modul 5 laporan praktikum fisika komputasi

13
PENGENALAN MATLAB DAlAM APLIKASI GUI (Graphical User Interface)UNTUK SIMULASI SISTEM FISIS 19 Februari 2014 Oleh : Khoerun Nisa Syaja’ah 1127030045 JURUSAN FISIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG 2014

Upload: khoerun-nisa-s

Post on 25-Nov-2015

152 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

laporan pada mata kuliah fisika komputasi 2

TRANSCRIPT

  • PENGENALAN MATLAB DAlAM APLIKASI GUI (Graphical

    User Interface)UNTUK SIMULASI SISTEM FISIS

    19 Februari 2014

    Oleh :

    Khoerun Nisa Syajaah

    1127030045

    JURUSAN FISIKA

    FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

    UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI

    BANDUNG

    2014

  • ABSTRAK

    Nama : Khoerun Nisa Syajaah

    Teman Sekelompok : Syifa Siddiq

    Rizky Multajam

    Sri Awaliyah Rahmah

    Ismail Hasan Baizuri

    Siti Mas Indri

    Nama Asisten Dosen : Shipa S

    Sebuah aplikasi yang memuat banyak fungsi untuk memberikan kemudahan da-

    lam pengembangan teknologi masa kini dengan menfungsikan beberapa variable

    untuk mencari solusi perhitungan yang lebih kompleks maka dari itu aplikasi ini

    menjadi pilihan untuk dipelajari karena kemudahan dan kekomplitan dalam menu

    dan pengoperasiannya. MATLAB memuat banyak fungsi, karakter, dan sebagainya.

    Dalam Matlab selain pengoperasian perhitungan MATLAB dapat menghasilkan dan

    meproses sebuah grafik sinusoidal, parabola atau linier. Meninjau lebih jauh aplika-

    si MATLAB lainya adalah bisa membuat aplikasi interfacing GUI (Graphical User

    Interfacing). Kata Kunci : MATLAB,Grafik,fungsi,karakter,variable

    i

  • DAFTAR ISI

    ABSTRAK i

    DAFTAR ISI ii

    DAFTAR GAMBAR iii

    1 PENDAHULUAN 1

    1.1 Latar Belakang . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1

    1.2 Rumusan Masalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1

    1.3 Batasan Masalah . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1

    1.4 Tujuan Praktikum . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1

    1.5 Sistematika Penulisan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2

    2 LANDASAN TEORI 3

    3 METODE PERCOBAAN 4

    3.1 Waktu dan Tempat . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

    3.2 Alat dan Bahan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

    3.3 Prosedur Percobaan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 5

    4 HASIL DAN PEMBAHASAN 6

    5 PENUTUP 8

    5.1 Kesimpulan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 8

    5.2 Saran . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 8

    DAFTAR PUSTAKA 8

    ii

  • DAFTAR GAMBAR

    4.1 Desain atau penempatan menghitung dan menampilkan grafik parabola 7

    4.2 Hasil Save and run untuk input data . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7

    iii

  • Bab 1

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Dalam pengoperasian dan pemograman sering kali dibutuhkan sebuah interfa-

    cing untuk memduahkan user mengatur dan menentukan sebuah bentuk kasus, GUI

    MATLAB adalah sebuah pemograma aplikasi untuk interfacing user.

    1.2 Rumusan Masalah

    1. Apakah GUI MATLAB itu ?.

    2. Bagaimana cara pengoperasian Aplikasi GUI MATLAB ?.

    3. Bagaimana membuat Script program pada GUI MATLAB ?.

    4. Bagaimana menjalankan program pada GUI MATLAB ?.

    1.3 Batasan Masalah

    Dengan menggunakan MATLAB segala hal yang berhubungan dengan perhi-

    tungan matematis bisa diselesaikan dengan baik menggunakan pemograman. Selain

    Operasi matematik gejala fisis juga bisa diterangkan dalam sebuah grafik meenya-

    jikan data lewat grafik menggunakan matlab. lalu bagaimana pengoperasian user

    interfacing dalam pembuat grafik.

    1.4 Tujuan Praktikum

    1. Memahami dan mengetahui cara pengoperasian membuat program dasar da-

    lam pembuatan aplikasi GUI MATLAB.

