magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

6
Gadaikan SK Senilai Rp100- Rp300 Juta foto:nur imron rosadi/temanggung ekspres SUKSES. Slamet “Ragil” Riyanto menunjukan penghargaan Man&Women Career of The Year 2014 lantaran dinilai mampu menjadi motivator dan mengembangkan jiwa wirausaha di bidang kuliner. CMYK CMYK E-mail: [email protected], [email protected] Redaksi, Iklan dan Pemasaran: Jl. A. Yani No 348 Magelang Telp. (0293) 310846 RABU 24 SEPTEMBER 2014 NILAI SK DEWAN CAPAI 300 JUTA Luar biasa, duite kanggo opo yo ? KULINER JENDARAL SEPI Nek kaya ngene sapa seng tanggung jawab ? Slamet Riyanto Raih Penghargaan Indonesian Man & Women Career of The Year 2014 Dari Seles hingga Miliki 60 Cabang Usaha Kuliner Berkat keberhasilannya menginspirasi banyak orang untuk berwirausaha, Slamet “Ragil” Riyanto BSc mendapat penghargaan berupa Indonesian Man & Women Career of The Year 2014. Lalu apa tanggapan atas penghargaan itu, dan seperti apa perjalanan hidupnya? NUR IMRON, Magelang PENGHARGAAN tersebut diberi- kan oleh Forum Komunikasi War- tawan Indonesia (FKWI) di Sema- rang, beberapa waktu lalu. Ragil, sapaan akrabnya mengaku bangga atas anugerah yang didapat- kannya itu. Menurutnya, penghar- gaan ini akan dianggap sebagai mo- tivasi bagi dirinya untuk lebih kreatif dan inovatif lagi dalam me- ngembangkan wirausaha bidang kuliner kedepan. “Atas predikat ini, saya harus jadi teladan bagi masyarakat. Saya siap menerapkan ilmu wirausaha ini ke masyarakat luas secara sukarela,” ujarnya, ditemui di warungnya, Bla- bak Kabupaten Magelang, kemarin. Pemilik Kupat Tahu Gimbal yang juga pernah meraih Juara III pada ke hal 3 ke hal 3 Bapas 69 Jadi Bank Favorit MUNGKID - PD BPR Bapas 69 rupanya memang menjadi salah satu bank favorit para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Dae- rah (DPRD) Kabupaten Mage- lang yang berniat 'menyekolah- kan' SK mereka. Dalam setiap pe- riode, dipastikan terdapat ang- gota dewan yang mengajukan TEMANGGUNG – Musim pa- nen raya tembakau menjadi la- dang yang empuk bagi masyara- kat Temanggung untuk mendu- lang rezeki. Tak terkecuali anggota DPRD. Sebagian dari wakil rakyat ini rela mengadaikan Surat Keputu- san (SK) pengangkatan dan pengesahan. Hal ini dilakukan di antaranya, demi mendapatkan pinjaman dana dari bank untuk mendulang keuntungan dari penjualan tembakau. “Tidak semua, tapi ada bebe- rapa anggota DPRD yang meng- gadaikan SK untuk ikutusaha pertembakauan,” kata Sekretaris DPRD Temanggung Harno Su- santo, Selasa (23/9). Menurutnya, fenomena ini tidak terjadi pada musim panen raya tahun ini. Setiap kali men- jelang musim panen raya tem- Ciuman Terakhir DUNIA selebriti Indonesia kembali diwarnai perceraian. Tessa Kaunang dan Sandy Tumiwa menambah daftar seleb yang mahligai rumahtangganya berakhir dengan perpisahan. Babak akhir proses sidang perceraian mereka berlangsung di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, kemarin. "Menyatakan pernikahan antara penggugat dengan tergugat yang berlangsung sejak 7 Juli 2006 putus karena perceraian," ujar Majelis Hakim di PN Jaksel. Keputusan ini tentu diterima dan sudah bisa diduga sebelumnya. Nyabu, Dua Sahabat Dibekuk Polisi Transfer Dulu Baru Barang Datang TEMANGGUNG – Polisi membekuk dua sahabat pemakai narkotika. Lan- taran hansrat ingin mengkonsumsi sa- bu-sabu untuk kesekian kalinya, dua sahabat karib rela patungan untuk mendapatkan satu gram bubuk kristal putih dengan harga Rp1,1 juta. Namun naas, setelah mentransferkan uangnya ke nomer rekening tertentu yang menjadi pemasok barang haram ini, ke hal 3 foto: rizal ifan/temanggung ekspres bakau, anggota dewan yang mempunyai bisnis sampingan dalam bidang pertembakauan pasti mengadaikan SK nya. “Ada yang untuk modal bertani tembakau, ada yang untuk ber- dagang. Initinyausaha samping- an bukan usaha tetap mereka (anggota dewan),”terangnya. Ia mengatakan, fenomena itu diketahui karena tiap kali ada Di Temanggung SK juga Digadaikan ke hal 3 ke hal 3 SEMENTARA ITU Petunjuk Pendaftaran CPNS Diterbitkan MAGELANG - Dikarenakan ditemukan banyak NIK e- KTP ganda di berbagai daerah, se- hingga menyulitkan masyarakat yang berkepentingan mendaftar via online, membuat Dirjen Adminitrasi Kependudukan Ke- menterian Dalam Negeri, me- ngeluarkan petunjuk cara mengatasi kendala pendaftaran on line CPNS. “Untuk pendaftaran CPNS via online, ternyata masih terdapat banyak permasalahan, seperti di- temukan NIK ganda, sehingga foto:chandra yoga k/magelang ekspres SOLUSI. Secarik kertas berisikan cara pengaduan permasalahan NIK ganda dari Dirjen Adminitrasi Kependudukan Kemendagri menjadi solusi bagi pendaftar CPNS via on line yang terkendala saat entry data. DIBEKUK POLISI. Dua ter- sangka pemakai narkoba dibekuk tengah menun- jukkan barang bukti saat gelar perkara di Mapolres Temanggung, Selasa (23/9). ke hal 3 MAGELANG - Keberadaan ba- ngunan baru di kompleks Kantor Dispendukcapil Kabupaten Ma- gelang, Jalan Yos Sudarso Magelang Tengah, di- nilai meru- sak estetika komplek bangunan cagar buda- ya bekas gedung High Kweek- school Voor Ambtenaar Inlander (zaman Belanda). Budayawan Kota Magelang dan pemerhati bangunan cagar bu- daya heritage, Mbilung Sarawita, mengatakan, penambahan ba- ngunan baru pada kompleks tersebut bila tidak melalui kajian yang tepat, terutama dalam hal estetika, akan mengurangi nilai dari komplek cagar budaya itu sendiri. “Meskipun berdirinya bangunan baru itu di atas tanah kosong, atau tidak sampai merubuhkan bangunan lama, tetapi masih perlu dikaji secara mendalam. Jangan sampai karena bangu- nan kecil namun mampu me- rusak estetika seluruh komplek bangunan cagar budaya itu. Bangunan Baru Rusak Estetika Disdukcapil Kabupatan Masuk Cagar Budaya ke hal 3 Angka Disabilitas di Purworejo Tinggi PURWOREJO - Program Unit Pelayanan Sosial Keliling (UPSK) Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah menyambangi Kabupaten Pur- worejo, Selasa (23/9). Kabupaten Purworejo dipilih sebagai lokasi pelaksanaan program karena angka penyandang Disabilitas dinilai masih tinggi. Program tersebut diharapkan dapat membantu pemkab dalam menangani penyandang Disabilitas. ke hal 3 foto: eko sutopo/harian purworejo CEK. Para pendamping penyandang disabilitas sedang melakukan konsultasi dengan tim ahli Program UPSK di BLK Purworejo, Selasa (23/9). Tessa Kaunang ke hal 3 ke hal 3 xx 11 foto:chandra yoga k/ magelang ekspres x

Upload: fakhri-septiansyah

Post on 04-Apr-2016

251 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

Gadaikan SKSenilai Rp100-Rp300 Juta

foto:nur imron rosadi/temanggung ekspres

SUKSES. Slamet “Ragil” Riyanto menunjukan penghargaan Man&WomenCareer of The Year 2014 lantaran dinilai mampu menjadi motivator danmengembangkan jiwa wirausaha di bidang kuliner.

CMYK

CMYK

E-mail: [email protected], [email protected], Iklan dan Pemasaran: Jl. A. Yani No 348 Magelang Telp. (0293) 310846

RABU 24 SEPTEMBER 2014

NILAI SK DEWANCAPAI 300 JUTA

Luar biasa, duitekanggo opo yo ?

KULINERJENDARAL SEPI

Nek kaya ngenesapa sengtanggung jawab ?

Slamet Riyanto Raih Penghargaan Indonesian Man & Women Career of The Year 2014

Dari Seles hingga Miliki 60 Cabang Usaha KulinerBerkat keberhasilannya

menginspirasi banyak oranguntuk berwirausaha, Slamet

“Ragil” Riyanto BScmendapat penghargaan

berupa Indonesian Man &Women Career of The Year2014. Lalu apa tanggapanatas penghargaan itu, dan

seperti apa perjalananhidupnya?

