meranti ekspres selasa 16 oktober 2012

12
Makin Mesra JAKARTA (MR)- Hubungan Gading Marten dan Gisella Anastasia kian serius. Meski sama- sama sibuk, namun keduanya tetap berusaha untuk saling bertemu. Pasangan yang jadian di sebuah acara musik itu sedang hobi naik sepeda. “Gading lagi hobi naik Vespa, kita nyanyi Aspirasi, Suara Hati dan Kebanggaan Meranti Meranti Ekspres 12 HALAMAN ECERAN RP 2000 Khusus Kabupaten Kepulauan Meranti Harga Langganan Rp 50.000 ( dalam kota) Luar Kota + Ongkos Kirim LAYOUT:RUDI REDAKTUR:GENTA MUKARRAM website:www.merantiekspres.com email: [email protected] SUBUH : 04.56 ZUHUR : 12.21 ASAR :15.42 MAGRIB : 18.28 ISYA : 19.38 Jadwal Salat Meranti dan Sekitarnya : Imsyakiyah :04.46 9 Juli 2012 SELASA, 16 Oktober 2012 / 30 Zulqaidah 1433 H BACA INILAH KE HAL 4 POLRI-KPK GELAR PERKARA KASUS SIMULATOR JAKARTA (ME)- Penyidik Mar- kas Besar Polri dan Komisi Pem- berantasan Korupsi (KPK) me- lakukan gelar perkara kasus dug- aan korupsi proyek alat driving si- mulator di gedung KPK, Senin (15/ 10) hari ini. Tampak sejak pukul 10.00 WIB tadi be- lasan penyidik dari Ba- dan Reserse dan Krim- inal Polri (Bareskrim) terlihat mendatangi gedung di Jalan Ra- suna Said itu. Mereka mema- kai kemeja putih dan celana hitam. Para penyidik me- mbawa berkas per- kara dan sejumlah koper yang berisi Berita Acara Pe- meriksaan (BAP) milik saksi dan ter- sangka. Rombongan ini dip- impin oleh Kasubdit II Direktorat Tindak Pidana Korupsi Bareskrim, Ko- misaris Besar Wyagus Akhmad. Para penyidik Bareskrim tersebut enggan memberikan pernyataan terkait gelar perkara hari ini. Mereka langsung memasuki ge- dung KPK. Juru Bicara KPK, Johan Budi membenarkan bahwa penyidik dua institusi itu memang sedang melakukan gelar perkara. “Perte- muan ini hanya ditingkat deputi penindakan, tidak melibatkan pimpinan,” ujar Johan Budi mela- lui pesan singkat. Melihat Geliat Korupsi PNS Inilah Berbagai Modus Korupsi PNS AROMA dendam mewarnai laga dua tim elit dunia, Spa- nyol kontra Perancis, di Sta- dion Vicente Calderon, Rabu (17/10) dini hari. Setelah di- hempaskan 2-0 di semifinal Pi- ala Eropa Juni lalu, ini adalah kesempatan emas bagi ‘Thye Blues’ menuntaskan dendam BACA MENGUSUNG KE HAL 4 Lima Pertandingan Terakhir Spanyol: 13 Okt 2012 (KPD) Belarus 0 - 4 Spanyol 12 Sep 2012 (KPD) Georgia 0 - 1 Spanyol 08 Sep 2012 (PUC) Spanyol 5 - 0 Arab Saudi 16 Agu 2012 (PUC) Puerto Riko 1 - 2 Spanyol 02 Jul 2012 (PPE) Spanyol 4 - 0 Italia Head to head Spanyol vs Prancis: 24 Jun 2012 (PPE) Spanyol 2 - 0 Prancis 04 Mar 2010 (PUC) Prancis 0 - 2 Spanyol 07 Feb 2008 (PUC) Spanyol 1 - 0 Prancis 28 Jun 2006 (PPD) Spanyol 1 - 3 Prancis Lima Pertandingan Terakhir Prancis: 13 Okt 2012 (PUC) Prancis 0 - 1 Jepang 12 Sep 2012 (KPD) Prancis 3 - 1 Belarus 08 Sep 2012 (KPD) Finlandia 0 - 1 Prancis 16 Agu 2012 (PUC) Prancis 0 - 0 Uruguay 24 Jun 2012 (PPE) Spanyol 2 - 0 Prancis PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN: Spanyol: Iker Casillas, Arbeloa, Jordi Alba, Sergio Ramos, Sergio Busquets, Santi Cazorla, Cesc F‘bregas, Xabi Alonso, Xavi, David Silva, Fernando Torres. Prancis: Hugo Lloris, Christophe Jallet, Mamadou Sakho, Mapou Yangambiwa, Patrice Evra, Etienne Capoue, Franck Ribiry, Rio Antonio Mavuba, Yohan Cabaye, Karim Benzema, Olivier Giroud. Spanyol Vs Prancis Live RCTI, Rabu (17/10) pukul o1.30 WIB Warga Merbau Tuntut Camat Minta Maaf Laporan PAUZI, Selatpanjang SETIDAKNYA ratusan masyarakat Kecamatan Merbau, Senin (15/10) melakukan unjuk rasa dan mengepung Kantor Camat Merbau. Kedatangan massa tersebut terkait adanya pernyataan Camat Merbau, Drs Asroruddin MSi, di salah satu media online Ahad (7/10) kemarin yang menyebutkan bahwa ada salah satu organisasi (Serikat Tani Riau) yang memprovokasi masyarakat terhadap penolakan operasional PT RAPP di Pulau Padang. Dalam orasinya massa meminta agar Camat Merbau meminta maaf kepada masyarakat melalui media yang dimaksud terkait statmennya yang menyebutkan bahwa hanya segelintir masyarakat Pulau Padang yang menolak beroperasinya PT RAPP di wilayah tersebut. Kantor Camat Dikepung BACA KANTOR KE HAL 4 TUJUH GURU S eleb F.YUSRIZAL Rio Susanto, guru olahraga di SD Mutiara didampingi orangtuanya dirawat di RS Thursina, karena bermasalah dengan pencernaannya usai makan siang bersama di sekolahnya, Sabtu lalu. Pasar Banglas Belum Berfungsi SELATPANJANG(ME)- Sejak mulai siap dibangun oleh Pemerintah Kabupaten Bengkalis hingga saat ini sudah hampir 7 tahun bangunan pasar yang berada di jalan Banglas, Kelurahaan Selatpanjang Timur tidak difungsikan. Akibatnya, bangunan permanen tersebut terlihat sudah banyak yang rusak, kendati pemekaran Kabupaten Kepulauan Meranti sudah berjalan hampir 4 tahun namun belum ada tanda-tanda adaa perbaikan apalagi difungsikan. Salah seorang warga Banglas Kelurahaan Selatpanjang Timur, Ahmad kepada Meranti Ekpres beberapa hari lalu pernah menga- BACA POLRI KE HAL 4 BACA PASAR KE HAL 4 BUDAYA korupsi sudah mewabah di lingkungan pe- gawai negeri sipil (PNS). Mulai pejabat tinggi hingga PNS golongan terendah, berpeluang melakukan ko- rupsi jika ada kesempatan. Ada banyak celah korupsi. Mulai dari membuat SPPD fiktif, mengakali uang bensin, hingga berkolabora- si dengan anggota DPRD un- tuk memuluskan sebuah proyek. Praktisi Hukum Jambi Suratno Minggu (14/10) me- ngatakan, dana perjalanan dinas adalah yang paling rawan diselewengkan alias dikorupsi oleh oknum PNS. Biasanya, kata dia, anggaran perjalanan dinas tersebut di- gunakan untuk biaya hotel, transportasi dan akomodasi sesuai dengan golongan mas- ing-masing. ‘’ Memang banyak per- jalanan dinas fiktif. Karena banyak PNS yang melakukan perjalanan dinas tidak seper- ti yang mereka laporkan,’’ jelasnya. Ia mencontohkan, ada oknum PNS yang melapor- kan perjalanan dinas untuk 5 orang, namun nyatanya han- ya 2 orang yang berangkat. Lalu jangka waktu perjalan- an dinasnya juga dikorupsi, alias tidak dilaporkan sesuai dengan yang dilakukan. ‘’ Misalkan mereka cuma pergi dua hari tapi dilapor- kan lima hari. Ini modus la- ma yang primitf, dan ini su- dah ada sejak zaman Orba,’’ imbuhnya. Ia menjelaskan, didorong ingin meraup keuntungan dari APBD, oknum PNS pun tak kehabisan akal. Bahkan mereka berani memanipulasi tiket-tiket perjalanan dengan membuat tiket palsu. ‘’ Saya sering nangani klien yang terjerat korupsi. Rupanya Memang banyak perjalanan dinas fiktif. Karena banyak PNS yang melakukan perjalanan dinas tidak seperti yang mereka laporkan,’’ SURATNO, Praktisi Hukum Jambi F:NET Sejumlah Penyidik dari Direktorat Tidak Pidana Korupsi, Bareskrim Polri meninggalkan Gedung KPK setelah melakukan gelar perkara kasus Simulator SIM, Jakarta, (15/10). BACA MAKIN KE HAL 4 Gading-Gisel BACA TUJUH KE HAL 4 KERACUNAN DURI(ME)—Tujuh orang guru SD Mutiara, mengalami mual, mules sampai mencret usai menyantap hidangan makan siang di sekolah, Sabtu (13/10) lalu. Satu dari tujuh guru tersebut, bernama Rio Susanto (28) harus dirawat intensif di RS Thursina Hang- tuah. Saat ditemui, di ruangan Arafah, Rio yang tergolek lemah di atas pembaringan didamp- ingi ibunya Jasmarni (54) mengatakan be- berapa jam setelah santap siang di sekolah Sabtu siang itu ia merasakan ada yang aneh dengan perutnya. Tiap sebentar ia mondar- mandir ke WC, lantaran mencret. Karena kondisi badannya makin lemah, keesokan harinya Ahad (14/10) ia pergi berobat ke RS Thursina Hangtuah. “ Waktu saya makan siang di sekolah ber- sama guru-guru lainnya, tak ada yang aneh, dengan nasi dan lauknya tersebut. Tak lama setelah itu perut terasa mules dan mencret

Upload: harian-pagi-merantiekspres

Post on 14-Mar-2016

246 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Aspirasi, Suara Hati, Kebanggaan Meranti

TRANSCRIPT

Page 1: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

Makin MesraJAKARTA (MR)- Hubungan Gading Marten danGisella Anastasia kian serius. Meski sama-sama sibuk, namun keduanyatetap berusaha untuksaling bertemu. Pasanganyang jadian di sebuahacara musik itusedang hobinaik sepeda.

“Gading lagihobi naik Vespa,kita nyanyi

Aspirasi, Suara Hati dan Kebanggaan MerantiMeranti Ekspres 12 HALAMAN

ECERAN RP 2000Khusus KabupatenKepulauan MerantiHarga LanggananRp 50.000 ( dalam kota)Luar Kota + Ongkos Kirim

LAYOUT:RUDIREDAKTUR:GENTA MUKARRAM website:www.merantiekspres.com email: [email protected]

SUBUH : 04.56 ZUHUR : 12.21 ASAR :15.42 MAGRIB : 18.28 ISYA : 19.38Jadwal Salat Meranti dan Sekitarnya : Imsyakiyah :04.46

9 Juli 2012

SELASA, 16 Oktober 2012 / 30 Zulqaidah 1433 H

BACA INILAH KE HAL 4

POLRI-KPK GELAR PERKARAKASUS SIMULATOR

JAKARTA (ME)- Penyidik Mar-kas Besar Polri dan Komisi Pem-berantasan Korupsi (KPK) me-lakukan gelar perkara kasus dug-aan korupsi proyek alat driving si-mulator di gedung KPK, Senin (15/

10) hari ini. Tampak sejakpukul 10.00 WIB tadi be-

lasan penyidik dari Ba-dan Reserse dan Krim-

inal Polri (Bareskrim)terlihat mendatangigedung di Jalan Ra-suna Said itu.

Mereka mema-kai kemeja putihdan celana hitam.Para penyidik me-mbawa berkas per-

kara dan sejumlahkoper yang berisi

Berita Acara Pe-meriksaan (BAP)

milik saksi dan ter-sangka.Rombongan ini dip-

impin oleh Kasubdit IIDirektorat Tindak Pidana

Korupsi Bareskrim, Ko-

misaris Besar Wyagus Akhmad.Para penyidik Bareskrim tersebutenggan memberikan pernyataanterkait gelar perkara hari ini.Mereka langsung memasuki ge-dung KPK.

Juru Bicara KPK, Johan Budimembenarkan bahwa penyidik

dua institusi itu memang sedangmelakukan gelar perkara. “Perte-muan ini hanya ditingkat deputipenindakan, tidak melibatkanpimpinan,” ujar Johan Budi mela-lui pesan singkat.

Melihat Geliat Korupsi PNS

Inilah Berbagai Modus Korupsi PNS

AROMA dendam mewarnailaga dua tim elit dunia, Spa-nyol kontra Perancis, di Sta-dion Vicente Calderon, Rabu(17/10) dini hari. Setelah di-hempaskan 2-0 di semifinal Pi-ala Eropa Juni lalu, ini adalahkesempatan emas bagi ‘ThyeBlues’ menuntaskan dendam

BACA MENGUSUNG KE HAL 4

Lima Pertandingan Terakhir Spanyol:13 Okt 2012 (KPD) Belarus 0 - 4 Spanyol12 Sep 2012 (KPD) Georgia 0 - 1 Spanyol08 Sep 2012 (PUC) Spanyol 5 - 0 Arab Saudi16 Agu 2012 (PUC) Puerto Riko 1 - 2 Spanyol02 Jul 2012 (PPE) Spanyol 4 - 0 Italia

Head to head Spanyol vs Prancis:24 Jun 2012 (PPE) Spanyol 2 - 0 Prancis04 Mar 2010 (PUC) Prancis 0 - 2 Spanyol07 Feb 2008 (PUC) Spanyol 1 - 0 Prancis28 Jun 2006 (PPD) Spanyol 1 - 3 Prancis

Lima Pertandingan Terakhir Prancis:13 Okt 2012 (PUC) Prancis 0 - 1 Jepang12 Sep 2012 (KPD) Prancis 3 - 1 Belarus08 Sep 2012 (KPD) Finlandia 0 - 1 Prancis16 Agu 2012 (PUC) Prancis 0 - 0 Uruguay24 Jun 2012 (PPE) Spanyol 2 - 0 Prancis

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN:Spanyol: Iker Casillas, Arbeloa, Jordi Alba, Sergio Ramos, Sergio Busquets, Santi Cazorla, Cesc F‘bregas, Xabi Alonso,Xavi, David Silva, Fernando Torres.

Prancis: Hugo Lloris, Christophe Jallet, Mamadou Sakho, Mapou Yangambiwa, Patrice Evra, Etienne Capoue, FranckRibiry, Rio Antonio Mavuba, Yohan Cabaye, Karim Benzema, Olivier Giroud.

Spanyol Vs PrancisLive RCTI, Rabu (17/10)

pukul o1.30 WIB

Warga MerbauTuntut CamatMinta Maaf

Laporan PAUZI,Selatpanjang

SETIDAKNYA ratusan masyarakatKecamatan Merbau, Senin (15/10)melakukan unjuk rasa dan mengepungKantor Camat Merbau. Kedatanganmassa tersebut terkait adanya pernyataanCamat Merbau, Drs Asroruddin MSi, disalah satu media online Ahad (7/10)kemarin yang menyebutkan bahwa adasalah satu organisasi (Serikat Tani Riau)yang memprovokasi masyarakat terhadappenolakan operasional PT RAPP di PulauPadang.

Dalam orasinya massa meminta agarCamat Merbau meminta maaf kepadamasyarakat melalui media yang dimaksudterkait statmennya yang menyebutkanbahwa hanya segelintir masyarakat PulauPadang yang menolak beroperasinya PTRAPP di wilayah tersebut.

Kantor Camat Dikepung

BACA KANTOR KE HAL 4

TUJUHGURU

S eleb

F.YUSRIZAL

Rio Susanto, guru olahraga di SD Mutiaradidampingi orangtuanya dirawat di RSThursina, karena bermasalah denganpencernaannya usai makan siangbersama di sekolahnya, Sabtu lalu.

Pasar Banglas

Belum BerfungsiSELATPANJANG(ME)- Sejak mulai siapdibangun oleh Pemerintah KabupatenBengkalis hingga saat ini sudah hampir 7tahun bangunan pasar yang berada di jalanBanglas, Kelurahaan Selatpanjang Timurtidak difungsikan.

Akibatnya, bangunan permanen tersebutterlihat sudah banyak yang rusak, kendatipemekaran Kabupaten Kepulauan Merantisudah berjalan hampir 4 tahun namun belumada tanda-tanda adaa perbaikan apalagidifungsikan.

Salah seorang warga Banglas KelurahaanSelatpanjang Timur, Ahmad kepada MerantiEkpres beberapa hari lalu pernah menga-

BACA POLRI KE HAL 4

BACA PASAR KE HAL 4

BUDAYA korupsi sudahmewabah di lingkungan pe-gawai negeri sipil (PNS).Mulai pejabat tinggi hinggaPNS golongan terendah,berpeluang melakukan ko-rupsi jika ada kesempatan.Ada banyak celah korupsi.Mulai dari membuat SPPDfiktif, mengakali uangbensin, hingga berkolabora-si dengan anggota DPRD un-tuk memuluskan sebuahproyek.

Praktisi Hukum JambiSuratno Minggu (14/10) me-ngatakan, dana perjalanandinas adalah yang palingrawan diselewengkan alias

dikorupsi oleh oknum PNS.Biasanya, kata dia, anggaranperjalanan dinas tersebut di-gunakan untuk biaya hotel,transportasi dan akomodasisesuai dengan golongan mas-ing-masing.

‘’ Memang banyak per-jalanan dinas fiktif. Karenabanyak PNS yang melakukan

perjalanan dinas tidak seper-ti yang mereka laporkan,’’jelasnya.

Ia mencontohkan, adaoknum PNS yang melapor-kan perjalanan dinas untuk 5orang, namun nyatanya han-ya 2 orang yang berangkat.Lalu jangka waktu perjalan-an dinasnya juga dikorupsi,

alias tidak dilaporkan sesuaidengan yang dilakukan.

‘’ Misalkan mereka cumapergi dua hari tapi dilapor-kan lima hari. Ini modus la-ma yang primitf, dan ini su-dah ada sejak zaman Orba,’’imbuhnya.

Ia menjelaskan, didorongingin meraup keuntungandari APBD, oknum PNS puntak kehabisan akal. Bahkanmereka berani memanipulasitiket-tiket perjalanan denganmembuat tiket palsu. ‘’ Sayasering nangani klien yangterjerat korupsi. Rupanya

Memang banyak perjalanandinas fiktif. Karena banyak PNSyang melakukan perjalanan

dinas tidak seperti yang mereka laporkan,’’

SURATNO, Praktisi Hukum Jambi

F:NET

Sejumlah Penyidik dari Direktorat Tidak Pidana Korupsi, BareskrimPolri meninggalkan Gedung KPK setelah melakukan gelar perkarakasus Simulator SIM, Jakarta, (15/10).

BACA MAKINKE HAL 4

Gading-Gisel

BACA TUJUH KE HAL 4

KERACUNANDURI(ME)—Tujuh orang guru SD Mutiara,mengalami mual, mules sampai mencret usaimenyantap hidangan makan siang disekolah, Sabtu (13/10) lalu. Satu dari tujuhguru tersebut, bernama Rio Susanto (28)harus dirawat intensif di RS Thursina Hang-tuah.

Saat ditemui, di ruangan Arafah, Rio yangtergolek lemah di atas pembaringan didamp-ingi ibunya Jasmarni (54) mengatakan be-berapa jam setelah santap siang di sekolahSabtu siang itu ia merasakan ada yang anehdengan perutnya. Tiap sebentar ia mondar-mandir ke WC, lantaran mencret. Karenakondisi badannya makin lemah, keesokanharinya Ahad (14/10) ia pergi berobat ke RSThursina Hangtuah.

“ Waktu saya makan siang di sekolah ber-sama guru-guru lainnya, tak ada yang aneh,dengan nasi dan lauknya tersebut. Tak lamasetelah itu perut terasa mules dan mencret

Page 2: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

NASIONAL2

TATA LETAK: VICKY TRIAREDATUR: ERIYUS AMRAN

DEWAN REDAKSI:Sutrianto (Ketua), Amzar, Dawami Bukitbatu, Bambang Rio, Genta Mukaram, Yon Rizal Solihin RedakturPelaksana Genta Mukaram, Bambang Rio, Asisten Redaktur Pelaksana: Yon Rizal Solihin. KoordinatorLiputan: Miswanto. Ass. Koordinator Liputan: Zulkarnain. Redaktur Kaharuddin, Syarifah Dian Eka Sari,Ass.Redaktur : Eriyus Amran, Fitriani . Reporter Dumai: Rukiah Anita, Irmen Sani, Iwan Iswandi, Agustriadi(fotografer). Duri/Pinggir: Soleh, Yusrizal. Bengkalis: Taufik. Siak: Razikin. Perawang/Minas/Pekanbaru:Rinaldi, Sungai Pakning: Erwin, Meranti: Asy’ari Mahmud,Pauzi (Kontributor). Rokanhilir: Suparmin, EkaSusila.

TIM OMBUDSMAN: Syamsul Bahri Samin (Ketua), Moeslim Kawi, Akmal Famajra.

BAGIAN TEKNIK , PRACETAK DAN PERWAJAHAN: Joko Triatmo (Kabag), Jefrizal, Januar,Rudianto, Vica Fitjuniery, Elvia Susanti, Surya Indrawan.

DEPARTEMEN EDP & IT : S. Bambang Hary Purnomo

DEPARTEMEN ONLINE & E-PAPER : Yandi

SELASA 16 OKTOBER 2012

Meranti Ekspres

Dicetak pada: PT Riau Pos Grafika. Isi di luar tanggungjawab percetakan.

Diterbitkan Oleh:PT. DUMAI INTERGRAFIKA PERS.

