pasar monopoli

8

Click here to load reader

Upload: dedy-rustanto

Post on 20-Jun-2015

287 views

Category:

Economy & Finance


6 download

DESCRIPTION

maaf kalo ada yang masih kurang

TRANSCRIPT

Page 1: Pasar Monopoli

NAMA KELOMPOK 1. 5.2. 6.3. 7.4. 8.

Page 2: Pasar Monopoli

DEFINISI

Secara bahasa, Monopoli berasal dari bahasa yunani, yaitu Monos dan Polein. Monos berarti sendiri, sedangkan Polien berarti penjual. Jika kedua kata tersebut digabung, maka secara bahasa, Monopoli berasal dari bahasa yunani, yaitu Monos dan Polein. Monos berarti sendiri, sedangkan Polien berarti penjual. Jika kedua kata tersebut digabung

Page 3: Pasar Monopoli

CIRI - CIRI1. Tidak mempunyai barang pengganti

Barang yang dihasilkan perusahaan monopoli tidak dapat digantikan oleh barang lain yang ada di pasar. atau dengan kata lain tidak terdapat barang mirip.

2. Tidak dapat kemungkinan untuk masuk ke dalam industriMaksudnya karena sifatnya monopoli maka pesaing tidak dapat masuk ke dalam pasar tersebut karena barang yang dihasilkan hanya dimiliki oleh perusahaan tersebut saja dan selain itu biasanya dibatasi dengan undang – undang dan bersifat legal.

Page 4: Pasar Monopoli

3. Dapat mempengaruhi hargaKarena perusahaan monopoli merupakan satu – satunya penjual di pasar maka penentuan harga dapat dikuasai sepenuhnya, dengan mengendalikan atas produksi dan jumlah barang yang ditawarkan perusahaan monopoli dapat menentukan harga pada tingkat yang dikehendaki.

4. Promosi iklan kurang diperlukanBiasanya perusahaan monopoli tidak perlu mempromosikan barangnya dengan iklan karena pembeli akan membeli barang kepada perusahaan tersebut karena tidak ada pilihan.

Page 5: Pasar Monopoli

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN

Kelebihan pasar monopoli:

1. Perusahaan mampu melakukan penelitian dan pengembangan produk untuk meningkatkan jenis dan mutu produk karena perusahaan mendapatkan laba yang tinggi.

2. Dapat meningkatkan daya saing perusahaan bila monopoli diperoleh karena kemampuan efisiensi.

3. Dapat lebih mudah mengontrol kepentingan orang banyak bila monopoli dilakukan oleh negara.

4. Dapat meningkatkan inovasi (penemuan baru) bila monopoli tersebut berbentuk pemberian hak cipta dan hak paten karena orang akan berlomba menciptakan penemuan baru.

5. Dapat mendorong kemajuan teknologi terutama pada monopoli masyarakat.

Page 6: Pasar Monopoli

Kekurangan pasar monopoli:

1. Jumlah produksi yang dijual bergantung pada keinginan monopolis sehingga bisa menyulitkan konsumen.

2. Bisa timbul eksploitasi terhadap pemilik faktor produksi karena dibayar dengan harga rendah dan eksploitasi terhadap pembeli karena penetapan harga jual yang tinggi.

3. Konsumen tidak bisa berpindah ke perusahaan lain walaupun merasa dirugikan.

4. Perusahaan lain susah memasuki pasar monopoli sehingga pemegang monopoli terus leluasa menguasai penjualan.

5. Menciptakan ketimpangan distribusi pendapatan, karena keuntungan yang didapat monopolis (pemegang monopoli) terlalu besar dan diterima secara terus-menerus

Page 7: Pasar Monopoli

Contoh Pasar Monopoli

Untuk contoh dapat diambil pada PT. Perusahaan Listrik Negara Persero (PT. PLN) dan PT. Kereta Api Indonesia Persero (PT. KAI) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang diberikan mandat untuk menyediakan kebutuhan masyarakat.

Page 8: Pasar Monopoli