    2. Memahami dan mengetahui penggunanan dalam pembuatan aplikasi GUI MAT-

    LAB

    1

  • 1.5. Sistematika Penulisan 2

    3. Mengetahui bagaimana membuat grafik menggunakan GUI MATLAB

    1.5 Sistematika Penulisan

    BAB 1 / Pendahuluan Bab ini berisi tentang uraian tentang latar belakang Masa-

    lah yang mendasari diadakanya praktikum, identifikasi, pembatasan dan perumusan

    masalah penilitian, maksud dan tujuan praktikum.

    BAB 2/ Landasan Teori. Bab ini berisi tentang sebuah landasan teori yang

    mendsekripsikan pengertian, prinsip dan beberapa informasi tetang praktikum.

    BAB 3/ Metoda Percobaan. Bab ini berisi tentang sistematika percobaan dan

    uraiainya.

    BAB 4/ Hasil dan PembahasanPada bab ini diuraikan tentang hasil praktikum

    yang meliputi tetang deskripsi hasil praktikum.

    BAB 5/ Penutup Bab ini berisi tentang pokok - pokok kesimpulan hasil praktikum

    dan saran yang perlu disampaikan dengan hasil praktikum.

    Khoerun Nisa Syajaah

  • Bab 2

    LANDASAN TEORI

    MATLAB merupakan singkatan dari MATrix LABoratory. Program ini diawali

    dengan tindakan Cleve Moler yang bergabung dengan koleganya pada pertengahan

    tahun 1970 demi mengembangkan sebuah software dengan biaya dari The National

    Science Foundation untuk tujuan membuat subrutin-subrutin dalam pustaka FOR-

    TRAN yang dinamai LINPACK dan EISPACK. LINPACK berisi koleksi subrutin

    untuk penyelesaian persamaan linear, sementara EISPACK adalah koleksi subru-

    tin untuk penyelesaian masalah nilai pribadi (eigenvalue). Baik LINPACK maupun

    EISPACK pada prinsipnya merupakan program untuk komputasi matriks (Winarno,

    2010).

    Matlab adalah sebuah lingkungan komputasi numerikal dan bahasa pemrograman

    komputer generasi keempat. Matlab memungkinkan manipulasi matriks, pem-plot-

    an fungsi dan data, implementasi algoritma, pembuatan antarmuka penggguna, dan

    pengantarmukaan dengan program dalam bahasa lainnya. Meskipun hanya ber-

    nuansa numerik, sebuah toolbox yang menggunakan mesin simbolik MuPAD, me-

    mungkinkan akses terhadap kemampuan aljabar komputer. Sebuah paket tambah-

    an, Simulink, menambahkan simulasi grafis multiranah, dan Desain berdasar-Model

    untuk sistem terlekat dan dinamik.

    Sering didapatkan dalam pemograma diperlukan sebuah interface grafis yang

    menunjang dan memudahkan user berinteraksi dengan peritntah teks, salah satu

    fungsi dari MATLAB yaitu bisa membuat aplikasi interfacing dengan GUI, program

    yang dibuat menjadi user friendly.

    3

  • Bab 3

    METODE PERCOBAAN

    3.1 Waktu dan Tempat

    Praktikum ini berlangsung pada tanggal 13 Februari tahun 2014 bertempat di

    Lab Fisika Universita Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

    3.2 Alat dan Bahan

    1. Laptop atau Notebook

    2. Software Matlab ( yang sudah terinstal)

    Jalankan Aplikasi Matlab

    Menulis Script Pada M-file

    ketik guide pada command windows

    Desain bentuk user interfacing

    Save dan buat script program

    Run program

    4

  • 3.3. Prosedur Percobaan 5

    3.3 Prosedur Percobaan

    Percobaan ini menggunakan sofware Matlab jadi pastikan aplikasi Matlab telah

    terinstal dengan baik, hidupkan laptop/atau notebook dan gunakan aplikasi Mat-

    lab. pada saat membuka aplikasi ini akan menampilkan 3 menu utama yaitu Current

    Directory.Command Window, dan Command History. untuk memulainya kita bisa

    memunculkan M-file untuk membuat script, caranya ketik edit pada command win-

    dow kemudian editor dimunculkan, ketik pada command windows guide kemudian

    pilih blank GUI, selanutnya mendesain bagian interfacing, save nanti akan terbu-

    antuk 2 file yang file dengan extension .fig dan .m. tuliskan script program pada

    script.m lalu save and run.

