modul power point 2003

15
Microsoft Office PowerPoint 2003 Andi Sulistiyono, S.Kom PUSTEKKOM DEPDIKNAS

Upload: bbkpm

Post on 18-Jun-2015

1.992 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Modul Power Point 2003

MicrosoftOfficePowerPoint2003

Andi Sulistiyono, S.Kom

PUSTEKKOM DEPDIKNAS

Page 2: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 2

1. Memulai File barua) New

b) Pilih Blank Presentation

c) atau klik Icon

2. Area Kerja PowerPoint

Area kerja PowerPoint meliputi:

A. Lembar Kerja PowerPoint

B. Menubar

C. Toolbar Standard

D. Toolbar Formatting

E. Toolbar Drawing

F. Toolbar Other Task Panes

C

B

Gambar 1. Memulai kerja PowerPoint

Gambar 2. Area kerja PowerPoint

D

A

F

E

Page 3: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 3

3. Mengatur Tampilan Presentasi

a) Klik Icon Design

b) Pilih Design pada Slide Design, akan muncul seperti pada gambar 4a

c) Ketikan Judul Presentasi

Gambar 4a. Slide awal yang kosong Gambar 4b . Slide dengan judul presentasi

d) Menambahkan Slide untuk Materi

Klik Insert

New Slide

Ketikkan Subjudul pada slide, seperti pada gambar dibawah ini:

Gambar 5a. Slide awal hasil dari New Slide Gambar 5b. Slide yang sudah diberikan Subjudul

Gambar 3. Tampilan Design Tempelates pada PowerPoint 2003

Page 4: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 4

Gambar 6a. (1) Area presentasi ‘Click to add text’ Gambar 6b. (2) Area presentasi ‘Click to add text’ yang telah dikecilkan untuk content

Gambar 7. Tampilan untuk Menu-menu Materi

New Silde digunakan untuk menambahkan slide baru membuat isi materi yang akan

dibahas lebih lanjut. Pada gambar 5a merupakan tampilan hasil dari New Slide ‘Click to

add title’, apabila di Klik pada tulisan ‘Click to add title’ Anda dapat langsung

mengetik/menulis sebagai Judul atau Subjudul, seperti pada gambar 5b.

4. Membuat Menu Presentasi

a) Atur area untuk menu dan content

b) Buat tombol menu

Klik Icon Text Box pada toolbars Drawing

Buat tombol menu di slide, disamping area presentasi ‘Click to add text’ yang telah

dikecilkan, caranya Klik icon Text Box, buat disamping area presentasi dengan

menggeser mouse seperti ingin membuat suatu kotak, lalu ketik misal ‘Menu Materi 1’

Untuk memberikan warna pada tombol menu klik icon Fill Color pada toolbars

Drawing

1 2

Page 5: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 5

Gambar 8a. Hasil Duplikat Gambar 8b. Hasil Duplikat yang sudah disesuaikan dengan isi materi

c) Duplikat/memperbanyak tombol menu

Klik tombol menu yang sudah jadi

Tekan tombol CTRL + D bersamaan

Atur jarak tombol menu hasil duplikat sesuai kebutuhan, ingat! hasil duplikat harus tetap

aktif, setelah jarak kotak sudah sesuai keinginan. Ulangi menekan CTRL+D, sesuaikan

jumlah menu dengan kebutuhan presentasi.

Hasil dari CTRL + D

Page 6: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 6

Gambar 9. Mengcopy Slide

Gambar 10. Paste (Menuangkan hasil copy) Slide

5. Memperbanyak Slide

Setelah membuat menu selesai langkah berikutnya memperbanyak slide content sesuai

kebutuhan.

Klik kanan pada slide 2 – pilih Copy

Klik kanan pada area kosong di bawah Slide 2 – pilih Paste

Page 7: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 7

Tampilan Fill Color Tampilan Font Color

Gambar 11. Fill dan Font Color

6. Mengisi Content

Ketikkan judul materi, contoh ‘Kompetensi’

Isi presentasi bisa mengcopy dari ketikan yang sudah ada

7. Membuat tombol aktif

Yang dimaksud adalah tombol pada materi yang aktif (sedang dipresentasikan).