: H Makmur SE. Ak. MM: Ngatenang: Sutrianto: Arie Purnama: Sutrianto: Amzar: Dawami Bukitbatu: Penjab Genta Mukaram: Mhd Darwis: Deslina

Komisaris UtamaKomisaris

Direktur UtamaDirektur

General Manager/Pemimpin UmumDeputy General Manager

Pemimpin RedaksiWakil Pemimpin RedaksiPemimpin Perusahaan

Wakil Pemimpin Perusahaan

Mengundang Anda yang berminat terhadap dunia jurnalistik, berwawasanluas dan menyukai tantangan untuk bergabung bersama kami sebagai :

REPORTERSyarat-syarat:

- Pria/wanita- Usia maksimal 30 tahun- Pendidikan D3/S1 semua jurusan- Bisa berbahasa Inggris- Melampirkan surat penyataan belum menikah- Melampirkan surat izin dari orang tua/wali- Menyerahkan pas photo terbaru dan berwarna- Menulis essay sepanyang 1.500 karakter (maksimal) yang bertemakan alasan ingin menjadi wartawan.

Kirim berkas lamaran Anda kepada:Kantor Harian Dumai Pos/Meranti EkspresJalan MH Thamrin (Dock Yard) Kota DumaiTelepon (0765) 34172 atau hubungi 085265111643

Meranti Ekspres

DEPARTEMEN KEUANGAN/ADMINISTRASI DAN UMUM: Mhd Darwis (Manager), Hari Astuti(Kabag Umum, Adm dan Personaia), Vera Susanti, Dina Refika

BAGIAN PEMASARAN: Amiruddin (Manager), Heni Antika, Surwandi, Santi Degista. Robby, AhmadSolihin, Margono.

Bagian Iklan: Kambali (Manager), Mirwan, Rio Dewilita, Wizelmi, Rahmad .

TARIF IKLAN: Hitam Putih (B/W) Umum Display Rp 5.000,-/mm kolom/terbit. Iklan keluarga/duka citaRp 2.000/mm kolom/terbit. Ucapan Selamat Rp.2.500/mm kolom/terbit. halaman muka Rp 17.500/mmkolom (Max 7 klm X 100 mm). Iklan berwarna (spot colour, maks 2 warna) Rp 20.000/mm kolom. Iklanberwarna full colour Rp 25.000/mm kolom. Harga ditambah PPN 10 persen. Harga langganan Rp65.000/bulan (dalam Kota Dumai, luar kota tambah ongkos kirim)

ALAMAT REDAKSI DAN SURAT-SURAT: Jalan MH Thamrin/Dock Yard Dumai, Telepon (0765) 34172,Jalan KH Ahmad Dahlan No. 14, Telepon (0761) 46749

PEOPLE JOKOWI-AHOK

170 Kada Tersangkut Kasus KorupsiLaporan : JPNN, Jakarta

JUMLAH kepala daerah (kada) maupun wakil kepala

daerah di Indonesia yang ter-jerat kasus korupsi terus me-ningkat. Per Oktober 2012,jumlahnya mencapai 170 orang,meningkatkan dari tahun sebe-lumnya sekitar 142 orang, ber-dasarkan data Komisi Pembe-rantasan Korupsi (KPK).

“Jumlah ini terus bertam-bah,” ungkap peneliti Indo-nesian Coruptor Watch (ICW)Febridiansyah saat workshoppemberantasan korupsi di aulaPemkot Denpasar, Bali.

Dari 170 pemimpin daerahyang terjerat kasus, 148 di anta-ranya sudah resmi masuk ranahhukum. Terdiri dari 19 Guber-

nur, 1 Wakil Gubernur, 17 WaliKota, 8 wakil wakil wali kota, 84Bupati, dan 19 Wakil Bupati.Menurutnya, kasus korupsiyang menjerat kada dan wakil-nya ini sebagian besar terkaitsektor pertambangan dan kehu-tanan.

Berbagai motif yang menje-rat kada dan wakilnya ini terkaitdengan penyalahgunaan kebija-kan dan kewenangan, sertaadanya persekongkolan kekua-tan bisnis dan kekuatan politik.“Kasus-kasus ini mengancamkerusakan ekologis di daerah,”tandasnya. “Korupsi di daerahbersinggungan langsung de-ngan masyarakat di bawah,”tambahnya.

Kasus-kasus korupsi yangsaat ini sudah ditangani penegak

hukum cukup signifikan, pada2011, jumlah kasus yang ada dipenegak hukum sekitar 436kasus, dengan jumlah tersangka1053 orang. Sedangkan semes-ter I 2012, jumlah kasus menca-pai 285, dengan tersangka 597tersangka. “Jika dari 2010,jumlah tersangka sekitar 2.500orang, tidak bisa ditangani KPKsendiri,” bebernya.

ICW juga menyoal kinerjaKepolisian dan Kejaksaan dalampenanganan kasus korupsi, dari45 ribu kasus, hanya 2.849kasus yang ditangani KPK atauhanya 9,67 persen, sebagianditeruskan ke lembaga lain.Jumlah SPDP kasus yang di-laporkan ke KPK juga tidaksesuai dengan jumlah kasusyang ditangani.

Diindikasikan ada penanga-nan kasus diluar dari sistemyang disepakati. “Besarnya gapini kita pertanyakan,” tegasnya.Terkait upaya supervisi dankoordinasi ini, perwakilan KPKbidang supervisi Didik yang jugahadir dalam kegiatan ini mene-rangkan, KPK memiliki cukupbanyak anggaran untuk mem-fasilitasi Jakpol dalam menun-taskan kasus.

“Dana ini bisa digunakanuntuk mempercepat penun-tasan kasus,” terang Didik.Kenapa KPK tidak mengambilalih langsung kasus-kasus yangmacet di Jakpol, ada beberapakendala yang dihadapi. Selainharus atas koordinasi pimpinan,juga akan banyak terkait halteknis lainnya. “Kalau sudahterpaksa dan urgen baru kitaambil alih,” terang pria berkaca

mata ini.Peneliti Pusat Studi Kons-

titusi (PuSAKO) UniversitasAndalas Padang, Feri Amsarimengatakan, ada tiga hal yangmemicu semakin maraknyaKepala Daerah untuk mela-kukakn korupsi. Yakni kesa-lahan administrasi, sikap men-tal dan biaya politik. Menurut-nya, kesalahan administrasidapat terjadi karena ada kepaladaerah yang tidak mengikutiprosedur tetap dalam pelak-sanaan tender proyek, karenaingin memenangkan pihak ter-tentu.

“Akibatnya dalam pemerik-saan ditemukan sejumlah faktayang dinilai tidak sesuai pro-sedur dan hal itu merupakanbentuk pelanggaran,” ungkapFeri, kepada INDOPOS/GrupJPNN.(ery)

Jumlahnya Naik dari Tahun Lalu

Minta Dikawal Rakyat

SEBAGAI program awal darikerja pasangan Gubernur terpi-lih, dipastikan warga miskinakan memperoleh perobatangratis.”Siapapun yang sakit, yangselama ini hanya dilayani di kelastiga, maka akan diupgrade dikelas dua,”ujar Wakil Gubernurterpilih, Basuki Tjahja Purnama,dari atas panggung, Senin (15/10), sesaat setelah resmi dilantikMenteri Dalam Negeri (Men-dagri) Gamawan Fauzi.

“Kesehatan, pendidikan, pe-rumahan itu hak kita semua,”ujarnya kemudian. Ahok mem-beri sambutan, sesaat setelahsebelumnya Jokowi terlebihdahulu menyatakan, “Bahwaprogram kesehatan akan benar-benar secepatnya kita laksana-kan,” kata Jokowi.

Untuk itu Jokowi dengantulus meminta seluruh wargamasyarakat DKI Jakarta benar-benar ikut mengawal merekadalam menjalankan tugas-tugasyang ada. Terutama dalam me-laksanakan apa yang telah men-jadi komitmen selama ini.

“Saya akan tetap jalan darikampung ke kampung,”katanya

dengan tegas. Janji ini langsungdisambut hiruk pikuk yang luar-biasa dari ribuan masyarakatyang memenuhi ruas Jalan Ke-bon Sirih.

Apalagi setelah itu, Jokowiyang tampil ke hadapan masya-rakat tepat pukul 12.15 Wib,secara spontan membungkukdan menyembah kepada masya-rakat. Itu ia lakukan hinggalebih dari 15 menit.

Di tengah tindakan ini, iajuga tidak lupa berkomunikasidengan warga yang begitu antu-sias hendak berkomunikasi.Namun tentu hanya masukandari mereka yang persis beradadi bawah panggung yang dapatia dengar. Meski begitu, terlihatmayoritas warga yang datangtampak terpuaskan. Apalagisebelumnya ia telah menya-takan komitmen untuk mewu-judkan Jakarta Baru untuksemua.

Pasangan ini akhirnya mulaimeninggalkan panggung persispukul 12.30 Wib. Persis setelahlagu Indonesia Raya menggemayang dinyanyikan secara ber-sama-sama.(jpnn)

Massa Tumpah Ruah di Kebon SirihPelantikkan Jokowi-AhokJAKARTA (ME) — Ribuanmassa dari berbagai elemanmemadati ruas Jalan KebonSirih Raya, Jakarta Pusat.

Ribuan massa ini datangke Kebon Sirih untukmenghadiri pelantikangubernur dan wakil gubernurterpilih Joko Widodo danBasuki Tjahaja Purnama olehDPR DKI Jakarta, Senin (15/10). Saat melihat JokoWidodo dan Basuki TPurnama sebagai Gubernurdan Wakil Gubernur periode2012-2017 mencul dipanggung rakyat yangberada di Halaman DPRDDKI, mereka pun sontakbertepuk tangan.

Tak berhenti, merekamengelu-elukan pemimpinbaru yang diharapkan dapatmenbawa angin segarperubahan bagi Ibu KotaJakarta.

Sementara itu, dari arahdua panggung, tak henti-hentinya diteriakan harapankepada gubernur barumelalui pengeras suara.

Polisi pun sibuk mengaturarus lalu lintas karena ruasJalan Kebon Sirih tidakditutup bagi kendaraanbermotor. Satu unit ken-daraan baracuda pengandalimassa diparkir tepat disebelah pintu gerbangGedung DPRD.(jpnn)

F : JPNN

Ribuan warga dari ebrbagai elemen memadati ruas Jalan Kebun Sirih Raya, Jakarta Pusat,menyaksikan pelantikkan Jokowi-Ahok sebagai Gubernur DKI Jakarta, Senin (15/10).

Ancaman Interpelasi untuk Grasi NarkobaJAKARTA (ME) — Wakil Ke-tua MPR RI Hajriyanto Y Tho-hari menyayangkan putusangrasi yang dikeluarkan PresidenSBY dalam kasus bandar nar-koba internasional Deni SetiaMaharwa. Menurut dia, kepu-tusan itu adalah sebuah ironisaat bangsa dan negara inimenyatakan perang melawankejahatan narkoba.

Sementara kalangan DPRmengancam akan menginter-pelasi presiden jika masih me-ngobral grasi untuk gembongnarkoba. “Keputusan itu meru-pakan ironi yang paling ironisterutama jika diletakkan kon-teks perang melawan narkoba.Karena bagaimanapun bahaya

narkoba itu setingkat denganbahaya terorisme.

Keduanya merupakan keja-hatan luar biasa yang sangatdestruktif bagi kemanusiaan,”ujar Hajriyanto Y. Thohari ke-pada INDOPOS, Minggu (14/10). Menurut politisi Golkar ini,persoalan hukuman mati yangdibatalkan oleh Presiden, sa-ngatlah bertentangan dengansemangat zaman.

Jika alasannya adalah huku-man mati tidak lazim lagi, makapertanyaannya kenapa untukkasus terorisme dilakukan jugahukuman mati? “Sungguh, ke-putusan tersebut bertentangansecara diametral dengan se-mangat perang untuk pem-

berantasan narkoba. Itu kepu-tusan yang menyalahi semangatzaman,” papar Hadjriyanto.

Kini publik bertanya-tanya,untuk apa perang terhadapnarkoba dikampanyekan dimana-mana dan untuk apa pe-ngadilan memutuskan huku-man berat kepada mereka yangterlibat dalam jaringan penge-daran narkoba jika kemudiandiberikan grasi seperti itu. “In-gat, kita sedang perang melawantiga musuh besar: narkoba,korupsi, dan terorisme. Mes-tinya terhadap ketiga musuh inijangan ada kelembutan ataukelemahan sikap,” tutur Ha-jriyanto.

Pemberian grasi memang

hak preogratif presiden yangdiatur dalam UU. Bahkan, UUD45 menyebutkannya secara te-gas bahwa presiden berwenangmemberikan grasi dengan me-mperhatikan pertimbanganMA. “Tetapi UU tidak bolehhanya dilihat secara tekstual,melainkan juga konteksnya.

Konteks sekarang ini adalahperang melawan narkoba,” te-gasnya. Sementara itu, Pakarhukum Tata Negara Prof YusrilIhza Mehendra menilai, pihakIstana tidak jujur dalam mem-beri keterangan tentang pem-berian grasi oleh Presiden SBYdalam kasus kejahatan narkoba.“Dulu mereka hanya sebut Cor-by ratu mariyuana WNA Aus-

tralia dalam pemberian grasidengan berbagai dalih diplo-masi.

Belakangan ada Gobmann.Sementara Dua nama WNI yangdiberi grasi Desember 2011 danJanuari 2012 tidak pernah dise-but-sebut,” ujar Yusril kepadaINDOPOS, kemarin. Hal ini disampailkan Yusril, terkait putu-san grasi lagi oleh Presidendalam kasus narkoba inter-nasional, Deni Setia Maharwa,dari hukuman mati menjadiseumur hidup. Pemberian grasitersebut terungkap secara jelassetelah Mahkamah Agung me-nyampaikannya.

Saat itu Denny Indrayana atasnama pihak Istana berkilah bah-

wa grasi terhadap Corby telah se-suai pertimbangan MA. Kini ter-ungkap bahwa MA sarankan agargrasi pada dua WNI ditolak.“Pemerintah SBY penuh keboho-ngan, menutup-nutupi sesuatu,walau akhirnya terkuak juga,”katanya. Menurut Yusril, Peme-rintah SBY menjadikan pembe-rantasan korupsi sebagai pencit-raan. “Namun untuk kejahatannarkotika tidak dianggap serius.

Padahal kerugiannya sangatbesar dan bisa meruntuhkanbangsa ini, kok malah terkesandianggap remeh,” tegas Yusril.Terhadap grasi, kata Yusril, iasudah tidak bisa berbuat apa-apa lagi. “Kami lawan ke PTUNkami kalah,” ujar Yusril. Seka-

rang, lanjut dia, satu-satunyacara untuk melawan soal grasipresiden dalam kasus-kasuskejahatan narkotika itu tinggalmelalui parlemen. “DPR seha-rusnya mengajukan interpe-lasi,” pungkasnya.

Sementara itu, Politisi GolkarBambang Soesatyo, menegas-kan, DPR tidak tertutup ke-mungkinan akan menggunakanhak interpleasinya jika PresidenSBY tidak segera mengeremobral grasi kepada terpidananarkoba hanya karena alasankemanusiaan. Ia menegaskan,presiden mestinya lebih pedulipada kerusakan dahsyat akibatpenyalahgunaan narkoba ditengah masyarakat.(jpnn)

Yusril: Kasus Misbakhun tak Terkait Korupsi

JAKARTA (ME) — MantanMenteri Hukum dan Hak AsasiManusia, Yusril Ihza Mahen-dra, menegaskan, kasus yangmembuat MuhammadMisbakhun harus menjalanihukuman, tidak ada kaitannyadengan korupsi. Namun, katadia, banyak masyarakatmenganggap itu sebagai kasuskorupsi.

“Termasuk oleh SBY(Presiden Susilo BambangYudhoyono),” kata Yusril, saat

acara launching buku Misba-khun berjudul “MelawanTakluk”, Senin (15/10) diJakarta.

Dijelaskan Yusril, motifpolitik dalam kasus Misbakhu-n sudah sangat jelas. Diamenilai, kasus letter of credityang dituduhkan ke Misba-khun itu aneh. Seorangkomisaris perusahaan dituntutbertanggungjawab. “Ini terlalujauh dalam mengeluarkan LC,komisaris dituduh ikut serta

melakukan,” katanya.Dia menegaskan, kasus itu

pun terjadi karena Misbakhunsangat lantang bersuara dalammengungkap dan memintaskandal Bank Century dibawake ranah hukum saat menjadianggota DPR. Menurut dia,sampai saat ini tidak adakejelasan proses hukum kasusBank Centrury itu.

Yusril juga menegaskan,harusnya putusan PeninjauanKembali (PK), membatalkanputusan sebelumnya. Apa yangdidakwakan tidak terbukti,seperti yang telah dituduhkankepada Misbakhun. Dan itumembebaskan dan menduduk-kan hak dan martabat ke posisisemula.

“PK tetap membatalkankasasi dan membebaskan sertamengembalikan ke posisisemula,” ujarnya.

Dia menegaskan, proseshukum yang harus dijalaniMisbakhun penuh denganrekayasa. “Semoga kasusMisbakhun tidak terulang keorang-orang lain,” tegasnya.

Sebelum launching buku itu

digelar teater yang menggam-barkan detik-detik Misbakhundijadikan tersangka danditahan dalam kasus dugaanLC fiktif Bank Century.

Misbakhun menegaskan,buku kriminalisasi terhadapdirinya merupakan noktahhitam pemerintahan SusiloBambang Yudhoyono. “SBYDemokrat sejati, taat hukum,menjunjung Hak AsasiManusia, tapi dalam kasussaya beliau terbukti melakukankriminalisasi,” kata Misbakhundalam sambutannya. “Dan iniakan dicatat dalam sejarahpemerintahan SBY bahwadalam pemerintahannya beliaupernah memenjarakanseseorang yang namanyaMisbakhun,” ungkap dia.

Misbakhun mengaku tegarsaat dipenjara. Apalagi, ketikakeluarganya menerima semuaitu. Karenanya, ia salutkepada anak dan istrinya. “Itumerupakan energi positif bagisaya, bagaimana saya harusmelawan. Bagaimana strategisaya harus melawan,”katanya.(jpnn)

F : NET

Yusril Ihza Mahendra

F : NET

Page 3: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

PRO BISNIS 3

TATA LETAK: CHAIRIL HABIBIE PASARIBUREDAKTUR: FITRI

CV DUA PUTRA

Armada : Kijang Innova

Tujuan : Dumai-Pekanbaru-Tembilahan

Alamat : Jl. Sudirman No.2260

Telp : (0765) 7004411, HP 085278202002

082172032011

CV. KARYA MAJUDumai-Pekanbaru”

Jln. Jend. Sudirman No. 160 Dumai

Telp.(0765) 35239- 37939

PT.CITRA SINAR AGUNGDumai - Pekanbaru” Menerima Carteran

& Rental Mobil Jl. Bintan NO 166

IJUL HP.0852 7235 3336 (DUMAI),

HP.085272353335

Mtv 2004Dumai-Duri-Pekanbaru-Bagan siapi api

Jl. Jend. Sudirman No. 202 - Dumai

Telp. (0765) 38543, 085278065962

CV. CMMDumai-BaganSiapiapi-Pekanbaru-Payakumbuh-Lintau-Bukit Tinggi (PP)"

Jl. Jend. Sudirman No. 424 Depan Hotel City

Telp. (0765) 705090

PO. SINAR RIAU (Bus & Travel)Jurusan : - Dumai-Pekanbaru - Dumai-Airmolek -Rengat-Tembilahan.

Jl. Sudirman Telp (0765) 7008588

PO.SAN ( Siliwangi Antar Nusa )

Jurusan : Sumatra - Jawa

Telp. (0765) 438160

Hp. 0852 6495 3595

Jln. Ratu Sima / Kelakap 7 - Dumai (Palanta Ponsel )

TRAVEL KAFILAHArmada INNOVA

Tujuan : Dumai - Duri - Pekanbaru (PP)

Dumai : Jl. Nusantara 20 D

Tlp : 0765-37059/7072609/081275329799

Pekanbaru : Jl. Dahlia 99 c

Tlp : 0761 - 864554/3031633/081276141007

antar jemput bandara & charteran

CV. Athirah JayaArmada Kijang Innova

DMI-PKU-BELILAS

Alamat Dumai : Jl. Jenderal Sudirman

(depan Hotel City)

Hp 0812 6894 5027/0852 7833 7833

Telp 0765 7073555

Alamat Pekanbaru : Jl. Kasah (belakang AACatering)

Hp 0852 7165 6227

Telp 0761 8362227

CV MITRA AGAM WISATATujuan : Dumai, payah kumbuh, bukit tinggi,padang Panjang, padang, batu sangkar,solok, Lubuk basung

Jl Kelakap Tujuh - Ratu Sima

Telp (0765) 7066639

Hp 0813 65529072

RIMA JAYA TRAVELDumai - Pakning-Siak PP

Hubungi : Pilo 081365678181

Bagan Batu-Dumai (Berangkat jam 08.00 wib)

Hubung : Doni 081378426981

NUSA MULYA TRAVELDumai - Pekanbaru - Padang

Hub : 0765 7030234

Hp : 0852 6555 6567

Jl. Merdeka No. 8 Samp. RM. Sari One

CV MANDRA MANDIRIJl Jenderal Sudirman No.21 (Disamping Tiki)

No tlp (0765) 7045446, HP 081365398803

Jurusan : Dumai-Duri-Pekanbaru (pp)

Armada khusus Kijang Innova

CV. IRKI SAFARA TRAVEL

Jl. Jendral Sudirman No. 224 Dumai

Tujuan : Dumai-Payakumbuh-Bukit tinggi-Padang-Painan-Bt kapas

armada : APV, avanza, Innova

Telpon : 0813 6358 8337/0852 7164 4281

PO. MERAH SARI TRAVEL

Tujuan : Dumai-Padang-Payahkumbuh-BukitTinggi

Alamat : Jl Jenderal Sudirman No. 100

(Depan Hotel City)

Telp (0765) 7079199, HP 0812 7554 1919/

0812 7623 7920

PERMATA TRAVEL

Route DUMAI - PEKANBARU- PP

Alamat Jl.Jend Sudirman Dumai

Telp. (0765) 438044

HP: 081275786644, 085365252442

Travel CV. LANNI ROHA

Tour & Pariwisata

Tujuan : Dumai- Duri

Dumai -Bengkalis - Sungai Pakning

Dumai - Pekanbaru - Bangkinang

Dumai - Pasaman Timur - Pasaman Barat

Kantor Perwakilan : Jln.Kelakap tujuhNo.20 A ( Samping Klinik Safa Medicare )

Hubungi : HP. 0813 656 27165 Dumai

Meranti Ekspres

SUMBER DINAS PERKEBUNAN PROVINSI RIAU

3 Tahun Rp1.127,514 Tahun Rp1.260,25

5 Tahun Rp1.349,056 Tahun Rp1.387,687 Tahun Rp1.440,968 Tahun Rp1.485,819 Tahun Rp1.532,86

10 Tahun Rp1.576,16

UMUR SAWIT HARGA

HARGA TANDAN BUAH SAWIT PEKAN INI

Harga TBS Periode 19 - 25 September 2012

KURS RUPIAHKURS JUAL (RP) BELI (RP) USD 9,648 9,552 EUR 12,393 12,266 YEN 12,3 12,2 DOLAR SINGAPUR 7,838 7,756

DOLAR AUSTRALIA 9,837 9,737 DOLAR HONGKONG 1,244 1,231

RINGGIT MALAYSIA 3,131 3,097

SELASA, 16 OKTOBER 2012

Sarana TransportasiTerus BerkembangLaporan *4: MISWANTO,

Dumai

JASA angkutan untuk KotaDumai terus berkembang pesat.Beraneka ragam bentuk fasi-litas yang ditawarkan oleh pen-gelola usaha yang bergerak dibidang transportasi kepadapelanggan. Mulai dari antarjemput ke tujuan juga per-sediaan air minum, tisu danmengutamakan ketepatan wak-tu serta kebersihan mobil yangditumpangi.