NUR IMRON, Magelang

PENGHARGAAN tersebut diberi-kan oleh Forum Komunikasi War-

tawan Indonesia (FKWI) di Sema-rang, beberapa waktu lalu.

Ragil, sapaan akrabnya mengakubangga atas anugerah yang didapat-kannya itu. Menurutnya, penghar-gaan ini akan dianggap sebagai mo-tivasi bagi dirinya untuk lebihkreatif dan inovatif lagi dalam me-ngembangkan wirausaha bidangkuliner kedepan.

“Atas predikat ini, saya harus jaditeladan bagi masyarakat. Saya siapmenerapkan ilmu wirausaha ini kemasyarakat luas secara sukarela,”ujarnya, ditemui di warungnya, Bla-bak Kabupaten Magelang, kemarin.

Pemilik Kupat Tahu Gimbal yangjuga pernah meraih Juara III pada

ke hal 3ke hal 3

Bapas 69 JadiBank Favorit

MUNGKID - PD BPR Bapas 69rupanya memang menjadi salahsatu bank favorit para anggotaDewan Perwakilan Rakyat Dae-rah (DPRD) Kabupaten Mage-lang yang berniat 'menyekolah-kan' SK mereka. Dalam setiap pe-riode, dipastikan terdapat ang-gota dewan yang mengajukan

TEMANGGUNG – Musim pa-nen raya tembakau menjadi la-dang yang empuk bagi masyara-kat Temanggung untuk mendu-lang rezeki. Tak terkecualianggota DPRD.

Sebagian dari wakil rakyat inirela mengadaikan Surat Keputu-san (SK) pengangkatan danpengesahan. Hal ini dilakukan diantaranya, demi mendapatkanpinjaman dana dari bank untuk

mendulang keuntungan daripenjualan tembakau.

“Tidak semua, tapi ada bebe-rapa anggota DPRD yang meng-gadaikan SK untuk ikutusahapertembakauan,” kata SekretarisDPRD Temanggung Harno Su-santo, Selasa (23/9).

Menurutnya, fenomena initidak terjadi pada musim panenraya tahun ini. Setiap kali men-jelang musim panen raya tem-

Ciuman TerakhirDUNIA selebriti

Indonesia kembalidiwarnai perceraian.Tessa Kaunang danSandy Tumiwamenambah daftar selebyang mahligairumahtangganyaberakhir denganperpisahan.

Babak akhirproses sidangperceraian merekaberlangsung diPengadilan NegeriJakarta Selatan,kemarin.

"Menyatakanpernikahan antarapenggugat dengantergugat yangberlangsung sejak 7 Juli2006 putus karenaperceraian," ujarMajelis Hakim di PNJaksel.

Keputusan ini tentuditerima dan sudah bisadiduga sebelumnya.

Nyabu, DuaSahabat

Dibekuk PolisiTransfer Dulu Baru

Barang DatangTEMANGGUNG – Polisi membekuk

dua sahabat pemakai narkotika. Lan-taran hansrat ingin mengkonsumsi sa-bu-sabu untuk kesekian kalinya, duasahabat karib rela patungan untukmendapatkan satu gram bubuk kristalputih dengan harga Rp1,1 juta. Namunnaas, setelah mentransferkan uangnyake nomer rekening tertentu yangmenjadi pemasok barang haram ini,

ke hal 3

foto: rizal ifan/temanggung ekspres

bakau, anggota dewan yangmempunyai bisnis sampingandalam bidang pertembakauanpasti mengadaikan SK nya.

“Ada yang untuk modal bertanitembakau, ada yang untuk ber-dagang. Initinyausaha samping-an bukan usaha tetap mereka(anggota dewan),”terangnya.

Ia mengatakan, fenomena itudiketahui karena tiap kali ada

Di Temanggung SK juga Digadaikanke hal 3

ke hal 3

SEMENTARA ITU

Petunjuk PendaftaranCPNS Diterbitkan

MAGELANG - Dikarenakanditemukan banyak NIK e- KTPganda di berbagai daerah, se-hingga menyulitkan masyarakatyang berkepentingan mendaftarvia online, membuat DirjenAdminitrasi Kependudukan Ke-menterian Dalam Negeri, me-

ngeluarkan petunjuk caramengatasi kendala pendaftaranon line CPNS.

“Untuk pendaftaran CPNS viaonline, ternyata masih terdapatbanyak permasalahan, seperti di-temukan NIK ganda, sehingga

foto:chandra yoga k/magelang ekspres

SOLUSI. Secarik kertas berisikan cara pengaduan permasalahan NIKganda dari Dirjen Adminitrasi Kependudukan Kemendagri menjadisolusi bagi pendaftar CPNS via on line yang terkendala saat entry data.

DIBEKUK POLISI. Dua ter-sangka pemakai narkobadibekuk tengah menun-jukkan barang bukti saatgelar perkara di MapolresTemanggung, Selasa (23/9).

ke hal 3

MAGELANG - Keberadaan ba-ngunan baru di kompleks KantorDispendukcapil Kabupaten Ma-gelang, JalanYos SudarsoM a g e l a n gTengah, di-nilai meru-sak estetikakomplek bangunan cagar buda-ya bekas gedung High Kweek-school Voor Ambtenaar Inlander(zaman Belanda).

Budayawan Kota Magelang danpemerhati bangunan cagar bu-daya heritage, Mbilung Sarawita,mengatakan, penambahan ba-ngunan baru pada kompleks

tersebut bila tidak melalui kajianyang tepat, terutama dalam halestetika, akan mengurangi nilai

dari komplekcagar budayaitu sendiri.

“Meskipunb e r d i r i n y ab a n g u n a n

baru itu di atas tanah kosong,atau tidak sampai merubuhkanbangunan lama, tetapi masihperlu dikaji secara mendalam.

Jangan sampai karena bangu-nan kecil namun mampu me-rusak estetika seluruh komplekbangunan cagar budaya itu.

Bangunan Baru Rusak Estetika

Disdukcapil KabupatanMasuk Cagar Budaya

ke hal 3

Angka Disabilitas diPurworejo Tinggi

PURWOREJO - Program Unit PelayananSosial Keliling (UPSK) Dinas Sosial ProvinsiJawa Tengah menyambangi Kabupaten Pur-worejo, Selasa (23/9). Kabupaten Purworejodipilih sebagai lokasi pelaksanaan programkarena angka penyandang Disabilitas dinilaimasih tinggi. Program tersebut diharapkandapat membantu pemkab dalam menanganipenyandang Disabilitas.

ke hal 3

foto: eko sutopo/harian purworejo

CEK. Para pendamping penyandang disabilitassedang melakukan konsultasi dengan tim ahliProgram UPSK di BLK Purworejo, Selasa (23/9).

Tessa Kaunang

ke hal 3

ke hal 3

xx

11

foto:chandra yoga k/magelang ekspres

x

Page 2: Magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

CMYK

CMYKCMYK

CMYK

RABU 24 SEPTEMBER 2014 MAGELANG EKSPRES 4

BlackPredatorDiproduksiTerbatasSuzuki Gelar Pameran di Artos MallMAGELANG - Suzuki kembali

menggelar pameran sepeda mo-tor untuk mengenalkan lebih ja-uh produk terbarunya, SatriaFU150 Black Predator, kepadamasyarakat dan konsumen.

Pameran dilangsungkan di Ar-tos Mall, tepatnya di Hall A (depanCarrefour), selama sepuluh harisejak 16-26 September 2014 mendatang. Bagi penggemar fanatikyang ingin memiliki motor Su-zuki berpenampilan sangar itu,segeralah datang dan memesan.Karena, Black Predator katanyahanya diproduksi dalam jumlahterbatas (limited edition).

Branch Manager Suzuki Bin-tang Andalan Graha (BAG), FujiKristanto (Anto) mengatakan,Black Predator hanya diproduksidalam jumlah terbatas. Selainitu, angka penjualan dibatasi ber-beda dengan Satria FU150 tipelainnya yang dijual jor-joran.

“Memang sengaja dibatasi kare-na sepertinya Suzuki ingin, BlackPredator mejadi varian eksklusifbagi konsumennya,” katanya, dilokasi pameran, kemarin. Anto

menyampaikan, pameran dise-lenggarakan oleh PT Suzuki Indo-mobil Sales Area Kedu denganmenggandeng tiga diler, di anta-ranya MPJM, BAG, dan SuzukiIndosolo. Meski tidak ada promospecial, namun masing-masingdiler memberi penawaran berbe-da untuk menarik minta para kon-sumennya. Untuk BAG sendiri,dijelaskan Anto, setiap konsumenyang menga jukan SPK di tempat,akan diperlakukan dengan carakhusus, dengan jaminan barangterkirim lebih cepat.

“Itu juga kalau mereka meni-tipkan tanda jadi minimal Rp500ribu. Kalau tidak kita tidak bisamenjamin barang akan terkirim,sebab edisinya terbatas,” jelasnya.

