tayangan slide akan muncul.

2. Menetapkan pengaturan tayangan slide.

3. Pilih Mulai, lalu tekan tombol OK untuk memulai tayangan slide.

4. Selama tayangan slide, tekan tombol OK untuk menjeda tayangan slide.

5. Gunakan tombol 8 atau 2 untuk beralih antar opsi. Pilih Lanjut atau Keluar dari tayangan slide.

6. Tekan tombol OK untuk menerapkan opsi yang dipilih.

Untuk mengubah pengaturan tayangan slide:

1. Dari menu Tayangan slide, gunakan tombol 8 atau 2 untuk beralih antar pilihan.

2. Pilih pengaturan Interval. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menyesuaikan. Pilih di antara pengaturan interval yang tersedia: 1 dtk., 3 dtk., 5 dtk., dan 10 dtk.

3. Pilih Pengaturan Transisi. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menyesuaikan. Pilih di antara beberapa pengaturan transisi yang tersedia.

4. Pilih Pengaturan Ulangi. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menyesuaikan. Pengaturan yang tersedia adalah: (Ya), (Tidak).

Tayangan slide

Page 55: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

55 Pemutaran Ulg

Mengatur data ke hanya-baca untuk mencegah gambar terhapus secara tidak sengaja.File terproteksi memiliki ikon kunci ketika dilihat dalam modus Pemutaran.

Memproteksi file:

1. Dari menu Pemutaran, pilihlah Proteksi.

2. Submenu Proteksi ditampilkan pada monitor LCD.Pilih pengaturan yang tersedia.• Satu: Pilihlah satu file untuk dikunci/dibuka kuncinya.• Multi: Pilih beberapa file dari tampilan gambar mini untuk mengunci/membuka

kunci.• Kunci semua: Kunci semua file.• Buka semua: Membuka kunci semua file.

Untuk menghapus/membuka kunci sebuah file tunggal:

1. Pilih Satu pada submenu Proteksi, gambar ditampilkan pada monitor LCD dalam modus navigasi Tunggal.

2. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulirkan layar.

3. Ketika gambar yang diinginkan ditampilkan pada monitor LCD, tekan tombol OK untuk memilih Kunci/Buka Kunci.

4. Untuk menutup fungsi proteksi/buka proteksi dan kembali ke menu Pemutaran, pilih Keluar.

Proteksi

Page 56: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

56 Pemutaran Ulg

Memproteksi/membuka proteksi beberapa file:

1. Pilih Multi pada submenu Proteksi, gambar ditampilkan dalam tampilan gambar mini pada monitor LCD.

2. Gunakan kontrol navigasi untuk beralih antar file.

3. Ketika file yang diinginkan disorot, tekan tombol OK untuk menandai/menghapus tanda klip file yang akan diproteksi.

4. Ulang langkah 3 hingga semua file yang ingin diproteksi telah ditandai.

5. Tekan tombol Menu. Konfirmasi pemilihan akan muncul.

6. Pilih Ya.

7. Tekan tombol OK untuk mengunci file dan kembali ke modus Perekaman.

Menghapus semua file:

1. Pilih Kunci semua pada submenu Proteksi. Pesan konfirmasi akan muncul.

2. Pilih Ya.

3. Tekan tombol OK untuk mengunci semua file.

Membuka kunci semua file:

1. Pilih Buka semua pada submenu Proteksi. Pesan konfirmasi akan muncul.

2. Pilih Ya.

3. Tekan tombol OK untuk membuka kunci semua file terproteksi.

Page 57: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

57 Pemutaran Ulg

Fungsi modus Warna memungkinkan Anda untuk mengedit gambar foto untuk menerapkan warna atau rona berbeda untuk menghasilkan efek lebih artistik. Gambar yang diedit dalam fungsi ini disimpan sebagai file baru.

Untuk mengaktifkan Modus Warna:

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih gambar untuk diedit.

3. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

4. Pilih Modus Warna. Submenu modus Warna muncul.

5. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih opsi. Saat Anda berpindah di pilihan, pratinjau pada monitor LCD berganti secara bersamaan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan yang tersedia.

Modus Warna

Ikon Item Penjelasan

Nonaktif Tidak ada efek yang ditambahkan ke gambar.

Sepia Gambar disimpan dalam rona sepia.

B&W Gambar disimpan dalam warna hitam dan putih.

Merah Tajam Gambar disimpan dalam semburat kemerahan.

Hijau Tajam Gambar disimpan dalam semburat kehijauan.

Biru Tajam Gambar disimpan dalam semburat kebiruan.

Page 58: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

58 Pemutaran Ulg

Fungsi Efek Seni hanya berlaku untuk gambar foto dengan efek artistik berbeda. Gambar yang diedit dalam fungsi ini disimpan sebagai file baru.

Mengaktifkan Efek Seni:

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih gambar untuk diedit.

3. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

4. Pilih Efek Seni. Submenu Efek Seni muncul.

5. Tekan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih opsi. Saat Anda berpindah di pilihan, pratinjau pada monitor LCD berganti secara bersamaan.

Tabel di bawah menunjukkan pengaturan yang tersedia.

• Setiap kali membuka submenu, kursor tereletak pada "Nonaktif".

Efek Seni

Ikon Item Penjelasan

Nonaktif Tidak ada efek yang ditambahkan ke gambar.

Negatif Gambar muncul di seberang gambar asli.

Mozek Gambar diterapkan dalam bentuk kotak mozaik.

Astral Gambar diterapkan dalam bentuk semburat cahaya.

Efek Miniatur

Bagian dari foto akan dikaburkan dan membuat adegan tampak seperti model skala miniatur. Mengambil gambar ke bawah dari sudut tinggi disarankan untuk simulasi efek miniatur.

Lukisan Gambar diterapkan dengan efek cat air.

Sketsa Gambar diterapkan dengan efek sketsa pensil.

Page 59: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

59 Pemutaran Ulg

Fungsi Potong memungkinkan Anda untuk memotong gambar ke ukuran gambar lainnya. Fungsi ini hanya tersedia untuk gambar foto.

Memotong gambar:

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih gambar untuk dipotong.

3. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

4. Pilih Potong. Tata letak layar Potong ditampilkan pada monitor LCD.

5. Gunakan putaran Zoom untuk mengubah ukuran sebagai pembesaran/pengecilan.

6. Gunakan kontrol navigasi untuk memindahkan gambar.

7. Tekan tombol OK untuk menerapkan perubahan. Pilihan menu akan muncul.

8. Pilih pengaturan yang tersedia.• Timpa: Menyimpan dan menimpa file lama dengan file baru.• Simpan: Menyimpan file sebagai file yang baru.• Batal: Membatalkan Pemotongan.

9. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

• Fungsi Potong tidak tersedia untuk gambar dengan ukuran gambar yang ditetapkan ke VGA.

• Fungsi ini tersedia hanya untuk gambar dengan rasio aspek 4:3.

Potong

No. Penjelasan

1 Indikator 4 arah

2 Ukuran terpotong

3 Perkiraan lokasi area yang dipotong

4 Area gambar

Page 60: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

60 Pemutaran Ulg

Mengubah ukuran gambar yang telah disimpan sebelumnya dan hanya mengubah ukuran gambar ke ukuran gambar terkecil yang tersedia.

Mengubah ukuran gambar:

1. Tekan tombol Pemutaran pada kamera.

2. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih gambar yang akan diubah ukurannya.

3. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

4. Pilih Ubah Ukuran. Submenu Ubah Ukuran ditampilkan pada monitor LCD.

5. Pilih beberapa ukuran berikut: 8 M, 5 M, 3 M, dan VGA. Pengaturan ukuran yang tersedia berbeda-beda bergantung pada ukuran gambar aslinya. Pengaturan yang tidak tersedia tampak sebagai ikon berwarna abu-abu pada submenu Ubah Ukuran.

6. Setelah memilih ukuran, pilihan menu muncul. Pilih pengaturan yang tersedia.• Timpa: Menyimpan dan menimpa file lama dengan file baru.• Simpan: Menyimpan file sebagai file yang baru.• Batal: Batalkan ganti ukuran.

7. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan perubahan.

• Fungsi ubah ukuran tidak tersedia untuk gambar dengan ukuran gambar yang ditetapkan ke VGA.

• Fungsi ini tersedia hanya untuk gambar dengan rasio aspek 4:3.

Anda dapat menetapkan foto pembuka dari gambar yang diambil dengan kamera.

1. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

2. Pilih Foto Pembuka. Pilihan menu akan muncul.

3. Pilih pengaturan yang tersedia.• Sistem: Gunakan gambar default dari kamera.• Foto Saya: Gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih gambar

yang diinginkan.• Nonaktif: Nonaktifkan foto pembuka.

