part i. soal jawab uji kompetensi dari buku cetak tik · pdf fileuntuk mencari file dengan...

22
Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK Pilihlah jawaban yang paling tepat. 1. Sebuah sistem ruang informasi dalam bentuk teks, gambar, suara, dan video yang dapat dipresentasikan dalam bentuk hypertext disebut ... a. www b. HTTP c. FTP d. Gophere e. WAIS 2. HTML diciptakan oleh ... a. Bill Gates b. Tim Berners Lee c. Howard Aiken d. Linus Torvald e. Jerry Yang 3. Untuk mengatur web browser default Mozilla, pada pilihan Options pilih tab ... a. General b. Security c. Content d. Programs e. Advanced 4. Sebuah alamat yang menunjukkan rute atau jalur ke file atau pada fasilitas internet yang lain pada web disebut ... a. HTTP b. URL c. FTP d. Gopher e. www 5. Format dokumen yang digunakan dan dapat diakses dengan word wide web adalah a. HTML b. HTTP c. FTP d. MLM e. Gopher 6. Plug-ins yang mendukung web browser untuk membuka halaman web dengan format PDF adalah ... a. Flash Player b. Shockwave Player c. Real Player d. Acrobat Reader e. WinZip 7. Untuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format ppt b. ppt c. file format ppt d. new project filetype:ppt e. new project ppt 8. Untuk mencari teks dalam halaman web melalui web browser Mozilla, perintah yang digunakan adalah a. klik menu File - klik Find b. klik menu Edit - klik Find c. klik menu View - klik Find d. klik menu Tools - klik Find e. klik menu Edit - klik Search 9. Untuk mengambil gambar bitmap dari halaman web, dapat dilakukan dengan cara ... a. klik pada gambar - klik menu Edit - klik Copy b. klik pada gambar - klik menu File - klik Save c. klik kanan pada gambar - klik Save Picture As d. klik kanan pada gambar - klik Download e. klik kanan pada gambar - klik Set As Background 10. Untuk mengambil gambar animasi Flash dari halaman web melalui web browser Mozilla Firefox, dapat dilakukan dengan klik Save Page As pada menu ... a. History b. Bookmarks c. File d. View e. Edit 11. Penulisan alamat e-mail yang benar adalah ... a. siswa yahoo.com b. siswa $yahoo.com c. siswa @yahoo.com d. [email protected] e. siswa_yahoo.com 12. Yang bukan fungsi e-mail adalah a. surat-menyurat elektronik b. gaya hidup c. sarana komunitas diskusi d. sarana komunikasi e. sarana chatting 13. Web yang tidak memberikan layanan e-mail gratis adalah ... a. Yahoo!

Upload: vuminh

Post on 26-Mar-2018

224 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIKPilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Sebuah sistem ruang informasi dalam bentukteks, gambar, suara, dan video yang dapatdipresentasikan dalam bentuk hypertext disebut...a. wwwb. HTTPc. FTPd. Gopheree. WAIS

2. HTML diciptakan oleh ...a. Bill Gatesb. Tim Berners Leec. Howard Aikend. Linus Torvalde. Jerry Yang

3. Untuk mengatur web browser default Mozilla,pada pilihan Options pilih tab ...a. Generalb. Securityc. Contentd. Programse. Advanced

4. Sebuah alamat yang menunjukkan rute ataujalur ke file atau pada fasilitas internet yang lainpada web disebut ...a. HTTPb. URLc. FTPd. Gophere. www

5. Format dokumen yang digunakan dan dapatdiakses dengan word wide web adalaha. HTMLb. HTTPc. FTPd. MLMe. Gopher

6. Plug-ins yang mendukung web browser untukmembuka halaman web dengan format PDFadalah ...a. Flash Playerb. Shockwave Playerc. Real Playerd. Acrobat Readere. WinZip

7. Untuk mencari file dengan format ppt secaracepat di Google, pada kotak search, teks yang

diketik adalah ...a. format pptb. pptc. file format pptd. new project filetype:ppte. new project ppt

8. Untuk mencari teks dalam halaman web melaluiweb browser Mozilla, perintah yang digunakanadalaha. klik menu File - klik Findb. klik menu Edit - klik Findc. klik menu View - klik Findd. klik menu Tools - klik Finde. klik menu Edit - klik Search

9. Untuk mengambil gambar bitmap dari halamanweb, dapat dilakukan dengan cara ...a. klik pada gambar - klik menu Edit - klik Copyb. klik pada gambar - klik menu File - klik Savec. klik kanan pada gambar - klik Save Picture

Asd. klik kanan pada gambar - klik Downloade. klik kanan pada gambar - klik Set As

Background

10. Untuk mengambil gambar animasi Flash darihalaman web melalui web browser MozillaFirefox, dapat dilakukan dengan klik Save PageAs pada menu ...a. Historyb. Bookmarksc. Filed. Viewe. Edit

11. Penulisan alamat e-mail yang benar adalah ...a. siswa yahoo.comb. siswa $yahoo.comc. siswa @yahoo.comd. [email protected]. siswa_yahoo.com

12. Yang bukan fungsi e-mail adalaha. surat-menyurat elektronikb. gaya hidupc. sarana komunitas diskusid. sarana komunikasie. sarana chatting

13. Web yang tidak memberikan layanan e-mailgratis adalah ...a. Yahoo!

Page 2: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

b. Hotmailc. Plasad. Telkome. Google

14. Di bawah ini yang tidak termasuk etika dalam e-mail adalaha. subjek e-mail lengkapb. subjek e-mail singkatc. hindari penggunaan huruf besar berlebihand. hindari kesalahan ketike. struktur kalimat yang baik

15. Waktu aktif akun e-mail pada Yahoo! adalah ...a. 2 bulanb. 3 bulanc. 4 buland. 5 bulane. 6 bulan

16. Aplikasi khusus untuk layanan POP yang dapatdiinstal di komputer adalah ...a. Microsoft Networkb. Microsoft Outlookc. Microsoft NetMeetingd. Microsoft PowerPointe. Microsoft Chatting

17. Alamat untuk pendaftaran e-mail di Yahoo!adalah ...a. mail.yahoo.comb. email.yahoo.comc. yahoo.mail.comd. yahoo.e-mail.come. e-mail.yahoo.com

18. Saat akan masuk ke akun e-mail Yahoo! Anda,setelah mengisikan User ID dan Password,selanjutnya Anda dapat mengklik ...a. Sign Upb. Sign Inc. Logoutd. Homee. Exit

19. Untuk keluar dari akun e-mail Yahoo! dapatdilakukan dengan mengklik ...a. Sign Inb. Sign Outc. Exitd. Logine. Close

20. Untuk mengirimkan e-mail, setelah masuk keakun Yahoo! Mail, Anda dapat mengklik .. .a. New

b. Replyc. Forwardd. Sende. Check Mail

21. Fungsi dari attachment file dalam e-mail adalah...a. sebagai salinan e-mail yang dikirimkan

kepada penerima lainb. penentu ukuran e-mailc. untuk e-mail pentingd. sebagai salinan e-mail yang tidak dapat

dilihat oleh penerima e-maile. untuk membuat lampiran file

22. Pada daftar e-mail, Anda dapat membuka danmembaca e-mail dengan cara mengklik ...a. Senderb. Subjectc. Dated. Sizee. Mark

23. Fasilitas untuk membalas e-mail dengan alamattujuan otomatis tersedia dan isi e-mail dapat kitasertakan kembali adalah ...a. Composeb. Trashc. Replyd. Forwarde. Backward

24. E-mail yang dikirimkan secara massal yang isinyatentang promosi suatu produk atau jasa yangbanyak dilakukan oleh para pelaku bisnis diinternet disebut ...a. Spamb. Inboxc. Urgentd. Promotione. Trash

