koneksi webcam di c# (csharp)

8
Koneksi WebCam di C# Oleh: [email protected] Penulis telah mencoba untuk membuat aplikasi interfacing webcam dengan bahasa java yaitu dengan menggunakan JMF. Akan tetapi hal ini bukanlah solusi yang baik karena JMF hanya bisa mendeteksi webcam dalam 1 saja! Padahal rencana menggunakan 4 webcam. Ini sungguh sangat mengecawakan sekali, setelah mencari sana-sini dan ternyata memang java berlaku demikian karena java hanya membaca aliran data dari vfw nya dari windows (penulis menggunakan windows) sehingga tidak bisa langsung membaca / melakukan list dari beberapa webcam. Penulis mencoba untuk menggunakan C# dengan library AForge.net yang merupakan framework open source dan melibatkan directshow.net untuk melakukan wrapper dengan directshow. Berikut tampilan aplikasi dan penulis menggunakan combobox untuk melakukan list webcam yang telah terpasang di CPU.

Upload: mulkan-syarif

Post on 02-Jul-2015

276 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

koneksi webcam dengan C# (CSharp)

TRANSCRIPT

Page 1: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

Koneksi WebCam di C#

Oleh: [email protected]

Penulis telah mencoba untuk membuat aplikasi interfacing webcam dengan

bahasa java yaitu dengan menggunakan JMF. Akan tetapi hal ini bukanlah

solusi yang baik karena JMF hanya bisa mendeteksi webcam dalam 1 saja!

Padahal rencana menggunakan 4 webcam. Ini sungguh sangat

mengecawakan sekali, setelah mencari sana-sini dan ternyata memang java

berlaku demikian karena java hanya membaca aliran data dari vfw nya dari

windows (penulis menggunakan windows) sehingga tidak bisa langsung

membaca / melakukan list dari beberapa webcam.

Penulis mencoba untuk menggunakan C# dengan library AForge.net yang

merupakan framework open source dan melibatkan directshow.net untuk

melakukan wrapper dengan directshow. Berikut tampilan aplikasi dan penulis

menggunakan combobox untuk melakukan list webcam yang telah terpasang

di CPU.

Page 2: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

Penulis menggunakan sejumlah library yaitu

Aplikasi berjalan dengan baik untuk sementara waktu dalam menampilkan

real dari webcam dan mampu untuk melakukan capture yang ditampilkan di

Page 3: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

picturebox. Bahkan bisa dilakukan save dengan mengambil image dari

picturebox akan tetapi untuk langkah kedua kalinya aplikasi akan berjalan

error dalam hal untuk melakukan save image dari picturebox. Penulis belum

tahu penyebab akan hal itu.

Berikut tampilan error pada saat save image untuk kedua kalinya

Penulis masih belum mengetahui penyebab hal tersebut terjadi!!

Padahal rencana awal akan menggunakan bahasa tersebut untuk motion

detection dan autosave

Kode sumber dan pustaka

Berhubung format dalam bentuk PDF dan kemungkinan penulis banyak

melakukan update maka, silahkan bagi temen-temen yang ingin meminta kode

sumber langsung ke [email protected] atau

http://softscients.blogspot.com

Page 4: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

Berikut adalah pesan dari errornya

See the end of this message for details on invoking

just-in-time (JIT) debugging instead of this dialog box.

************** Exception Text **************

System.ArgumentException: Parameter is not valid.

at System.Drawing.Image.Save(String filename, ImageCodecInfo encoder,

EncoderParameters encoderParams)

at System.Drawing.Image.Save(String filename, ImageFormat format)

at DetectCam.Form1.button4_Click(Object sender, EventArgs e)

at System.Windows.Forms.Control.OnClick(EventArgs e)

at System.Windows.Forms.Button.OnClick(EventArgs e)

at System.Windows.Forms.Button.OnMouseUp(MouseEventArgs mevent)

at System.Windows.Forms.Control.WmMouseUp(Message& m, MouseButtons

button, Int32 clicks)

at System.Windows.Forms.Control.WndProc(Message& m)

at System.Windows.Forms.ButtonBase.WndProc(Message& m)

at System.Windows.Forms.Button.WndProc(Message& m)

at

System.Windows.Forms.Control.ControlNativeWindow.OnMessage(Message&

m)

