membangun id nas

18
Membangun Identitas Nasional Identitas ialah ciri khas suatu negara dilihat secara keseluruhan.ciri2 tsb mencakup : wilayah negara, penduduk, sejarah, UUD, falsafah, tuj nas serta peranannya di dunia internasional

Upload: pandu-oktafia

Post on 21-Oct-2015

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Membangun ID Nas

MembangunIdentitas Nasional

Identitas ialah ciri khas suatu negara dilihat secara

keseluruhan.ciri2 tsb mencakup : wilayah negara, penduduk,

sejarah, UUD, falsafah, tuj nas serta peranannya di dunia

internasional

Page 2: Membangun ID Nas

Tujuan Pembelajaran

1. Memahami identitas, mengapa terbentuk dan apa pentingnya ID Nas

2. Realitas yg majemuk. Bgm menempatkan diri di tengah masy. majemuk dg baik

1. Apa itu Ideologi, baik klassik maupun kontemporer, khususnya Islam.

2. Kedudukan Pancasila sbg ideologi yg merupakan bagian diri ID Nas.

Page 3: Membangun ID Nas

NASIONALISME DINYATAKAN MATI

Sebagai akibat dari :1. Globalisasi ekonomi & internasionalisasi

institusi politik.2. Universalisme kebudayaan yg

disebarkan oleh media elektronik, pendidikan, urbanisasi dan modernisasi

3. Serangan thdp konsep bangsa dari teori anti nasionalis dlm konsep Immagined community

Page 4: Membangun ID Nas

PENGERTIAN ID NAS

ID-NAS dapat diartikan sebagai jati diri nasional atau kepribadian nasional

Diperlukan dlm proses interaksi baik antar warga maupun antar negara

Page 5: Membangun ID Nas

Manuel Castells : The power of Identity

Teori munculnya ID-Nas sbg hasil interaksi historis.

1. Faktor primer

2. Faktor pendorong

3. Faktor penarik

4. Faktor reaktif

Page 6: Membangun ID Nas

Faktor pendukung kelahiran ID-Nas

1) mencakup etnisitas, bahasa, agama,

2) Meliputi pembangunan komunikasi dan teknologi, lahirnya Angkatan Bersenjata Modern dan sentralsisasi

monarkhis

3) Mencakup kodifikasi bvhasa dlm gramatika yg resmi, tumbuhnya birokrasi dan pemantapan sisdiknas.

1) Meliputi penindasan, dominasi dn pencrian identits alternatif melalui memeori kolektif rakyat.

Page 7: Membangun ID Nas

KESADARAN TTG ANCAMAN GLOBALISASI MENUNTUT SEMUA

BANGSA UTK MENYEGARKAN KEMBALI IDENTITAS NASIONAL,

TANPA HARUS MENJADI EKSKLUSIF

Page 8: Membangun ID Nas

Kepribadian sifat hakiki yg tercermin pada sikap seseorang atau suatu

bangsa yg membedakan dirinya dari orang atau bangsa lain

Kepribadian bangsa ciri-ciri watak yg menonjol ada pada banyak warga

suatu kesatuan nasional; kepribadian nasional.

Page 9: Membangun ID Nas

Tekanan globalissi di tahun-tahun y.a.d. harus dihadapi dg arif, kerja keras dan disiplin.Investasi yg paling penting adalah dlm bid. pendidikan,Sis hukum yg hancur harus dpt diperbaiki dg cepat Pembangunan ekonomi harus direorientasikan dg mempertahankan kedaulatan nasional di bid pol dan kultural.