25. Pengiriman e-mail kepada siapa pun secara acaktanpa batasan apa pun disebut ...a. TDEMb. UCEc. ECUd. DTEMe. MDTE

26. Untuk membuat folder baru pada Yahoo! Mail,dapat dilakukan dengan mengklik link ...a. Addb. Editc. Check Maild. Compose

Page 3: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

e. Draft

27. Berikut ini yang tidak termasuk komponen yangperlu disiapkan sebelum melakukan pengaturane-mail client ke server POP3 adalah ...a. alamat server POP3b. alamat server SMTPc. tempat dan tanggal lahird. nama login untuk akses ke e-mail POPe. port number POP3

28. Salah satu aplikasi untuk komunikasi melaluiinternet adalah ...a. SPSSb. mIRCc. Real Playerd. Flashe. Quick Time

29. Untuk men-dowload mIRC dapat dilakukanmelalui alamat web ...a. www.mirc.co.ukb. www.mirc.co.idc. www.mirc.edud. www.mirc.sch.ide. www.chat.com

30. mIRC 16 bit dapat dijalankan pada sistem operasiWindowsa. Windows 3.10b. Windows 95c. Windows 98d. Windows 2000e. Windows XP

31. Ikon pada jendela mIRC disebuta. Disconnectb. Connectc. Channel Folderd. Optionse. Close

32. Perintah untuk meninggalkan channel dalammIRC adalah,a. /JOIN #namachannelb. /PART #namachannelc. /LIST #namachanneld. /ME #namachannele. /AWAY #namachannel

33. Bahasa chatting "brb" memiliki artia. sesegera mungkinb. sebelumnyac. segera kembalid. omong-omong

e. sampai jumpa

34. Bahasa chatting "cu" memiliki artia. sesegera mungkinb. sebelumnyac. segera kembalid. omong-omonge. sampai jumpa

35. Ikon emosi ":(" memiliki arti .. .a. sedihb. tersenyumc. cemberutd. berteriake. bingung

36. Fasilitas yang tidak ada dalam mailing list Yahoo!Groups adalah ...a. kirim e-mailb. upload filec. kalenderd. databasee. spread sheet

37. Orang yang bertugas mengatur aktivitas yangterjadi dalam suatu kelompok diskusi milisdisebuta. ownerb. moderatorc. operatord. programmere. analis

38. Fungsi link Post pada halaman mailing list adalah...a. kembali ke halaman depanb. melihat dan membaca pesanc. membuat dan mengirim e-maild. upload e-maile. membuat jajak pendapat

39. Untuk keluar dari mailing list tik_sma_dkimelalui e-mail adalah dengan mengetikkan tekspada kotak tujuan (To)a. tik_sma_dki-subscribe@ yahoogroups.comb. [email protected]. [email protected]. [email protected]. tik_sma_dki-unsubscribe@

yahoogroups.com

40. Sebuah sistem ruang informasi dalam bentukteks, gambar, suara, dan video yang dapatdipresentasikan dalam bentuk hypertext disebut...a. www

Page 4: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

b. HTTPc. FTPd. Gopheree. WAIS

41. Perangkat lunak web browser yang pertama kalidiciptakan adalah ...a. Mozilla Firefoxb. Internet Explorerc. Lynxd. Violae. Linux

42. Di bawah ini tidak termasuk dalam fungsi webbrowser adalah .. . .a. mendapatkan informasi yang diminta dan

menampilkannyab. berinteraksi dengan serverc. menampilkan dokumen elektronikd. mengolah angkae. download dan upload informasi

43. Untuk pengaturan halaman (homepage) defaultpada web browser Mozilla,a. Generalb. Securityc. Contentd. Programse. Advanced

44. Protokol yang digunakan untuk men-downloadfile ke komputer adalah ...a. HTTPb. URLc. FTPd. Gophere. www

45. Plug-ins yang mendukung web browser untukstreaming audio dan video adalah ...a. Flash Playerb. Shockwave Playerc. Real Playerd. Acrobar Readere. WinZip

46. Di bawah ini yang tidak termasuk situs layanansearch engine adalah ...a. yahoo.comb. google.comc. msn.comd. internic.come. lycos.com

47. Untuk menyimpan halaman web, ada beberapajenis cara penyimpanan. Jenis penyimpanan

secara lengkap dalam satu kesatuan file denganekstensi *.mht. Pilihannya adalaha. All Filesb. Web Page, completec. Web Archive, single filed. Web page, HTML Onlye. Doc, complete

48. Dalam pencarian teks pada halaman web, opsiyang digunakan jika pencarian teks disesuaikandengan besar kecil huruf yang diketik adalah opsi...a. Upper Caseb. Match Casec. Upd. Downe. Lower Case

49. Untuk mengambil gambar bitmap menjadiwallpaper dari halaman web, dapat dilakukandengan cara . .a. klik pada gambar - klik menu Edit - klik Copyb. klik pada gambar - klik menu File - klik Savec. klik kanan pada gambar - klik Save Picture Asd. klik kanan pada gambar - klik Downloade. klik kanan pada gambar - klik Set As

Desktop Background

50. Suatu cara untuk mengirimkan pesan dalamformat data elektronik dari satu komputer kekomputer lain disebut ...a. chattingb. e-mailc. surfingd. browsinge. dating

51. Tanda @ dalam penulisan alamat e-mailmenunjukkan ...a. identitas penggunab. berlokasi dic. nama domaind. nama servere. nama pengguna

52. Yang tidak termasuk cara memperoleh layanane-mail adalah ... .a. melalui penyedia e-mail gratisb. melalui undanganc. melalui ISPd. dengan membelie. dibuatkan oleh orang lain

53. Faktor kredibilitas e-mail sangat penting.Biasanya, yang menjadi faktor pertimbanganadalah ...

Page 5: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

a. asal domainb. fasilitas layananc. harga e-maild. kapasitas penyimpanan datae. iklan

54. Untuk keamanan dan kenyamanan surat-menyurat bagi pemilik e-mail, pemberian katasandi sebaiknya dengan cara ...a. menggunakan huruf sajab. menggunakan angka sajac. menggunakan kombinasi huruf, angka, dan

kode tertentud. menggunakan tanggal lahire. menggunakan nomor telepon

55. Kemampuan dalam layanan e-mail antara lainadalah akses POP. POP adalah kependekan dari...a. Protocol Office Postb. Post Office Protocolc. Protocol Online Postd. Protocol On Poste. Post On Protocol

56. Fasilitas akses e-mail yang dapat dibaca saatoffline adalah ...a. SMTPb. POPc. GPRSd. X25e. IP

57. Pada jendela Yahoo! Mail, untuk melakukanpendaftaran e-mail baru dilakukan dengan caramengklik ...a. Sign Inb. Loginc. Sign Outd. Sign Upe. Logout

58. Bagian dari Yahoo! Mail yang berisi surat masukadalah ...a. Inboxb. Draftc. Sendd. Spame. Trash

59. Kata URGENT untuk subjek e-mail menunjukkansifat e-mail ...a. biasab. segerac. tidak pentingd. terbuka

e. tertutup

60. Fungsi dari CC dalam e-mail adalaha. sebagai salinan e-mail yang dikirimkan

kepada penerima lainb. penentu ukuran e-mailc. untuk e-mail pentingd. sebagai salinan e-mail yang tidak dapat

dilihat oleh penerima e-maile. untuk membuat lampiran file

61. Folder untuk e-mail sampah dalam Yahoo! Mailadalah ...a. Trashb. Sentc. Junkd. Spame. Inbox

62. Gambar paper clip di atas menunjukkana. e-mail berisi attachment fileb. e-mail tanpa isic. e-mail tanpa attachment filed. alamat e-maile. judul e-mail

