manfaat daun semanggi

Upload: nirmalaquinn

Post on 02-Jun-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/10/2019 MANFAAT DAUN SEMANGGI

    1/4

    KUMPULAN MANFAAT DAUN SEMANGGI :

    1. Banyak manfaat dari daun semanggi:

    - Penurun Panas- Sembuhkan Penyakit Darah Tinggi

    - Menyembuhkan Batuk

    - Semanggi gunung segar 25 g dengan Air 110 ml bisa Dibuat infus, Diminum 1 kali sehari

    100 ml Menyembuhkan Asma

    - Obat mendengkur dan menjadi sesak napas

    - Obat Rambut rontok

    - Sakit gigi karena gigi nya berlubang Sebagai obat kumur

    DAUN semanggi memberikan manfaat lebih untuk kesehatan wanita. Dari penelitian

    diketahui, daun semanggi (green claver) mengandung isoflavon. Itu adalah zat aktif yang

    mengandung hormon esterogen dari bahan tumbuhan (fitoesterogen). Bila dikonsumsi teratur,semanggi akan mengurangi gejala klinis yang muncul sebelum dan saat masuk tahap

    menopause. Serta, meningkatkan kualitas tulang hingga tak osteoporosis (pengeroposan

    tulang).

    2. Label:Tips Kesehatan

    Tak sedikit kaum pria yang takut terkena kanker prostat. Maklum saja penyakit ini tergolong

    ganas dan mengganggu aktivitas seksual. Kaum adam ingin terhindar dari penyakit ini, dan

    apapun upaya akan dilakukan untuk menghindari. Bagi anda yang ingin mencegah kanker

    prostat datang menghampiri anda, ada baiknya mengikuti saran Dokter Julia Arnold, peneliti

    dariNational Center for Complementary and Alternatif Medicine, National Institute of

    Health, Amerika Serikat.

    Saran yang Julia anjurkan adalah untuk mengonsumsi ekstrak daun semanggi

    berwarna merah. Penelitian yang dimuat dalam jurnal Cancer Prevention Research itu

    menyebutkan tanaman semanggi yang bernama latin Marsilea Drummondii, dari family

    Marsileaceae, mengandung isofavlon yang berperan meningkatkan level

    dehidroepiandrosterone (DHEA) yang berperan melindungi kesehatan prostat.

    "Hormon itu dapat direkayasa secara laboratorium dengan memberikan isoflavon," ujar Julia.

    Kabar gembira bukan? Lagipula semanggi adalah termasuk sayuran khas indonesia.Mengosumsi semanggi tiap hari tentu bukan kiat berat menghindari kanker

    prostat./naturalherbsguide.com/itz

    3. Potensi Semanggi Air (Marsilea crenata) dalam Fitoremidiasi Logam Timbal (Pb)

    Marsilea crenata Presl. atau dalam bahasa Jawa dikenal dengan nama semanggi merupakan

    salah satu spesies dari divisi paku-pakuan yang tumbuh liar di sawah, pematang sawah, dan

    saluran irigasi (wikipedia, 2007)

    Telah dilakukan penelitian tentang Kemampuan Tumbuhan Semanggi Air, (Marsilea

    crenata) Menyerap Ion Pb(II) dan Cu(II) pada Media Air Tumbuhan semanggi yangdigunakan adalah tumbuhan semanggi air (Marsilea crenata) yang banyak tumbuh di sawah,

    http://poterpoenya.blogspot.com/search/label/Tips%20Kesehatanhttp://poterpoenya.blogspot.com/search/label/Tips%20Kesehatan
  • 8/10/2019 MANFAAT DAUN SEMANGGI

    2/4

    rawa-rawa, selokan dan tersebar luas pada lahan basah. Tumbuhan jenis ini banyak

    dimanfaatkan oleh sebagian besar masyarakat sebagai sayuran/makanan dan bahan obat

    tradisional ( Wiadnya, 2004 )

    Ketersediaan logam untuk dapat diserap oleh tanaman tergantung pada tingkat

    mobilitas di dalam tanah dan tumbuhan. Mobilitastimbal dalam tanah dan tumbuhancenderung lambat serta ion Pb2+memiliki kemampuan dapat menggantikan K+ dalam kisi

    mineral silikat atau Ca2+ dalam karbonat dan mineal apatit ( Lahuddin, 2007 ). Tanaman

    dapat menyerap logam Pb pada saat kondisi kesuburan tanah, kandungan bahan organic, serta

