membuat laporan dan solusi printing di aplikasi berbasis web

Upload: ardisaputra

Post on 04-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    1/7

    Membuat Laporan dan Solusi Printing di

    Aplikasi Berbasis Web

    Banyak teman-teman di webiniyang bertanya tentang bagaimana cara bikin laporan denganPHP. Berikut pertanyaan yang sering muncul:

    Gimana cara bikin laporan di web?

    Gimana sih cara bikin laporan dengan PDF ile?

    Gimana sih cara e!port web ke "# $!cel?

    Gimana sih cara e!port web ke "# %ord?

    #aya pusing dengan FPDF. Harus main koordinat. &pa ada penyelesaian yang lebih

    mudah?

    'ara print di web yang mudah?

    Baiklah pada artikel kali ini gw akan memberi masukan mengenai pertanyaan-pertanyaan diatas. %alaupun tidak men(awab semua pertanyaan tapi gw berharap penyelesaian ini bisamenyelesaikan masalah &nda.

    )alo men(awab pertanyaan *Gimana cara bikin laporan di web?* kayaknya penulis sedikitbingung. #oalnya menurut penulis+ kalau datanya udah tampil di web ya itulah laporannyadan itu (uga yang akan kita cetak. "ungkin bedanya kalo di aplikasi berbasis desktop adayang namanya *data grid* dan ada yang namanya *laporan*. Di aplikasi berbasis desktoplaporan biasanya menggunakan 'rystal ,eport.

    "ungkin &nda berpendapat bahwa tampilan untuk monitor dan untuk print harusnya berbedakarena tidak mungkin kita membuat laporan cetak dan di situ terdapat menu naigasi+ belum

    lagi background yang menggangu. up+ setu(u. /ntuk itu kita harus membuat 0 ersi halamankita. 1ersi layar monitor dan ersi cetak.

    Berikut cara-cara membuat dua ersi halaman+ yakni: ersi layar monitordan versi cetakyang bisa &nda pilih salah satunya:

    2. menggunakan tag PHP untuk memanggil 0 ile '##

    0. menggunakan tag H3"4 untuk memanggil 0 ile '##

    5. menggunakan 6import url

    7. menggunakan satu ile '## untuk dua ersi tampilan

    http://www.gecko.web.id/http://www.gecko.web.id/http://www.gecko.web.id/http://www.gecko.web.id/
  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    2/7

    1 Menggunakan tag P!P untuk memanggil " #ile $SS

    Berikut kode PHPnya dan letakkan di bagian 8H$&D9 pada kode H3"4 &nda.

    iew plain print

    2. 8?php i ;>@ AA *printme* C ?9

    0. 8p9

    5. 8link relA*stylesheet* typeA*te!tcss* hreA*print.css* 9

    7. 8?php E else C ?9

    . 8link relA*stylesheet* typeA*te!tcss* hreA*deault.css* 9

    )elemahan dari cara ini adalah harus load ulang halaman. bayangkan (ika halaman yang akankita cetak merupakan bentuk rekapitulasi dengan banyak uery dan loadnya sangat lama.%ew tidak praktis. 'ara ini sama sa(a dengan membuat link ke halaman baru+ dengan desainhalaman baru yang minimalis+ yang senga(a disiapkan untuk cetak laporan.

    " Menggunakan tag !%ML untuk memanggil " #ile $SS

    iew plain print

    2. 84) relA*stylesheet* type*te!tcss* hreA*style.css* mediaA*screen*9

    0. 84) relA*stylesheet* type*te!tcss* hreA*print.css* mediaA*print*9

    'ara ini yang sering penulis gunakan. 'ukup membuat 0 ile '## yang berbeda danmenempatkan tag tersebut di bagian 8H$&D9. kemudian menyembunyikan 8di9 yang tidakingin kita tampilkan. 4ebih lengkapnya bisa dilihat di pembahasan selan(utnya.

    & Menggunakan 'import url

    iew plain print

    2. 6import urlprint.css print+pro(ectionI

    Hampir sama dengan cara di atasnya+ cuman beda kode.

    ( Menggunakan satu #ile $SS untuk dua versi tampilan

    iew plain print

    2. 8#34$ typeA*te!tcss*9

    0. 6media screen C

    5. BJD Cont-siKe: mediumI line-height: 2emI background: silerIE

    http://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htm
  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    3/7

    7. E

    . 6media print C

    L. BJD Cont-siKe: 2MptI line-height: 20MNI background: whiteIE

    O. E

    . 8#34$9

    cara ini (uga bagus dan bahkan hanya menggunakan 2 ile '##. up+ style untuk dua ersitampilan layar dan printing dalam satu ile '##.

    Baiklah+ sekarang kita mulai praktek membuat laporan di web yang bisa langsung kita cetak.

    3api sebelumnya mari kita lihat ersi layar untuk aplikasi #"P$G yang penulis buat.

    iew plain print

    2. QatasC

    0. height: 2MMp!I RHeight o top sectionR

    5. background:urlitemsheader.(pg repeat-! Q0D2O02I

    7. E

    .

    L. Qatas h2C

    O. margin: MI

    . padding-top: 2p!I

    S. E

    2M.

    22. QwrapperC

    20. loat: letI

    25. width: 2MMNI

    27. E

    2.

    http://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htm
  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    4/7

    2L. QisiC

    2O. margin-right: 2OMp!I

    2. E

    2S.

    0M. QkananC

    02. loat: letI

    00. width: 2OMp!I R%idth o right column in pi!elsR

    05. margin-let: -2OMp!I R#et let margin to -,ight'olumn%idth R

    07. E

    0.

    0L. QbawahC

    0O. clear: letI

    0. width: 2MMNI

    0S. background: blackI

    5M. color: QFFFI

    52. te!t-align: centerI

    50. padding: 7p! MI

    55. E

    File di atas disimpan dengan nama layarcss

  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    5/7

    Berikut tampilannya:

    )alau untuk printing tentunya kita harus menyingkirkan 8di9 yang tidak diperlukan.Dengan '## kita bisa menyembunyikannya. Berikut '## lengkapnya.

    iew plain print

    http://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htm
  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    6/7

    2. Qatas+ Qkanan+ Qbawah

    0. Cdisplay:noneIE

    5.

    7. QwrapperC

    . loat: letI

    L. width: 2MMNI

    O. E

    .

    S. QisiC

    2M. width: 2MMNI

    22. E

    #elan(utnya disimpan men(adi printcss

    Dan untuk ormat tampilan 8di9 yang masih kita tampilkan perlu mendapat beberapaperubahan+ seperti lebar kita set 2MMN dan background gambar kita ubah men(adi background

    warna putih.

    /ntuk menampilkan 0 ile '## di atas kita menggunakan kode sebagai berikut:

    iew plain print

    2. 84) relA*stylesheet* type*te!tcss* hreA*layar.css* mediaA*screen*9

    0. 84) relA*stylesheet* type*te!tcss* hreA*print.css* mediaA*print*9

    5. 8p9

    http://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htmhttp://gecko.web.id/detail/membuat-laporan-dan-solusi-printing-di-aplikasi-berbasis-web_ee2.htm
  • 7/21/2019 Membuat Laporan Dan Solusi Printing Di Aplikasi Berbasis Web

    7/7

    'ukup begitu sa(a. &pabila dilihat melalui print preiew hasilnya seperti ini:

    &pabila &nda menginginkan ile '## yang standar &nda bisa meru(uk ke !arti)a $ss Print*ramework.