laporan pendahuluan tot

Upload: g-ank-al-kedawany

Post on 13-Apr-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    1/7

    A. Latar Belakang Kegiatan

    Lanjut usia merupakan suatu proses alami yang ditentukan oleh Tuhan Yang Maha Esa. Semua

    orang akan mengalami proses menjadi tua dan masa tua merupakan masa hidup manusia yang

    terakhir. Dimasa ini seseorang mengalami kemunduran fisik mental dan sosial se!ara "ertahap

    #A$i$ah %&''(. Menurut Dinas Kependudukan Amerika Serikat #')))( dalam *adila #%&'+(

    jumlah populasi lansia "erusia ,& tahun atau le"ih diperkirakan hampir men!apai ,&& juta orang

    dan diproyeksikan menjadi % miliar pada tahun %&-& pada saat itu lansia akan mele"ihi jumlah

    populasi anak #&'/ tahun(. Di 0ndonesia diproyeksikan se"esar 1%23 dan pada tahun %&%&

    menjadi se"esar ''+/3 "erjumlah %2.2%%.21) ji4a.

    Berdasarkan data penduduk 0ndonesia yang dikeluarkan oleh B*S orang lanjut usia di 0ndonesia

    paling "anyak "erada di Yogyakarta 5a4a Timur dan 5a4a Tengah. Apa"ila dilihat dari laju

    pertam"ahan penduduk maka jumlah orang lanjut usia mengalami kenaikan se"esar 1%3

    sedangkan jumlah penduduk seluruhnya mengalami kenaikan +%3. 6al ini menunjukkan "ah4a

    kelompok lanjut usia naik le"ih dari dua kali di"andingkan dengan laju pertam"ahan penduduk

    seluruhnya #0ndriana %&'%(. 0mplikasi ekonomis yang penting dari peningkatan jumlah

    penduduk lanjut usia adalah peningkatan ratio ketergantungan usia lanjut yang dise"a"kan

    kemunduran fisik psikis dan sosial lanjut usia yang dapat digam"arkan melalui tiga tahap yaitu

    kelemahan keter"atasan fungsional ketidakmampuan dan keterham"atan yang aki"at prosesmenua #A$i$ah %&''(. Aki"at dari proses penuaan menim"ulkan "e"erapa peru"ahan meliputi

    peru"ahan fisik mental spiritual psikososial adaptasi terhadap stres mulai menurun. Menurut

    Maramis #'))-( dalam A$i$ah #%&''( pada lanjut usia permasalahan yang menarik adalah

    kurangnya kemampuan dalam "eradaptasi se!ara psikologis terhadap peru"ahan yang terjadi

    pada dirinya. *enurunan kemampuan "eradaptasi terhadap peru"ahan dan stress lingkungan

    sering menye"a"kan gangguan psikososial pada lansia. Masalah kesehatan ji4a yang sering

    mun!ul pada lansia adalah gangguan proses pikir dementia gangguan perasaan seperti depresi

    harga diri rendahgangguan fisik dan gangguan prilaku #A$i$ah %&''(.

    Dampak gangguan depresi pada lanjut usia yang "erada di institusi "erasal dari fa!tor psikologis

    dan faktor psikososial yang saling "erinteraksi se!ara merugikan dan memper"uruk kualitas

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    2/7

    hidup dan produktifitas kerja pada lanjut usia. 7aktor psikologis meliputi kondisi sosial ekonomi

    dan

    kepri"adian premor"id sedangkan fa!tor psikososial yang "erpengaruh adalah "erkurangnya

    interaksi sosial dan dukungan sosial mengaki"atkan penyesuaian diri yang negatif pada lansia

    #Kaplan dan Sado!k %&'&(.

