keutamaan bulan ramadhan

5
Keutamaan Bulan Ramadhan 1. Ramadhan adalah Bulan Diturunkannya Al Qur’an Bulan ramadhan adalah bulan yang mulia. Bulan ini dipilih sebagai bulan untuk berpuasa dan pada bulan ini pula Al Qur’an diturunkan. Sebagaimana Allah Ta’ala berfirman, ُ هْ مُ صَ يْ لَ فَ رْ هَ ّ ش ل اُ مُ كْ نِ مَ دِ هَ شْ نَ مَ فِ انَ # فْ رُ فْ ل اَ ى وَ دُ هْ ل اَ نِ مٍ # اتَ نِ ّ . يَ 1 بَ وِ اسَ ّ ن لِ ل ىً دُ هُ نَ 7 اْ رُ # فْ ل اِ ه يِ فَ لِ < زْ نُ ? ا ىِ دَ ّ الَ انَ ضَ مَ رُ رْ هَ ش“(Beberapa hari yang ditentukan itu ialah) bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Al Quran sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan yang bathil). Karena itu, barangsiapa di antara kamu hadir (di negeri tempat tinggalnya) di bulan itu, maka hendaklah ia berpuasa pada bulan itu.” (QS. Al Baqarah: 185). Ibnu Katsir rahimahullah tatkala menafsirkan ayat yang mulia ini mengatakan, ”(Dalam ayat ini) Allah Ta’ala memuji bulan puasa –yaitu bulan Ramadhan- dari bulan-bulan lainnya. Allah memuji demikian karena bulan ini telah Allah pilih sebagai bulan diturunkannya Al Qur’an dari bulan-bulan lainnya. Sebagaimana pula pada bulan Ramadhan ini Allah telah menurunkan kitab ilahiyah lainnya pada para Nabi alaihissalam” 2. Setan-setan Dibelenggu, Pintu-pintu Neraka Ditutup dan Pintu-pintu Surga Dibuka Ketika Ramadhan Tiba Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ُ ن يِ ط اَ نَ ّ ش ل اِ # تَ دِ ّ فُ صَ وِ ارَ ّ ن ل اُ I اتَ وْI بَ ? اْ # تَ # قِ ّ لُ غَ وِ # هَ ّ يَ I جْ ل اُ I اتَ وْI بَ ? اS ْ # تَ جِ ّ # تُ فُ انَ ضَ مَ رَ اءَ I ا جَ ذِ X ا”Apabila Ramadhan tiba, pintu surga dibuka, pintu neraka ditutup, dan setan pun dibelenggu.” 3. Terdapat Malam yang Penuh Kemuliaan dan Keberkahan Pada bulan ramadhan terdapat suatu malam yang lebih baik dari seribu bulan yaitu lailatul qadar (malam kemuliaan). Pada malam inilah –yaitu 10 hari terakhir di bulan Ramadhan- saat diturunkannya Al Qur’an Karim. Allah Ta’ala berfirman, ( ِ رْ دَ # فْ ل اِ # هَ لْ نَ ل يِ فُ اهَ نْ لَ < زْ نَ ? ا اَ ّ نِ X ا1 ( ِ رْ دَ # فْ ل اُ # هَ لْ نَ ل اَ مَ c اكَ رْ ذَ ? ا اَ مَ و) 2 ( ٍ رْ هَ شِ فْ لَ ? اْ نِ مٌ رْ يَ خِ رْ دَ # فْ ل اُ # هَ لْ نَ ل) 3

Upload: carik-hariono

Post on 11-Jan-2016

3 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

k

TRANSCRIPT

Page 1: Keutamaan Bulan Ramadhan

Keutamaan Bulan Ramadhan1. Ramadhan adalah Bulan Diturunkannya Al Qur’anBulan ramadhan adalah bulan yang mulia. Bulan ini dipilih sebagai bulan untuk berpuasa dan pada bulan ini pula Al Qur’an diturunkan. Sebagaimana Allah Ta’ala berfirman,ه�ر� الش� م �ك م ن ه د� ش� ف�م�ن� ق�ان �فر� و�ال �هد�ى ال م ن� �ات� �ن �ي و�ب �اس لن ل هد!ى �ن آ �قر� ال ف يه �ز ل� ن

أ �ذ ي ال م�ض�ان� ر� ه�ر ش�

�صم�ه �ي ف�ل“(Beberapa hari yang ditentukan itu ialah) bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Al Quran sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan yang bathil). Karena itu, barangsiapa di antara kamu hadir (di negeri tempat tinggalnya) di bulan itu, maka hendaklah ia berpuasa pada bulan itu.” (QS. Al Baqarah: 185). Ibnu Katsir rahimahullah tatkala menafsirkan ayat yang mulia ini mengatakan, ”(Dalam ayat ini) Allah Ta’ala memuji bulan puasa –yaitu bulan Ramadhan- dari bulan-bulan lainnya. Allah memuji demikian karena bulan ini telah Allah pilih sebagai bulan diturunkannya Al Qur’an dari bulan-bulan lainnya. Sebagaimana pula pada bulan Ramadhan ini Allah telah menurunkan kitab ilahiyah lainnya pada para Nabi alaihissalam”2. Setan-setan Dibelenggu, Pintu-pintu Neraka Ditutup dan Pintu-pintu Surga Dibuka Ketika Ramadhan TibaRasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