    Khoerun Nisa Syajaah

  • Bab 4

    HASIL DAN PEMBAHASAN

    Interfacing menggunakan matlab mempermudah pengguna dalam menampilkan

    data atau karakter.Interfacing menggunakan Matlab ini adalah bagaimana cara kita

    menampilkan data menggunkan sofware yang bisa ditampilkan pada computer secara

    real time, sistem interfacing ini akan memudahkan dalam pengambilan data secara

    langsung. Berikut adalah hasil pembuatan sistem dan aplikasi GUI pada sebuah

    percobaan gerak parabola, dengan menuliskan script program dan layout desain

    guide dari MATLAB kita bisa membuat sebuah hasil perhitungan sekaligus dengan

    hasil grafik secara langsung, ini pastinya akan memudahkan banyak user dalam

    menggunakannya.

    Menggunakan GUI MATLAB ini membutuhkan beberapa langkah seperti yang

    dijelaskan dalam metoda percobaan, pembuatan desain untuk interfacing. Tahap

    desain interfacing ini tidak ada aturan baku akan lebih baik menggunakan kreatifitas

    sendiri dalam penempatannya. Setelah masuk mode blank gui akan banyak menu

    dan tool untuk mendesain dan menempatakan beberapa push button ataupun panel

    edit, dan text. semuanya bisa diedit sesuai kebutuhan dari nama, style, ataupun tag

    warna, jenis huruf ukuran huruf dan sebagainya, untuk menggantinya hanya perlu

    memilih menu properies inspector.

    Untuk seterusnya membuat script program, seperti biasanya dalam format ini

    terdapat banyak source code yang akan menghasilkan sebuaah interfacing, script

    program ini diisi juga oleh variable - variabel dan operasi matematik, juga operasi

    logika pada matlab.

    Berikut adalah contoh hasil penggunaan GUI MATLAB untuk interfacing gerak

    parabola

    6

  • 7Gambar 4.1: Desain atau penempatan menghitung dan menampilkan grafik parabola

    Gambar 4.2: Hasil Save and run untuk input data

    Khoerun Nisa Syajaah

  • Bab 5

    PENUTUP

    5.1 Kesimpulan

    GUI MATLAB adalah sebuah prograram atau aplikasi interfacing pada MATLAB

    yang bisa menampilkan sebuah grafik atau karakter secara realtime menggunakan

    fungsi tombol dan kolom serta hasil dan bentuk grafik yang akurat. Keakuratan

    dan ketepatan sebuah hasil gambar dan perhitungan tergantung script program

    yang dibuat, semakin baik script program maka akan baik pula hasil interfacing dan

    hasil pengoperasiannya.Untuk membuat sebuah GUI MATLAB dibutuhkan desain

    dalam hal ini untuk menunjang kemudahan bagi user dalam pengoperasian, banyak

    fungsi dan tool untuk membuat interfacing pada GUI MATLAB untuk membuat

    grafik atau karakter yang mucul agar lebih user friendly.

    5.2 Saran

    Menggunakan MATLAB dan mempelajarinya merupakan sebuah keharusan kare-

    na dari situlah kemudahan akses pengoperasian matematis dan grafik bisa dipelajari

    dengan mudah, baik tepat dan akurat.

    8

  • DAFTAR PUSTAKA

    [1] Tipler, P.,1998 , Fisika Untuk Sains dan Teknik Jilid I, Jakarta:Erlangga (Ter-

    jemahan).

    [2] Sanjaya,M., 2010, Modul Fisika Dasar 1, Universitas Islam Negeri Sunan Gu-

    nung Djati, Bandung.

    [3] Marine Sains, (oktober 2011)., Penjelasan Software

    Matlab.,http://saifuritk45.blogspot.com/2011/10/penjelasan-tentang-

    software-matlab.htmldiakses tanggal 19 februari 2014

    9

    ABSTRAKDAFTAR ISIDAFTAR GAMBAR1 PENDAHULUAN1.1 Latar Belakang1.2 Rumusan Masalah1.3 Batasan Masalah1.4 Tujuan Praktikum1.5 Sistematika Penulisan

    2 LANDASAN TEORI3 METODE PERCOBAAN3.1 Waktu dan Tempat3.2 Alat dan Bahan3.3 Prosedur Percobaan

    4 HASIL DAN PEMBAHASAN5 PENUTUP5.1 Kesimpulan5.2 Saran

    DAFTAR PUSTAKA