klasifikasi varnes

2
Klasifikasi varnes Berbagai jenis longsoran (landslide ) dalam beberapa klasifikasi diatas dapat dijelaskan sebagai berikut : Jatuhan (Fall ) adalah jatuhan atau massa batuan bergerak melalui udara, termasuk gerak jatuh bebas, meloncat danpenggelindingan bongkah batu dan bahan rombakan tanpa banyak bersinggungan satu dengan yang lain. Termasuk jenis gerakan iniadalah runtuhan (urug, lawina, avalanche ) batu, bahan rombakanmaupun tanah. Longsoran-longsoran gelinciran (slides ) adalah gerakan yangdisebabkan oleh keruntuhan melalui satu atau beberapa bidangyang dapat diamati ataupun diduga. Slides dibagi lagi menjadi dua jenis. Disebut luncuran (slide) bila dipengaruhi gerak translasionaldan susunan materialnya yang banyak berubah. Bila longsorangelinciran dengan susunan materialnya tidak banyak berubah danumumnya dipengaruhi gerak rotasional, maka disebut nendatan (slump ), Termasuk longsoran gelinciran adalah: luncuran bongkahtanah maupun bahan rombakan, dan nendatan tanah. Aliran (flow )

Upload: harlan-renaldi

Post on 15-Sep-2015

251 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

aq

TRANSCRIPT

Klasifikasi varnesBerbagai jenis longsoran (landslide ) dalam beberapa klasifikasi diatas dapat dijelaskan sebagai berikut : Jatuhan (Fall )adalah jatuhan atau massa batuan bergerak melalui udara, termasuk gerak jatuh bebas, meloncat danpenggelindingan bongkah batu dan bahan rombakan tanpa banyak bersinggungan satu dengan yang lain. Termasuk jenis gerakan iniadalah runtuhan (urug, lawina, avalanche ) batu, bahan rombakanmaupun tanah. Longsoran-longsoran gelinciran (slides )adalah gerakan yangdisebabkan oleh keruntuhan melalui satu atau beberapa bidangyang dapat diamati ataupun diduga.Slides dibagi lagi menjadi dua jenis. Disebutluncuran (slide) bila dipengaruhi gerak translasionaldan susunan materialnya yang banyak berubah. Bila longsorangelinciran dengan susunan materialnya tidak banyak berubah danumumnya dipengaruhi gerak rotasional, maka disebut nendatan (slump ), Termasuk longsoran gelinciran adalah: luncuran bongkahtanah maupun bahan rombakan, dan nendatan tanah. Aliran (flow )adalah gerakan yang dipengaruhi oleh jumlahkandungan atau kadar airtanah, terjadi pada material tak terkonsolidasi. Bidang longsor antara material yang bergerak umumnya tidak dapat dikenali. Termasuk dalam jenis gerakan aliran kering adalah sandrun (aliran pasir), aliran fragmen batu,aliran loess. Sedangkan jenis gerakan aliran basah adalah aliranpasir-lanau, aliran tanah cepat, aliran tanah lambat, aliran lumpur,dan aliran bahan rombakan. Longsoran majemuk (complex landslide )adalah gabungandari dua atau tiga jenis gerakan di atas. Pada umumnya longsoranmajemuk terjadi di alam, tetapi biasanya ada salah satu jenis gerakan yang menonjol atau lebih dominan.Rayapan (creep)adalah gerakan yang dapat dibedakan dalam hal kecepatan gerakannya yang secara alami biasanya lambat.Rayapan (creep) dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu:rayapanmusimanyang dipengaruhi iklim,rayapan bersinambunganyangdipengaruhi kuat geser dari material, danrayapan melajuyangberhubungan dengan keruntuhan lereng atau perpindahan massalainnya.Gerak horisontal / bentangan lateral (lateral spread)merupakan jenis longsoran yang dipengaruhi oleh pergerakanbentangan material batuan secara horisontal. Biasanya berasosiasidengan jungkiran, jatuhan batuan, nendatan dan luncuran lumpu