keputusan rektor universitas islam negeri sulthan …

6
KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI NOMOR : 314 TAHUN 2020 TENTANG PANITIA PELAKSANA DAN TIM SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDDIN JAMBI TAHUN AKADEMIK 2020/2021 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI, Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran kegiatan Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021 dibentuk Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021; b. bahwa mereka yang namanya tercantum dalam lampiran keputusan ini dipandang mampu dan memenuhi syarat untuk diangkat sebagai Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b perlu menetapkan Keputusan Rektor Universitas Islam Negeri tentang Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021; Mengingat : 1. Peraturan Pemerintah Nomor 04 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Standar Pendidikan Nasional; 3. Peraturan menteri Keuangan RI Nomor: 429/KMK.05/2009 tentang Penetapan Institut Agama Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi pada Departemen Agama sebagai Instansi Pemerintah yang menerapkan Pengelolaan Badan Layanan Umum; 4. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2017 tentang Statuta Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 5. Peraturan Menteri Agama Nomor 38 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Agama Nomor 21 Tahun 2017 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi; 7. Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 78/PMK.02/2019 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2020; 8. Keputusan Rektor Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Nomor 01 Tahun 2020 tentang Pengangkatan Kuasa Pengguna Anggaran Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Tahun Anggaran 2020;

Upload: others

Post on 18-Oct-2021

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN …

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

NOMOR : 314 TAHUN 2020

TENTANG PANITIA PELAKSANA DAN TIM SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU

UNIVERSITAS NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDDIN JAMBI TAHUN AKADEMIK 2020/2021

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI,

Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran kegiatan Sosialisasi Penerimaan

Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021 dibentuk Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021;

b. bahwa mereka yang namanya tercantum dalam lampiran keputusan ini dipandang mampu dan memenuhi syarat untuk diangkat sebagai Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b perlu menetapkan Keputusan Rektor Universitas Islam Negeri tentang Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021;

Mengingat : 1. Peraturan Pemerintah Nomor 04 Tahun 2014 tentang

Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi;

2. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Standar Pendidikan Nasional;

3. Peraturan menteri Keuangan RI Nomor: 429/KMK.05/2009 tentang Penetapan Institut Agama Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi pada Departemen Agama sebagai Instansi Pemerintah yang menerapkan Pengelolaan Badan Layanan Umum;

4. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2017 tentang Statuta Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi;

5. Peraturan Menteri Agama Nomor 38 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Agama Nomor 21 Tahun 2017 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi;

7. Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 78/PMK.02/2019 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2020;

8. Keputusan Rektor Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Nomor 01 Tahun 2020 tentang Pengangkatan Kuasa Pengguna Anggaran Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Tahun Anggaran 2020;

Page 2: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN …

- 2 -

9. Keputusan Rektor Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha

Saifuddin Jambi Nomor 02 Tahun 2020 tentang Pengangkatan Pejabat Pembuat Komitmen RM dan BLU, Pejabat Pembuat Komitmen Khusus Dana SBSN, Pejabat Penandatangan SPM, Bendahara Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Tahun Anggaran 2020;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI TENTANG

PANITIA PELAKSANA DAN TIM SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI TAHUN AKADEMIK 2020/2021

KESATU : Membentuk Panitia Pelaksana dan Tim Sosialisasi Penerimaan

Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2020/2021 dengan personalia sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dengan keputusan ini.

KEDUA : Segala biaya yang diakibatkan dari keputusan ini dibebankan

kepada DIPA UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Nomor: 025.04.2.424188/2020 tanggal 05 Desember 2019.