63. Fasilitas untuk meneruskan e-mail ke alamat e-mail lain adalah ...a. Newb. Trashc. Replyd. Forwarde. Backward

64. Pengiriman e-mail kepada target tertentu yangdianggap memiliki minat terhadap produk yangditawarkan disebut ...a. TDEMb. UCEc. ECUd. DTEMe. MDTE

65. Untuk membatalkan penghapusan e-mail diYahoo! Mail, Anda dapat menggunakan folder ...a. Draftb. Sentc. Bulkd. Trashe. Inbox

Page 6: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

66. Yang termasuk program e-mail client adalah ...a. Microsoft Excelb. Outlook Expressc. Internet Explorerd. Quick Timee. Real Player

67. Protokol bagi client untuk mengirim e-mail yangditujukan kepada pengguna lain di internetadalah ...a. POP3b. SMTPc. GPRSd. CDMAe. X25

68. Aplikasi untuk komunikasi chat yang dimiliki olehYahoo! adalah ...a. mIRCb. MSN Messengerc. Yahoo Messengerd. Googlee. Outlook Express

69. Program mIRC diciptakan oleh ...a. Bill Gatesb. Tim Berners Leec. Khaled Mardam-Beyd. Howard Aikene. Linus

70. Pengetikan nama channel di mIRC diawalidengan tanda ...a. ?b. =c. +d. $e. #

71. Perintah untuk bergabung dengan suatu channeldalam mIRC adalah ...a. /JOIN #namachannelb. /PART #namachannelc. / LIST #namachanneld. /ME #namachannele. /AWAY #namachannel

72. Dalam jendela Sign in, Sign in as invisibleberfungsi untuk ...a. masuk ke Yahoo! Messenger secara

otomatisb. ID tidak terlihat saat chattingc. Kata sandi tersimpan dalam jendela Sign Ind. menyembunyikan kata sandie. menampilkan ID

73. Bahasa chatting "btw" memiliki artia. sesegera mungkinb. sebelumnyac. segera kembalid. omong-omonge. sampai jumpa

74. Ikon emosi ":)" memiliki artia. sedihb. tersenyumc. cemberutd. berteriake. bingung

75. Fasilitas yang digunakan untuk berkomunikasibersama-sama dalam satu forum adalah ...a. e-mailb. mailing listc. FTPd. Gophere. HTTP

76. Orang yang membuat mailing list disebut ...a. ownerb. moderatorc. operatord. programmere. analis

77. Untuk bergabung dengan mailing listtik_sma_dki melalui e-mail adalah denganmengetikkan teks pada kotak tujuan (To) ...a. tik_sma_dki-subscribe@ yahoogroups.comb. [email protected]. [email protected]. [email protected]. tik_sma_dki-unsubscribe@

yahoogroups.com

78. Fungsi link Polls pada mailing list Yahoo! Groupsadalah ...a. menyimpan fileb. upload filec. menyimpan link webd. membuat databasee. membuat jajak pendapat

Page 7: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

Part II. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Modul TIKPilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Website memberikan berbagai layananinformasi dan komunikasi yang dapatditampilkan dalam bentuk teks, suara, music,maupun video. Perangkat lunak yang digunakanuntuk mengakses informasi pada halaman webtersebut dinamakana. web browserb. search enginec. windows updated. internet protocole. windows catalog

2. Perhatikan gambar berikut!

Tampilan bagian menu Internet Explore padagambar di atas dinamakana. homeb. task barc. menu bard. status bare. address bar

3. Internet Explorer memiliki tampilan yangterdapat menu dan ikon untuk mengaksesinternet. Menu yang digunakan untukmenampilkan halaman atau informasi dari suatuwebsite yang sedang dibuka disebuta. Title Barb. Workspacec. Menu Bard. Status Bare. Taskbar

4. Saat kita sedang berada dalam halaman web darisitus tertentu kemudian ingin membukahalaman web lain dari situs yang berbeda padajendela yang berbeda, tetapi halaman web dansitus yang sedang aktif tidak ingin ditutup, dapatdilakukan dengan perintaha. klik File --> New Windowb. klik Edit New Windowc. klik File Windowd. klik Edit Windowe. klik View —> Window

5. WWW adalah salah satu fasilitas di internet yangdigunakan untuk menampilkan berbagaiinformasi berupa teks, gambar, maupun videopada website. WWW kepanjangan daria. Word Wide Webb. Word Width Webc. Word Width Worldd. World Wide Web

e. World Width Web

6. Tampilan halaman web dapat Anda simpandengan HTML. Untuk menyimpan halaman webbeserta file pendukung menggunakan menu ....a. Text Fileb. Save Web Pagec. Web Page, completed. Web Page, HTML onlye. Web Archive, single file

7. Perhatikan gambar berikut!

Dari gambar di atas, pernyataan berikut yangbenar adalaha. halaman yang dicetak adalah hal 1b. halaman yang dicetak adalah hal 4c. halaman yang dicetak adalah semua

halamand. halaman yang dicetak adalah hal 1 — 4e. number of copies : 4

8. Perhatikan perangkat lunak aplikasi berikut!1. Opera2. Outlook Express3. Mozilla Firefox4. Yahoo Messengger5. Internet ExplorerPerangkat lunak aplikasi yang digunakan untukmengakses web ditunjukkan oleh nomora. (1), (2), dan (3)b. (1), (3), dan (5)c. (2), (3), dan (4)d. (2), (4), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

9. Anda dapat menyalin teks, gambar, maupunvideo yang terdapat pada halaman website.Proses pengambilan informasi dalam bentuk filedari internet disebut dengana. search engineb. surfing

Page 8: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

c. downloadd. uploade. hosting

10. Untuk menyalin bagian artikel dalam sebuahtampilan webpage, dapat ditempuh denganlangkaha. tandai blok, tekan Ctrl + X, tekan Ctrl Cb. tandai blok, tekan Ctrl + C, tekan Ctrl Xc. tandai blok, tekan Ctrl + S, tekan Ctrl Vd. tandai blok, tekan Ctrl + C, tekan Ctrl Ve. tandai blok, tekan Ctrl + V, tekan Ctrl C

11. Penggunaan e-mail berbasis web dengan caramendaftar terlebih dahulu pada website yangmenyediakan jasa layanan e-mail. Berikut iniyang bukan website penyedia layanan e-mailadalaha. Lycosb. Gmailc. Yahoo!d. Hotmaile. OkeZone

12. Jenis-jenis layanan yang terdapat pada e-mailmemiliki kelebihan dan kekurangan. Jenis e-mailyang bermanfaat bagi penguna yang suka ganti-ganti alamat e-mail adalaha. Air Mailb. Webmailc. POP Maild. Junk E-maile. E-mail Forwarding

13. Berikut ini merupakan salah satu keunggulanPOP e-mail dibandingkan dengan web mailadalaha. dapat dibaca secara offline sehingga

mengurangi biaya koneksi internetb. dapat mengirim ke banyak alamat pada satu

waktuc. dapat menyertakan file lain pada e-mail yang

dikirimd. dapat dibuka di sembarang waning internete. dapat mendaftar secara gratis

14. Awal penggunaan layanan e-mail, hamsmengunjungi website penyedia layanan e-mailyang akan ditampilkan pada kotak dialog yangberisikan password. Password pada layanan e-mail tersebut berfungsia. kata sandi sign-outb. kata kode untuk menyimpan e-mailc. kata sandi untuk mengirimkan e-maild. kata sandi untuk penghubung interface

komputer

e. kata sandi yang bersifat rahasia yangberperan untuk membuka e-mail

15. Cara penulisan alamat e-mail sudahdistandarkan dengan format penulisan tertentu.Berikut ini penulisan alamat e-mail yang tepatadalaha. budi@jayab. budi/yahooc. budi_yahoo.comd. budi_yahoo/come. [email protected]