Black Predator tampil lebihagresif dibanding sebelumnya.Ini adalah karena generasi ter-baru Satria FU150 ini mengguna-kan blue reflector headlamp dannew headlamp garnish. Selainitu, Black Predator disemati newair scoop garnish dan new taillamp garnish yang memberiaksen berbeda. (imr)

foto : nur imron rosadi/magelang ekspres

SATRIA. Satria FU150 Black Predator dipamerkan di Hall A Artos Mall.

foto : nur imron rosadi/magelang ekspres

SAMBUT. Dua orang waitress Hotel Puri Asri siap menyambut tamu yang datang. Kini tersebut berbenah diri dengan merenovasi Pring gondani Resto agartampil lebih elegant dan dinamis. Untuk sementara, aktifitas jamuan makan para tamu dialihkan di Resto Apung.

Kota Magelang Bakal Tambah Tiga HotelMAGELANG – Akan ada tiga hotel

baru di wilayah Kota Magelang dalamdua tahun ini. Dari rumor yangberedar di lingkungan PerhimpunanHotel dan Restoran Indonesia(PHRI) serta sejumlah pelaku usahaperhotelan, tiga hotel tersebut bakalberoperasi di Jalan Gatot Subroto,Jalan A Yani (eks bioskop MT) danJalan Sultan Agung (belakang RSHarapan). Ketua Perhimpunan Hoteldan Restoran Indonesia (PHRI) EddyHamdani, membenarkan hal itu. Iamengaku sebelumnya sudah menda-patkan informasi tersebut langsungdari Walikota Magelang Sigit Wid-yonindito beberapa waktu lalu. Bah-wa di wilayah Kota Magelang, katanyaakan ada penambahan beberapa ho-tel baru lagi.

“Secara pasti, saya belum tahu ka-pan akan dibuka, apa nama-namahotelnya dan dalam klasifikasi apahotel itu. Tapi saya perkirakan, yangakan segera dibuka dalam waktu de-kat ini yang di Jalan Gatot Subroto.

Kalau engga salah namanya HotelGrand,” kata Eddy, dihubungi lewatselulernya, kemarin.

Ia berharap, dengan adanya pe-nambahan beberapa hotel, akan me-nambah keramaian industri pariwi-sata di Magelang khususnya, seka-ligus memberi kontribusi positifpada geliat bisnis di bidang hospital-ity. Excecutive Assistante ManagerHotel Puri Asri, Wong Djun Mei me-ngatakan, adanya penambahan ho-tel baru akan berpengaruh terhadapbisnis hotel yang sudah ada sebe-lumnya. Setidaknya, okupansi atauketerisian kamar diperkirakan bakalmenurun seperti saat baru dibuka-nya dua hotel berbintang, GrandArtos dan Hotel Atria.

“Kami memperkirakan ada penu-runan okupansi beberapa persen,”ujarnya. Dia sendiri mengaku tidakhabis pikir kenapa semakin banyakinvestor yang membangun hotel diMagelang. Sebab rata-rata tingkat ke-terisian hotel di Magelang (city ocu-

pansi) sebenarnya tidak mendukungadanya penambahan bisnis hotel.

Ia menegaskan, agar sebuah hotelbisa bertahan atau setidaknya men-dapat untung, maka rata-rata oku-pansi harus mencapai 60-70 persenminimal.

“Sekarang city ocupansi di Mage-lang, rata-rata hanya 30 persen pertahun. Nanti akan semakin berkuranglagi dengan hadirnya hotel-hotel ba-ru,” tegasnya.

Sebenarnya, Djun Mei sendiri tidakmempermasalahkan dan tidak me-nolak ada investor yang menanam-kan uangnya untuk membangun ho-tel di Magelang. Hanya saja, perlu pe-ngaturan agar tidak terjadi perangharga karena berebut konsumen yangterbatas.

Kecuali jika pemerintah mau beru-paya keras memperbesar kue, misal-nya dengan memperbanyak eventyang dapat menarik wisatawan datangke Magelang. Maka dengan demikian,hal ini dimungkinkan tidak akan ter-

jadi hotel-hotel berebut pasar.“Seperti halnya di Jogja dan Sema-

rang. Meskipun banyak hotel, tapi te-tap saja kamar-kamar hotel penuh.Sebab di sana pemerintahnyamemberi support dengan menggelarbanyak event yang mendatangkanwisatawan,” terangnya.

Sementara General Manager AtriaHotel & Conference, Chandra Ira-wan menuturkan, secara bisnis pi-haknya tidak terlalu khawatir oku-pansinya turun dengan adanya pe-nambahan hotel baru. Sebab Atriasendiri sudah memiliki jaringanpasar yang cukup kuat di bawahmanajemen Parador.

“Apalagi kalau hotel itu hotel nonbintang atau budget, saya rasa fine-fine saja. Tapi kalau ternyata hotel ituberbintang, atau setidaknya setarafmungkin itu sedikit mengganggu.Yang pasti “kue” nya Magelang yangkecil ini akan terbagi lagi kalau adahotel yang kualitasnya sama,” papar-nya. (imr)

M a m e b i

Tak Suka DisebutPeramal

KEMAHIRANNYA dalam meramal,membuat Mamebi sering dicari banyakorang untuk dimintai jasanya.

Bahkan saking banyaknya, wanitayang jago membaca garis tangan, ben-tuk wajah dan memainkan kartu tarotini cukup sibuk dan kadang lupa makan.Beberapa hari belakangan, penyan-dang gelar sarjana psikologi UGMJogjakarta ini mengaku kelelahan.Apalagi saat mengikuti event PekanRaya Magelang (PRM) beberapa waktulalu, yang setiap harinya banyakmelayani orang.

Namun, untuk dapat mengusir rasa le-lah, wanita kelahiran Donggala SulawesiTengah tahun 1982 lalu ini mengakumengalihkan perhatian dengan bermainhewan peliharaan. Selain itu, ia juga me-nyalurkan kesibukan lain bersama hobi-nya yang suka memasak. Sebulan sekali,wanita yang tak mau disebut sebagai pe-ramal ini juga kerap menyempatkan diriuntuk travelling ke tempat-tempat wisataalam. “Itung-itung menghilangkanstress, saya ajak hewan-hewan pergi trav-

elling. Untuk makandi sana, saya jugasekalian bawa ma-ka nan hasil ma-sak sendiri agarngirit sedikit,”ujar Mamebisambil tertawa.

(imr)

foto : nur imron rosadi/magelang ekspres

Online Order All New Honda DistopJAKARTA - PT Astra Honda Motor (AHM)

akhirnya mengakhiri program online orderterhadap motor sport premium terbarunya,All New Honda CBR150R menyusul terca-painya jumlah 1.500 calon pembeli yang su-dah terverifikasi dalam kurun waktu 15 harisejak program ini digulirkan pekan pertamabulan ini.

Berdasarkan data sistem online orderAHM, hingga hari ke 15 tercatat sebanyak1.634 calon konsumen yang datang ke ja-ringan diler Honda di Tanah Air untukmembeli All New Honda CBR150R. Setelahdiverifikasi, AHM akhirnya memutuskan1.500 pemesan pertama yang sudah menye-rahkan uang muka Rp1 juta ini dan men-catatkan nama mereka dalam situs yang di-kembangkan khusus untuk online orderproduk terbaru Honda.

Sebagai bentuk apresiasi terhadap 1.500pemesan pertama All New Honda CBR150R,AHM memberikan sebuah jaket kulit ekslusifyang keren. Selain itu, AHM juga akan me-milih 150 orang yang beruntung untuk di-beri kesempatan bertemu langsung pebalaptim Repsol Honda yang bertarung di Mo-toGP pada Oktober tahun ini.

“Online dengan seleksi ketat yang melibat-kan jaringan diler Honda di daerah ini ditu-jukan untuk menyaring peminat serius AllNew Honda CBR150R,” kata General Man-ager Sales Division AHM Thomas Wijaya diJakarta, kemarin. Dia mengatakan model pe-mesanan online ini terbukti efektif me-nyaring calon pembeli serius motor sportterbaru Honda.

Prosedur ketat pada online order yang di-tawarkan ternyata tidak menyurutkan minatpara pecinta model sport premium Hondaini. Bagi yang belum beruntung, jaringandiler kami siap membantu konsumen untukmemiliki All New Honda CBR150R.

“Terima kasih untuk para pemesan melaluisistem online order. Sejalan dengansemangat Satu Hati, kami juga telahmenyerahkan unit terbaru ini kepadapembelinya yang tersebar di seluruh Indo-nesia,” kata Thomas.

Setelah AHM memperkenalkan pertamakali All New Honda CBR150R ke publik pada7 September, jaringan main dealer Hondamenggelar regional public launching disetiap wilayah masing-masing. Pada acaraini dilakukan juga penyerahan unit terbarupertama secara khusus dan istimewa olehtop manajemen main dealer Honda kepadapemesan perdana All New Honda CBR150Rdi setiap wilayah sebagai wujud kepuasaandan kebanggaan.

“Penampilan dan fitur-fitur HondaCBR150R tak kalah dengan produk

sebelumnya. Bahkan menurutsaya jauh lebih bagus, apalagiini diproduksi di Indonesia.

