pedoman korps sukarela · 1) . regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan...

46
PEDOMAN KORPS SUKARELA 1 OKTOBER 1983. DITERBITKAN OLEH: MARKAS BESAR PALANG MERAH INDONESIA

Upload: others

Post on 08-Nov-2020

9 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

PEDOMANKORPS SUKARELA

1 OKTOBER 1983.

DITERBITKAN OLEH: MARKAS BESAR

PALANG MERAH INDONESIA

Page 2: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 1 -B A B I

P E N D & H U L U A N .1° 1? m u m.

a. Tujuan Palang Merah Indonesia adalah meringankan pederitaan jsesama manusia apapun sebabnya tanpa mefnbedakan golongan, bangsa, warna kulit, jenis kelamin, bahasa, agama ataupun kepercayaan, baik diwaktu daraai waupun diwaktu perang.(AD. Bab II Pasal 5)«

b. Tugas Palang Merah Indonesia tidak terbatas pada satu bidang saja, tetapi meliputi berbagai bidang, antara lain penanggulangan korban bencana alam, P.P.P»K., Transfusi Darah, P.K.M.D,, PerawAtan dan lain-laln sebagainya. «

o. Dalam oelaksanakan kewajibannya Palang Merah Indo­nesia sangat tergantung kepada petugas-petugas Pa­lang Merah itu sendiri, terutama di Cabang-Cabang diraana diperlukan sebanyak mungkin anggota yang bercorak ragam kecakapan dan keahlian, bersedia menyumbangkan tenaganya dengan sukarela, bertindak tanpa pamrih dan dapat dipergunakan setiap saat serta dapat dipertanggung jawabkan, yang tergabung dalam Korps Sukarela Palang Merah Indonesia.

Page 3: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

2d. Palang Merah Indonesia menyadari, bahwa pada

hakekatnya anggota Korps Sukarela terdiri atas pemuda dan pemudi yang berjiwa muda, berdedikasi tinggi serta merupakan kader bangsa yang berfal- safah Pancasila.

e. Palang Merah Indonesia berkewajiban untuk menam- pung $segala aspek sebagai akibat dari hal-hal ter- sebut serta menyalurkannya secara serasi ke arah yang sesuai dengan kepentingan Palang Merah Indo­nesia termasuk di dalamnya pembinaan bangsa.

f. Palang Merah Indonesia berkewajiban untuk membe- kali mereka dengan kepandaian dan ketrampilan yang bermanfaat serta dapat menunjang hari de- p^nnya kelak sebagai imbalan atas pengabdiannya kepada Palang Merah Indonesia.

g. Palang Merah Indonesia berkewajiban untuk memben- tuk mereka menjadi kader Pimpinan Palang Merah Indonesia dikemudian hari dengan membimbingnya secara terus menerus, mantap dan berkelanjutan sehingga disamping sebagai pelaksana di tingkat Cabang juga sebagai pemikir pengembangan Cabang mengingat, bahwa anggota Korps Sukarela juga da­pat menjadi anggota Palang Merah Indonesia biasa (ART. Bab V/6).

Page 4: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 3 -2. Maksud dan Tujuan.

a. Maksud : Meletakkan dasar dan pengertian Korps Suka-rela palang Merah Indonesia.

b. Tujuan : Untuk dipakai sebagai pedoman serta petunjukdalam penyelenggaraan kegiatan Korps Sukarela Palang Merah Indonesia.

3. Ruang Lingkup.Meliputi segala ospfckyang menyangkut Korps Sukarela Palang Merah Indonesia, dengan sistima'tika abb. :I. PendahuluanII. OrganisasiIII. Pendidikan dan LatihanIV. Pengelolaan Keuangan dan Logistik

B A B IIO R G A N I S A S I .

*1. Anggota Korps Sukarela adalah sukarelawan Palang Merah Indonesia yang oenyediakan tenaganya dalam satuan-satuan untuk tugas kepalang merahan.

Page 5: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

2. Syarat Keanggotaan.Syarat keanggotaan menjadi anggota Korps Sukarela Palang Merah Indonesia sbb. :a. Warga Negara Indonesiab. Umur sekurang-kurangnya 18 tahun dan pendidi -

kan serendah-rendahnya sederajat dengnn Seko - lah Dasar.

c. Mendaftarkan diri secara sukarela.d. Berkelakuan baik.e. Bersedia menjadi anggota Korps Sukarela.f. Selama menjadi calon anggota mengikuti pendi -

dikan dan latihan, kemudian menempuh ujian un- tuk menjadi anggota Korps Sukarela.

g. Setelah lulus ujian dan dilantik menjadi angg_o ta Korps Sukarela, bersedia raenjalankan tugas kepalang merahan dengan sukarela.

