pancasila sebagai ideologi terbuka

23
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka Penyusun: # Dimas Khairul # Toni Fajar XII-IPA 4 SMAN 22 BDG

Upload: tony-hermawan

Post on 21-Jun-2015

9.995 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

by tony

TRANSCRIPT

Page 1: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Penyusun:# Dimas Khairul

# Toni Fajar

XII-IPA 4SMAN 22 BDG

Page 2: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Referensi

Internet(http://

3blogemen.blogspot.com)

(http://herrypkn.blogspot.co

m)

(http://halil-pkn.blogspot.com)

(http://summerhida.blogspot.c

om)

Buku

Pkn: Seribu Pena Erlangga

Page 3: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Biodata

nama : toni f

kelas : xii-ipa4

tpt lahir: garut

tgl lahir: 08-04-1995

nama : dimas k

kelas : xii-ipa4

tpt lahir: lampung

tgl lahir: 20-03-1995

Page 4: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Pengertian Ideologi

Nicollo Machiavelli  dalam bukunya berjudul  IL Principle idiologi berkenaan dengan siasat politik praktis, yang tampak antara lain :

• Orang cenderung menafsirkan idiologi berdasarkan kepentingannya.

• Agama sering diatasnamakan dalam penafsiran idiologi.

• Tipu daya sering dilakukan untuk mempertahankan kekuasaan.

Jadi kesimpulannya, Idiologi adalah pengetahuan mengenai cara mendapatkan, menyembunyikan dan mempertahankan

kekuasaan dengan memamfaatkan konsepsi keagamaan dan tipu daya.

Menurut para tokoh

Nicollo Machiavelli 

http://halil-pkn.blogspot.com

Page 5: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Antoine Destut de Tracy dalam bukunya berjudulLes Elements de L’ Ideologie,

menyatakan idiologi adalah ilmu tentang ide-ide atau ilmu tentang

gagasan-gagasan yang sehat yaitu gagasan yang sesuai dengan realita-realita

masyarakat dan sejalan dengan akal budi.

Antoine Destut de Tracy

http://halil-pkn.blogspot.com

Pengertian Ideologi

Menurut para tokoh

Page 6: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Karl Marx,  idiologi adalah kesadaran palsu, sebab idiologi adalah hasil pikiran  tertentu

yang diciptakan oleh para pemikir.

Louis Althusser, idiologi adalah pandangan hidup sebab idiologi mengajarkan pada setiap orang tentang bagaimana cara

menjalankan hidup di dunia bukan mengajarkan apa itu dunia.

Karl Marx

Louis Althusser

http://halil-pkn.blogspot.com

Pengertian Ideologi

Menurut para tokoh

Page 7: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Dalam arti luas, idiologi menunjuk pada pedoman dalam berpikir ataupun bertindak sebagai pedoman hidup dalam semua segi kehidupan, baik pribadi maupun umum. 

Dalam arti sempit, idiologi menunjuk pada pedoman baik dalam berpikir maupun

bertindak sebagai pedoman hidup dalam bidang tertentu.

secara luas dan sempit

Pengertian Ideologi

Pkn: Seribu Pena Erlangga

Page 8: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Sebuah idiologi dapat bertahan dalam menghadapi perubahan dan tantangan dalam masyarakan apabila idiologi itu

memiliki 3 dimensi, yaitu :• Dimensi Realita yaitu kemampuan

sebuah idiologi untuk mencerminkan realita yang hidup dimasyarakat dimana ial lahir atau kenyataan saat awal kelahirannya.

• Dimensi Idealisme yaitu kemampuan sebuah idiologi untuk dapat memberikan harapan-harapan kepada masyarakatnya untuk mewujudkan masa depan yang cerah melalui pembangunan.

• Dimensi Fleksibelitas yaitu kemampuan suatu idiologi dalam mempengaruhi sekaligus menyesuaikan diri dengan perkembangan masyarakatnya dengan menemukan tafsiran-tafsiran sesuai dengan kenyataan baru yang muncul dihadapannya.

secara luas dan sempit

Pengertian Ideologi

Page 9: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Dalam kamus besar bahasa Indonesia, pengertian ideologi adalah kumpulan konsep

bersistem yang dijadikan asas pendapat yang memberikan

arah dan tujuan untuk kelangsungan hidup.

kamus

Pengertian Ideologi

Page 10: Pancasila sebagai ideologi terbuka

• Ideologi terbuka hanya berisi orientasi dasar, sedangkan penerjemahannya ke dalam tujuan-tujuan dan norma norma sosial-politik selalu dapat dipertanyakan dan disesuaikan dengan nilai dan prinsip moral yang berkembang di masyarakat.

