mitosis

14
MITOSI S KAMRIANTI RAMLI

Upload: gil

Post on 24-Feb-2016

56 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

MITOSIS. KAMRIANTI RAMLI. K.D .: 3.3 . Menjelaskan keterkaitan antara proses pembelahan mitosis dan meiosis dengan pewarisan sifat. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah proses pembelajaran , siswa diharapkan mampu Menjelaskan urutan tahapan mitosis - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: MITOSIS

MITOSISKAMRIANTI RAMLI

Page 2: MITOSIS

K.D. :3.3. Menjelaskan keterkaitan antara proses pembelahan mitosis dan meiosis dengan pewarisan sifat

TUJUAN PEMBELAJARANSetelah proses pembelajaran, siswa diharapkan mampu

• Menjelaskan urutan tahapan mitosis• Menjelaskan ciri-ciri dari setiap tahapan

mitosis

Page 3: MITOSIS

Mitosis berasal dari bahasa Yunani, mites berarti benang osis berarti proses

Proses pembelahan nukleus menjadi dua anakan nukleus, dan masing-masing anakan menerima 1 set kromosom berbentuk benang halus serta panjang yang jumlahnya sama dengan jumlah kromoson sel induknya

Page 4: MITOSIS

Mitosis• Terjadi pada sel tubuh/somatis• Kromosomnya

berpasangan/diploid• 2 tahap: kariokinesis &

sitokinesis• Pembelahan sekali

Page 5: MITOSIS

TUJUAN MITOSIS

1. Mengganti sel-sel yang rusak/ regenerasi

2. Perkembangan dari satu sel menjadi banyak

3. Membentuk individu baru (reproduksi sel baru) pada individu bersel tunggal

Page 6: MITOSIS

FUNGSI MITOSIS

a. Mempertahankan faktor genetik dari generasi ke generasi berikutnya tetap normal.

b. Menjaga sel anak yang terbentuk tetap memiliki sifat induknya

c. Pada organisme multiseluler, berperan untuk pertumbuhan.

d. Pada organisme uniseluler, berperan untuk menambah jumlah populasi organisme.

e. Untuk mengganti sel-sel yang rusak dan sel-sel yang mati.

Page 7: MITOSIS

TAHAPAN MITOSIS

PROMAT

Page 8: MITOSIS

1.Interfasea. Struktur kromosom tidak

tampak.b. Terjadi pengumpulan energi.c. Terjadi sintesis yang terus-

menerus sehingga menyebabkan massa dan

volume sel bertambah.d. Pembelahan kromosom

dimulai.

Page 9: MITOSIS

FASE INTERFASE ADA 3 BAGIAN

a. Fase G1 (fase pertumbuhan primer), terjadi replikasi organel-organel di dalam sitoplasma.

b. Fase S (fase sintesis), kromosom mengalami replikasi.

c. Fase G2 (fase pertumbuhan sekunder) terjadi penyusun struktur tertentu yang diperlukan pada pembelahan kromosom seperti sintesis benang-benang kumparan.

Page 10: MITOSIS

2. Profase• Membran inti mulai hilang• Nukleolus (anak inti) mulai

hilang• Kromosom terlihat tebal dan

panjang (terdiri dari 2 kromatid)

• Di sitoplasma terdapat sentriol yang membelah menjadi 2 dan bergerak ke arah kutub yang berlawanan, terbentuk benang spindel (mikrotubul)

Page 11: MITOSIS

3. Metafase• Kromosom mengadakan

spiralisasi sehingga menjadi pendek

• Ada 3 kegiatan: Proses kongregasi (kromosom bergerak menuju bidang ekuatorial), proses distribusi (kromosom menyebar ke tepi), proses orientasi (kromosom melekatkan diri dengan benang spindel pada sentromer/ kinetokor)

Page 12: MITOSIS

4. Anafase• Sentromer/ kinetokor

membelah menjadi 2• Kromatid ditarik oleh

benang spindel ke kutub berlawanan

Page 13: MITOSIS

5. Telofase• Kromatid tunggal sampai

di kutub kembali menjadi benang kromatin, membentuk dinding inti kembali

• Sitokinesis berlangsung sehingga terjadi dua anak sel yang identik (furrowing).

Page 14: MITOSIS

ANIMASINYA1234