Pengelola Jasa Angkutan

Taxi Kita Bersama (TKB) yangjuga Pengelola PO Lani Roha(15/10), Mustaqim Hasibuanvia telepon selulernya kepadaDumai Pos menjelaskanbahwa usaha jasa angkutankami ini merupakan salahsatu bentuk kerjasamakeluarga yang bergerak dibidang sarana transportasi.

“Ada satu kebanggaan dankepercayaan diri baik kamiselaku penggerak usahatransportasi yaitu satu loketdua tujuan. Fasilitas yang ditawarkanpun berbeda. Selain

persediaan air minum dan antarjemput pelanggan ketujuan, kamijuga memberikan nuansakekeluargaan. Hal ini bertujuansemoga para pelanggan puasdengan pelayanan kami.Kepuasan pelanggan adalahmoto utama kami,” terangnya.

Taxi Kita Bersama (TKB) akanmengantarkan pelanggan dariDumai ke Tapanuli Selatan den-gan kondisi mobil yang bersihdan rapi serta dalam satu mobiljumlah penumpang delapan or-ang. Fasilitas air minum, tisu, an-tar - jemput tepat waktu me-

rupakan modal utama.Untuk pemesanan tiket dapat

langsung dilakukan ke loket Taxi KitaBersama (TKB) yang berdampinganmenjadi satu dengan pemesanantiket PO Lani Roha tepatnya di JalanKelakap Tujuh ( samping ShafaMedicare) Dumai.

Mustaqim juga menambah-kan untuk Lani Roha dan TaxiKita Bersama sama-sama keb-erangkatannya dari Dumai me-nuju Sumatera Utara dan per-temuan kedua jasa angkutan inidi Kabupaten Tapanuli Selatan.

Perjalanan dari Dumai

menuju Bagan Batu, Kota Pinang,Gunung Tua, Padang Sidempuandan seterusnya. Soal harga sesuaidengan tujuan.

Kepuasan pelanggan adalahkebanggaan tersendiri bagi se-tiap penggerak usaha trans-portasi khususnya. Jasa Ang-kutan transportasi untuk KotaDumai sudah sangat mem-bantu juga mempermudahperjalanan pelanggan. Olehkarena itu, jasa angkutan inimenjadi salah satu pilihanmasyarakat Dumai dalammelakukan perjalanan.(des)

Jarak Tempuh Motor DibatasiJAKARTA(ME)— Kementerian Per-hubungan dan Kepolisian sedang meng-kaji aturan mengenai pembatasan jaraktempuh sepeda motor. Hal ini dimak-sudkan untuk mengurangi angka kece-lakaan di jalan raya, terutama saat mu-dik Hari Raya Idul Fitri.

“Kami belum bisa memastikan kebijakanini akan berlaku kapan karena ini barusebatas wacana,” ujar Kepala KomunikasiPublik Kementerian Perhubungan,Bambang S Ervan akhir pekan lalu. Namunia mengaku saat ini usulan mengenaipembatasan jarak tempuh sepeda motor itusedang dikaji oleh KementerianPerhubungan bersama dengan Polri.

Menurutnya, pembatasan jaraktempuh sepeda motor memang dibu-tuhkan agar angka kecelakaan dapatdikurangi, khususnya ketika mudik yangmayoritas menggunakan kendaraan rodadua,”Kami belum bisa memastikan berapajarak tempuh yang diperbolehkan, tapiyang pasti itu demi keselamatan penggunasepeda motor itu sendiri,” ungkapnya.

Meski begitu, ia mengingatkan agarkebijakan tersebut diwacanakan terle-

bih dahulu ke masyarakat agar terci-pta pemahaman yang sama-,”Kementerian perhubungan mendu-kung jika aturan itu diberlakukan.Demi menekan angka kecelakaan.Tetapi, kebijakan ini perlu ada

sosialisasi ke masyarakat sebelum benar-benar diterapkan karena pasti timbul prodan kontra,” sebutnya.

Sebelumnya Kemenhub sudah me-wanti-wanti agar pemudik tidak meng-gunakan sepeda motor untuk mudik

Lebaran, karena motor tidak didesainuntuk melakukan perjalanan jarak jauh.Akan tetapi jumlah sepeda motor yangmelakukan perjalanan mudik padaLebaran 2012 justru meningkat danmencapai 2.514.634 unit. Angka ini naik6,16 persen dibandingkan 2011 yangmencapai 2.368.720 unit.

Menteri Perhubungan, EE Mangin-daan kecelakaan yang menimpa sepedamotor di Indonesia sangat tinggi. Dari to-tal kasus kecelakaan di jalan raya, seba-nyak 72 persen melibatkan pengendarasepeda motor,”Kadang kecelakaan yangterjadi juga tidak terlepas dari kelalaianyang dilakukan oleh pengendara motoritu sendiri,” tukasnya.

Menurut Mangindaan, banyak pen-gendara yang tidak menaati peraturan, tidakmenggunakan helm, penumpang lebih daridua orang dan cenderung memacukendaraanya dengan sangat kencang. Olehkarena itu, meminta polisi lebih tegas kepadapengemudi sepeda mtor yang melanggaraturan,”Ketegasan dari polisi, penting agarmasyarakat tidak mencoba melanggar,”tambahnya. (wir/net/des)

F:NET

Dana Pensiun diIndonesia KonservatifJAKARTA(ME)— Dana pen-siun merupakan salah satu se-ktor manajemen risiko yang pal-ing cepat berkembang diIndonesia, dengan tingkat pert-umbuhan rata-rata sebesar 15persen per tahun dalam satu das-awarsa terakhir. Aset yang dike-lola pun tumbuh dua kali lipatdalam lima tahun terakhir, mel-ebihi tingkat pertumbuhan PDBIndonesia.

Menurut Asosiasi DanaPensiun Indonesia (ADPI), total

aset dana pensiun di Indonesiasaat ini hampir mencapai Rp150triliun. Sektor dana pensiunyang paling cepat berkembangadalah Dana Pensiun LembagaKeuangan (DPLK) yang tumbuhsebesar 20 persen per tahun.

Secara umum, alokasi inve-stasi dana pensiun di Indonesiabersifat konservatif diba-ndingkan dengan kelolaan dananegara lain di dunia, negara-negara ASEAN serta negara-negara Asia lainnya. Alokasiinvestasi dana pensiun Indone-sia cenderung memiliki pers-entase yang lebih tinggi dalamproduk deposito berjangka daninstrumen pendapatan tetap.

Data menunjukkan bahwalebih dari 50 persen dana pensiundi Indonesia saat ini diinvestasikandalam instrumen pendapatantetap. Selebihnya, 20 persen padasaham, 18 persen pada instrumenpasar uang dan deposito, dansisanya tersebar di berbagai instru-men lain, seperti reksadana, asetseperti tanah dan bangunan sertainvestasi langsung.

“Potensi pertumbuhan danapensiun Indonesia sangat tinggidan Citi bekerja sama dengansejumlah perusahaan dana pen-siun untuk membantu merekadalam mengelola portofolioinvestasi dengan lebih baik lagi,”kata Riko Tasmaya, Citi Trans-actions Services Head Indonesia,Senin (15/10) di Jakarta.

Regional Head Pension FundServices, Citi Asia PacificVanessa Wang dalam Citi Indo-nesia Pension Fund Seminar2012 yang mengangkat temaTrends and Best Practices ofAsian Pension Funds menje-laskan, penerapan manajemenrisiko yang bijak harus mem-perhatikan diversifikasi asetinvestasi, perlindungan terha-dap penurunan pasar, sertatransparansi dalam proses inv-estasi dan peningkatan analisakinerja investasi.(net/des)

Perkuat Layanan, KAI Tambah 10 KRL

JAKARTA(ME)— PT KAI Com-muter Jabodetabek (KCJ) kembalimendatangkan 10 unit KRL Seri6000. Armada tersebut akan meni-ngkatkan layanan KRL di Jabo-detabek. Manajer Komunikasi Peru-sahaan PT KAI Commuter Ja-bodetabek Eva Chairunisa men-jelaskan, kereta tersebut telah tiba pa-da Minggu kemarin. Saat ini 10 unitKRL yang telah diturunkan dandirangkai di Stasiun pasoso -Pelabuhan Tanjung Priok sudahdipindahkan ke Stasiun TanjungPriok, untuk penempatan sementara.

“Selanjutnya 10 Unit KRLtersebut akan dipindahkan ke Balai

Yasa Manggarai,” kata Eva di Jakarta,Senin (15/10).

Menurut Eva, kedatangan KRL inimerupakan program penambahan ar-mada di tahun 2012 dengan target 90unit KRL. Sebelumnya 30 unit KRLtelah tiba pada bulan April dan Mei2012 dan 20 Unit pada bulan Septem-ber 2012. Dengan penambahan 10 UnitKRL tersebut maka total armada yangtelah dibeli sejak tahun 2008 sebanyak278 Unit KRL.

Pengadaan armada akan terus di-lakukan untuk memperbaiki layananKRL kepada masyarakat khususnyadibidang penyediaan sarana. Programpengadaan armada akan dilakukan

setiap tahun hingga akhir tahun2019. Sehingga program pemerintahuntuk mengangkut penumpang se-banyak 1,2 juta penumpang per haridapat terwujud di akhir tahun 2019dengan dukungan armada sebanyak1.440 armada.

Realisasi program 1,2 juta pen-umpang akan diikuti dengan pening-katan kapasitas prasarana seperti sta-bling (tempat parkir KRL), pen-ambahan gardu listrik termasukpenambahan daya listrik, perbaikanpersinyalan, peninggian dan per-panjangan peron serta penambahankapasitas perawatan sarana (Dipoperawatan sarana).(net/des)

F:NET

Page 4: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

Meranti Ekspres RANTAU RIAU 4 SELASA, 16 OKTOBER 2012

TATA LETAK: GUNTUR REDATUR: KAHARUDDIN

Pemko Wajibkan PegawaiNaik Trans Metro

Jalan LintasBuatan Macet SIAK(ME)- Kemacetan panjang sekitar11 jam terjadi di jalan lintas menujuSimpang Lago dari arah Lubuk Dalam,Siak, Ahad (14/10).

Kemacetan disebabkan ada perbaikanjalan dan juga pemotongan bukit di lokasitersebut. Imbas pekerjaan yang sedangdilakukan ini, berdampak pada cuacahujan hingga akhirnya kendaraan yangmelintas terjadi antrean.

Menurut Kabid saranan prasana jalandan jembatan Ardi, kemacetan itu sudahdilakukan antisipasi oleh rekanan RAPPdengan mengerahkan alat berat di lokasi.Alat tersebut untuk membantu danmembuat medan jalan akibat kenagenangan hujan.

“Kondisi ini sudah lama, dan sudahdiantisipasi. Memang dampaknya padahari hujan,” sebut Ardi, Ahad (14/10) diSiak.

Menurut dia, pencegahan ini sudahdiantisipasi dengan menyebarkanmaterial base di lokasi perbaikan jalan.Namun karena hujan, jadi merembes.

Saat ini petugas sedang bekerjamemperbaiki genangan air yang terkenahujan, agar bisa dilalui kendaraan.”Timsudah turun ke lapangan,” kata dia.

Pengerjaan jalan itu kata dia, me-rupakan tindak lanjut MoU antaraPemkab-Pemprov dan RAPP, yangmelakukan uji kelayakan jalan tersebutuntuk dilalui dan mengurangi tingkatkecelakaan. “Target akhir daripengerjaan jalan itu adalah diaspalnantinya,”jelas dia. (aal/rpg)

Pasar BanglasBelum Berfungsi

SUDAH berjalan hampir 4 tahunnamun belum ada tanda-tanda adaaperbaikan apalagi difungsikan.

Salah seorang warga Banglas Ke-lurahaan Selatpanjang Timur, Ahmadkepada Meranti Ekpres beberapa harilalu pernah mengatakan, bangunanpasar pagi yang dibuat dulunya olehpemerintah Kabupaten KepulauanMeranti (sebelum Meranti dime-karkan.red) hingga siap dibangunsampai hari ini tidak pernah dima-nfaatkan oleh para pedagang untukberjualan.

“Dari hasil pantauan kami, parapedagang sayur dan ikan mereka lebihmemilih tetap berjualan ditempat lamadipinggir jalan banaglas dari padamenempati tempat yang dibangun olehpihak pemerintah. Karena menurutmereka lokasi yang paling cocok untukbangunan pasar tersebut bukan dolokasipasar yang dibangun tersebut, akantetapi tidak jauh dari lokasi pasartradisional masyarakat di pingir jalanbanglas.” ujar Ahmad.

Menurut Ahmad, sebenarnya difungsiatau tidaknya bangunan pasar tersebuttergantung kepada kemauan parapedagang yang akan berjualan, di-samping adanya ketegasan dari pihakintansi terkait.

Sementara itu, salah seorang anggotaDPRD Kabupaten Kepulauan Meranti,dari Komisi II Suci Winarsih kepadaMeranti Ekpres mengungkapkan,pihaknya menyarankan kepada pe-merintah daerah agar segera me-nyelesaikan penyerahaan aset daerah,dengan demikian termasuk bangunanpasar yang dibangun oleh PemerintahKabupaten Bengkalis jika sudah adahitam putihnya tinggal lagi bagaimanapihak pemerintah Kabupaten KepulauanMeranti menyikapinya.(ari)

Sambungan dari ...............................hal 1

Mengusung Dendam Kantor Camat Dikepung

Tujuh GuruKeracunanInilah Berbagai Modus Korupsi PNS

Polri-KPK GelarPerkara

Kasus Simulator

Makin Mesra

Jasmarni sendiri mengaku barusampai di Duri, Senin pagi kemarindari Pariaman. Begitu Rio me-nelpon sedang dirawat di rumahsakit, Jaswarni, Ahad sore, langsungberangkat ke Duri naik mobil ca-rteran.

“ Saya takut dia tak ada yangmengurusi. Di Duri dia tinggalsendiri tak ada famili. Dari kecil Rioanaknya mandiri. Ini badannyadingin sekali,” sebut Jasmarniseraya berharap anaknya lekassembuh.

Sementara itu, Direktur RSThursina dr Resfaldi Putra me-nyebut Rio terkena penyakitGastro Enteritis dan DehidrasiRingan. “ Kita belum bisa bilangpasien ini keracunan makanan.Sebab untuk mengetahuinya ha-rus dilakukan pemeriksaan ter-hadap sampel makanan yangdimakan tersebut. Namun de-mikian, penyakit seperti ini um-umnya ditimbulkan dari kebia-saan makan,” paparnya.

Di tempat terpisah Ketua PembinaYayasan Pendidikan Islam TerpaduMutiara tidak menampik ada 7 oranggurunya yang mengajar di SD Mu-tiara tak masuk, Senin kemarin,karena kurang sehat. “ Mereka minta

izin tak bisa masuk mengajar. Satuorang yaitu Pak Rio sedang di rawatdi rumah sakit. Kondisi kesehatanguru-guru tersebut kurang memung-kinkan ke sekolah, karena bermasalahdengan pencernaannya,” ujarnya.

Ketika ditanya, apakah ada hu-bungan ketujuh guru tersebut de-ngan santap siang, Sabtu siang lalu,Abdul Gaffar menjelaskan bahwaada beberapa kemungkinan yangmenyebabkan ketujuh guru ter-sebut mengalami mual, mules danmencret, seperti makan sambelyang terlalu pedas pakai sayurkangkung, pada waktu makan itukondisi kesehatan sedang me-nurun (tidak fit), atau punya ri-wayat penyakit tipus dan maag. “Tak mungkin keracunan makanan.Yang makan pada siang itu saja 80orang. Sedangkan yang mencret 7orang. Yang 6 orang rawat jalan, 1lagi Pak Rio di rawat di rumahsakit. Biaya berobat Pak Rio nantikita yang tanggung,” tukasnya.

Pada Sabtu (13/10) lalu di SDMutiara dilaksanakan Assismentdan Psikotest yang diikuti 80 guruSD Mutiara. Tujuannya untukmengetahui sejauhmana komp-etensi para guru tersebut. Ketikawaktu makan siang, puluhan cik guitu menyantap nasi yang disediakankantin sekolah.(usa)

Salah seorang warga Desa LuKeca-matan Merbau, Pairan, dalmak-sinya menyebutkan bahwa pihakn-ya atas nama masyarakatPulauPadang meminta kepada Merbau(Asroruddin, red) agar segeramenemui mereka untuk memp-ertanggung-jawabkan pernyataa-nnya di Media Riau Live pada 7Oktober 2012 kemarin itu.

Ia mengatakan, dalam perj-uangan masyarakat selama ini,bukan hanya organisasi STR yangmenolak keberadaan PT RAPP diPulau Padang, namun organisasiyang bergabung bersama masy-arakat juga ada organisasi WLHI,FKM-PPP, Laskar Perempuan, danorganisasi masyarakat lainnya. Itusemua membuktikan bahwa pe-rjuangan murni dari masyarakatPulau Padang itu sendiri yang jugahadir dalam orasi pada hari ini(kemarin, red),” ucap Pairan.

Kemudian hal senada juga di-sampaikan Ridwan, pada saat orasisingkatnya ia menyebutkan jikaCamat Merbau tidak bersedia me-nemui massa, maka mereka akanmenduduki halaman kantor Camat.

“Kami minta Camat untuk me-nyampaikan permohonan maafnyakepada masyarakat melalui mediamasa. Jika tidak, maka tetap me-nunggu di depan kantor camat ini,”kata Ridwan selaku Ketua STRKepulauan Meranti.

Masyarakat Pulau Padang, sebutRidwan lagi, sudah hampir 3 tahunberjuang secara baik-baik menolakoperasional RAPP di wilayah ini.Tapi kenapa Camat Merbau se-

pertinya terkesan mengadu-do-mbakan mereka dengan menge-luarkan stetmen tentang Pulau Pa-dang yang tidak sesuai dengan ke-nyataan dilapangan.

“Kami hari ini tidak mau menerimaperwakilan Camat baik itu SekcamMerbau maupun Staf lainnya. Yangkami inginkan Camat Merbau sendiriyang harus langsung menemui kamimasyarakat Pulau Padang. Dan, jikaCamat tidak sanggup memimpin Ke-camatan Merbau ini agar dapat segerahengkang saja. Jangan jadi pecundangdan memperkeruh keadaan di PulauPadang ini,” tegas Ridwan.

Terkait hal ini, Camat MerbauDrs Asrorudin MSi, yang dikon-firmasi menjelaskan bahwa dirinyatidak pernah membuat pernyataanseperti yang dimaksud oleh ma-syarakat di media masa tersebut.

“Saya heran. padahal saya tidakada menyampaikan stetmen ataupernyataan tentang itu kepada me-dia yang disebutkan masyarakat,”jawab Asroruddin saat berbincang-bincang dengan sejumlah wartawandisela perjalanan dinasnya ke KotaSelatpanjang untuk memenuhi un-dangan Pemkab.

Aksi yang dilakukan ratusanmassa itu mendapat pengamananketat dari Jajaran Polres Bengkalis.Dimana, puluhan personil ke-polisian yang tergabung dari PolsekMerbau, Polsek Tebingtinggi, danjajaran Polsek Tebingtinggi Barat,langsung dipimpin oleh masing-masing Kapolsek-nya. Sementaraitu, terlihat juga puluhan anggotaSatuan Polisi Pamong Praja (SatpolPP) Kecamatan Merbau turut da-lam pengamanan tersebut. (gen)

Sambungan dari ................hal 1

Sambungan dari ................hal 1

bareng karena vespanya ada radio,” kataGisel saat ditemui di Studio RCTI KebonJeruk Jakarta Barat, Senin (15/10).

Gisel mengungkapkan, intensitaspertemuannya dengan Gading tidakterlalu banyak. Namun komunikasi masih

tetap lancar karena keduanya tetap bisachatting. “Selama masih ada di Jakartasebisa mungkin ketemu,” ungkapnya.

