kuliah 10 sirkulasi

23
Sistem Sirkulasi Darah dan Sirkulasi Lymphe Laboratorium Anatomi Departemen Anatomi FKH IPB

Upload: mohamad-andre-galang

Post on 20-Mar-2017

40 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kuliah 10 sirkulasi

Sistem Sirkulasi Darah danSirkulasi Lymphe

Laboratorium Anatomi

Departemen Anatomi FKH IPB

Page 2: Kuliah 10 sirkulasi

Angiologi : ilmu tentang buluh-buluh, terdiri dari buluh darah dan buluh limfe

Sistem Sirkulasi Darah dan Limfe

Page 3: Kuliah 10 sirkulasi

Sistem sirkulasi darah dan lymfe terdiri dari :

1. Sistem Cardiovaskular (Sistem Kardiovaskular)

- Darah

- Jantung

- Pembuluh darah : - arteri

- vena

2. Sistem Lymphatic (Sistem Limfatik)

- Cairan limfe

- Kelenjar limfe

- Pembuluh limfe

Page 4: Kuliah 10 sirkulasi

Sistem CardiovascularDARAH

Darah merupakan jaringan cair (liquid tissue) yang terdiri dari elemen sel dan matrix cair yang disebut plasma

Page 5: Kuliah 10 sirkulasi

Fungsi darah :1. mentransport gas O2 dari paru-paru ke sel

tubuh dan gas CO2 dari sel tubuh ke paru-paru2. mentransport nutrient, air, hormon dan enzim3. membantu mengatur keseimbangan asam basa4. membantu mengatur temperatur tubuh5. membantu mengatur konsentrasi cairan6. membantu membuang sisa metabolisme sel

ke ginjal, hati, paru-paru, kelenjar peluh.7. menghentikan perdarahan (punya “clotting

factor”) 8. mempertahankan tubuh terhadap mikroorganisme

dan toxin

Page 6: Kuliah 10 sirkulasi

Volume Darah

Volume disembelih (liter)

Volume Absolut

(liter)

Manusia - Pria : 5 – 6

Wanita : 4 – 5

(7-9 % berat badan)

Kuda 25 - 30 50 - 60

Sapi 15 – 25 30 - 50

Babi 3 – 5 6 - 10

Page 7: Kuliah 10 sirkulasi

Komponen Darah

1. Plasma Darah (55%)

- air (90%), sebagai pelarut

- protein (7%)

- elektrolit, asam amino, glukosa, enzim,

hormon, sisa metabolit, nutrient lain, zat

anorganik (3%)

2. Benda – benda Darah (45%)

- erythrocyte (eritrosit)

- leukocyte (leukosit)

- thrombocyte (trombosit)

Page 8: Kuliah 10 sirkulasi

JANTUNG• Mamalia : sistem sirkulasi darah tertutup, pompa

gandapompa ganda : pompa hisap dan pompa tekan

• Sirkulasi darah kecil (pulmonum)• Sirkulasi darah besar (sistemik)

• Pericardium : - pelindung benturan- pelindung gesekan

1. Lapis fibrosa - terluar2. Lapis serosa parietalis

cavum pericardii – liquor pericardii3. Lapis serosa visceralis = epicardium

Page 9: Kuliah 10 sirkulasi

Berat jantung

Berat (kg) % berat badan

Manusia Pria : 0.250-0.390 Wanita : 0.200 – 0,275

0.4 %

Kuda 4 0.7 %

Sapi 2.5 0.4 – 0.5 %

Babi 0.45 0.2 %

Anjing 0.2 – 0.3 1 %

Domba/

Kambing

0.220 – 0.240 0.4 – 0.5

Page 10: Kuliah 10 sirkulasi

Dinding jantung / Otot jantung

Otot jantung :epicardium : terluar

myocardium : tertebal

endocardium : terdalam

Vascularisasi otot jantung :A. coronaria sinistra

A. coronaria dextra

Innervasi otot jantung :N. vagus – parasimpatis

Plexus cardiacus – simpatis

(ganglion thoracica primum +

ganglion cervicalis posterior)

Page 11: Kuliah 10 sirkulasi

Skema ruangan jantung

Jantung mamalia terdiri dari4 ruangan, yaitu :- atrium dextra- atrium sinistra- ventrikel dextra- ventrikel sinistra

Page 12: Kuliah 10 sirkulasi

PEMBULUH DARAH

Arteri : buluh darah yang mengalirkan darah ke organ-organ tubuh.