16. Internet menyediakan berbagai layanan yangdigunakan untuk berkomunikasi maupunberkirim pesan. Layanan di internet yangdigunakan untuk berkomunikasi bersama-samaatau berdiskusi dalam satu forum adalaha. e-mailb. Mailing Listc. FTPd. Gophere. HTTP

17. E-mail dilengkapi dengan menu attachment yangmemudahkan dalam melakukan pengirimansurat. Fungsi dari attachment files dalam e-mailadalaha. untuk surat pentingb. penentu ukuran suratc. untuk membuat lampiran filed. sebagai salinan surat yang dikirimkan

kepada penerima laine. sebagai salinan surat yang tidak dapat dilihat

oleh penerima surat

18. Pengaturan diskusi melalui mailing list diaturoleh pengelola dan anggota mailing list. Orangyang bertugas mengatur aktivitas yang terjadidalam suatu kelompok diskusi mailing listdisebuta. Ownerb. Moderatorc. Operatord. Programmere. Analis

19. Kelompok diskusi dapat dibentuk denganmenyertakan e-mail untuk bergabung dalamsatu topik tertentu disebuta. usenetb. directoryc. shoppingd. mailing liste. news groups

Page 9: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

20. Untuk mendaftar menjadi anggota milissmaga@yahoogroups, dapat mengirim pesankosong menggunakan e-mail yang ditujukankepadaa. [email protected]. subscribe-smaga@yahoogroups. comc. smaga-subscribe@yahoogroups. cornd. smaga-unsubscribe@yahoogroups. corne. unsubscribe-smaga@yahoogroups. corn

21. Browser merupakan perangkat lunak yangdigunakan untuk mengakses internet.Penggunaan browser yang berbasis hypertekspertama kali dikembangkan oleha. erwiseb. Pieweic. Mosaicd. marc andressene. Tim Barners Lee

22. Perhatikan gambar di bawah ini!

Bagian dari web browser yang berisi menu fileedit view dan seterusnya dinamakana. title barb. menu barc. standard buttond. address bare. status bar

23. Internet menyediakan berbagai layanan yangdigunakan untuk mencari informasi danberkomunikasi. Kegiatan mengambil file BukuSekolah Elektronik dan alamat websitewww.bse.depdiknas.go.id di internet disebuta. copyb. uploadc. crackingd. browsinge. download

24. Search engine Google dapat menlakukanpencarian dengan dengan file ekstensi tertentumenggunakan kata kunci. Untuk mencari artikeldengan topik sistem informasi dengan formatpdf dapat ditulis dengan dengan kata kuncia. system informasib. system informasi : pdfc. "system informasi" type : docd. "system informasi" filetype : pdfe. "system informasi" typefile : pdf

25. Web browser Internet Explorer terdapat menutoolbar yang terdiri dari ikon. Menu Refresh

pada toolbar Internet Explore ditunjuk denganikon ....a. b. c. d. e.

26. Anda dapat menghemat ukuran penyimpananfile untuk proses upload dan download diinternet. Untuk mengurangi ukuran file dapatdilakukan kompresi dalam bentuka. docb. dosc. winzipd. bookmarke. spreadsheet

27. Perhatikan gambar berikut!

Tampilan perangkat lunak browser InternetExplorer seperti gambar di atas menunjukkanproses ....a. menutup website Ilmu Komputerb. membuka website Ilmu Komputer untuk

diunduhc. menyimpan tampilan halaman website Ilmu

Komputerd. membuka window baru tentang website

Ilmu Komputere. menyimpan website Ilmu Komputer pada

menu Favorites

28. Perhatikan gambar di bawah.Open LinkOpen Link in New TabOpen Link in New WindowSave Target As IPrint Target IIShow PictureSave Picture As IIIE-mail Picture IVPrint Picture VGo to My PicturesSet as Background

Menu pada gambar merupakan tampilan menupada web browser Internet Explorer. Untukmenyimpan file gambar pada halaman InternetExplorer dapat dipilih menu ...

Page 10: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

a. Ib. IIc. IIId. IVe. V

29. Search engine Google dapat digunakan untukmelakukan pencarian menggunakan kata kunciatau karakter Boolean. Penggunaan tanda (+)pada pencarian Google bertujuan untuka. fokus pencarian pada situsb. untuk mengkhususkan hasil pencarianc. untuk mencari istilah yang belum diketahuid. kata tersebut merupakan kata kunci yang

seperti apa adanya.e. hasil pencarian yang akan ditampilkan

google akan tidak memuat semua kata ataubeberapa kata tersebut

30. Internet menyediakan berbagai informasi yangdapat di unduh dalam berbagai bentuk. Berikutini informasi yang tidak dapat diunduh diinternet adalaha. mp3b. videoc. softwared. hardwaree. materi pdf

31. Penggunaan operator OR pada mesin pencarigoogle bertujuan untuka. fokus pencarian pada situsb. untuk mencari istilah yang belum diketahuic. kata tersebut merupakan kata kunci yang

seperti apa adanya.d. pencarian hanya terpusat pada kata kunci

yang digunakan sajae. hasil pencarian yang akan ditampilkan

google akan tidak memuat semua kata ataubeberapa kata tersebut.

32. Search engine Google terdapat pilihan pencariantombol I'm feeling lucky atau saya lagiberuntung. Fungsi dari tombol tersebut dalamproses pencarian digunakan untuka. memberikan hadiah kejutanb. mencoba keberuntungan di website

google.comc. fasilitas ramalan keberuntungan pada

website google.comd. memberikan petuah-petuah keberuntungan

dari google.come. menampilkan website urutan pertama dari

hasil temuan google.com

33. Penggunaan e-mail untuk memasuki sistem padaweb server dibutuhkan username dan password.Untuk keamanan dan kenyamanan surat bagipemilik account e-mail, pemberian passwordsebaiknya dengan caraa. menggunakan huruf sajab. menggunakan angka sajac. menggunakan tanggal lahird. menggunakan nomor handphonee. menggunakan kombinasi huruf, angka, dan

kode tertentu

34. E-mail berdasarkan cara penggunaan dibedakanmenjadi tiga jenis, yaitu POP mail, Web basemail, dan e-mail forwarding. Berikut kelebihandari penggunaan e-mail jenis POP Mail adalaha. waktunya cepatb. sampainya lamac. dapat dibaca dari mana sajad. hanya dapat dalam kondisi onlinee. dapat dibaca dalam kondisi offline

35. Penggunaan e-mail yang cara membacanyadengan mengunduh dalam kotak masuk,kemudian memutuskan setelah selesai dapatdiputuskan akses internetnya. Pengunaan jenise-mail tersebut merupakan kelebihan e-mailberbasisa. webb. POPc. SMTPd. web khususe. web langganan

36. Proses mengirim e-mail langsung pada alamatyang dituju tanpa tembusan. Proses pengirimane-mail tersebut dapat menuliskan pada menu ....a. Point to Pointb. Copy Carbonc. Blind Copy Carbond. Distribution Liste. Discussion List

37. Penulisan alamat e-mail dengan [email protected]. Penggunaan willian padaalamat e-mail tersebut dinamakana. secret nameb. independent namec. pemilik jaringand. pengirime. user name

38. Penggunaan jenis e-mail yang dapat dibaca dikomputer mana saja asal terhubung denganinternet. Pengunaan jenis e-mail tersebutmerupakan kelebihan e-mail berbasis

Page 11: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

a. SMTPb. POPc. webd. PTMSe. SMTP

39. BBC merupakan menu dalam layanan e-mailyang digunakan untuk mengirim surat kebanyakorang. BBC kepanjangan daria. Blind Carbon Computerb. Blind Copy Carbonc. Blind Carbon Copyd. Blind Computer Copye. Blind Computer Carbon

40. Penggunaan e-mail untuk berkirim danmenerima surat harus didukung oleh protokolinternet. Protokol pada mail server yangdigunakan untuk mengambil e-mail dari serverke komputer pengguna adalaha. SMPTb. POP 3c. SMTPd. IMACe. PPO 3

