materi tp media power point

20
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Rumusan Masalah Dari latar belakang yang dikemukan diatas maka dapat dirumuskan beberapa masalah yang akan dibahas yakni : C. Tujuan Masalah Adapun tujuan dari pembahasan makalah ini adalah mengetahui dan memahami tentang materi pada perkuliahan teknologi pendidikan khususnya pada pokok pembahasan tentang cara mengoperasionalkan power point untuk pembelajaran ABK.

Upload: widia-erika-f

Post on 24-Sep-2015

227 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Materi TP Media Power Point

TRANSCRIPT

BAB IPENDAHULUAN

A. Latar Belakang

B. Rumusan MasalahDari latar belakang yang dikemukan diatas maka dapat dirumuskan beberapa masalah yang akan dibahas yakni :

C. Tujuan MasalahAdapun tujuan dari pembahasan makalah ini adalah mengetahui dan memahami tentang materi pada perkuliahan teknologi pendidikan khususnya pada pokok pembahasan tentang cara mengoperasionalkan power point untuk pembelajaran ABK.

BAB IIPEMBAHASAN

A. Pengertian Media Power Point Media Power Point adalah salah satu media yang dibuat menggunakan aplikasi microsoft power point, ms. power point merupakan program aplikasi microsoft office yang berguna untuk membuat presentasi dalam bentuk slide. Aplikasi ini biasanya digunakan untuk keperluan presentasi, mengajar, dan untuk membuat animasi sederhana.Program microsoft powerpoint pertama kali dikembangkan oleh Bob Gaskins & Dennis Austin. Pada masa itu microsoft powerpoint digunakan sebagai presenter untuk perusahaan bernama Forethought, inc yang kemudian diubah namanya menjadi powerpoint.Versi pertama powerpoint 1.0 dirilis pada tahun 1087. Saat itu dirilis untuk sistem informasi Apple Macintosh. Powerpoint masih menggunakan warna hitam putih, yang dapat membuat halaman teks dan grafik untuk OHP (Overhead Projector ).versi berikutnya muncul setahun kemudian dengan dukungan warna.Pada 31 Juli 1987, microsoft mengakuisisi Forethought, inc dan perangkat lunaknya, powerpoint, seharga 14 juta dollar. Setelah itu versi powerpoint 2.0 muncul kepasaran pada tahun 1990. Sejak saat itu powerpoint telah menjadi bagian yang tak bisa dipisahkan dalam paket microsoft office.

B. Kegunaan Media Power PointMS-Power Point merupakan salah satu program MS-Office yang digunakan untuk membuat dan mendesain sebuah presentasi. Presentasi adalah sekumpulan materi yang dibuat dalam slide guna menjelaskan atau menginformasikan suatu hal ke publik dengan tujuan tertentu. Berbagai objek pelengkap yang mendukung pembuatan presentasi telah tersedia dalam MS-Power Point, seperti : teks, shape, gambar, diagram struktur organisasi, grafik, tabel dan lain-lain. Selain itu dalam MS-Power Point tersedia fasilitas menarik lainnya yang dapat membuat penampilan presentasi tampak lebih hidup, yaitu dengan memberikan efek-efek animasi pada setiap objeknya, dan efek transisi (pergeseran) pada setiap slide nya. Bahkan tersedia juga fasilitas untuk menyisipkan video dan audio.

C. Fitur-Fitur Ms-Power Point Tab File adalah tab untuk mengakses beberapa perintah yang umum digunakan, seperti : Save, Save As, Open, Close, Print dan lain-lain. Screenshot untuk mengambil setiap gambar yang tampil pada layar monitor. Video editing dan Picture untuk mengolah file video dan gambar dengan tampilan frame yang unik dan menarik. Trim Video dan Audio untuk memotong sebagian movie dari file video. Trim Audio untuk memotong sebagian file audio (suara). Bookmark Video atau Audio untuk mengatur durasi waktu pada file video atau audio saat dimainkan. Link Video untuk membuat link file video dari web site ke presentasi, serta membuat link file video dari presentasi anda. Creat a Video untuk mengkonvesi file presentasi menjadi file video. Artistic Effect untuk mengatur efek gambar dengan gaya artistik. Picture Layout untuk mengkonvensi layout gambar ke diagram smart art. Compare untuk mengggabung presentasi lain ke presentasi anda yang sekarang aktif. Animation Painter untuk menyalin animasi dari objek yang satu dan memasangkannnya ke objek yang lain. Background Removal untuk menghapus secara otomatis bagian gambar yang tidak diperlukan. Crop untuk memotong bagian gambar yang tidak diperlukan dengan pola pemotongan yang beragam. Broadcast Slide Show untuk menyajikan presentasi ke audiens melalui browser internet. Animations untuk menggerakkan objek dengan pilihan efek-efek animasi tertentu. Transitions untuk mengatur transisi slide dengan pilihan efek-efek transisi tertentu, dan lain-lain.

D. Kelebihan dan Kekurangan Media Power PointKelebihan Microsoft Powerpoint :1. Mudah dioperasikan.2. Tersedia berbagai macam disain dan animasi.3. Tersedia berbagai macam template yang menarik.4. Dapat dibuat dengan berbagai format.5. Dapat mengedit foto secara langsung.

