latihan ujian metode ilmiah 2013

2
1 LATIHAN METODE ILMIAH Perhatian: Latihan ini hanya sekedar membantu mahasiswa untuk mendalami materi kuliah. Bagian I 1. Takrifkan ilmu pengetahuan (sains, ilmu)! 2. Jelaskan dengan singkat tiga asumsi tentang objek empiris! 3. Apakah yang dimaksud dengan paham rasionalisme dalam perkembangan ilmu pengetahuan? Siapakah tokoh dari paham ini? 4. Apakah yang dimaksud dengan hipotesis? Apa manfaatnya bagi suatu penelitian? Mengapa suatu hipotesis bisa tidak terbukti? 5. Jelaskan dengan singkat apa yang dimaksud dengan metode siklus empiris! 6. Apakah perbedaan antara kesimpulan deduktif dan induktif? Berikan satu contoh untuk masing- masing kasimpulan tsb. 7. Apakah perbedaan antara: rata-rata Vs nilai tengah; sample Vs populasi, survey VS sensus, penelitian dasar Vs penelitian terapan, aliran rasionalisme Vs empirisme Vs ilmiah, ketepatan Vs ketelitian, type I error Vs type II error, parameter vs variabel 8. Jelaskan dengan singkat empat tahapan di dalam metode ilmiah. 9. Apakah suatu hipotesis merupakan suatu keharusan di dalam penelitian? 10. Dari manakah Saudara bisa memperoleh ide untuk menjadi masalah penelitian? 11. Apa syarat masalah penelitianyang ideal12. Apa yang Saudara ketahui tentang: Ibnu Al Haytham, Al Biruni, Avicenna (Ibu Sinna), Francis bacon, Desacarte, Galileo Galilei, Newton? 13. Siapakah tokoh yang pertama kali dikenal dengan aliran empirisme? 14. Jelaskan plus-minus cara berpikir ilmiah. 15. Jelaskan kriteria metode ilmiah Berikan takrif singkat dan tepat: 1. Geisteswissenscahften 2. Geisteswissenscahften: 3. Epistemologi 4. Pengetahuan: 5. Ilmu pengetahuan (sains, ilmu): 6. Tiga masalah pokok yang mendasari upaya manusia dalam memperoleh pengetahuan. 7. Falsafah. 8. Solipsisme. 9. Metode ilmiah. 10. Statistika. 11. Galat 12. Bias 13. Penalaran (jelaskan juga ciri dari penalaran). 14. Intuisi 15. Proposisi 16. Dalil 17. Postulat 18. Teori 19. Tuliskan huruf B untuk pernyataan yang benar dan huruf S untuk pernyataan yang salah. 1. ….. Ilmu pengetahuan atau sains merupakan satu-satunya kebenaran yang harus kita percaya karena sains telah dikembangkan melalui metode ilmiah. 2. ….. Matematika pada hakekatnya mempunyai fungsi yang sama dengan bahasa karena keduanya merupakan serangkaian lambang yang mengabstrasikan berbagai gejala kehidupan. 3. ….. Menurut Socrates, tugas filsafat bukanlah mempersoalkan jawaban yang diberikan atas suatu pertanyaan tetapi menanyakan segala sesuatu yang ingin kita ketahui. 4. ….. Ontologi disebut juga teori pengetahuan atau metode keilmuan karena ontologi membahas apa saja yang ingin kita ketahui. 5. ….. Sifat kejadian yang terjangkau oleh fitrah pengalaman manusia disebut kejadian empirik. 6. ….. Berdasarkan objek yang ditelaahnya, sains disebut sebagai pengetahuan empiris. 7. ….. Asumsi bahwa benda empirik bersifat deterministik merupakan salah satu cikal bakal dari lahirnya ilmua taksonomi yang antara lain mengklasifikasikan berbagai hewan & tumbuhan di dalam kelompok-kelompok yang logis! 8. ….. Ilmu statistika sangat diperlukan di dalam metode penelitian ilmiah karena penelitian ilmiah harus bersifat kuantitatif! 9. ….. Ilmu lebih bersifat proses atau kegiatan pencarian pengetahuan daripada produk pengetahuan. 10. ….. Semua metode proses pencarian dan penelaahan yang menghasilkan pengetahuan yang benar dan bermanfaat bagi manusia disebut metode ilmiah.

Upload: hamim-sudarsono

Post on 19-Feb-2015

105 views

Category:

Documents


18 download

DESCRIPTION

Latihan Ujian Metode Ilmiah 2013

TRANSCRIPT

Page 1: Latihan Ujian Metode Ilmiah 2013

1

LATIHAN METODE ILMIAH

Perhatian:

Latihan ini hanya sekedar membantu mahasiswa untuk mendalami materi kuliah.

Bagian I

1. Takrifkan ilmu pengetahuan (sains, ilmu)!

2. Jelaskan dengan singkat tiga asumsi tentang objek empiris!

3. Apakah yang dimaksud dengan paham rasionalisme dalam perkembangan ilmu pengetahuan?

Siapakah tokoh dari paham ini?

4. Apakah yang dimaksud dengan hipotesis? Apa manfaatnya bagi suatu penelitian? Mengapa suatu

hipotesis bisa tidak terbukti?

5. Jelaskan dengan singkat apa yang dimaksud dengan metode siklus empiris!

6. Apakah perbedaan antara kesimpulan deduktif dan induktif? Berikan satu contoh untuk masing-

masing kasimpulan tsb.

