mekanisme e1

2
Mekanisme E1 E1 merupakan reaksi eliminasi unimolekuler. E1 terdiri dari dua langkah mekanisme yaitu ionisasi dan deprotonasi. Reaksi E1 biasanya terjadi pada alkil halida tersier yang berlangsung dengan basa lemah. Reaksi E1 mirip dengan reaksi SN1 karena sama-sama menggunakan intermediet karbokation.

Upload: novi-afifah

Post on 07-Dec-2015

1 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kimia organik

TRANSCRIPT

Page 1: Mekanisme E1

Mekanisme E1

E1 merupakan reaksi eliminasi unimolekuler. E1 terdiri dari dua langkah mekanisme yaitu ionisasi dan deprotonasi.

Reaksi E1 biasanya terjadi pada alkil halida tersier yang berlangsung dengan basa lemah. Reaksi E1 mirip dengan reaksi SN1 karena sama-sama menggunakan intermediet

karbokation.

Page 2: Mekanisme E1

Mekanisme E1