41. Saat menghapus e-mail yang tidak berguna,setelah memberi tanda ceklis () di depan namae-mail. Langkah selanjutnya adalah mengkliktombola. Deleteb. Outboxc. Spamd. Inboxe. object

42. Penggunaan alamat e-mail dengan [email protected]. Penulisian alamattersebut yang menunjukkan nama hostnameadalah

a. sasameb. @c. gmaild. .come. gmail.com

43. Berikut ini merupakan salah satu keunggulan E-mail sistem POP dibandingkan dengan web mailadalaha. mendaftar secara gratisb. dapat dibuka di sembarang waning internetc. mampu mengirim ke banyak alamat pada

satu waktud. mampu menyertakan file lain pada e-mail

yang dikirime. dapat dibaca secara offline sehingga

mengurangi biaya koneksi internet

44. Protokol SMTP adalah protocol yang digunakanuntuk mengirim e-mail di internet. SMTPmerupakan kepanjangan daria. Simple Mail Transfer Protocolb. Super Mail Transfer Protocolc. Simple Mass Transfer Protocold. Simple Mass Transducer Protocole. Super Mass Transducer Protocol

45. Layanan di internet yang digunakan untukberdiskusi dengan menyertakan e-mail yangsama untuk bergabung dalam satu group.Penggunaan layanan tersebut dapat digunakanuntuk bertukar pendapat dengan membahassalah satu topik tertentu disebuta. usenetb. mailing listc. news grodpsd. shoppinge. directory

Page 12: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

Part III. Soal Jawab Pelatihan UAS Paket I dari Modul TIKPilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Komputer dalam jaringan komputer dibedakanmenjadi komputer server dan client. Server yangmemiliki kemampuan memberikan layanankepada pengguna secara bersama-sama yaitua. PDAb. PC Tabletc. Thin Clientd. Smartphonee. Mainframe computer

2. Teknologi internet memungkinkan Andamelakukan transfer data dengan cepat. Aplikasiinternet yang berfungsi untuk mengakseskomputer lain dan jarak jauh adalaha. FTPb. wwwc. telnetd. e-maile. gopher

3. Adanya jaringan telekomunikasi memudahkanAnda dalam melakukan komuniasi di tempatyang jauh. Berikut yang bukan manfaat dariadanya teknologi jaringan telekomunikasi adalaha. berbagi resourceb. membuat desain grafisc. mempercepat distribusi datad. koneksi jarak jauh teleconferencee. proses transaksi yang terintegrasi

4. Anda dapat menghubungkan internet kejaringan komputer dengan peralatan jaringan.Perangkat yang digunakan untukmenghubungkan beberapa jaringan denganprotokol yang sama dapat menggunakana. Proxyb. Bridgec. Switchd. Routere. Gateway

5. Internet dapat digunakan untuk melakukankomunikasi secara cepat. Layanan untukmelakukan sambungan komunikasi teleponinternasional di internet menggunakan pulsalokal disebuta. VoIPb. veronicac. caller IDd. phone calle. teleconference

6. Jaringan komputer merupakan kumpulanbeberapa komputer yang sating terhubung dandapat digunakan bersama. Jaringan sisteminformasi internal suatu perusahaan disebuta. internetb. intranetc. Local Area Networkd. Campus Area Networke. Metropolitan Area Network

7. Perhatikan peralatan-peralatan berikut!1. komputer2. kartu jaringan3. Wajanbolic e-goen4. modem5. repeaterPeralatan pokok yang digunakan untukmengakses internet adalaha. (1), (2), dan (3)b. (1), (2), dan (4)c. (1), (3), dan (5)d. (2), (4), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

8. Komputer merupakan peralatan elektronik yangdigunakan untuk mengolah data menjadi sebuahinformasi. Alat untuk memproses data padakomputer adalaha. memorib. harddiskc. monitord. prosesore. LAN card

9. Untuk menghubungkan komputer denganinternet, dibutuhkan peralatan yang digunakanmenerjemahkan sinyal komputer menjadi sinyalanalog dan diterjemahkan kembali kepada sinyalkomputer yang dinamakana. modemb. TCP/IPc. protokold. LAN carde. kabel telepon

10. Untuk dapat terhubung dengan internet, sebuahkomputer harus dilengkapi perangkat tambahanyang disebut dengana. modemb. soundcardc. CD-ROMd. floppy drivee. kabel telepon

Page 13: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

11. Salah satu perangkat utama pada jaringan WiFiadalah access point. Perangkat tersebut dapatmentransmisikan data dengan jarak jangkauanpada ruangan terbuka sejauha. 100 meterb. 200 meterc. 500 meterd. 1.000 metere. 1.500 meter

12. Internet merupakan jaringan komputerberdnsarkan lugs areanya yang mencakupseluruh belahan dunia. Untuk jaringan komputerdengan luas area 5 sampai dengan 50 km disebuta. LANb. MANc. WANd. WAISe. MNN

13. Tanda berhasil melakukan instalasi telkomnetinstant, dengan dengan diberikan tandakonfirmasi pada taskbara. completing the new connection wizardb. internet account informationc. phone number to diald. connection namee. internet connection

14. Hadimya internet memudahkan untukmengontrol aplikasi di manapun berada. Berikutini yang termasuk aplikasi untuk remote loginadalaha. FTPb. chatc. telnetd. e-maile. Website

15. Tata cara penamaan domain diklasifikasikanmenjadi tiga kategori, yaitu Top Level Domain(TLD), Second Level Domain, dan Third LevelDomain. TLD umum yang melayani bisnis adalaha. comb. govc. netd. coope. jobs

16. Perhatikan gambar di bawah ini!

I II III IV V

Tampilan perangkat lunak web browser InternetExplorer yang digunakan untuk kembali ketampilan home page dengan memilih menu ….a. Ib. IIc. IIId. IVe. V

17. Wireless LAN (WLAN) merupakan jaringankomputer dalam satu ruungan atau kantor tanpamenggunakan kabel. Penggunaan jaringanWLAN didukung penggunaan perangkat bantua. hubb. swicthc. access pointd. proxy servere. kabel jaringan

18. Untuk menghubungkan komputer denganinternet dapat melalui kabel telipon, jaringantelepon seluler, TV kabel, maupun satelit.Saluran internet menggunakan TelkomnetInstan menggunakan jenis koneksia. MMAb. dial upc. WLANd. wave linee. radio amatir

19. Menu telusuri dengan Google adalah menu yangdigunakan untuka. menangkap webb. memulai pencarianc. menentukan direktorid. menentukan kata kuncie. memasukan alamat web

20. Untuk memperkecil ukuran file yang dikirimdengan internet dapat menggunakan aplikasiWinzip. File zip memiliki kapasitasa. sama dengan file aslinyab. lebih besar dari file aslinyac. lebih kecil dari file aslinyad. lebih sederhana dari file aslinyae. lebih fleksibel dari file aslinya

21. Jenis e-mail berdasarkan cara penggunaannyadiklasifikasikan menjadi e-mail berbasis web,POP mail, dan e-mail forwarding. Layanan webbased mail yang disediakan oleh Google adalaha. Gmailb. hotmailc. plasa.comd. sijiwae.nete. yahoo.com

Page 14: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

22. Penggunaan web browser Internet Explorer,menu yang menunjukkan indikator yangbergerak sebagai tanda proses akses internetsedang berlangsung adalaha. b. c. d. e.