Kelemahan Microsoft Powerpoint 1. Harganya mahal. (Gratis jika anda menggunakan versi bajakan).

E. Cara Mengoperasionalkan Power Point

Gambar 1. Tampilan Ms. Power Point

1. Mendesain Objek Gambara. Menyisipkan gambar dari galeri clip artLangkah-langkah : Pada tab insert grup image, klik tombol clip art. Lalu pilih dan klik tombol oke.

Gambar 2. Menyisipkan gambar

b. Menyisipkan gambar dari file lainLangkah-langkah : Pada tab home grup insert, klik tombol picture sehingga akan ditampilkan kotak dialog insert picture. Tentukan lokasi folder file gambarnya, pilih gambar dan klik tombol insert. Gambar 3. Menyisipkan gambar dari file lain

c. Menyisipkan gambar dengan screenshotLangkah-langkah : Buka sebuah jendal program yang akan diambil jendlanya. Pada jendela power point klik tombol screen shot. Pada bagian available windows pilih jendela wordpad sehingga gambar akan langsung disisipkan kelembar kerja slide secara utuh. Jika ingin mengambil gambar hanya pada bagian yang dibutuhkan maka klik Screen Cliping.

d. Memanipulasi gambar Menghapus background gambarLangkah-langkah : Pilih slide yang akan dihapus background nya. Pilih gambar dan klik tombol remove background dari tab picture tools format grup adjust. Pada tab background removal gunakan salah satu tombol perintah berikut : Keep Changes untuk menghapus background Discard All Changes untuk mengmbalikan background ke posisi semula. Mark Areas to Keep untuk menghapus background pada area tertentu. Mark Areas to Remove untuk mengurangi area-area background yang telah dihapus. Delete mark mengembalikan area-area background yang dihapus. Mengatur kehalusan dan ketajaman gambarLangkah-langkah : Sisipkan sebuah gambar. Pada tab picture tools format grup adjust klik tombol correction sehingga ditampilkan daftar pilihan. Gunakan pilihan pada kategori sharpen dan soften untuk mengatur tingkat ketajaman dan kehalusan gambar. Mengubah stel warna gambar Sisipkan gambar. Pada tab picture tools format grup adjust klik tombol colour sehingga ditampilkan daftar pilihan warna, pilh warna yang diinginkan. Memberikan efek artistic pada gambar Sisipkan sebuah gambar. Pada tab picture tools format grup adjust klik tombol artistic effect sehingga ditampilkan daftar pilihan effect artistic pilih salah satu efeknya. Memberikan frame pada gambar Pilih gambar yang akan diberi frame, pada tab picture tools format grup picture styles, klik tombol more sehingga ditampilkan daftar pilihan style frame. Pilih salah satu frame sesuai selera. Memberikan efek visual pada gambar Pilih gambar yang akan diberi efek visual Pada tab picture tools format grup picture styles, klik tombol picture effects sehingga ditampilkan beberapa pilihan effects. Tentukan pilihan efek pada kategori : Preset, berisi pilihan efek tiga dimensi. Shadow, berisi efek bayangan Reflection, berisi efek pencerminan. Glow, berisi efek pencahayaan. Soft edges, berisi efek memperhalus tepi gambar. Bevel, berisi efek memberikan kesan timbul pada gambar. 3-D Rolation, berisi pilihan efek perputaran tiga dimensi.e. Memotong gambarLangkah-langkah :1. Pilih gambar 2. Pada tab picture tools format grup size, klik drop down tombol crop dan pilih crop3. Atur atau potong sesuai yang diinginkanf. Mengubah layout gambar kebentuk diagram SmartArtLangkah-langkah :1. Pilih gambar 2. Pada picture tools format grup picture styles, klik tombol picture layout sehingga tampil beberapa pilihihan smartArt3. Pilih bentuk diagram 4. Ketik sebuah teks pada area [text] sebagai keterangan gambar

2. Menyisipkan objek shapea. Menyisipkan objek shapeLangkah-langkah : Pada tab insert grup illustration, klik tombol shape untuk menampilkan daftar pilihan objek shape. Pilih salah satu bentuk objeknya Ok b. Mengubah bentuk objek shapeLangkah-langkah : Pilih objek Pada tab drawing tools format grup insert shapes, pilih edit shape, pilih change shape untuk menampilkan daftar pilihan objek shape. Pilih objek shape penggantinya.c. Memformat objek shapeLangkah-langkah : Pilih objek shape Pada grup shape styles, klik tombol moreuntuk menampilkan daftar pilihan style shape Pilih jenis style yang diinginkan.d. Memasukan teks dalam objek shapeLangkah-langkah : Pilih shape Ketikan isi teksnyae. Menggambar objek bebasLangkah-langkah : Pada tab insert grup illustration, klik tombol shape danpilih freefromdalam kelompok shape lines. Jika ingin membuat objek garis lurus, maka klik titik awal dimana akan memulai membuat garisnya. Selanjutnya sambil menekan dan menahan tombol shift geser mouse ke posisis titik akhir dan klik dua kali untuk mengakhirinya. Jika ingin menghapus tekan tombol delete.

