konsep infrastruktur teknologi informasi jaringan komputer filekonsep infrastruktur teknologi...

26
INFRASTRUKTUR TEKNOLOGI INFORMASI Konsep Infrastruktur Teknologi Informasi & Jaringan Komputer Ramadhan Rakhmat Sani, M.Kom

Upload: truongquynh

Post on 07-May-2019

261 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

INFRASTRUKTUR

TEKNOLOGI INFORMASI

Konsep Infrastruktur Teknologi Informasi

&

Jaringan Komputer

Ramadhan Rakhmat Sani, M.Kom

Overview

Konsep Infrastruktur

Teknologi Informasi

dan Jaringan komputer

Protokol Jaringan

Subnetting

Routing

Struktur Sistem Komputer

Stuktur Dasar Sistem Operasi

Penjadwalan Proses

Konkurensi

Manajemen Memori

Manajemen Perangkat I/O

Masalah dan Ancaman

Keamanan

Text Book

Capaian Pembelajaran

Mampu menjelaskan tentang definisi, dan pembagian infranstruktur

teknologi informasi

Mampu memahami tentang, definisi, manfaat dan jenis-jenis jaringan

komputer

Mampu menjelaskan konsep penerapan Infrastruktur jaringan

komputer

WHAT’S INFRASTRUCTURE ??

Infrastruktur = prasarana, yaitu segala sesuatu yg merupakan

penunjang utama terselenggaranya suatu proses.

Kebutuhan dasar pengorganisasian sistem sebagai layanan

dan fasilitas yang diperlukan agar TI dapat berfungsi dengan

baik

WHAT’S INFRASTRUCTURE ??

Infrastruktur TI : sumber daya teknologi bersama yang

menyediakan platform untuk aplikasi sistem informasi

perusahaan yang terperinci.

Terdiri dari fasilitas-fasilitas fisik, jasa-jasa, dan manajemen

yang mendukung seluruh sumber daya komputasi dalam suatu

organisasi.

Infrastruktur TI meliputi investasi peranti keras, peranti lunak,

dan layanan seperti : konsultasi, pendidikan, dan pelatihan

yang tersebar diseluruh unit bisnis dalam perusahaan.

INFRASTRUCTURE

8

WHAT’S INFRASTRUCTURE ??

Komponen Infrastruktur TI:

Perangkat Keras Komputer

Perangkat Lunak Komputer

Manajemen dan Penyimpanan Data

Jaringan/Telekomunikasi

Internet

Layanan dan Konsultasi Integrasi Sistem,

dan

Sistem Operasi

9

Infranstruktur Jaringan

Suatu himpunan interkoneksi sejumlah komputer autonomous

Sistem yang menghubungkan media komunikasi, piranti keras dan

lunak, yang dibutuhkan oleh 2/lebih sistem komputer.

Jaringan menyediakan sejumlah layanan yang dirancang untuk

memungkinkan transmisi data yang cepat, akurat, dan bervolume

tinggi melalui jaringan jenis apapun.

Jaringan memungkinkan komputer yang saling berkomunikasi untuk

memakai sumberdaya yang ada secara bersama-sama (resources

sharing)

Jenis-Jenis Jaringan

Berdasarkan Area

Personal Area Networking (PAN)

Local Area Network (LAN)

Metropolitan Area Network (MAN)

Wide Area Network (WAN)

Internet

Personal Area Networking (PAN)

Hubungan antara komputer dan

perangkat lain seperti HP, PDA,

wireless headset, kamera, dll

Jarak jangkauan 4-6 m

Dihubungkan melalui port USB

atau firewire, dapat juga melalui

teknologi wireless seperti bluetooth,

infrared atau wifi.

Local Area Networking (LAN)

Jaringan yang menghubungkan berbagai peralatan komunikasi dalam area geografis terbatas (satu gedung).

Jangkauan jarak hingga 10 Km.

Kelebihan : biaya operasional lebih murah, transfer data lebih cepat, tidak membutuhkan operator telekomunikasi

Kekurangan : cakupan wilayah yang terbatas membuat sulitnya untuk berkomunikasi keluar

Metropolitan Area Networking (MAN)

Jangkauannya lebih luas daripada LAN,

hingga 80 Km.

Menggunakan gelombang radio

Kelebihan : dapat berhubungan dengan

jaringan TV Kabel, tidak membutuhkan

banyak kabel jaringan

Kekurangan : biaya operasional mahal,

membutuhkan waktu yang lama untuk

perbaikan apabila terjadi kerusakan

Wide Area Networking (WAN)

Jaringan yang disediakan oleh penyedia telekomunikasi umum dan cakupan areanya luas, seperti antarkota, provinsi, negara, bahkan antar benua.

Dihubungkan dengan gelombang elektromagnetik dengan bantuan satelit

Kelebihan : pengiriman informasi lebih terjaga kerahasiannya

Kekurangan : biaya operasional mahal, membutuhkan keamanan data yang tinggi.

Berdasarkan Media Penghantar

Wired Network Wireless Network

Berdasarkan Fungsi/Pola Operasi

Client Server

Peer to Peer

Client Server

menghubungkan 2/lebih

komputer dalam sebuah

susunan, dimana sebuah mesin

(Server) melakukan berbagai

fungsi komputasi untuk sejumlah

PC pengguna akhir (Client).

Jenis layanan Client-Server

File Server :

memberikan layanan fungsi pengelolaan file.

Print Server :

memberikan layanan fungsi pencetakan.

Database Server :

proses-proses fungsional mengenai database dijalankan pada mesin ini danstasiun lain dapat minta pelayanan.

DIP (Document Information Processing):

memberikan pelayanan fungsi penyimpanan, manajemen dan pengambilandata.

Model Client-Server dengan sebuah Server yang

berfungsi umum

Model Client-Server dengan Dedicated Server

Peer to Peer

jenis pemrosesan terdistribusi

client/server yang

memungkinkan 2/lebih

komputer menggabungkan

sumber dayanya, sehingga

masing-masing komputer

dapat menjadi client/server

secara bersamaan