komunikasi data - satelit

12
SATELIT Christian Rosandhy - 130030033 KOMUNIKASI DATA

Upload: christian-rosandhy

Post on 30-Jun-2015

346 views

Category:

Education


24 download

DESCRIPTION

Presentasi tentang mata kuliah Komunikasi Data, Satelit. Membahas juga sedikit tentang satelit Glonass.

TRANSCRIPT

Page 1: Komunikasi Data - Satelit

SATELITChristian Rosandhy - 130030033

KOMUNIKASI DATA

Page 2: Komunikasi Data - Satelit

PENGERTIAN SATELIT

“Satelit merupakan sebuah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi

tertentu.”

Page 3: Komunikasi Data - Satelit

JENIS-JENIS SATELIT

Satelit Cuaca

Satelit Astronomi

Satelit Mata-mata

Satelit Komunikasi

Satelit Pengamat Bumi

Satelit Navigasi

Satelit Tenaga Surya

Page 4: Komunikasi Data - Satelit

JENIS ORBIT SATELIT

Orbit Rendah (Low Earth Orbit)

Ketinggian antara 300 – 1500 km

Periode edar 2 sampai 3 jam

Digunakan untuk penerbangan antariksa berawak

Page 5: Komunikasi Data - Satelit

JENIS ORBIT SATELIT

Orbit Menengah (Medium Earth Orbit)

Ketinggian antara 1500km sampai 36000km

Periode orbit selama 12 jam

Biasa digunakan untuk jenis satelit navigasi / telekomunikasi

Page 6: Komunikasi Data - Satelit

JENIS ORBIT SATELIT

Geosynchronous Orbits

Memiliki ketinggian 35786km

Periode edar setiap 24 jam

Biasanya digunakan pada satelit cuaca dan komunikasi

Page 7: Komunikasi Data - Satelit

JENIS ORBIT SATELIT

Highly Elliptical Orbit

Memiliki ketinggian titik jauh diatas 35786km dengan orbit berbentuk lonjong

Digunakan sebagai pengukuran / observasi luar angkasa

Page 8: Komunikasi Data - Satelit

SATELIT GLONASS

Page 9: Komunikasi Data - Satelit

TENTANG GLONASS

• Glonass adalah satelit jenis navigasi dari Rusia

• Pengembangannya dimulai di Uni Soviet, tahun 1972, dan diluncurkan pada 12 Oktober 1982

• Dioperasikan oleh Russian Space Forces.

Sumber :http://www.spaceandtech.com/spacedata/constellations/glonass_consum.shtmlhttp://www.nis-glonass.ru/en/glonass/development_history/

Page 10: Komunikasi Data - Satelit

TENTANG GLONASS

• Menggunakan orbit MEO (menengah) dengan ketinggian 19100 km

• Periode orbitnya adalah selama 11 jam 15 menit

• Jangkauan global

Sumber :http://www.spaceandtech.com/spacedata/constellations/glonass_consum.shtmlhttp://www.nis-glonass.ru/en/glonass/development_history/

Page 11: Komunikasi Data - Satelit

KRONOLOGIS

• 1972 : Pembuatan sistem Glonass dimulai. Dipelopori oleh Krasnoyarsk Applied Mechanics Design Bureau dan Institute of Space Device Engineering

• 1978 : Pengembangan teknis dipersiapkan.

• 1982 : Satelit Glonass pertama diluncurkan

• 1991 : Satelit Glonass diuji oleh pemerintah

• 1993 : Glonass diterima sebagai layanan oleh Kementerian Pertahanan Rusia.

Sumber :http://www.spaceandtech.com/spacedata/constellations/glonass_consum.shtmlhttp://www.nis-glonass.ru/en/glonass/development_history/

Page 12: Komunikasi Data - Satelit

KRONOLOGIS

• 1995 : Menyediakan cakupan global setiap saat

• 2001 : Glonass mengadopsi Global Navigation System Federal Target.

• 2003 : Diluncurkan Glonass-M, generasi 2 dengan akurasi lebih baik, dan daya tahan lebih lama (7 tahun)

• 2011 : Diluncurkan Glonass-K, generasi 4 dengan akurasi yg jauh lebih baik dan daya tahan lebih lama (10 tahun)

Sumber :http://www.spaceandtech.com/spacedata/constellations/glonass_consum.shtmlhttp://www.nis-glonass.ru/en/glonass/development_history/