Gisel yang awalnya hanya seorangpenyanyi kini juga cukup sibuk sebagaipresenter. Sebaliknya, Gading yangseorang presenter kini juga sudah mulaibernyanyi. (abu/jpnn)

Sambungan dari ................hal 1

mereka. Namun yang menjadi kendala yang tidak boleh dianggalsepele, yakni ‘matador’ menjadi tuanrumah. Al hasikan ‘tandukannya’tentu lebih tajam.

Yang perlu dicatat, ‘La Furia Roja’baru saja memukul Belarus (4-0).Tidak mengherankan, jika merekaoptimis untuk mengalahkan Pe-rancis. Sementara ‘Les Bleus’ dalamuji kekalahan partai di Jepang denganskor 0-1, bisa mengambil pelajarandari kekalahan tersebut.

“Kita tidak harus mencari hasilimbang. Namun, jika pertandinganberakhir imbang seharusnya, makasaya senang. Kita tidak bisa bermainbertahan di sana, kita tidak bolehkebobolan. Kami harus bermaindengan kekuatan 100 persen di sana,dan mudah-mudahan mereka tidak.Saya pikir hal terburuk adalah, ketikakita memilih untuk tinggal di sektortengah,” kata Didier Deschamps,pelatih Prancis.

Pelatih timnas Prancis, Didier Des-champs, secara terang-terangan me-ngakui bahwa Spanyol adalah timterbaik di dunia. Tapi, dia meminta parapemainnya untuk tetap percaya diri.

Prancis akan menantang Spanyoldi Vicente Calderon, Rabu (17/10/2012)dinihari WIB, dalam lanjutan KualifikasiPiala Dunia 2014 zona Eropa. Di kla-semen sementara Grup I, kedua timsama-sama mengantongi enam angkadari dua pertandingan awal.

“Spanyol adalah tim terbaik du-nia,” ucap Deschamps seperti dikutipFootball Espana.

“Tapi, para pemain kami punyakeyakinan. Kami punya kesempatan untukmengambil sesuatu dari pertandingan.Jadi, kami harus bermain di level ke-mampuan terbaik kami,” lanjutnya.

“Kami harus efektif di depan

gawang, karena kami punya banyakpeluang melawan Jepang (saat kalah0-1 di laga persahabatan) Jumat lalu,”ujar Deschamps.

Dengan materi pemain yang di-miliki Spanyol, Deschamps mempre-diksi timnya akan mengalami ke-sulitan pada laga besok. Tapi, diameminta Les Bleus tetap tampildengan penuh percaya diri.

“Tak diragukan lagi kami akanmenghadapi kesulitan melawan Sp-anyol. Kami tak boleh menyangkal faktabahwa mereka punya individu yang lebihbaik dan kualitas kolektif yang lebih baikdaripada kami,” tuturnya.

“Tapi, kami harus yakin dengankemampuan kami sendiri dan yakinkami bisa menang,” kata kaptenPrancis di Piala Dunia 1998 dan PialaEropa 2000 ini.

Perancis tampaknya sudah me-mpersiapkan sejumlah strategi untukmengalahkan Spanyol dalam lan-jutan laga penyisihan Grup I Pra-PialaDunia Brasil 2014.

Hal tersebut diungkapkan salahsatu bek Perancis, Laurent Koscielny.Pemain asal Arsenal ini mengakusudah memberikan masukan kepadaPelatih Didier Deschamps tentangstrategi tersebut.

Menurut Koscielny, strategi ter-sebut pernah diterapkan Arsenalketika melawan Barcelona. Menurutpria berusia 27 tahun ini, taktik itudinilainya manjur membendungserangan “La Furia Roja”.

“Ada dua solusi, bermain di barisanpertahanan sendiri atau melakukanpressing ketat kepada setiap pemainlawan. Kami akan banyak berlari.Karena itu, dibutuhkan kondisi fisikterbaik,” ujar Koscielny.

Perancis saat ini berada di per-ingkat kedua klasemen sementaradengan enam poin atau kalah ag-resivitas gol dari Spanyol. Ironisnya,

persiapan tim “Ayam Jantan” ter-ganggu menyusul kekalahan 0-1 dariJepang dalam pertandingan per-sahabatan, Jumat (12/10/2012).

Enam kali kalah di pertandinganresmi terakhir, akhirnya Spanyolmembalikkan sejarah setelah menangatas Prancis 2-0 di perempatfinalPiala Eropa 2012. Tentu, ini me-nyakitkan bagi ayam jantan.

Memang Sampai sejauh ini penam-pilan Spanyol memang begitu konsisten.Mereka bahkan belum terkalahkan. Tetapibagi Iniesta hasil tersebut bukan jaminankalau Spanyol akan dengan mudah loloske Piala Dunia 2014.

Spanyol akan bertemu denganPrancis pada lanjutan kualifikasiGrup I Piala Dunia 2014. Iniestamenejlaskan kalau pertandingan iniakan sulit bagi Spanyol. Lawan yangmereka hadapi bukan lawan se-mbarangan. Prancis adalah timtangguh dan berpotensi besar me-rusak catatan manis Spanyol.

“Kami akan bertemu Prancis danini menjadi sebuah tantangan bagikami. Kami harus tampil maksimalagar bisa mengalahkan mereka,”ungkap punggawa Barcelona tersebut.

Lalu soal kesempatan Spanyoluntuk mempertahankan gelar juaradunia juga tidak akan mudah. Pasalnyamereka memiliki banyak pesaing. Sebutsaja seperti Jerman dan Belanda.

“Untuk menjadi juara dunia sa-ngat tidak mudah. Kami butuh kerjaluar biasa untuk bisa mendapatkan itu.Soal apakah kami bisa memperta-hankannya atau tidak, itu kembalikepada kami. Jika kami bermaindengan fokus saya pikir kami bisamempertahankannya. Tetapi untuksekarang kami ingin fokus pada setiappertandingan kami,” papar Iniesta ter-masuk menghempaskan Perancis yangmembawa dendam membara saat me-lawat ke kandang mereka. (net/gen)

ada juga modus seperti itu. Pem-buatan tiket dan dokumen palsu,’’cetusnya.

Sebenarnya , kata dia, sistempelaporan perjalanan dinas sudahbagus. Tapi bisa diakali PNS kare-na ada kecenderungan manipulasidata. Sejumlah kasus korupsi viaSPPD dan program fiktif ini seper-ti dialami mantan Kepala BiroUmum Setda Provinsi Jambi, UsupSupriatna. Ia kini didakwa karenaterlibat kasus korupsi kegiatan ra-pat-rapat koordinas dan konsulta-si keluar daerah setda provinsi jam-bi TA 2010 sebesar Rp 3,4 M.

Dia dijerat lantaran ada sejum-lah kegiatan yang pelaksanaannyatidak sesuai ketentuan seperti do-kumen pertanggungjawaban tidakdilengkapai tiket pesawat sebany-ak 58 kegiatan sebesar Rp 214 juta.Hasil konfirmasi tiket pesawat yangdipertanggungjawabakan tidak be-nar sebanyak 202 kegiatan sebesarRp 719 juta, perjalanan dinas luardaerah dilaksanakan oleh pihakyang tidak berhak 12 kegiatan sebe-sar Rp 35 juta dan realisasi per-jalanan dinas kurang dari yangdipertanggungjawabkan sebanyak29 kegiatan sebesar Rp 37 juta.

Suratno mengatakan, dari pen-galamannya, setidaknya ada tigacara penyelewangan yang dilaku-kan PNS. Pertama para PNS terse-but benar-benar tidak melakukanperjalanan dinas (fiktif).

‘’ Uangnya dikumpulkan sebagaidana taktis, untuk keperluan yangtidak ada anggarannya,’’ katanya.

Kedua, para PNS itu pergi dinas,tetapi memakai maskapai pener-bangan yang tiketnya lebih murah.‘’ Misalnya dalam Surat Perjalanan(SPJ) dilampirkan tiket dan board-ing pass Garuda, tapi sebenarnyadia pergi pakai penerbangan lainyang lebih murah. Selisih uangnyamereka pakai,’’ jelasnya.

Sementara kategori ketiga, ok-num PNS melaksakan perjalanandinas, tapi harinya lebih pendekdari yang tercantum dalam SPJ.Maskapai penerbangan yang dipa-kai pun juga yang lebih murahdibandingkan tiket dan boardingpass yang dilaporkan.

‘’ Modus lainnya biasanya pada

perjalanan dinas rombongan, mis-alnya dalam surat tugas disebutkanyang pergi 4 orang, tetapi praktikn-ya yang benar-benar jalan hanyasatu orang,’’ jelasnya.

Lalu, kata dia, PNS kerapkaliberkolaborasi dengan anggotaDPRD untuk menggolkan sebuahproyek. Padahal proyek itu belumtentu bermanfaat. Sengaja proyekitu dibuat dan fee keuntungan dariproyek itu dibagi-bagi. Yang lebihparah lagi, kata dia, modus yangpaling sering dipakai oleh PNS ad-alah dengan menggeser sisa Danabantuan seperti Dana Alokasi Khu-sus (DAK) ke rekening pribadi ataurekening dinas mereka. Padahal,dana yang tersisa seharusnya di-kembalikan kepada negara.

‘’ Selain melalui DAK, merekajuga menggunakan modus proyekbangun satu gedung, dananya se-belum ke pihak pemborong, diges-er dulu ke rekening pribadi. Selisih-nya diambil sedikit, atau dana-danaditindih karena pemimpin proyek,komisarisnya adalah oknum peja-bat pemda setempat,’’ jelasnya.

Kemudian, celah korupsi yangbiasa dilakukan PNS, khusus PNSkecil— adalah mengakali uangbensin dengan cara menukarkankupon-kupon bensin di pompabensin dengan uang, tanpa menu-karkannya dengan bensin.

Berdasar pengakuan salah seor-ang PNS di lingkup Pemprv Jambiyang minta namanya dirahasiakan,biasanya mereka sengaja datang keSPBU untuk menukarkan puluhankupon bensin. Biayanya pun bi-asanya sudah dipatok, per kuponRp 30 ribu. Jadi untuk jumlahkupon yang banyak itu tentu uangyang didapat akan sangat besarjuga.

Tapi, kebanyakan kupon-kupontersebut adalah bukan miliknya.Melainkan milik atasannya danuangnya akan dibagi-bagikan olehatasannya sebagai uang rokok.

‘’ Jadi kupon bensin tersebut han-ya menjadi alat untuk ditukar den-gan uang, bukan untuk mengisibensin kendaraan dinas,’’ katanya.

Berdasar audit BPK tahun 2011lalu, di Setda Provinsi Jambi dite-mukan biaya BBM dibayarkanTidak Sesuai Ketentuan sebesar Rp23.422.500. Hasil pemeriksaan ter-

hadap SPJ dan konfirmasi tertulisdengan Bendahara PengeluaranDinas Pendapatan menunjukkan,terdapat Belanja Perawatan Ken-daraan Bermotor yang direalisasi-kan untuk pemberian Belanja Ba-han Bakar Minyak/Gas dan Pelu-mas kepada 14 pemakai kendaraandinas roda empat di Dinas Penda-patan tidak mematuhi ketentuandalam Surat Keputusan (SK) Gu-bernur Jambi Nomor 86/Kep.Gub/UMUM/2010 tentang PenunjukanPemakai Kendaraan Bermotor Di-nas Operasional Roda 4 (Empat)Milik Pemerintah Provinsi Jambi.

Kemudian, di Pemerintah KotaJambi, Terdapat Kelebihan Pem-bayaran Perjalanan Dinas SenilaiRp 4.212.500. Hasil pemeriksaansecara uji petik atas dokumen per-tanggungjawaban dan dokumenpendukung lainnya pada Sekretar-iat Daerah serta konfirmasi denganpihak-pihak terkait, menunjukkanbahwa terdapat kelebihan pem-bayaran biaya perjalanan dinas se-nilai Rp 4.212.500.

Hasil pemeriksaan menunjuk-kan bahwa terdapat kegiatan per-jalanan dinas ke luar daerah padaSekretariat Daerah yang biaya ako-modasi dan penginapannya telahditanggung oleh penyelenggara,namun pegawai/pejabat yang me-laksanakan perjalanan dinas terse-but tetap memperoleh pembayaranUang Makan dan Penginapan se-cara keseluruhan. Dengan demiki-an telah terjadi kelebihan pembaya-ran komponen Uang Makan danPenginapan senilai Rp 4.212.500.

Wakil Gubernur Jambi Fachro-ri Umar mengaku perihatin dengankondisi mental PNS saat ini. Iamengakui mental korup sepertimemanipulasi SPPD memang ma-sih terus berlangsung.

‘’ Sifat buruk seperti ini sudahharus dihilangkan. Jangan lagi adaperjalanan dinas yang di fiktifkan,’’katanya saat acara ranham di Ho-tel Shangratu, Kota Jambi, bebera-pa saat lalu.

Ia berharap, sejumlah kasus ko-rupsi yang menjerat pejabat danmantan pejabat dijadikan contohdan bahan renungan. Agar tidakmelakukan perbuatan yang sama.’’Hiduplah dalam keberkahan,’’singkatnya.(mui/jpnn)

GELAR perkara kasus pada proyek senilaiRp 196,8 miliar itu dilakukan menyusulperintah dari Presiden Susilo BambangYudhoyono. Presiden meminta MabesPolri melimpahkan kasus dugaan korupsiuntuk ditangani KPK. Oleh karena itu,Bareskrim melimpahkan berkas perkaratiga tersangka kasus simulator pada KPK,yaitu berkas milik mantan Wakil KepalaKorlantas Polri, Brigadir Jenderal DidikPurnomo, Sukotjo S. Bambang, DirekturUtama PT Inovasi Teknologi Indonesia(ITI) dan Budi Susanto, Direktur UtamaPT Citra Mandiri Metalindo Abadi(CMMA).(flo/jpnn)

Sambungan dari ...............................hal 1

Sambungan dari ................hal 1

Sambungan dari ................hal 1

Laporan: RPG,Pekanbaru

Melihat jumlah kendaraanyang semakin meningkatdan untuk efisiensi, WaliKota Pekanbaru mewaca-nakan untuk mewajibkan se-luruh PNS di lingkunganPemko Pekanbaru memakaibus Trans Metro Pekanbaru

(TMP) untuk ke kantor.Hal ini dinilai akan mampu

mengurangi dampak jumlah ke-ndaraan dan mendukung progr-am angkutan massal tersebut.

“Kita sendiri lihat saat inijalan di Pekanbaru supersibuk dengan ribuan kend-araan yang melalui jalan.PNS Pemko saja seluruhnyasaya kira memiliki kend-

araan, minimal sepeda mo-tor. Jadi untuk antisipasikondisi ini semakin parah,saya berencana untuk meng-instruksikan PNS menggu-nakan TMP ke kantor atauaktivitas lainnya,” terang Wa-li Kota Pekanbaru H FirdausST MT , akhir pekan lalu diKantor Wali Kota Pekanbaru.

Dijelaskannya, meski inst-

ruksi tersebut belum dikeluar-kan, diharapkan PNS sudahmulai memaksimalkan TMPyang ada. Menurutnya, TMPyang memang merupakan cik-al bakal angkutan massal me-miliki fasilitas yang sangat me-madai.

Selain itu, berkendara de-ngan angkutan massal ini lebihaman dan nyaman selama pe-

rjalanan. Namun kebijakan te-rsebut baru akan dilaksankan ji-ka tahun akan datang seluruhkoridor TMP sudah beroperasidan dilengkapi dengan busyang memenuhi pelayananangkutan masyarakat.

“Ini akan diberlakuansetelah semua koridor bero-perasi. Karena dengan iniPNS bisa memiliki seluruh

akses untuk pelayanan inibaik di Tampan, Rumbai,Bukitraya, Tenayanraya,dan lainnya. Dengan hal ini,kita sudah sama-sama me-ngatasi masalah kemcetanserta emisi gas buang yangkerap terjadi di Pekanbaru.Jika tidak dimulai dari kitasiapa lagi yang akan memu-lai,” ujarnya. (eko/rpg)

Page 5: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

Meranti Ekspres RANTAU PESISIR 5 Dumai Bengkalis Rohil Siak Mandau

TATA LETAK:RUDIREDATUR: KAHARUDDIN

Untuk Pemasangan Iklan Hubungi ( 0765 ) 439824

LINTAS PESISIR

Lowongan KerjaGaruda Mas SportMenyediakanbermacam-macam :- raket- batminton- tenis- sepatu dan lain-lain.

Alamat :Jalan A Yani 136 Selat Panjang

Telp (0763) 31557

Lowongan Kerja

PEMBERITAHUAN

Diberitahukan kepada Bpk. Drs Lukman(57 thn)pekerjaan PNS alamat Jln YosaSudarso RT.03 RW.02Kelurahan Teluk

Belitung, Kecamatan Merbau,KabupatenKepulauan Meranti untuk mengambil

KTP yang tertinggal danmengembalikan KTP yang terbawa.

Atau menghubungi : Edi Azmi Rozali SH (0812 752 1583)

Dumai.

SELASA, 16 OKTOBER 2012

Lima Warga Terjangkit Rabies Pasca Digigit Anjing Gila

Kadin JalinKerjasamaMalaysiaBENGKALIS (ME) — Dalam rangkamelakukan penguatan perekonomiandibidang investasi, perdagangan,pariwisata dan pendidikan, KamarDagang dan Industri (Kadin) Ka-bupaten Bengkalis akan menjalin kerjasama dengan Dewan PerniagaanMelayu Malaysia Negeri Malaka, yangnanti akan dituangkan dalam bentukmemorandum of understanding(MoU).

Ketua Kadin Kabupaten Bengkalis,Masuri SH, ketika dikonfirmasi Senin((15/10) membenarkan hal tersebut.Hal ini dilakukan dalam upaya men-dorong pertumbuhan ekonomi daerahantara Bengkalis Riau Indonesia danMalaka, Malaysia, melalui peningkatankomunikasi, mengintensifkan hu-bungan serta kerjasama dalam berbagaisektor ekonomi dan sumber dayamanusia sesuai dengan potensi daerahmasing-masing.

“Kadin dalam upaya mendorongpertumbuhan ekonomi daerah terusberupaya melakukan berbagia tero-bosan, salah satu membuat Moudengan dengan Dewa PerniagaanMelayu Malaysia yang kita rencanakanpada Rabu (17/10) di Malaysia,” kataMasuri.

Dijelaskannya lagi, kerja samatersebut juga menjalin interaksiekonomi yang lebih intens dan salingbertukar informasi bisnis, peluanginvestasi, perdagangan, pariwisata,Sumber Daya Manusia serta infor-masi ekonomi lainnya secara luas.

Selain itu juga melakukan ke-giatan penguatan ekonomi daerahsecara bersama-sama yang be-rorientasi pada pencitraan daerahdan promosi potensi daerah masing-masing baik melalui pamerandagang, temu bisnis, kunjunganindustri.

“Kemitraan dalam meningkatkankemampuan entreprenurial danprofesional usaha secara bersamadalam bentuk, pelatihan, studibanding, permodalan, informasipasar, peluang usaha,” jelasyalagi.(win)

H

Laporan TAUFIK,Bengkalis

LIMA orang warga Desa Teluk Pam-bang Kecamatan Bantan harus men-dapatkan perawatan intensif setelahdipastikan terjangkit rabies pasca di-gigit seekor anjing milik salah seorangwarga di desa tersebut. Bahkan salahseorang diantaranya, Raimah (85),terpaksa dilarikan ke RSUD Bengka-lis untuk mendapatkan perawatanlebih maksimal.

Kadis Pertanian Peternakan Kabu-paten Bengkalis, H Amir Faisal MSi,ditemui Senin (15/10), mengatakankasus tergigitnya warga Desa TelukPambang tersebut terjadi pada Sela-sa (9/10) lalu. Anjing yang diketahuimilik salah seorang warga desa sukuasli tersebut tiba-tiba mengamuk danmenggigit kelima warga.

“Kasusnya terjadi pada hari Sela-

sa lalu (9/10). Setelah itu wargamelaporkan kepada pegawai kita diUPTD Kecamatan Bantan, dan Ju-mat lalu kita sudah melakukaneliminasi hewan pembawa rabies didesa tersebut,” ujar Amir Faisal.

Mantan Camat Rupat ini me-nambahkan, kelima warga Pam-bang yang digigit anjing tersebutadalah, Leni (11) digigit bagian kaki,Mainah (45) digigit di lengan kan-an, Rukiyah (42) Nur Akbar (1,11)dan Raimah (85).

“Ibu Raimah terpaksa dirujuk keRSUD Bengkalis untuk menda-patkan perawatan lebih lanjut, se-dangkan empat warga lainnya cuk-up ditangani di puskesmas setem-pat,” cerita Amir.

Dijelaskan Amir lagi, di saatsekarang ini sedang musim anjingkawin dan beranak. Di musim terse-but, anjing akan lebih suka meny-

erang dan menggigit orang dari hari-hari biasa.

“Masyarakat kita ingatkan waspa-da, kalau memang melihat anjing ber-keliaran dan mengkawatirkan sampai-kan ke UPTD setempat untuk segeradilakukan eliminasi,” terang Amir.

Selain itu kata Amir, pemilik atauwarga masyarakat yang memliharaanjing, agar menjaganya dan mera-watnya dengan baik. Kalau rumahpemiliknya tidak berpagar, anjingn-ya harus diikat, jangan dibiarkan le-pas dan berkeliaran lalu menggigitorang,”pintanya.

Masih kata Amir, dirinya baru sajaberkeliling ke sejumlah Kecamatan

untuk menyosialisasikan sejumlahperogram Pertanian dan Peterna-kan, termasuk bahaya rebies, penan-ganan dan meminta agar warga me-ngikat anjing bagi yang memeliharaanjing.

Menurutnya, untuk menyembu-hkan luka saat gigitan tidak sukar.Namun, yang harus diwaspadai ad-alah bertumbuh dan kembangnyavirus rabies dalam tubuh manusiameski luka gigitan tampak sembuh.

“Bisa saja jarak berkembangnyavirus perlu waktu beberapa bulan.Tapi kalau sudah terinfeksi virus ra-bies, korban akan meninggal. Lamacepatnya sangat bergantung dari

daya tahan tubuh,” katanya.Karena itu, kata Amir, yang

paling utama harus dilakukanpasca digigit anjing adalah segeradicuci di air mengalir dengan de-terjen. Setelah dibawa ke rumahsakit biasanya seseorang langsungdisuntik dengan vaksin anti ra-bies.