Berikan warna yang berbeda pada tombol aktif, langkahnya sebagai berikut:

a) Klik tombol yang akan di jadikan tombol aktif

b) Klik Icon Fill Color (memberi warna background) Font Color (memberi warna teks) dan Pilih

Warna

ulangi langkah tersebut untuk tombol menu yang lain.

Menu aktif

Page 8: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 8

Gambar 13. Area kerja pada Insert Hyperlink

Gambar 12. Hyperlink

8. Hyperlink

Hyperlink digunakan untuk menghubungkan slide presentasi dengan:

Slide

File

Web

langkahnya:

a) Klik kanan pada tombol menu yang akan ditambahkan hyperlink

b) Pada kotak dialog Insert Hyperlink klik pada menu Place in This Document dan Pilih Slide -

OK

ulangi langkah tersebut untuk tombol menu yang lain

Page 9: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 9

9. Menambahkan Video pada slide

a) Aktifkan slide

b) Klik Insert

c) Movie and Sounds

d) Movie from File

e) Pilih File Movie - OK

Akan tertampil kotak dialog

Klik Automatically : Movie akan jalan otomatis ketika slide aktif

When Clicked : Movie akan jalan ketika movie di klik

Gambar 14. Menu insert movie

Gambar 15. Langkah-langkah meng-insert movie

Page 10: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 10

10. Menambahkan Sound

a) Aktifkan slide

b) Klik Insert

c) Movie and Sound

d) Sound From File

e) Pilih Sound yang akan digunakan – OK

Akan tertampil kotak dialog

Klik Automatically : Sound akan jalan otomatis ketika slide aktif

When Clicked : Sound akan jalan ketika movie di klik

Gambar 16. Menu insert sound

Gambar 17. Langkah-langkah menambahkan sound

Page 11: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 11

f) Sound Option

Klik kanan pada icon sound

Edit Sound Object

Loop until stopped : sound akan diulang sampai di stop

Hide sound icon during slide show : icon sound akan di sembunyikan

11. Menambahkan gambar

a) Klik Insert

b) Picture

c) From File

Page 12: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 12

d) Pilih gambar -

12. Membuat Grafik

a) Klik Insert

b) Chart

c) Edit Datasheet (data yang akan dibuat grafik)

13. Menambahkan Animasi Sederhana

a) Pilih objek yang akan dianimasikan

b) Klik SlideShow – Custom Animation

c) Add Effect pilih effect animasi yang akan ditambahkan

Page 13: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003

14. Menambahkan file Animasi

Dengan PowerPoint kita bisa menambahkan file animasi dengan jenis file SWF.

a) Install software flashspring pro 2.1

b) Akan tertampil toolbars flashspringpro 2.1

c) Klik Insert Flash untuk menambahkan file flash ke presentasi

d) Pilih file flash yang akan di tambahkan

15. Mencetak Handout

Untuk mencetak handout dari presentasi langkahnya sebagai berikut:

a) Klik File

b) Print, akan tampil menu print sbb:

c) Print what : Pilih Handout

d) Handout Slide per page : pilih jumlah slide yang ingin di cetak per halamannya

PowerPoint 2003

Menambahkan file Animasi

Dengan PowerPoint kita bisa menambahkan file animasi dengan jenis file SWF.

Install software flashspring pro 2.1

flashspringpro 2.1

Klik Insert Flash untuk menambahkan file flash ke presentasi

Pilih file flash yang akan di tambahkan – Klik Open

mencetak handout dari presentasi langkahnya sebagai berikut:

menu print sbb:

Print what : Pilih Handout

Handout Slide per page : pilih jumlah slide yang ingin di cetak per halamannya

13

Handout Slide per page : pilih jumlah slide yang ingin di cetak per halamannya

Page 14: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 14

16. Package for CD

Kegunaan Package for CD adalah untuk menyatukan atau memaket file presentasi agar autorun

ketika dimasukkan ke PC. Langkah pembuatan packaging adalah sebagai berikut:

Klik File

Package for CD

Name the CD : Digunakan untuk mengisikan nama presentasinya

Klik Klik Add file, pilih file presentasi yang akan dipackage

Pilih copy to folder atau copy to CD

Page 15: Modul Power Point 2003

Presentasi Multimedia PowerPoint 2003 15

Contoh copy to folder:

Folder name : diisi nama folder

Location : lokasi penyimpanan

klik OK.

Contoh copy to CD

Masukkan CD kosong

Klik Copy to CD