kontrak biologi 2010

12
Mata Kuliah : BIOLOGI 2010 KONTRAK BELAJAR

Upload: ahmad-ghifari

Post on 02-Jul-2015

124 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: kontrak biologi 2010

Mata Kuliah : BIOLOGI 2010

KONTRAK BELAJAR

Page 2: kontrak biologi 2010

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Mata Kuliah : BIOLOGI Kode M.K. : N10X101 SKS : 2 (2-0) M.K. Prasyarat : - Semester : 1 (satu) Staf Pengajar :

1. Tri Yuliana, M.Si2. Ira Adiyati Rum, M.Si

Page 3: kontrak biologi 2010

Manfaat Mata Kuliah

Negara agraris seperti Indonesia haruslah memiliki ketahanan pangan yang kuat, stabil,

dan mandiri. Untuk menuju ketahanan pangan yang kuat tentu perlu pengkajian dan

pembelajaran bidang teknologi industri pangan. Bidang teknologi industri pangan

merupakan bidang ilmu terapan yang ditopang oleh ilmu-ilmu dasar. Salah satu

ilmu dasar tersebut ialah biologi. Dalam mata kuliah ini mahasiswa akan mempelajari kajian

dasar seperti DNA, sel, perkembangan dan pertumbuhan tumbuhan, dan fisiologis

tumbuhan secara umum. Sehingga mata kuliah biologi merupakan matakuliah dasar

yang akan bermanfaat bagi mahasiswa untuk mempelajari ilmu-ilmu terapan di jurusan

teknologi industri pangan

Page 4: kontrak biologi 2010

DESKRIPSI SINGKAT

Mata kuliah ini membahas tentang konsep biologi , DNA-RNA-Kromosom, Sel, Pembelahan Sel, Reproduksi Tumbuhan, Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan, Fitohormon, Fotosintesis, Nutrisi, Transportasi dan Respon Tumbuhan.

Page 5: kontrak biologi 2010

TPU : Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan prinsip dan proses biologi sebagai dasar-dasar ilmu terapan pada bidang teknologi industri pangan

Jadwal Kuliah

Waktu : Jumat

Ruang : Gedung Baru FTIP

Ujian : UTS : 5 November 2010

UAS : Januari 2011

Kriteria Penilaian :

Tugas Individu (mind map) = 20 %

Tugas kelompok (laporan kunjungan dan presentasi) = 20 %

UTS = 30 %

UAS = 30 %

Nilai A : >= 80

B : 68-79

C : 56-67

D : 45-55

E : =< 44

Page 6: kontrak biologi 2010

Tujuan Pembelajaran Khusus (TPK)

Setelah mengikuti kuliah dengan pokok bahasan konsep biologi, mahasiswa dapat :

Memahami dan menjelaskan ciri-ciri organisme hidup, peranan biologi dalam pertanian dan industri pangan, tanaman sebagai mesin biologi dan konsep produksi tanaman (C2)

Memahami tentang DNA, RNA dan Kromosom (C2)

Memahami sel tumbuhan dan fungsi organel sel (C2)

Menjelaskan pengertian proses pembelahan sel, siklus sel, mitosis (C2)

Menunjukan reproduksi tumbuhan secara seksual (generatif) dan aseksual (vegetatif) dan aplikasi bioteknologi tumbuhan (C3)

Page 7: kontrak biologi 2010

Lanjutan Tujuan Pembelajaran Khusus (TPK) Menunjukan pengertian hormon

tumbuhan (fitohormon), jenis hormon tumbuhan, fungsi dan kerja hormon tumbuhan (C3)

Menunjukan respon terhadap cahaya , respon terhadap stimulus selain cahaya, respon terhadap herbivore dan pathogen (C3)

Menunjukan mekanisme transportasi pada tumbuhan, absorsi air dan mineral oleh akar, transportasi cairan xylem dan translokasi cairan floem (C3)

Menunjukan hubungan kebutuhan nutrisi tumbuhan , peranan tanah bagi nutrisi tumbuhan , adaptasi nutrisional (simbiosis tumbuhan dan mikroba tanah, prasitisme dan predasi tumbuhan) (C4)

Membedakan hubungan fotosintesis di alam dan jalur fotosintesis (C5)

