[mitektum fiji perdana]

Upload: naphsul-muth

Post on 03-Mar-2016

3 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

[MITEKTUM Fiji Perdana]

TRANSCRIPT

  • 7/18/2019 [MITEKTUM Fiji Perdana]

    1/3

    Nafsul Muthmainnah

    M0413035

    Image-J

    Image-J dikenal sebagai salah satu software untuk menganalisis gambar kuantitatif (quantitative image analysis tool) yang handal dan sangat berguna dalam dunia riset. Alat ini

    juga tergolong freeware atau gratis. Salah satu manfaatnya yang bisa diketahui dari pertemuan kemarin yaitu dapat mengetahui ukuran baik itu panjang ataupun luas dari suatugambar preparat yang ukurannya relatif kecil.

    Pada tugas kali ini saya menggunakan preparat melintang akar padi ciherang. Skalagaris yang digunakan 2 !m. "ntuk mengetahui ukuran dari suatu preparat yang digunakantersebut mula-mula gambar yang akan diukur dibuka terlebih dahulu.#ile $$ open $$ lalu pilih gambar yang akan diukur

    Gambar 1. Preparat melintang akar padi ciherang

    Mengetahui ukuran suatu gambar"kuran yang diketahui masih dalam pi%el& maka saya

    perlu mengubahnya dalam ukuran !m. 'aranya denganmenggambar garis pada skala garis yang tertera. "ntuk menggambar garis tersebut pilih (straight( yang terletak dibariske-) dari kiri. *emudian gambar garis pada skala yang tertera.

    +alu pilih Analy,e $$ set scale. Pada pilihanknown distance diganti 2 danunit of length diganti !m*lik global jika ingin pengaturan tersebut digunakan pada semua gambar. +alu klik *

    "kuran gambar yangdigunakan tersebut jikadinyatakan dalam !m yaitusebesar /0 2.1 %341.35 !m6/25 %31 7.

  • 7/18/2019 [MITEKTUM Fiji Perdana]

    2/3

    Mengetahui diameter akar8uat garis terlebih dahulu pada gambar yang

    ingin diketahui diameternya.+alu klik Analy,e $$ measure9asilnya pun muncul

    8erdasarkan hasil tersebut dapatdiketahui kalau diameter akar tersebut sebesar 45/&10 !m.

    Mengetahui luas suatu area8uat area yang ingin diketahui luasnya. :isalnya sayaingin mengetahui luas dari suatu %ylem. Jadi terlebihdahulu menggambar lingkaran pada salah satu %ylemyang ingin diketahui luas areanya dengan memilih

    (o;al( yang terletak disebelah kiri urutan kedua. +aluklik analy,e $$ measure. 9asilnya pun muncul.

    8erdasarkan hasiltersebut diketahuikalau luas area yangdipilih yaitu sebesar

    / 1 &) / !m.

    Pewarnaan

  • 7/18/2019 [MITEKTUM Fiji Perdana]

    3/3

    :ula-mula skala disesuaikan terlebih dahulu. *emudian

    gambar diubah menjadi abu-abu 6grayscale7 dengan caraimage $$ type $$ 5 bit

    +alu gambar tersebutdiwarnai dengan cara image$$ adjust $$ threshold6ctrl=shift=>7.+alu muncul jendelathreshold yang digunakanuntuk mengatur pewarnaan.

    Jika sudah diwarnai lalu pilih Analy,e $$ analy,e particles. :uncul jendela baru.Pada pilihan si,e bisa diganti dengan kisaran ukuran yang

    dikehendaki untuk diketahui ukurannya atau bisa jugadibiarkan saja.Pada pilihan show bisa diganti dengan outlines."ntuk yang diceklist juga menyesuaikan.+alu klik *.

    9asil yang diperoleh berdasarkan pewarnaantersebut yaitu jumlah partikel yang diketahuisebanyak /2 5.