kriptografi kunci publik (public-key cryptography)

Click here to load reader

Upload: tassos

Post on 07-Feb-2016

56 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

KRIPTOGRAFI KUNCI PUBLIK (public-key cryptography). Topik Pengamanan Jaringan. Eko Prasetyo Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Gresik 2011. Istilah. Plaintext : Pesan atau data yang dapat dibaca yang dimasukkan kedalam algoritma sebagai input. Encryption algorithm : - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

KRIPTOGRAFI KUNCI PUBLIK (public-key cryptography)

Topik Pengamanan JaringanKRIPTOGRAFI KUNCI PUBLIK(public-key cryptography)Eko PrasetyoTeknik InformatikaUniversitas Muhammadiyah Gresik2011IstilahPlaintext: Pesan atau data yang dapat dibaca yang dimasukkan kedalam algoritma sebagai input.Encryption algorithm: Algoritma enkripsi yang melakukan bermacam-macam transformasi pada plaintextPublic and private keys: Pasangan kunci yang terpilih sehingga jika yang satu digunakan untuk enkripsi maka yang lain digunakan untuk dekripsi.Ciphertext: Pesan yang segera dihasilkan sebagai output. Tergantung pada plaintext dan kunci.Untuk sebuah pesan, dua kunci yang berbeda akan menghasilkan dua ciphertext yang berbeda.Decryption algorithm: Algoritma yang menerima cipher text dan mencocokkan kunci sehingga menghasilkan plaintext yang asli.Latar BelakangDua masalah pada symmetric encryption:Distribusi kunciPenggunaan secara luas akan membuka peluang ketidakamanan data yang dienkripsi.Contoh Asymmetric encryption: Vigenere, DES, Triple DES, dsb.

Public-Key Cryptosystem: SecrecyY = E(PUb, X)X = D(PRb, Y)

Public-Key Cryptosystem: AuthenticationAlgoritma RSA (Rivest-Shamir-Adleman)Diperkenalkan oleh: Rivest-Shamir-AdlemanAlgoritma enkripsi:C = Me mod nM = Cd mod n = (Me)d mod n = Med mod nC adalah ChiphertextM adalah Messagee and d adalah invers multiplikatif dari modulo (n), dimana (n) adalah Euler totient function.Untuk p, q bilangan prima, (n) = (p-1)(q-1)

e.d 1 mod (n)d e1 mod (n)

Skema RSAe adalah kunci publikd adalah kunci privatMisal, A mempunyai kunci e dan d. Kunci e dipengangnya, kunci d diberikan ke B.Jika user A ingin mengirim M ke B, maka menggunakan e untuk menghitung C dengan C = Me mod n kemudian mentransmisikan C. Disisi penerima ciphertext, user B mendekrip dengan kunci d untuk menghitung M = Cd mod n

ContohPilih dua bilangan prima: p = 11, dan q = 17Hitung n = p.q = 17 x 11 = 187Hitung (n) = (p-1)(q-1) = 16 x 10 = 160Pilih e yang relatif prima terhadap (n) = 160 dan kurang dari (n), pilih e = 7.Pilih d, dengan syarat e.d 1 (mod 160), Maka nilai d yang cocok adalah 23. Karena 23 * 7 = 161 = 160 + 1.

public key PU = {7,187} private key PR = {23,187}.

Latihan 1Jika p = 3, dan q = 11.Message = 4Bagaimana kunci publik dan kunci privatnya ?Bagaimana ciphertext dari pesan ketika orang lain ingin mengenkripnya dengan kunci publik ?Buktikan hasil ciphertext tersebut benar, dengan mendekripnya kembali menjadi plaintext menggunakan kunci privat !Latihan 2Jika p = 5, dan q = 17.Message = 80Bagaimana kunci publik dan kunci privatnya ?Jika pemilik kunci, ingin mengirim pesan tersebut, kunci apa yang digunakan ? publik atau privat ?Jika penerima akam membuka pesan dalam ciphertext, kunci apa yang digunakan ?