23. Carbon copy dalam layanan e-mail yangdigunakan untuka. meneruskan suratb. mengirim spamingc. mengirimkan lampirand. mengirimkan tembusane. mengirimkan alternative forwarder

24. Perhatikan pernyataan berikut!1. Digunakan untuk mengirimkan paket data

melalui jaringan.2. Sebagai penerima sinyal dan

memancarkannya kembali.3. Digunakan untuk menangkap sinyal wifi agar

lebih kuat.4. Berfungsi untuk menguatkan kembali sinyal

agar sinyal yang dikirim sekuat sinyal asli.5. Untuk membangun sebuah jaringan

sederhana.Fungsi repeater sebagai perangkat pendukungakses internet ditunjukkan dengan pernyataannomora. (1) dan (3)b. (1) dan (4)c. (2) dan (4)d. (3) dan (5)e. (4) dan (5)

25. Penggunaan layanan e-mail yang menggunakantop level domain Indonesia menggunakanbahasa Indonesia. E-mail dengan pengantarbahasa Indonesia terdapat pada e-mail ....a. [email protected]. [email protected]. [email protected]. [email protected]. [email protected]

26. Layanan web based mail terdapat beberapamenu yang digunakan untuk mengelola layanane-mail. Menu reply pada layanan e-maildigunakan untuka. menulis suratb. masuk e-mailc. membalas surat

d. menghapus surate. meneruskan surat

27. Anda dapat mengirimkan file tambahan saatberkirim surat menggunakan layanan e-mail.Lampiran e-mail dikirim dengan menggunakanmenu ....a. Deleteb. Folderc. Replayd. Forwarde. Attachment

28. Anda dapat menyimpan alamat website yangsering dikunjungi pada menu di web browserInternet Explorer. Untuk membuka tampilanwebsite yang sering dikunjungi menggunakanmenu ....a. Homeb. Closec. Backd. Finde. Favourite

29. Internet Explorer menyediakan menu yangdigunakan untuk menghentikan akses tampilanwebsite. Menu pada web browser tersebutdinamakana. Stopb. Backc. Refreshd. Forwarde. Multimedia

30. Tiap komputer yang terhubung dengan internetmemiliki nama alamat komputer yang berbedadari komputer lain. Alamat suatu komputer diinternet ditunjukkan oleha. clientb. TCP/IPc. protokold. IP addresse. internet address

31. Perhatikan gambar di bawah ini!

Gambar di atas adalah perangkat keras untukakses internet disebuta. RAMb. switchingc. VGA cardd. ethernet carde. modem internal

Page 15: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

32. Pdf (portable document format) adalah fileportable yang memudahkan penggunaan filedan berbagai dokumen. Penggunaan filetersebut dapat dibuka dengan menggunakana. HTMLb. Winzipc. Microsoft Exceld. Microsoft Worde. Acrobat Reader

33. Materi yang berasal dari website dapat disalinpada slide presentasi. Untuk menyalinnya padaperangkat lunak presentasi dapat menggunakanshortcut dengan menekan tombol kombinasia. Ctrl + Sb. Ctrl + Xc. Ctrl + Cd. Ctrl + Pe. Ctrl + L

34. Internet dapat dihubungkan dengan berbagaimedia. Media fisik yang menghubungkankomputer dengan internet adalaha. kabelb. radioc. udarad. angine. gelombang

35. Sign in adalah menu yang digunakan untuklayanan e-mail berbasis web. Selain itu, layanane-mail terdapat menu sign out yang berfungsiuntuka. mengirim e-mailb. mendaftar e-mailc. keluar dan menutup e-maild. keluar dan program Windowse. masuk ke dalam account e-mail

36. Anda dapat mengirimkan surat pada layanan e-mail dengan melampirkan file tambahan.Pengiriman lampiran pada e-mail melaluiprosedura. linkb. uploadc. sendingd. stand upe. download

37. E-mail kosong dikirimkan ke alamat mailing [email protected] dan tujuan dari pengiriman e-mailtersebut yaitua. mengirim pesan ke milisb. keluar dari keanggotaan sains_ group

c. mendaftar menjadi anggota milissains_group

d. mendaftar menjadi anggota ke yahoogroupse. menghentikan untuk sementara pengiriman

pesan

38. Perangkat jaringan komputer yang berfungsiuntuk memperkuat sinyal yang lemah sehinggadapat diterima dengan mudah. Perangkattersebut &Jamaican ....a. Hubb. Bridgec. Repeaterd. LAN Carde. Accesspoint

39. Modem berfungsi untuk menerjemahkan sinyaldigital menjadi analog dan sebaliknya untukmentransmisikan data pada internet. Modemyang digunakan pada layanan Telkom Speedydisebuta. modem XDSLb. modem ADSLc. modem HDSLd. modem standare. modem eksternal

40. Hub adalah perangkat jaringan komputer yangdigunakan untuk menghubungkan antarkomputer. Penggunaan hub dengan kabelCoaxial mendukung topologia. busb. starc. lineard. wane. tree

41. Anda dapat melakukan komunikasi dan bertukardata dengan berbagai layanan yang ada diinternet. Aplikasi internet yang tidak dapatdigunakan untuk berdiskusi adalaha. milisb. e-mailc. gopherd. chattinge. news group

42. Setelah selesai menggunakan layanan e-mail,Anda harus menutup dan keluar dari account e-mail. Proses keluar dari account e-mail disebutdengana. sign inb. sign upc. sign outd. hand oute. sign down

Page 16: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

43. Untuk dapat diakses dengan menggunakanprogram mail client, account e-mail tersebutharus mendukung protokola. UNIXb. TCP/IPc. Web Maild. SMTP/POP 3e. Internet Protokol

44. Router adalah perangkat jaringan komputersebagai penghubung antara jaringan denganinternet. Aplikasi Router yang terinstalasi dalamkomputer disebuta. Broutherb. PC Routerc. PC Desktopd. Proxy servere. ADSL + Router

45. Ikon attachment pada suatu e-mail,menandakan pesan tersebuta. berisi iklanb. memiliki file terlampirc. merupakan e-mail balasand. merupakan e-mail lanjutane. belum dinyatakan bebas virus

46. Sambungan internet dapat dilakukan denganberbagai cara dan mempunyai kekurangan sertakelebihan masing masing. Kelebihan sambunganinternet menggunakan ADSL adalaha. harga modem murahb. tidak menggunakan kabelc. merupakan akses internet bergerakd. kecepatan akses lebih dibandingkan dengan

3Ge. dapat digunakan tanpa harus mengganggu

telepon masuk

47. Peralatan yang berfungsi sebagai pengendaliakses dalam sebuah lokasi hotspot adalaha. repeater

b. internet linkc. access pointd. ethernet carde. access controller

48. Adanya mesin pencari memudahkan penggunauntuk mencari berbagai informasi di internet.Pernyataan berikut yang salah tentang mesinpencari Google adalaha. menghasilkan pencarian dalam waktu yang

cepatb. mempunyai fungsi pengecualian untuk

rnenghilangkan kata kuncic. menggunakan tanda kutip (“) untuk

mengapit kata kunci yang berupa frased. dapat membedakan huruf besar dan kecil di

kata kunci pencariane. dapat digunakan untuk mencari gambar

atau file-file dengan tipe dan formattertentu dengan kata kunci yang telahdisertakan

49. E-mail adalah layanan di internet yangdigunakan untuk berkirim surat dengan mudahdan cepat di seluruh dunia. Berikut ini yangbukan merupakan kelebihan dari e-mail adalaha. dapat menyertakan file-fileb. dapat dikirim dengan cepatc. sarana komunikasi yang murahd. panjang surat yang dikirim dibatasie. dapat mengirim surat ke seluruh dunia tanpa

terkendala jarak dan waktu

50. Anda dapat melampirkan beberapa jenis filepada saat mengirim surat dengan e-mail. Tipe-tipe file yang dapat disertakan sebagaiattachment dalam e-mail adalaha. *.docx dan *.zipb. *.pdf dan *.rarc. *.jpg dan *.zipd. *.exe dan *.docxe. semua jenis file

Page 17: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

Part IV. Soal Jawab Pelatihan UAS Paket 2 dari Modul TIKPilihlah jawaban yang paling tepat.