Mudah-mudahan bisa ikutbareng Honda ketemu juaraMotoGP,” ungkap Agus, salahsatu konsumen yang terdaftarsebagai tujuh pembeli pertamadi wilayah provinsi Riau dantelah mendapatnya unit mo-tor impiannya.

AHM memproduksi All NewHonda CBR150R di Indone-sia setelah sebelumnya me-ngimpor secara CBU dariThailand. Model sport terbaruini hadir dengan perubahanmenyeluruh pada tampilan,performa, maupun penamba-

han fitur-fitur unggulan. Kon-sep desainnya mengacu padamotor sport besar Honda de-ngan performa lebih tinggi se-hingga dapat semakin membe-rikan kebanggaan pada pe-ngendaranya.

All New Honda CBR150Rkini tampil dengan konsepdesain full fairing terbaru yangterlihat semakin agresifdengan nuansa DNA sepedamotor balap yang semakinkental.

Lampu depan ganda (dualkeen eyes headlight) terbarumotor ini memberi kesansemakin tangguh dan kuat pa-da sisi depan. (vit/jpnn)

Page 3: Magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

CMYKCMYK

CMYK CMYK

RABU 24 SEPTEMBER 2014

Perlindungan Cagar BudayaKemajuan jaman sering kali dituduh se-bagai punahnya bangunan cagar budaya,padahal bangunan cagar budaya bisa ber-dampingan seiring perkembangan kota

IDA, SWASTA, MAGELANG.

Di kota besarbanyak toko ataugalery meman-faatkan bangunanlama, tanpa me-rubah bentukaslinya, sehinggalebih eksotis,

Bangunan cagarbudaya me-

miliki daya jualdalam pariwi-sata, seharus-

nya bisa di-manfaatkan

sebagai penarikwisata-

wan,(cha).

DIAH, SWASTA, MAGELANG.

K O T A K I T A

Pertanyaan :Cara Qurban?Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuhPKPU, saya Rachmadi tertarik ikut program qurban

kuantar kau ke surga. Yang saya tanyakan :1. Syarat yang harus saya lakukan dengn cara

transfer?2. Untuk bukti transfer apa perlu dilengkapi oleh

data lainnya?Wassalamu’alaikum warahmatullahi WabarakatuhRachmadi – Magelang ([email protected])Jawaban :Wa’alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuhSemoga Allah swt senantiasa mencurahkan

keberkahan-Nya kepada saudara dan keluarga.· Alhamdulillah jika Bapak tertarik dengan Program

Qurban kami. Untuk layanan Qurban, kami sediakanbeberapa cara :

· Transfer Rekening. Bapak dapat mentansferDonasi Qurban Bapak melalui Rekening BSM (BankSyariah Mandiri) no 708.709.0293 an PKPUMagelang. Kemudian Bapak dapat mengirimkan buktitransfer Bapak kepada Kami baik via email([email protected]) atau Whatsapp/SMS :0815 680 2345 atau BBM 7dd40584 agar dapat kamicek segera.

· Jemput Donasi. Bapak dapat memanfaatkanfasilitas ini dengan menghubungi kami via email atauTelpon (0293) 5526355 atau SMS Center/WA : 0815680 2345 atau BBM : 7dd40584 untuk kami jemput dialamat Bapak Baik di Rumah atau kantor.

· Bukti Transfer dilengkapi dengan nama ShohibulQurbannya atau hewan qurban tersebut diatasnamakan siapa. Mau disembelih dimana (bebas/menunjuk tempat) untuk hal tersebut dapat melaluiSMS/WA/BBM/Email

· Setelah pelaksanaan Qurban, PKPU akanmemberikan laporan/sertifikat Qurban kepadaBapak.

Wallahu a’lamSemoga umur, ilmu, amal, dan rezeki kita diberkahi

oleh Allah Ta’ala. Aamiin

Aksi Maling Motor TAksi Maling Motor TAksi Maling Motor TAksi Maling Motor TAksi Maling Motor Terekam CCTVerekam CCTVerekam CCTVerekam CCTVerekam CCTVfoto : wiwid arif/magelang ekspres

CURANMOR. Inilah tempat dua pelaku pencurian sepeda motor beraksi menggondol kendaraan jenis Satria FU, milik seorang penjaga Warnet 21, yang terekam CCTV di JalanTidar, Kota Magelang, kemarin.

MAGELANG TENGAH - Aksi pencuriansepeda motor terekam CCTV di Jalan Ti-dar, depan Warnet 21, Kota Magelang, Se-nin (22/9) sekitar pukul 05.45 WIB. Keduapelaku tersebut berhasil menggondol se-peda jenis Suzuki Satria FU bernomor po-lisi AB 3455 PQ.

Korban Setiyawan Haryanto (24) yangjuga bekerja sebagai penjaga Warnet 21langsung melaporkan kejadian itu ke Pol-res Magelang Kota, usai memeriksa reka-man CCTV yang terpasang di warnet ter-sebut. Diduga melaku menggunakan kun-ci later T untuk menggasak kendaraan de-ngan taksiran harga mencapai Rp9 jutatersebut. ”Malam hari saya parkir sepedamotor di tepi Jalan Tidar. Saat akan pulangsekitar pukul 07.00 motornya sudah tidakada. Saya langsung lapor polisi,” kata Se-tiyawan warga Tukangan Kulon, Kemiri-rejo, Kota Magelang ini.

Rekaman CCTV itu juga menunjukkan,sebelum menjalankan aksinya kedua pe-

laku datang dengan jalan kaki lalu ke-mudian melihat-lihat motor yang diin-carnya. Diketahui, kedua pelaku masing-masing menggunakan jaket jumper warna

coklat dan bertopi merah. Satu pelakulainnya menggunakan kaus hitam.

Setelah aman, salah satu pelaku langsungmenaiki kendaraan berwarna kuning itu.

Tidak butuh waktu lama, kurang dari satumenit dua pelaku ini berhasil membawakabur sepeda motor korban.

ke hal 11

Lanjutan Sidang TerorWartawan Radar Jogja

MAGELANG TENGAH – Sidang agendapemeriksaan terdakwa dugaan perkarapembakaran di rumah Wartawan RadarJogja, Frietqy Suryawan alias Demang, diKampung Jagoan, Jurangombo Selatan,kembali digelar di Pengadilan Negeri(PN) Magelang, Selasa (23/9). Sebelum-nya, ketiga terdakwa yakni Choirun Naim,Heri Utama dan Yordan alias Yoyo jugasempat memberikan keterangan sebagaisaksi. Kali ini, mereka kembali membeber-kan keterangan di meja persidangan se-bagai terdakwa kasus dugaan pelemparanbom molotov tersebut.

Secara garis besar, keterangan ketigaterdakwa ini tidak hampir sama dengankesaksian sidang sebelumnya. Mereka punmengakui telah melemparkan botol berisibensin, yang dapat berakibat kebakaran dirumah seorang jurnalis tersebut, akhirFebruari lalu. Mereka juga sepakat adanyaaksi kriminal itu untuk memberi shock

Terdakwa AkuiLempar Molotov

ke hal 11

SEBELUM SESUDAH

11

Page 4: Magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

Iklan dan Pemasaran : Jl. Gerilya Lingkungan Bebengan RT 4 RW 5, Kertosari, Temanggung Telp: (0293) 5526271

CMYKCMYK

RABU 24 SEPTEMBER 2014

KEBUTUHAN

ke hal 11

Dapat KejutanGEREJA Kristen Indonesia (GKI) Tema-

nggung menjalani malam spesial, ibadahkhusus, yakni ibadah syukur untuk mempe-ringati hari ulang tahun pimpinannya, Pen-deta Darmanto Lemuel, kemarin.

Hajat ini merupa- kan ben-tuk kejutan yangdigelar KomisiDewasa dan Ma-jelis Jemaat Gere-ja yang berlokasidi Jalan KS.

"Saya berterimakasih atas apa yang

ke hal 11

Darmanto LemuelDarmanto LemuelDarmanto LemuelDarmanto LemuelDarmanto Lemuel

KantongiSatu TersangkaPembacokan

Pelamar CPNS Jangan Mudah 'Terbius' CaloBaru Terima 3.641 Berkas

TEMANGGUNG – Hingga hari terakhirpendaftaran Calon Pegawai Negri Sipil(CPNS) kemarin (23/9), baru 3.641 pen-daftar yang mengirimkan berkas. Padahal,di website tercatat 5.900 pendaftar.

Kabid Pengembangan Pegawai, BadanKepegawaian Daerah (BKD) Temanggu-ng, Sri Hariyanto mengatakan, meskiangkanya cukup tinggi, namun hanya3.641 orang pendaftar yang mengirim-kan berkas pendaftaran ke BKD Temang-gung. Selebihnya belum diterima berkas

pendaftarannya.“Berkas masih akan kami terima, selama

dalam surat tersebut tertanggal terakhirpengiriman,”katanya kemarin.

Ia menyebutkan, dari berkas yang telahditerima, pihaknya langsung melakukanpengecekan berkas. Proses pengecekan

sendiri berlangsung cukup lama sebabmembutuhkan ketelitian. Sejauh ini, se-banyak 100 berkas telah dinyatakan tidakmemenuhi syarat (TMS).

