lansia dengan ansietas.docx

Upload: desy-nurprasetiyo

Post on 04-Jun-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/14/2019 LANSIA DENGAN ANSIETAS.docx

    1/6

    LANSIA DENGAN ANSIETAS

    KASUS

    Panti Wredha Ceria merupakan salah satu panti yang berada di Desa

    Slarang Kabupaten Cilacap. Pada bulan April 2010, tercatat ada 68 lansia dan 7

    diantaranya merupakan pendatang baru di panti tersebut. Saat mereka baru datang,

    tampak raut muka mereka yang murung dan bersedih. Mereka belum bisa

    menerima keadaan dan belum dapat beradaptasi dengan perubahan lingkungan

    yang mereka alami.

    Berdasarkan pegkajian yang telah dilakukan, ternyata dari 7 penghuni

    panti tersebut mengalami ansietas atau kecemasan berhubungan dengan

    perpisahan keluarga. Untuk dapat mengurangi tingkat kecemasan lansia yang baru

    masuk, maka tim perawat yang bekerjasama dengan panti lansia tersebut

    memutuskan untuk melakukan terapi musik yang bertujuan untuk mengurangi

    tingkat kecemasan serta dapat meningkatkan motivasi lansia untuk terus

    bersemangat dan dapat bergaul dengan yang lainnya.

    Tindakan terapi ini akan dilakukan sesuai dengan program yang telah

    direncanakan yaitu pada hari senin 5 April 2010 pada pukul 09.00 WIB. Jenis

    musik yang digunakan adalah musik klasik yang dapat meningkatkan semangat

    dan motivasi lansia tersebut. Tindakan ini akan dilakukan dalam bentuk

    kelompok. Setiap lansia akan mendengarkan musik dan mengikuti musik tersebut.

  • 8/14/2019 LANSIA DENGAN ANSIETAS.docx

    2/6

    DAFTAR PEMAIN

    Pemimpin/ Leader :

    Fasilitator

    1 :2 :

    Operator :

    Lansia

    1 :2 :3 :4 :5 :6 :7 :

    Presetant/ Narator :

  • 8/14/2019 LANSIA DENGAN ANSIETAS.docx

    3/6

    NASKAH ROLE PLAY

    Pra Orientasi

    Saya telah mambaca rekam medik pasien. Pasien terdiri dari 7 lansia

    dengan umur rata-rata 60 tahun ke atas. Pasien didiagnosa kecemasan dan akan

    mendapatkan intervensi berupa terapi musik klasik.

    Saya telah mempersiapkan diri, membaca berbagai literature, dan saya

    telah mempraktekan kegiatan ini sebelumnya. Sesuai dengan kontrak sebelumnya,

    pada hari senin, 5 April 2010 pukul 09.00 WIB akan dilakukan terapi modalitas

    yaitu terapi musik klasik pada kelompok lansia. Waktu yang diperlukan kurang

    lebih 20 menit. Terapi ini bertujuan untuk menurunkan kecemasan dan

    memberikan motivasi pada pasien. Peralatan yang digunakan diantaranya Laptop,

    speaker, microphone. Pada terapi kali ini, saya akan dibantu oleh beberapa rekan

    perawat sebagai fasilitator dan sebagai operator.

    Orientasi

    Pagi itu di aula Panti Wredha Ceria

    Leader

    Lansia

    Leader

    Lansia

    Leader

    :

    :

    :

    :

    :

    Selamat pagi bapak ibu sekalian

    Pagi

    Bagaimana hari ini kabarnyaPakBu??

    (Hanya diam dengan raut wajah yang terlihat

    murung)

    Baik......Ibu dan Bapak perkenalkan saya

    perawat. Hari ini saya bertugas dari pukul 7

    sampai 2 siang nanti dan sesuai dengan kontrakkita kemarin, hari ini kita bersama-sama akan

    melakukan terapi musik klasik. Terapi musik ini

    bertujuan untuk meningkatkan semangat dan

    motivasi dalam rangka membangun

    kebersamaan. Nanti caranya, bapak dan ibu

    sekalian akan dipandu oleh saya. Terdapat tiga

    sesi, sesi yang pertama yaitu membangun

  • 8/14/2019 LANSIA DENGAN ANSIETAS.docx

    4/6

    Lansia

    Leader

    Fasilitator

    Leader

    :

    :

    :

    :

    kepercayaan, sesi yang kedua membangun

    motivasi, dan sesi ketiga relaksasi dan penutup.

    Waktunya tidak lama, kurang lebih 20 menit. Ibu

    dan bapak tidak perlu cemas, karena saat ini kita

    akan bermain dengan cara mendengarkan musik

    dan kita semua akan mengikuti musik tersebut.

    Saya akan dibantu oleh rekan saya.

