nama produk nama penerbit pt bank tabungan pensiunan ... · pdf fileg kartu atm belum ada ......

2
1 dari 2 Nama Produk Taseto Premium iB Nama Penerbit PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Syariah (“Bank”) Jenis Tabungan Data Ringkas Deskripsi Rinci a Mata Uang Rupiah b Akad Mudharabah Muthlaqah c Jenis Nasabah Perorangan d Setoran awal Rp. 1.000.000,- e Saldo ditahan sistem Rp. 1.000.000,- f Saldo minimum mendapatkan imbal hasil & bebas biaya administrasi Rp. 5.000.000,- g Kartu ATM Belum ada h Media pelaporan Buku tabungan i Imbal hasil / Nisbah* Saldo (Rupiah) Nasabah Bank 0 - < 5 jt 0 100 5 jt - < 100 jt 5 95 100 jt 10.65 89.35 * Dapat berubah sewaktu-waktu dan diumumkan 30 hari kerja sebelum perubahan berlaku efektif. Mohon menghubungiKantor Cabang terdekat atau Call Center Bank untuk informasi terkini. Manfaat Fleksibel. Berbentuk tabungan, bebas melakukan penarikan kapan saja. Ringan. Bebas biaya administrasi bulanan *) . Leluasa. Dapat tarik tunai tanpa batas penarikan di cabang BTPN Syariah serta transaksi online antar- cabang BTPN Syariah. Eksklusif. Memperoleh layanan Pesonal Banker di cabang tertentu. Aman. Reputasi dan kinerja unggul berkelanjutan BTPN Syariah adalah jaminan ketenangan hati Anda. *) Jika saldo tabungan minimum 5 juta Risiko Dalam konsep Bagi Hasil, Nasabah berpotensi mendapatkan tingkat imbal hasil yang lebih rendah atau lebih tinggi dari ekspektasi, tergantung kepada kinerja Bank. Syarat dan ketentuan Tersedia bagi Nasabah perorangan Melengkapi formulir pembukaan rekening dan dokumen pendukung lain yang disyaratkan. Dokumen yang diwajibkan: Kartu identitas asli Kartu NPWP Jika Nasabah kehilangan Bukti Mutasi dalam bentuk buku (“Buku Tabungan”), maka Nasabah wajib segera memberitahu melalui telepon atau secara tertulis melalui seluruh kantor Bank untuk dilakukan pemblokiran rekening tabungan dan selanjutnya Nasabah dapat datang ke counter layanan Bank untuk dilakukan penggantian Buku Tabungan berikut dokumen yang dipersyaratkan oleh Bank sesuai syarat dan ketentuan yang berlaku pada Bank. Biaya penggantian Buku Tabungan akan menjadi beban Nasabah. Bagi hasil akan dihitung pada setiap akhir bulan dan akan dikreditkan ke rekening pada hari kerja pertama bulan berikutnya. Penutupan/pencairan rekening hanya dapat dilakukan atas permintaan Nasabah secara tertulis maupun karena kebijakan Bank. Untuk penutupan/pencairan yang dilakukan oleh Nasabah atau kuasanya(berdasarkan surat kuasa yang sah dari Nasabah), dilaksanakan pada kantor cabang asal atau di kantor cabang lain sepanjang disetujui oleh Bank sesuai syarat dan ketentuan yang berlaku pada Bank. Perubahan Syarat dan Ketentuan Umum akan diumumkan Bank kepada Nasabah melalui kantor-kantor cabangnya, 30 hari kerja sebelum perubahan dimaksud berlaku efektif. Biaya Tidak ada biaya penempatan Biaya umum terkait produk sebagai berikut *) : Deskripsi Rinci a Biaya administrasi jika saldo dibawah Rp 5 juta Rp. 10.000,-/bulan b Biaya penutupan rekening Rp. 100.000,- c Biaya ganti buku tabungan karena rusak/hilang Gratis d Biaya ganti buku tabungan karena habis Gratis *) Untuk informasi terbaru perihal biaya harap merujuk pada informasi Tarif & Biaya

Upload: dotuyen

Post on 06-Feb-2018

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Nama Produk Nama Penerbit PT Bank Tabungan Pensiunan ... · PDF fileg Kartu ATM Belum ada ... Reputasi dan kinerja unggul berkelanjutan BTPN Syariah adalah jaminan ketenangan hati

1 dari 2

Nama Produk Taseto Premium iB

Nama Penerbit PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Syariah (“Bank”)

Jenis Tabungan

Data Ringkas Deskripsi Rinci

a Mata Uang Rupiah

b Akad Mudharabah Muthlaqah

c Jenis Nasabah Perorangan

d Setoran awal Rp. 1.000.000,-

e Saldo ditahan sistem Rp. 1.000.000,-

f Saldo minimum mendapatkan imbal hasil & bebas biaya administrasi

Rp. 5.000.000,-

g Kartu ATM Belum ada

h Media pelaporan Buku tabungan

i Imbal hasil / Nisbah* Saldo (Rupiah) Nasabah Bank

0 - < 5 jt 0 100

≥ 5 jt - < 100 jt 5 95

≥ 100 jt 10.65 89.35

* Dapat berubah sewaktu-waktu dan diumumkan 30 hari kerja sebelum perubahan berlaku efektif. Mohon menghubungiKantor Cabang terdekat atau Call Center Bank untuk informasi terkini.

Manfaat Fleksibel. Berbentuk tabungan, bebas melakukan penarikan kapan saja.

Ringan. Bebas biaya administrasi bulanan*)

.

Leluasa. Dapat tarik tunai tanpa batas penarikan di cabang BTPN Syariah serta transaksi online antar-cabang BTPN Syariah.

