latar belakang vak

1
Latar Belakang Pendidikan pada dasarnya adalah sebagai uasaha manusia untuk menumbuhkan dan mengembangkan potensi potensi-potensi pembawaan baik jasmani maupun rohani. Dalam proses pendidikan terdapat unsur-unsur usaha( kegiatan) usaha itu bersifat bimbingan. Sementara itu pembelajaran adalah suatu proses interaksi antara guru dengan siswa, baik interaksi secara langsung seperti kegiatan tatap muka maupun secara tidak langsung, dengan menggunakan berbagai macam media pembelajaran

Upload: exsanyusann

Post on 16-Nov-2015

2 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Latar BelakangPendidikan pada dasarnya adalah sebagai uasaha manusia untuk menumbuhkan dan mengembangkan potensi potensi-potensi pembawaan baik jasmani maupun rohani. Dalam proses pendidikan terdapat unsur-unsur usaha( kegiatan) usaha itu bersifat bimbingan. Sementara itu pembelajaran adalah suatu proses interaksi antara guru dengan siswa, baik interaksi secara langsung seperti kegiatan tatap muka maupun secara tidak langsung, dengan menggunakan berbagai macam media pembelajaran