4. Tekan tombol OK untuk menerapkan perubahan.

Ubah Ukuran

Foto Pembuka

Page 61: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

61 Pemutaran Ulg

• Foto pembuka masih akan ditampilkan saat pembukaan walaupun gambar yang dipilih telah dihapus.

DPOF adalah singkatan dari Digital Print Order Format (Format Pesanan Cetak Digital), yang memungkinkan Anda untuk menyematkan informasi pencetakan pada kartu memori. Anda dapat memilih gambar untuk dicetak dan jumlah cetakan dengan menu DPOF pada kamera dan memasukkan kartu memori pada printer yang kompatibel dengan kartu. Ketika printer mulai mencetak, printer akan membaca informasi yang tersempat pada kartu memori dan mencetak gambar yang ditetapkan.

Mengatur DPOF:

1. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

2. Pilih DPOF. Submenu muncul. Pengaturan yang tersedia sebagai berikut.• Satu: Memilih satu gambar untuk ditandai.• Semua: Menandai semua gambar dalam kartu memori.• Atur Ulang: Mengatur ulang semua pengaturan DPOF ke pengaturan default

awal.

Menetapkan DPOF pada satu/semua gambar:

1. Pilih Satu atau Semua pada submenu DPOF.

2. Untuk satu gambar, gunakan tombol 4 atau 6 untuk menggulir dan memilih gambar yang akan dicetak.

3. Menetapkan jumlah salinan. Gunakan tombol 2 atau 8 untuk menambah/mengurangi angka.

4. Tekan tombol Fungsi/Hapus untuk beralih antara mengaktifkan/menonaktifkan label tanggal.

5. Tekan tombol OK untuk menyimpan pengaturan DPOF.

Mengatur ulang DPOF:

1. Pilih Atur Ulang pada submenu DPOF. Pesan konfirmasi akan muncul.

2. Pilih Ya.

3. Tekan tombol OK untuk mengatur ulang pengaturan DPOF.

DPOF

Page 62: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

62 Pemutaran Ulg

Buram Radial memburamkan area di sekitar satu titik.

Mengatur Buram Radial untuk gambar:

1. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Pemutaran.

2. Tekan Buram Radial. Pilihan menu akan muncul.

3. Gunakan tombol 2 atau 8 untuk menetapkan tingkatan keburaman. Mengganti pengaturan tingkat juga menyebabkan Buram radial dalam gambar pada monitor LCD berubah.

4. Tekan tombol OK untuk meneruskan opsi penyimpanan.

5. Pengaturan yang tersedia sebagai berikut.• Timpa: Menyimpan dan menimpa file lama dengan file baru.• Simpan: Menyimpan file sebagai file yang baru.• Batal: Membatalkan Buram Radial.

• Fungsi ini tersedia hanya untuk gambar dengan rasio aspek 4:3.

Buram Radial

Page 63: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

63 Menggunakan Menu Pengaturan

Menggunakan Menu PengaturanAnda dapat mengakses menu Pengaturan dalam modus Rekam maupun Pemutaran.Menu pengaturan memungkinkan Anda untuk mengonfigurasi pengaturan kamera secara umum.

Membuka Menu Pemutaran:

1. Tekan tombol Menu untuk membuka Menu Rekam/Pemutaran.

2. Gunakan tombol 4 atau 6 untuk beralih antar tab pada menu Pengaturan.

3. Gunakan tombol 2 atau 8 untuk beralih antar pilihan menu.

4. Untuk memilih sebuah item, tekan tombol OK atau tombol 6.

5. Ubah pengaturan submenu menggunakan kontrol navigasi 4-arah.

6. Tekan tombol OK untuk menyimpan dan menerapkan pengaturan.

Gunakan fungsi menu Suara untuk mengontrol suara yang dikeluarkan kamera.

1. Dari menu Pemutaran, pilihlah Suara.

2. Menyesuaikan pengaturan suara.

3. Tekan tombol OK untuk menerapkan perubahan.

Mengatur Suara

Item Pengaturan yang Tersedia Penjelasan

Mulai Suara 1, Suara 2, Suara 3, Nonaktif

Memilih suara pembuka ketika kamera dihidupkan.

Penutup Aktif, NonaktifMengaktifkan atau menonaktifkan suara rana ketika tombol Rana Ditekan. Suara rana tidak tersedia ketika merekam video.

Volume bip 0-4 Menyesuaikan volume.

Page 64: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

64 Menggunakan Menu Pengaturan

Fungsi Hemat Daya memungkinkan Anda untuk mengatur waktu antara setelah kamera secara otomatis ditetapkan ke modus tidur untuk menghemat daya. Setelah satu menit berada pada modus tidur, kamera pada akhirnya dimatikan.

Fungsi ini tidak tersedia dalam kondisi berikut:• Merekam file video• Memutar tayangan slide/file video• Menggunakan konektor USB

Mengaktifkan fungsi Hemat LCD untuk mengurangi kecerahan LCD secara otomatis untuk menghemat daya baterai. Ketika tidak ada aktivitas pada kamera selama 20 detik, LCD akan digelapkan. Tekan tombol apa saja untuk meneruskan ke kecerahan normal.• Kamera dalam keadaan tidak aktif dan masuk ke modus Hemat LCD ketika tidak

ada tombol yang ditekan. Hemat LCD, walaupun diaktifkan, tidak berfungsi selama pemutaran video, tayangan slide, dan perekaman video.

Gunakan fungsi Tanggal & Waktu untuk menetapkan tanggal dan waktu kamera Anda. Fungsi ini berfungsi untuk menempelkan label tanggal pada gambar yang diambil. Kamera Anda menggunakan format waktu 24-jam.

1. Gunakan kontrol navigasi untuk menyesuaikan nilai tanggal dan waktu. Dengan menekan tombol 2 atau 8, nilai angka akan berubah secara terus menerus.

2. Tekan tombol OK untuk menerapkan perubahan.

Tetapkan dalam bahasa apa menu dan pesan akan ditampilkan pada layar monitor LCD.

1. Gunakan kontrol navigasi untuk menggulir pada daftar dan memilih bahasa yang diinginkan.

2. Tekan tombol OK untuk mengonfirmasi dan menerapkan pengaturan.

Mengatur Hemat Daya

Mengatur Hemat LCD

Mengatur Tanggal & Waktu

Mengatur Bahasa

Page 65: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

65 Menggunakan Menu Pengaturan

Fungsi ini mengontrol tampilan ikon pada monitor LCD baik pada modus Rekam maupun modus Pemutaran.Pengaturan yang tersedia adalah: Aktif, Info rinci, Nonaktif.Jika Modus Tampilan ditetapkan ke Nonaktif, ikon modus dan sisa foto akan ditampilkan selama 2 detik dalam situasi berikut:• Nyalakan kamera.• Beralihlah dari Pemutaran ke modus Rekam• Setelah memotret• Tutup menu dan kembali ke pratinjau

Fungsi ini memungkinkan Anda untuk memilih metode untuk memberikan angka pada gambar.

Pengaturan yang tersedia adalah:• Seri: Menugaskan gambar pada file secara berurutan walaupun foldernya

berubah.• Atur Ulang: Penomoran file akan dimulai dari 0001 setiap kali folder berubah atau

memori diformat.

Untuk memahami struktur folder dan file kamera Anda, lihat "Tentang Folder dan Nama File" pada halaman 84.

Gunakan fungsi TV Keluar untuk menyesuaikan sinyal output untuk mengakomodasi pengaturan regional yang berbeda. Jika TV Keluar tidak diatur dengan benar, gambar mungkin tidak ditampilkan dengan benar pada TV.

Pengaturan yang tersedia adalah:• NTSC: Berlaku di Jepang, AS, Kanada, Taiwan dan lainnya.• PAL: Tersedia di Eropa, Asia (tidak termasuk Taiwan), Oceania, dan lainnya.

Mengatur Mode Tampilan

Mengatur Penomoran File

Mengatur TV Keluar

Page 66: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

66 Menggunakan Menu Pengaturan

Utilitas ini memformat memori internal (atau kartu memori) dan menghapus semua gambar dan data yang tersimpan.

Pengaturan yang tersedia adalah:• Format: Pilihlah untuk memformat memori yang saat ini digunakan.• Salin ke kartu: Pilih untuk menyalin semua file yang tersimpan di dalam memori

internal ke kartu memori.

• Jika gambar disimpan ke memori internal sebelum memasukkan kartu memori ke dalam kamera, Anda dapat menggunakan fungsi Salin ke kartu untuk menyalin semua gambar dari memori internal ke kartu memori.

• Jika kartu memori belum dimasukkan ke dalam kamera atau kartu memori terkunci atau memori internal kosong, fungsi Salin ke kartu tidak tersedia.