Sedangkan secara tehknis pem-berian suntikan dilakukan padasaat pertama kali seseorang digig-it anjing sebanyak dua kali lalu di-ikuti tujuh hari kemudian seban-yak satu kali suntikan serta 21hari pasca gigitan sebanyak satukali.(ery)

Kalangan Tua Dominasi Kasus PerceraianDUMAI (ME) — Angka kasusgugat cerai di Kota Dumai terbilangtinggi. Sampai Akhir September2012 Pengadilan Agama (PA) KotaDumai telah mencatat sebanyak 621perceraian rumah tangga yang telahdiputuskan perkaranya.

Ironisnya keretakan rumahtangga yang terjadi tersebutdidominasi oleh kalangan usia tuayang notabene belasan tahun hidupbersama dalam mengarungi bahtera

rumah tangga.“Ratusan gugatan cerai yang

masuk ke PA Dumai itu sebagianbesar didominasi penggugatwanita, dengan usia di atas 40tahun,” kata Penitera Muda PAKota Dumai, Drs Hamdi SH,menjawab Dumai Pos di ruangkerjanya, Senin (15/10).

Banyak alasan yang menyebab-kan retaknya hubungan rumahtangga pasangan suami istri.

Mulai dari perselingkuhanhingga karena alasan KDRT.Namun demikian pemutusperkara ini berpandangankebanyakan perceraian yangterjadi lebih dikarenakankeluhan ekonomi dan alasankebutuhan biologis.

“Cukup banyak faktor yangmengakibatkan terjadinyaperceraian yang sangat utamaadalah faktor ekonomi dan

Masyarakat kita ingatkan waspada, kalau me-mang melihat anjing berkeliaran dan meng-kawatirkan sampaikan ke UPTD setempat untuk

segera dilakukan eliminasi,”

H AMIR FAISAL MSi, Kadis Pertanian PeternakanKabupaten Bengkalis

Menangkan PerusahaanKetua Pokja Disorot

Proyek Disdik Diduga FiktifBENGKALIS (ME) — Ketidaksesuainspek dan spesifikasi tekhnis kini sejum-lah pejabat Dishubkominfo dan KetuaPokja IV (Supardi, red) yang juga peja-bat pada Dinas Pendidikan (Disdik)Kabupaten Bengkalis mendapatkansanksi tegas oleh Inspektorat.

Kini mencuak dikabarkan bahwaproyek Bimbingan kegiatan OlimpiadeSains pada Disdik Bengkalis Tahun Ang-garan (TA) 2011 lalu pelaksana perusa-haan PT. Melayu Perima Perkasa den-gan nilai penawaran Rp3,985 Miliardiduga fiktif.

Berdasarkan data yang diperoleh dariberbagai narasumber untuk proyek bimb-ingan kegiatan Olimpiade Sains dilaksan-akan sesuai juklak dan juklisnya yaknimeningkatkan pengetahuan atau mengge-lar pelatihan bagi para guru tingkatSekolah Menengah Pertama (SMP) se-Kabupaten Bengkalis khususnya dibidangSains atau Olimpiades Sains.

Tetapi pada pelaksanaanya pihakDisdik Bengkalis dan rekanan pelaksa-na tidak pernah dilaksanakan kegiatantersebut di Bengkalis sesuai bestekproyek tersebut.

Salah seorang rekanan kontraktoryang mengikuti proyek Bimbingankegiatan Olimpiade Sains tahun 2011lalu, Arul Darussalam menyebutkan,proyek yang telah menghabiskan uangnegara sebesar Rp3,985 miliar terse-but sejak dimulainya proses pelelan-gan sudah menyalahi Peraturan Pres-iden (Perpres) nomor 54 tahun 2010.

Hal tersebut karena pihak panitialelang dari 8 perusahaan yang ikut le-lang ketika pembukaan sampul terda-pat 4 perusahaan yang tidak memilikidokumen lengkap termasuk yang di-menangkan yakni PT Melayu PrimaPerkasa.

Selain itu proyek bimbingan kegia-tan Olimpiade Sains peserta lelangtidak diundang sewaktu pembuktiankualifikasi. Pihak panitia seharusnyamelakukan evaluasi administrasi, Tek-nis, dan harga bahkan pemenang pa-ket proyek Rp3,985miliar tersebutmerupakan perusahaan Non kecil, de-gan SIUP nomor :344/Dinas/04.01/USDAG/III/2008.

“Kita memiliki bukti-bukti bahwapelaksanaan pelatihan yang seharus-

nya pesertanya berasal dari siswa danguru khususnya dibidang Sains atauOlimpiade Sains tidak terlaksana sesuaiBQ dan Kerangka Acuan Kerja(KAK)dan tidak terlihat indikator dari Outputkeberhasilan kegiatan tersebut selamapelaksanaan,” tegas Arul Darussalamyang juga Ketua Ikatan Pelajar dan Ma-hasiswa (IPMKB) Kabupaten Bengka-lis ini saat berbincang-bincang dengansejumlah wartawan, Ahad (14/10) diBengkalis.

Bahkan ditambahkan pria yang ker-ap disapa Arul ini, kemudian terkait di-termenkannya proyek bimbingan keg-iatan Olimpiade Sains tersebut.

Bahwa selaku Pengguna Anggaran(PA) yang juga Kepala Disdik Kabupat-en Bengkalis, Hermansani dan KuasaPengguna Anggaran (KPA) Tuty Aml-izarty Laida serta PPTK Suwanto den-gan pihak perusahaan PT.Melayu Pri-ma Perkasa direktur Heri Tarmizi yangberalamat di Jalan Komplek Arimbi In-dah Blok D.23 Pekanbaru itu adanya‘permainan’ atau kongkalikong untukproses melaksanakan kegiatan yangkuat dugaan fiktif tersebut. (win)

Banjir Genangi210 RumahROHIL (ME) — Tingginya curahhujan yang mengguyur di wilayahKabupaten Rokan Hilir (Rohil)dalam dua minggu terakhir inimembuat 210 rumah warga DesaLabuhan Tangga Besar KecamatanBangko tepatnya di Daerah AliranSungai (DAS) Sungai Rokan dilandabanjir yang saat ini telah mencapailutut orang dewasa.

Ketua RW 03, Burhan, saatdikonfirmasi, Senin (15/10), menu-turkan debet air saat pagi hari telahmencapai 30 centimeter (cm).Namun ketika air pasang debit airmencapai lutut orang dewasa ataubertambah 20 cm.

“Dipagi hari ketinggian airmencapai 30 cm namun ketikapasang naik mencapai 50 cm,”ujarBurhan.

Dia mengatakan, akibat terjadinyabanjir ini, selain curah hujan yanglebat juga diakibatkan tali air yangsumbat dan harus segera dibersih-kan.

“Kondisi ini sudah sering terjadi,dan belum ada tanggapan daripemerintah. Terakhir dilakukanpenggalian semenjak 2 tahun lalu,”kata Burhan.

Saat ini air telah menggenangisebanyak tujuh RT dan ketinggianair mencapai lutut orang dewasa,akibatnya membuat banyakmasyarakat yang tidak bisamelakukan aktifitas keseharian-nya. Pedagang yang berjualanseperti warung dan bengkelterpakssa ditutup.

Salah seorang warga, Situmor-ang (65), yang sehari-hari ber-jualan didepan rumahnya sudahdua hari tak berjualan karenagenangan air sampai masukrumah. (e)

biologis, sedangkan KDRT danmunculnya pihak ketiga yangmerusak keharmonisan suami-isteri biasanya merupakanpersoalan turunan yang diakibat-kan dua persoalan utama tadi,”urainya.

Dia menyebutkan dalam setiapkasus cgugat cerai yang masuk diPA Dumai pihaknya tidak langsungmemprosesnya di meja hijau,melainkan diupayakan mediasi

mendamaikan kedua belah pihakagar dapat rukun kembali untukmempertahankan keutuhan rumahtangga mereka.

“Kasus yang diputuskan setakatini terbilang tinggi mencapai 621kasus yang telah diputuskanperkaranya, sementara itu setakat inimasih terdapat lagi belasan laporangugatan cerai yang kini tengahdiproses di PA Dumai,” ujar-nya.(men)

BENGKALIS (ME) — Dico-potnya Ketua Kelompok Ker-ja (Pokja) I Nila Kesuma yangjuga sebagai Sekretaris UnitLayanan Pengadaan (ULP)Kabupaten Bengkalis dika-renakan banyak temuan danpermasalahan sehingga men-gakibatkan proses pele-langan satu pintu yakni mela-lui Unit Layanan Pengadaan(ULP) Kabupaten Bengkalistidak berjalan dengan maksi-mal.

Dengan adanya pergan-tian Ketua Pokja I yang diket-uai oleh H Khatan meng-harapkan berdampak nilaipositif, namun justru seba-liknya tertanggal 9 Oktober2012 lalu, pihak pokja I UnitLayanan Pengadaan (ULP)Bengkalis mengumumkanpemenang lelang perusahaantidak lengkap (TL) pada di-nas Cipta Karya dan TataRuang (CKTR) KabupatenBengkalis.

Dengan nomor paket 49pekerjaan proyek Peningka-tan Sarana Prasarana Air ber-sih IKK Perkotaan Kecama-tan Bantan dengan nilai HPSRp3.854 miliar lebih pada di-nas CKTR Bengkalis tersebutdilaksanakan di KelompokKerja (Pokja) I Unit LayananPengadaan (ULP) KabupatenBengkalis yang diketuai olehH Khatan.

Salah seorang rekanankontraktor Dadang yang ikutserta dalam pelaksanaan le-lang paket proyek Peningka-tan Sarana Prasarana AirBersih IKK Kecamatan Ban-tan tersebut. Selama prosespelelangan berlangsung pe-serta lelang yang ikut adaberjumlah 7 perusahaan.

“Pihak pokja I yang diket-uai oleh H Khatan dan rekan-an perusahaan PT.Purda C-hasea Nola Prana yang sudahjelas-jelas secara terbuka din-yatakan tidak lulus adminis-trasi atau tidak lengkap (TL),justru dimenangkan Pokja IULP Bengkalis tersebut,” un-gkap Dadang Senin (15/10) diBengkalis.

Dikatakan Dadang, pojak

I ULP Bengkalis tersebut ter-lihat jelas telah bekerjasamadengan pihak perusahaaantersebut. Tambahkan Dadang,bahwa pokja I yang diketuai HKhatan itu dan sekelompokoknum tertentu adanya ‘per-mainan’ dalam memuluskanproyek Peningkatan SaranaPrasarana IKK Air Bersih ke-camatan Bantan dengan anga-ran Rp3,854 miliar lebih ter-sebut.

“Untuk memenangkan pe-rusahaan yang tidak lengkap(TL) tersebut, dikabarkanbahwa perusahaan PT.PurdaChasea Nola Prana menyetor8 persen dari nilai penawaranRp3,325 miliar dengan ban-tingan harga 13.7 persen dariHPS,” cetus Dadang.

Dadang juga mengemuka-kan bahwa dari 7 perusahaanyang ikut lelang pada proyekpeningkatan Sarana Prasara-na Air Bersih IKK PerkotaanKecamatan Bantan tersebut,hanya terdapat 1 perusahaanyang lengkap seperti memili-ki dukungan jaminan mutu,atau neraca audit, peralatansewa ada, daftar peralatan se-suai, dan lainnya.

“Namun pihak Pokja I yangdiketuai H Khatan meme-nangkan perusahaan PT. Pur-da Chasea Nola Prana dengandirektur Sofuan Taufik Ujungberalamat dijalan Lontar RayaNo.3 Tanah Abang JakartaPusat yang dimenangkan,”kata Dadang lagi seraya meng-indikasikan adanya kongka-likong.

Sementara Ketua Pokja I HKhatan menyebutkan bahwauntuk menentukan pemenanglelang yang ada di KelompokKerja (Pokja) I ULP Bengka-lis tidak dibebankan sepenu-hnya kepada dirinya.

“Untuk menentuan peme-nang lelang tersebut, bukansepenuhnya disalahkan kesaya. Akan tetapi ini karenaM. Nasir yang kini menjabatkadis Bina Marga dan Pe-ngairan(BMP) Kabupaten Be-ngkalis,” kata Dadang yangmenirukan penjelasan KetuaPokja I H Khatan.(win)

F:TAUFIK

MENYERAHKAN: Ketua Korwil IMI Bengkalis, Chairul Afrizal menyerahkan hadiah kepada para juara di klass MP 1pada Kejurnas Motorprix region Sumatera, Minggu (14/10) sore.

Page 6: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

PRO MERANTIMeranti EkspresMENUJU KAWASAN BANDAR NIAGA MAJU DAN UNGGULSELASA HALAMAN 6

HOTLINE LANGGANAN/IKLAN

(0765) 34172Sekarang

TELPONLangsung

RESPON

16 Oktober 2012

TATA LETAK: SURYAREDATUR: GENTA MUKARRAM

POTRET

Keperluan Investor Terus DibenahiLaporan: PAUZI,

Selatpanjang

PEMERINTAH KabupatenKepulauan Meran-ti saat ini terus me-lakukan pembena-han terhadap ke-butuhan dunia in-vestasi. Secara u-mum di Indonesia,dewasa ini yangmenjadi keluhankalangan investoruntuk mengemba-ngkan usahanyayakni soal Inefe-siensi Birokrasi,Korupsi dan Ke-terbatasan Infra-struktur.

“Disisi Birokrasi, berbagaikemudahan menyangkut prosespengurusan perizinan sudahmulai kita benahi secara ber-tahap sesuai kewenangan yangada di daerah. Dengan begitumenyangkut regulasi kewenan-gan di tingkat pusat dan provinsi,kita harapkan juga memberikandukungan kemudahan untukinvestor yang akan menanam-kan modalnya di daerah ini,tentunya seusai aturan peru-ndang-undangan yang berlaku,”ungkap Bupati Kepulauan Me-ranti, Drs Irwan MSi, saat ber-bincang-bincang dengan war-

tawan di ruang kerjanya belumlama ini.

Makanya, kata Irwan, se-bagaimana kewenangan yang di-miliki Pemerintah Daerah, ber-

bagai kendala yangdihadapi investor un-tuk menanamkanmodalnya di daerahini menjadi perha-tian serius untuk di-benahi.

Disisi lainnya me-nyangkut pemberan-tasan praktek Korup-si, sebut Irwan, di-rinya sudah sejak a-wal menyampaikankomitmen untuk me-nekan praktek yangdapat merugikan ba-gi pembangunan da-

erah tersebut. Atensinya melaluipembenahan sistem dan ke-bijakan pemerintah daerah,diyakini dapat mempersempitruang gerak pelaku praktekKorupsi itu di daerah ini.

“Memang setelah saya lihatdan amati masih banyak pe-luang-peluang untuk mereka-yasa atau mencari celah hukumkebijakan dan tindakan yangdapat merugikan keuangan Ne-gara. Seperti sengaja mengulur-ulur waktu untuk mendapatkankesempatan dalam pelaksanaan

Irwan

Camat Ajak Warga Dukung Pembangunan Daerah

Perusahaan Harus

Peduli LingkunganTANJUNG SAMAK (ME)- Bayangan trauma terhadapbeberapa kejadian bentrok antara pihak perusahaandengan masyarakat sekitar di beberapa daerah dikha-watirkan akan membias di wilayah kabupaten KepulauanMeranti yang baru dimekarkan ini, sehingga menjadiperhatian serius di kalangan berbagai elemen masyarakatdan pihak pemewrintah.

Ketua Lembaga Kerukunan Keluarga MasyarakatMeranti (LKKMM) H Kazir, kepada Meranti Ekpres di

KembangkanWisata Magrove

Pulau Merbau

TP PKK Sungai Tohor Dilantik

SUNGAITOHOR (ME)-CamatTebing Tinggi Timur meng-harapkan keterlibatan berbagaipihak mendukung pembangunandaerah tidak terhindarkan danperlu di perkuat agar seluruhhasil pembangunan itu dinikmati

masyarakat luas dan terserapsecara baik.

‘’ Hasil akhir diperoleh adalahtingkat kepuasan masyarakat,makin banyak puas berarti hasilpembangunan boleh dikataberhasil,’’ kata Camat Tebing

Tinggi Timur Helfandi SE MSi,saat dihubungi Meranti Ekpres,Senin (15/10) melalui selulernya.

Sejumlah indiktor, sebut dia,pada sejumlah sektor diantaranyasektor pertanian sagu. Padasektor ini menurutnya tingkat

keberhasil cukup tinggi kendatimasyarakat petani sejak mulaimenanam terpaksa menunggusampai 8 atau 10 tahun untukpanen perdananya.

Dalam bentuk produk pert-anian pangan seperti padi, jagung,

kedelai, singkong dan jenistanaman pangan lainnya. Terusdigalakkan dengan tujuan untukMengurangi ketergantunganproduk pangan dari luar daerah,hal ini penting ditempuh dansecara bertahap mendorong

petani memproduksi secara massaltanaman pangan untuk konsumsilokal.

‘’ Secara perlahan produk lokalharus menjadi tuan rumah di

SUNGAI TOHOR (ME)- Ke-tua Tim PKK Kecamatan TebingTinggi Timur Ira Novianty Hel-fandi. S.Km, melantik ketua timPKK desa Sungai Tohor danTanjung Sari, Pada acara ter-sebut,akhir pekan kemarin se-kaligus rapat koordinasi dengandewwan penyantun dihadiricamat Helfandi SE m.Si,sekcamHusni Gamal S.Pd, kades seitohor Efendi Kades Tanjung SariMulyadi.

Dalam sambutanya, Ira No-vianti mengatakan bahwa den-gan dilantiknya ketua TP PKKdesa Sungai Tohor dan Tanjung

Sari ini hendaknya segera mela-kukan konsulidasi dan pen-yusunan pengurusnya agar 10program PKK dapat berjalan

semestinya,.Sebagai ketua TP PKK Desa

yang notabenenya isteri kepaladesa dapat membantu tugas

suami, khususnya dalam pem-bangunan yang sesuai visi danmisi pkk itu sendiri. Gunakandan manfaatkan secara trans-

paran dana pkk yang tersedia diadd sesuai program , jangan adakesan program yang kita buatmembuat masyarakat menilainegative terhafdap pengurusPKK.

Tugas ini adalah tugas muliadan juga tugas sosial yang haruskita jalankan sedangkan dalamsambutan dewan penyantun pkkkecmatan dalam hal ini CamatTebing Tinggi Helpandi SE MSi,menyampaikan, bahwa kegiatandan program PKK yang dija-lankan hendaknya dapat mem

Jangan ibu sekedar arisan bulanan saja yang berjalan ditaskertas, jika ada penilaian baru kita sibuk mempersiapkankalau akhir tahun pingin refresing sementara program danpeninjauan serta pembinaan ke desa tidak pernah di-lakukan dan baru sibuk PKK desa dan kecamatan ketika

ada tamu dari kabupaten

Helpandi SE MSi, Camat Tebing Tinggi

PULAU MERBAU (ME)-Potensi wilayah untuk dija-dikan kawasan wisata di dae-rah Pulau Merbau cukup ba-nyak, namun itu belum terse-ntuh oleh program pemban-gunan untuk dikembangkan.Salah satunya adalah kawasanhutan magrove yang bisa dica-nangkan Pemkab.

Hal ini dikatakan Tim In-vestigasi dan Litbang Riau Pe-sisir dan Kepri,LSM IPSPK-3RI. Parman Alwi , kepadaMeranti Ekspres dan menye-butkan juga Salah satu wilayahyang bisa dibidik Pemkab un-tuk program ini adalah hutan

magrove di pesisir sungai danpantai beting, desa kuala mer-bau.

Menurutnya, selain men-jadikan kawasan wisata, untukmendukung program tersebutPemkab juga akan bisa mela-kukan rehabilitasi terhadapkawasan mangrove yang kon-disinya kian memprihatinkan.

Tambahnya lagi, karenaitulah, guna mendukung ter-wujudnya wisata mangrovetersebut hendaknya Pemkab

BACA TPPKK KEHAL 8

BACA KEMBANGKANKE HAL 8

F:DOK

Kondisi pelabuhan utama Desa Bandul yang saat inimulai rubuh dan memprihatinkan.

Pengunjung menikmati suasana hutanmangrove di Desa Kuala Merbaubeberapa hari lalu. Daerah ini akandijadikan lokasi wisata mangrove.

F:PAUZI

F:PAUZI

PIMPIN RAPAT: Wabup Kepulauan Meranti, H Masrul Kasmy didampingi Kepala Bappeda Mohamad Aza Faroni memimpin rapat koordinasi TKPK di salahsatu hotel, Senin (15/10) Selatpanjang.

BACA CAMAT KE HAL 8

BACA KEPERLUAN KE HAL 8

BACA PERUSAHAAN KE HAL 8

Page 7: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

Meranti Ekspres HALAMAN 7E-mail: [email protected]

xschool meranti exspres

X -SHARE SELASA 16 Oktober 2012

TATA LETAK: JOKOREDATUR: SYARIFAH DIAN EKA SARI

X -TIPS

Dalam Sujud kuDalam sujudku kusambung doaDalam baringMu ku teringat akan jasaMuDalam setiap tetes peluhMu, maknai sebuah arti perjuanganDalam setiap jengkal langkahMu maknai sebuah artipengorbananKerasnya hidup tak surutkan niatMu tuk terus berjuang, demiaku anakMu

Kini kau terbaring lemah, namun masih saja sempat tersenyumseakan tak hiraukan rasa sakitMuArti senyumMu aku tahu emakSudahlah emak, jangan kau tutupi rasa sakit itu

Air mata ini tak sanggup aku bendungKu peluk emak dan berbisikEmak harus sembuhAku anakMu kan terus berjuang tuk kesembuhanMuWalaupun ku tahu jasaMu tak kan pernah terbalaskan

BelajarKomputerAda beberapa tips agar kawan-kawandapat dengan mudah belajar komputer.

