kode etik perekam medis berdasarkan kemenkes no

Upload: dima-f-prawesti

Post on 02-Mar-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Kode Etik Perekam Medis Berdasarkan Kemenkes No

    1/3

    Kode Etik Perekam MedisBerdasarkan Kemenkes No. 377Kewajiban umum

    Didalam melaksanakan tugas profesi, setiap

    perekam medis selalu bertindak demikehormatan diri, profesi dan organisasi PORMIKI.

    Perekam medis selalu menjalankan tugas

    berdasarkan standar organisasi teringgi.

    Perekam medis lebih mengutamakan

    pelayanan daripada kepentingan pribadi danselalu berusaha memberikan pelayanan yangsesuai dengan kebutuhan pelayanan kesehatanyang bermutu.

    Perekam medis wajib menyimpan dan

    menjaga data rekam medis serta informasi yangterkandung didalamnya sesuai denganketentuan prosedur manajemen, ketetapanpimpinan institusi dan peraturan perundanganyang berlaku.

    Perekam medis selalu menjujung tinggi

    doktrin kerahasiaan dan hak atas informasi

    pasien yang terkait dengan identitas indiiduatau sosial.

  • 7/26/2019 Kode Etik Perekam Medis Berdasarkan Kemenkes No

    2/3

    Perekam medis wajib melaksanakan tugas

    yang diper!aya pimpinan kepadanya denganpenuh tanggung jawab, teliti dan akurat.

    Perbuatan atau tindakanyang bertentangan dengankode etik

    Menerima ajakan kerjasama

    seseorang"orang untuk melakukan pekerjaan

    yang menyimpang dari standar profesi yangberlaku.

    Menyebarluaskan informasi yang terkandung

    dalam rekam medis yang dapat merusak !itraPerekam Medis.

    Menerima imbalan jasa dalam bentuk

    apapun atas tindakan no.# dan no.$.

    Peningkatan pengetahuandan kemampuan

    Peningkatan pengetahuan dan kemampuan

    profesional, baik anggota maupun organisasidituntut untuk meningkatkan pengetahuan,kemampuan profesi melalui penerapan ilmu danteknologi yang berkaitan dengan perkembangandi bidang Rekam Medis dan InformasiKesehatan.

    Kewajiban terhadap profesi

  • 7/26/2019 Kode Etik Perekam Medis Berdasarkan Kemenkes No

    3/3

    Perekam medis wajib men!egah terjadinya

    tindakan yang menyimpang dari Kode %tikProfesi.

    Perekam medis wajib meningkatkan muturekam medis dan informasi kesehatan.

    Perekam medis wajib berpartisipasi aktif dan

    berupaya mengembangkan serta meningkatkan!itra profesi.

    Perekam medis wajib menghormati dan

    mentaati peraturan dan kebijakan organisasiprofesi.

    Kewajiban terhadap dirisendiri

    Perekam medis wajib menjaga kesehatan

    dirinya agar dapat bekerja dengan baik.

    Perekam medis wajib meningkatkanpengetahuan dan keterampilan sesuai denganperkembangan IP&%K yang ada.