Vena : buluh darah yang mengalirkan darah kembali ke jantung

Page 13: Kuliah 10 sirkulasi

Jantung dan pembuluh darah jantung

Page 14: Kuliah 10 sirkulasi

Sirkulasi sistemik dan sirkulasi pulmonum

Sirkulasi pulmonum :

jantung – paru-paru - jantung

Arah aliran darah :

atrium dextra ventrikel dextra

paru-paru atrium sinistra

Sirkulasi sistemik :

jantung – seluruh tubuh – jantung

Arah aliran darah :

atrium sinistra ventrikel sinistra

seluruh tubuh atrium dextra

1 2 34

Paru-paru Paru-paru

Ket :1. Atrium dextra2. Ventrikel dextra3. Atrium sinistra4. Ventrikel sinistra

Page 15: Kuliah 10 sirkulasi

Katup-katup jantung :1. Valvula

atrioventriculare sinistra (bikuspidali)s

2. Valvula atrioventiculare dextra (trikuspidalis)

3. Valvula semilunaris

Chorda tendinaeM. pappillaris

Page 16: Kuliah 10 sirkulasi
Page 17: Kuliah 10 sirkulasi

Sistem Limfatis

Sistem kardiovaskuler dan sistem limfatis mensirkulasikan cairan ke seluruh tubuh.

Sistem limfatis karena itu disebut “sistem sirkulasi ke dua”.

Sistem limfatis adalah sistem sirkulasi terbuka di ruangan-ruangan antar sel dan tak mempunyai pompa sentral.

Page 18: Kuliah 10 sirkulasi

Empat fungsi utama sistem limfatis :

1. Mengumpulkan kelebihan air dan protein dari cairan yang “merendam” seluruh sel-sel tubuh dan kemudian dialirkan kembali ke dalam aliran darah. EDEMA.

2. Mentransfer lemak dari usus ke aliran darah.

3. Memfilter dan memusnahkan mikroorganisme dan substansi asing lain.

4. Melindungi tubuh dalam jangka panjang terhadap mikroorganisme dan substansi asing lain.

Page 19: Kuliah 10 sirkulasi

Komponen utama sistem limfatis

No. Struktur Fungsi Utama

1. Kapiler limfa Mengumpulkan kelebihan cairan di daerah ekstraseluler

2. Pembuluh limfe pengumpul

Membawa cairan limfe dari kapiler limfe ke aliran darah melalui vena cava

3. Limfonoduli Terdapat di sepanjang pembuluh limfe pengumpul untuk memfilter material yang ada di cairan limfe selama perjalanan ke aliran darah

4. Tonsil Menghancurkan benda asing yang masuk melalui alat respirasi dan alat digesti

Page 20: Kuliah 10 sirkulasi

No. Struktur Fungsi Utama

5. Limpa Memfilter benda asing dari darah, menghasilkan limfosit phagocytic, menyimpan butir darah merah dan melepaskan darah ke tubuh pada kasus perdarahan hebat

6. Kelenjar thymus Membentuk antibodi pada bayi yang mengawali proses perkembangan sistem kekebalan, tempat terjadinya diferensiasi limfosit menjadi sel T dan memproduksi hormon thymosin

7. Aggregated lymhponodule (Peyer’s patches,gut-associated lymphoid tissue (GALT)

Bereaksi terhadap antigen di usus dengan menggertak sel-sel plasma mensekresi antibodi

Page 21: Kuliah 10 sirkulasi

Skema lymphonodus

Page 22: Kuliah 10 sirkulasi

Sistem limfatik

Page 23: Kuliah 10 sirkulasi