“Tetapi yang TMS tetap akan kita cekulang untuk memastikan kembali,”ka-tanya.

kasus pembacokan warga Sudi-kampir, Danupayan, Bulu, Te-manggung Mahfud (27). Dalampembacokan yang dilakukan ge-rombolan preman, satu jari ma-nis tangan Mahfud terputus, ter-masuk luka robek pada tangan-nya, Minggu (21/9) malam.

Kapolres Temanggung, AKBPDwi Indra Maulana mengung-kapkan, sesaat pasca kejadianpembacokan, pihaknya langsu-ng mengamankan tiga orang ya-ng diduga sebagai pelaku.

“Kini kami sudah menetapkansatu tersangka dan telah beradadi tahanan. Dari analisis kami,mereka tidak tergabung dalamsatu kelompok atau geng terten-tu. Kalau nakal, bisa jadi iya. Tapihukum tetaplah hukum, tidakdapat dilawan,” ungkapnya, Se-lasa (23/9).

Sementara itu, Kasat ReskrimPolres Temanggung, Iptu Her-manto menambahkan, selain

melakukan aksi kejahatan pem-bacokan, siang sebelumnya dihari yang sama, tersangka jugasempat melakukan aksi pengeru-sakan salah satu kantor finance.

“Kami tengah melakukan pro-ses pemeriksaan mendalam. Se-jauh ini kami tetapkan satu tersa-ngka bernama AF alias Ambonyang sehari-hari adalah seorangdebt collector. Dari pengakuan-nya ia hanya sendiri saja dalammenjalankan aksinya,” ujarnya.

Lanjutnya, tersangka AF tak ha-nya melakukan aksi pembacokan,namun juga pengrusakan denganancaman pasal berlapis, yakni pa-sal 406 tentang pengrusakan, danpasal 351 tentang penganiyaan,karena menyebabkan korbanmengalami luka berat dengan an-caman hukuman maksimal 5(lima) tahun penjara.

Sebagai barang bukti, polisi se-jauh ini telah menyita satu buah

Bekerja sebagaiDebt Collector

TEMANGGUNG – Polres Te-manggung telah menetapkan

satu tersa-ngka beri-nisial AF(30) terkait

foto:setyo wuwuh/temanggung ekspres

TERAKHIR. Petugas Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tema-nggung melakukan fogging terakhir di Parakan kemarin.

TEMANGGUNG – Kendati ma-sih banyak daerah di KabupatenTemanggung yang menjadi dae-rah endemik demam berdarahdengue (DBD), namun anggaranuntuk melakukan fogging (pe-ngasapan) sudah terkuras habis.Sehingga Dinas Kesehatan(Dinkes) Temanggung belum la-gi melakukan pengasapan.

Kepala Seksi Pengamatan danPencegahan Penyakit (P2P), Bi-dang Pengamatan Penyakit danPenyehatan Lingkungan (P2-PL), Dinas Kesehatan Kabupa-ten Temanggung, Sukamsih me-ngatakan, sejak pertengahan Se-petember lalu, anggaran untukmelakukan pengasapan sudahmulai habis. Sebab pengasapan

yang dilakukan oleh dinkes dariawal tahun hingga pertengahanSeptember lebih banyak dari ta-hun sebelumnya.

“Sudah habis, sejak awal tahundaerah endemik DBD sudahminta fogging,”katanya Selasakemarin.

Dikemukakan pada 2014, danapengasapan yang disetujui olehDPRD sekitar Rp40 juta. Dana itudapat untuk pengasapan pada se-kitar 20 titik. Padahal sejak awaltahun hingga pertengahan Sep-tember warga yang terkena men-capai lebih dari 185 penderitadan satu di antaranya meninggaldunia di rumah sakit.

“Kami tidak bisa lagi fogging

TEMANGGUNG – SubchanBazari calon Ketua DPRD Tema-nggung yang diajukkan beberapapekan lalu, kini resmi menjadiorang nomor satu di DPRD se-tempat setelah Gubernur JawaTengah, Ganjar Pranowo me-nerbitkan Surat Keputusan Gu-bernur No.170/97 Tahun 2014tentang Peresmian PimpinanDPRD Kabupaten Temanggung.

Seketaris DPRD TemanggungHarno Susanto mengatakan, de-ngan SK tertanggal 17 Septem-ber 2014 tersebut, maka pimpi-nan DPRD daerah penghasiltembakau definitife. SubchanBazari resmi menjadi PimpinanDPRD Temanggung.

“Dalam pengajuan dan peneta-pan sama, Ketua DPRD SubchanBazari, Wakil Ketua dari PKB,Mattoha, dari Partai Golkar Tu-nggul Purnomo dan dari PANAhmad Masfudin,”terangnya.

Selanjutnya kata Harno, Sekre-tariat DPRD Temanggung me-ngagendakan pelantikan nama-

nama yang tercantum pada surattersebut. Namun demikian pi-haknya belum bisa sesegara mu-ngkin melakukan pelantikanpimpinan DPRD.

“SK sudah turun, tinggal menu-nggu peresmiannya,” terangnya.

Ia menuturkan, untuk pelanti-kan, pihaknya masih mengagen-dakan pada Okober mendatang.Sebab, Wakil Ketua Tunggul Pur-nomo saat ini tengah mengambilcuti untuk menjalankan ibadahhaji. “Cuti sampai pertengahanOktober, setelah itu nanti kita la-ngsung agendakan,” katanya.

Harno mengatakan, selainagenda untuk melantik pimpi-nan, pihaknya pada 6-10 Oktoberakan membawa 44 anggota DP-RD terpilih untuk melaksanakanorientasi di Semarang. Orientasitersebut dimaksudkan untuk me-ngenalkan para anggota terhadapbidang kerja dan tugas pokoknyamasing-masing.

Ia menjelaskan, setelah tahapan

Subchan Duduki Ketua DPRD

Dana Fogging Habis,Nyamuk Mengancam

foto:setyo wuwuh/temanggung ekspres

KOORDINASI. Ketua harian PBVSI Temanggung Suyono memimpin rapat pengurus didampingi wakilketua Bambang Haryanto. Kedua tim putra-putri maju ke provinsi 27 September mendatang.

Tim Voli Putra-Putri Maju ke ProvinsiTEMANGGUNG – Persatuan

Bola Voli Seluruh Indonesia (PB-VSI) Pengurus Cabang Temang-gung menerjunkan tim bola voliputra dan putri untuk mengikutikejuaraan Provinsi Jawa Tengahdi Ungaran Kabupaten Semarang27 September mendatang.

Ketua Harian PBVSI PengcabTemanggung Suyono mengakui,saat ini pihaknya tengah melaku-kan persiapan menjelang pertan-dingan bergengsi antar kabupa-ten se Provinsi Jateng tersebut.Selain persiapan fisik juga dila-kukan persiapan mental kepadapara pemain.

“Keduanya sangat penting, ha-rus saling menunjang kalau inginmenjadi tim bola voli nomor satudi Jawa Tengah,”ujarnya.

Selain pertandingan tersebut,PBVSI juga akan menyelenggara-kan kejuaraan bola voli pasir diKendal mulai 24 -27 September2014. Terkait hal itu PBVSI Te-manggung juga sudah merekrutsejumlah pemain putra maupunputri baik untuk voli pasir.

Diharapkan melalui persiapanyang matang, para pemain nan-tinya bisa bermain dengan baiksehingga mampu berprestasi danmenggondol predikat juara, bisamembawa nama Temanggung didunia olahraga terutama bola voli.

“Semoga saja atlet kita bisa ber-saing dalam kancah kejuaraanprovinsi tahun ini dan dapat me-ngukir prestasi. Keberangkatantim akan didampingi sejumlahofficial dengan menejer Dju-mianto,”pintanya.

Kedepan, pihaknya akan me-nggelar kompetisi antar tim bolavoli se Temanggung. Harapan da-ri kompetisi ini bisa mennjaringbibit-bibit atlet bola voli untuk

maju mewakili Temanggung da-lam kancah yang lebih tinggi.

“November mendatang kom-petisi ini akan di gelar, tahun de-pan kita sudah dapat bibit atlet

yang mumpuni untuk bertandingmewakili Temanggung,”tandas-nya. Sementara itu, pelatih timAgus Sugiarto mengatakan, pro-

Air PDAM Tak LancarTEMANGGUNG - Pelanggan Perusa-

haan Daerah Air Minum (PDAM) TirtaAgung Temanggung mengeluhkan aliranair yang tidak lancar. Kondisi ini menye-babkan beberapa aktivitas penting merekaterganggu.

Salah satu pe-langgan PD-AM, Hapsari(34) salah seo-rang wargaManding, Ke-camatan Te-

manggung mengaku, aliran air dari PDAMyang kerap mati belakangan ini.

Kondisi itu dirasa mengganggu kehidupansehari-harinya, terutama yang menyangkutpenggunaan air. "Bahkan biasanya air matiseharian penuh, yakni sejak pukul 06.00hingga 18.00 wib. Padahal jam-jam itu kitasangat perlu air. Lamanya sudah sejak duapekan terakhir ini," ujar Ina.

