latihan dasar perintah mysql

3
LATIHAN DASAR-DASAR MYSQL. Sebelum mengerjakan latihan ini, pastikan di komputer yang Anda gunakan sudah terinstall MySQL dengan baik. Sebagai tools bantuan, Anda dapat menggunakan PHPMyAdmin atau MySQLFront untuk mengerjakan latihan ini. Namun demikian yang paling penting dari latihan ini adalah bagaimana Anda memahami perintah-perintah dasar (SQL) di MySQL. Jawaban dari latihan ini dapat Anda kirimkan ke email saya di [email protected] . Saya akan berusaha memeriksa jawaban Anda untuk kemudian saya kirimkan hasilnya lewat email. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. PERINTAH SQL DAN JENISNYA 1. Carilah referensi di buku atau internet mengenai apa yang dimaksud dengan SQL? 2. Perintah SQL dalam database dibedakan menjadi 3 (tiga) jenis, yaitu perintah DDL (Data Definition Language), DML (Data Manipulation Language) dan DCL (Data Control Language). Jelaskan dan berilah contoh perintah SQL yang termasuk ke dalam masing-masing jenis tersebut! PERINTAH DDL 3. Buatlah sebuah database dengan nama “db_penjualan”! Bagaimana perintah SQL- nya? 4. Buatlah sebuah tabel didalamnya dengan nama tabel “pelanggan” dengan field id_pelanggan, nm_pelanggan, dan alamat. Bagaimana perintah SQLnya? Selanjutnya tampilkan struktur dari tabel tersebut! Bagaimana perintah SQL untuk menampilkan struktur tabel? 5. Tambahkan field telepon dan email ke dalam tabel pelanggan masing-masing untuk menyimpan nomor telepon dan email pelanggan! Bagaimana perintah SQLnya? 6. Ubahlan field id_pelanggan dalam tabel pelanggan menjadi field kunci (PRIMARY KEY) ! Bagaimana perintah SQLnya? 7. Buatlah tabel-tabel lain dalam rancangan sistem penjualan berikut ini! Sertakan juga perintah SQL untuk setiap tabel!

Upload: achmad-solichin

Post on 08-Jun-2015

3.675 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

Latihan Dasar Perintah MySQL

TRANSCRIPT

Page 1: Latihan Dasar Perintah MySQL

LATIHAN DASAR-DASAR MYSQL. Sebelum mengerjakan latihan ini, pastikan di komputer yang Anda gunakan sudah terinstall MySQL dengan baik. Sebagai tools bantuan, Anda dapat menggunakan PHPMyAdmin atau MySQLFront untuk mengerjakan latihan ini. Namun demikian yang paling penting dari latihan ini adalah bagaimana Anda memahami perintah-perintah dasar (SQL) di MySQL. Jawaban dari latihan ini dapat Anda kirimkan ke email saya di [email protected]. Saya akan berusaha memeriksa jawaban Anda untuk kemudian saya kirimkan hasilnya lewat email. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. PERINTAH SQL DAN JENISNYA 1. Carilah referensi di buku atau internet mengenai apa yang dimaksud dengan SQL? 2. Perintah SQL dalam database dibedakan menjadi 3 (tiga) jenis, yaitu perintah DDL

(Data Definition Language), DML (Data Manipulation Language) dan DCL (Data Control Language). Jelaskan dan berilah contoh perintah SQL yang termasuk ke dalam masing-masing jenis tersebut!

PERINTAH DDL 3. Buatlah sebuah database dengan nama “db_penjualan”! Bagaimana perintah SQL-

nya? 4. Buatlah sebuah tabel didalamnya dengan nama tabel “pelanggan” dengan field

id_pelanggan, nm_pelanggan, dan alamat. Bagaimana perintah SQLnya? Selanjutnya tampilkan struktur dari tabel tersebut! Bagaimana perintah SQL untuk menampilkan struktur tabel?

5. Tambahkan field telepon dan email ke dalam tabel pelanggan masing-masing untuk menyimpan nomor telepon dan email pelanggan! Bagaimana perintah SQLnya?

6. Ubahlan field id_pelanggan dalam tabel pelanggan menjadi field kunci (PRIMARY KEY) ! Bagaimana perintah SQLnya?

7. Buatlah tabel-tabel lain dalam rancangan sistem penjualan berikut ini! Sertakan juga perintah SQL untuk setiap tabel!

Page 2: Latihan Dasar Perintah MySQL

PERINTAH DML

8. Masukkan data-data berikut ini dengan perintah INSERT ke masing-masing tabel: Tabel : pelanggan +--------------+-----------------+----------+--------------+--------------------+

| id_pelanggan | nm_pelanggan | alamat | telepon | email |

+--------------+-----------------+----------+--------------+--------------------+

| P0001 | Achmad Solichin | Jakarta | 021-7437299 | [email protected] |

| P0002 | Budianto | Bandung | 021-349924 | [email protected] |

| P0004 | Amin Riyadi | Jakarta | 021-3239991 | [email protected] |

| P0005 | Animania | Semarang | 021-93949992 | [email protected] |

| P0006 | Lintang | Jakarta | 021-8320020 | [email protected] |

+--------------+-----------------+----------+--------------+--------------------+

Tabel : produk +-----------+------------+--------+-------+-------+

| id_produk | nm_produk | satuan | harga | stock |

+-----------+------------+--------+-------+-------+

| B0001 | Buku Tulis | Buah | 2500 | 40 |

| B0002 | Pulpen | Buah | 2000 | 30 |

| B0003 | Penggaris | Buah | 1500 | 15 |

| B0004 | Pensil | Buah | 1300 | 100 |

| B0005 | Jangka | Buah | 1700 | 0 |

+-----------+------------+--------+-------+-------+ Tabel : pesan +----------+--------------+------------+

| id_pesan | id_pelanggan | tgl_pesan |

+----------+--------------+------------+

| 1 | P0001 | 2008-02-02 |

| 2 | P0002 | 2008-02-05 |

| 3 | P0002 | 2008-02-10 |

| 4 | P0004 | 2008-01-20 |

+----------+--------------+------------+ Tabel : detil_pesan +----------+-----------+--------+-------+

| id_pesan | id_produk | jumlah | harga |

+----------+-----------+--------+-------+

| 1 | B0001 | 2 | 2700 |

| 1 | B0003 | 3 | 3000 |

| 1 | B0004 | 1 | 2000 |

| 2 | B0001 | 1 | 2700 |

| 2 | B0002 | 5 | 2500 |

| 2 | B0004 | 1 | 1500 |

| 3 | B0002 | 5 | 2550 |

| 4 | B0001 | 10 | 2600 |

+----------+-----------+--------+-------+

9. Salah satu pelanggan yang bernama Amin Riyadi pindah dari Jakarta ke Bandung. Ubahlah tabel pelanggan untuk alamat pelanggan tersebut! Bagaimana perintah SQL-nya?

10. Hapus semua produk di tabel produk yang stock-nya kosong (nol)! Sertakan perintah SQL-nya!

11. Buatlah perintah-perintah SQL untuk menampilkan: a. Semua pelangggan yang tinggal di Jakarta.

Page 3: Latihan Dasar Perintah MySQL

b. Semua produk yang harganya lebih dari 2500 c. Semua produk yang pernah dibeli (dipesan) oleh pelanggan P0001. d. Semua pelanggan beserta transaksi yang pernah dilakukannya. e. Jumlah barang dan nilai transaksi untuk masing-masing transaksi pembelian

(pemesanan).

~ Selamat Mengerjakan ~