Page 10: Membangun ID Nas

KEPRIBADIAN MUHAMMADIYAH

Terdiri dari empat bagian :

a. Apakah Muhammadiyah itu ?

b. Dasar amal usaha dan perjuangan Muhammadiyah

c. Pedoman amal usaha dan perjuangan Muhammadiyah

d. Sifat-sifat Muhammadiyah

Page 11: Membangun ID Nas

Muhammadiyah adalah persyarikatan yg merupakan gerakan islam. Maksud gerakan ialah dakwah islamiyah, amar ma’rif nahi munkar yg ditujukan kepada dua bidang :

a. Bidang perseorangan yg dibagi menjadi :1). Orang yg sudah islam, bersifat tajdid yaitu

dg mengembalikan kepada ajaran islam yg murni

2). Orang yg belum islam, bersifat seruan dan ajakan utk memeluk agama islam

b. Bidang masyarakat, dijalankan/ bersifat perbaikan bimbingan dan peringatan.Kesemuanya itu dilaksanakan bersama dg musy. Atas dasar mengharapkan ridha Allah

Page 12: Membangun ID Nas

Dasar amal usaha M

Terdapat dalam Sapta Sila Muqadimah AD Muhammadyah.

1. Tauhid. BeiIbadah dan taat kepda Allah2. Bermasyarakat3. Hanya hukum Allah yg dpt dijadikan sendi

membangun pribadi utama4. Berjuang itu wajib5. Ittiba’ kepada perjuangan para Nabi6. Berorganisasi7. Pok pik tsb dlm rnagka mencapai tuj Muh.

Page 13: Membangun ID Nas

Pedoman Amal Usaha

Berpegang teguh ajaran Allah dan Rasul-Nya. Bergerak membangun disegenap bidang dan lapangan dg

menggunakan cara serta menempuh jalan yg diridhai Allah

Page 14: Membangun ID Nas

SIFAT-SIFAT MUHAMMADIYAH

1. Beramal dan berjuang utk perdamaian dan kesejahteraan.

2. Memperbanyak kawan dan mengamalkan ukhuwwah islamiyah

3. Lapang dada, luas pandangan dg memegang teguh agama sialam.

4. Bersifat keagamaan dan kemasyarakatan

5. Mengindahkan segala hukum, UU serta dasar dan falsafah negara yg sah

Page 15: Membangun ID Nas

6. Amar ma’ruf Nahi munkar dlm segala lapangan serta menjadi contoh tauladan yg baik

7. Aktif dlm perkembangan masyarakat dg maksud ibadah dan membangun sesuai ajaran islam

8. Kerjasama dg gol. Islam manapun juga dlm usahanya menyiarkan dan mengamalkan ajaran islam serta membela kepentingannya.

9. Membantu pemerintah serta kerjasama dg gol.lain dlm memelihara Negara dan membangunnya utk mencapai masy. yg adil dan makmur yg diridhai Allah

10. Bersifat adil dan korektif ke dalam dan ke luar dg bijaksana.

Page 16: Membangun ID Nas

Kepribadian Suku2 bangsa. 16

1. Suku Aceh ----- tipu aceh2. Suku Tapanuli – Horas Bach3. Suku Minang beritunglah dulu4. Suku Palembang5. Suku Bengkulu – ketupat bengkulu6. Suku Sunda7. Suku Jawa dihina bagaimanapun “tahan” tapi

dipangku, mati.8. Suku Bali9. Suku Bugis – adat sirri”10. Suku Manado dst. Istri di rumah

Page 17: Membangun ID Nas

DIAGNOSA POLITIK

Kenapa bangsa kita terpuruk ?

1.Hilangnya “keadilan”, terapinya dirikan partai keadilan.

2.Hilangnya “amanah”, karenanya dirikan PAN

3.Demokrasi yg tidak fair sbg penyebab, maka dirikanlah partai Demokrat.

4.Terlepas dari akar masalah yg jelas,kita terpuruk, solusinya dirikan PKB.

5.Agamawan menilai karena orang melupakan Tuhan, karena itu adakan dzikir akbar.

Page 18: Membangun ID Nas

Lagu-lagu

• Garuda Pancasila• Dwi warna• Bendera Merah Putih• Dari Sabang sampai Merauke• Gempur dan rebut• Manuk Dadali.• NASAKOM• HALO-HALO BANDUNG