Page 8: kontrak biologi 2010

Strategi Pembelajaran

Dalam perkuliahan ini akan digunakan metode ceramah, diskusi dan presentasi tugas kelompok berdasarkan sub bahasan yang telah ditentukan. Tugas kelompok diberikan pada awal kuliah dan dikumpulkan dalam waktu 1 minggu setelah tugas diberikan. Bahan perkuliahan berupa buku bacaan wajib atau berupa E-book dan buku bacaan acuan tersedia di perpustakaan . Hand out/soft copy materi perkualiahan dapat diperoleh setelah pembahasan materi. UTS akan diberikan pada minggu ke-8 dan informasikan 1 minggu sebelumnya. UAS diberikan sesuai dengan jadwal fakultas.Dalam ceramah disampaikan materi-materi yang meliputi teori yang dilengkapi ilustrasi gambar atau diagram , contoh aplikasi teori , beberapa perkembangan riset terbaru dan contoh kasus di alam. Diskusi dua arah antara pengajar dan mahasiswa dilakukan disela-sela pembahasan teori dan saat presentasi kelompok dengan tujuan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk bertanya, memberikan pendapat dan menyimpulkan teori . Mahasiswa yang aktif akan mendapatkan poin tertentu

Page 9: kontrak biologi 2010

Peraturan Umum :

- Kehadiran kuliah minimum 80 %

- Tidak ada ujian susulan kecuali alasan yang kuat

- Tidak ada ujian perbaikan, kecuali yang mendapat nilai E

dengan pertimbangan khusus dari koordinator mata kuliah

- Makalah dibuat per kelompok dengan topik sesuai

kesepatakan dengan dosen/koordinator mata kuliah.

- Kehadiran diskusi 100 %. Bila tidak hadir tetapi ada alasan

kuat dan surat bukti sah dapat diganti dengan pembuatan

makalah lain.

- Keterlambatan penyerahan tugas maka nilai dipotong 20 %

- Selama kuliah berlangsung HP di-silent

Page 10: kontrak biologi 2010

PUSTAKAPustaka yang digunakan dalam

perkuliahan Biologi adalah : Campbell, N.S.J dan Reece, 2002,

Biology, Jilid 1 dan jilid 2, 6th edition, Benjamin Cumming Publication. Co.Inc, San Francisco

2. Campbell, N.S.J dan Reece, 1997, Biology Concept &

Connections , Benjamin Cumming Publication. Co.Inc, San Francisco

3. Mader Sylvia S, 2001, Biology, 7th edition, Mc Graw Hill, New York

4. Levetin, Estelle dan McMahon, Karen,1999, Plants and Society, 2nd edition,

McGraw Hill, New York 5. Hopkins W.G dan Huner N.A, 2004,

Introduction to Plant Physiology, 3rd Edition,

John Wiley & Sons, Inc., New Jersey

Page 11: kontrak biologi 2010

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Tanggal Pokok bahasan Materi

3 sept Kontrak pembelajaran

17 sept Konsep biologi

24 sept DNA, RNA, kroMosom

Presentasi kel. 1

1 okt SEL

Presentasi Kel.2

Struktur sel tumbuhan dan fungsi organel sel

8 okt Pembelahan sel I Siklus sel, mitosis

15 okt Pembelahan sel II

Presentasi Kel. 3

Meiosis dan poliploidi

22 okt Reproduksi tumbuhan

Presentasi Kel.4

Reproduksi seksual dan aseksual, aplikasi biotek tumb

29 okt Kunjungan ke Dinas hortikultura

5 nov UTS UTS

Page 12: kontrak biologi 2010

SATUAN ACARA PERKULIAHANTanggal Pokok bahasan Materi

12 nov Hormon

Presentasi kel. 5

Pengertian hormon tumb, jenis hormon tumb, fungsi dan kerja hormon tumb

19 nov Fotosintesis

Presentasi Kel 6

Fotosintesis di alam dan jalur fotosistesis

26 nov Nutrisi

Presentasi Kel 7

Kebutuhan nutrisi tumb, peranan tanah bagi nutrisi tumb

3 des Transportasi 1

Presentasi Kel 8

Mekanisme transportasi pd tumb dan Absorpsi air dan mineral oleh akar

10 des Transportasi 2

Presentasi kel 9

Transportasi cairan xilem dan floem

17 des Respon tumbuhan

Presentasi Kel 10

Respon thd cahaya, terhadap stimulus selain cahaya, respon thd herbivor dan patogen

24 des Review materi

Januari UAS UAS