komunikasi sel

Upload: rahmad-syamsu-w

Post on 16-Oct-2015

54 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

,N.LK;KKLN

TRANSCRIPT

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    1/24

    1

    Dr. Ainur Rofieq, M.Kes.

    Materi:

    A.Pengantar

    B.Jenis Komunikasi Sel

    C.Tahap Komunikasi Sel

    9. KOMUNIKASI SEL

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    2/24

    2

    A. PENGANTAR

    Sel berkomunikasi dengan sel-sel lain yang sejenisuntuk beradaptasi dengan lingkungan ekstrim

    Komunikasi diantara sel-sel bakteri Myxococcus xanthus ketika mereka

    berkoloni untuk berbagi informasi tentang keterbatasan nutrien

    Makanan langkasel-sel kelaparansekresi molekul komunikasi

    molekul itu masuk ke dalam sitosol sel-sel yg berdekatanmerangsang

    sel-sel berkolonikoloni berspora

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    3/24

    3

    Sel berkomunikasi dengan sel lain yang sejenis

    untuk melakukan perkawinan:

    Perkawinan antar sel-selSaccharomycestype a dantype adalah berawaldari KOMUNIKASI SEL

    Sel-sel Saccharomycesmenggunakan sinyal kimiauntuk mengenali jenispasangan yang berlawananuntuk mengawali prosesperkawinan

    Proses dimana sinyal padapermukaan sel diubahmenjadi respons selulerspesifik transduksi

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    4/24

    4

    Analogi Komunikasi SelSignal

    1. Reception

    2. Transduction

    3. Response

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    5/24

    5

    B. JENIS KOMUNIKASI SEL

    Jenis komunikasi sel ke sel:

    1.Autocrine & Paracrine

    Komunikasi jarak dekat (lokal)

    2.Gap Junction & Kontak Antar Membran (CAMs)

    Komunikasi jarak dekat (lokal)

    3.Sistem Endocrine

    Komunikasi jarak jauh, lambat, spesifik

    4.Sistem Neuron

    Komunikasi jarak jauh dan jarak dekat (lokal), cepat, dan

    spesifik

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    6/24

    6

    Autocrine dan Paracrine

    Komunikasi lokal

    Signal kimia berdifusi

    menuju sel target

    Perbedaan:1)Autocrinesignal

    dan reseptor pada sel

    yang sama

    2)Paracrinesignal dan

    reseptor ada pada sel

    yang berlainan (sel yg

    berdekatan)

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    7/24

    7

    Gap Junction dan Kontak antarMembran (CAMs)

    Gap Junction

    Signal listrik (ion)

    Signal kimia

    Kontak Antar Membran

    Perlu kontak

    langsung dengan

    permukaan membran

    Signal kimia

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    8/24

    8

    Sistem Endocrine

    Komunikasi jarakjauh

    Signal kimia

    Signal dibuat di

    dalam sel-sel

    endocrine

    Signal ditransport

    melalui plasma

    darah menuju

    reseptor sel-sel

    target supayatimbul respon

    spesifik

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    9/24

    9

    Sistem Neuron

    Komunikasi jarak jauh dan

    jarak dekat (lokal)

    Sistem neuron:

    1) Neurotransmitter

    Signal listrik diteruskan

    oleh neuron (pada axon)

    menuju sel target.

    Neuron mensekresi

    neurotransmitter melewati

    sinaptik menuju sel

    target

    2) Neurohormone Neuron membawa

    neurohormone melewati

    plasma darah menuju sel

    target

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    10/24

    10

    C. TAHAP KOMUNIKASI SEL1. Reception penerimaan molekul pembawa signal dari ekstrasel oleh

    reseptor sel target.

    2. Transductionmengubah signal menjadi suatu bentuk molekul yang dapatmenimbulkan response seluler spesifik.

    3. Response celluler berbagai perubahan yang menimbulkan responspesifik di dalam sel akibat terbentuknya molekul tertentu saat transduksi.

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    11/24

    11

    TAHAP RECEPTION

    Lokasi Reseptor

    1) Reseptor membran

    Molekul signal lipophobic dan

    lipophilic berikatan pada

    reseptor membran sel

    Respon cepat

    2) Reseptor Intraseluler

    Ada 2 macam: (1) Reseptordalam cytosol; (2) Reseptor

    dalam nukleus

    Molekul signal lipophilic

    berdifusi kedalam sitosol

    Respon lambat

    Reception penerimaan molekul pembawa signal oleh reseptor sel

    target

    LOKASI DAN TIPE RESEPTOR

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    12/24

    12

    Reseptor Protein

    ChannelReseptor Terkait

    Enzim Intraseluler

    Reseptor Terkait

    Protein-G

    Reseptor Integrin

    Terkait Cytoskeleton

    MACAM RESEPTOR MEMBRAN

    ?