3. Keanggotaan Korps Sukarela.a. Pelantikan anggota Korps Sukarela dilakukan

oleh Pengurus Palang Merah Indonesia Cabang setempat.

b. Keanggotaannya akan berakhir karena :1) . Meninggal dunia2) . Minta berhenti.3) . Diberhentikan, karena melakukan perbuatan

yang merugikan nama dan kedudukan Korps Sukarela khususnva dan Palang Merah Indo­nesia pada umumnya.

Page 6: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 5 -c. Anggota Korps Sukarela dapat menjadi anggota biasa Palang

Merah Indonesia, setelah memenuhi ketentuan-ketentuan yang berlaku untuk itu.

ko Imbalan Jasa.Palang Merah Indonesia pada dasarnya memberikan imbalan jasa untuk para anggota Korps Sukarela yang meninggal atau me - ngalami kecelakaan didalam menjalankan tugas-tugas kepalang merahan, sepanjang hal tersebut tidak menyimpang dari prin- sip-prinsip kesukarelaan, sesuai dengan peraturan yang ber­laku.

5« Pengorganisasian.a. Pengelompokan.

1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu.

2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberaparegu dan dibagi atas dua macam kelompok.a). Kelompok yang lengkap, terdiri atas 3 regu,

yaitu :- Satu regu P.P.P.K. yang bertugas di garis depan.

- Satu regu Tata Usaha dan angkutan bertugas di garis tengah (komunikasi).

Page 7: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- c ~- Satu regu Perawatan, Dapur Umum dan Pengung- sian bertugas di garis belakang.

Ketiga regu ini dipirapin oleh seorang Kepala kelompok bila perlu dibantu oleh seorang Pern- bantu Umum, sehingga satu kelompok lengkap terdiri atas 20 (dua puluh)orang.

b). Kelompok yang tidak lengkap, terdiri atas 2 Regu, yaitu :- Satu Regu P.P.P.K,., Tata Usaha dan Angkutan.- Satu Regu Perawatan, Dapur Umum'dan Pengung- sian.

’ Kedua Regu ini dipimpin oleh seorang KepalaKelompok.Tugas dari Pengurus Cabang Palang Merah Indo­nesia setempat ialah mengembangkan dua kelom­pok ini menjadi 3 kelompok regu sesuai dengan tenaga yang tersedia dan keperluan Operasional hingga terbentuk satu kelompok yang lengkap.

3). Koordinator Kelompok.Bilamana suatu Cabang Palang Merah Indonesia mem- punyai lebih dari satu kelompok lengkap, maka kelompok-kelompok tersebut dipimpin oleh seorang Koordinator kelompok yang dibantu oleh seorang Pembantu Umum.

Page 8: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

b. Pengendalian Cperasi.Koordinator Kelompok atau Kepala Keloinpok (di Cabang Palang Merah Indonesia yang hanya mempunyai satu ke­lompok Korps Sukarela) berada di bawah pengendalian operasi Markas Cabang Palang Merah Indonesia setempat.

c. Tugas dan kewajiban.1). Koordinator Kelompok Korps Sukarela.

a) c Merencanakan dan menentukan penempatan anggotadan formasi kelompok regu.

b) . Bertanggung jawab atas tata tertib dan disiplinseluruh anggota.

c) . Memimpin pelaksanaan tugas-tugas yang dibebankankepada seluruh anggota.

d) . Merencanakan pendidikan-pendidikan dan latihanulangan maupun penyempurnaan secara terua menerus.

e) . Memelihara kerukunan di kalangan anggota (persa-tuan, persaudaraan, persahabatan).

f) . Bertanggung jawab kepada Pengurus Cabang setempatmelalui Kepala Bagian Korps Sukarela mengenai ke- adaan Anggota maupun pelaksanaan tugas.

g) . Memberi saran-saran dan pendapat—pendapat kepadaPengurus Cabang demi kemajuan Korps Sukarela.

Page 9: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

2). Kepala Seksi Diklat dan Tenaga Palang Merah Indo­nesia setempat secara fungsional menjabat Koordi- nator Kelompok Korps Sukarela atau Kepala Kelompok Korps Sukarela. Karenanya tugas dan kewajibannya ditambah sbb :a) . Membuat peraturan tata tertib keanggotaan

berdasarkan ketentuan-ketentuan yang telah digariskan oleh Harkas Besar Palang Merah Indonesia maupun ketentuan ketentuan yang ditentukan sebagai kebijaksanaan oleh Pengu- rus Cabang setempat. x

b) . Merencanakan kegiatan rutin bagi kelompok,regu dan anggcta.

c) . Memilih diantara yang baru dilantik anggota-anggota yang akan ditunjuk sebagai tenaga- tenaga pimpinan, yang nama-namanya diterus- kan "kepada Pengurus Cabang untuk mendapat per- setujuan.

d) . Memimpin seluruh kegiatan Bagian Korps Sukarelatermasuk bidang keuangan dan logistik.

e) . Bertanggung jawab dan memberikan laporan ke­giatan secara teratur kepada Pengurus Cabang.

3). Kepala Kelompok dan Kepala Regu Korps Sukarela.