�اط ين ي الش� و�صف�د�ت �ار الن �و�اب ب� أ �ق�ت� و�غل �ة ن �ج� ال �و�اب ب

� أ �ح�ت� فت م�ض�ان ر� اء� ج� ذ�ا إ”Apabila Ramadhan tiba, pintu surga dibuka, pintu neraka ditutup, dan setan pun dibelenggu.”3. Terdapat Malam yang Penuh Kemuliaan dan KeberkahanPada bulan ramadhan terdapat suatu malam yang lebih baik dari seribu bulan yaitu lailatul qadar (malam kemuliaan). Pada malam inilah –yaitu 10 hari terakhir di bulan Ramadhan- saat diturunkannya Al Qur’an Karim. Allah Ta’ala berfirman,

) �ق�د�ر ال �ة �ل �ي ل ف ي �اه �ن ل �ز� �ن أ �ا ن �ق�د�ر ) (1إ ال �ة �ل �ي ل م�ا اك� د�ر�� أ ه�ر�) (2و�م�ا ش� �ل�ف أ م ن� Bر� ي خ� �ق�د�ر ال �ة �ل �ي 3ل

”Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al Quran) pada lailatul qadar (malam kemuliaan). Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu bulan.” (QS. Al Qadr: 1-3). Dan Allah Ta’ala juga berfirman,

�ذ ر ين� من �ا ن ك �ا ن إ �ة� ك �ار� مب �ة� �ل �ي ل ف ي �اه �ن ل �ز� �ن أ �ا ن إ”Sesungguhnya Kami menurunkannya pada suatu malam yang diberkahi dan sesungguhnya Kami-lah yang memberi peringatan.” (QS. Ad Dukhan: 3). Yang dimaksud malam yang diberkahi di sini adalah malam lailatul qadr. Inilah pendapat yang dikuatkan oleh Ibnu Jarir Ath Thobari rahimahullah. Inilah yang menjadi pendapat mayoritas ulama di antaranya Ibnu ‘Abbas radhiyallahu anhu.4. Bulan Ramadhan adalah Salah Satu Waktu Dikabulkannya Do’aRasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

�ه , ل �ب ي �ج ت �س� ف�ي ه�ا ب �د�عو� ي د�ع�و�ة! � م ل مس� �ل ك ل ن� و�إ م�ض�ان� ر� ه�ر ش� ف ى �ار الن م ن� �ق�اء� ت ع � �و�م ي �ل ك ف ى Nه ل ل ن� إ”Sesungguhnya Allah membebaskan beberapa orang dari api neraka pada setiap hari di bulan Ramadhan,dan setiap muslim apabila dia memanjatkan do’a maka pasti dikabulkan.”. Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

وم �م�ظ�ل ال و�د�ع�و�ة �ع�اد ل ال م�ام و�اإل ف�ط ر� ي �ى ت ح� م الص�ائ هم د�ع�و�ت Vد ر� ت � ال Bة� �ث �ال ث

Page 2: Keutamaan Bulan Ramadhan

“Tiga orang yang doanya tidak tertolak: orang yang berpuasa sampai ia berbuka, pemimpin yang adil, dan do’a orang yang di dzalimi”. An Nawawi rahimahullah menjelaskan, “Hadits ini menunjukkan bahwa disunahkan bagi orang yang berpuasa untuk berdo’a dari awal ia berpuasa hingga akhirnya karena ia dinamakan orang yang berpuasa ketika itu.”. An Nawawi rahimahullah mengatakan pula, “Disunahkan bagi orang yang berpuasa ketika ia dalam keadaan berpuasa untuk berdo’a demi keperluan akhirat dan dunianya, juga pada perkara yang ia sukai serta jangan lupa pula untuk mendoakan kaum muslimin lainnya.” Raihlah berbagai keutamaan di bulan tersebut, wahai Saudaraku! Semoga Allah memudahkan kita untuk semakin meningkatkan amalan sholih di bulan Ramadhan.