Kepada Tim Sosialisasi diberikan honorarium/ Kegiatan sebesar:

- Narasumber Rp.500.000,-/OJ - Transport Kepala Sekolah dan Tim IT Rp. 100.000,- / Keg - Transport Darat Kota Jambi Rp. 300.000,- / PP - Tranport Darat Kabupaten Ma. Jambi Rp. 300.00,-/PP - Transport Darat Kabupaten Tanjabbar Rp. 370.000,-/PP - Transport Darat Kabupaten Tanjabtim Rp. 350.000,-/PP - Transport Darat Kabupaten Kerinci Rp. 500.000,-/PP - Transport Darat Tembilahan Riau Rp. 500.000,-/PP - Penginapan Rp. 300.000,-/OH - Uang Harian Kota Jambi dan Ma. Jambi Rp. 150.000,-/OH - Uang Harian ke Kabupaten Rp. 300.000,-/OH

KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Jambi Pada tanggal, 8 Januari 2020

Page 3: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN …

- 3 -

LAMPIRAN I KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI NOMOR : 314 TAHUN 2020 TENTANG PANITIA PELAKSANA SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Penanggung Jawab : Prof. Dr. H. Su’aidi, MA., Ph.D. Ketua : Dr. Rofiqoh Ferawati, SE., M.EI Wakil Ketua : Dr. H. Mahbub Daryanto, M.Pd.I Sekretaris : Darul Hifni.,S.Ag., M.Fil.I Anggota Sekretariat : Diana Suswita, S.Ag Burhanuddin, S.Pd.I Muhammad Irfan, S.Fil.I., M.Fil.I Hj. Junita Br. Surbakti, S.Ag., M.Ud

Ahmad Nasuha, M. Si Ali Pernando, S.Pd.I Imawadddah, S.Pd.I Frenki. S.Pd Irfan Nofrianto, SS Habiburrahman Al Fatri, S.Kom A.A. As’ad Aripin, S.Pd.I Munsiah Andriani, SE

Ditetapkan di Jambi, Pada tanggal, 8 Januari 2020 REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI SU’AIDI