Gunakan fungsi ini untuk mengatur ulang kamera ke pengaturan pabrik. Namun demikian, pengaturan berikut adalah pengecualian dan tidak dipengaruhi oleh Atur Ulang.• Tanggal & Waktu• Bahasa• TV Keluar• Data Keseimbangan Putih Khusus

Mengatur Kit Memori

Tata Ulang Semua

Page 67: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

67 Membuat Sambungan

Membuat SambunganAnda dapat menyambungkan kamera ke: TV atau komputer.

Anda dapat memutar ulang gambar pada layar. Sebelum menyambungkan ke perangkat video mana saja, pastikan bahwa Anda telah memilih NTSC/PAL untuk mencocokkan standar siaran peralatan video yang akan Anda sambungkan ke kamera.• Seperti kabel AV, gunakan EMC-7A yang dijual terpisah.

Menyambungkan kamera ke TV:

1. Hidupkan kamera.

2. Mengatur TV Keluar agar sesuai dengan format video keluar dari TV. Lihat "Mengatur TV Keluar" pada halaman 65.

3. Sambungkan kabel AV ke port USB/AV di sebelah kamera Anda.

4. Sambungkan ujung yang lain dari kabel ke port input AV dari TV.

5. Monitor LCD berubah hitam dan semua gambar dan klip video ditampilkan pada TV.

Menyambungkan Kamera ke TV

Kabel AV opsional (EMC-7A)

Page 68: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

68 Membuat Sambungan

Anda dapat memindahkan gambar dan video ke komputer.

• Jangan pernah melepaskan kabel USB, atau mengoperasikan kamera saat sedang melihat atau menyimpan gambar. Hal tersebut dapat menyebabkan data menjadi rusak.

1. Sambungkan salah satu ujung kabel USB ke port USB yang tersedia di komputer.

2. Sambungkan ujung kabel USB yang lain ke port USB/AV di sebelah kamera Anda.

3. Hidupkan kamera.

4. Komputer mulai mendeteksi sambungan sementara di monitor LCD muncul tulisan "Terhubung".

5. Sambungan terjalin setelah Mode PC ditampilkan pada monitor LCD.

6. Mengakses file di dalam kamera oleh komputer.

• Memori internal kamera dan kartu memori akan ditampilkan sebagai drive yang bisa dilepaskan di dalam komputer.

• Setelah tersambung, tidak ada gambar yang ditampilkan pada monitor LCD.

Menyambungkan Kamera ke Komputer

Jangan pernah gunakan komputer Anda untuk memodifikasi, menghapus, memindahkan, atau mengubah nama file gambar manapun yang ada dalam memori yang terpasang pada kamera atau pada kartu memori.Hal tersebut dapat menyebabkan masalah dengan data manajemen gambar pada kamera, yang akan menyebabkan gambar tidak dapat diputar pada kamera dan dapat mengubah kapasitas memori yang tersisa secara drastis. Bila Anda ingin memodifikasi, menghapus, memindahkan, atau mengubah nama sebuah gambar, lakukan hal tersebut hanya pada gambar yang disimpan pada komputer Anda.

Kabel USB (disertakan bersama kamera)

Page 69: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

69 Membuat Sambungan

. Menyimpan File ke Komputer Anda• Windows

1. Pengguna Windows 7, Windows Vista: Klik "Start" dan kemudian "Computer".Pengguna Windows XP: Klik "Start" dan kemudian "My Computer".

2. Klik dua kali "Removable Disk".• Komputer Anda mengenali kartu memori yang dipasang di dalam kamera (atau

memori yang terpasang bila tidak ada kartu) sebagai removable disk.

3. Klik kanan folder "DCIM".

4. Pada menu pintasan yang muncul, klik "Copy".

5. Pengguna Windows 7, Windows Vista: Klik "Start" dan kemudian "Documents".Pengguna Windows XP: Klik "Start" dan kemudian "My Documents".• Bila Anda sudah memiliki folder "DCIM" dalam "Documents" (Windows 7,

Windows Vista) atau "My Documents" (Windows XP), langkah berikutnya akan menghilangkannya. Bila Anda tetap ingin mempertahankan folder "DCIM", Anda perlu mengubah namanya atau memindahkannya ke lokasi yang berbeda sebelum menjalankan langkah berikutnya.

6. Pengguna Windows 7: Pada menu "Documents" "Organize", pilih "Paste".Pengguna Windows Vista: Pada menu "Documents" "Edit", pilih "Paste".Pengguna Windows XP: Pada menu "My Documents" "Edit", pilih "Paste".Ini akan menyalin folder "DCIM" (dan semua file gambar yang ada di dalamnya) ke dalam folder "Documents" (Windows 7, Windows Vista) atau "My Documents" (Windows XP). Anda kini memiliki salinan file yang ada di dalam memori kamera pada komputer Anda.

7. Setelah Anda selesai menyalin gambar, lepaskan sambungan kamera dari komputer.Pada kamera, tekan tombol ON/OFF untuk mematikan kamera. Setelah memeriksa untuk memastikan bahwa indikator LED tidak menyala, lepaskan kabel USB.

Page 70: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

70 Membuat Sambungan

• Macintosh

1. Klik dua kali ikon drive kamera.

2. Bawa folder "DCIM" ke folder tujuan penyalinan Anda.

3. Setelah operasi penyalinan selesai, bawa ikon drive ke Trash.

4. Pada kamera, tekan tombol ON/OFF untuk mematikan kamera. Setelah memeriksa untuk memastikan bahwa indikator LED tidak menyala, lepaskan kabel USB.

. Untuk melihat gambar yang Anda salin ke komputer Anda• Windows

1. Klik dua kali folder "DCIM" yang sudah disalin untuk membukanya.

2. Klik dua kali folder yang berisi gambar yang ingin Anda lihat.

3. Klik dua kali file gambar yang ingin Anda lihat.• Untuk informasi mengenai nama file, lihat "Struktur Folder Memori" pada

halaman 85.• Sebuah gambar yang diputar pada kamera akan ditampilkan pada layar

komputer Anda dengan arah aslinya (tidak diputar).

• Macintosh

1. Klik dua kali ikon drive kamera.

2. Klik dua kali folder "DCIM" untuk membukanya.

3. Klik dua kali folder yang berisi gambar yang ingin Anda lihat.

4. Klik dua kali file gambar yang ingin Anda lihat.• Untuk informasi mengenai nama file, lihat "Struktur Folder Memori" pada

halaman 85.• Sebuah gambar yang diputar pada kamera akan ditampilkan pada layar

Macintosh Anda dengan arah aslinya (tidak diputar).

Page 71: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

71 Membuat Sambungan

. Kebutuhan Minimum Sistem Komputer untuk Pemutaran FilmKebutuhan sistem minimum yang dijelaskan di bawah diperlukan untuk memutar ulang film yang direkam dengan kamera ini pada komputer.

• Windows

• Macintosh

• Yang tertulis di atas adalah lingkungan sistem yang dianjurkan. Bila Anda mengonfigurasi salah satu dari lingkungan ini tidak menjamin pengoperasian yang benar.

• Pengaturan tertentu dan perangkat lunak lainnya yang terinstal dapat mengganggu pemutaran film yang benar.

Sistem Operasi : Windows 7, Windows Vista, Windows XP (SP3)CPU : Kualitas Gambar "HD":

Pentium 4 3,2 GHz atau lebih tinggiKualitas Gambar "STD":

Pentium M 1,0 GHz atau lebih tinggiPentium 4 2,0 GHz atau lebih tinggi

Perangkat Lunak yang Dibutuhkan : Windows Media Player, DirectX 9.0c atau lebih tinggi

Sistem Operasi : Mac OS X 10.3.9 atau lebih tinggiPerangkat Lunak yang Dibutuhkan : QuickTime 7 atau lebih tinggi

Page 72: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

72 Lampiran

Lampiran

*PERINGATANPetunjuk ini mengatur hal-hal yang berisiko menyebabkan kematian atau cedera serius jika produk dioperasikan tidak sebagaimana mestinya saat petunjuk ini diabaikan.

*PERHATIANPetunjuk ini mengatur hal-hal yang berisiko menyebabkan cedera dan juga hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinya kerugian fisik hanya jika produk tidak dioperasikan sebagaimana mestinya saat mengabaikan petunjuk ini.

Contoh Simbol

Hal-hal yang perlu diperhatikan

!Lingkaran yang disilang (-) berarti bahwa tindakan yang ditunjukkan tidak boleh dilaksanakan. Petunjuk di dalam atau di dekat simbol ini secara khusus dilarang. (Contoh di kiri menunjukkan bahwa pembongkaran adalah dilarang.)

$Titik hitam (0) berarti bahwa tindakan yang ditunjukkan harus dilaksanakan. Petunjuk di dalam simbol ini adalah tindakan yang secara khusus diperintahkan untuk dilakukan. (Contoh di kiri menunjukkan bahwa colokan listrik harus dicabut dari soket listrik.)

