mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

16
MENGENALKAN BAHASA INGGRIS PADA ANAK USIA DINI MELALUI GERAK DAN LAGU Sari Purnamawati PP PAUD dan DIKMAS Jawa Tengah

Upload: others

Post on 05-Nov-2021

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

MENGENALKANBAHASA INGGRISPADA ANAK USIA DINIMELALUI GERAK DAN LAGU

Sari PurnamawatiPP PAUD dan DIKMAS Jawa Tengah

Page 2: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Latar belakang

1. Bahasa Inggris merupakan bahasa internasionaldimana banyak sumber informasi dan literature berbahasa Inggris

2. Pada periode usia dini sangat pentingdiperkenalkan cara berbahasa yang baik dan benar, karena keahlian ini sangat berguna untukberkomunikasi dengan lingkungannya (Maria Montessori,1991).

3. Curtain dan Pesola (1994): anak-anak akan belajarbahasa asing dengan baik apabila prose belajarterjadi dalam konteks yang komunikatif danbermakna bagi mereka. Untuk anak-anakkonteks ini meliputi situasi social, cultural, permainan, nyanyian, dongeng, dan pengalaman-pengalaman kesenian, kerajinan, dan olahraga

Page 3: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Hasil Studi Pendahuluan

Pembelajaran bahasa Inggris belum terjadwal

Pendidik belum menemukan media dan bahan ajar yang memadai

Lembaga belum memiliki media yang memadai dan menarik dalam mengenalkan bahasa Inggris pada anak,

Pengenalan bahasa Inggris sebatas bernyanyi, berhitung dan bertepuk-tepuk,

Anak merasa tidak tertarik setelah mengenal bahasa Inggris dengan carayang monoton

Page 4: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Mengapa gerak dan lagu?

Gaya belajar anak

Auditory: gaya belajar ini, lebihdominan dalam menggunakan inderapendengaran untuk melakukanaktivitas belajar

Visual :gaya belajar dengan caramelihat, mengamati, memandang, dan sejenisnya.

Kinestetik: gaya belajar dengan carabergerak, bekerja, danmenyentuh

CD gerak dan lagu

Media CD pembelajarandapat mengakomodir ataumemberikan stimulus terhadap ketiga jenis gayabelajar anak tersebutkarena dalam media CD terdapat tiga unsur yaitusuara, penglihatan dangerakan.

Page 5: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Spesifikasi

1

• diperuntukkan bagi pendidik PAUD sebagai media danbahan ajar untuk mengenalkan bahasa Inggris pada anakusia dini melalui gerak dan lagu.

2

• Memiliki 3 menu: Let’s Sing and Dance; Let’s Say; Let’s Play

3• Memiliki 3 tema: My Body; My Family; My Daily Activities

4

• dilengkapi dengan berbagai panduan dan bahan ajar sebagaipanduan bagi pendidik untuk mengimplementasikan pengenalanbahasa Inggris pada anak usia dini.

Page 6: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Subyek Penelitian

75 anak

30 pendidik

5 lembaga

Page 7: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Proses PembelajaranPembukaan

• menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan, mengenalkan kata-kata dalam tema pembelajaran yang akan dikenalkan bahasa Inggrisnya

Inti

• Kegiatan dimulai dengan Let’s Sing and Dance. Pendidik dan anak mulai menggunakan CD untuk menirukan gerakan dan mendengarkan lirik dalam lagu. dilanjutkan dengan Let’s Say, pendidik memberikan contoh pengucapan kata-kata dengan benar. Selanjutnya Let’s Play, bermain bersama anak untuk mengetahui sejauh mana penguasaan kosa kata anak

Penutup

• guru melakukan recalling atau tanya jawab dengan anak tentang pengalamanbelajar sehari. Guru bisa menggali sejauh mana anak mendapatkan pengalamanbelajar kemudian memberikan penguatan kepada anak

Evaluasi

• evaluasi untuk melihat capaian perkembangan kemampuan berbahasa Inggrisyang dimiliki anak dapat dilakukan melalui pengamatan atau observasi danpenilaian hasil karya

Page 8: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Hasil :

Litbang PAUD – PPPAUD Dan DIKMAS JATENG | http://pauddikmasjateng.kemdikbud.go.id