1. Seperangkat alat elektronika yang bekerjabersama-sama berdasarkan instruksi/perintahmengolah data untuk diproses menjadiinformasi. Perangkat tersebut dinamakandisebuta. televisib. komputerc. radiod. faksimilee. internet

2. Kabel merupakan salah satu media transmisiyang berfungsi untuk menghubungkankomputer satu dengan yang lainnya dalamsistem jaringan. Pengunaan kabel untuk jaringankomputer makin panjang, dapat menyebabkanlalu lintas data akan menjadi makina. ringanb. cepatc. datard. singkate. lambat

3. Data berupa teks, gambar, maupun file laindapat ditransmisikan menggunakan beberapamedia pada jaringan komputer. Berikut adalahmedia yang tidak dapat digunakan untukmentransfer data pada jaringan komputeradalaha. kabel koaksialb. kabel twisted pairc. serat optikd. gelombang radioe. sinar inframerah

4. Berdasarkan luas areanya jaringan komputerdiklasifikasi menjadi beberapa bagian. Jaringanyang menghubungkan komputer di sebuahgedung perkantoran disebut jaringana. LANb. intranetc. MANd. internete. WAN

5. Web browser adalah perangkat lunak yangdigunakan untuk mengakses file-file padahalaman sebuah website. Perangkat lunakaplikasi web browser yang secara default sudahada di sistem operasi Microsoft Windows adalaha. Netscape Navigatorb. Mozilla Firefoxc. Maxthon

d. Internet Explorere. Opera

6. Transaksi perbankan dapat dilakukan di manasaja dengan memanfaatkan jaringan komputer.Mesin ATM yang ada di bank-bank di Indonesiamenggunakan sistem jaringana. LANb. intranetc. MANd. internete. WAN

7. Komputer server bertugas memberikan 10layanan kepada komputer client pada sistemjaringan. Penggunaan jaringan computertersebut menggunakan tipea. clientb. peer to peerc. client-serverd. file servere. workstation

8. Komputer dalam jaringan dapat terhubung satudengan yang lain dan berkomunikasi karenadidukung beberapat perangkat lain. Di bawah iniyang bukan merupakan perangkat keras untukmembuat jaringan adalaha. repeaterb. bridgec. hubd. Windowse. acess point

9. Perhatikan gambar berikut!

Perangkat jaringan tersebut berfungsi untuka. memutus jaringanb. menguatkan sinyalc. mengatur sinyal jaringand. menyatukan kabel-kabel jaringane. menghubungkan komputer dalam jaringan

10. Anda dapat menghubungkan internetmenggunakan beberapa sambungan sepertisaluran telepon dan satelit. Untuk koneksi

Page 18: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

internet menggunakan saluran telepon jenismodem yang digunakan adalaha. DSL modemb. dial up modemc. radio modemd. mobile modeme. USB modem

11. Adanya aplikasi web browser memudahkanuntuk mengakses berbagai informasi yang ada diinternet. Di bawah ini yang bukan contohperangkat lunak web browser yang dikenal diinternet adalaha. Internet Explorerb. Yahooc. Operad. Mozilla Firefoxe. Neoplanet

12. Tiap website di internet menampilkan berbagaiinformasi dan fasilitas mesin pencari untukmemudahkan penggunaan internet. Websiteyang banyak dikunjungi dan digunakan dalamakses internet oleh para pengguna internetadalaha. www.lycos. comb. www.msn.comc. www.yahoo.comd. www.google.come. www.geocities.corn

13. Penamaan nama domain berdasarkan tingkatanyang diatur oleh badan standarisasi internet.Penggunaan nama domain internet untuk badanmilik pemerintah adalaha. edub. netc. govd. orge. mil

14. Sebuah jaringan yang tidak memliliki sebuah fileserver atau sumber daya yang terpusat danseluruh komputer mempunyai kemampuan yangsama untuk sating menggunakan sumber dayayang ada. Penggunaan tipe jaringan tersebutdinamakana. client-serverb. ringc. stard. WANe. per to per

15. Perhatikan gambar berikut!

Peralatan pada gambar tersebut digunakanuntuk menghubungkan kabel jaringan dengancomputer yang dinamakana. Kabel UTPb. Kabel koaksialc. Kabel fiber opticd. Konektor RJ 45e. Konektor

16. Untuk mengetahui asal negara sebuah websitedapat dilihat dari domain yang digunakanwebsite tersebut. Penggunaan nama websitedengan domain dari negara Inggris adalaha. usb. idc. ind. uke. id

17. Perhatikan gambar berikut!

Peralatan pada gambar tersebut tertanam padamainboard komputer digunakan untukmenerjemakah data agar dapat berkomunikasidengan komputer yang lain. Peralatan tersebutdinamakana. Hubb. Routerc. Bridged. LAN carde. Modem

18. Anda dapat mencari informasi di internetdengan mengunjungi beberapa halaman.Kegiatan membaca halaman-halaman informasidi internet disebuta. browsingb. nettingc. survingd. playinge. hunting

19. Untuk berinteraksi dengan internet diperlukanprogram yang disebut web browser. Di antara

Page 19: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

program berikut yang bukan web browseradalaha. Mozilla Firefoxb. Operac. CookiesXd. InternetExplorere. Opera

20. Perhatikan gambar berikut!

Pernyataan yang tepat untuk menjelaskanpenggunaan mesin pencari pada gambartersebut adalaha. mencari dengan topic kucingb. mencari topic kucing dalam format webc. mencari topic kucing dalam format gambard. mencari topic kucing dalam format beritae. mencari topic kucing dalam format video

21. Untuk menghubungkan komputer agar dapatmengakses internet, Anda harus mendaftar keISP. Urutan jalur koneksi dari komputer keinternet adalaha. komputer - internet - ISP - modemb. komputer - modem - internet - ISPc. komputer - ISP - modem - internetd. komputer - modem - ISP - internete. internet - ISP - modem - komputer

22. Internet dapat dihubungkan denganmenggunakan beberapa sistem operasi yangmendukung GUI. Sistem operasi yang tidakmendukung untuk terhubung ke jaringaninternet adalah....a. Mac OSb. Windows 98c. Windows XPd. Linuxe. DOS

23. Protokol yang digunakan untuk memanggilrangkaian-rangkain karakter yang digunakanuntuk menamai alamat pemanggilan dari suatudokumen dalam halaman web disebuta. Addressb. URSc. URLd. UPS

e. alamat

24. Penggunaan nama domain untuk alamat websitedi internet telah diatur oleh badan standarisasiinternet. Berikut ini situs yang digunakan untukakademik adalaha. www.yahoo.comb. www.tvri. comc. www.itb.ac.idd. www.ktiguru.orge. www.neotek.co.id

25. Untuk berkirim surat dengan layanan e-mail,Anda harus mendaftar terlebih dahulu dan akanmempunyai account yang digunakan untukmembuka e-mail. Account pada layanan e-mailtersebut berupaa. User Id dan Passwordb. perangkat kerasc. sebenarnya cukup User Id sajad. modem dial-upe. cukup password saja

26. Search engine adalah sebuah fasilitas di internetyang dapat dijalankan melalui web browser.Search engine digunakan untuk .a. mencari informasib. mailing listc. membuat emaild. membuka emaile. chatting

27. LAN merupakan salah satu jenis jaringankomputer berdasarkan luas areanya.Kepanjangan dari LAN adalaha. Local arena netb. Local Area Networkc. Lokasi Area Networkd. Localisasi Area Networke. Local Arena Network

28. Informasi dalam internet tersimpan padahalaman website yang saling terhubung denganhalaman yang lain. Antarhalaman web dalaminternet yang saling terhubung menggunakana. hyperlinkb. gambarc. teksd. ikone. logo

