kulih 3 rek.lalu lintas 2013

Upload: devianti-muziansyah

Post on 03-Jun-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    1/19

    KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS

    Arus Lalu LintasParameter arus lalu lintas dapat dibedakan menjadi dua

    bagian utama yaitu parameter makroskopikarus lalulintas secara umum dan parameter mikroskopikyang

    menunjukkan tentang perilaku kendaraan individudalam suatu arus lalu lintas yang terkait, antara yangsatu dengan yang lainnya

    Suatu arus lalu lintas secara makroskopik dapat

    digambarkan tiga parameter utama,yaitu: volume /arus, kecepatan, dan kepadatan.

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    2/19

    Hubungan Antara Kecepatan (Km/Jam), Kepadatan (Kend/km),

    Volume (Kend/Jam), dan Kapasitas (Kend/Jam)

    Kepadatan

    (Kend/Km)

    Kecepatan

    (Km/Jam)

    Volume

    (Kend/Jam)

    Kecepatan

    (Km/Jam)

    Volume Max(Kend/Jam)

    Kapasitas

    (Kend/Jam)

    Kepadatan

    (Kend/Km)

    Volume

    (Kend/Jam)

    Kepadatan saat

    Volume Max

    Catatan :

    Speed=Kecepatan (Km/Jam)

    Density=Kepadatan (Kend/Km)Capacity=Kapasitas (Kend/Jam)

    KJ=Kepadatan pada waktu jamp

    (bumper to bumper)

    KJ.

    KJ.0.

    0.

    0.

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    3/19

    Satuan Mobil Penumpang (SMP)

    Satuan Mobil Penumpang adalah ukuran

    yang menunjukkan ruang jalan yang

    dipergunakan oleh satu jenis kendaraan.

    Besarnya ekivalen untuk masing-2 jenis

    kendaraan (EMP) akan berbeda

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    4/19

    Lalu lintas harian rata-rata

    (LHR)Lalu lintas harian rata-rata (LHR)sering digunakan

    sebagai dasar untuk perencanaan jalan raya danpengamatan secara umum dan terhadapkecenderungan pola perjalanan. Volume harian

    dinyatakan dalam satuan kendaraan perhari atausmp per hari. Proyeksi volume lalu lintas seringdidasarakan pada volume harian terukur. LHRdiperoleh dengan cara pengamatan volumelalulintas selama 24 jam pada suatu ruas jalan

    tertentu pengamatan ini dilakukan dalam beberapahari kemudian hasilnya dirata-ratakan sehinggamenjadi lalu lintas harian rata-rata

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    5/19

    Kinerja Lalu LintasArus/Volume

    Kecepatan

    KepadatanVolume : Jumlah kendaraan melalui titik yang ditentukan

    selama periode waktu tertentu, atau jumlah kend. Yangmelewati bagian/potongan jalur selama periode waktutertentu.

    Satuan arus/volume adalah: Jumlah kendaraan dalamSatuan Mobil Penumpang (SMP)

    Klasifikasi Kendaraan:

    Ciri Lalu lintas di Indonesia adalah bercampurnya

    berbagai jenis kendaraan dalam ruang jalan yang sama(mixed traffic)

    Menurut MKJI (1997) kendaraan diklasifikasikan sebagaiberikut:

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    6/19

    Nilai EMP Pada Jalan Kota Terbagi

    (MKJI 1997)

    Jenis Jalan :

    Jalan 1 arah Jalan Terbagi

    Arus Lalu

    Lintas Total 2

    Arah

    (Kend./Jam)

    EMP

    KB

    Lebar Jalur

    Wc (m)

    < 6 > 6

    2 lajur-1 arah (2/1) dan 4

    lajur2 arah terbagi (4/2 D)

    < 1050 1,30 0,50 0,40

    > 1050 1,20 0,30 0,25

    3 lajur 1 arah (3/1) dan 6lajur 2 arah terbagi (6/2 D)

    < 1100 1,30 0,40

    > 1100 1,20 0,25

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    7/19

    Distribusi Memanjang (Longitudinal

    Distrubution)

    Penempatan kend, pada arah memanjang pada arus lalulintas, memberikan pada pemakai jalan/pengemudiperasaan aman dengan kebebasan bergerak atauperasaan bahaya dan penuh sesak, yang akanberpengaruh pada pemilihan , kecepatan dan posisi

    kendaraannya. Celah Ruang (Space Gaps) pada arus lalu Lintas.