Page 3: Keutamaan Bulan Ramadhan

Keutamaan TawakkalPertama: Tawakkal sebab diperolehnya rizkiIbnu Rajab mengatakan, ”Tawakkal adalah se utama-utama sebab untuk memperoleh rizki”. Sebagaimana Allah Ta’ala sebutkan dalam firman-Nya,

ب�ه� س� ح� و� ه� ف� الل�ه� ع�ل�ى ك�ل� ي�ت�و� و�م�ن�“Dan barang siapa yang bertawakal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan) nya.” (QS. Ath-Thalaaq: 3).Kedua: Diberi kecukupan oleh AllahNabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah membaca surat Ath-Thalaaq ayat 3 kepada Abu Dzar Al Ghifari. Lalu beliau berkata padanya,

م� ت�ه� ل�ك�ف� ا ب�ه� ا ذ�و� أ�خ� م� ك�ل�ه� الن�اس� أ�ن� ل�و�“Seandainya semua manusia mengambil nasehat ini, itu sudah akan mencukupi mereka.”Yaitu seandainya manusia betul-betul bertakwa dan bertawakkal, maka sungguh Allah akan mencukupi urusan dunia dan agama mereka.Ibnu Jarir Ath Thabari rahimahullah ketika menjelaskan surat Ath Thalaaq ayat 3 mengatakan, “Barangsiapa yang bertakwa pada Allah dengan menjalankan perintah-Nya dan menyandarkan hatinya pada-Nya, maka Allah akan memberi kecukupan bagi-Nya.”Al Qurthubi rahimahullah menjelaskan pula tentang surat Ath Thalaaq ayat 3 dengan mengatakan, “Barangsiapa yang menyandarkan dirinya pada Allah, maka Allah akan beri kecukupan pada urusannya.”Asy-Syaukani rahimahullah menjelaskan, “Barangsiapa menyerahkan urusannya pada Allah, maka Allah akan berikan kecukupan pada urusannya.”Syaikh As Sa’di rahimahullah menjelaskan pula, “Barangsiapa yang menyandarkan diri pasa Allah dalam urusan dunia maupun agama untuk meraih manfaat dan terlepas dari kemudhorotan, dan ia pun menyerahkan urusannya pada Allah, maka Allah yang akan mencukupi urusannya. Jika urusan tersebut diserahkan pada Allah Yang Maha Mencukupi (Al Ghani), Yang Maha Kuat (Al Qowi), Yang Maha Perkasa (al ‘Aziz) dan Maha Penyayang (Ar Rahim), maka hasilnya pun akan baik dari cara-cara lain. Namun kadang hasil tidak datang saat itu juga, namun di akhirkan sesuai dengan waktu yang pas.”Masya Allah suatu keutamaan yang sangat luar biasa sekali dari orang yang bertawakkal.Ketiga: Masuk surga tanpa hisab dan tanpa azab.Dari Ibnu ‘Abbas, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

ون� ي�ت�ط�ي�ر� و�ال� ، ق�ون� ت�ر� ي�س� ال� ال�ذ�ين� ه�م� ، اب+ س� ح� ب�غ�ي�ر� ا �ل�ف. أ ب�ع�ون� س� ت�ى م�أ� م�ن� ن�ة� ال�ج� ل� ي�د�خ�

ك�ل�ون� ي�ت�و� م� ب4ه� ر� و�ع�ل�ى ،“Tujuh puluh ribu orang dari umatku akan masuk surga tanpa hisab. Mereka adalah orang-orang yang tidak minta diruqiyah, tidak beranggapan sial dan mereka selalu bertawakkal pada Rabbnya.”Keutamaan Tawakkal Sebagaimana Yang Disebutkan Di Dalam Al-Qur’an.Tidak mengherankan jika Al-Qur’an menaruh perhatian yang besar terhadap tawakal, entah berupa perintah untuk tawakal, pujian terhadap tawakal atau pun berupa penjelasan tentang keutamaan dan pengaruhnya di dunia serta akhirat.Tawakal harus disertai dengan syarat keteguhan iman. Jika yang disyaratkan sirna, maka sirna pula syaratnya. Tidak bisa dikatakan, “Bukanlah hal yang disyariatkan hanya kepada orang-

Page 4: Keutamaan Bulan Ramadhan

orang sebelum kita?” Sebab apa yang disyariatkan kepada kaum sebelum kita, juga berlaku untuk kita, selagi tidak ada syariat yang menghapusnya.Sebab jika tidak, penyebutan syari’at itu merupakan hal yang sia-sia dan kita tidak dapat mengambil pelajaran darinya, yang berarti hal ini juga bertentangan dengan apa telah ditetapkan Al-Qur’an. Syariat kita tidak menghapus tawakal, bahkan menguatkannya.Allah SWT menjadikan tawakal sebagai salah satu sifat orang-orang Mukmin yang fundamental, Secara jelas Allah SWT juga menyuruh tawakal,“Katakanlah: "Sekali-kali tidak akan menimpa kami melainkan apa yang Telah ditetapkan Allah untuk kami. dialah pelindung kami, dan Hanya kepada Allah orang-orang yang beriman harus bertawakal." (QS. At-Taubah : 51) . “(Dia-lah) Allah tidak ada Tuhan selain Dia. dan hendaklah orang-orang mukmin bertawakkal kepada Allah saja.” (QS. At-Taghabun : 13)