29. Berikut ini yang bukan fungsi modem adalah....a. menerjemahkan datab. menghubungkan komputer dengan teleponc. menyimpan datad. merubah sinyal analog menjadi sinyal digital

Page 20: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

e. menghubungkan komputer dengan ISP

30. Perhatikan gambar berikut ini!

Dari gambar kotak dialog download di ataspernyataan berikut yang benar adalaha. File tidak dapat didownloadb. File yang didownload gagalc. File yang didownload belum selesaid. File yang didownload sudah selesaie. File yang didownload sedang berlangsung

31. Kegiatan layanan online yang dilakukanpemerintah dengan menggunakan mediateknologi dan informasi disebuta. e-mailb. e-governmentc. government moved. ethernete. government

32. Perangkat lunak yang digunakan untukmengakses internet terdapat beberapa macam.Berikut ini yang salah satu contoh perangkatlunak penjelajah web adalaha. Windows Vistab. Windows Explorerc. Internet Explorerd. Microsoft Accese. Internet Server

33. E-mail yang dikirim secara massal berisiinformasi yang kurang penting atau iklan suatuproduk atau jasa dinamakana. spamb. inboxc. trashd. urgente. promotion

34. Perhatikan gambar berikut ini!Print TargetShow Picture ISave Picture As IIE-mail Picture IIIPrint Picture IVGo to My PicturesSet as Background V

Penggunaan web browser pada saat mengaksesinternet terdapat menu yang digunakan untukmenjadikan gambar sebagai wallpaper desktopadalaha. Ib. IIc. IIId. IVe. V

35. Tampilan web browser terdapat beberapa menudan ikon yang digunakan untuk melakukanpengaturan halaman website. Untuk membukatampilan website yang sering dikunjungimenggunakan ikon ....a. b. c. d. e.

36. Search engine layanan di internet yangdigunakan untuk mencari berbagai informasi.Untuk mencari situs-situs yang menyediakantopik menggunakan search engine denganmemasukkana. keypadb. keyboardc. user named. keyworde. password

37. Perhatikan gambar berikut!

I II III IV VTampilan menu tersebut terdapat pada layanane-mail. Untuk menuliskan pesan denganmengubah jenis huruf dapat mengklik ikonnomora. Ib. IIc. IIId. IVe. V

38. Website dibuat dengan bahasa pemrogramanyang mampu menampilkan berbagai mediaseperti gambar, musik dan video. Berikutmerupakan bahasa pemograman yangdigunakan untuk membuat halaman web diinternet adalah....a. GIFb. jpegc. analogd. bitmap

Page 21: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

e. HTML

39. Laboratorium komputer sekolahan dapatdigunakan untuk mengakses internet secarabersama dengan komputer yang berbeda. Haltersebut dikarenakan internet dapat diaksesmelalui .a. jaringan komputer / LANb. browserc. modemd. jaringan nirkabele. telepon

40. Perhatikan gambar berikut!

Mesin pencari pada gambar tersebut, digunakanuntuk mencari informasi dalam bentuka. Halaman webb. Gambarc. Dokumend. File Programe. File Film

41. Tempat umum yang menyediakan layanan aksesinternet dengan memanfaatkan fasilitasHotspot. Penggunaan layanan tersebutmemanfaatkan sambungan internet dengana. dial upb. ADSLc. WiFid. GPRSe. TV Kabel

42. Tampilan pada halaman website dapat Andasimpan dalam bentuk file gambar atau HTML.Untuk menyimpan gambar yang Anda perolehdari tampilan website menggunakan pilihan .a. saveb. save picture asc. download pictured. e-mail picturee. print picture

43. Keseluruhan isi web server yang dimiliki olehseseorang atau lembaga tertentu diibaratkansebuah buku yang terdiri dari halaman-halamantertentu disebuta. Homepageb. e-mailc. webpaged. milis

e. web site

44. Halaman depan atau halaman utama sebuahwebsite, diibaratkan sebagai cover sebuah bukuyang pertama dikunkungi disebuta. Homepageb. e-mailc. webpaged. milise. web site

45. Perhatikan gambar berikut!

Ikon pada gambar dalam lingkaran tersebut,apabila komputer terhubung dengan internetakan tampil tulisana. LAN area connectionb. komputer connect Intranetc. komputer connect Internetd. komputer terputus dengan intranete. komputer terhambat dengan Internet

46. Penulisan e-mail dipisahkan dengan tanda @.Penggunaan tanda @ pada alamat e-maildigunakan untuk .a. memisahkan user name dengan penyedia

layanan e-mailb. memisahkan alamat dengan penyedia

layanan e-mailc. memisahkan pembuat e-mail dengan

penyedia layanan e-maild. memisahkan nama dengan penyedia

layanan e-maile. memisahkan password dengan penyedia

layanan e-mail

47. Layanan e-mail dapat diakses menggunakanaplikasi e-mail client, seperti Outlook Express.Agar dapat mengakses program mail client, akune-mail tersebut harus mendukung protokola. TCP/IPb. SMTP/POP 3c. UNIXd. Web Maile. Internet Protokol

48. E-mail dapat dikelola secara langsung dari situswebsite penyedia layanan e-mail Penggunaan e-mail tersebut dapat dikelola menggunakanaplikasia. pengolah katab. pengolah angkac. pengolah gambard. web browsere. web builder

Page 22: Part I. Soal Jawab Uji Kompetensi dari Buku Cetak TIK · PDF fileUntuk mencari file dengan format ppt secara cepat di Google, pada kotak search, teks yang diketik adalah ... a. format

49. Layanan e-mail memiliki jenis dan Halhal berkutsebaiknya dipertimbangkan ketika Anda hendakmendaftar pada suatu layanan e-maila. stabilitas layananb. kapasitasc. akses POPd. fasilitas e-maile. jumlah pengguna e-mail

50. Salah satu teknik pencarian informasi yangmengacu pada penelusuran dan subjek yangutama, kemudian menuju ke objek yang spesifikmerupakan teknik pencariana. subject treeb. randomc. purposive randomd. search enginee. terstruktur

Part V. Soal Essay dari Modul TIKJawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat !Kerjakanlah dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda!

1. Apa yang dimaksud web browser?2. Sebutkan macam-macam search engine berdasarkan cara mengumpulkan data!3. Sebutkan 4 tipe penyimpanan file sebuah halaman web!4. Apa yang dimaksud download?5. Jelaskan langkah-langkah menyimpan halaman web!6. Jelaskan secara singkat jenis-jenis e-mail!7. Sebutkan empat website yang menyediakan layanan e-mail gratis!8. Apa yang dimaksud dengan attachment?9. Sebutkan fungsi dan sebuah mailing list!10. Jelaskan yang dimaksud dengan owner dan moderator dalam mailing list!11. Jelaskan langkah-langkah untuk mencari informasi dengan search engine!12. Jelaskan perbedaan reply dan forward dalam e-mail!13. Jelaskan kegunaan dari perangkat lunak web browser!14. Apa yang anda ketahui tentang mailing list?15. Sebutkan langkah-langkah dalam membuat e-mail dengan yahoo mail!16. Jelaskan tiga kelebihan kabel fiber optik dalam jaringan telekomunikasi!17. Sebutkan macam-macam teknologi DSL!18. Uraikan apa yang dimaksud dengan mailing list dalam internet!19. Jelaskan langkah menu untuk mencari dan menyalin gambar dengan menggunakan mesin pencari Google!20. Uraikan langkah menggunakan menu Forward dalam penggunaan e-mail!21. Jelaskan langkah-langkah untuk mencari informasi dengan search engine!22. Uraikan perbedaan reply dan forward dalam e-mail!23. Jelaskan kegunaan dan perangkat lunak yahoo messenger!24. Apa yang Anda ketahui tentang interne service provider?25. Sebutkan langkah-langkah dalam membuat e-mail dengan Yahoo Mail!