    KTK tanah rendah ( Aninim, 1998 ). Pada keadaan ini logam berat Pb akan terlepas dari

    ikatan tanah dan berupa ion yang bergerak bebas pada larutan tanah. Jika logam lain tidak

    mampu menghambat keberadaanya, maka akan terjadi serapan Pb oleh akar tanaman. Timbal

    sebagian besar diakumulasi oleh organ tanaman, yaitu daun, batang, akar, dan akar umbi-

    umbian ( bawang merah ). Timbal hanya mempengaruhi tanaman pada konsentrasi tinggi (

    Lahuddin, 2007 )

    4. Komposisi kimia dari daun dan tangkai semanggi meliputi kadar air, abu, protein, lemak,

    dan serat. Kadar air pada saat segar sebesar 89,02% setelah dikukus berubah menjadi

    87,92%. Kadar abu pada saat segar 14,2% berubah menjadi 4,38% setelah pengukusan .

    Kadar protein sebesar 39,63% berubah menjadi 26,74% setelah pengukusan. Kadar lemak

    pada daun segar sebesar 2,62% berubah menjadi 2,48% setelah pengukusan. Kandungan serat

    saat segar sebesar 20,77% berubah menjadi 9,27% setelah proses pengukusan. Seperti halnya

    kadar protein, air, abu, lemak dan serat, proses pengukusan juga mengakibatkan perubahan

    kandungan vitamin daun dan tangkai semanggi air. Kandungan Vitamin Cdaun dan tangkai

    semanggi air segar sebesar 66,58 mg/100g berubah menjadi 55,29 mg/100g setelah proses

    pengukusan. karoten 3 daun dan tangkai semanggi air segar sebesar 3,3 g/g berubah

    menjadi 2,08 g/g, sedangkan total karotensemanggi air segar sebesar 73,78 g/g berubah

    menjadi 42,10 g/g setelah proses pengukusan. Adapun untuk vitamin A, B, D, E, K tidak

    terdeteksipada semanggi air.

    5. Semanggi adalah sekelompokpaku air (Salviniales) darimargaMarsileayang diIndonesia

    mudah ditemukan di pematangsawah atau tepi saluranirigasi.Morfologi tumbuhan marga inikhas, karena bentukentalnya yang menyerupai payung yang tersusun dari empat anak daun

    yang berhadapan. Akibat bentuk daunnya ini, nama "semanggi" dipakai untuk beberapa jenis

    tumbuhan dikotil yang bersusunan daun serupa, seperti klover. Semua anggotanya

    heterospor:memiliki dua tipespora yang berbeda kelamin.

    Daun tumbuhan ini (biasanya M. crenata) biasa dijadikan bahan makanan yang

    dikenal sebagaipecel semanggi,khas dari daerahSurabaya.Organ penyimpanspora (disebut

    sporokarp) M. drummondii juga dimanfaatkan oleh penduduk asli Australia (aborigin)

    sebagai bahan makanan. Semanggi M. crenatadiketahui mengandung fitoestrogen (estrogen

    tumbuhan) yang berpotensi mencegah osteoporesis.[1]Tumbuhan ini juga berpotensi sebagai