3. Menyisipkan videoa. Menyisipkan video Langkah-langkah ; Aktif pada slide Dalam grup media, klik tombol video dan pilih salah satu perintah berikut : Video from file, untuk mengambil video dari vile atau koleksi pribadi Video from website, untuk mengambil file video daro website Clip art video, untuk mengambil file video dari galeri clip art Sebagai contoh, pilih video from file untuk membuka kotak dialoge insert video. Tentukan lokasi drive dan folder dari file videonya. Kemudian pilih filenya dan klik tombolinsert untuk menyisipkannya Atur ukuran video dengan cara geser salah satu titik handlenya Klik tombol play untuk memainkanb. Memformat videoLangkah-langkah :Kita dapat menggunakan tombol-tombol perintah yang terdapat pada tab video tools-format grup adjust dan video styles Corrections, untuk mengatur gelap terangnya pencahayaan video Colour untuk mengubah warna visual video Poster Frame untuk memasang gambar pada video sebagai background tampilan awal More untuk mengubah style video dengan tampilan yang unik Video shape unttuk mengubah tampilan objek video ke bentuk objek shape Video border untuk mengatur warna, ketebalan, dan pola garis luar objek vdeo Video effects untuk memasang objek visual pada objek videoc. Mengedit movie videoLangkah-langkahnya : Kita dapat menggunakan tombol-tombol perintah yang terdapat pada tab video tools-playback group editing. Memotong videoLangkah-langkahnya: Pilih objek video Pada group editing klik tombol trim video untuk membuka kotak dialog trim video Klik tahan dan geser tanda untuk memotong video Klik oke Mengatur selang waktu dimainkannya videoLangkah-langkahnya: Pilih objek video Pilih group editing : Fade in untuk mngatur selang waktu munculnya video saat pertama kali dimainkan Fade out untuk mengatur selang waktu berakhir video Selanjutnya klik Play.d. Mengatur setting video Mengatur volume suara videoLangkah-langkah : Pilih objek video Klik tombol volume dalam group video obtions Pilih salah satu perintah yang diinginkan Mengatur awal memainkan videoLangkah-langkah : Pilih objek video Pada bagian star dalam group video options pilih salah satu perintah : Automatically untuk memainkan video secara otomatis On clik untuk memainkan video dengan cara mengklik tombol play tekan tombol F5 untuk menjalankan dan mengujinya dalam tampilan slide show Memaksimalkan ukuran tampilan videoLangkah-langkah : Pilih objek video Pada group video options aktifkan kotak cek play full screen Tekan tombol F5 untuk menjalankandan mengujinya dalam tampilan slide show Memainkan video secara berulang-ulangLangkah-langkah Plih objek video Pada group video options, aktifkan kotak cek loop until stopped. Lalu tekan F54. Menyisipkan audioa. Menyisipkan audioLangkah-langkahnya : Aktifkan pada slide Pada group media, klik tombol audio dan pilih salah satu perintah: Audio from file untuk mengambil audio dari file koleksi pribadi Clip art audio untuk mngambil audio dari galeri clip art Record audio untuk mengambil file audio dengan cara menekannya terlebih dahulu Pilih insert untuk menyisipkannyab. Mengedit audio Memotong audioLangkah-langkah : Pilih ikon sound Pada group editing, klik tombol trim audio untuk membuka kotak dialog trim audio Potonglah audio dengan cara seperti memotong movie/video Klik tombol play lalu oke Mengatur selang waktu dimainkan audioLangkah-langkahnya : Pilih ikon sound Pada kotak isian fade in dan fade out dalam group audio options, aturlah selang waktu awal dan berakhirnya audio saat dimainkan Selanjutnya mainkan video untuk melihat hasil perubahannya Mengatur volume suara videoLangkah-langkah : Pilih objek video Klik tombol volume dalam group audio options, kemudian pilih salah satu perintahnya, lihat penjelasan masing-masing peritahnya pada bahasan mengatur volume suara video Mengatur awal memainkan videoLangkah-langkah: Pilih ikon sound Pada group audio options bagian start, pilih salah satu perintah : Automatically untuk memainkanaudio secra otomatis hanya pada slide aktif On klik untuk memainkan audio dengan mengklik tombol play terlebih dahulu Play across slides untuk memainkan audio secara otomatis dan terus menerus hingga sampai pada slide Tekan tombol F5 untuk menjalankan dan memainkan animasi dalam tampilan slide show Menyembunyikan ikon audioLangkah-langkah : Pilih ikon sound Aktifkan kotak cek hide during show dalam group audio options. Jika ingin menampilkan ikon sound-nya kembali, maka non aktifkan kotak cek hide during show Tekan tombol F5 untuk melihat hasil animasi dalam tampilan slide show

BAB IIIPENUTUP

A. KesimpulanB. Saran

DAFTAR PUSTAKA

Madcoms, Madiun. 2010. Pasti bisa !! belajar sendiri microsoft power point. Andi : yogyakartas