*PERINGATAN

. Asap, bau yang tidak normal, terlalu panas, dan ketidaknormalan lainnya

• Bila kamera terus digunakan sambil mengeluarkan asap atau bau yang aneh, atau terlalu panas dapat menyebabkan risiko kebakaran dan kejut listrik. Segera lakukan langkah-langkah berikut bila gejala di atas muncul.1. Matikan kamera.2. Jika Anda menggunakan adaptor USB-AC untuk memberi daya pada kamera,

cabutlah colokan listrik dari stop kontak dinding. Selain itu, keluarkan baterai dari kamera, sambil berhati-hati menjaga diri Anda terhadap luka bakar.

3. Hubungi penyalur Anda atau pusat layanan CASIO resmi terdekat.. Jauhkan Dari Api• Jangan pernah memaparkan kamera pada api, yang dapat

menyebabkan ledakan dan berisiko kebakaran dan cedera pribadi.

. Hindari Penggunaan Selama Bergerak• Jangan menggunakan kamera untuk merekam atau memutar gambar

sambil mengemudikan mobil atau kendaraan lain, atau sambil berjalan. Bila Anda melihat monitor sambil bergerak menyebabkan risiko kecelakaan yang serius.

$

-

-

Page 73: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

73 Lampiran

. Blitz dan Fungsi Pemancar Cahaya Lainnya• Jangan pernah menggunakan fungsi pemancar cahaya jika ada

kemungkinan bahan yang mudah terbakar atau gas yang mudah meledak. Kondisi semacam itu menyebabkan risiko kebakaran dan ledakan.

• Jangan menghidupkan blitz atau fungsi pemancar cahaya ke arah orang yang sedang mengemudikan kendaraan bermotor. Hal tersebut dapat mengganggu penglihatan pengemudi dan menyebabkan risiko kecelakaan.

. Adaptor USB-AC dan Kabel Daya• Saat menggunakan adaptor USB-AC di negara lain, lakukanlah sesuai dengan

petunjuk pada Pedoman Pemakaian.• Penyalahgunaan adaptor USB-AC menyebabkan risiko kebakaran dan kejutan

listrik. Pastikan untuk mematuhi hal-hal yang harus diperhatikan berikut.– Gunakan hanya adaptor USB-AC yang ditetapkan.– Jangan gunakan adaptor USB-AC pada perangkat lain.– Gunakan stopkontak listrik yang sesuai dengan catu daya yang

ditetapkan untuk adaptor USB-AC.– Jangan pernah menghubungkan kabel power ke stop kontak atau kabel

perpanjangan yang digunakan bersama dengan peralatan lain.• Penyalahgunaan dapat merusak adaptor USB-AC atau kabel power serta

menyebabkan risiko kebakaran dan kejutan listrik. Pastikan untuk mematuhi hal-hal yang harus diperhatikan berikut.– Jangan menaruh benda berat di atas adaptor USB-AC atau terkena

panas langsung.– Jangan mengubah adaptor USB-AC, membiarkannya rusak, atau

menekuknya secara paksa.– Jangan memuntir atau menarik kabel adaptor USB-AC.– Saat digunakan, tempatkan kabel di tempat di mana orang yang melewatinya

tidak akan tersandung pada kabel.• Jangan pernah menyentuh steker bila tangan Anda basah. Hal tersebut

dapat menyebabkan risiko terkena kejutan listrik.• Jika kabel power atau colokan listrik rusak, hubungi pengecer atau

pusat layanan CASIO resmi terdekat.• Jangan gunakan adaptor USB-AC atau kabel daya di area di mana

cairan* dapat tumpah ke atas adaptor. Cairan menyebabkan risiko kebakaran dan kejutan listrik.* Cairan: Air, minuman olahraga, air laut, kencing hewan atau binatang peliharaan,

dsb.• Jangan tempatkan vas bunga atau wadah cairan lainnya di atas adaptor

USB-AC atau kabel power. Air menyebabkan risiko kebakaran dan kejutan listrik.

*PERINGATAN

#

-

-

-

"+-

%

Page 74: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

74 Lampiran

• Jangan sentuh kabel power atau colokan listrik saat badai petir.

• Sebelum meninggalkan tempat, pastikan untuk mencabut kabel power dari colokan listrik dan jauhkan dari benda-benda yang digunakan oleh hewan dan binatang peliharaan. Binatang atau hewan peliharaan yang menggigit kabel power dapat menyebabkan arus pendek, yang menyebabkan risiko kebakaran.

. Air dan Benda Asing• Air, cairan lain, atau benda asing (terutama logam) yang masuk ke

dalam kamera menyebabkan risiko kebakaran dan kejutan listrik. Segera lakukan langkah-langkah berikut bila gejala di atas muncul. Perlu penanganan khusus saat menggunakan kamera di waktu hujan atau salju, dekat laut atau tempat berair lainnya, atau di kamar mandi.1. Matikan kamera.2. Jika Anda menggunakan adaptor USB-AC untuk memberi daya pada kamera,

cabutlah colokan listrik dari stop kontak dinding. Selain itu, keluarkan baterai dari kamera, sambil berhati-hati menjaga diri Anda terhadap luka bakar.

3. Hubungi penyalur Anda atau pusat layanan CASIO resmi terdekat.. Pembongkaran dan Modifikasi• Jangan mencoba membongkar kamera atau memodifikasinya dengan

cara apapun. Hal tersebut dapat menyebabkan risiko kejut listrik, luka bakar, dan luka pribadi lainnya. Pastikan untuk menyerahkan seluruh pemeriksaan internal, pemeliharaan, dan perbaikan kepada peritel Anda atau pusat layanan CASIO resmi yang terdekat.

. Jatuh dan Penanganan Kasar• Bila kamera terus digunakan setelah mengalami kerusakan akibat

terjatuh atau penanganan kasar lainnya akan menyebabkan resiko kebakaran dan kejut listrik. Segera lakukan langkah-langkah berikut bila gejala di atas muncul.1. Matikan kamera.2. Jika Anda menggunakan adaptor USB-AC untuk memberi daya pada kamera,

cabutlah colokan listrik dari stop kontak dinding. Selain itu, keluarkan baterai dari kamera, sambil berhati-hati menjaga diri Anda terhadap luka bakar.

3. Hubungi penyalur Anda atau pusat layanan CASIO resmi terdekat.

*PERINGATAN

1+

%

!

-

Page 75: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

75 Lampiran

. Baterai yang Dapat Diisi Ulang• Untuk mengisi baterai, gunakan hanya metode yang dijelaskan secara

khusus di dalam manual ini. Bila Anda mencoba mengisi baterai dengan cara yang tidak ditetapkan akan menyebabkan baterai terlalu panas, terbakar dan meledak.

• Baterai jangan terkena atau terendam baterai dalam air atau air laut. Hal tersebut dapat merusak baterai, dan menyebabkan penurunan kinerja serta hilangnya usia baterai.

• Baterai hanya diperuntukkan bagi penggunaan dengan Kamera Digital CASIO saja. Bila digunakan pada peralatan lain menyebabkan risiko rusaknya baterai, atau penurunan kinerja serta hilangnya usia baterai.

• Bila Anda gagal untuk mengamati hal-hal berikut dapat menyebabkan risiko baterai terlalu panas, terbakar, dan meledak.– Jangan menggunakan atau meninggalkan baterai dekat api yang

menyala.– Baterai jangan terkena panas atau api.– Pastikan bahwa posisi arah baterai telah terpasang dengan benar saat

mengisinya.– Jangan membawa atau menyimpan baterai bersama dengan komponen yang

dapat mengalirkan listrik (kalung, ujung pensil, dll.).– Jangan membongkar baterai, menusuknya dengan jarum, atau terkena

benturan (memukulnya dengan palu, menginjaknya, dll.), dan jangan terkena solder. Jangan menaruh baterai di dalam oven microwave, pengering, alat pembangkit bertekanan tinggi, dll.

• Bila Anda melihat adanya kebocoran, bau aneh, panas, perubahan warna, perubahan bentuk, atau kondisi abnormal lainnya saat menggunakan, mengisi, atau menyimpan baterai, segera keluarkan dari kamera dan jauhkan dari api yang menyala. Selain itu, jangan pakai baterai yang bermasalah setelah gejala yang tidak normal tidak lagi terlihat.

• Jangan menggunakan atau meninggalkan baterai di bawah sinar matahari langsung, di dalam mobil yang diparkir di bawah matahari, atau di tempat-tempat lain yang bersuhu tinggi. Hal tersebut dapat merusak baterai, dan menyebabkan penurunan kinerja serta hilangnya usia baterai. Selain itu, kondisi ini dapat mengakibatkan membesarnya ukuran baterai hingga Anda tidak dapat mengambilnya.

