naskah soal listrik statis ix smpn 2

4
Naskah Soal LISTRIK STATIS IX SMPN 2 Surabaya Jawablah pertanyaan berikut dengan baik dan bemar 1. Jika suatu atom bermuatan negative, maka atom tersebut … . a. kelebihan proton b. kekurangan electron c. kelebihan electron d. kelebihan netron 2. Benda-benda bermuatan listrik dibawah ini yang tolak menolak adalah a. sisir dengan kaca b. plastic dengan sisir c. ebonite dengan kaca d. plastic dengan kaca 3. Sepotong kaca yang digosok dengan kain sutera akan bernuatan istrik positif, sebab … . a. electron dari kain sutera pindah ke kaca b. electron dari kaca pindah ke kain sutera c. muatan positif dari kain sutera pindah ke kaca d. muatan positif dari kaca pindah ke kain sutera 4. Daerah dimana ada pengaruh gaya listrik disebut … . a. daya listrik b. potensial listrik c. gaya gerak listrik d. medan listrik 5. Sebuah benda yang bermuatan listrik positif akan netral, jikadihubungkan dengan tanah, sebab … . a. electron dari benda mengalir ke tanah b. electron dari tanah mengalir ke benda c. muatan positif dari benda mengalir ke tanah d. muatan positif dari tanah mengalir ke benda 6. Dua buah benda bermuatan listrik masing-masing 4×10 -9 C dan 9×10 -9 C terpisah sejauh 2 Cm, maka gaya tolak menolak kedua benda itu : a. 8,1×10 -6 N b. 8,1×10 -5 N c. 8,1×10 -4 N d. 8,1×10 -3 N 7. Terdapat dua buah muatan A dan B mula-mula jaraknya 5 Cm. Apabila kedua muatan itu dipindahkan pada jarak 1 Cm, maka besar gaya tarik kedua muatan itu menjadi : a. 4 kali b. ½ kali c. 2 kali d. tetap 8. Proses memberi muatan listrik pada suatu konduktor dengan cara mendekatkan konduktor itu dengan benda lain yang bermuatan listrik disebut a. konduksi b. konstruksi c. induksi d. fluktuasi

Upload: rurinda-nthu-elsa

Post on 10-Jul-2016

237 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

latihan soal

TRANSCRIPT

Page 1: Naskah Soal Listrik Statis Ix Smpn 2

Naskah Soal LISTRIK STATIS IX SMPN 2 SurabayaJawablah pertanyaan berikut dengan baik dan bemar

1. Jika suatu atom bermuatan negative, maka atom tersebut … .a. kelebihan proton          b. kekurangan electronc. kelebihan electron        d. kelebihan netron2. Benda-benda bermuatan listrik dibawah ini yang tolak menolakadalaha. sisir dengan kaca           b. plastic dengan sisirc. ebonite dengan kaca     d. plastic dengan kaca3. Sepotong kaca yang digosok dengan kain sutera akan bernuatanistrik positif, sebab … .a. electron dari kain sutera pindah ke kacab. electron dari kaca pindah ke kain suterac. muatan positif dari kain sutera pindah ke kacad. muatan positif dari kaca pindah ke kain sutera4. Daerah dimana ada pengaruh gaya listrik disebut … .a. daya listrik                b. potensial listrikc. gaya gerak listrik        d. medan listrik5. Sebuah benda yang bermuatan listrik positif akan netral,jikadihubungkan dengan tanah, sebab … .a. electron dari benda mengalir ke tanahb. electron dari tanah mengalir ke bendac. muatan positif dari benda mengalir ke tanahd. muatan positif dari tanah mengalir ke benda6. Dua buah benda bermuatan listrik masing-masing4×10-9 C dan 9×10-9Cterpisah sejauh 2 Cm, maka gaya tolak menolak kedua benda itu :a. 8,1×10-6 N     b. 8,1×10-5 N    c. 8,1×10-4 N     d. 8,1×10-3 N7. Terdapat dua buah muatan A dan B mula-mula jaraknya 5 Cm.Apabila kedua muatan itu dipindahkan pada jarak 1 Cm, maka besargaya tarik kedua muatan itu menjadi :a. 4 kali    b. ½ kali    c. 2 kali     d. tetap8. Proses memberi muatan listrik pada suatu konduktor dengan caramendekatkan konduktor itu dengan benda lain yang bermuatanlistrik disebuta.  konduksi    b.   konstruksi   c.  induksi    d.  fluktuasi