Page 10: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

a) . Kepala Kelompok Korps Sukarela berkewajibanmeneruskan perintah dari Koordinator Kelom­pok kepada para anggota kelompok/regu, mela- lui Kepala Regu.

b) . Secara langstmg bertanggung jawab atae pelak-sanaan tugaa-tugas yang diberikan dan dibeban- kan kepada anggota pelakaana kelompok dan. regu- nya masing-masing*

c) . Memelihara kerukunan yang dipimpinnya masing-ma6ing.

4). Anggota Regu Korps Sukarela,,Berkewajiban mematuhi segala peraturan yang berla- Isu sebagai seorang anggota Korps Sukarela dengan segala kejujuran dan. keikhlasan sesuai dengan kesang- gupan yang telah diberikasi pada waktu dilantik men- jadi anggota Korps Sulcorela,

B A B III PENPIPIKAN DAN LATIHAN,

1. Maksud dan tujuan Pendidikan dan Latihan.Tugas Palang Merah Indonesia tidak terbatas pada waktu perang saja, akan tetapi turut serta aktip membantu pe- merintah dan masyarakat pada waktu damai.Dalam melaksanakan tugas itu Palang Merah Indonesia perlu memiliki tenaga terdidik dan terlatih serta mempunyai

Page 11: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 10 -ketrampilan khusus tentang kepalang merahan yang didapat raelalui pendidikan dan latihan.Untuk keperluan itu telah dipersiapkan mata pe- lajaran dan ketrampilan yang perlu dimiliki oleh setiap anggota Korps Sukarela. Pada Umumnya pen­didikan dilaksanakan oleh Pengurus Palang Merah Indonesia Cabang atau Pengurus Palang Merah Indo­nesia Daerah setempat.

2. Kwalifikasi.Petugas-petugas atau tenaga-tenaga yang telah men- dapatkan pendidikan atau latihan dari Palang Merah Indonesia dan yang telah lulus serta mendapat ijazah dapat digolongkan dalam beberapa tingkat sbb:a. Tingkat A, disebut Korps Sukarela Pratama.b. Tingkat B, disebut Korps Sukarela Madya.c. Tingkat C, disebut Korps Sukarela Wira.

3. Calon Anggota dan Anggota Korps Sukarela.Setelah berminat menjadi Korps Sukarela, maka bila mana memenuhi persyaratan, mereka akan diterima ter- lebih dr.hulu men jadi Calon anggota Korps Sukarela. Setelah lulus dari pendidikan dan latihan dan para calon Korps Sukarela bersedia menjalankan tugas ke­palang merahan dengan sukarela, maka mereka dilan- tik menjadi anggota Korps Sukarela*

Page 12: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 11 -1. Kurikulum.

a. Pengetahuan yang diberikan kepada calon anggota KcrpB Sukarela untuk menjadi Korps Sukarela Tk. A.1) . PancaSila dan U.U.D. 19^5 •2) . Azas-azas Kepalang Merahan.

a) . Sejarah Palang Merah dan Pelopor-pelopornya,seperti Jean Henry Dunant dan Florence Nightingale.

b) . Organisasi Palang Merah Indonesia.c) . Konvensi Geneva.d) . Organisasi Palang Merah Internasional.e) . Khusus raasalah Korps Sukarela.

3) . P.P.P.K. (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan).a) . Arti, maksud dan tujuan.b) . Gangguan Umum.c) . Obat-*obatan dan alat-alat P.P.P.K.Id) . Luka.e) . Patah tulang.f) . Kerafcunan.g) . Praktek Membalut.h) . Pengangkutan orang luka.i) . Prajctek lapangan.

k). Anatomi dan tubuh manusia.a) . Rangkab) . Peredaran darah.c) . Pernapasan.

Page 13: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 125) . Perawatan Keluarga.

a) . Sebab dan gejala penyakitb) . Merawat orang sakit.c) . Memandikan orang sakit.d) . Melayani makanan penderita.

6) . Dapur Umum.a) . Maksud dan tujuan.b) . Tahu cara kerja.-c) . Membuat menu.d) . Menyediakan tempat.e) . Praktek.

7) . Pendidikan Kesehatan.a) . Arti, maksud dan tujuan.b) . Tahap-tahap perobahan dalam proses pendidikan.c) . Metode, media dan aiat-alat pendidikan kese­

hatan.d) . Cara-caranya ditinjau dari sudut komunikasi.e) . Prinsip-prinsip dalam tugas sosial.

- Sistim penilaian dalam masyarakat- Kelompok-kelompok penting dalam masyarakat.- Masyarakat dan kebudayaan.- Masyarakat dan tahyul.- Prinsip-prinsip wawancara.