. Kartu Memori• Kartu memori memiliki ukuran yang sangat kecil dan dapat tertelan

secara tidak sengaca oleh bayi dan anak kecil. Jaga kartu memori dari jangkauan bayi dan anak-anak. Jika kartu memori tertelan secara tidak sengaja, segera hubungi dokter.

*PERINGATAN

+

%

+

-

+

-

+

Page 76: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

76 Lampiran

*PERHATIAN

. Adaptor USB-AC dan Kabel Daya• Penyalahgunaan adaptor USB-AC atau kabel power menyebabkan risiko

kebakaran dan kejutan listrik. Pastikan Anda mematuhi hal-hal yang harus diperhatikan berikut ini.– Jangan pernah menutupi adaptor USB-AC atau kabel daya dengan

seprai, selimut, atau penutup lain saat digunakan, dan jangan gunakan di dekat alat pemanas. Hal tersebut dapat mengganggu radiasi panas dan memanaskan area di sekitarnya.

– Saat mencabut dari stopkontak, jangan pernah menarik pada kabel power. Pegang pada colokan listrik dan tarik.

– Jangan gunakan detergen saat membersihkan kabel daya (terutama steker), adaptor USB-AC (terutama jack), atau kabel USB (terutama steker).

– Masukkan colokan listrik ke dalam stopkontak hingga benar-benar masuk.

– Cabut colokan listrik dari stopkontak sebelum meninggalkan kamera tanpa pengawasan dalam waktu lama, seperti saat akan bepergian. dsb.

– Sekurang-kurangnya setahun sekali, gunakan kain atau penyedot debu untuk membersihkan bagian colokan pada colokan listrik dan di area sekitarnya.

. Baterai yang Dapat Diisi Ulang• Bila pengisian baterai tidak berakhir dengan normal dalam waktu

pengisian yang ditetapkan, hentikan pengisian dan hubungi pusat layanan resmi CASIO Anda yang terdekat. Bila pengisian diteruskan akan menyebabkan risiko baterai terlalu panas, terbakar, dan meledak.

• Cairan baterai dapat merusak mata Anda. Bila cairan baterai masuk ke dalam mata Anda secara tidak sengaja, segera cuci dengan air bersih dan kemudian hubungi dokter.

• Pastikan untuk membaca dokumentasi pengguna yang tersedia bersama dengan kamera dan unit pengisi khusus sebelum menggunakan atau mengisi baterai.

• Simpan baterai di tempat yang tidak dapat dijangkau oleh bayi dan anak kecil. Saat menggunakan baterai di dekat anak-anak, jagalah untuk memastikan bahwa mereka tidak mencabut baterai dari unit pengisi atau kamera.

• Jangan tinggalkan baterai di dekat area yang dipakai oleh binatang peliharaan. Binatang peliharaan yang menggigit baterai dapat mengakibatkan kecelakaan yang disebabkan oleh baterai yang bocor, kelebihan panas, atau ledakan.

• Bila cairan dari baterai secara tidak sengaja terkena baju atau kulit Anda, segera cuci dengan air bersih. Bila terkena cairan baterai dalam waktu yang lama dapat menyebabkan iritasi kulit.

-

+

+

+

+

+

-

+

Page 77: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

77 Lampiran

. Sambungan• Jangan menghubungkan peralatan apapun yang tidak ditetapkan untuk

digunakan dengan kamera ini ke penghubung. Bila peralatan yang tidak ditetapkan dihubungkan, akan menyebabkan risiko kebakaran dan kejut listrik.

. Lokasi yang Tidak Stabil• Jangan meletakkan kamera di permukaan yang tidak stabil, di rak tinggi,

dll. Hal tersebut dapat menyebabkan kamera terjatuh, dan berisiko terkena luka.

. Lokasi yang Harus Dihindari• Jangan meninggalkan kamera di salah satu lokasi berikut. Hal tersebut dapat

menyebabkan risiko kebakaran dan kejut listrik.– Tempat-tempat yang terkena lembab tinggi atau debu– Tempat mempersiapkan makanan atau tempat lain di mana terdapat

asap minyak– Dekat pemanas, pada karpet hangat, di tempat-tempat yang terkena sinar

matahari langsung, di dalam kendaraan tertutup yang diparkir di bawah matahari, atau tempat-tempat lain yang bersuhu tinggi

. Layar Monitor• Jangan menekan permukaan panel LCD terlalu keras atau terkena

benturan keras. Hal tersebut dapat menyebabkan kaca panel tampilan menjadi retak dan mengakibatkan cedera pribadi.

• Bila layar monitor retak, jangan menyentuh cairan apapun di dalam layar monitor. Hal tersebut dapat menyebabkan risiko peradangan Kulit.

• Bila cairan layar monitor masuk ke dalam mulut Anda, segera cuci mulut Anda dan hubungi dokter Anda.

• Bila cairan layar monitor masuk mata Anda atau terkena kulit Anda, segera cuci dengan air bersih selama 15 menit dan hubungi dokter Anda.

. Melakukan Back Up Data Penting• Selalu menyimpan salinan backup data penting dalam memori kamera

dengan memindahkannya ke komputer atau peralatan penyimpanan lainnya. Ingatlah bahwa data dapat terhapus dalam kasus kegagalan fungsi, perbaikan, dll.

*PERHATIAN

-

-

-

-

1++

+

Page 78: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

78 Lampiran

. Proteksi Memori• Saat mengganti baterai, pastikan untuk mengikuti prosedur yang benar

seperti dijelaskan dalam dokumentasi yang tersedia bersama kamera. Bila baterai diganti dengan tidak benar dapat menyebabkan rusaknya atau hilangnya data dalam memori kamera.

. Blitz dan Fungsi Pemancar Cahaya Lainnya• Jangan menghidupkan blitz atau fungsi pemancar cahaya ke arah

seseorang atau terlalu dekat ke wajah seseorang. Hal tersebut menyebabkan risiko kerusakan mata. Terutama pada bayi dan anak kecil, jaga agar jarak sumber cahaya dengan mata paling tidak harus satu meter.

. Transportasi• Jangan mengoperasikan kamera di dalam pesawat atau tempat lain di

mana pengoperasian peralatan tersebut dibatasi. Penggunaan yang tidak tepat menyebabkan risiko kecelakaan yang serius.

*PERHATIAN

+

-

-

Page 79: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

79 Lampiran

. Hal-hal yang Harus Diperhatikan Mengenai Kesalahan DataKamera digital Anda diproduksi dengan menggunakan komponen digital presisi. Hal berikut dapat menyebabkan risiko rusaknya data dalam memori kamera.– Mengeluarkan baterai atau kartu memori saat kamera sedang menjalankan suatu

operasi– Melepaskan baterai atau kartu memori dapat menyebabkan Kerusakan Data jika

indikator LED berkedip hijau saat menyimpan data.– Melepaskan kabel USB saat komunikasi sedang berlangsung– Memotret dengan baterai yang cepat habis setelah diisi

• Jangan gunakan baterai yang cepat habis setelah diisi karena dapat menyebabkan kamera tidak berfungsi. Gantilah segera baterai dengan yang baru.

– Operasi abnormal lainnyaSalah satu kondisi berikut dapat menyebabkan munculnya pesan kesalahan pada layar monitor (halaman 86). Lakukan hal-hal yang ditunjukkan oleh pesan yang muncul.

. Lingkungan Pengoperasian• Persyaratan Suhu Pengoperasian: 0 hingga 40°C• Kelembaban Pengoperasian: 10 hingga 85% (tanpa pengembunan)• Jangan menaruh kamera di tempat-tempat berikut.

– Di tempat yang terkena cahaya matahari langsung, atau kelembaban tinggi, debu atau pasir

– Dekat pemanas atau pendingin udara, atau di tempat lain yang terkena suhu ekstrem atau lembap

– Di dalam kendaraan bermotor pada hari panas, atau di tempat yang terkena getaran yang kuat

. PengembunanPerubahan suhu yang tiba-tiba dan ekstrem, seperti misalnya saat kamera dipindahkan dari luar ruangan pada musim dingin ke ruang yang hangat, dapat menyebabkan munculnya tetes air yang disebut "pengembunan" pada bagian dalam dan luar kamera, yang menyebabkan risiko kegagalan fungsi. Untuk mencegah terjadinya pengembunan, simpanlah kamera dalam kantong plastik sebelum berpindah tempat. Kemudian biarkan kantong ditutup agar udara di dalam dapat berubah secara alami menjadi suhu yang sama dengan suhu di tempat yang baru. Setelah itu, keluarkan kamera dari kantong dan buka penutup baterai selama beberapa jam.

Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Selama Penggunaan

Page 80: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

80 Lampiran

. Lensa• Jangan menekan terlalu kuat saat membersihkan permukaan lensa. Hal tersebut

dapat menggores permukaan lensa dan menyebabkan kegagalan fungsi.• Anda mungkin akan memperhatikan adanya distorsi pada beberapa jenis gambar,

seperti bengkokan halus pada garis yang seharusnya lurus. Hal ini disebabkan oleh karakteristik lensa, dan bukan berarti kegagalan fungsi kamera.

. Merawat kamera Anda• Jangan menyentuh lensa atau kaca blitz dengan jari Anda. Sidik jari, debu, dan

benda asing lainnya pada lensa atau kaca blitz dapat mengganggu pengoperasian kamera. Gunakan peniup atau alat lain untuk menjaga agar lensa dan kaca blitz bersih dari debu dan kotoran, dan bersihkan dengan kain yang halus dan kering.

• Untuk membersihkan kamera, bersihkan dengan kain yang halus dan kering.

. Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Penanganan Baterai Lama yang Dapat Diisi Ulang

• Rekat ujung positif dan negatif dengan selotip, dll.• Jangan mengupas bagian luar baterai.• Jangan mencoba membongkar baterai.

. Pembuangan atau Memindahkan Kepemilikan Kartu Memori atau Kamera

Fungsi format dan hapus pada kamera tidak sesungguhnya membuang file dari kartu memori. Data asli tetap berada pada kartu. Ingatlah bahwa tanggung jawab terhadap data pada kartu memori ada pada Anda. Prosedur berikut dianjurkan saat Anda membuang kartu memori atau kamera, atau bila Anda memindahkan kepemilikan ke pihak lainnya.• Saat membuang kartu memori, baik menghancurkan kartu memori secara fisik

atau menggunakan perangkat lunak penghapus data yang dijual bebas untuk menghapus data seluruhnya pada kartu memori.

• Saat memindahkan kepemilikan kartu memori ke pihak lainnya, gunakan perangkat lunak penghapus data yang dijual bebas untuk menghapus data seluruhnya.

• Gunakan fungsi format (halaman 66) untuk menghapus data seluruhnya dalam memori yang terpasang di dalam sebelum membuang atau memindahkan kepemilikan kamera.

. Hal-hal Lainnya yang Perlu DiperhatikanKamera menjadi agak hangat selama penggunaan. Hal ini normal dan bukan berarti terdapat kegagalan fungsi.

Page 81: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

81 Lampiran

. Hak CiptaKecuali bagi kenikmatan pribadi Anda, penggunaan tidak resmi foto atau film yang terdiri dari gambar-gambar yang hak ciptanya dimiliki oleh orang lain, tanpa seizin pemegang resminya, dilarang oleh undang-undang hak cipta. Dalam beberapa kasus, pemotretan penampilan publik, pertunjukan, pameran, dll. mungkin dibatasi seluruhnya, meskipun hal tersebut adalah untuk kenikmatan pribadi Anda. Apakah file tersebut Anda beli atau diperoleh secara gratis, menaruhnya di situs web, situs berbagi file, atau situs Internet lainnya, atau sebaliknya mendistribusikannya ke pihak ketiga tanpa seizin pemegang hak cipta adalah dilarang keras oleh undang-undang hak cipta dan kesepakatan internasional. Sebagai contoh, melakukan upload atau mendistribusikan di Internet gambar-gambar program TV, konser, video musik, dll. yang Anda ambil atau rekam dapat melanggar hak orang lain. Ingatlah bahwa CASIO COMPUTER CO., LTD. tidak bertanggung jawab atas penggunaan produk ini dalam cara apapun yang melanggar hak cipta orang lain atau yang melanggar undang-undang hak cipta.

Ingatlah bahwa merek dagang ™ dan merek dagang terdaftar ® tidak digunakan dalam teks manual ini.• Logo SDXC adalah merek dagang SD-3C, LLC.• Microsoft, Windows, Windows Media, Windows Vista, Windows 7, dan DirectX

merupakan merek dagang terdaftar atau merek dagang milik Microsoft Corporation di Amerika Serikat dan negara-negara lainnya.

• Macintosh dan Mac OS merupakan merek dagang milik Apple Inc.• Semua nama perusahaan dan nama produk yang disebutkan di sini merupakan

merek dagang terdaftar atau merek dagang milik masing-masing perusahaan.

Setiap dan semua penyalinan, distribusi, dan pemindahan yang tidak sah untuk keperluan komersial dari perangkat lunak yang disediakan oleh CASIO untuk produk ini adalah terlarang.

Istilah-istilah berikut, yang digunakan dalam manual ini, merupakan merek dagang terdaftar atau merek dagang dari masing-masing pemiliknya.

Page 82: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

82 Lampiran

. Jika indikator LED kamera mulai berkedip cepat berwarna hijau...• Suhu kamar atau suhu baterai mungkin terlalu tinggi atau terlalu rendah. Lepaskan

kabel USB dan tunggu hingga suhu berada dalam kisaran yang dibolehkan sebelum mencoba lagi.

• Ujung kontak baterai mungkin kotor. Bersihkan dengan kain kering.• Cobalah menyambungkan ke port USB komputer yang lain. Bergantung kepada

setup komputer, Anda mungkin tidak dapat mengisi baterai kamera melalui sambungan USB.

. Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Selama Penggunaan• Pengoperasian yang dilakukan baterai dalam kondisi dingin selalu lebih sedikit

daripada pengoperasian pada suhu normal. Hal ini disebabkan oleh karakteristik baterai, bukan kamera.

• Isilah baterai di tempat di mana suhunya berada dalam kisaran 10°C hingga 30°C. Di luar kisaran suhu ini pengisian memerlukan waktu lebih lama dari biasanya atau bahkan gagal.

• Jangan merobek atau melepaskan label luar baterai.• Bila baterai hanya dapat melakukan operasi yang sangat terbatas setelah

pengisian penuh, hal tersebut dapat berarti baterai telah mencapai akhir usia kerjanya. Gantilah baterai dengan yang baru.

. Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Penyimpanan• Bila baterai disimpan untuk waktu yang lama sesudah diisi dapat menyebabkan

penurunan karakteristik baterai. Bila Anda tidak merencanakan untuk menggunakan baterai selama beberapa waktu, gunakan hingga habis sebelum menyimpannya.

• Selalu keluarkan baterai dari kamera bila Anda tidak sedang menggunakannya. Baterai yang tertinggal dalam kamera dapat menjadi kosong dan mati, sehingga memerlukan waktu untuk mengisi lagi bila Anda perlu menggunakan kamera.

• Simpanlah baterai di tempat yang sejuk dan kering (20°C atau lebih rendah).• Untuk mencegah baterai yang tidak terpakai menjadi kosong, isilah hingga penuh,

dan kemudian pasanglah dalam kamera dan gunakan seluruhnya hingga habis dalam setiap enam bulan.

Suplai Tenaga

Pengisian

Bila masalah berlanjut setelah Anda melakukan langkah-langkah di atas, hal tersebut dapat berarti baterai rusak. Hubungi pusat layanan CASIO resmi Anda yang terdekat.

Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Mengenai Baterai

Page 83: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

83 Lampiran

. Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Selama Penggunaan• Pengisi USB-AC yang dibundel bersama kamera ini dirancang untuk operasi

dengan suplai daya apa saja dalam kisaran 100 V hingga 240 V AC, 50/60 Hz. Namun, ingatlah, bahwa bentuk steker kabel power tergantung dari setiap negara atau daerah. Sebelum membawa kamera dan adaptor USB-AC dalam perjalanan, periksa dengan agen perjalanan mengenai kebutuhan sumber listrik di tempat tujuan Anda.

• Jangan menghubungkan adaptor USB-AC ke sumber listrik melalui konverter tegangan atau sejenisnya. Hal tersebut dapat mengakibatkan kegagalan fungsi.

. Baterai Tambahan• Anda dianjurkan untuk membawa serta baterai tambahan yang terisi penuh (NP-

80) selama perjalanan untuk mencegah tidak dapat memotret gambar akibat baterai habis.

Lihat halaman 16 untuk informasi mengenai kartu memori yang didukung dan bagaimana cara memasang kartu memori.

. Menggunakan Kartu Memori• Kartu memori SD, kartu memori SDHC, dan kartu

memori SDXC memiliki tombol proteksi. Gunakan tombol tersebut bila Anda perlu menjaga terhapusnya data secara tidak sengaja. Namun, ingatlah, bila Anda memproteksi kartu memori SD Anda harus menonaktifkan proteksi bila Anda ingin merekam ke dalamnya, memformatnya, atau menghapus salah satu gambarnya.

• Bila kartu memori mulai berlaku tidak normal selama pemutaran gambar, Anda dapat memulihkan pengoperasian yang normal dengan memformatnya ulang (halaman 66). Namun, Anda dianjurkan untuk selalu membawa serta beberapa kartu memori saat menggunakan kamera jauh dari rumah atau kantor.