    tumbuhanbioremediasi,karena mampu menyerap logam beratCd danPb.Kemampuan ini

    http://id.wikipedia.org/wiki/Paku_airhttp://id.wikipedia.org/wiki/Genushttp://id.wikipedia.org/wiki/Indonesiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Sawahhttp://id.wikipedia.org/wiki/Irigasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Entalhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Klover&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Sporahttp://id.wikipedia.org/wiki/Sporahttp://id.wikipedia.org/wiki/Daunhttp://id.wikipedia.org/wiki/Semanggi_%28makanan%29http://id.wikipedia.org/wiki/Surabayahttp://id.wikipedia.org/wiki/Sporahttp://id.wikipedia.org/wiki/Aboriginhttp://id.wikipedia.org/wiki/Estrogenhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Osteoporesis&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Semanggi#cite_note-0http://id.wikipedia.org/wiki/Semanggi#cite_note-0http://id.wikipedia.org/wiki/Semanggi#cite_note-0http://id.wikipedia.org/wiki/Bioremediasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Logam_berathttp://id.wikipedia.org/wiki/Cdhttp://id.wikipedia.org/wiki/Pbhttp://id.wikipedia.org/wiki/Pbhttp://id.wikipedia.org/wiki/Cdhttp://id.wikipedia.org/wiki/Logam_berathttp://id.wikipedia.org/wiki/Bioremediasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Semanggi#cite_note-0http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Osteoporesis&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Estrogenhttp://id.wikipedia.org/wiki/Aboriginhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sporahttp://id.wikipedia.org/wiki/Surabayahttp://id.wikipedia.org/wiki/Semanggi_%28makanan%29http://id.wikipedia.org/wiki/Daunhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sporahttp://id.wikipedia.org/wiki/Sporahttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Klover&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Entalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Irigasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Sawahhttp://id.wikipedia.org/wiki/Indonesiahttp://id.wikipedia.org/wiki/Genushttp://id.wikipedia.org/wiki/Paku_air
  • 8/10/2019 MANFAAT DAUN SEMANGGI

    3/4

    perlu diwaspadai dalam penggunaan daun semanggi sebagai bahan makanan, terutama bila

    daunnya diambil dari lahan tercemar logam berat.

    Bioremediasimerupakan penggunaanmikroorganisme untuk mengurangipolutan di

    lingkungan. Saat bioremediasi terjadi, enzim-enzim yang diproduksi oleh mikroorganisme

    memodifikasi polutan beracun dengan mengubah struktur kimia polutan tersebut, sebuahperistiwa yang disebut biotransformasi. Pada banyak kasus, biotransformasi berujung pada

    biodegradasi,dimanapolutanberacun terdegradasi, strukturnya menjadi tidak kompleks, dan

    akhirnya menjadimetabolit yang tidak berbahaya dan tidak beracun.

    Sejak tahun 1900an, orang-orang sudah menggunakan mikroorganisme untuk

    mengolah air pada saluran air. Saat ini, bioremediasi telah berkembang pada perawatan

    limbah buangan yang berbahaya (senyawa-senyawa kimia yang sulit untuk didegradasi),

    yang biasanya dihubungkan dengan kegiatan industri. Yang termasuk dalam polutan-polutan

    ini antara lain logam-logam berat, petroleum hidrokarbon, dan senyawa-senyawa organik

    terhalogenasi seperti pestisida, herbisida, dan lain-lain. Banyak aplikasi-aplikasi baru

    menggunakanmikroorganisme untuk mengurangi polutan yang sedang diujicobakan.Bidangbioremediasi saat ini telah didukung oleh pengetahuan yang lebih baik mengenai bagaimana

    polutan dapat didegradasi oleh mikroorganisme, identifikasi jenis-jenis mikroba yang baru

    dan bermanfaat, dan kemampuan untuk meningkatkan bioremediasi melalui teknologi

    genetik. Teknologi genetik molekular sangat penting untuk mengidentifikasi gen-gen yang

    mengkode enzim yang terkait pada bioremediasi. Karakterisasi dari gen-gen yang

    bersangkutan dapat meningkatkan pemahaman kita tentang bagaimana mikroba-mikroba

    memodifikasipolutanberacun menjadi tidak berbahaya.

    Strain atau jenis mikroba rekombinan yang diciptakan di laboratorium dapat lebih

    efisien dalam mengurangi polutan. Mikroorganisme rekombinan yang diciptakan dan pertama

    kali dipatenkan adalah bakteri "pemakan minyak". Bakteri ini dapat mengoksidasi senyawa

    hidrokarbon yang umumnya ditemukan pada minyak bumi. Bakteri tersebut tumbuh lebih

    cepat jika dibandingkan bakteri-bakteri jenis lain yang alami atau bukan yang diciptakan di

    laboratorium yang telah diujicobakan. Akan tetapi, penemuan tersebut belum berhasil

    dikomersialkan karena strain rekombinan ini hanya dapat mengurai komponen berbahaya

    dengan jumlah yang terbatas. Strain inipun belum mampu untuk mendegradasi komponen-

    komponen molekular yang lebih berat yang cenderung bertahan di lingkungan.