SLIDE 8

Variabel Perlakuan n Mean SD Z p-value

Peng Bhs Inggris Sebelum

Sesudah

53

53

26,30

39,92

2,42

2,10

-6,378 0,000

Efektifitas Model CD Tutorial Gerak dan Lagu terhadap Pengenalan BahasaInggris pada Anak Usia Dini

Berdasarkan uji Wilcoxon, didapatkan nilai Z hitung sebesar -6,378 dengan p-value sebesar 0,000. Oleh karena p-value 0,000 < (0,05), maka Ada perbedaansecara signifikan kemampuan pengenalan Bahasa Inggris pada anak usia dinisebelum dan sesudah penerapan Model CD Tutorial Gerak dan Lagu.

SebelumpenerapanModel CD Tutorial Gerakdan Lagu, rata-rata nilaikemampuanpengenalanbahasa Inggrisrespondensebesar 26,30. Kemudian, meningkatmenjadi 39,92 sesudahpenerapanModel CD tutorial gerakdan lagu.

Page 9: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Kesimpulan

Sebagai media tutorial, model ini memberikanpanduan yang jelas bagipendidik PAUD dalammengenalkan bahasaInggris melalui gerak danlagu mulai dari kegiatanpembukaan, kegiatan intidan kegiatan penutup.

CD tutorial pengenalanbahasa Inggris pada anakusia dini melalui gerakdan lagu efektif digunakanuntuk meningkatkancapaian perkembanganbahasa anak yang diukurpada kompetensi dasarsikap, pengetahuan danketerampilan

Page 10: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Saran

Pengguna model, dalam hal inipendidik hendaknya selalumemberikan penguatan di setiapsegmen kegiatan misalnya denganmengulang kembali lagu dalam CD untuk dinyanyikan bersama tanpamusik sehingga mempercepat anakuntuk menghafal dan memahamisyair dalam lagu.

Model ini akan lebih efektif jika dalam segmen let’s playpendidik menyediakan ragammain yang cukup bervariasisesuai dengan tema danjumlah anak.

Bagi pengembang model ataupeneliti yang tertarik untukmelakukan penelitian yang sama, disaran untuk mengembangkandengan tema dan gerak lagu yang berbeda

Page 11: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Keunggulan Model

• Memberikan panduan yang jelas bagi pendidik untukmengenalkan Bahasa Inggris pada anak usia dini melalui gerakdan lagu yang mudah dipahami dan diterapkan

1

• Memberikan contoh nyata penggunaan bahasa Inggris dalam kehidupan sehari-hari anak.

2

• Memiliki bahan pendukung model yang dapat dijadikanpanduan dan bahan ajar dalam menerapkan pengenalanbahasa Inggris pada anak

3

4 Memberikan contoh nyata penggunaan bahasa Inggris dalam kehidupann sehari-hari anak.

Page 12: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Peluang

Masih banyaklembaga/pendidik

PAUD yang memerlukan media

dan metodepengenalan bahasaInggris untuk anak.

Ketertarikan penggunadalam memilih tutorial

dalam bentuk CD karenamenampilkan visual, audio dan gerakan

sehingga lebihmemudahkan pengguna

memahami isi materi.

Page 13: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Terimakasih

[email protected]

Sari PurnamawatiAddress : Suruh, Semarang

Regency

Central Java

Education : Sarjana Pendidikan

Magister Psikologi

Institution : PP Paud dan Dikmas

Jawa Tengah

Jl Diponegoro 250 Ungaran

Telp : 0246921187

Phone : 0815 6642 642Email : [email protected]

Page 14: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Litbang PAUD – PPPAUD dan DIKMAS Jateng | http://pauddikmasjateng.kemdikbud.go.id

Pembukaan

SOP lembaga

Salam, Doa, Presensi, Apersepsi

Page 15: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Litbang PAUD – PPPAUD dan DIKMAS Jateng | http://pauddikmasjateng.kemdikbud.go.id

Inti Let’s Sing and Dance

Let’s Say

Let’s Play

Page 16: Mengenalkan bahasa inggris pada anak usia dini melalui

Litbang PAUD – PPPAUD dan DIKMAS Jateng | http://pauddikmasjateng.kemdikbud.go.id

Penutup

SOP lembaga

Recalling, beres-beres, Doa