Pernyataan lain datang dari Wahyono(50) warga Perum Puri Kencana Temang-gung yang juga mengeluhkan serupa. Na-mun aliran air ke daerahnya tidak mati to-tal, hanya volume air yang mengalir darikran menyusut di kala pagi hari.

ke hal 11

ke hal 11

Debit SumberMata Air Turun

ke hal 11

Kapolres Temanggung AKBP Dwi Indra Maulanake hal 11

foto: rizal ifan/temanggung ekspres

foto: rizal ifan/temanggung ekspres

PPPPDIPPartai DEMPKNUPartai Na s

PARTAI G

Page 5: Magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

CMYK

MARIA BONIOK

RABU 24 SEPTEMBER 2014

Iklan dan Pemasaran: Jl. S Parman No 53 Prajuritan Bawah,Wonosobo. Telp. 0286 323632

CMYK

ke hal 15WONOSOBO - Dewan Perwakilan

Rakyat Daerah (DPRD) KabupatenWonosobo menggelar rapatparipurna istimewa dengan agendapengambilan sumpah/janji pimpinanDPRD Kabupaten Wonosobo masabhakti 2014-2019 di ruang rapatutama, Selasa (23/9).

Keempat pimpinan yang diambilsumpah janji tersebut adalah AfifNurhidayat dari Fraksi PDI Perjuangansebagai Ketua DPRD, MuhammadAlbar dari FKB sebagai Wakil KetuaDPRD, Heru Irianto dari Fraksi PartaiGolkar sebagai Wakil Ketua DPRDdan Sumardiyo dari Fraksi Gerindra-PAN sebagai Wakil Ketua DPRD

Pelantikan dipimpin langsung KetuaPengadilan Negeri KabupatenWonosobo, Heru Budyantodidampingi rohaniawan dari KantorKementerian Agama KabupatenWonosobo dengan disaksikanseluruh anggota DPRD, Wakil Bupati,Sekda, beserta jajaran ForumKoordinasi Pimpinan Daerah danhampir semua pimpinan SKPD dilingkup Pemkab Wonosobo.

Rapat paripurna istimewa tersebutdidasari oleh Surat Ketua SementaraDewan Perwakilan Rakyat DaerahKabupaten Wonosobo nomor : 170/984/2014 tanggal 5 September 2014tentang usulan penetapan calonPimpinan Dewan Perwakilan RakyatDaerah Kabupaten Wonosobo MasaKeanggotaan 2014-2019 dan SuratBupati Wonosobo tanggal 12 Sep-tember 2014 nomor 130/279/2014perihal Usulan Peresmian PenetapanPimpinan Dewan Perwakilan RakyatDaerah Kabupaten Wonosoboperiode 2014-2019.

Kedua surat tersebut kemudianditindaklanjuti dengan terbitnya SuratKeputusan Gubernur Jawa Tengahnomor : 170/102 Tahun 2014, tanggal19 September 2014, tentang

Peresmian Pengangkatan PimpinanDewan Perwakilan Rakyat DaerahKabupaten Wonosobo MasaKeanggotaan tahun 2014-2019.

Dalam sambutannya usai pelan-tikan, Ketua DPRD Afif Nurhidayatmengatakan, bahwa jabatan yangharus diemban merupakan amanahyang tidak ringan.“Dengan telahdilaksanakannya pengambilan sum-pah/janji pimpinan DPRD tersebut,maka DPRD Kabupaten Wonosobotelah membuka lembaran baru untukmelaksanakan tugas dan kewajib-annya selaku wakil rakyat,” ujarnya

Menurutnya, seluruh pimpinanDPRD Kabupaten Wonosobo yangbaru, akan berupaya bekerja semak-simal mungkin menjalankan fungsidan wewenang DPRD sebagailembaga legislasi, anggaran danpengawasan untuk memenuhi harap-an seluruh masyarakat Wonosobo.“Kita berharap, segala upaya yangtelah dicapai dan dirintis seluruhanggota DPRD Kabupaten Wonosoboselama ini, bisa diteruskan danditingkatkan sesuai dengan tuntutan

dan dinamika masyarakat,” katanya.Afif menambahkan, untuk lebih

mengoptimalkan tugas dan fungsisebagai anggota legislatif, denganberpedoman pada Undang-UndangNomor 17 tahun 2014 tentang MPR,DPR, DPD dan DPRD serta PeraturanPemerintah Nomor 16 Tahun 2010tentang Pedoman PenyusunanPeraturan Dewan Perwakilan RakyatDaerah, khususnya tata tertib DewanPerwakilan Rakyat Daerah KabupatenWonosobo, pihaknya akan segeramembentuk alat kelengkapan DPRD,yakni Komisi-Komisi DPRD, BadanAnggaran DPRD, Badan KehormatanDPRD dan Badan MusyawarahDPRD.

Untuk itu, Afif meminta kepadamasing-masing Fraksi DPRDKabupaten Wonosobo segeramenugaskan dan mengusulkannama-nama calon anggota padamasing-masing alat kelengkapanDPRD, untuk disampaikan pada RapatParipurna DPRD yang rencananyaakan digelar pada 24 September2014. (adv)

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

SUMPAH. Ketua Pengadilan Negeri Wonosobo Heru Budyanto didampingi rohaniawan dari Kantor KementerianAgama Kabupaten Wonosobo memimpin langsung pengambilan sumpah pimpinan DPRD Wonosobo.

Buka Lembaran Baru

JANJI PEGANG TEGUHSEMANGAT KOLEKTIF KOLEGIAL

TANDATANGAN. Afifi Nurhidayat menandatangi surat keputusan dansumpah janji pengangkatan dirinya sebagai ketua DPRD Wonosobo.

Dewan"Amankan"SK di Bank

WONOSOBO - Meskipun sosi-alisasi tentang pemindahan lo-kasi pasar pagi sudah disampai-kan pihak pengelola pasar Indukpada pertengahan tahun 2014lalu, beberapa pedagang tetapingin bertahan dengan berbagaialasan.

Salah satunya adalah Bu Sastro(67) yang sudah berdagang di j-alan tembusan gang pasar pagiselama 35 tahun lebih. Meski-pun tidak setiap hari dagangan-

nya yang berupa pakaian bekasbisa laku terjual, namun diaingin tetap bertahan karena me-rasa ada ikatan historis dengangang tersebut.“Saya sudah me-rasakan susah-senang berjualandi sini, memang akhir-akhir inisudah jarang yang membeli da-gangan saya, tapi dulu saya bisamembesarkan ke-6 anak sayadari berjualan di sini,” tutur ne-nek yang memiliki 11 cucu itu.

Pedagang MasihEnggan Direlokasi

foto: erwin abdillah/wonosobo ekspres

MACET. Kios-kios di Jalan tembus di dekat pasar pagi yangmemacetkan jalan setiap pagi.

ke hal 15

Berdayakan Mantan TKWuntuk Berwirausaha

WONOSOBO – Maria Boniok, mantan TKWyang membidani berdirinya taman bacaanmasyarakat (TBM) Istana Rumbia mengajak

para mantan TKW la-innya untuk tidak kembali lagi menjadi buruhmigran dengan me-ngembangkan usahadi bidang kuliner. Ber-dasarkan pengalaman-nya dirinya setelah pu-luhan tahun menjadiTKW, Maria tidak ing-in kaum perempuanlain merasakan sulit-nya mengumpulkanuang dari hasil bekerjasebagai buruh mi-

gran.“Umumnya mereka yang sudah lama be-kerja di luar negeri, baik menjadi PRT ataupekerja pabrik, mengalami masa ‘shock cul-

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

DISKUSI. Hasil penelitian oleh Social Analysisand Research Institute (SARI), yang dipaparkandalam forum diskusi publik tentang buruhmigran Indonesia (BMI) di Ballroom HotelKresna, Selasa (23/9),

68 Persen Calon TKIPercaya pada Calo

WONOSOBO - Sebanyak 68 % dari 306 TKIasal Wonosobo mengakui memilih jasa calo,atau biasa disebut sponsor, un tuk mengurussegala keperluan sebelum berangkat ke negaratujuan. Sebab, mereka mendapatkan janjimemperoleh uang saku keberangkatan dankecepatan pengurusan administrasi.

Hal itu terungkap dalam paparan hasilpenelitian oleh Social Analysis and Research

DISKUSI

WONOSOBO - Sebagian besaranggota DPRD Wonosobo me-ngaku telah menggunakan SKDPRD yang baru saja dimilikiuntuk meminjam uang di bank.Namun mereka menegaskanbahwa penggunaan SK untukpeminjaman tersebut tidak akanmengurangi semangat kerja digedung rakyat.

“SK itu tidak kita gadaikan, ja-ngan salah sangka, perlu sayaluruskan, soal meminjam uang dibank menggunakan SK itu kansebagai salah satu syarat, samaseperti PNS juga menggunakanSK untuk peminjaman itu,” ujarKetua DPRD Wonosobo AfifiNurhidayat kepada WonosoboEkspres di kantornya kemarin (23/9).