1. Harus mengetahui Bahasa Inggris.Setidaknya kita bisa sedikit-sedikit tahu Bahasa

Inggris. karena perlu kita ketahui bahwasannyakomputer dirancang dan di operasikan denganmenggunakan Bahasa Inggris.

2. Kemauan.Kemauan adalah salah satu kunci dari sebuah

kesuksesan, Jika kita ingin belajar maka kita harusmempunyai kemauan bukan paksaan. Jika kemauansudah ada di dalam diri kita, sesulit apapun peker-jaan yang kita hadapi, maka akan sangat terasagampang.

3. Memulai dari hal-hal yang sederhana.Sesuatu benda atau penemuan sebenarnya di

mulai dari Hal-hal yang sederhana. Begitu juga kitadalam belajar komputer, maka sebaiknya kita mulaibelajar komputer itu dari yang sederhana terlebihdahulu.

4. Terus Diulang.Pelajaran yang kita dapatkan tentu tidak maksimal,

jika kita tidak mengulangnya kembali. Pikiran manusiaibarat mata pisau, semakin diasah semakin tajam. Nahjika kita ingin cepat menguasai komputer, maka sering-seringlah kita mengulangi pelajaran komputertersebut.

5. Jika anda ingin membuat program, makasebaiknya anda memulai pembuatan program dariyang mudah terlebih dahulu.

6. Cinta.Cinta merupakan kunci agar kita mudah

mempelajari komputer. Sebelum kita belajar komputermaka sebaiknya kita mencintai terlebih dahulukomputer itu, karena jika kita telah mencintai sesuatumaka kita akan sangat mudah memahami perintahkomputer.

7. Tuangkan imajinasi dan kreatifitas.Jika kita ingin membuat pelajaran komputer itu

lebih mudah dan menghibur, maka tidak ada salahnyakita tuangkan Imajinasi dan Kreatifitas dalam kertaskerja kita, tujuannya agar kita tidak mudah bosan.(net/des)

KompetensiGuru AgamaMasih Lemah

Laporan JPNN, Jakarta

Anggota Komisi XDPR RI, RaihanIskandar memintapemerintah,khususnya BadanSatandar NasionalPendidikan (BSNP)untuk menatakembali sistempendidikan nasional terutama standarpembinaan bagi peserta didik. Ini sebagaievaluasi terhadap maraknya aksitawuran di kalangan pelajar danmahasiswa belakangan ini.

Dijelaskan, standar pembinaanpeserta didik merupakan acuan yangdiharapkan bisa membangun iklimpendidikan yang sehat dari sisi sosial dankeagamaan. “Sistem juga itu diharapkandapat menyentuh peserta didik untuk

memiliki rasa tanggung jawab dan rasasosial, tidak mudah menyakiti orang lain,

menghormati yang lebihtua termasuk guru danbisa melahirkansemangat salingmembantu dan bekerjasama dengan lingkungansekitarnya,” kata RaihanIskandar, kepada JPNN,Senin (15/10).

Politisi PKS itu menjelaskan, di dalamUU No. 20 Tahun 2003 pasal 58disebutkan bahwa ada lembaga mandiriyang secara berkala melakukan evaluasiterhadap peserta didik, satuan pen-didikan dan pengelola pendidikan secaramenyeluruh. Nah, lembaga tersebut,sesuai dengan PP 19 Tahun 2005diimplementasikan ke dalam bentukBSNP.

Namun pada praktiknya, lembaga ini

ternyata belum melakukan evaluasisebagaimana amanat UU. Evaluasi hanyadilakukan dalam bentuk Ujian Nasional(UN), itupun hanya kepada peserta didik.“Dengan kondisi sekarang ini seharusnyapemerintah melakukan evaluasi terhadapkinerja BSNP agar bekerja sesuai amanatUU untuk evaluasi peserta didik, satuanpendidikan, sekolah serta pembinaanterhadap guru dan penyelenggarapendidikan dalam membuat pemetaanpendidikan nasional,” tegas dia.

Dengan evaluasi itu, tambahnya, akanterlihat apa yang harus dibenahi dalammembangun sistem pembinaankhususnya dalam pembinaan mentalpeserta didik. Karena dana yangdianggarkan untuk UN lebih dariRp600 miliar, hendaknya dapatdimaksimalkan lebih luas lagi, bukansekedar untuk menyelenggarakan UNsemata.(fat/jpnn/des)

X -SAINS

Meteorit Tissint Ungkap Masa Lalu MarsCALIFORNIA(ME)— Para astronomberhasil mengungkap rahasia Mars darisebuah meteorit yang jatuh ke bumi.Meteorit yang ditemukan di padang pasirMaroko tersebut memberikan informasimendalam tentang kondisi planet merahsekitar 600 juta tahun lalu.

Dijelaskan, meteorit Tissint sebe-lumnya merupakan batu vulkanik dipermukaan Mars, hingga melesat ke

angkasa akibat dampak tubrukan sebuahasteroid. “Jejak gas pada meteorit inimemiliki kecocokan dengan sampelatmosfer Mars yang dikumpulkan wahanaViking pada misi NASA Mars landertahun 1976,” kata Peneliti UniversitasAlberta Chris Herd, seperti dilansirsciencedaily.

Meteorit ini keluar dari permukaanMars akibat gelombang kejut yang

muncul akibat tabrakan asteroid di masalampau pada permukaan planet merah.Tim ini juga memperkirakan batumeteorit ini telah melayang di belantararuang angkasa antara 700 ribu sampai satujuta tahun sebelum menghantam padangpasir Maroko.

Temuan ini merupakan kelima kalinyabatuan meteorit dari planet merah tersebutberhasil dideteksi ilmuwan. (esy/jpnn)F:NET

PEMALANG(ME)— Kompetensi guru-guru pendidikanagama Islam (PAI) dinilai masih sangat lemah. Sebab,banyak guru agama yang masih minim dalam pengusaankompetensi. Oleh karena itu, perlunya pelatihan untukpeningkatan kompetensi guru PAI. Hal itu disampaikanKasubbid PAIS Ditjen Pendis Kementerian Agama RI Dr HNifasri Muh Nir MPd, akhir pekan lalu.

‘’Kita berharap ke depan mulai dari perguruan tinggiyang memproduksi guru PAI itu harus dibenahi kuriku-lummnya, bahkan harus direkonstruksi,’’ katanya.

Menurut dia, kurikulum PAI di perguruan tinggisekarang ini harus direkonstruksi kembali supaya apayang diajarkan untuk guru itu, berbeda dengan regular.Terutama terkait penguasaan kompetensi. ‘’Guru-guruagama selama ini lemah dalam kompetensinya,’’ujarnya.

Oleh karena itu, pemerintah dalam upaya untukmeningkatkan kualifikasi dan kompetensi guru. Denganadanya Peraturan Pemerintah (PP) nomor 19 tahun 2005,guru harus S1 sehingga untuk tahun 2015 nanti, semuaguru harus sarjana. ‘’Untuk memacu guru agar semuaguru S1, Kementerian Agama memberikan bea siswayang sangat luar biasa banyaknya. Seperti di KabupatenPemalang ini sedikitnya ada 400 guru Agama Islam yangmendapat beasiswa,’’ ungkap dia.

Dia menjelaskan jika dilihat kondisi sekarang ini, guruagama yang ada berlatar belakang dari berbagai macambidang pendidikan, karena guru matematika bisa menjadiguru agama, guru kimia juga bisa menjadi guru aga-ma.’’Bahkan lulus SMA, STM dan yang tidak lulus sekolahsekalipun juga bisa jadi guru agama asalkan bisa mengaji,sholat dan bisa bicara,’’ sebutnya.

Dari persoalan itu, lanjut Nifasri bahwa manajemenpenempatan guru agama itu sudah salah. Disamping itujuga selama ini pemerintah belum mampu menyediakanguru agama yang cukup. Contoh sekarang ini banyaksekolah yang belum memiliki guru agama. Sehinggakepala sekolah berinisiatif untuk mengangkat guru.Namun demikian untuk menuju arah yang baik guru-guruagama agar memiliki kompetensi sudah mulai diper-baiki.(apt/jpnn)

ILUSTRASI:NET

F:NET

Page 8: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

Meranti EkspresMERANTI COMUNITY8 SELASA16OKTOBER 2012

Untuk BerlanggananMeranti Ekspres

Nama Kota Nama Biro No Telp/HP

* Selatpanjang Fadil 081378262818

TATA LETAK: SURYAREDATUR: KAHARUDDIN

Kantor Bupati : (0763) 434715Polsek Tebingtinggi : (0763) 32110RSUD Selatpanjang : (0763) 32006Ambulance : (0763) 700377Koramil : (0763) 32998Imigrasi : (0763) 31018New Furama Hotel : (0763) 32088Lily Hotel : (0763) 31155Trio Hotel : (0763) 31432Grand Meranti Hotel : (0763) 32388

RUMAH MAKAN DAN FUJA SERARumah Makan Asia Baru : (0763) 32067Rumah Makan Asmara Murni : (0763) 32245)Rumah Makan Ombilin : (0763) 31538Puja Sera Alang : (0763) 33435Puja Sera Jumbo : (0763) 7005575

AGEN FERY DAN SPEED BOATBatam Jet : (0763) 31608Dumai Expres : 0852-7808-6777Batam Line : 0811-693477-

0811768289)Elugco : 0812-757323

0813-71833200)Garuda Expres : 0812-6874311Meranti Expres : 0811-760481Porty : 0812-7620404Kritang : 0812-7542015KM Jelatik : (0763) 32376

Perusahaan HarusPeduli Lingkungan

TP PKK Sei Tohor Dilantik

ruang kerjanya beberapawaktu lalu menuturkan,agar para pemilik modalyang berinvestasi diKabupaten KepulauanMeranti khususnya disektor Perkebunan danpertambangan benar-benarmemperhatikan kepen-tingan serta kebutuhanmasyarakat sekitar, se-hingga investasi besar yangditanamkan investortersebut sangat bergunabagi masyarakat sekitarsehingga tidak menim-bulkan kecemburuan sosialyang akibatnya bisaberdampak terhadapkelangsungan perusahaan.

“Kami dari elemenmasyarakat mengingatkankepada para pemilik modaldi setiap perusahaan yangberoperasi di KabupatenKepulauan Meranti harusmemperhatikan kese-jahteraan masyarakat,sehingga kedepannya ikliminvestasi yang ada dapatmenguntungkan semuapihak dan terus bergairahserta mengalami kemajuanyang pesat,” ujar mantan

Pegawai Bank ini.Apalagi, lanjutnya,

untuk membangun suatumasyarakat yang madanibukan hanya menjaditanggungjawab pemerintahsemata , tapi peran duniausaha juga sangat dibu-tuhkan terutama dalammenjaga stabilitas eko-nomi, Kamtibmas maupunsosial dan budaya daerah.

Ia menegaskan, dalammelakukan eksploitasisumber daya alam, setiappengusaha wajib mem-perhatikan budaya mas-yarakat sekitar terutamapada saat land clearingmaupun eksplorasi yangdilakukan perusahaanperkebunan maupunpedrminyakan, mengingatkondisi wilayah Kabupaten

Kepulauan Meranbtimasih memiliki arealperkebunan yang cukupluas, sehingga diharapkantidak berlaku arogan saatmembabat hutan. Pasalnya,jika hal itu terjadi dampakyang ditimbulkan bisamengakibatkan bencanaalam dan merugikanmasyarakat yang ada didaerah. (ari)

bantu tugas pemerintahdalam hal memperdayakanmasyarakat peningkatanekonomi masyarakat.

‘’ Jangan ibu sekedararisan bulanan saja yangberjalan ditas kertas, jikaada penilaian baru kita

sibuk mempersiapkankalau akhir tahun pinginrefresing sementaraprogram dan peninjauanserta pembinaan ke desatidak pernah dilakukan danbaru sibuk PKK desa dankecamatan ketika ada tamudari kabupaten,’’ u-jarnya.(ari)

Kembangkan Wisata Magrovebisa bekerjasama denganperusahaan dan elemenmasyarakat untuk bersama-sama mengembangkankawasan itu, menjadi pusatpenghijauan mangrove.Apalagi jika dilihat daristrategi, sangat men-janjikan karena tepat dipesisir selat malaka yangartinya terletak di wilayahpesisir perbatasan denganMalaysia.

Disebutkannya, bukanhanya kawasan hutanmagrove saja. Tetapiwilayah Pulau Merbausangat banyak potensi yangbisa dikembangkan salahsatunya kesenian, budayadaerah,nilai-nilai sejarahseperti makam panglima-panglima, dan meryambersejarah yang bisa dikunjungi. Sudah seharusnyaPemkab punya konseppengembangan ke depanuntuk wilayah ini, yaitu

guna meningkatkan pe-rekonomian dan ke-sejahteraan masyarakat diPulau Merbau.

“Jika menjadikankawasan mangrove sebagaikawasan wisata merupakansalahsatu upaya untuk bisadijaga, sekaligus melestari-kannya. Upaya tersebutjuga diharapkan bisameningkatkan kesadaranpara pengunjung danmasyarakat,” jelas ParmanAlwi.(cr3/aru)

Keperluan Investor Terus Dibenahi

program pemerintah, yangpada akhirnya menye-babkan keterlambatanpelaksanaan programtersebut,” ucapnya.

Sedangkan dari sisiketerbatasan Infrastrukturyang dibutuhkan kalanganinvestor, tambahnya lagi,Pemerintah Daerah sudahmenempatkan ini sebagaiprogram yang paling utamadalam APBD. Terhadapketerbatasan infrastrukturseperti jalan, jembatan,

sarana air bersih danlistrik, sudah dilakukanpemetaan yang menyeluruhuntuk dapat dituntaskandalam masa kepemim-pinannya.

“Menyangkut ke-terbatasan infrastrukturitu, kita sudah melakukanpendataan dan pemetaanagar kedepannya ke-beradaan infrastrukturyang sebagiannya saat inisedang dilakukan pemban-gunan, dapat menopangpercepatan pertumbuhanekonomi masyarakat, yang

tidak hanya dimotori olehpemerintah, namun jugaoleh kalangan swasta,” ujarBupati

Oleh karenanya, Irwanjuga mengharapkan, jajaranPegawai Negeri Sipil didaerah ini dapat bekerjadengan lebih profesional danberkualitas.

“Pegawai negeri inibekerja untuk orangbanyak, kalau dia tidakberkualitas maka akanmerugikan masyarakatbanyak,” kata BupatiIrwan. (gen)

Pemkab Perbaiki Jalan Desa Alai

Camat AjakWarga Dukung

Pembangunan Daerahdaerah, jangan terus mendatangkan dariluar, kapan bisa mandiri jika harus men-datangkan dari luar daerah,’’ ucap PutraKelahiran Sungai Tohor ini.

Menurut Mantan Kasubag Protokol KantorBupati Kepulauan Meranti ini, untuk men-capai itu perlu gerakan cepat dan padumelibatkan lintas instansi berikut keter-sediaan sistem dan pendanaan. Bentuk sistemdipergunakan secara matang berupa pem-bekalan pengetahuan bercocok tanam,penanganan hama, irigasi serta penjualan.

Penting mendasari pencapaian programmandiri dalam pemenuhan produksi hasilpangan.’’ Produksi mampu di genjot apabilaada keselarasan semua sistem,’’ ucapCamat.(ari)

Laporan: CR3/KAHARUDDIN,Tebing Tinggi Barat

SALAH satu program yang saat ini menjaditarget pembangunan infrastruktur di Ka-bupaten kepulauan meranti adalah proyekrehabilitasi jalan. Apalagi, tercatat lebih dari

70 persen jalan rusak terdapat di daerah ini.Eriyadi,Pegawai Dinas Pekerjaan Umum

(PU) Kecamatan merbau, saat di jumpaiMeranti Ekspres beberapa hari lalu tepat dilokasi rehabilitas jalan Desa Alai, meng-atakan,meski keterbatasan anggaran, Pem-kab meranti tetap melakukan perbaikanbeberapa ruas jalan,

Seperti perbaikan jalan rusak yang sedangdi kerjakan di Desa Alai Kecamatan TebingTinggi Barat dengan anggaran sekitar 200-juta, dan pengerjaan jalan rusak tersebutakan dilanjutkan ke Desa Semukut, Keca-matan Kecamatan Pulau Merbau.

Menurutnya, ini karena masyarakatsendiri sudah menanti selama bertahun-

tahun agar jalan itu direhabilitasi, demikelangsungan roda perekonomian.

“Seluruh ruas jalan di Kabupaten Merantiidealnya memang harus terpelihara dan jalanyang rusak segera diperbaiki, agar tidaksampai memunculkan ganguan serius,terutama terhadap lalu lintas roda pere-konomian masyarakat”, terang Eryadi.

Tambahnya lagi, menyikapi kerusakanjalan di desa, masyarakat kerap menyam-paikan keluhannya kepada pemerintahsetempat. Dengan ini Pemkab akan lebihcepat menanggapi keluhan dan menampungaspirasi masyarakat yang sesuai denganprosedurnya, sehingga proses perbaikan jalanpun bisa terlaksana. (aru)

PERBAIKAN JALAN: Salah seorang pegawai Dinas PUterlihat sedang mengawasi pengerjaan rehabilitas jalan

rusak di Desa Alai, beberapa waktu lalu

(F: RUDI)

Sambungan dari .............hal 6

Sambungan dari .............hal 6

Sambungan dari .............hal 6

Sambungan dari .............hal 6

Sambungan dari .............hal 6

Page 9: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

WAKIL RAKYAT 9

TATA LETAK: SURYAREDAKTUR: BAMBANG RIO

SELASA 16 OKTOBER 2012

Meranti Ekspres

LANCANG KUNING

SENAYAN

Jelang Musdalub Golkar Riau

Menguat Annas Ketua dan Yopi SekretarisPEKANBARU(ME)-Ekskalasi politikdi tubuh Partai Golkar Riau justru kiandinamis pasca keputusan DPP menyetujuidigelarnya Musyawarah Daerah LuarBiasa (Musdalub). Lowongnya posisi yangditinggal Inda Muchlis Adnan mulaimemunculkan peta kekuatan baru untukmengisinya. Meskipun Musdalub barudigelar paling lambat dua bulan ke depan,namun mulai berseliweran nama-namayang menguat untuk menjadi orangnomor satu di pemenang Pemilu 2009 di

Riau tersebut.Ketua DPD II Partai Golkar Rokan

Hilir Annas Maamun nama yang palingkuat diinformasikan bakal menjadisuksesor Indra memimpin Golkar di Riau.Sedangkan Ketua DPD II Golkar IndragiriHulu Yopi Arianto digadang-gadangmenggantikan posisi Syafrudin Hadi seba-gai Sekretaris DPD I.

Menanggapi informasi tersebut, YopiArianto hanya tertawa. “Kenapa tidaksekalian saya diposisikan sebagai ketua,”

tukas Bupati Inhu tersebut, Ahad (14/10).Meskipun demikian, Yopi tidak mengakutidak menolak jika ada dukungan untukdirinya membesarkan Golkar di Riau. Iajuga menyebutkan, koalisi kader paling tuaseperti Annas Maamun dan kader palingmuda dirinya sendiri adalah sesuatu yangmenarik.

“Kalau tua, tak usah tanggung-tang-gung tuanya. Demikian juga yang muda.Yang paling muda. Ini menarik,” ujarnyasambil tertawa kecil. Ketika ditanya,

apakah sudah ada ko-munikasi dengan paraKetua DPD II di Riau,Yopi membenarkan.“Komunikasi denganPak Annas, dengan PakSukarmis dan ketuaDPD II lainnya teruskita bangun,” jawab-nya.

Hanya saja ia tidak menjawab ketikadisimpulkan, apakah komunikasi tersebut

juga membicarakan pem-bagian peran atau posisi distruktur organisasi DPD IGolkar Riau yang barukelak. “Peran kita masing-masing sudah ada,” kilah-nya diplomatis. Lebihlanjut Yopi mengharap-kan kepada seluruh kader

Golkar di Riau agar melihat perkem-bangan politik internal saat ini sebagaipelajaran. Bahwa, komunikasi antara

pengurus dan seluruh jajaran adalahsesuatu keniscayaan. “Kondisi ini ber-kembang karena komunikasi yang kurangmaksimal. Saya berharap semua meng-ambil pelajaran agar tidak terulang dikemudan hari,” sarannya.

Meski demikian, Yopi menolak me-nyampaikan penilaian terhadap ke-pemimpinan Indra Muchlis selama ini. Iajuga tidak menjawab ketika ditanya apakahdirinya termasuk dari 9 Ketua DPD II yangmeneken usulan Musdalub.(rtc/rio)

LEMBAGA SPESIALDPR JANGANTUMPANG TINDIH

JAKARTA(ME) - RencanaPimpinan DPR untukmembentuk sebuah alatkelengkapan yang terlepasdari Sekretariat JenderalDPR dikomentari DirekturAdvokasi dan MonitoringPusat Studi Hukum danKebijakan Indonesia (PSHK)Ronald Rofiandri.

“Usulan ketua DPR harusdiletakkan dalam kontekskebutuhan DPR dalammenghadirkan supportingunit yang efektif,” kata

Ronald kepada Jurnalparlemen.com, Senin (15/10). “UUMD3 sudah memfasilitasinya melalui Badan FungsionalKeahlian. Ini ‘PR’ yang sampai sekarang belum tuntas, yangsaya dengar sempat dipersiapkan oleh BURT,” tambahnya.

Menurut Ronald, momentum revisi UU MD3 bisadimanfaatkan untuk mengelaborasi format supporting unityang lebih terintegrasi dan tidak tumpang tindih. “Jika yangdimaksud adalah Pusat Legislasi, lantas bagaimana dengankeberadaan Deputi Per-UU-an, P3DI, Legislative Drafter,Bagian Pemantauan Pelaksanaan UU di bawah BiroHukum, dan tenaga ahli yang ditempatkan di Baleg?”ujarnya.