    *enatalaksanaan yang adekuat untuk depresi pada lansia menggunakan kom"inasi terapi

    psikologis dan farmakologis disertai pendekatan multidisiplin yang menyeluruh #Sudoyo dkk

    %&&)(. *rogram latihan efektif dalam menurunkan keparahan kondisi aki"at stres seperti

    hipertensi kegemukan sakit kepala migrain keletihan keletihan mental dan depresi #M!8u""in

    9 M!8u""in '))+ dalam *otter 9 perry %&&-(. :ntuk meningkatkan daya tahan dan keke"alan

    "aik fisik maupun mental olah raga adalah salah satu !aranya. Misalnya jalan pagi lari pagi

    ataupun senam yang dapat dilakukan setiap hari atau paling tidak % kali seminggu #6a4ari

    %&&2(. Salah satu senam yang dapat dilakukan adalah senam ergonomis se"agai latihan senam

    rutin setiap hari atau sekurangkurangnya %+ kali seminggu #Sagiran %&'%(.

    Senam ergonomis adalah senam fundamental yang gerakannya sesuai dengan susunan dan fungsi

    fisiologis tu"uh. Tu"uh dengan sendirinya terpelihara homeostasisnya #keteraturan dan

    keseim"angannya( sehingga tetap dalam keadaan "ugar. ;erakangerakan ini juga

    memungkinkan tu"uh mampu mengendalikan menangkal "e"erapa penyakit dan gangguan

    fungsi sehingga tu"uh tetap sehat. Senam ergonomis merupakan kom"inasi dari gerakan otot dan

    pernafasan pada saat gerakan "erdiri sempurna seluruh saraf menjadi satu titik pada

    pengendaliannya di otak dan saat itu pikiran dikendalikan oleh kesadaran akal untuk sehat dan

    "ugar dan pada saat "adan mem"ungkuk dalam gerakan tunduk syukur dapat memasok oksigen

    ke kepala dan menam"ah aliran darah ke"agian atas tu"uh terutama kepala yang dapat

    menstimulasi respon relaksasikan tu"uh kita dari seluruh ketegangan fisik dan mental #Sagiran

    %&'%(.

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    3/7

    B. Tujuan kegiatan

    '( Tujuan umum

    Setelah dilakukan peyuluhan selama '< +& menit peserta mengetahui tentang senam

    ergonomik

    %( Tujuan khusus

    '. Menjelaskan mengenai pengertian senam ergonomik%. Menye"utkan gerakan senam ergonomik

    +. Menjelaskan teknik senam ergonomik

    /. Menjelaskan manfaat senam ergonomik

    8. Topik=Tema=5udul T>T

    Senam ErgonomikD. Saaran dan target

    *etugas *anti ?reda *ur"o Yu4ono Ka". Bre"es

    E. ?aktu pelaksanaanTanggal @ &' Desem"er %&'-

    5am @ '+.+& ?0B7. Metode pelaksanaan

    8eramah dan Demonstrasi;. Media dan Alat=Bahan

    Leaflet Audio sound

    6. Setting tempat

    Keterangan @

    @ >"serer @ Dokumentasi

    @ Trainer

    @ 7asilitator

    @ Leader

    @ *eserta

    @ 8o Leader

    0. *engorganisasian dan 5o" Diskropstion

    '. Ahmad urul Maujihany @ >"serer

    %. Ade Khoirunnisa @ 7asilitator +. Ela Tri Anjarsari @ 7asilitator

    /. 7irdaus Maulidin @ Dokumentasi-. 0man D4i Ci$ki @ 7asilitator

    ,. *utri Dei Larasaty * @ 7asilitator

    1. Ci$ki Aulia @ 7asilitator 2. Sigit Eko *rasetyo @ 8o Leader

    ). Taofikul A$is @ Leader

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    4/7

    '&. aenal Arifin @ Trainer

    5. Strategi Kegiatan

    K. Susunan A!ara'. *em"ukaan

    %.

    +. 0stirahat/.