    Gaps: adalah ruang-2 pada jalan didepan tiap kendaraanyang tidak ditempati.

    Spacing: Interval dalam jarak dari bagian depan ke bagiandepan kendaraan-2 yang berurutan

    Headway: Interval dalam waktu diantara kendaraan padawaktu melewati titik tertentu (Waktu diantara kedatangankend. yang berurutan pada satu titik tertentu.

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    8/19

    Distribusi Lalu Lintas Arah Melintang

    1. Satu Jalur (One Line)Pada jalur satu arah pemakai jalan akan menempatkan kendaraandi-tengah-2 jalur

    2. Dua Jalur Satu Arah ( Two Line, one way)

    Pada volume diatas 1700 kendaraan /jam lebih banyak kendaraanlewat pada jalur kanan, kendaraan yang lebih lambat akan berjalan

    disebelah kiri.Apabila volume =1700 kend/jam distribusi pada kedu jalur sama(850 kend/jam)

    3. Dua Jalur Dua Arah ( Two-Lane, two-way)

    Distribusi arus lalu lintas akan sepenuhnya pada kebutuhan asaldan tujuan perjalanan.

    Pada waktu jam puncak (peak-hour) pada waktu aliran tidakseimbang , mungkin terdapat dua kendaraan pada arah berlawanan.

    Apabila kendaraan arah lawan bertambah sampai 1050 kend/jammaka akan terjadi kend. beriringan seperti jalur tunggal

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    9/19

    Distribusi Lalu Lintas Arah Melintang ( 2 )

    4. Tiga Jalur/Jalur Banyak, Satu Arah ( Tree lane/Multi Lane, One way)

    Kebanyakan kend. berjalan pada jalur paling luar. Apabila volumebertambah kendaraan yang lebih cepat cendrung berada ditengah,pada volume yang lebih besar semua jalur akan sama banyaknya

    5.Tiga Jalur, Dua Arah( Two Lane, Two Way)

    Pada Sistem Ini , jalur tengah hanya untuk menyiap sehingga tidakefesien untuk pemakaian lalu lintas, Jalur ini sudah tidak dipakai lagi

    karena sering terjadi kecelakaan dan di Indonesia tidak pernahdipakai.

    6. Empat Jalur, Satu Arah = Jalur Banyak

    7. Empat Jalur, Dua Arah ( Four Lane, Two Way)

    Kendaraan terbagi pada setiap arah sesuai kebutuhan perjalanan.Pada Kondisi tidak seimbang terjadi ada 2 kend. dari arahberlawanan . Hal ini diperbaiki pada sistem pemberian medianpembagi

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    10/19

    Nilai EMP Pada Jalan Kota Tak Terbagi

    (MKJI 1997)

    Jenis Jalan :

    Jalan Tak Terbagi

    Arus Lalu Lintas Total

    2 Arah (Kend./Jam)

    EMP

    KB

    SM

    Lebar Jalur

    < 6 > 62 lajur-2 arah tak

    terbagi (2/2 UD)

    < 1800 1,30 0,50 0,40

    > 1800 1,20 0,35 0,25

    2 lajur

    2 arah takterbagi (2/2 UD)

    < 3700 1,30 0,40

    > 3700 1,20 0,25

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    11/19

    Jalan

    Kota

    Jalan Antar Kota Keterangan

    Kendaraan Ringan Kend.bermotor roda 4 jarak gandar 2-

    4m meliputi kendaraan penumpang

    oplet, bus mikro, pick up dan truk

    mikro

    Kend. Berat

    (KB)

    Medium heavy

    (MHV)

    Kend.bermotor jarak gandar 3,5-5 m,

    meliputi bus kecil, truk 2gandarberoda 6

    Truk Besar

    (TB)

    Truk 3 gandar dan truk gandeng jarak

    gandar pertama ke gandar ke 2 < 3,5

    m

    Bus Besar(BB)

    Bus 2 atau 3 gandar, jarak antargandar 5-6 meter

    Sepeda Motor (SM) Beroda 2 atau 3 meliputi sepeda

    motor

    Kendaraan Tidak Bermotor Kendaraan beroda bertenaga manusia

    atau hewan

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    12/19

    Kecepatan adalah Jarak yang ditempuh kendaraan persatuanwaktu, dapat dinyatakan dalam m/detik atau km/jam.