    Perawat............ sebagai fasilitator dan bertugas

    membantu memfasilitasi saya dengan bapak dan

    ibu sekalian, dan satu lagi perawat................

    sebagai operator yang bertugas menyalakan dan

    mematikan musik selama kegiatan. Sebelum

    dimulai, apakah ada pertanyaan,,,,,,,,, atau

    keluhan.......??

    (Menggelengkan kepala)

    Ibu..Bapak.....

    Sesi pertama:Saat musik diputar, ibu dan bapak

    bisa mengikuti alunan musiknya. Rasakan

    suasana yang nyaman dan tenang. Kemudian kita

    mulai berkenalan satu sama lain.

    Sesi kedua: Saat musiknya berubah menjadi

    musik yang ceria, ibu dan bapak juga bisa

    bergerak dengan bebas sesuai dengan musik.

    Sesi ketiga: relaksasi dan penutup.

    Sebelum dimulai kita bantu ibu dan bapak untukmendapatkan posisi yang nyaman

    (Membantu lansia agar dapat mendapat posisi

    yang nyaman)

    Baik............kita mulai sekarang ya

    pak.......bu.......

  • 8/14/2019 LANSIA DENGAN ANSIETAS.docx

    5/6

    Fase Kerja

    Operator manyalakan musiknya dan tampak para lansia mengikuti perintah yang

    telah dianjurkan.

    Leader

    Fasilitator

    Leader

    Operator

    Leader

    Fasilitator

    Leader

    Operator

    Leader

    Fasilitator

    Operator

    :

    :

    :

    :

    :

    :

    :

    :

    :

    :

    :

    Sekarang kita mulai sesi pertama,,,,,,

    Bapak......Ibu.....rasakan setiap alunan musik yang

    ada. Buat suasana tenang dan lepas semua beban yang

    ada di pikiran bapak dan ibu sekalian. Bayangkan

    kalau kita disini akan bersenang-senang bersama,

    jauhkan pikiran kalau kita sendirian.

    (Berdiri di samping para lansia dan membantu

    menciptakan suasananya yang tenang dan nyaman untuk

    para lansia)

    (Mulai memandu perkenalan)

    (Mempersiapkan musik yang lebih ceria untuk memulai

    sesi kedua)

    Silahkan Bapak dan Ibubergerak sesuai dengan musik

    ini. Bergerak, bernyanyi bersama untuk melepaskan

    semua beban pikiran yang ada.

    (Mengkondisikan)

    Untuk sesi kedua, sudah selesai. Masih semangat....!!!!

    kalau begitu, kita teruskan sesi berikutnya,,, yaitu sesi

    terakhir,,,,,

    (Menghentikan permainan musik dan mempersiapkan

    sesi ketiga)

    Ibu,,,, Bapak,,,,, sambil menunggu persiapan operator,hayukkk semuanya berdiri dulu,,, kita lakukan

    peregangan otot bersama-sama. Pasti merasa

    pegelkan?...

    Angkat tangan ke atas, satu persatu. Truz lemparkan dan

    teriak,,,, hahhhhh. Lakukan sekali lagi,,,,,

    (Mengkondisikan)

    (Persiapan selesai dan kemudian menyalakan musik,

  • 8/14/2019 LANSIA DENGAN ANSIETAS.docx

    6/6

    Leader :

    memasuki sesi ketiga)

    Ibu,,,,, bapak,,,, tarik napas pelan,,,, kemudian

    keluarkan,,,, lakukan sekali lagi,,,, sudah merasa

    nyaman?

    Kalau begitu kegiatan kita hari ini selesai,,,, semuanya

    bisa duduk kembali....

    Fase Terminasi

    Leader

    Lansia

    Leader

    :

    :

    :

    Bapak..Ibu.kegiatan pada hari ini sudah selesai.

    Bagaimana perasaannya saat ini?? Jauh lebih tenang

    Pak..Bu??

    (Tampak raut wajah yang lebih segar dan bersemangat)

    Terimakasih bapak dan ibu semuanya..sudah bisa

    bekerjasama baik dengan saya. Ibu dan bapak juga saat

    ini sudah terlihat lebih tenang dan bersemangat. Setelah

    mengikuti kegiatan hari ini, ibu dan bapak bisa lebih

    tenang dan dapat bergabung dengan yang lainnya. Nanti

    pukul 4 kita akan bertemu kembali untuk senam lansia.

    Selamat beristirahat,,,,Selamat siang

    Dokumentasi

    Telah dilakukan terapi modalitas menggunakan terapi musik klasik pada lansia.

    Pasien tampak lebih segar dan tenang dan pasien mengatakan sudah merasa lebih

    baik. Selama terapi berlangsung, pasien juga dapat mengikuti instruksi perawat

    dengan baik.

    Cilacap, 3 April 2010

    TTd

    Nama Terang