Page 5: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

at System.Windows.Forms.Control.ControlNativeWindow.WndProc(Message&

m)

at System.Windows.Forms.NativeWindow.Callback(IntPtr hWnd, Int32 msg,

IntPtr wparam, IntPtr lparam)

************** Loaded Assemblies **************

mscorlib

Assembly Version: 2.0.0.0

Win32 Version: 2.0.50727.3053 (netfxsp.050727-3000)

CodeBase:

file:///E:/WINDOWS/Microsoft.NET/Framework/v2.0.50727/mscorlib.dll

----------------------------------------

DetectCam

Assembly Version: 1.0.0.0

Win32 Version: 1.0.0.0

CodeBase:

file:///E:/Documents%20and%20Settings/mulkan/Local%20Settings/Apps/2

.0/NDNJOWOG.7GN/LBN9H1VB.MKK/dete..tion_68e9023074894ba1_0001.0

000_3405457f8dcfc3bb/DetectCam.exe

----------------------------------------

System.Windows.Forms

Assembly Version: 2.0.0.0

Page 6: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

Win32 Version: 2.0.50727.3053 (netfxsp.050727-3000)

CodeBase:

file:///E:/WINDOWS/assembly/GAC_MSIL/System.Windows.Forms/2.0.0.0__

b77a5c561934e089/System.Windows.Forms.dll

----------------------------------------

System

Assembly Version: 2.0.0.0

Win32 Version: 2.0.50727.3053 (netfxsp.050727-3000)

CodeBase:

file:///E:/WINDOWS/assembly/GAC_MSIL/System/2.0.0.0__b77a5c561934e

089/System.dll

----------------------------------------

System.Drawing

Assembly Version: 2.0.0.0

Win32 Version: 2.0.50727.3053 (netfxsp.050727-3000)

CodeBase:

file:///E:/WINDOWS/assembly/GAC_MSIL/System.Drawing/2.0.0.0__b03f5f7

f11d50a3a/System.Drawing.dll

----------------------------------------

AForge.Controls

Assembly Version: 2.1.5.0

Win32 Version: 2.1.5.0

Page 7: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

CodeBase:

file:///E:/Documents%20and%20Settings/mulkan/Local%20Settings/Apps/2

.0/NDNJOWOG.7GN/LBN9H1VB.MKK/dete..tion_68e9023074894ba1_0001.0

000_3405457f8dcfc3bb/AForge.Controls.DLL

----------------------------------------

AForge.Video

Assembly Version: 2.1.5.0

Win32 Version: 2.1.5.0

CodeBase:

file:///E:/Documents%20and%20Settings/mulkan/Local%20Settings/Apps/2

.0/NDNJOWOG.7GN/LBN9H1VB.MKK/dete..tion_68e9023074894ba1_0001.0

000_3405457f8dcfc3bb/AForge.Video.DLL

----------------------------------------

AForge.Video.DirectShow

Assembly Version: 2.1.5.0

Win32 Version: 2.1.5.0

CodeBase:

file:///E:/Documents%20and%20Settings/mulkan/Local%20Settings/Apps/2

.0/NDNJOWOG.7GN/LBN9H1VB.MKK/dete..tion_68e9023074894ba1_0001.0

000_3405457f8dcfc3bb/AForge.Video.DirectShow.DLL

----------------------------------------

************** JIT Debugging **************

To enable just-in-time (JIT) debugging, the .config file for this

Page 8: Koneksi WebCam Di C# (CSharp)

application or computer (machine.config) must have the

jitDebugging value set in the system.windows.forms section.

The application must also be compiled with debugging

enabled.

For example:

<configuration>

<system.windows.forms jitDebugging="true" />

</configuration>

When JIT debugging is enabled, any unhandled exception

will be sent to the JIT debugger registered on the computer

rather than be handled by this dialog box.