• Karena Anda terus merekam dan menghapus data dari kartu memori beberapa kali, akan kehilangan kemampuan untuk menghilangkan data. Karena itu, dianjurkan untuk melakukan format ulang kartu memori.

• Pengisian elektrostatik, gangguan listrik, dan gejala lainnya dapat menyebabkan data menjadi rusak atau bahkan hilang. Pastikan bahwa Anda selalu melakukan back up terhadap data yang penting pada media lainnya (CD-R, CD-RW, hard disk, dll.).

Menggunakan Kamera di Negara Lain

Menggunakan Kartu Memori

Penulisandiaktifkan

Penulisandinonaktifkan

Page 84: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

84 Lampiran

. Hal-hal yang Perlu Diperhatikan Dalam Penanganan Kartu Memori• Beberapa kartu memori jenis tertentu dapat memperlambat kecepatan

pemrosesan. Jika memungkinkan, gunakan kartu memori Ultra High-Speed Type. Namun perhatikan bahwa tidak semua pengoperasian tidak semua dijamin walaupun kartu memori Ultra High-Speed Type digunakan. Beberapa pengaturan kualitas film dapat membutuhkan waktu lebih lama untuk merekam data dan dapat menghasilkan gambar dan/atau audio yang terpotong-potong. Jika ini terjadi, » dan Y akan berkedip pada layar monitor.

Kamera Anda, secara otomatis akan membuat direktori folder khusus di kartu memori internal (atau kartu memori) untuk mengatur gambar dan video yang diambil.

Penamaan file dimulai dengan "CIMG" dan diikuti dengan angka 4-digit yang bertambah secara berurutan. Penomeran file dimulai dari 0001 ketika folder baru dibuat.Jika angka folder tertinggi adalah 999 dan nomor file tertinggi melampaui 9999, kamera akan menampilkan peringatan "Folder tidak bisa dibuat". Jika ini terjadi, cobalah salah satu yang berikut:• Atur Ulang nomor file. Lihat "Mengatur Penomoran File" pada halaman 65.

. Mengenai DCFPengoperasian berikut didukung untuk gambar yang memenuhi format DCF. Namun perlu dicatat bahwa CASIO tidak memberikan jaminan performa yang terkait dengan pengoperasian berikut.• Melakukan transfer dan melihat gambar yang memenuhi format DCF dari kamera

ini ke kamera yang dibuat produsen lain.• Mencetak gambar yang memenuhi format DCF pada kamera ini ke printer yang

dibuat produsen lain.• Melakukan transfer dan melihat gambar yang memenuhi format DCF dari kamera

lain ke kamera ini.

Tentang Folder dan Nama File

Penamaan File

Page 85: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

85 Lampiran

. Struktur Folder Memori

. File Gambar yang Didukung• File gambar yang dipotret dengan kamera ini• File gambar yang sesuai DCF

Kamera ini tidak dapat menampilkan gambar, meskipun sesuai DCF. Saat menampilkan gambar yang direkam pada kamera lain, mungkin diperlukan waktu yang lama hingga gambar muncul pada layar monitor kamera ini.

. Hal-hal yang Perlu Diperhatikan pada Penanganan Data Memori yang Terpasang di Dalam dan Kartu Memori

• Kapan pun Anda menyalin isi memori ke komputer Anda, Anda harus menyalin folder DCIM dan seluruh isinya. Cara yang baik untuk mengingat beberapa salinan DCIM dari folder DCIM adalah dengan mengubah namanya menjadi tanggal atau sejenisnya setelah Anda menyalinnya ke komputer Anda. Namun, bila Anda kemudian memutuskan untuk mengembalikan folder ke kamera, pastikan untuk mengubah namanya kembali menjadi DCIM. Kamera dirancang hanya untuk mengenal file root dengan nama DCIM. Ingatlah bahwa kamera juga tidak akan dapat mengenali folder di dalam folder DCIM kecuali mereka memiliki nama yang awalnya sudah ada saat Anda menyalinnya dari kamera ke komputer Anda.

• Folder dan file harus disimpan sesuai dengan "Struktur Folder Memori" yang ditunjukkan pada halaman 85 agar kamera dapat mengenalinya dengan benar.

• Anda juga dapat menggunakan adaptor kartu PC atau reader/writer kartu memori untuk mengakses file kamera secara langsung dari kartu memori kamera.

• Jangan ubah nama folder dan file pada kartu menggunakan komputer. Hal tersebut dapat membuat pemutaran menggunakan kamera tidak dapat dilakukan.

Folder DCIMFolder PerekamanFile GambarFile Film

Folder PerekamanFolder Perekaman

Folder File DPOFFile DPOF

DCIM101CASIO CIMG0001.JPGCIMG0002.AVI

102CASIO 103CASIO

MISCAUTPRINT.MRK

Page 86: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

86 Lampiran

Penanganan Masalah

Masalah Penyebab dan/atau Tindakan

Kamera tidak menyala. Baterai mungkin habis. Isi atau ganti baterai.

Kamera mati secara otomatis.

Tekan tombol ON/OFF untuk menghidupkan kamera.

LCD berubah gelap. Tekan tombol mana saja kecuali ON/OFF untuk menyalakan LCD.

Ikon baterai kosong ditampilkan pada LCD, kemudian kamera dimatikan.

Baterai habis, ganti atau isi ulang.

Layar monitor LCD menampilkan tulisan "Tidak ada foto".

Tidak ada file gambar dalam kartu memori. Format file gambar mungkin tidak didukung.

Monitor LCD menampilkan "Tidak tersedia untuk file ini".

Fungsi hanya tersedia untuk jenis file tertentu. Format file tidak didukung.

Layar monitor LCD menampilkan tulisan "Memori penuh".

Kartu memori penuh. Ganti kartu memori dengan yang baru atau hapus gambar yang tidak perlu.

Layar monitor LCD menampilkan tulisan "File Dikunci".

File ini terkunci. Buka kunci file. Lihat "Proteksi" pada halaman 55.

Layar monitor LCD menampilkan tulisan "Kartu terkunci".

Kartu memori terproteksi. Lepaskan kartu dan geser sakelar proteksi tulis ke posisi terbuka.

Layar monitor LCD menampilkan tulisan "Format salah".

Baterai mungkin rusak. Anda dapat mengubah kartu atau membersihkan titik yang disambungkan.

Layar monitor LCD menampilkan tulisan "Kartu Salah".

Kartu memori terproteksi. Lepaskan kartu dan geser sakelar proteksi tulis ke posisi terbuka.Kartu memori penuh. Ganti kartu atau hapus file yang tidak perlu.

Tidak ada gambar pada layar TV.

Jenis TV-out yang salah dipilih. Pilih jenis TV-out yang benar untuk mencocokkan sistem TV Anda.

Page 87: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

87 Lampiran

Lensa macet.

Jangan paksa lensa untuk kembali.Jenis baterai yang digunakan mungkin tidak benar atau tingkat daya baterai rendah. Ganti baterai atau isi baterai sebelum menggunakan kamera.

Monitor LCD menampilkan tulisan "Mati otomatis".

Fungsi proteksi kamera mungkin aktif karena suhu kamera terlalu tinggi. Matikan kamera dan tunggulah hingga dingin sebelum Anda mencoba menggunakannya lagi.

Masalah Penyebab dan/atau Tindakan

Page 88: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

88 Lampiran

Foto (Rasio Aspek 4:3)

Jumlah Foto/Waktu Perekaman Film

Ukuran Gambar (Piksel)

Kualitas Gambar

Perkiraan Ukuran File

Memori yang Terpasang*1

Kapasitas Perekaman

Kartu Memori SD*2 Kapasitas

Perekaman

16 M(4608x3456)

Sangat Baik 6 MB 5 2347

Baik 3,58 MB 8 3737

Normal 2,58 MB 12 5521

8 M(3264x2448)

Sangat Baik 3,23 MB 10 4627

Baik 1,96 MB 17 7252

Normal 1,34 MB 25 10798

5 M(2560x1920)

Sangat Baik 1,95 MB 17 7475

Baik 1,23 MB 27 11569

Normal 890 KB 40 16755

3 M(2048x1536)

Sangat Baik 1,32 MB 27 11300

Baik 961 KB 42 17354

Normal 720 KB 51 21126

VGA(640x480)

Sangat Baik 298 KB 156 60739

Baik 268 KB 180 69416

Normal 250 KB 213 80986

Page 89: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

89 Lampiran

Film

*1 Kapasitas memori yang terpasang setelah pemformatan (Kira-kira 37,2 MB)*2 Ketika memakai kartu memori 16 GB SDHC (SanDisk Corporation). Jumlah gambar

dan waktu perekaman bergantung pada kartu memori yang Anda gunakan.*3 Waktu perekaman yang dimungkinkan akan lebih pendek jika kartu memori SD yang

Anda gunakan lebih kecil daripada ukuran maksimum satu file.*4 Laju pemindahan data dari memori terpasang tidak cukup untuk film HD. Jika

memungkinkan, gunakan kartu memori Ultra High-Speed Type.