Page 14: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 13 -Setelah lulus ujian tersebut diatas, mereka manjadi Korps Sukarela dengan kwalifikasi A dan disebut Korps Sukarela Pratama*

b. Pengetahuan yang diberikan kepada Anggota Korps Sukarela Tko A, ketrampilan-ketrampilan perlu ditingkatkan agar menjadi Korps Sukarela Tk» B.Selain mata pelajaran yang diperoleh di Tingkat A, perlu ditambah mata pelpjaran Pengungsian, Penyelenggaraan Per- kampungan Darurat, Bulan Dana dan Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa (P.K.M.D.).1). Pengungsian.

a) . Arti Pengungsian dalam Bencana Alara atau bencanayang dibuat oleh manusia.

b) . Menentukan tempat penampungan yang tepat.c) . Mempergunakan segala alat pengangkutan yang tepat

untuk daerah bencana yang sedang dialami.d) . Pendaftaran.e) . Mencari keluarga yang tercecer,f) . Hubungan keluar aintara lain dengan :

Pamong Praja setempat, Dinas atau Organisasi Sosial, Hass Media dsb.

Page 15: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

g)„ Hubungan ke dalam antara lain dengan :Kesatuan Dapur Umum, Regu Pengobatan, Perawatan Bantuan Relief Palang Merab Indonesia dsb.

2) . Penyelenggaraan Perkampungan Darurat.a) . Pilihan tempat untuk perkampungan darurat.

• - Perkemahan.- Pembuatan bangunan-bangunan darurat.- Perumahan yang ditinggalkan penduduk asli.

b) . Praktek mendirikan kemah-kemnh untuk perkampu -ngan darurat, terdiri dari :- Po’s Tata Usaha.- Pos Perawatan Darurat.- Pos Dapur Umum.- Tempat penampungan Pengungsi.

c) . Pengetahuan Hygiene Lapangan.- Praktek pembuatan saluran-saluran air, kamar mandi, kamar kecil dPn tempat pembuangan sampah.

3) . Bulan Dana Palang Merah Indonesia.a) . Landasan Hukum dari Bulan Dana Palang Merah

Indonesia.b) . Arti dan tujuan Bulan Dana.c) . Sumber-sumber dana.d) „ Persiapan dan penyelenggaraan bulan dana.

Page 16: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

e) . Laporan dan penyelenggaraan Bulan Dana.f) . Penggunaannya.

*t). P.K.M.D. (Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa).a) . Pendahuluan.b) . Pengertian, ciri utama dan ruang lingkup P.K.M.D.c) . Contoh-contoh kegiatan.d) . Pengertian Kader P.K.M.D. dan fungsinya.e) . Cara-cara raendidik masyarakat dan mengetahui serta

menggali potensi-potensi yang ada.f) . Membuat dan mengevaluasi suatu rencana.g) . Pengetahuan tentang penyakit-penyakit yang banyak

dimasyarakat, misalnya :_ Demam- Batuk pilek- Diare- Penyakit mata, penyakit kulit- Penyakit cacing- Kebersihan lingkungan- Kebersihan peronangan- Pengetahuan tentang obat-obatan yang banyak di- gunakan dan pemakaiannya, seperti : Acetysalicylic, paracethamol dsb.

Setelah lulus ujian tersebut diatas mereka menjadi Korps Sukarela dengan kwalifikasi B dan disebut Korps Sukarela Madya.

... i5 -

Page 17: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 16 -

c. Pengetahuan yang diberikan kepada Anggota Korps Sukarela Tk« C.Anggota ini selain memiliki pengetahuan yang di- berikan di Tk. A dan B, maka dibeberapa Cabang dan Daerah, ketrampilan-ketrampilan ini ditarabah lagi dengan pengetahuan praktek, termasuk Pemadam Kebakaran serta Penyelamat pantai (Water Safety). Setelah lulus ujian klasifikasi C, maka mereka disebut Korps Sukarela Wira dan berwenang men- jadi instruktur di tingkat Daerah dan Cabang, yang mendapat pengukuhan dari Pengurus Pusat atas usul Daerah yang bersangkutan.

5. P e m b i n a a n .Dalam merealisir pembinaan Tenaga Korps Sukarela hendaknya beberapa unsur dipenuhi, antara lain :a. Berguna bagi kepentingan pribadi.b. Berguna bagi pembinaan Pemuda pada khususnya

dan pembinaan masyarakat pada umumnya.Untuk memenuhi unsur-unsur tersebut di atas kira- nya dapat pula dipikirkan antara lain :

1). Hasta Karya.Dengan hasta karya dapat dikembangkan bakat dan minat maupun daya kreasi serta ketram- pilan. Disamping itu hasil karyanya dapat digunakan untuk :

Page 18: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

~ 17 -

a) . Koleksi Markas Cabang, Markas Daerah maupunMarkas Besar.

b) . Bahan pameran untuk dalara dan luar negeri.c) . Keraenuhi sasaran pendidikan.d) . Keperluan operasional antara lain keperluan

proyek kemanusiaan.2) . Karya Tulis.

