leafleat stroke klompok 3

3
“Mengatasi Stroke Sejak Dini“ PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN PATRIA HUSADA BLITAR 2015 Apa itu stroke ? Stroke adalah gangguan sirkulasi darah ke otak yang disebabkan oleh sumbatan atau penyempitan pembuluh darah sehingga terjadi penurunan aliran darah ke otak yang timbulnya secara mendadak dan dapat menyebabkan kematian kelumpuhan. Apa saja yang dapat menyebabkan penyakit stroke ? 1. Penyakit hipertensi/tekanan darah tinggi. 2. Gumpalan darah utuh yang terbentuk dalam pembuluh darah arteri otak. 3. Obat obatan terlarang Apa saja tanda dan gejalanya? Kelemahan salah satu dari empat anggota tubuh.

Upload: anggita-agustina

Post on 13-Apr-2017

123 views

Category:

Internet


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Leafleat stroke klompok 3

“Mengatasi Stroke

Sejak Dini“

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERSSEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

PATRIA HUSADA BLITAR2015

Apa itu stroke ?

Stroke adalah gangguan sirkulasi darah ke otak yang disebabkan oleh sumbatan atau penyempitan pembuluh darah sehingga terjadi penurunan aliran darah ke otak yang timbulnya secara mendadak dan dapat menyebabkan kematian kelumpuhan.

Apa saja yang dapat menyebabkan penyakit stroke ?

1. Penyakit hipertensi/tekanan darah tinggi.

2. Gumpalan darah utuh yang terbentuk dalam pembuluh darah arteri otak.

3. Obat – obatan terlarang

Apa saja tanda dan gejalanya?

Kelemahan salah satu dari empat anggota tubuh.

Gangguan koordinasi gerakan. Tidak bisa makan Sendi tidak bisa di gerakkan Kehilangan kesadaran

sementara Penurunan kesadaran, Koma Pusing Gangguan ingatan Gangguan Komunikasi verbal

Page 2: Leafleat stroke klompok 3

Apa akibat/komplikasi dari Stroke ?

Kematian Kelumpuhan

Bagaimana cara mencegahnya ?

Merubah pola hidup :Pasien dengan berat badan

berlebihan di anjurkan menurunkannya dengan olah raga teratur.

Mengurangi pemakaian garam yang berlebihan.

Olah raga yang tidak terlalu berat tapi teratur

Membatasi makanan yang mengandung lemak.

Kurangi dan hentikan merokok, alkohol dan hindari strees.

Sebaiknya kontrol secara teratur untuk mengetahui tekanan darah.

Pengobatan Dengan Obat-obat anti

hipertensi yang umum di gunakan ( captopril, catapres ).

Perawatan Diit1. Makanan yang harus

dihindari, yaitu : roti/kue yang diolah dari garam dapur, lidah sapi, otak, keju,

asinan, bumbu yang mengandung garam, soda kue, kecap, terasi, vetsin, petis, tauco. Asupan daging, ikan, telur, susu, jeroan, sebaiknya dibatasi.

2. Makanan yang dibolehkan, yaitu : bahan makanan segar yang diolah tanpa garam, makanan yang berasal dari tumbuh – tumbuhan, kacang – kacangan, minyak goreng, sayuran,

buah– buahan.3.Rasa tawar pada makanan

dapat\ diperbaiki dengan pemakaian bumbu tanpa natrium seperti gula, cuka, bawang putih, bumbu dapur.

Page 3: Leafleat stroke klompok 3