m2 pengantar komputer grafik.ppt

10
Pengantar KOMPUTER GRAFIK

Upload: adhiana-mulawarman

Post on 27-Oct-2015

54 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

pengantar komputer grafik UGM Teknik Geodesi kurikulum 2011

TRANSCRIPT

Page 1: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

PengantarKOMPUTER GRAFIK

Page 2: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

DEFINISI KOMPUTER GRAFIK

• Komputer Grafik adalah suatu disiplin ilmu yang mempelajari bagaimana menghasilkan suatu gambar menggunakan komputer.

• Dalam komputer grafik akan dibahas teknik-teknik menghasilkan gambar.

Page 3: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

DARI WIKIPEDIA

• Grafika komputer (Inggris: Computer graphics) adalah bagian dari ilmu komputer yang berkaitan dengan pembuatan dan manipulasi gambar (visual) secara digital. Bentuk sederhana dari grafika komputer adalah grafika komputer 2D yang kemudian berkembang menjadi grafika komputer 3D, pemrosesan citra (image processing), dan pengenalan pola (pattern recognition). Grafika komputer sering dikenal juga dengan istilah visualisasi data.

Page 4: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

RUANG LINGKUP KOMPUTER GRAFIK

• Pemodelan - Penciptaan

• Manipulasi Gambar

• Penyimpanan dari objek geometris

• Rendering – menampilkan efek cahaya

• Animasi Image

Page 5: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

Grafika Komputer

• Orientasi : vektor• Menggunakan model 2D/3D untuk

mendapatkan hasil realistik• Cenderung mempelajari konsep

dan implementasi metode untuk pembangkitan citra/animasi (2D/3D)

• Mendeskripsikan objek dengan primitif dasar grafis untuk membentuk citra 2D/3D

Pengolahan Citra

• Orientasi: pixel• Mengolah data citra untuk

mendapatkan interpretasi gambar 2D/3D

• Titik berat pada memanipulasi citra sesuai dengan keperluan user

• Memproses citra digital untuk menghasilkan deskripsi objek pada citra

PERBANDINGAN GRAFIKA KOMPUTER DENGAN PENGOLAHAN CITRA

Page 6: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

KONSEP DASAR DARI GRAFIK KOMPUTER

Kegiatan yang Terkait dengan Grafik Komputer:Pemodelan geometris: menciptakan model matematika

dari objek-objek 2D dan 3D.Rendering: memproduksi citra yang Lebih solid dari

model yang telah dibentuk.Animasi: Menetapkan/menampilkan kembalitingkah

laku/behavior objek bergantung waktu

Page 7: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

APLIKASI KOMPUTER GRAFIKA

• Antarmuka pengguna (Graphical User Interface - GUI) • Peta (Cartography) • Kesehatan• Perancangan objek (Computer Aided Design - CAD) • Sistem multimedia • Presentasi grafik • Presentasi saintifik • Pemrosesan citra • Simulasi

Page 8: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

SEJARAH KOMPUTER GRAFIK Awal tahun 60-an dimulainya model animasi dengan menampilkan simulasi efek fisik. Istilah ”Grafik Komputer” ditemukan tahun 1960 oleh William Fetter : pembentukan disain model cockpit (Boeing) dengan

menggunakan pen plotter dan referensi model tubuh manusia 3 Dimensi. Pengguna mengendalikan isi, struktur dan kemunculan objek serta menampilkan citra melalui suatu komponen dasar visual feedback.1961: Edward Zajac menyajikan suatu model simulasi satelit dengan menggunakan teknologi Grafik Komputer.1963 :Ivan Sutherland (MIT), menemukan Sketchpad (manipulasi langsung, CAD)

Alat untuk menampilkan Calligraphic (vector) Mouse oleh Douglas Englebert 1968 : ditemukan Evans & Sutherland.

1971: Ditemukan Gouraud Shading,1972: Ditayangkannya film Westworld, sebagai film pertama yang menggunakan animasi komputer.1974: Ed Catmull mengembangkan z-buffer (Utah). Komputer animasi pendek, Hunger:Keyframe animation and morphing1976: Jim Blinn mengembangkan texture dan bump mapping.1977: Film terkenal Star Wars menggunakan grafik komputer1979: Turner Whitted mengembangkan algoritma ray tracing,untuk pesawat Death Star. Pertengahan tahun 70-an hingga 80-an: Pengembangan Quest for realism radiosity sebagai main-stream aplikasi realtime.1982: Pengembangan teknologi grafik komputer untuk menampilkan partikel.1984: Grafik Komputer digunakan untuk menggantikan model fisik pada film The Last Sta Fighter.1986: Pertama kalinya Film hasil produksi grafik komputer dijadikan sebagai nominasi dalam Academy Award: Luxo Jr. (Pixar).1989: Film Tin Toy (Pixar) memenangkan Academy Award.1995: Diproduksi fillm Toy Story (Pixar dan Disney) sebagai film 3D animasi panjang pertamaAkhir tahun 90-an, ditemukannya teknologi visualisasi interaktif untuk ilmu pengetahuan dan kedokteran, artistic rendering, image based rendering, path tracing, photon maps, dll.Tahun 2000 ditemukannya teknologi perangkat keras untuk real-time photorealistic rendering. Dan sampai sekarang, seperti yang anda ketahui betapa dahsyatnya perkembangan yang muncul di dunia grafik komputer.

Page 9: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

SISTEM KOMPUTER GRAFIK

• Input data diproses menjadi informasi dan disajikan dalam bentuk gambar pada komputer

• Sistem Pasif tidak ada interaksi operator dengan komputer. Data di sajikan dalam bentuk gambar

• Sistem interaktif operator dapat mengendalikan segala aspek gambar yang terlihat dinamis (bentuk, ukuran, warna)

Page 10: M2 Pengantar Komputer Grafik.ppt

CARA PANDANG TERHADAP GAMBAR DI LAYAR PADA SISTEM INTERAKTIF

• Motion Dynamic: cara pandang terhadap suatu objek yang bergerak dengan kita sebagai pengamat • dalam keadaan diam

• Bebas bergerak di sekeliling objek

• Update dynamic: perubahan sifat dari objek yang sedang di amati dalam bentuk bentuk, warna dsb.• Contoh: simulasi tabrakan dua mobil yg berjalan dg kecepatan

yg bisa dibuat bervariasi