Pihaknya meminta persoalantersebut tidak perlu dibesar-besarkan, sebab dirinya merasaoptimis bahwa kinerja anggoaDPRD Wonosobo akan tetap op-timal dalam men jalankan tugasdan fungsinya sebagai wakil rak-yat. ““Jadi jangan dihadap-ha-dapkan, seolah kalau pinjambank menggunakan SK lalu akanmengurangi kinerja, saya pikiritu tidak tepat, ini soal wajar dannatural,” tegasnya.

Saat ditanya jumlah anggota

DPRD dari Fraksi PDI Perjaung-an yang menggunakan SK untukmeminjam uang, Afif yang jugamenjadi Ketua DPC Partaiberlambang banteng moncongputih itu enggan berkomentarlebih jauh. “Ya jelas ada, tapi sayanggak tau jumlahnya,” ujar Afifsingkat.

SEBAGAI JAMINANMEMINJAM UANG

SK itutidak kitagadaikan,jangan

salah sangka,perlu saya

luruskan, soalmeminjam uang

di bankmenggunakan SKitu kan sebagaisalah satusyarat, samaseperti PNS jugamenggunakan SKuntuk peminja-man itu,�Afif Nurhidayat

ke hal 15

foto: agus supriyadi/wonosobo ekspres

KERJA BAKTI. Ratusan warga Desa Sendangsari bersama Muspika Kecamatan garung kemarin (23/9) melakukan kerja bhakti bersama membukajalan tembus lintas desa.

TNI Bantu Buka Jalan Tembus 1.800 MeterGARUNG - Ratusan warga Desa

Sendangsari dibantu TNI bersamaunsur Muspika Kecamatan Garungkemarin (23/9) melakukan kerjabhakti bersama membuka jalantembus lintas desa. Dengan dibu-kanya jalan tersebut maka akan se-makin memudahkan interaksi ekonomi dan sosial antara Desa Sen-dangsari dengan KayugiyangKecamatan Garung.

Danramil 04 Garung Kapten InfSyamsuri mengatakan anggota Ko-ramil 04 Garung bersama perangkatdesa dan masyarakat Sendangsari

melaksanakan kegiatan karya bhak-ti pembuatan jalan tembus DesaSendangsari menuju Kayugiyang dengan panjang 1.800 meter dan lebar4 meter. “Kegiatan karya bhaktipembuatan jalan tembus antar desaadalah untuk meningkatkan pereko-nomian dua desa dan memotivasidalam bergotong-royong sehinggadapat mencapai kesejahteraan ma-syarakat,” katanya. Jumlah personelyang terlibat dari TNI sebanyak 8orang, masyarakat 107 orang danperangkat desa 9 orang.

ke hal 15

ke hal 15

Page 6: Magelang ekspres edisi rabu 24 september 2014

c m y k Iklan dan Pemasaran: Jl. Kolonel Sugiyono No.94 Purworejo Telp: (0275) 322594

HARIAN PURWOREJOEceran Rp 2.000

Korane Wong PurworejoKorane Wong PurworejoRABU 24 SEPTEMBER 2014

PURWOREJO - Bupati Pur-worejo Drs H Mahsun Zain berkomitmen untuk mulai melakukan pembangunan Pasar Baledono sebelum masa jabatan-nya habis pada bulan Oktober ta-hun depan.

Hal tersebut diungkapkan Mah-sun saat menemui perwakilan Forum Komunikasi Pedagang Pasar Baledono (FKPPB), kema-rin. Meski pembangunan pasar tidak mungkin selesai satu tahun, namun ia mengaku akan berupa-ya untuk memulai pembangunan pasar sebelum masa jabatannya selesai.

“Selama ini kami terus beru-paya untuk mencari jalan terbaik

bagi para pedagang. Termasuk di antaranya proses pembangunan pasar. Akan saya upayakan se-belum masa jabatan saya habis,” tandasnya.

Lebih lanjut dikatakannya, ken-dala yang dihadapi pemerintah saat ini adalah Hak Guna Ban-gungan (HGB) yang saat ini ma-sih dikuasai oleh PT Karsa Bayu Bangun Perkasa. Dalam waktu dekat ini akan diagendakan per-temuan dengan kuasa hukum PT Karsa Bayu guna membahas per-soalan tersebut.

“Tanpa HGB tentu kami tidak mungkin membangunnya kare-na berpotensi melanggar hukum. Kami akan segera agendakan

pertemuan dengan kuasa hukum mereka,” tandasnya.

Sementara itu, ditemui usai pertemuan, Koordinator FKPPB, Muhammad Rosyid mengung-kapkan, pertemuannya dengan bupati dalam rangka meminta kepastian kapan pasar akan dibangun. Pasalnya, saat ini banyak pedagang yang resah karena beredar kabar simpang siur berkenaan dengan pemban-gunan pasar.

“Yang santer terdengar adanya kabar bahwa ada pihak yang akan melakukan renovasi yang dananya diambil dari iuran ped-agang. Tentu banyak yang tidak sepakat jika hal tersebut betul-betul terealisasi,” ucapnya.

Lebih lanjut dikatakannya, ka-bar dari bupati tersebut sedikit melegakan hati mereka. Namun

ia akan menunggu bagaimana kelanjutan dari pertemuan ini.

“Kami mewakili para pedagang, komitmen pembangunan pasar oleh pemerintah betul-betul terlaksana. Sehingga pedagang akan dapat kembali menempati kios mereka tanpa dipungut bi-aya,” tandasnya. Sebagaimana diketahui,Paguyuban Peda-gang Pasar Baledono (Pappas) bersikukuh ingin merenovasi bangunan pasar dengan sistem swadana.

Hal tersebut dikuatkan dengan dipasangnya sebuah baliho be-sar di bagian depan bangunan pasar. Baliho bertuliskan “Mo-hon Doa Restu, Insya Allah Pasar Baledono akan Segera Dibangun secara Swadana” tersebut bagian bawahnya tertulis Pappas.

Ketua Pappas, H Sumedi saat

dimintai konfi rmasi membenar-kan hal tersebut. Baliho tersebut sebagai bagian dari sosialisasi kepada masyarakat terkait si-kap Pappas untuk merenovasi bangunan pasar tersebut secara swadana.

“Saat ini kami masih berupaya untuk mengompakkan peda-gang guna menyetujui rencana ini supaya kapan pasar dibangun segera mendapatkan kepastian. Tim kami terus berupaya untuk memberikan pemahaman ke-pada para pedagang terkait ren-cana renovasi ini,” ucap Sumedi melalui pesan singkat.

Sebagimana diketahui, Pasar Baledono Kabupaten Purworejo terbakar pertengahan tahun 2013. Hingga kini belum ada tanda-tanda akan pembangunan pasar tersebut. (luk)

Pembangunan Pasar Terganjal HGBBupati Komit Membangun Sebelum Masa Jabatan Berakhir

PURWOREJO - Sebanyak 494 Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) se-Kabupaten Purworejo mendapatkan pro-gram Bantuan Stimulan Pe-rumahan Swadaya (BSPS) Ke-menterian Perumahan Rakyat (Kemenpera) Republik Indo-nesia, Selasa (23/9). Besarnya bantuan dari pemerintah pusat ini masing-masing senilai Rp 7.500.000 per unit.

Penyerahan bantuan dilaku-kan langsung oleh Asisten Deputi Sumberdaya Swadaya Kemenpera RI Ir Sri Nurhayati MM di Pendopo Kabupaten Pur-

worejo. Dalam kesempatan itu warga penerima program BSPS mendapatkan sosialisasi bantu-an tersebut agar tidak disalah-gunakan.

Sri Nurhayati menjelaskan, program BSPS merupakan salah satu bentuk patisipasi Kemepera dalam pengentasan kemiskinan yang dilangsir Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Program nasional tersebut dilaksanakan berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) tentang RTS.

“Ada 16 kriteria RTS, tujuh di antaranya terkait dengan rumah

yang tidak layak huni. Terdapat tiga komponen rumah tidak layak huni, atap lantai dan dind-ing. Atap dari daun, lantai dari tanah, dinding bilik bambu atau gedeg. Untuk itu Kemenpera berpartisipasi melalui program ini,” ucapnya.

Sri Nurhayati melanjutkan, BSPS merupakan bantuan so-sial untuk membangun rumah warga miskin agar layak huni dan sehat. Untuk itu diharapkan RTS yang menerima bantuan bisa merubah kondisi menjadi rumah menjadi layak huni. 

“Kami Sudah melakukan sur-

vai studi minimal dengan biaya renovasi senilai Rp 7,5 juta itu bisa menjadikan rumah layak huni,” ucapnya.

Sementara itu, Bupati Pur-worejo, Drs H Mahsun Zain MAg yang diwakili Sekda Purworejo Tri Handoyo  MM mengatakan, bantuan tersebut menunjuk-kan bahwa pemerintah memi-liki komitmen yang kuat untuk mengurangi jumlah rumah ti-dak layak huni. Salah satu pro-gram untuk mengurangi jumlah rumah tidak layak huni tersebut adalah melalui program BSPS.

“Selain kebutuhan dasar lain-

nya, rumah menjadi hak bagi se-tiap orang. Secara konstitusional hak tersebut diatur dalam Pasal 28 UUD 1945, dimana setiap warga negara berhak mendapat-kan kehidupan yang layak. Neg-ara bertanggung jawab atas hal itu,” ucapnya.

