makalah illegal logging.docx

3
1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Dalam kehidupan ini, umat muslim memiliki syariat yang haruslah ditaati. Peraturan dan hukum Allah yang mengatur segala aspek dasar kehidupan manusia bertujuan untuk kebaikan umat manusia sendiri. Sayangnya, syariat yang Allah SWT wahyukan pada manusia sering kali tak diindahkan. Salah satu ruang lingkup syariat dalam islam adalah alam dan lingkungan. Perusakan alam juga berlangsung akibat praktik-praktik tidak sehat dari pelaku industri dan segelintir anggota masyarakat. Sebut saja Ilegal logging yang selalu marak. Padahal dalam syariat islam, sudah dikatakan untuk tidak merusak lingkungan dengan cara mengeksploitasi hasil alam secara berlebih-lebihan. Lalu bagaimana dengan ilegal logging yang kerap kali dilakukan oleh oknum-oknum di belantara hutan Indonesia? Seperti telah kita ketahui bersama, bahwa hutan merupakan paru-paru bumi tempat berbagai satwa hidup, pohon-pohon, hasil tambang dan berbagai sumberdaya lainnya yang bisa kita dapatkan dari hutan yang tak ternilai harganya bagi manusia. Di dalam syariat islam atau hukum ciptaan Sang Pencipta alam juga dijelaskan melalui wahyu dengan sumber

Upload: andhyka-ome

Post on 20-Nov-2015

7 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

BAB IPENDAHULUAN

A. Latar BelakangDalam kehidupan ini, umat muslim memiliki syariat yang haruslah ditaati. Peraturan dan hukum Allah yang mengatur segala aspek dasar kehidupan manusia bertujuan untuk kebaikan umat manusia sendiri. Sayangnya, syariat yang Allah SWT wahyukan pada manusia sering kali tak diindahkan. Salah satu ruang lingkup syariat dalam islam adalah alam dan lingkungan.Perusakan alam juga berlangsung akibat praktik-praktik tidak sehat dari pelaku industri dan segelintir anggota masyarakat. Sebut saja Ilegal logging yang selalu marak. Padahal dalam syariat islam, sudah dikatakan untuk tidak merusak lingkungan dengan cara mengeksploitasi hasil alam secara berlebih-lebihan. Lalu bagaimana dengan ilegal logging yang kerap kali dilakukan oleh oknum-oknum di belantara hutan Indonesia? Seperti telah kita ketahui bersama, bahwa hutan merupakan paru-paru bumi tempat berbagai satwa hidup, pohon-pohon, hasil tambang dan berbagai sumberdaya lainnya yang bisa kita dapatkan dari hutan yang tak ternilai harganya bagi manusia. Di dalam syariat islam atau hukum ciptaan Sang Pencipta alam juga dijelaskan melalui wahyu dengan sumber utamanya adalah ayat-ayat dalam Al-Quran. Sebagaimana dengan dalil di bawah ini yang mengingatkan manusia untuk selalu memelihara alam di sekitarnya: Artinya:dan bila dikatakan kepada mereka:"Janganlah kamu membuat kerusakan di muka bumi". mereka menjawab: "Sesungguhnya Kami orang-orang yang Mengadakan perbaikan."Pada kenyataannya, banyak praktek yang justru sangat membuat kerusakan pada alam ini, yang dilakukan oleh manusia dan itu sangat bertentangan dengan dalil diatas. Salah satu kegiatan yang memberikan kontribusi terbesar atas terjadinya kerusakan pada alam adalah maraknya praktek Illegal Logging atau pembalakan liar.Sebagai jalan keluar dari permasalahan ini, pemerintah sudah berupaya membangun langkah-langkah hukum dengan membuat perundang-undangan yang khusus menyoroti Ilegal logging. Sayang, begitu banyak kendala yang menyertai pemberantasan ilegal logging, mengingat besarnya jaringan kejahatan yang melingkupi tiap kasus Ilegal logging. Dewasa ini, hanya keimanan kita sebagai hamba Allah lah yang mampu menjadi tameng untuk tidak ikut terjerumus dalam praktek merusak lingkungan seperti itu. Syariat yang telah Allah SWT wahyukan pada hambanya seharusnya ditaati, karena pasti ada manfaatnya. B. Rumusan Masalah

1