Operasional cita-cita yang akan dicapai tidak dapat ditentukan secara apriori, melainkan harus disepakati secara demokratis.

Ciri- ciri:• Merupakan cita-cita yang sudah hidup

dalam masyarakat.• Berupa nilai-nilai dan cita-cita yang berasal

dari dalam masyarakat sendiri.• Hasil musyawarah dan konsensus

masyarakat.• Bersifat dinamis dan reformis.

Ideologi terbuka

(http://summerhida.blogspot.com)

Jenis - Jenis Ideologi

Page 11: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Ideologi tertutup adalah ajaran atau pandangan dunia atau filsafat yang menentukan tujuan-tujuan dan norma-norma politik dan sosial, yang ditasbihkan sebagai kebenaran yang tidak boleh dipersoalkan lagi, melainkan harus diterima sebagai sesuatu yang sudah jadi dan harus dipatuhi.

Ciri-ciri:• Bukan merupakan cita-cita yang sudah

hidup dalam masyarakat.• Bukan berupa nilai dan cita-cita.• Kepercayaan dan kesetiaan ideologis yang

kaku.• Terdiri atas tuntutan konkret dan

operasional yang diajukan secara mutlak.(http://summerhida.blogspot.com)

Ideologi tertutup

Jenis - Jenis Ideologi

Page 12: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Pancasila sebagai ideologi memiliki karakter utama sebagai ideologi nasional.

Pancasila adalah cara pandang dan metode bagi seluruh bangsa Indonesia untuk

mencapai cita-citanya, yaitu masyarakat yang adil dan makmur.

Pancasila adalah ideologi kebangsaan karena ia digali dan dirumuskan untuk

kepentingan membangun negara bangsa Indonesia. Pancasila yang memberi

pedoman dan pegangan bagi tercapainya persatuan dan kesatuan di kalangan warga

bangsa dan membangun pertalian batin antara

warga negara dengan tanah airnya

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

(http://summerhida.blogspot.com)

Page 13: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Jika kita lihat dari pengertian dan ciri-ciri ideologi terbuka, semuanya ada di dalam pancasila sehingga itulah yang menyebabkan pancasila disebut sebagai ideologi terbuka.

Kenapa Pancasila tidak bisa dinyatakan sebagai Idiologi yang tertutup? Karena ,pengertian dari Idiologi Tertutup adalah idiologi yang bersifat mutlak dimana nilai-nilainya ditentukan oleh negara atau kelompok masyarakat, dan nilai-nilai yang terkandung di didalamnya bersifat instan.

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

alasan

Page 14: Pancasila sebagai ideologi terbuka

a.     Mr. Muhammad Yamin ( 29 Mei 1945) Dalam sidang BPUPKI tanggal 29 mei 1945 , yang mendapat kesempatan pertama kali untuk menyampaikan pemikiran tentang dasar negara, adalah Muh.Yamin. Pidatonya berisikan tentang lima asas Negara Indonesia merdeka, yang meliputi :

1.    Peri Kebangsaan2.    Peri Kemanusian3.    Peri Ketuhanan4.    Peri Kerakyatan5.    Kesejahteraan rakyat

Dan beliau juga menyampaikan usulan secara tertulis yang meliputi :1.    Ketuhanan Yang Maha Esa2.    Kebangsaan persatuan Indonesia3.    Rasa kemanusiaan yang adil dan beradab4.    Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksaan dalam permusyaratan perwakilan5.    Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

sejarah

http://herrypkn.blogspot.com

Page 15: Pancasila sebagai ideologi terbuka

b.    Prof Mr . Dr.R Supomo ( 31 Mei 1945 ) Dr.Supomo adalah seorang ahli hukum adat Indonesia yang terkenal, yang mengemukakan lima dasar negara sebagai berikut :1.    Paham Negara Persatuan2.    Berhubungan Negara dan Agama3.    Sistem Badan Permusyaratan4.    Sosialisme Negara ( Staatssocialisme )5.    Hubungan Antarbangsa yang bersifat Asia Timur Raya

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

sejarah

http://herrypkn.blogspot.com

Page 16: Pancasila sebagai ideologi terbuka

c.  Ir. Seokarno ( 1 Juni 1945 )Dalam pidatonya tanggal 1 Juni 1945, Ir Soekarno menyampaikan secara lisan usulan lima asas sebagai dasar Negara Indonesia, dengan rumusan sebagai berikut :