7. Apakah perbedaan antara: rata-rata Vs nilai tengah; sample Vs populasi, survey VS sensus, penelitian

dasar Vs penelitian terapan, aliran rasionalisme Vs empirisme Vs ilmiah, ketepatan Vs ketelitian, type I

error Vs type II error, parameter vs variabel

8. Jelaskan dengan singkat empat tahapan di dalam metode ilmiah.

9. Apakah suatu hipotesis merupakan suatu keharusan di dalam penelitian?

10. Dari manakah Saudara bisa memperoleh ide untuk menjadi “masalah penelitian”?

11. Apa syarat “masalah penelitian” yang “ideal”

12. Apa yang Saudara ketahui tentang: Ibnu Al Haytham, Al Biruni, Avicenna (Ibu Sinna), Francis bacon,

Desacarte, Galileo Galilei, Newton?

13. Siapakah tokoh yang pertama kali dikenal dengan aliran empirisme?

14. Jelaskan plus-minus cara berpikir ilmiah.

15. Jelaskan kriteria metode ilmiah

Berikan takrif singkat dan tepat: 1. Geisteswissenscahften

2. Geisteswissenscahften: 3. Epistemologi

4. Pengetahuan:

5. Ilmu pengetahuan (sains, ilmu):

6. Tiga masalah pokok yang mendasari upaya manusia dalam memperoleh pengetahuan.

7. Falsafah.

8. Solipsisme.

9. Metode ilmiah.

10. Statistika.

11. Galat

12. Bias

13. Penalaran (jelaskan juga ciri dari penalaran).

14. Intuisi

15. Proposisi

16. Dalil

17. Postulat

18. Teori

19.

Tuliskan huruf B untuk pernyataan yang benar dan huruf S untuk pernyataan yang salah.

1. ….. Ilmu pengetahuan atau sains merupakan satu-satunya kebenaran yang harus kita percaya

karena sains telah dikembangkan melalui metode ilmiah.

2. ….. Matematika pada hakekatnya mempunyai fungsi yang sama dengan bahasa karena

keduanya merupakan serangkaian lambang yang mengabstrasikan berbagai gejala

kehidupan.

3. ….. Menurut Socrates, tugas filsafat bukanlah mempersoalkan jawaban yang diberikan atas

suatu pertanyaan tetapi menanyakan segala sesuatu yang ingin kita ketahui.

4. ….. Ontologi disebut juga teori pengetahuan atau metode keilmuan karena ontologi membahas

apa saja yang ingin kita ketahui.

5. ….. Sifat kejadian yang terjangkau oleh fitrah pengalaman manusia disebut kejadian empirik.

6. ….. Berdasarkan objek yang ditelaahnya, sains disebut sebagai pengetahuan empiris.

7. ….. Asumsi bahwa benda empirik bersifat deterministik merupakan salah satu cikal bakal dari

lahirnya ilmua taksonomi yang antara lain mengklasifikasikan berbagai hewan &

tumbuhan di dalam kelompok-kelompok yang logis!

8. ….. Ilmu statistika sangat diperlukan di dalam metode penelitian ilmiah karena penelitian

ilmiah harus bersifat kuantitatif!

9. ….. Ilmu lebih bersifat proses atau kegiatan pencarian pengetahuan daripada produk

pengetahuan.

10. ….. Semua metode proses pencarian dan penelaahan yang menghasilkan pengetahuan yang

benar dan bermanfaat bagi manusia disebut metode ilmiah.

Page 2: Latihan Ujian Metode Ilmiah 2013

2

11. ….. Paham empirisme lebih baik daripada paham rasionalisme karena dapat memperoleh

kebenaran atas suatu masalah secara lebih cepat dan akurat!

12. ….. Ilmuwan yang sangat fanatik dengan paham empirisme dapat terjebak di dalam solipsisme.

13. ….. Francis Bacon, penulis buku yang sangat terkenal: Novum Organum, merupakah salah

satu tokoh utama aliran rasionalisme.

14. ….. Induksi adalah suatu cara pengambilan keputusan atu kesimpulan yang bersifat umum dari

kasus-kasus individual.

15. …… Di dalam mekanisme induksi harus ada premis mayor dan premis minor!

16. …… Komunikasi keilmuan harus dilakukan secara antiseptis, yaitu melibatkan emosi yang

bersifat subjektif karena komunikasi keilmuan adalah proses yang bersifat reproduktif,

bukan kreatif!

17. ….. Kegiatan penelitian yang menyelidiki masalah yang belum pernah diteliti disebut

penelitian murni.

18. ….. Penelitian terapan mempelajari masalah yang berupa konsekuensi praktis dari pengetahuan

yang telah diketahui sebelumnya.

19. …..…..Peramalan, penyimpulan secara deduktif, dan penggunaan logika matematika berada di

dalam wilayah empiris.

20. ….. Pemngumpulan dan perekaman fakta, tindakan pengujian, penggunaan statistika, dan

penyimpulan secara induktif berada di dalam wilayah rasional.

21. Setiap logam jika dipanaskan akan memuai (premis mayor). X adalah sebatang logam

(premis minor). X bila dipanaskan akan memuai (kesimpulan). Cara

penyimpulan seperti ini disebut penyimpulan induktif.

Lengkapi skema di bawah ini dengan keterangan yang relevan pada lingkaran dan/atau

dibawahnya sehingga bisa menggambarkan hubungan antara ilmu (sains) dan penelitian. Kalau

diperlukan Sauadara bisa memberikan kalimat penjelasan.

Skema berikut menggambarkan sikklus epistemologi. Lengkapi keterangan pada kotak-kotak yang diberi

tanda (?). Kalau diperlukan Saudara bisa memberikan penjelasan apa maksud dari diagram ini.

Pelajari juga:

1. Cara mengidentifikasi latar belakang, rumusan masalah, dan tujuan penelitian.

Pr

H

Pr

MODEL

DATA