    6. DAUN LIAR KAYA KHASIAT

    Jika tidak ada penganan semanggi suroboyo, mungkin orang akan menganggap daunsemanggi tak lebih dari tanaman liar. Namun, jangan salah. Manfaat daun itu begitu

    banyak. Tanaman tersebut dipercaya bisa menyembuhkan sejumlah penyakit yang sering

    menyerang para warga evergreen. Sebagai salah satu sayur hijau, semanggi memiliki

    kandungan zat besi yang tinggi. Dengan kata lain, kandungan tersebut bisa membantu

    meningkatkan kadar hemoglobin dalam darah. Menurut ahli gizi Andriyanto SH MKes

    AMdG, berkat kandungan tersebut, semanggi bisa mencegah anemia gizi atau kekurangan

    gizi. Dia menambahkan, semanggi yang mengandung serat sangat bagus untuk kolesterol

    dalam darah. Kandungan serat itu juga bisa membantu melancarkan buang air besar.

    "Masalah yang sering dihadapi para lansia adalah susah buang air besar atau konstipasi,"

    lanjut Andriyanto yang juga menjabat ketua Persatuan Ahli Gizi Indonesia (Persagi) Jatim

    tersebut.

    http://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/wiki/Polutanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Enzimhttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Biotransformasi&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Biodegradasi&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Polutanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Metabolithttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Petroleum_hidrokarbon&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Pestisidahttp://id.wikipedia.org/wiki/Herbisidahttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikrobahttp://id.wikipedia.org/wiki/Genetikhttp://id.wikipedia.org/wiki/Genhttp://id.wikipedia.org/wiki/Enzimhttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikrobahttp://id.wikipedia.org/wiki/Polutanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Strainhttp://id.wikipedia.org/wiki/Bakterihttp://id.wikipedia.org/wiki/Oksidasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Hidrokarbonhttp://id.wikipedia.org/wiki/Hidrokarbonhttp://id.wikipedia.org/wiki/Oksidasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Bakterihttp://id.wikipedia.org/wiki/Strainhttp://id.wikipedia.org/wiki/Polutanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikrobahttp://id.wikipedia.org/wiki/Enzimhttp://id.wikipedia.org/wiki/Genhttp://id.wikipedia.org/wiki/Genhttp://id.wikipedia.org/wiki/Genetikhttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikrobahttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/wiki/Herbisidahttp://id.wikipedia.org/wiki/Pestisidahttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Petroleum_hidrokarbon&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/wiki/Metabolithttp://id.wikipedia.org/wiki/Polutanhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Biodegradasi&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Biotransformasi&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganismehttp://id.wikipedia.org/wiki/Enzimhttp://id.wikipedia.org/wiki/Enzimhttp://id.wikipedia.org/wiki/Polutanhttp://id.wikipedia.org/wiki/Mikroorganisme
  • 8/10/2019 MANFAAT DAUN SEMANGGI

    4/4

    Semanggi juga memiliki kandungan Fitoestrogen yang bisa membantu mencegah

    osteoporosis. Selain itu, sejumlah keluhan yang kerap datang dari warga evergreen semacam

    capai, pegal-pegal, dan linu-linu bisa diobati dengan rutin mengonsumsi semanggi.

    Karena memiliki sejumlah khasiat, Andriyanto menyarankan agar rutin mengonsumsi daun

    semanggi. "Tidak perlu setiap hari. Setidaknya tiga kali seminggu, sudah cukup untuk asupangizi," jelasnya. Seperti sayur hijau lainnya, semanggi paling cocok disajikan sebagai lalapan.

    Karena itu, semanggi suroboyo bisa menjadi salah satu pilihan hidangan.

    "Tapi, kalau bisa pemakaian petis'udang agak dikurangi. Sebab, jika terlalu banyak, khasiat

    daun semanggi tidak akan maksimal," tegasnya. Untuk pilihan hidangan yang lain, bisa

    hidangan lalapan daun semanggi dengan sambal. "Tapi, sambalnya jangan pedas-pedas.

    Kasihan perutnya.