Dengan karya tulis disediakan kesempatan kepada mereka yang mempuny&i bakat dan minat serta menya- lurkannya secara konkrit. Dari.karya tulis ini da- pat difungsikan khususnya sebagai media dalam me- nyebar luaskan kepada masyarakat, realitasnya da- pat berbentuk :a) . Bulletinb) „ Skrips untuk pengisian acara radio/TV.c) . Pembuatan/bahan pembuatan karikatur dsb.

3) . Latihan Ekspresi.Dengan latihan ekspresi, memberikan kesempatan untuk belajar berpikir Secara sistimatis dan mampu menfutarakan pendapat yang mudah ditangkap dan dimengerti orang lain. '— -Hal ini penting mengingat *ereka akan dihadapkan kepada suatu kenyataan bahwa harus trampil dalam memberikan penerangan serta pen j elasan-penjelasan kepada masyarakat.

Page 19: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

k). Anggota Korps Sukarela hendaknya mampu untuk melaksanakan penelitian sederhana, penyusunan proposal, persiapan-persiapan, pelaksanaan, evaluasi, kesimpulan, studi komperatif dan langkah-langkah leblh lan- jut.

5). Disiplin anggota perlu ditanamkan.Berdisiplin karena disadari pengertian akan maksud dan tujuan sikap tersebut. Sikap dan tingkah laku seseorang akan le- bih baik lagi bila yang bersangkutan me- ngerti pula tentang etika pergaulan. Diharapkan setiap anggcta Korps Sukarela benar-benar tangguh dalam arti cakap, trampil, berpandangan luas dan pengabdi.

'6. Tanda Kwalifikasi.Setelah para anggota Korps Sukarela mendapat pengalaman aktip sekurang-kurangnya 2 (dua) tahun, maka mereka berhak memperoleh tanda kwalifikasi sesuai dengan keahliannya masing- masing.Kwalifikasi tsb antara lain meliputi bidang- bidang :

a. P.P.P.K.b. Perawatanc. Capur Umumdo P.K.M.D.

o, Pengetahuan tentang kepalang merahan»

Page 20: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 19 -Kepada mereka yang telah mendapat tanda kwalifikasi tersebut akan diberikan sertifikat.Tanda-tanda kwalifikasi ini ditempelkaa pada pakaian seragam Korps Sukarela biasa berupa badge atau lencana. Bentuk dan macam serta ukurannya ditentukan oleh Pengu- rus Pusat Palang Merah Indonesia (Perikea lampiran).

B A B IVPENGETCLAAN KEUANGAN DAN LOGISTIK.

Yang dimaksud dengan pengelolaan keuangan dan logistik ialah segala ketentuan yang berkaitan dengan kegiatan tugas-tugas Korps Sukarela yang meliputi ftidang keuangan dan logistik.1. K e u a n g a n.

a. Diadakan ketetapan tentang pemungutan iuran tetap dari anggota yang pengaturannya ditetapkan oleh Pengurus Ca- bang.

b. Pengeluaran-pengeluaran uang untuk raenjalankan tugas, imbalan jasa untuk para anggota Korps Sukarela dan lain-lain diatur oleh Pengurus Cabang Palang Merah Indonesia setempat.

c. Mengingat anggota Korps Sukarela ini adalah Sukarela- wan yang sewaktu-waktu dapat menjalankan tugas kepalang merahannya maka sudah seyogyanya bila Palang Merah Indonesia memikirkah imbalan jaea sekedarnya bagi mere­ka ini baik berupa moral, maupun material dan se-mata-2

Page 21: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

20 -

dimaksudkan untuk raelindungi keselamatan dan ke- sejahteraan mereka sebagai orang-orang yang pa- tut mendapat perhatian (dengan catatan tidak melu- pakan dan mengingkari kesukarelaannya).

d. Hal-hal yang tidak tercantuin di dalam pasal-pasal tersebut diatas dapat diatur dan dilengkapi mela- lui kebijaksanaan oleh Pengurus Cabang dalam sua- tu peraturan yang dibuat dan disesuaikan dengan kebutuhan-kebutbhan setempat, dimana peraturan ini memerlukan pengesahan Musyawarah Cabang Pa- lang Merah Indonesia.

2. L o g i s t i k .Bila suatu Cabang telah membentuk suatu {Corps Suka- rela sedangkan kegiatannya kemudian telah berjalan dengan baik dan anggotanya telah benar-benar menun- jukkan kesanggupannya, maka setelah melampaui masa percobaan sekurang-kurangnya 3 (tiga) bulan, Pengu­rus Cabang wajib memikirkan logistiknya yang dalam hal ini berupa pemberian pakaian seragam Korps Suka- rela lengkap dengan tanda-tanda pengenalnya. a. Pakaian seragam.

Pakaian seragam Korps Sukarela Palang Merah Indo­nesia adnlah pakaian yang dilengkapi dengan tan­da-tanda pengenal dan atribut tertentu yang di- pakai dan digunakan oleh Anggota Korps Sukarela Palang Merah Indonesia untuk melaksanakan tugas.