    Kecepatan rata-rata waktu (time mean speed) Adalah rata-rataaritmatik kecepatan kendaraan yang melintasi suatu titik selamarentang waktu tertentu.

    Average Running speed : kecepatan dimana waktu tempuh yangdihitung adalah waktu tempuh bergerak; tidak termasuk waktuberhenti)

    Average Travel Speed : kecepatan dimana waktu tempuh yangdihitung adalah waktu tempuh perjalanan: termasuk waktu berhenti)

    Free flow speed : kecepatan pada saat lalu lintas rendah, dimanapengendara cenderung mangemudi dengan kecepatan sesuaidengan keinginannya tanpa adanya hambatan oleh kendaraan lain.

    Kecepatan

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    13/19

    Parameter Lalu Lintas

    Parameter Lalu Lintas

    Volume lalu lintas (V) Jumlah kendaraan yang melintasi suatu titik pada

    suatu ruas jalan dalam suatu waktu tertentu

    Satuan : kend/15 menit, kend/jam, smp/jam,kend/hari(LHR)

    Fluktuasi arus lalu lintas (fluktuasi dlm jam, hari,musim)

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    14/19

    Kerapatan

    Space mean speed : kecepatan rata-rata kendaraan yang

    melintasi suatu segmen di ruas jalan (waktu tempuh diukur

    setiap kendaraan yang melintasi segmen jalan dan dihitung

    secara statistik)

    Satuan: km/jam

    Kerapatan (D)

    Jumlah kendaraan yang menempati suatu panjang ruas jalan

    pada suatu waktu tertentu.

    Satuan : Kend/km

    Hubungan antar parameter

    V = S X D

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    15/19

    Kapasitas dan Tingkat Pelayanan

    Kapasitas Jalan Arus maksimum per jam dimana orang atau barang diharapkan

    melintasi suatu titik atau suatu ruas jalan yang uniformpada satuwaktu tertentu pada kondisi jalan, lalu lintas dan pengaturanyang ada. Kondisi jalan adalah kondisi fisik jalan, kondisi lalulintas adalah sifat lalu lintas (nature of traffic)

    Tingkat Pelayanan Gambaran kondisi operasional arus lalu lintas dan

    persepsi pengendara dalam terminologi kecepatan,waktu tempuh, kenyamanan, kebebasan bergerak,keamanan dan keselamatan

    Menentukan kualitas kinerja pelayanan

    Suatu ukuran efektifitas fasilitas lalu lintas (jalan)untuk mengakomodasi lalu lintas.

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    16/19

    Faktor yang Berpengaruh

    Faktor yang berpengaruh

    Faktor jalan : lebar lajur, bahu jalan, median,

    kondisi permukaan jalan, kelandaian jalan, trotoar,

    dll. Faktor lalu lintas : komposisi lalu lintas, volume,

    distribusi lajur, gangguan lalu lintas, gangguan

    samping, dll

    Faktor lingkungan : pejalan kaki, pengendarasepeda , binatang yang menyeberang, dll.

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    17/19

    Satuan Waktu

    Satuan waktu terkait dengan Arus QKapasitas ( C ) adalah arus maksimum persatuan waktu

    yang dapat melewati suatu potongan melintang jalan(titik)

    Analisis V/C atau Q/C biasa memakai smp.

    LHRT ( Lalu Lintas Harian Rata-Rata Tahunan)

    Adalah arus lalu lintas dalam setahun dibagi jumlah haridalam satu tahun, sehingga dinyatakan dalam smp/hari.

    LHR/ Average Daily Traffic : Jumlah volume selama

    periode waktu tertentu dalam sehari lebih dan kurangdari setahun dibagi dengan jumlah hari dalam periodetersebut

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    18/19

    Pemanfaatan trotoar dan badan jalan untuk usaha

  • 8/12/2019 Kulih 3 Rek.lalu Lintas 2013

    19/19

    Penggunaan badan jalan untuk pribadi