1     Nasionalisme atau kebangsaan Indonesia

2     Internasionalisme atau perikemanusiaan

3     Mufakat atau demokrasi4     Kesejahteraan social5     Ketuhanan yang berkebudayaan

  

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

sejarah

http://herrypkn.blogspot.com

Page 17: Pancasila sebagai ideologi terbuka

d.    Piagam Jakarta ( 22 Juni 194 )Usulan M.Yamin, Soepomo dan Ir.Soekarno dibahas oleh panitia sembilan pada tanggal 22 juni 1945, dan setelah melalui beberapa berdebatan, maka berhasillah disusun sebuah naskah piagam yang dikenal dengan sebutan :

” PIAGAM JAKARTA “, yang meliputi :1   Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan

syari’at Islam bagi pemeluk – pemeluknya2   Kemanusiaan yang adil dan beradab3   Persatuan Indonesia4 Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat

kebijaksanaan dalam permusyaratan / perwakilan

5   Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

sejarah

http://herrypkn.blogspot.com

Page 18: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Sila pertama pancasila berbunyi : Ketuhanan yang Maha Esa. Sila ini berhubungan dengan perilaku kita sebagai umat beragama pada Tuhannya.

Contoh sikap:• Percaya dan takwa kepada Tuhan yang

Maha Esa sesuai ajaran agama yang dianut masing-masing

• Menjalankan perintah agama sesuai ajaran yang dianut masing-masing

• Saling menghormati antarumat beragama• Tidak memaksakan suatu agama pada

orang lain

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Contoh sikap positif

(http://3blogemen.blogspot.com)

sila pertama

Page 19: Pancasila sebagai ideologi terbuka

• Sila kedua pancasila berbunyi : Kemanusiaan yang adil dan beradab. Sila ini berhubungan dengan perilaku kita sebagai manusia yang pada hakikatnya semuanya sama didunia ini. 

Contoh sikap :• Tidak membeda bedakan manusia

berdasarkan suku, agama, warna kulit, tingkat ekonomi,maupun tingkat pendidikan

• Menyadari bahwa kita diciptakan sama oleh Tuhan

• Membela kebenaran dan keadilan• Menyadari bahwa kita mempunyai hak dan

kewajiban yang sama• Tidak melakukan diskriminatif 

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Contoh sikap positif

(http://3blogemen.blogspot.com)

sila kedua

Page 20: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Sila ketiga pancasila berbunyi : Persatuan Indonesia. Sila ini berhubungan dengan perilaku kita sebagai warga Negara Indonesia untuk bersatu membangun negeri ini.

Contoh sikap:• Cinta pada tanah air dan bangsa• Menjaga nama baik bangsa dan Negara• Tidak membangga banggakan bangsa lain

dan merendahkan bangsa sendiri• Ikut serta dalam ketertiban dunia• Menjunjung tinggi persatuan bangsa• Mengutamakan kepentingan bangsa dan

Negara di atas kepentingan pribadi dan golongan

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Contoh sikap positif

(http://3blogemen.blogspot.com)

sila ketiga

Page 21: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Sila keempat pancasila berbunyi : Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmah kebijaksanaan dalampermusyawaratan perwakilan. Sila ini berhubungan dengan perilaku kita untuk selalu bermusyawarah dalam menyelesaikan masalah.

Contoh sikap:• Selalu mengedepankan musyawarah untuk

mencapai mufakat dalam menyelesaikan masalah

• Tidak memaksakan kehendak pada orang lain

• Mengutamakan kepentingan masyarakat, bangsa, dan Negara

• Menghormati hasil musyawarah• Ikut serta dalam pemilihan umum

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Contoh sikap positif

(http://3blogemen.blogspot.com)

sila keempat

Page 22: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Sila kelima pancasila berbunyi : Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Sila ini berhubungan dengan perilaku kita dalam bersikap adil pada semua orang.

Contoh sikap:• Berusaha menolong orang lain sesuai

kemampuan• Menghargai hasil karya orang lain• Tidak mengintimidasi orang dengan hak

milik kita• Menjunjung tinggi nilai kekeluargaan• Menghormati hak dan kewajiban orang lain

Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka

Contoh sikap positif

(http://3blogemen.blogspot.com)

sila kelima

Page 23: Pancasila sebagai ideologi terbuka

Terimakasih Atas

Perhatiannya