Page 22: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

b. Mac am dan bentuk pakaian sera^aa Korps Sukarela Palang Merah Indonesia. *Mengingat akan tugasnya, maka pakaian seragam Korps Sukarela Palang Llerah Indonesia ada 2 (dua) raacam :1) . Pakaian Seragam Harian (PSH).2) . Pakaian Seragam Lapangan (PSL).Untuk kebutuhan pakaian seragam anggota Korps Sukarela yang telah ditentukan itu, penyediaan- nya dan segala perongkosannya adalah men,jadi tanggung jawab Cabang masing-masing.Pakaian Seragam Harian (PSH).a) . Warna bahan untuk pakaian seragam harian

ditentukan oleh Markas Besar dengan warna • biru tua untuk celana dan putih untuk baju,

termasuk bentuk/model diharuskan sama se- perti yang telah ditentukan (Periksa gam- bar PSE) serta berlaku untuk seluruh Indo­nesia .

b) . Pakaian seragam harian dipergunakan padawaktu bekerja di kant'or, pada upacara- upacara, waktu belajar dsb yang dianggap perlu sesuai dengan kondisi dan situasi. Pakaian seragam harian Korps Sukarela Pa­lang Merah Indonesia terdiri dari :

Page 23: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

22Tutup kepala pria dan wanita

Baju pria dan wanita

Celana untuk pria

Rok untuk wanita

Sepatu untuk pria Sepatu untuk wanita

Ikat pinggang

Memakai topi harian biru tua dengan tanda Palang Merah.Kemeja lengan pendek warna putih memakai lep pundak. Celana panjang warna biru tua dengan bentuk biasa.Rok dibawah lutut warna biru tua.Sepatu rendah hitam.Sepatu rendah, warna hitam dengan tumit setinggi +_ 2 Cm. Sabuk biasa warna biru dan mata sabuk tanda Palang Merah.

Monogram : Dari logam di leher (bilanda).

Pita nama : Dari kain berwarna dasarputih dijahit di atas saku sebelah kanan dengan tulisan berwarna hitam.

Page 24: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 23 -Pita tanda tingkatan

Badge

Tanda Lokasi

Tali Peluit

Tanda jabatan/tanda lulus mengikuti pen- didikan.

Dari kain berwarna merah dijahit pada lengan ba ju kanan dengan de- ngan tulisan berwarna hitam (Ting katan A, B, C, Regu/Kelompok). Dari kain dijahit pada lengan ba- ju kiri yang menunjukkan simbul instansi berbentuk bundar dengan tanda Palang Merah dan nama Karps nya.Dari kain putih dijahit diatas badge yang menunjukkan lokasi da- ri Instansi/Cabang yang bersang - kutan dengan tulisan warna hitam„ Untuk Kepala Korps Sukarela/Pem - bina berwarna merah, dipakai pada bahu sebelah kanan.Berupa insigne dari logam pada saku sebelah kiri.

Page 25: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 24 -

- Jaket : Bervvarna biru tua, lengan panjangdengan tanda-tanda pengenal Korps Sukarela lengkap, dipakai pada waktu malam, hujan, dingin atau keadaan lain yar\g dianggap perlu.

Pakaian Seragam Lapangan (PSL).Pakaian Seragam Lapangan (PSL) dipergunakan pada waktu sedang roenjalankan tugas-tugas operasi kemarmsiaan di la­pangan atau dalam keadaan lain apabila pimpinan menganggap perlu untuk raenggunakan Pakaian Seragam Lapangan.Pakaian Seragam Lapangan K">rps Sukarela terdiri dari :- Tutup Kepala pria : Memakai topi lapangan berwarna

dan wanita biru tua dengan tanda Palang Merahdi bagiah depannya.

- Baju pria dan wanita : Kaos oblong putih dengan tanda Pa­lang Merah di belakang yang dapat dilihat dari jauh.Didepan sebelah kanan tertulis nama Cabang yang bersangkutan dengan warna merah.

Page 26: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

25 -

- Di atas lengan sebelah kanan tertera regu/kelompok dengan warna merah.

- Di lengan baju sebelah kanan terda- pat petunjuk tanda tingkatan Korps Sukarela yang bersangkutan A atau B dengan warna merah.

- Syal berwarna hijau muda untuk di le- her.

- Celana pria dan : Celana panjang lapangan berwarna birutua. Bila perlu dibagian baWah diberi kolor agar mudah dimasukkan ke dalam sepatu.

- Sepatu untuk : Boot berwarna hitam. pria

- Sepatu untuk : Boot berwarna hitam. wanita.

- Ikat Pinggang : Kcppelriem warna biru.c. Bemakaian pakaian seragam dan tanda pengenal.

Pc-kaian seragam dan tanda-tanda pengenal Korps Sukarela hanya dibenarkan dipakai pada waktu menjalankan tugas- tugas kepalang merahan.