    -. *enutup

    L. Kriteria Ealuasi'. Struktur

    *ara pega4ai panti unit pelayanan sosial lanjut usia pur"o yu4ono telah menerima

    undangan untuk mempraktikkan senam ergonomik hari 6 ' Mahasis4a telah mempersiapkan jo" dis untuk menjadi pemandu dan fasilitator.

    Mahasis4a telah mengontrak 4aktu dan tempat kepada ketua panti selaku pemilik

    tempat dilakukannya senam ergonomik.

    %. *roses 2&3 para pega4ai panti dapat hadir mahasis4a dapar hadir

    Mahasis4a dan pega4ai panti dapat mengikuti kegiatan dari a4al sampai dengan

    akhir.

    +. 6asil

    *ara pega4ai panti dapat menye"utkan tujuan senam ergonomik dengan dua

    indikator yaitu men!egah sakit dan memelihara kesehatan. *ara pega4ai panti dapat menye"utkan arti dari ergonomik dengan indikator

    "ah4a tu"uh memiliki lintasan gerak tu"uh *ara pega4ai panti dapat mengenal gerakan senam ergonomik dengan indikator

    mempraktikkan minimal + !ontoh gerakan dalam senam ergonomik.

    M. Lampiran Materi T>T

    MATERI

    Senam Ergonomik

    '. *engertian senam ergonomik.Senam ergonomik merupakan senam yang gerakan dasarnya terdiri atas lima gerak yang

    masingmasing memiliki kandungan manfaat "er"eda tetapi saling terkait satu dan

    lainnya. Senam ergonomik adalah suatu teknik senam untuk mengem"alikan atau

    mem"etulkan posisi dan kelenturan sistem saraf dan aliran darah memaksimalkan suplai

    oksigen ke otak mem"uka sistem ke!erdasan sistem keringat sistem pemanas tu"uh

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    5/7

    sistem pem"akaran asam urat kolesterol gula darah asal laktat sistem kesegaran tu"uh

    dan sistem keke"alan tu"uh.Senam ergonomik dapat dilakukan oleh siapa saja tanpa "atasan umur. Dengan

    melakukan senam ergonomik para orang tua dapat merasakan kesehatan yang optimal

    para remaja dapat meningkatkan daya tahan sehingga produktiitasnya meningkat

    meningkatkan ke!erdasan anakanak mengurangi rasa sakit saat melahirkan pada 4anita

    hamil dan mengurangi rasa sakit "agi 4anita yang "iasanya kesakitan saat haid.

    %. ;erakan senam ergonomik.;erakan dalam senam ergonomik terdiri dari lima gerakan dasar dan satu gerakan penutup.

    ;erakan dasar senam ergonomik terdiri dari gerakan lapang dada tunduk syukur duduk

    perkasa duduk pem"akaran dan "er"aring pasrah. ;erakan penutup senam ergonomik yaitu

    gerakan mikro energi atau sering dise"ut gerakan putaran energi inti. Masingmasing

    gerakan mengandung manfaat yang luar "iasa dalam pen!egahan penyakit dan pera4atan

    kesehatan.

    +. Teknik senam ergonomik.A4ali setiap gerakan senam dengan menarik napas gunakan teknik napas dada yaitu saat

    menarik napas perut dike!ilkan dan dada di"usungkan. Tujuan gerakan ini ialah agar rongga

    dada dapat "erkem"ang optimal dan paruparu dapat le"ih "anyak menghimpun udara.

    Melakukan senam ergonomik se!ara rutin minimal selama dua minggu akan melatih tu"uh

    untuk melakukan gerakan fisik. Berikut ini penjelasan mengenai teknik senam ergonomik

    adalah

    a. Teknik ke satu

    Berdiri tegak dengan dua lengan diputar ke "elakang semaksimal mungkin kemudian

    rasakan keluar dan masuknya udara dengan rileks. Saat dua lengan di atas kepala jari kaki

    jinjit.