Page 2: Naskah Soal Listrik Statis Ix Smpn 2

9. Bagian atom yang bermuatan listrik negative disebut … .a. inti         b. elektron         c. netron         d. proton10. Bagian atom yang bermuatan listrik positif disebut … .a. inti       b. elektron     c. netron       d. proton11. Bagian atom yang tidak bermuatan listrik disebut … .a. inti            b. elektron         c. netron          d. proton12. Terdapat teori :1. Elektron suatu atom dapat meninggalkan atom2. Elektron suatu atom dapat bergabung ke atom lain3. Proton dapat meninggalkan atom4. Atom yang kelebihan electron akan bermuatan listrik negative5. Atom yang kekurangan electron akan bermuatan listrik positifMaka pernyataan yang benar adalah … .a. 1,2,3,4, dan 5   b. 1,2,4, dan 5  c. 2,3,4, dan 5  d. 1,3,4, dan 513. Benda netral dapat bermuatan listrik jika mengalami … .a. penambahan electronb. pengurangan electronc. penambahan & pengurangan electrond. penambahan & pengurangan proton14. cara memberi muatan listrik seperti berikut, manakah yang tidaktermasuk cara memberi muatan listrik ? Menggosok … .a. penggarais plastic dg kain wool      b. kaca dg kain sutera.c. ebonite dg kain wool                            d. kawat dengan listrik15. Sebuah penggaris plastic digosokkan ke kain wool akan bermuatanlistrik negative, karena muatan … .a. muatan elektron pada plastic pindah ke kain wolb. muatan positif dari plastic pindah ke kain wolc. muatan positif dari kain wol pindah ke plastikd. muatan elektron dari kain wol pindah ke plastic16. Sepotong kaca digosokkan ke kain sutera akan bermuatan listrikpositif, karena … .a.  muatan elektron dari kain sutera pindah ke kacab. muatan elektron dari kaca pindah ke kain suterac. muatan positif dari kaca pindah ke kain suterad. muatan positif dari kain sutera pindah ke kaca17. Sepotong ebonit akan bermuatan listrik negative bila digosokkandengan wol, karena … .a. muatan positif dari ebonite pindah ke wol

Page 3: Naskah Soal Listrik Statis Ix Smpn 2

b. muatan electron dari wol pindah ke ebonitec. muatan positif dari wol pindah ke ebinitd. muatan electron dari ebonite pindah ke wol18. Benda yang bermuatan listrik negative bila dihubungkan denganbumi akan netral, karena … .a. electron dari bumi pindah ke bendab. muatan positif mengalir dari bumi ke bendac. electron dari benda pindah ke bumid. muatan positif mengalir dari benda ke bumi19. Interaksi antar muatan listrik yang akan tolak menolak terjadipada … .a. mistar plastic yg telah digosokkan pada kain wol terhadapebonite yang telah dogosokkan pada kain wolb. mistar plastic yg telah digosokkan pada kain wol terhadap kacayang telah dogosokkan pada kain suterac. ebonite yang telah dogosokkan pada kain wol terhadap kacayang telah digosokkan pada kain suterad. ebonite yang telah dogosokkan pada kain wol terhadap bendalain yang bermuatan listri positif20.  Besarnya gaya tolak menolak atau tarik menarik dua muatan listrikadalah … .a. sebanding dengan hasil kali masing-masing muatan listrik danberbanding terbalik dengan masa bendanyab. sebanding dengan hasil kali masing-masing muatan listrik danberbanding terbalik dengan kuadrat jarak antara kedua muatantersebutc. berbanding terbailk dengan hasil kali masing-masing muatanlistrik dan sebanding dengan kuadrat jarak antara keduamuatan tersebutd. sebanding dengan kuadrat jarak antara kedua muatan danberbanding terbalik dengan hasil kali masing-masing muatantersebut21.   Dua buah benda bermuatan listrik masing-masing8×10-9 C dan 6×10-9Cterpisah sejauh 4 Cm, maka gaya tolak menolak kedua benda itu:a. 2,7×10-4 N       b.1,4×10-8 N      c. 1,2×10-8 N       d. 4,8×10-9 N

Page 4: Naskah Soal Listrik Statis Ix Smpn 2

22.   Alat untuk mengetahui benda bermuatan listrik atau tidak danuntuk mengetahui jenis muatan listrik disebut … .a. termoskop      b. osiloskop      c. elektroskop   d. episkop23.   Pemisahan muatan listrik pada suatu konduktor karena konduktortersebut berdekatan dengan benda lain yang bermuatan listrikdisebut … .a.medan listrik  b.gaya listrik   c.medan listrik   d.potensial listrik24.   daerah atau ruang disekitar benda bermuatan listrik yangmengalami gaya listrik disebut … .a.medan listrik  b.gaya listrik   c.medan listrik   d.potensial listrik25.   Elektroskop adalah … .

Suka

Be the first to like this.