Page 27: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 26 -Kepada mereka yang sengaja raelanggar atau ber- kali-kali me^anggar ketentuan ini, Pengurus Ca- bang setempat mengarabil tindakan-tindakan sela- yaknya, setelah terlebih dahulu memberikan peri- ngatan-peringatan.

do Pemakaian Lencana dan penggunaan Kartu Anggota, Selain dalam waktu menjalankan tugas-tugas kepa- lang merahan, lencana Korps Sukarela dapat juga dipakai pada waktu-waktu biasa, sepanjang pema- kaiannya itu tidak merugikan nama baik Korps atau Palang Merah Indonesia pada umumnya.

e. Kartu anggota dapat dibawa terus menerus kemana- pun juga oleh seseorang anggota yang berhak me- milikinya, dengan catatan kartu anggota tersebut tidak dibenarkan untuk mencapai keuntungan diri pribadi atau di luar kepentingan Palang Merah Indonesia.Kepada mereka yang melanggar ketentuan ini, Pe­ngurus Palang Merah Indonesia Cabang setempat dapat mengambil tindakan-tindakan sama seperti termaksud dalam sub c, alinea terakhir tentang pemakaian pakaian seragam dan tanda-tanda penge- nal.

— 0O0---

Page 28: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

2? -

Larapiran 7=ORGANISASI KELOMPOK KORPS SUKARELA

(KHUSUS UNTUK CABANG DENGAN SATU KELOMPOK K.S.R.)

R E I

G U

P.P.TP_.K.

1 Kepala Regu5 Anggota

PENGURUSCABANG-

k e p a l aKELOMPOK

R E G U II

T.U.& ANGKUTAN.

1 Kepala Rega 5 Anggota

R E III

G U

PER A W A T A N , D.U. & PENGUNGSIAN.

1 Kepala Rega 5 Anggota.

Page 29: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

~ 28 -

ORGANISASI BEBERrPA KEI/jMPOK K.S.R.

Page 30: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 29 -

OBGANISASI KELOMPOK K.S.R.(KHUSUS UNTUK CABANG DENGAN KELOMPOK KSR TIDAK LENGKAP)

P.P.P.K. TU.& AHGKUTAN - PERAWATAN, DU & PENGUNG-SIAN. • ~ .....

1 Kepala Regu5 Anggota

1 Kepala Rega 5 Anggota

Page 31: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 30-TANDii RWALIFIKASItPPPK TK.A. Lampirnn II

Page 32: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 31 -

Page 33: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 32 -DAPUR UfoUM.

Badge :

a-b= 7 cm b-c= 8 cm Lencana : a-b= 2 cm b -c= 2 ,5 cm.

c

Page 34: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 3 3 -PEHGETAHUAN KEPALAHG KERAHAN.

Page 35: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- -

PENGUNGSIAN

c

Page 36: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 35 -PENGANGKUTAN «

Keterangan :Untuk Badge : a - b = 8 cm

b - c = 8 cm Untuk lencana;a - b = 3 cm

b - c = 3 cm

Page 37: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 36 -

Pakaian Seragam Lapangan (PSL)v Untuk Pria/wanita.

Lampiran III.

---- Depart

-- Bira taa

TSf Bela- Jcang.

■t* Koppelriem Biru.

y-V Jacket' ^ , /̂ Bira Tua.

. ̂ Boot ^ O / ^Hitam,

Page 38: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 37 -CGKTOH PAKaIAI'I GidiaGAI; EARIaK (PSH).

Page 39: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

TANDA PENGENAL- 38 -

Lampiran IV.

Ket. Pa da 1 ngan kanan.Ukaran same gambar.

Cab : , .

’— -t* Di atas saku kiri.

Nama :i--- - — ..... ..........*— > Di atas saka kanan

Page 40: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 39 -

Badge Pa da Lengan kiri.

Page 41: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- 40 -

Lampiran V.Contoh Kartu Anggota.

Halaman depan.

Kartu Anggota K( Cabang

No.Berlaku dari tgl. s/d tgl.

jrps Sukarela P.M.I.

Pas Foto 1 Tanda tangan 1 Cap Jempolt i t i

Halaman belakang

Nama :Jenis kelamin Tempat/Tgl= lahir A g a ra a Pekerjaan A 1 a m a t Gol. Darah Ketrampilan

i OOOOOOOO«

Tanggal, ........Ketua PMI Cabang

o o o o o o o

Page 42: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- kl -MARKAS 3ESAR PALANG MERAH INDONESIA

Jlo Abdul Muis No.66, Jakarta.— —— r—------- -

Lampiran VI.