    ". Teknik ke dua

    Dari posisi "erdiri tegak dengan menarik napas dalam se!ara rileks tahan napas sam"il

    mem"ungkukkan "adan ke depan #napas dada( semampunya. Tangan "erpegangan pada

    pergelangan kaki sampai punggung terasa tertarik=teregang. ?ajah menengadah sampai

    terasa tegang=panas. Saat melepaskan napas lakukan hal itu dengan rileks dan perlahan.

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    6/7

    !. Teknik ke tiga

    Menarik napas dalam #napas dada( lalu tahan sam"il mem"ungkukkan "adan ke depan dan

    dua tangan "ertumpu pada paha. ?ajah menengadah sampai terasa tegang=panas. Saat

    mem"ungkuk pantat jangan sampai menungging.

    d. Teknik ke empat

    *osisi Duduk *erkasa dengan dua tangan menggenggam pergelangan kaki menarik napas

    dalam #napas dada( "adan mem"ungkuk ke depan sampai punggung terasa

    tertarik=teregang 4ajah menengadah sampai terasa tegang=panas. Saat mem"ungkuk

    pantat jangan sampai menungging. Saat melepaskan napas lakukan hal itu se!ara rileks

    dan perlahan.

    e.

    Teknik ke lima*osisi kaki duduk pem"akaran dilanjutkan "er"aring pasrah. *unggung menyentuh

    lantai=alas dua lengan lurus di atas kepala napas rileks dan dirasakan #napas dada( perut

    menge!il. Apa"ila tidak mampu menekuk kaki maka kaki "isa diposisikan pada keadaan

    lurus.

    f. Teknik ke enam

    ;erakan putaran energi inti dia4ali dengan duduk simpuh dengan punggung kaki se"agai

    alas. Dua lengan lurus ke depan lalu pergelangan tangan diputar mulai dari depan dada

    sampai atas kepala 4ajah menengadah melihat putaran tangan kemudian putar

    pergelangan tangan ke arah luar se"anyak ,& putaran. Saat putaran "erakhir menghirup

    napas dan ditahan. Dua lengan digerakan ke "elakang mele4ati dua pinggang hingga dua

    lengan lurus dengan telapak tangan menghadap ke atas. Badan mem"ungkuk ke depan

    kemudian 4ajah ditengadahkan sampai terasa darah #gerakan energi( "erjalan dari

    punggung ke 4ajah #4ajah tampak kemerahan(. 5ika sudah maksimal maka napas

    dihem"uskan perlahan #rileks( tidak menghentak.

    /. Manfaat senam ergonomik.a. Mengoptimalkan meta"olisme

    ". Men!egah sakit pinggang dan menjaga syaraf memori #daya ingat(.

    !. Melan!arkan BAK dan BAB dan melan!arkan pen!ernaan.d. Meningkatkan mempertahankan suplai darah dan oksigenasi otak se!ara optimal.

    e. Mengoptimalkan suplai darah dan oksigenasi otak serta optimalisasi fungsi organ

    paru jantung ginjal lam"ung usus dan lier.

    http://www.comparinggenie.com/code/r.php?r=yahoo%7Csenam%2520ergonomik&t=1&did=1&uid=68271301&type=bl&subid=315_2117&rkw=senam+ergonomik&rurl=http%3A%2F%2Fnuiiners.blogspot.co.id%2F2014%2F04%2Fsap-senam-ergonomik.html&domain=blogspot.co.id&lnktype=10&v=0.089&browser=Firefox_38&country=IDhttp://www.comparinggenie.com/code/r.php?r=yahoo%7Csenam%2520ergonomik&t=1&did=1&uid=68271301&type=bl&subid=315_2117&rkw=senam+ergonomik&rurl=http%3A%2F%2Fnuiiners.blogspot.co.id%2F2014%2F04%2Fsap-senam-ergonomik.html&domain=blogspot.co.id&lnktype=10&v=0.089&browser=Firefox_38&country=ID
  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan TOT

    7/7

    . Daftar *ustaka