• Nilai-nilai kapasitas perekaman video hanyalah perkiraan dan hanya dimaksudkan untuk referensi. Kapasitas sebenarnya tergantung dari isi gambar.

• Ukuran file dan nilai-nilai tingkat data hanyalah perkiraan dan hanya dimaksudkan untuk referensi. Nilai-nilai yang sebenarnya tergantung dari jenis gambar yang dipotret.

• Lamanya setiap film dapat mencapai 29 menit. Perekaman film berhenti secara otomatis setelah 29 menit merekam.

• Saat menggunakan kartu memori dengan kapasitas yang berbeda, kalkulasi jumlah gambar dalam bentuk persentase 16 GB.

Kualitas Gambar/

piksel

Perkiraan Tingkat Data

(Tingkat Bingkai)

Ukuran File Maksimum

Memori yang Terpasang*1

Kapasitas Perekaman

Waktu Perekaman Maksimum

dengan Kartu Memori SD*2

Ukuran File Film 1 menit

Waktu Perekaman Berlanjut per Film*3

16:9 (720p30) 1280x720

23,0 Megabita/detik

(30 bingkai/detik) 4 GB atau

29 menit

5 detik*41 jam

25 menit 16 detik

181 MB 22 menit 54 detik

640 (VGAp30) 640x480

9,9 Megabita/detik

(30 bingkai/detik)

12 detik3 jam

22 menit 38 detik

75,6 MB 29 menit

Page 90: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

90 Lampiran

Spesifikasi

Format File Foto:JPEG (Exif Versi 2.3); DCF 2.0 standar; memenuhi DPOF

Film:Motion JPEG AVI, suara PCM (monaural)

Media Rekaman Memori Tertanam (Area Penyimpanan Gambar: 37,2 MB)SD/SDHC/SDXC* Kapasitas memori yang terpasang setelah pemformatan

Ukuran Gambar yang Direkam

Foto:Rasio aspek 4:316 M (4608x3456), 8 M (3264x2448), 5 M (2560x1920), 3 M (2048x1536), VGA (640x480)Rasio aspek 3:216 M (4608x3072), 8 M (3264x2176), 5 M (2560x1696), 3 M (2048x1360), VGA (640x424)Rasio aspek 16:916 M (4608x2592), 8 M (3264x1832), 5 M (2560x1440), 3 M (2048x1152), VGA (640x360)Rasio aspek 1:116 M (4000x4000), 8 M (2832x2832), 5 M (2240x2240), 3 M (1728x1728), VGA (480x480)

Film:HD (1280x720), VGA (640x480)

Piksel Efektif 16,10 Megapiksel

Elemen Pencitraan Ukuran: CCD 1/2,3-inci persegi pikselTotal Piksel: 16,44 Megapiksel

Jarak Lensa/Fokus F3,2 (W) hingga F6,4 (T) / f = 4,6 hingga 23 mm(ekuivalen dengan 26 hingga 130 mm dalam format 35 mm)

Zoom Zoom optis 5x, Zoom digital 5x digital (25x saat kombinasi dengan zoom optikal)

Fokus Fokus Otomatis Deteksi Kontras• Modus Fokus:

Otomatis, Super Makro, Fokus Lebar, Tak terhingga, Fokus Manual

• Area AF: Pelacakan Wajah/Lebar/Pusat/Pelacakan AF

Perkiraan Fokus (Foto/video) (Dari Permukaan Lensa)

Otomatis: 5 cm hingga 9 (Sudut Lebar)Super Makro: 5 cmFokus Lebar: 2 mTidak Terbatas: 9 (Sudut Lebar)Manual: 30 cm hingga 100 cm (Sudut Lebar)

Pengukuran Multi-pola, titik berat tengah, dan spot

Kontrol Potret Otomatis, Program AE

Kompensasi pemotretan

–2,0 EV hingga +2,0 EV (dalam langkah 1/3 EV)

Shutter Rana CCD, rana mekanis

Page 91: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

91 Lampiran

Kecepatan Rana Foto (Otomatis): 1 hingga 1/2000 detik• Dapat berbeda-beda akibat pengaturan kamera.

Nilai Apertur F3,2 (W) hingga F8,0 (W) (Saat digunakan dengan filter ND)

White Balance Otomatis, Siang Hari, Berawan, Tungsten, Floresen 1, Floresen 2, Manual

Sensitivitas (Sensitivitas Output Standar)

Foto:Otomatis, ISO 100, ISO 200, ISO 400, ISO 800, ISO 1600

Film: Otomatis

Modus Blitz Kilat Otomatis, Pengurang Red-Eye, Paksa Aktif, Sinkr Lambat, dan Paksa Nonaktif

Perkiraan Jangkauan Blitz(Sensitivitas ISO: Otomatis)

Sudut Lebar: 0,5 m hingga 2,5 mFoto Jauh: 0,5 m hingga 1,5 m• Kisaran dipengaruhi oleh zoom optikal.

Waktu Pengisian Blitz Sekitar maksimum 5 detik

Layar Monitor LCD warna TFT 2,7-inci230.400 (960x240) dot

Terminal sambungan eksternal

Port USB (Pemenuhan USB Kecepatan Tinggi, pengisian daya USB) / terminal output AV (NTSC/PAL)

Mikrofon Monaural

Speaker Monaural

Kebutuhan Tenaga Baterai lithium ion yang dapat diisi ulang (NP-80) x 1

Page 92: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

92 Lampiran

Perkiraan Usia BateraiSemua nilai yang diberikan di bawah ini mewakili perkiraan jumlah waktu pada suhu normal (23°C) sebelum kamera padam. Nilai-nilai tidak dijamin. Suhu yang rendah akan memperpendek usia baterai.

• Baterai: NP-80 (Kapasitas Rata-rata: 700 mAh)• Media Rekaman: Kartu memori SDHC 16 GB (SanDisk Corporation)

*1 Sesuai dengan standar CIPA (Camera and Imaging Products Association)*2 Suhu standar (23°C), geseran satu gambar kira-kira setiap 10 detik

• Nilai-nilai di atas berdasarkan baterai baru, dimulai dari pengisian penuh. Pengisian berulang mempersingkat usia baterai.

• Frekuensi penggunaan blitz, zoom, dan Fokus Otomatis, serta waktu hidupnya kamera sangat mempengaruhi waktu perekaman dan jumlah foto.

Jumlah foto (Waktu Operasi)*1 200 foto

Perkiraan waktu perekaman film terus-menerus (Film HD)*1 1 jam

Perkiraan waktu perekaman film terus-menerus (film HD)*1 1 jam 30 menit

Pemutaran Berlanjut*2 3 jam 50 menit

Konsumsi Tenaga 3,7 V DC, Kira-kira 2,7 W

Dimensi 93,3 (P) x 55,4 (L) x 20,6 (T) mm

Berat Kira-kira 116 g (termasuk baterai dan kartu memori*)Kira-kira 99 g (tidak termasuk baterai dan kartu memori)* Kartu memori SDHC 16 GB (SanDisk Corporation)

Page 93: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

93 Lampiran

. Baterai lithium ion yang dapat diisi ulang (NP-80)

. Adaptor USB-AC (AD-C53U)

Tegangan Rata-rata 3,7 V

Kapasitansi Rata-rata 700 mAh

Persyaratan Suhu Pengoperasian

0 hingga 40°C

Dimensi 31,4 (P) x 39,5 (L) x 5,9 (T) mm

Berat Kira-kira 15 g

Tenaga Input 100 hingga 240 V AC, 50/60 Hz, 100 mA

Tenaga Output 5,0 V DC, 650 mA

Persyaratan Suhu Pengoperasian

5 hingga 35°C

Dimensi 53 (P) x 21 (L) x 45 (T) mm (tidak termasuk tonjolan)

Berat Kira-kira 37 g

Manufacturer:CASIO COMPUTER CO., LTD.6-2, Hon-machi 1-chome, Shibuya-ku, Tokyo 151-8543, Japan

Responsible within the European Union:CASIO EUROPE GmbHCasio-Platz 1, 22848 Norderstedt, Germany

Pernyataan Pemenuhan Sesuai dengan Arahan UE

Page 94: Pedoman Pemakaian - support.casio.com fileKabel power Tali Kabel USB Referensi Dasar * Bentuk steker kabel power berbeda-beda menurut negara atau wilayah geografis. 3 • Isi buku

2012

CASIO COMPUTER CO., LTD.6-2, Hon-machi 1-chome

Shibuya-ku, Tokyo 151-8543, Japan

MA1210-AM29