“Harus diantisipasi sejak dini, jangan sampai membentukunit (dukungan) baru, namun menyisakan jejak persoalan,mulai dari koordinasi, pembinaan, hingga evaluasi,”pesannya. Di hadapan sekitar 100 anggota PaguyubanMantan Anggota DPR RI (Padmanagri) di KompleksParlemen, akhir pekan lalu, Marzuki mengutarakan rencanapembentukan lembaga yang nantinya mendukung terutamasoal bujeting dan legislasi.

Lembaga ini fungsinya adalah mengurus bujeting.Keberadaannya bersifat tetap, meskipun anggota DPR silihberganti setiap lima tahun sekali. Institusi ini dimaksudkansebagai pendukung. “Pendukung inilah yang tidak dimilikiDPR sekarang,” kata Marzuki. Lembaga lain yang juga akandidirikan di DPR adalah lembaga legislasi (LegislationCenter). “Sekarang memang ada Deputi Perundang-undangan, tetapi nanti ada lembaga yang betul-betul adadalam mekanisme pembuatan undang-undang,” kata politisiDemokrat ini.(NET/RIO)

DPRD Belum TerimaKajian Teknis Jembatan

Soal Anggaran,Diminta Transparan

Agar Masyarakat Mengetahui Kegunaanya

Terlalu BesarAnggaran ISG Rp225 M

PEKANBARU- Anggota DPRD Riau menilai bahwa anggaranpenyelenggaraan untuk Islamic Solidarity Games (ISG) yangakan diajukan Pemerintah Provinsi (Pemrov) Riau dalamAPBD Murni tahun 2013 sebesar Rp225 Miliar, tidak pantasuntuk diajukan.

“Menurut saya, anggaran sebesar itu tidak pantasdiajukan Pemrov Riau, apalagi ISG ini merupakan iveninternasional,” kata Tabrani Ma’amun, anggota Komisi BDPRD Riau kepada riauterkini di Ruang Komisi B, beberapahari lalu.

Tabrani Ma’amun menilai, lebih baik anggaran sebesarRp225 Miliar itu dialokasikan untuk berbagai keperluanmasyarakat di Riau ini, termasuk keperluan di bidangpembangunan infrastruktur jalan, gedung sekolah, rumahlayak huni dan berbagai pembangunan lainnya.

Kemudian Tabrani Ma’amun berharap kepada PemrovRiau agar mengkaji ulang anggaran yang akan diajukannyake DPRD Riau untuk penyelenggaraan ISG yang akandilaksanakan tahun 2013 mendatang.

Di tempat terpisah, Riky Hariansyah, anggota Komisi ADPRD Riau menilai bahwa tidak sepantasnya penye-lenggaraan ISG ini, masih menggunakan dana APBD Riauatau seperti anggaran untuk PON kemarin.

“Ini iven internasional dan tidak sepantasnya PemrovRiau mengajukan anggaran sebanyak itu, apalagi membuanganggaran untuk itu. Mestinya, untuk ISG ini tidak me-nggunakan APBD lagi,” kata Anggota DPRD Riau dari Siakini.

Riky Hariansyah pun menegaskan bahwa cukuplah APBDRiau habis karena penyelenggaraan PON XVIII Riaukemarin.”Artinya, jangan sampai kita masuk ke lubang yangsama lagi,” ujar Riky Hariansyah.

Selain itu, Riky Hariansyah pun mempertanyakankeseriusan pusat dalam penyelenggaraan ISG ini.”Di sini,kita juga minta peran lebih dari pusat, terutama terkaitmasalah anggaran, cukuplah waktu PON kemarin, APBDRiau yang dikorbankan,” tutup Riky Hariansyah.(rtc/rio)

Ronald

Laporan: ASYARI,Selatpanjang

PEMERINTAH Kabupaten Ke-pulauan Meranti diminta mem-pergunakan Anggaran Penda-patan Belanja Daerah (APBD)secara transparan dengan mem-berikan informasi secara terbukakepada publik terkait peman-faaatan dan kegunaan dana ter-sebut.

Keterbukaan itu akan mem-berikan pemahaman langsung

kepada masyarakat, mengenaikinerja pengelolaan uang rakyatoleh birokrat daerah dimatamasyarakat Kepulauan Merantikhususnya,” kata Anggota DPRDKabupaten Kepulauan Meranti,H Nursyaharuddin dari FraksiGolkar plus.

Menurut abang kandung man-tan Bupati Bengkalis yang biasadisapa Ayah ini, masyarakatberhak tahu berapa, kemana, danbagaimana mengenai APBD yangnotabene merupakan uang rakyatkabupaten ini. Dalam berbagai

kesempatan, dan perbincangandengan warga, tidak jarang Ayahmengaku mendengar opini mas-yarakat yang mengkritik kebi-jakan pemerintah.

“Masyarakat kebanyakan ha-nya tahu jumlah total APBD kita,tanpa mengetahui detail kemanadan untuk apa serta bagaimanapengelolaan anggaran tersebut,bahkan disaat tertentu menga-dopsi pemahama yang kurangseperti ini bisa meracuni pikiranmasyarakat yang bisa diman-faatkan oleh oknum yang tidak

bertanggung jawab untuk tujuanyang tidak benar,” paparnya.

Untuk itu, Ayah berharap adapublikasi di setiap Satuan KerjaPerangkat Daerah (SKPD) yangmenggunakan anggaran peme-rintah tentang detail pengelolaananggaran yang digunakan. Infor-masi ini dapat membantu mas-yarakat yang tidak paham terha-dap kebijakan pemerintah.

Termasuk total pengelolaanAPBD setiap tahun dinilai sangatperlu dipublikasikan. “Masyara-kat perlu tahu akan hal ini, ba-

nyak yang bicara tentang APBDyang triliunan, tapi tidak tahukemana penggunaannya, sepertihamper setengah APBD untukgaji PNS, dan sisanya untukpembangunan lain itu merekabanyak yang tidak tahu,” jelas HNursyahrudin.

Selain itu diera keterbukaanseperti saat ini, selain pengelolaanyang baik, Pemkab juga dituntutuntuk transparansi kepada pu-blik. “Juga sebagai pencitraankinerja pemerintah dimata ma-syarakat,” tandasnya (rio)

DPRD Desak PT LJMS

Prioritaskan Naker LokalSELATPANJANG(ME)— Hi-ngga kini DPRD KepulauanMeranti belum ada menerimakajian teknis pembangunanJembatan Selat Rengit dari Pe-merintah Kabupaten Meranti.Padahal, selama beberapa bulanterakhir DPRD telah beberapakali menggelar pertemuan den-gar pendapat dengan Bapeda,Dinas PU, Dinas Kehutanan,Dinas Perhubungan, Badan Per-tanahan, serta instasi lainnyadalam rangka membahas ren-cana pembangunan jembatantersebut.

Padahal pembangunan Jem-batan Selat Rengit yang diker-jakan melalui tahun jamak, danpada tahun 2012 ini, tahap awalpengerjaan sudah dimulai dilak-sanakan.”Hingga saat ini DPRDMeranti belum ada mendapat-kan salinan atau informasi ter-kait adanya kajian teknis secarakhusus terhadap pembangunanJambatan Selat Rengit.-”Demikian ditegaskan HM AdielSH, Sekretaris Komisi II DPRDKabupaten Kepulauan Merantiketika dimintai tanggapannya.

Lanjut HM Adiel, sejumlahpersyaratan administrasi mau-pun persyaratan lainya gunamenjalankan pembangunanjembatan tersebut

seperti, izin atau persetujuanpembangunan dari Menteri Per-hubungan, jaminan dana sha-ring secara berkesinambungandari provinsi dan pusat, di-tambah lagi studi kelayakankonstruksi jembatan terutamamaterial serta pihak-pihak yangakan menjamin jembatan ters-

ebut benar-benar bermanfaatdan berkualitas.

“Padahal beberapa bulan laluDinas Perhubungan dan DinasKehutanan usai melakukan per-temuan menyatakan akan mem-berikan bukti-bukti dukungantersebut. Kita sangat memerlukanhasil kajian tersebut sebagai bahanreferensi yang akan kita gunakanuntuk mendukung pelaksana-anya. Sehingga bangunan itubenar-benar bisa berjalan dengansemestinya,”katanya.(rlc/rio)

SELATPANJANG Seluruh peru-sahaan yang beroperasi menjalankanusaha di wilayah Kabupaten Ke-pulauan Meranti, khususnya kepadaPT Laut Jawa Makmur Sejati (LJMS)yang beroperasi di area Energi MegaPersada (EMP) Malacca Strait SAKurau Kecamatan Merbau, dimintadalam melakukan perekrutan tenagakerja, hendaknya mengutamakanpekerja lokal atau anak daerah ini.

Hal ini disampaikan oleh HafizanAbbas, Ketua Komisi III DPRDMeranti kemarin, terkait adanya suratpengaduan dari sejumlah pencarikerja yang merupakan putra darahKecamatan Merbau, yang mengel-uhkan sistem penerimaan tenagakerja oleh PT LJMS yang men-gabaikan tenaga kerja lokal.

“Kami menghimbau kepada se-luruh perusahaan yang menjalankanusahanya diberbagai penjuru wilayahdi Kepulauan Meranti, hendaknyadalam melakukan perekrutan tenagakerja yang akan mereka pekerjakanuntuk mengisi beberapa bagiandiperusahaan mereka guna menun-jang operasionalnya, hendaknya

mengutamakan putra daerah atauputra tempatan,” ungkap PolitisiPartai Demokrat tersaebut.

Hal ini sangat berkaitan eratdengan dimekarkanya wilayah inimenjadi kabupaten sendiri. Salah satutujuan pemekaran daerah ini darikabupaten induk adalah untuk men-gurangi jumlah pengangguran yangada diwilayah ini, sehingga denganbanyaknya masyarakat tempatanyang dipekerjakan sebagai tenagakerja ditempat usaha mereka.

Dengan semakin kecilnya jum-lah pengangguran maka kondisi pe-rekonomian masyarakat akan me-ngalami perubahan kearah yanglebih baik lagi. Bukan sampai disitusaja, perekrutan tenaga kerja de-ngan memprioritaskan tenaga kerjalokal atau tenaga kerja tempatanjuga telah diatur dalam peraturandaerah, yang mana peraturan ter-sebut dimaksudkan agar kebera-daan perusahaan tersebut turutserta sungguh-sungguh mendu-kung pemerintah daerah dalammengurangi angka penganggu-ran.(rlc/rio)

F:NET

Render Jembatan Selat Rengit yang nantinya bisamenghubungkan Pulau Tebing Tinggi dan Pulau Merbau,Kabupaten Kepulauan Meranti.

F:DOK

PEMBAHASAN: Hearing antara Komisi II DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti dengan Dinas Pekerjaan Umum (DPU), beberapa waktu lalu untuk membahaspembangunan Jembatan Selat Rengit yang menghubungan Pulau Tebing Tingi dengan Pulau Merbau dengan sistim multiyers.

Page 10: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

SELASA 16 Oktober 2012 HALAMAN 10Meranti Ekspres

TATA LETAK: JOKOREDATUR: MISWANTO

INFO

Jaga MakanMENJELANG pernikahannya, pemainsinetron, Edies Adelia, mengaku harusmenjaga pola makannya. Hal ini ia lakukanagar ukuran kebaya yang telah dipesannyatidak berubah. Edies akan menggunakankebaya rancangan Djoko Sasongkoberwarna broken white untuk akad nikahdan gold tembaga saat resepsinya nanti.

“Saya jaga pola makan saya biar sizekebayanya gak berubah nanti. Ca-ranya sih simple. Kurangin makanterutama makan nasi, terus kalaumalem gak makan,” ujar Edies saatditemui di butik Djoko Sasongkokawasan Tebet, Jakarta Selatankemarin.

Meskipun Edies merasa kerepotanuntuk menggunakan kebaya, namunhal itu tidak dijadikannya beban. Iaingin menikmati momen sekaliseumur hidupnya ini.

“Jujur saja, saya jarang bangetpakai kebaya. Sebenarnya merasarepot juga pake kebaya tapi di-nikmatin saja. Ini kan momen sekalidalam seumur hidup saya,” ceritaEdies. (kpl/adb)

SEPERTI

BONSAIDIKENAL Sebagai penyanyi cilik, Tasya Kamila merasa beruntungmemiliki tampang imut. Dengan wajah awet muda, Tasya tak me-mungkiri, banyak orang yang menganggapnya seperti anak-anak.

“Itu sih nasib ya. Memang dari sananya aku kayak bonsai. Mugkinkarena dari kecil aku disumpahin orang-orang jangan gede-gede ya,jadi sampai sekarang awet muda. Padahal usia sudah mau 20 tahun,”kata Tasya saat ditemui di kawasan Setia Budi, Jakarta Selatan, Senin(15/10).

Sekadar diketahui, gadis kelahiran 22 November 1992 itu memulaikarier keartisannya saat masih duduk di bangku Taman Kanak-kanak(TK) menjadi bintang iklan. Iklan pertama yang dibintanginya adalahsebuah produk susu. Sejak saat itu, Tasya sering didapuk menjadimodel iklan berbagai macam produk mulai dari asuransi, departmentstore, keju, permen, hingga kosmetik.

Selain menjadi penyanyi cilik dan bintang iklan, Tasya juga bermainsinetron. Gayanya yang menggemaskan membuat sebuah rumah produksimenawarinya bermain sinetron. Tasya yang waktu itu masih berusia enamtahun terlihat sangat menghayati perannya dalam sinetron berjudulTakdir.

Setelah debut aktingnya di sinetron tersebut, Tasya kembali mema-merkan kemampuannya di bidang seni peran dengan membintangi filmtelevisi Kupu-Kupu Ungu, dan Nyanyian Burung, yang mengantarkannyameraih penghargaan Golden Award pada Festival Film Anak diKairo. (dh/nsa)

TerlibatCinta

LokasiSEBUAH penelitian menunjukkanbahwa sebagian besar hubunganasmara ternyata dimulai di tempatkerja. Tak ayal jika banyak yangmengkhawatirkan jika hal itu punyakecenderungan akan menganggukinerja yang ada.

Lantas jika Anda sebagai seorangmanajer di tempat kerja tersebut,apa yang sebaiknya dilakukan saatmelihat karyawan Anda terlibat cintalokasi?

Seperti yang dilansir dariThirdage, Anda bisa melakukanbeberapa hal tanpa harus menentangmereka.

Kenalkan aturan yangberlaku

Penting bagi Anda untuk mulaimengenalkan beberapa aturan yangberlaku. Sebutkan detail apa sajayang bisa diterima maupun tidakdiperbolehkan.

Tidak diskriminatifPastikan kebijakan Anda tidak

membedakan antara pegawai yangterlibat hubungan asmara dengankaryawan lainnya.

Tidak jadi polisi moralMeski sebagai atasan, haram

hukumnya Anda mencampurihubungan mereka selama itu tidakmenganggu pekerjaan. Janganpernah sekalipun mengawasihubungan mereka, karena meskikeduanya adalah karyawan yangbekerja di tempat Anda, namunsebagai manusia mereka jugamemiliki privacy yang harus dijaga.(tty)

Belajar dariOrang Stres

MenjalinHubungan

Asmara

AKTRIS seksi Wiwid Gunawan menjadi bintang utamadi film layar lebar ‘Tali Pocong Perawan 2’. Untukmendalami karakternya, ia pun mengaku belajar dariorang stres.

“Kalau peran lebih banyak berdiskusi dengansutradara dan acting coach, termasuk ngobrol denganorang stres. Saya lihat saja gerak-geriknya danobrolannya,” ungkapnya usai press screening filmtersebut di XXI, fX Plaza, Jakarta Pusat, Senin (15/10).

“Saya ada satu minggu bicara dengan orang stres. Yacukup stres juga. Saya sampai terbawa,” sambungnya lagiseraya tertawa kecil.

Dalam film produksi Movie itu, Wiwid berperansebagai seorang cewek psycho bernama Tania. Ia punmengaku banyak mengalami kisah mistis saat menjalanisyuting di beberapa lokasi.

“Saya tidak berpura-pura takut, tapi memangketakutan sesungguhnya. Tempat syutingnya juga mistis,mulai dari rumah susunnya, hingga kuburan yang sudah tidakdipakai lagi. Ada banyak cerita mistis dan menyeramkan dilokasi syuting,” tandasnya.(oz/bar/ich)

PASCABERCERAI dengan Sisca MagdalenaKauditan, Muhammad Fadlan dikabarkan tengahmenjalin hubungan dengan Lyra Virna. Itu terlihatdari situs jejaring sosial Instagram milik Fadlan.

Dalam Instagram yang diunggah pada 24pekan lalu, terdapat sebuah gambar bunga mawaryang diperuntukkan khusus kepada Lyra.

“Fadlanmuhammad Just For U lyravirna,” tulisFadlan dalam Instagramnya.

Bahkan pada gambar lainnya yang diunggah 19pekan lalu terdapat foto kue yang dipersembahkanFadlan untuk Lyra. Dalam kutipannya, Fadlansudah menyapa Lyra dengan panggilan mesra.

“Fadlanmuhammad Yummy cake from Umilyravirna,” ungkap Fadlan kepada Lyra.

Sekadar diketahui, Lyra sebelumnya disebutsebagai pihak ketiga dalam keretakan rumahtangga Fadlan dan Sisca. Namun sayangnya,mereka membantah memiliki hubungan spesial.(oz/ega)

TAS

YA K

AMIL

A

Edies AdeliaF:NET

Lyra Virna

F:NET

Wiwid Gunawan

F:NET

F:NET

Page 11: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

TATA LETAK: VICAREDATUR: YON RIZAL

11SPORT MANIAMeranti Ekspres SELASA 16 OKTOBER 2012

KEDUA tim sejauh ini memiliki catatanyang sama kuat dari 11 pertemuan terakhirkedua tim, Portugal meraih tiga keme-nangan, enam kali seri, dan dua kali kalah.

Pertandingan terakhir kedua tim berakhirdengan skor 1-1, gol saat itu dicetak olehFeeney, dan gol bunuh diri dari Craigan.

Portugal mengalami satu kekalahan, satukali seri, dan tiga kali menang dari limapertandingan terakhirnya.

Sedangkan Irlandia Utara yang belumpernah meraih kemenangan hanya mampumeraih dua kali seri, dan tiga kali kekalahan.

Gol Kerzhakov membenamkan Portugaldi pertandingan terakhir mereka, dipertandingan terakhir tersebut, Russiamenang dengan skor 1-0.

Sementara Irlandia Utara sendiri ditahanimbang Luksemburg di pertandinganterakhir mereka dengan skor 1-1, meskisudah unggul duluan melalui Shiels, merekaharus dipaksa imbang setelah pada menit87, da Mota mencetak gol bagi Luksemburg.

Kekalahan dari Russia membuat Portugalsaat ini berada diposisi kedua dengan pointenam dari tiga pertandingan terakhirmereka di Grup F.

Sedangkan Irlandia Utara yang barubermain dua kali sejauh ini berada di posisike-empat dengan point satu, setelah merekameraih satu kali seri, dan satu kali kekalahan.

David Healy saat ini telah tampilsebanyak 92 kali bagi timnas Irlandia Utara,dirinya tercatat menjadi pemain di peringkat

kedua yang tampil paling sering bagi timnasIrlandia Utara tersebut.

Meskipun begitu, David Healy telahmenjadi pemain yang mencatat gol terba-nyak bagi Irlandia utara, dirinya telahmencetak 35 gol hingga saat ini sejakdebutnya pada tahun 2000.

Sementara Cristiano Ronaldo saat initelah bermain sebanyak 98 kali bagi timnasPortugal, dirinya masih berada dibawah LuisFigo dan Fernando Couto.

Cristiano Ronaldo butuh 10 gol untukmenyamai rekor topskor sepanjang masaPortugal saat ini, Pedro Pauleta.

Rekor terbaik Portugal di ajang PialaDunia adalah berada diposisi ketiga padatahun 1966. (net/yon)

Aaron Hughes

Waspadai Cristiano RonaldoBERTANDANG ke Portugal bukanpersoalan mudah untuk IrlandiaUtara.

Setelah kalah 1-0 dari Rusia, Por-tugal pasti akan tampil ngotot padalanjutan kualifikasi Grup F PialaDunia 2014. Inilah yang sangat dita-

kutkan oleh Aaron Hughes.Bek Irlandia Utara tersebut juga

menambahkan kalau Cristiano Ronal-do pasti bakal menunjukkan performaterbaiknya pada pertandingan perte-ngahan minggu ini. Pasalnya pertan-dingan tersebut akan menjadi per-

tandingan ke-100 Ronaldo bersamaPortugal.

“Ronaldo jelas ingin mengamankanpertandingan ini. Ini menjadi pertan-dingan ke-100 untuknya. Tentu saja iniadalah momen istimewa untuk Ronal-do dan dia pasti tidak akan mem-

biarkan laga ini berakhir begitu saja,”jelas Hughes.

Untuk itu pemain Fulham tersebutmeminta timnya untuk mewaspadaipergerakan Ronaldo dkk. Mereka harusfokus agar Portugal tidak berpesta golke kandang mereka. (net/yon)

Lionel Messi

CasillasTerbaik

KEPIAWAIAN IkerCasillas saatbermain di bawahmistar kembalimendapatkansanjungan. Kali inipujian bagi kiperReal Madrid ituhadir dari bintangBarcelona, LionelMessi.

PrestasiCasillas sebagaipemain bolehdibilang sudahlengkap. Di levelklub, kiper berusia31 tahun itu sudah

memenangi gelar juara La Liga, Copa del Rey, LigaChampions, Piala Super Eropa, dan Piala InterKontinental.

Sementara bersama timnas Spanyol raihan Casillasjuga tak kalah gemilang. Dalam kurun waktu empattahun, ia menyumbangkan dua trofi Piala Eropa sertasatu gelar Piala Dunia.

Atas torehan Casillas itu, rekannya di skuat La FuriaRoja, David de Gea, lantas menyebutnya sebagai yangterbaik di dunia.

“Dia adalah penjaga gawang terbaik di dunia. Diasudah bermain di level tertinggi selama bertahun-tahundan dia adalah kapten dari Real Madrid dan Spanyol,”ujar De Gea kepada AS pekan lalu.