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    13/24

    13

    System reseptor reseptor, protein-G, dan

    enzym

    (a)System inaktif bila molekul signal

    takterkait dg reseptor

    (b)System aktif bila molekul signal terkait

    dg reseptor reseptor berikatan dg protein-

    G protein-G terkait GTP protein-G

    membawa pesan menuju enzym (berikatan) menggerakkan tahap transduction

    (c)System inaktif bila protein-G

    menghidrolisis GTP menjadi GDP+Pi dan

    reseptor takterkait molekul signal.

    Contoh: fungsi perkembangan embrio,penerimaan indra (penglihatan dan

    penciuman), dll

    System Reception(pd protein-G) terganggu

    bakteri Cholera, batuk rejan, dan

    botulisme

    ProsesReceptionpada Reseptor Terkait Protein-G

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    14/24

    14

    Proses Receptionpada Reseptor Terkait Enzim

    System reseptor reseptor protein

    helix, enzym, dan

    protein relay

    Contoh: Tyrosine-

    kinase

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    15/24

    15

    Proses Reception pada Reseptor Terkait Enzim Tyrosin-kinase

    Recept ion: dua reseptor protein helix mengikat molekul sinyal dua reseptor

    mengumpul membentuk dimer bagian tyrosine-kinase aktif enzym

    terfosforilasi oleh ATP sisi berlainan dari enzym mengikat protein inaktif menjadi

    aktif protein menggerakkan tahap transduction dan response

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    16/24

    16

    Protein channel memiliki pori

    yang dapat membuka menutup

    sebagai respon terhadap suatu

    molekul pembawa signal (ligand)

    Terkait membuka

    Takterkait menutup

    Membukanya pori Ion tertentu

    (contoh: Na+dan Ca+) masuk ke

    sitosol menggerakkan tahap

    transductiondan tahap response

    seluler

    Contoh reception pada sel

    syaraf saat menerima signal

    Proses Receptionpd Reseptor Terkait Protein Channel

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    17/24

    17

    RESEPTOR INTRASELUER

    Reseptor Intraseluer reseptor

    berupa protein yang terletakdalam sitoplasma atau nukleus

    sel target.

    Untuk mencapai reseptor maka

    molekul signal harus melintasimembran sel target.

    Molekul signal lipophilic,

    ukuran relatif kecil, melewati

    membran pada bagian fosfolipid. Contoh molekul pembawa signal:

    hormon steroid (testosteron) dan

    hormon cortisol

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    18/24

    18

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    19/24

    19

    TAHAP TRANSDUCTION

    Tahap Transduction

    mengubah signal

    menjadi suatu bentuk

    molekul yang dapat

    menimbulkan respons

    seluler spesifik.

    Ada tiga macam jalur

    Transduction:

    1) Fosforilasi protein;

    2) Mesenjer keduaAMP Siklik atau

    cAMP;

    3) Mesenjer kedua

    Ion Kalsium dan

    Inositol Trifosfat

    1. Jalur fosforilasi protein

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    20/24

    20

    InfeksiVibrio cholera

    berkoloni di lapisan ususkeciltoksin yangmemodifikasi protein-Gtidak dapat menghidrolisisGTP menjadi GDPmerangsang adenilil siklasemembuat cAMPsemakintinggi dalam selmenyebabkan sekresi air dangaram

    Bila mekanisme ini terusmenerus terjadi makaselmensekresi air dan garam-garaman dalam jumlahbanyak (abnormal)

    2. Jalur mesenjer kedua AMP Siklik atau cAMP;

    Respons

    seluler

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    21/24

    21

    3. Jalur mesenjer

    kedua Ion Kalsium

    dan Inositol Trifosfat

    TAHAP RESPONS CELULER

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    22/24

    22

    Bentuk respons seluler

    mengaktifkan proses transkripsi:

    TAHAP RESPONS CELULER

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    23/24

    23

    Respon spesifik: sel yg

    dapat mengatur aktivitasdalam sitoplasma

    Contoh pada sel otot danhati

    Depolimerisasi glikogenglukosa-1-fosfat untuk

    energi dan nutrien

    Bentuk respons seluler depolimerisasi glikogen menjadi glukosa 1-fosfat

  • 5/26/2018 Komunikasi Sel

    24/24

    24

    1. Note how same ligand gives rise to different responses

    2. Cells differ in terms of their proteins

    3. Different proteins respond differently to the same environentalsignals

    4. (note, though, same receptors, different relay)

    5. Different cells behave differently because some, but not all

    proteins can differ between cell types

    Hal-hal khusus dalam komunikasi sel