SURAT KEPUTUSANPENGURUS BESAR PALANG MERAH INDONESIA

No.903/S.KP/PoB.PENGURUS BESAR PALANG MERAH INDONESIA,

Menimbang ; a. b&hwa . Buku Pedoman KSR sudah tidak up to dateterutama apabila ditinjau dari segi AD/

ART • baru, Pedoman Struktur Organisasi Cabang dan Markas Cabang dan Pedoman mengenai ke - anggotaan ;

b. bahwa Lomba P3K Nasional harus diadakan pada tahun 1983 sedangkan yang diikut sertakan da - lam lomba P3K adalah anggota2 KSR sebaiknya yang telah dilatih/diorganisir berdasarkan Buku Pedoman yang baru ;

c. bahwa sehubungan dengan itu perlu dibentuk suatu Panitia yang bertugas untuk mengadakan perbaikan terhadap buku Pedoman tsb ;

d. bahwa tugas Panitia tsb harus sudah selesai pada akhir bulan Januari 1983 dan diserahkan kepada Panitia B Pengurus Besar yang diketuai oleh May. Jen. dr. H. Kurnia Natadisastra ;

Mengingat : Pasal 19, 21 dan 22 Anggaran Dasar Palang Merah Indonesia ;

M E M U T U S K A N :Menetapkan: I. Membentuk Panitia yang bertugas kewajiban untuk

memperbaiki buku Pedoman KORPS SUKARELA P.M.I. (K.S.R.) yang diterbitkan tahun 197^«

. Susunan dan Personalia Panitia adalah sbb. :II

Page 43: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

Ketua : Laksma TMI (purn dr. SoedibyoSardadi MPH.

Wk. Ketua s Brig. Jen. dr. Hoh. Saronto Martoyudo.

Sekretaris : Sdr. Nini R. Hadinoto Anggota2 : 1. Sdr. Soenar

2. dr. Lita Sarana3. dr. I m a Susanti k. Sdr. Soeripto BA.

III. Tugas panitia tersebut harus sudah selesai pada akhir bulan Januari 198 3 dan diserahkan kepada Panitia B Pengurus 3esar yang diketuai May. Jen. dr. H. Kurnia.Natadisastra.

IV. Segala biaya yang berhubungan dengan pelaksa - naan tugas Panitia dibebankan pada Kas Markas Besar Palang Merah Indonesia.

V. Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkannya.

dengan ketentuan, apabila dikemudian hari ternyataterdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini, makaakan diubah dan dibetulkan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 30 Nopember 198.2.

Pengurus Besar PALANG MERAH INDONESIA Sekretaris Jendral,

ttd.

Soehanda Ijas SII.

Page 44: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- -

Lampiran VII

MARKAS BESAR PALANG MERAH INDONESIA Jalan Abdul Muis No. 66, Jakarta.

SURAT KEPUTUSANPENGURUS PUSAT PaLANG MERAH INDONESIA

No. 1C&2/S.KP/P.P. » . >PENGURUS PUSAT

PALANG MERAH INDONESIA, iMenimbang : a. bahwa surat Keputusan Pengurus Bosar N0.903/S.KP/PB. tanggal 30 Nopember 1982 telah menetapkan ten- tang pembentukan Panitia yang bertugas kewajiban untuk memperbaiki buku Pedoman Korps Sukarela PMI (KSR) yang diterbitkan tahun 197V

b« bahwa Panitia dimaksud diatas telah menyelesaikan tugasnya dengan baik dan hasilnya telah diterima baik oleh Pengurus Pusat ;

Co bahwa sehubungan tugas Panitia dimaksud telah se- lesai maka dianggap perlu Pengurus Pusat membubar- kan Panitia termaksud dengan menyampaikan penghar- gaan dan ucapan terima kasih ;

Mengingat : P&tal 19, 21 dan 22 Anggaran Dasar Palang Merah Indo­nesia ;

Memperhatikan : Surat Keputusan Pengurus Besar No.903/S.KP/PB tanggal 30 Nopember 1982 ;

M E M U T U S K A N :: I . Membubarkan P a n itia yang bertugas kewajiban untuk

menroerbaiki buku Pedoman Korps S u aarela (nSR) P; --»

dengan menyampaikan k a sih .

psngh-.xrgasn dan uc 'Pan to r in a

Menetapkan

Page 45: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

- Mf -

II. Memberlakukan buku Pedoman Korps Sukarela (KSR) Ply'll ha8il dari Panitia dimaksud.

III. Buku Pedoman yang lama terbitan Markas Besar PMI tahun 197̂ + dianggap tidak berlaku.

IV. Surat Keputusan ini berlaku mulai tanggal 1 Oktober I9S3 .

dengan ketentuan, apabila dikeraudian hari ternya- ta terdapat kekeliruan dalam penetapan Surat Ke- putuoan ini akan segera diubah dan dibetulkan sabagaimana msetinya.

Ditetapkan di Jakarta pads tanggal 20 September 1983-

Pengurus Pusat PALANG MERAH INDONESIA

Page 46: PEDOMAN KORPS SUKARELA · 1) . Regu, adalah satuan yang terkecil yang terdiri atas 6 orang dan dipimpin oleh seorang Kepala Regu. 2) . Kelompok adalah satuan yang terdiri dari beberapa

001.0601.2