Eksklusif. Memperoleh layanan Pesonal Banker di cabang tertentu.

Aman. Reputasi dan kinerja unggul berkelanjutan BTPN Syariah adalah jaminan ketenangan hati Anda. *) Jika saldo tabungan minimum 5 juta

Risiko Dalam konsep Bagi Hasil, Nasabah berpotensi mendapatkan tingkat imbal hasil yang lebih rendah atau lebih tinggi dari ekspektasi, tergantung kepada kinerja Bank.

Syarat dan ketentuan

Tersedia bagi Nasabah perorangan

Melengkapi formulir pembukaan rekening dan dokumen pendukung lain yang disyaratkan.

Dokumen yang diwajibkan: Kartu identitas asli Kartu NPWP

Jika Nasabah kehilangan Bukti Mutasi dalam bentuk buku (“Buku Tabungan”), maka Nasabah wajib segera memberitahu melalui telepon atau secara tertulis melalui seluruh kantor Bank untuk dilakukan pemblokiran rekening tabungan dan selanjutnya Nasabah dapat datang ke counter layanan Bank untuk dilakukan penggantian Buku Tabungan berikut dokumen yang dipersyaratkan oleh Bank sesuai syarat dan ketentuan yang berlaku pada Bank. Biaya penggantian Buku Tabungan akan menjadi beban Nasabah.

Bagi hasil akan dihitung pada setiap akhir bulan dan akan dikreditkan ke rekening pada hari kerja pertama bulan berikutnya.

Penutupan/pencairan rekening hanya dapat dilakukan atas permintaan Nasabah secara tertulis maupun karena kebijakan Bank. Untuk penutupan/pencairan yang dilakukan oleh Nasabah atau kuasanya(berdasarkan surat kuasa yang sah dari Nasabah), dilaksanakan pada kantor cabang asal atau di kantor cabang lain sepanjang disetujui oleh Bank sesuai syarat dan ketentuan yang berlaku pada Bank.

Perubahan Syarat dan Ketentuan Umum akan diumumkan Bank kepada Nasabah melalui kantor-kantor cabangnya, 30 hari kerja sebelum perubahan dimaksud berlaku efektif.

Biaya Tidak ada biaya penempatan

Biaya umum terkait produk sebagai berikut*)

:

Deskripsi Rinci

a Biaya administrasi jika saldo dibawah Rp 5 juta Rp. 10.000,-/bulan

b Biaya penutupan rekening Rp. 100.000,-

c Biaya ganti buku tabungan karena rusak/hilang

Gratis

d Biaya ganti buku tabungan karena habis Gratis

*) Untuk informasi terbaru perihal biaya harap merujuk pada informasi Tarif & Biaya

Page 2: Nama Produk Nama Penerbit PT Bank Tabungan Pensiunan ... · PDF fileg Kartu ATM Belum ada ... Reputasi dan kinerja unggul berkelanjutan BTPN Syariah adalah jaminan ketenangan hati

2 dari 2

Simulasi

Penjelasan Ilustrasi Bagi Hasil Diketahui: a. Total DPK Akad Wadiah = Rp. 350 M b. Total DPK Akad Mudharabah = Rp. 500 M c. Total Pembiayaan Bank = Rp. 800 M d. Total Pendapatan Bank dari Penyaluran Dana = Rp. 40.64 M e. Nisbah = 10.65 (Nasabah) : 89.35 (Bank) Maka:

Pendapatan Bank yang dibagi-hasilkan = 40.64 M X 500/800 = 25,4 M

Imbal hasil Nasabah = 25,4 M X 10.65% = 2,7 M; Eq 6.5%

Formula Perhitungan Bagi Hasil:

Nominal Simpanan X pendapatan Bank pada bulan tsb X Nisbah Total DPK yang dibagihasilkan

Simulasi:

Jika saldo rata-rata Taseto Premium iB Pak Ali di bulan berjalan sebesar 100 juta, nisbah Nasabah 10.65% dan alokasi pendapatan Bank yang dibagi hasilkan 25,4 M maka imbal hasil yang akan di terima Pak Ali adalah : (Rp 100 juta / Rp 500 milyar) X Rp. 25.400.000.000,- X 10,65% = Rp. 541.020,-

Jika nisbah Nasabah turun 8% tetapi ternyata pendapatan Bank yang akan dibagihasilkan naik menjadi 30 Milyar maka imbal hasil yang akan diterima Pak Ali adalah : ( Rp 100 juta / Rp 500 milyar) X Rp. 30.000.000.000,- X 8 % = Rp. 480.000,-

Catatan :

Jadi imbal hasil yang diperoleh Nasabah tergantung dengan nisbah dan pendapatan Bank yang dibagi hasilkan.

Imbal hasil belum dikurangi pajak yang dibayarkan kepada Pemerintah yang nilainya sesuai ketentuan yang berlaku

Informasi tambahan BTPN Syariah Call Center 500300

Bank terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan.

Pendanaan/DPK

Akad Wadiah* total Rp 350 M

Akad Mudharabah total Rp 500 M

Pembiayaan Rp 800 M

Dibagikan berdasarkan persentase total DPK

terhadap Pembiayaan

Tidak dibagikan

25,4 M = 40.64 M X 500/800

15.24 M = 40.64 M – 25,4 M

Gross Yield (Gross Profit) = 61% pa.

(25,4 M /500 X 12 X 100)89.35% (Nisbah Bank)

(25,4 M X 89.35% = 22,7 M)

10.65% (Nisbah Nasabah)

(25,4 M X 10.65% = 2,7 M; eq 6,5%)

Pendapatan Rp 40.64 M

* Akad Wadiah = Bank dapat memberikan bonus