Tak hanya dari De Gea, pengakuan kemampuankiper berpostur 182 sentimeter itu juga dilontarkan olehMessi, pemain yang sudah mengemas 17 gol kegawang El Real selama merumput di Spanyol.

“Saya cukup beruntung mencetak banyak gol dalamlaga Clasico. Yang selalu menjadi laga yang berat dansulit,” ungkap Messi kepada C5N.

“Saya sangat senang dengan semua itu, karenaIker (Casillas) adalah penjaga gawang terbaik dunia.Dia luar biasa,” sanjungnya. (net/yon)

Victoria Azarenka

TidakTerbendungPETENIS nomor 1dunia VictoriaAzarenka masihterlalu tangguhbagi petenis asalJerman JuliaGeorges. TitelWTA Linz punberhasil direbutsetelah dalam lagafinal, petenis asalBelarusia tersebutmenang straightset 6-3 6-4 dalamwaktu 1 jam 17menit.

Georges yangditempatkansebagai unggulankelima memangtidak bisa berbuat banyak meladeni permainanAzarenka. Dalam pertandingan tersebut, Georgeshanya berhasil sekali melakukan break.

Faktanya, sejak kalah dari Serena Williams di finalUS Open pada September lalu, Azarenka selalumenang dalam 13 pertandingan terakhir.

Hebatnya lagi, sejak kekalahan di New Yorktersebut, Azarenka tidak pernah kehilangan satu setpun dalam 13 kemenangan tersebut. Performa petenisberusia 23 tahun ini memang benar-benar tengah on-fire dan berada di puncak permainannya.

Gelar dari Austria ini juga menjadi gelar keenamAzarenka pada tahun ini atau ke-14 sepanjangkariernya. Kemenangan atas Goerges juga menem-patkan Azarenka di puncak klasemen WTA pada 2012ini dengan 67 kemenangan. (net/yon)

Jenson Button

Perez dan Kobayashi “Idiot”PEBALAP McLaren, Jenson Buttonmenyebut dua pebalap Sauber, SergioPerez dan Kamui Kobayashi sebagai“idiot” karena mengakibatkan tab-rakan di lap pertama yang menga-kibatkan dia tak bisa melanjutkanbalapan.

Button menuduh kedua pebalapSauber itu menerapkan taktik yangsangat buruk, sampai dalam komunikasiradio, Button menyebut Kobayashisebagai “idiot” karena kalkulasinya yangsalah.

“Nampaknya kedua pebalap Sauber

menganggap lap pertama balapan adalahsatu-satunya lap,” ujar Button.

“Mereka memiliki mobil yang hebatdan seharusnya bisa mencetak angka jikamereka bekerja sebagai sebuah tim. Sayatak tahu apa yang mereka lakukan,”tambah Button.

“Start saya bagus dan saya melewatiSchumacher dan Nico Rosberg di tikunganpertama. Tiba-tiba Perez muncul, me-ngerem mendadak dan menabrak mobildi depan saya,” tambah Button.

“Saya terlambat mengerem dan sayayakin Nico juga begitu. Dan tiba-tiba

saya mengalami benturan keras di sisikanan ternyata Kamui datang dengancepat. Saya tidak tahu bagaimana diabisa menabrak kami berdua,” paparnya.

Button menganggap kedua pebalapSauber itu memiliki standar men-gemudi yang buruk. “Ini adalah pun-cak olah raga otomotif. Yang merekalakukan bukan hanya salah perh-itungan namun ini adalah kesalahanbesar,” tandas Button.“Beberapa orangharus belajar bahwa balapan tidakselesai dalam dua kali tikungan,”pungkas Button. (net/yon)

Pra-Musim NBA

Clippers Tekuk HeatLOS Angeles Clippers mengalah-kan juara NBA musim lalu, MiamiHeat, dengan 99-89 dalam pertan-dingan uji coba di Shanghai, China,Minggu (14/10). Dalam laga uji cobasebelumnya di Beijing, pekan lalu,Heat menjadi pemenang.

Di hadapan 18.000 penonton,point guard Clippers bermain sa-ngat dominan dalam mengatur

serangan timnya. Sementara itu,para “raksasa” Clippers, EddieJordan dan Blake Griffin memuas-kan penonton dengan aksi-aksislam dunk atau alley-oop yangmenawan.

Di kuarter pertama, Jordan men-cetak 18 angka, sementara Griffinmendulang 13 angka dan 10 rebounds.

“Kami bermain dengan antusias-

me yang lebih malam ini. Jika kamimelakukan itu, maka hal baik akantercipta,” kata Pelatih Clippers,Vinnie del Negro.

“Blake adalah bintang malam ini.Banyak serangan yang dibangun-nya,” tambah Del Negro.

Di akhir kuarter ketiga, Clippersunggul 84-67. Di kuarter keempat,Miami mengamuk dengan langsung

mencetak 12 angka tanpa balas,sekaligus mempertipis ketinggalanmenjadi 93-87. Namun, kebang-kitan itu sedikit terlambat sebabClippers mampu mempertahankankeunggulannya hingga akhir laga.

Di kubu Heat, Rodney Carneymenjadi pencetak poin terbanyakdengan 15 angka, disusul pemainterbaik NBA musim lalu, LeBronJames, dengan hanya 11 angka.

“Sebagai juara bertahan, kamitahu kami akan sulit mengulangiprestasi itu,” kata guard Heat, Dway-ne Wade, yang hanya dimainkandelapan menit di kuarter pertama.

“Kami yakin, musim NBA tahunini akan menjadi yang terbaik,”ucap Wade.

Basket pun kini semakin populerdi Cina. Permainan asli Amerika inisemakin populer setelah pebasketCina, Yao Ming, menjadi bintang NBA.

Sementara itu, sejumlah bintang“tua” NBA pun kini memilih Cinauntuk menutup karier mereka. Parabintang NBA yang kini berkarier diCina itu antara lain Stephon Mar-bury eks New York Knicks, yangmenjuarai kompetisi basket Cinabersama Shanghai Ducks musimlalu. (net/yon)

Pensiun, Ricky SubagjaMerasa KuperPAHLAWAN olahraga bulutangkis Ricky Subagja me-ngungkapkan setelah gantungraket dirinya sempat mengalamiperasaan minder karena sudahtak ‘dipakai’ lagi jadi atletnasional.

Selain itu, Ricky mengakuseperti kurang pergulan karenamemang hidupnya dihabiskandengan kegiatan atlet bulutangkis andalan Indonesia saatitu.

“Iya jujur saja, awalnya agakminder, sampai kayak kurangpergaulan aja,” kata Ricky yangditemui di kawasan Kemang,Jakarta Selatan, kemarin.

Saat memutuskan pensiun,lanjut Ricky, dirinya sempat‘menghilang’ dari dunia olahraga.Dia sama sekali tidak terlibat dikegiatan olah raga yang me-mbesarkan namanya ini.

“Saya sempat bantu bisnisteman-teman mengenai produk

olah raga. Tapi bukan punyasendiri. Event organizer jugapernah saya jalani,” katanya.

Ricky merasa beruntungmemiliki istri yang baik danpengertian. “Saya selalu men-dukung apa yang dijalani suamiselama itu positif bagi se-muanya,” kata istri Ricky, Citrayang memiliki wajah cantik itu.

Saat ini, Citra turut menopangkeluarga dengan berbisnis viaonline. Dia sudah enam tahun inijualan tas bermerk, baru maupunsecond.

“Saya bisa sukses berkatsuami juga. Awalnya jualan diBandung, sekarang pesenansampai Batam, Surabaya, hinggaMalang pun ada,” kata Citra.

Ricky menambahkan “Dulumemang dia suka jualan, tapi diakan masih terikat kerja di bank,akhirnya kata saya,Ya,udahkeluar aja dari bank itu,”kenangnya. (net/yon)

Mobil Pereli “Hinggap”di Rumah PendudukKECELAKAAN dalam olah-raga balap, baik itu Formula 1atau reli sudah biasa terjadi,dan bahkan tak jarang men-ghilangkan nyawa pebalapnya.

Namun, yang kecelakaanyang menimpa Pereli Finl-andia, Juho Hahinnen di Inte-rcontinental Rally Champi-onship (IRC) Rallye Sanremoterbilang agak unik. Akibatkecelakaan ‘unik’ ini, Hahin-nen terpaksa pulang kamp-ung lebih cepat.

Kecelakaan itu terjadi padaJumat (12/10) lalu, di stagekeempat Reli Sanremo itu.Pada awalnya reli berjalanlancar untuk pemegang satukali gelar juara IRC ini.

Namun, di sebuah tiku-ngan, Hahinnen tak bisa me-ngendalikan mobilnya danmenabrak pembatas jalan.Mobil yang dikendarainyajatuh ke tebing dan akhirnyatersangkut di atap rumah

seorang penduduk.“Saya merasa baik-baik

saja. Kami membuat sedikitperubahan pada mobil ininamun semuanya berjalanlancar,” ujar Hahinnen.

“Saya menjalani bagianpertama stage keempat inidengan santai karena untukmenghemat roda. Saya baruakan menekan pada paruhkedua tahapan ini. Tapi mu-ngkin saya terlalu berseman-gat,” tambah dia?

Tapi kemudian Hahinnenmenambahkan bahwa dia ter-llu bernafsu untuk mengejarpimpinan lomba, Giandome-nico Basso.

“Basso terlalu kuat. Sayatak bisa mengejarnya hanyadengan mengemudi secaranormal. Jadi saya harus men-gambil risiko dan yang terjadi,terjadilah,” tambah dia. Danrisikonya, menyangkut di ataprumah orang....(net/yon)

Jangan Pernah Contoh 'Balotelli'DIREKTUR Olahraga Manchester City, BrianMarwood, menilai, Mario Balotelli bukan contohyang baik bagi sejumlah pemain muda. Menu-rutnya, penyerang asal Italia itu tidak memilikinilai dan perilaku yang baik sebagai pesepak bola.

Balotelli sejauh ini tidak pernah lepas darikontroversi. Pelatih Roberto Mancini memangterlihat sabar mengurus sejumlah ulah anakasuhnya tersebut. Namun, hal itu tidak terjadidengan pihak manajemen klub.

“Saya pikir sangat penting (bagi pemain) bisamembuat contoh yang baik. Saya pikir dan kitatahu siapa yang kita maksud (Balotelli). Andaterkadang memang dapat menemukan orang yangtidak menunjukkan nilai dan sikap yang tepat,”ujar Marwood seperti dilansir Football Italia.

“Pada umumnya, kami memiliki sejumlahpemain fantastis di sini (City). Saya melihatpemain itu seperti (Pablo) Zabaleta, (Vincent)Kompany, Joe Hart, Gareth Barry, dan JoleonLescott,” lanjutnya, “Saya pikir mereka adalah

contoh pemain yang memiliki sikap yang tepat.Jadi, Anda hanya harus memastikan bahwamerekalah pemain yang tepat dijadikan panutan.”

Balotelli sebelumnya memang sempat dika-barkan akan kembali ke Italia karena jarangdimainkan oleh Mancini di Premier League. Akantetapi, pada kenyataannya, belum ada satu punklub asal Serie-A yang menggaet pemain berusia 22tahun itu.

AC Milan sempat dikabarkan sebagai peminatutama. Namun, masalah finansial membuatkeinginan mereka pupus karena hanya mampumemboyong pemain yang harganya berkisar 24juta poundsterling (sekitar Rp 371 miliar) itudengan status pinjaman.

Juventus pernah juga disebut tertarik denganBalotelli. Akan tetapi, sejumlah fans “La VecchiaSignora” dikabarkan tidak terima jika mantanpemain Inter Milan itu hijrah ke Turin terkaitsejumlah kontroversi yang pernah dibuatnya.(net/yon)

F:GETTY

F:GETTY

Page 12: Meranti Ekspres Selasa 16 Oktober 2012

TATA LETAK: VICAREDATUR: GENTA MUKHARAM

TOTAL SPORTSpirit Olahraga Meranti

Meranti EkspresHALAMAN 12 SELASA 16 OKTOBER 2012

CATATAN sejarah buruk selalumembayangi Polandia saat bertemuInggris Terakhir kali kedua timbertemu pada Kualifikasi Piala Dunia2006, Inggris dua kali mengalahkanPolandia dengan skor 2- 1, baiktandang maupun kandang.

Parahnya Polandia tidak pernahlagi mengalahkan Inggris di kom-petisi apapun sejak 1973. Di Grup Hbabak kualifikasi ini, Inggris masihmemimpin klasemen dengan tujuhpoin dari tiga pertandingan, unggultiga poin dari Montenegro danPolandia di bawahnya. NamunMontenegro dan Polandia masihmenyimpan satu pertandingan lebih.

Inggris adalah salah satu timtersubur di babak kualifikasi inidengan koleksi 11 gol dari tiga laga.

Performa kandang Polandiasangat konsisten. Dari 10 lagakandang terakhirnya di semuakompetisi, Polandia belum terka-lahkan dengan tujuh kemenangandan tiga imbang, dan tujuh cleansheet.

Jelang laga sulit melawan Inggris,Polandia mendapat kabar burukmengenai kapten Jakub Blaszc-zykowski, yang menderita cederaengkel dan harus absen sekitarsebulan.

Inggris juga dipastikan tidak akandiperkuat Theo Walcott pada laga ini.Walcott menderita cedera rusuk saat

bertabrakan dengankiper San MarinoAldo Simoncini,dan sempatkesulitan bernapas.Sebelumnya,Inggris telahkehilangan FrankLampard yangabsen dari timnaskarena cedera lutut.

Inggris belumpernah menelankekalahan tandanglagi sejak PialaDunia 2010 AfrikaSelatan, ketikalangkah mereka dihentikan Jermandi babak perdelapan final denganskor telak 1-4.

Kelas dua kesebelasan juga beradajauh, saat ini Polandia duduk diperingkat-54 ranking FIFA, semen-tara Inggris duduk di peringkat-5.

Robert Lewandowski mengingatbetul aksi Joe Hart di Stadion Etihad(3/10). Berkali-kali Lewandowskimelepaskan tembakan, berkali-kalipula kiper Manchester City itumenggagalkannya. Alhasil, Lewan-dowski bersama klubnya, BorussiaDortmund, hanya meraih hasil seri 1-1 dalam bentrokan di Liga Cham-pions tersebut.

Jika tidak ada aral, kedua pemaintersebut akan kembali berhadapan di

Stadion Narodowy,Warsawa, Rabu dinihari nanti WIB (17/10). Kali ini merekamewakili negaramasing-masing atausaat Polandiamenjamu Inggrisdalam kualifikasi PialaDunia 2014.

Laga itu telahdiplot Lewandowskisebagai misi untukmelampiaskanfrustrasinya kepadaHart. “Kala itu (diEtihad, red), Hart

sedang mengalami hari baik. Tapi,dua pertandingan tidak pernah sama.Hanya karena dia berhasil diManchester tidak berarti dia akanbisa mengulanginya di Warsawa,”kata striker 24 tahun tersebut kepadaDaily Mail.

Lewandowski juga menilai Hartbukan kiper yang tak bisa ditak-lukkan. Faktanya, Dortmund mampumencetak gol kala itu. “Sejujurnya,para pemain Dortmund sedikitmembantunya di Manchester denganpenyelesaian yang buruk. Tiang danmistar gawang juga ikut membantu,”beber pemilik 48 caps dan 15 gol itu.

Motivasi Lewandowski makinberlipat karena dirinya belum sekalipun mencatatkan na manya dalam

scoresheet dalam dua laga Polandiadi kualifikasi. “Mungkin satu golcukup untuk memberikan tiga angkabagi Polandia dan saya berharapsayalah yang mencetaknya,”koarnya.

Dukungan kepada Lewandowskidatang dari Tomasz Frankowski. Diaadalah pemain terakhir Polandiayang membobol gawang Inggristujuh tahun lalu dalam kualifikasiPiala Dunia 2006. Frankowski, 39,yang masih aktif bermain hinggasekarang mencetak gol hanya enammenit setelah masuk lapangan.

“Saya percaya Robert (Lewan-dowski) mampu membobol gawangInggris asalkan dia didukungpenuh oleh pemain lainnya. Inggrissaat ini memang tidak kekuranganpemain hebat. Tapi, mereka belummam pu membentuk sebuah timyang solid,” papar mantan strikerWolverhampton Wandererstersebut kepada Gazeta Wyborcza.Misi Lewandowski tentu saja siapdigagalkan Inggris, khususnyaHart.

Shot stopper 25 tahun itu punberharap untuk bisa menularkanaksi heroiknya di Etihad saat tampildi Warsawa. “Saya harap tidak adaperbedaan. Saya percaya pertan-dingan tidak akan berlangsungterbuka karena ini pertandinganlevel internasional,” tutur Hart.(net/yon)

Perkiraan SusunanPolandia:Przemyslaw Tyton, Damien Perquis, Grzegorz Wojtkowiak, JakubWawrzyniak, Marcin Wasilewski, Ariel Borysiuk, Adrian Mierzejewski,Grzegorz Krychowiak, Arkadiusz Piech, Artur Sobiech.

Inggris:Joe Hart, Gary Cahill, Kyle Walker, Leighton Baines, Phil Jagielka, MichaelCarrick, Tom Cleverley, Alex Oxlade-Chamberlain, Danny Welbeck,Aaron Lenon, Wayne Rooney.

Head to head Polandia vs Inggris

12 Okt 2005 (KPD) Inggris 2 - 1 Polandia08 Sep 2004 (KPD) Polandia 1 - 2 Inggris13 Mei 1997 (KPD) Polandia 0 - 2 Inggris09 Okt 1996 (KPD) Inggris 2 - 1 Polandia

5 pertandingan terakhir Polandia

13 Okt 2012 : Polandia 1-0 Afrika Selatan (persahabatan)12 Sept 2012 : Polandia 2-0 Moldova (Kualifikasi PD 2014)8 Sept 2012 : Montenegro 2-2 Polandia (Kualifikasi PD 2014)16 Agt 2012 : Estonia 1-0 Polandia (persahabatan)17 Jun 2012 : Rep. Ceko 1-0 Polandia (Euro 2012)

5 pertandingan terakhir Inggris

13 Okt 2012 : Inggris 5-0 San Marino (Kualifikasi PD 2014)12 Sept 2012 : Inggris 1-1 Ukraina (Kualifikasi PD 2014)8 Sept 2012 : Moldova 0-5 Inggris (Kualifikasi PD 2014)16 Agt 2012 : Inggris 2-1 Italia (persahabatan)25 Jun 2012 : Inggris 0-0 Italia (Euro 2012)

QUALIFICATION

Tantangan Carragher untuk ‘Singa Muda’

PUNGGAWA Timnas Inggris sudahmemasuki akhir masa kariernya se-

bagai pesepakbola. Mantan bek timnasInggris, Jamie Carragher, memberikantantangan bagi ‘Singa Muda’. Apa?

John Terry baru saja mengumum-kan pengunduran dirinya untuk mem-bela Inggris. Sementara Rio Ferdinandyang sudah menginjak usia 33 tahunsudah ditepikan oleh manajer Inggris,Roy Hodgson.

Setali tiga uang dengan pemain-pemain andalan di lini tengah, Hod-gson juga harus mulai mencari pengg-anti Frank Lampard dan Steven Ger-rard. Sebabnya, kedua gelandangandalan Inggris itu juga sudah sampaidi penguhujung karier.

Agar proses regenerasi itu bisaberjalan mulus, Hodgson sudah mulai

memberi kepercayaan lebih kepadabeberapa pemain muda saat Inggrismelakoni kualifikasi Piala Dunia 2014.Beberapa diantaranya adalah TomCleverley, Danny Welbeck and AlexOxlade-Chamberlain.

Kendati begitu, Carragher menilaiInggris saat ini belum memiliki pemainyang bisa menggantikan pemain-pemain kawakan yang menjadi pilartim selama beberapa tahun terakhir.Oleh sebab itu, ia pun menantangpemain-pemain muda Inggris supayabisa mengisi kekosongan yang kelakditinggalkan oleh Lampard dan parapemain senior lainnya

“Para pemain pengganti sedangbergerak saat ini, Rio (Ferdinand) dan

John Terry sudah menjadi andalanuntuk waktu yang lama. Mereka akandirindukan. Saya menjadi skuat yangdiberi julukan konyol ‘Golden Genera-tions’,” ucap Carragher di The Sun.

“Saya tidak berpikir kami belummemiliki pemain untuk menggantikanmereka, tapi ada pemain-pemainmuda hadir yang diharapkan bisamengisi peran itu.”

“Tugas bagi Roy (Hodgson) danpemain-pemain itu adalah untuk loloske Brasil dan melangkah jauh saatberada di sana. Saya yakin akan adapemain untuk Inggris yang belumkami pikirkan saat ini. Itu mengenaiseberapa cepat suatu hal berubah,”tambahnya. (net/yon)

Stade de Reims

Tak Gentar Hadapi Steven GerrardGELANDANG Polandia GrzegorzKrychowiak gembira karena berpe-luang berhadapan langsung denganidolanya, kapten timnas InggrisSteven Gerrard, kala kedua timberhadapan pada lanjutan kualifikasiPiala Dunia 2014, tengah pekanmendatang.

Meski demikian, Krychowiakberkeras dirinya tidak akan gentarmenghadapi sang idola di tengahlapangan nanti. Begitu juga dengankeseluruhan skuat Three Lions, yangmemiliki banyak gelandang hebat.

“Semakin bagus tim lawan,semakin nyaman perasaan saya di

tengah lapangan dan saya punsemakin percaya diri,” tegasnya. “Sayamenyukai pertandingan sengit.”

“Belum lama, saya hanya melihatpara pemain ini melalui layar televisi.Sekarang saya berpeluang besarmenghadapi mereka langsung di tengahlapangan, termasuk Steven Gerrard,

yang merupakan idola saya dan bagisaya merupakan salah satu gelandangterbaik dalam satu dekade terakhir.”

“Saya mungkin masih muda, tapisaya tidak pernah merasa tertekan dilapangan. Saya tidak punya gen yangmemungkinkan saya merasa takut,”pungkasnya. (net/yon)