Bupati melanjutkan, BSPS merupakan fasilitasi pemerin-tah berupa bantuan sosial kepa-da masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). “Di Purworejo BSPS sudah berjalan sejak ta-hun 2011. Setiap tahunnya se-lalu terjadi peningkatan jumlah penerima BSPS,” ucapnya. (top)

494 Warga Terima Dana Perumahanfoto: eko sutopo/harian purworejo

SIMBOLIS. Pe-nyerahan BSPS secara simbo-lis oleh Asisten Deputi Sumber-daya Swadaya Kemenpera RI Ir Sri Nurhayati MM di Pendopo Kabupaten Pur-worejo kemarin.

PURWODADI - Pentingnya implementasi Kurikulum 2013 bagi peserta didik menuntut para guru untuk betul-betul mengusainya. Pasalnya, hingga kini masih banyak guru yang be-lum mampu merealisasikannya dalam Kegiatan Belajar Menga-jar (KBM).

Menyikapi hal tersebut, Sub Ray-on 04 Purwodadi menggelar Diklat Kontekstual Teaching and Learn-ing di SMPN 8 Purworejo. Diklat tersebut diikuti oleh 54 peserta yang berasal dari guru-guru Mapel Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris,

Matematika, IPA dan IPS.Kepala SMPN 8 Purworejo yang

juga Ketua Sub Rayon 04 Purwo-dadi, Drs HM Agus Wiwoho Suryo MM Pd mengungkapkan, para peserta ini berasal dari 12 SMP negeri dan swasta yang berada di Kecamatan Purwodadi, Ngom-bol, Bagelen dan Banyuurip.

“Dalam pelatihan kali yang dige-lar selama tiga hari ini, kami beker-jasama dengan USAID Prioritas. Jadi kami menyediakan tempat, sementara dari USAID memberi-kan bantuan berupa fasilitator,” terangnya, Selasa (23/9).

Lebih lanjut dikatakannya, dalam diklat kali ini peserta diberikan pengarahan terkait metodologi mengajar Teaching and Learning yang sangat men-dukung penerapan kurikulum 2013 melalui pendekatan scien-tifi c dalam KBM.

“Paling tidak ada beberapa point dalam metode tersebut, di antaranya mengamati, menanya, mengumpulkan data, mengaso-siasikan dan mengkomunikasi-kan. Melalui diklat ini kami harap mereka mampu mengaplikasi-kan dalam penerapan kurikulum

2013 di sekolah masing-masing,” tandasnya. Dari seluruh peserta yang hadir ini, sambung Agus, pihaknya 5 sekolah merupakan sekolah negeri. Sementara yang tujuh sekolah adalah guru-guru dari sekolah swasta.

“Hal ini sesuai dengan tagline kami di sub rayon 04 Purwodadi ini yakni maju bersama sekolah negeri dan swasta. Jadi baik sekolah negeri maupun swasta memiliki kesetaraan. Sehingga terjadi kesenjangan antara seko-lah-sekolah negeri dan swasta,” ujarnya. (luk)

Guru Dituntut Kuasai Kurikulum 2013

DIKLAT. Peserta diklat Kontekstual Teaching and Learning di SMPN 8 Pur-worejo ten-gah mengi-kuti dengan seksama.

foto: lukman hakim/harian purworejofoto: lukman hakim/harian purworejo

PURWOREJO - Ban-yaknya pembukaan lowon-gan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di berbagai instansi pemerintah, dalam beberapa waktu terakhir membuat Kantor Pos di seluruh daerah, termasuk Purworejo kebanjiran surat lamaran CPNS. Lebih-lebih pada tahun ini pemerintah membuka lowongan CPNS secara besar-besaran dan mensyaratkan pengiriman berkas melalui PO Box  (Pos Offi ce Box).

Meski Kabupaten Pur-worejo tidak membuka pendaftaran CPNS tahun ini, banyak warga yang mengirimkan lamaran ke berbagai instansi, baik pu-sat maupun daerah.

Kepala Kantor Pos Induk Purworejo, Cecep Gunawan melalui Manager Pelay-anan, Sri Listiyani men-gatakan, sejak dibukanya pendaftaran CPNS pada awal bulan September jum-lah pengirim surat lamaran CPNS mengalami pen-ingkatan mencapai angka ratusan. Puncak dari pen-giriman terjadi pada Senin,

(22/9).“Meningkat dan pun-

caknya terjadi pada hari kemarin. Jumlahnya tidak mencapai ribuan seperti di kabupaten lain, karena Pemkab Purworejo tidak membuka lowongan CPNS tahun ini,” ucap Sri Listi-yani, Selasa (23/9).

Dijelaskan, untuk me-layani pengiriman berkas pendaftaran CPNS pi-haknya menggunakan lay-anan surat Lamaran Kerja Khusus CPNS Jateng, Kilat Khusus, dan Ekspres Na-sional. Layanan Lamaran Kerja Khusus Jateng di-gunakan untuk mengirim berkas di dalam wilayah Jawa Tengah, sedangkan layanan Ekspres Nasional digunakan untuk mengir-im berkas tujuan luar Jawa Tengah.

“Pelamar yang mengirim-kan surat lamaran melalui pos dapat memanfaatkan fasilitas cek jejak lacak su-rat dengan mengetikan no-mor barcode  di layanan cek jejak lacak surat di situs PT Pos Indonesia,” lanjutnya.

Salah satu petugas pelay-

anan loket Kantor Pos Pur-worejo, Fitri Widyaningsih menambahkan, alamat tu-juan surat lamaran CPNS bervariasi, dari daerah hingga pusat. Namun, tu-juan untuk instansi pusat lebih dominan dibandikan dengan daerah.

Meski jumlah pengirim mengalami peningkatan signifikan, tidak terjadi antrean panjang yang me-nyebabkan terganggunya pelayanan lainnya. Pasal-nya, enam loket yang dise-diakan di kantor pos terse-but dibuka secara terpadu dan melayani sejak pagi hingga sore hari. 

“Untuk pelayanan pen-giriman surat loket dibuka hingga pukul 16.30 WIB, se-dangkan pelayanan lainnya hingga pukul 18.00 WIB,” katanya.

Dikatakan Fitri, selama periode pendaftaran CPNS ini, rata-rata dalam sehari satu loket telah meyalani puluhan pengirim.

“Kemarin dalam satu loket saya melayani sekitar empat puluh pengirim,” tandas-nya. (top)

Purworejo Tak Buka CPNS, Kantor Pos Banjir Pelamar

KOPISISADigelar Lomba KesastraanPURWOREJO - Kelompok Peminat Seni Sas-

tra (Kopisisa) Purworejo kembali mengadakan lomba kesastraan untuk kalangan pelajar dan umum meliputi tiga tangkai lomba, yakni cipta puisi, cipta cerpen, dan baca puisi. Pendaft-aran dibuka 22 September-20 Oktober 2014.

Panitia Penyelenggara, Maskun Artha men-gatakan, lomba tahunan tersebut digelar untuk menyemarakkan hari jadi yang ke-35 Kopisisa.

“Untuk tangkai lomba cipta puisi peserta diharuskan mengirimkan lima buah karya, sedangkan cerpen satu judul. Karya puisi dan cerpen dapat dikirimkan ke alamat kan-tor Radio Irama FM Purworejo dengan batas waktu pengiriman 20 Oktober 2014,” katanya, kemarin.

Dalam sampul kiriman, lanjutnya, diharap-kan disertakan pula fotokopi identitas peserta dan dua buah meterai 6000. Peserta yang men-jadi juara akan mendapatkan informasi me-lalui surat tertulis dari panitia. (top)

BPBDBan Bekas Terbakar,

Damkar KecelePURWOREJO - Badan Penanggulangan

Bencana Daerah (BPBD) Purworejo siap merespon cepat bila ada kebakaran. Tetapi, BPBD sempat kecewa karena ada laporan yang masuk namun ternyata sesampai di lapangan tidak ada kejadian kebakaran, yang ditemukan hanyalah warga yang tengah membakar sam-pah berupa ban bekas.

“Kemarin hari Senin (22/9) sekitar pukul 14.00 kami mendapat laporan dari seorang ibu-ibu yang menyatakan ada kejadian ke-bakaran di daerah Ngrapah Kecamatan Pur-worejo. Dinyatakan di sana ada api yang membumbung tinggi dan mengeluarkan asap hitam pekat,” kata Kabid Kesiapsiagaan BPBD Purworejo, Edy Purwanto kemarin

Menurut Edy, pihaknya langsung menurunk-an dua armada mobil pemadam kebakaran (damkar) ke lokasi. Kebetulan lokasinya tidak jauh dari kantor BPBD.

“Ternyata di lapangan tidak ditemukan ad-anya kebakaran. Yang ada hanya warga yang membakar sampah berupan ban bekas se-hingga mengeluarkan asap pekat,” tambahn-ya. (luk)

(1,1) -1- PURWOREJO.indd 23/09/2014 22:46:56(1,1) -1- PURWOREJO.indd 23/09/2014 22:46:56