Page 4: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN …

LAMPIRAN II

KEPUTUSAN REKTOR UIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

NOMOR: 314 TAHUN 2020

TENTANG

TIM SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

TAHUN AKADEMIK 2020/2021

NOTUJUAN

SOSIALISASITIM SOSIALISASI KETERANGAN

1 Kota Jambi 1 Dr. Bahrul Ulum, S.Ag., M.Ag Wakil Rektor III

2 Dr. Masiyan, M.Ag Fak. Ushuluddin

3 Dr. DI. Ansusa, Lc., M.Hum Fak. Dakwah

4 Athiatul Haq, S.Ag., SS., M.Si Fak. Adab

5 Bayu Kurniawan, M.Sc Fak. Tarbiyah

6 Yandri Ramdhanu, M.Ed Alumni

7 Muhammad Koni, S.Sos Staf

8 Imawaddah, S.Pd.I Staf

9 Munsiah Andryani, SE Staf

3 Kab. Muaro Jambi 1 Dr. Bahrul Ulum, S.Ag., M.Ag Wakil Rektor III

2 Dr. Masiyan, M.Ag Fak. Ushuluddin

3 Dr. DI. Ansusa, Lc., M.Hum Fak. Dakwah

4 Athiatul Haq, S.Ag., SS., M.Si Fak. Adab

5 Bayu Kurniawan, M.Sc Fak. Tarbiyah

6 Yandri Ramdhanu, M.Ed Alumni

7 Muhammad Koni, S.Sos Staf

8 Imawaddah, S.Pd.I Staf

9 Munsiah Andryani, SE Staf

2 Kab. Batanghari 1 Dr. Risnita, M.Pd Fak. Tarbiyah

2 Muhammad Junaidi, S.Ag., M.Si Fak. Ushuluddin

3 Mukhlis, S.Ag., M.Pd.I Fak. Tarbiyah

4 Erwin Saputra Siregar, M.E Fak. Ekonomi

5 Reza Pahlepi, S.Ud Staf

6 M. Agus Gema Wijaya, S.Sos Staf

4 Kab. Muara Tebo 1 Dr. Rofiqoh Ferawati,SE., M.EI Wakil Rektor I

2 Dr. Halimah Djakfar, M.Fil.I Fak. Adab

3 Agus Salim, S.Th.I., MA., M.IR Fak. Syariah

4 Muhammad Irfan, S.Fil.I., M.Fil.I Staf

5 Normala Dewi, S.Pd.I Staf

6 Habiburrahman, Al Fatri, S.Kom Staf

5 Kab. Muara Bungo 1 Dr. Rofiqoh Ferawati,SE., M.EI Wakil Rektor I

2 Dr. Halimah Djakfar, M.Fil.I Fak. Adab

3 Agus Salim, S.Th.I., MA., M.IR Fak. Syariah

4 Muhammad Irfan, S.Fil.I., M.Fil.I Staf

5 Normala Dewi, S.Pd.I Staf

6 Habiburrahman, Al Fatri, S.Kom Staf

Page 5: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN …

NOTUJUAN

SOSIALISASITIM SOSIALISASI KETERANGAN

6 Kab. Sarolangun 1 Dr. As'ad, M.Pd Wakil Rektor II

2 Arfan, S.Th.I., M.Soc.Sc., Ph.D Fak. Dakwah

3 Diana Suswita, S.Ag Kasubbag. Akademik

4 Ahmad Nasuha, M.Si DTNP

5 Abdul Rahman, M.Pd.I Kasubbag. Humas

6 Arvandi, S.Pd.I Staf

7 Kab. Merangin 1 Dr. As'ad, M.Pd Wakil Rektor II

2 Arfan, S.Th.I., M.Soc.Sc., Ph.D Fak. Dakwah

3 Diana Suswita, S.Ag Kasubbag. Akademik

4 Ahmad Nasuha, M.Si DTNP

5 Abdul Rahman, M.Pd.I Kasubbag. Humas

6 Arvandi, S.Pd.I Staf

8Kab. Tanjung Jabung

Timur1 Dr. H. Mahbub Daryanto, M.Pd.I Kepala Biro AAKK

2 Darul Hifni, S.Ag., M.Fil.I Kabag. Akademik

3 Mustiah, S.Ag., M.HI Fak. Syariah

4 A. Mustaniruddin, M.Pd.I Fak. Ushuluddin

5 Burhanuddin, S.Pd.I Kasubbag. Kemahasiswaan

6 AA. As'ad Arifin, S.Pd.I Staf

9Kab. Tanjung Jabung

Barat1 Dr. H. Mahbub Daryanto, M.Pd.I Kepala Biro AAKK

2 Darul Hifni, S.Ag., M.Fil.I Kabag. Akademik

3 A. Mustaniruddin, M.Pd.I Fak. Ushuluddin

4 Mustiah, S.Ag., M.HI Fak. Syariah

5 Burhanuddin, S.Pd.I Kasubbag. Kemahasiswaan

6 AA. As'ad Arifin, S.Pd.I Staf

10 Kab. Kerinci 1 Dr. Iskandar, M.Pd., Ph.D Fak. Saintek

2 Dr. Alfian, M.Ed Fak. Adab

3 Bambang Kurniawan, SP., ME Fak. Ekonomi

4 Hj. Junita Br. Surbakti, S.Ag., M.Ud Staf

5 Ali Pernando, S.Pd.I Staf

6 Frenki, S.Pd Staf

11 Kota. Sungai Penuh 1 Dr. Iskandar, M.Pd., Ph.D Fak. Saintek

2 Dr. Alfian, M.Ed Fak. Adab

3 Bambang Kurniawan, SP., ME Fak. Ekonomi

4 Hj. Junita Br. Surbakti, S.Ag., M.Ud Staf

5 Ali Pernando, S.Pd.I Staf

6 Frenki, S.Pd Staf

Ditetapkan di Jambi

Pada Tanggal 8 Januari 2020

REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

SU'AIDI

Page 6: KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN …

LAMPIRAN III

KEPUTUSAN REKTOR UIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

NOMOR: 314 TAHUN 2020

TENTANG

TIM SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

TAHUN AKADEMIK 2020/2021

NOTUJUAN

SOSIALISASIN A M A FAKULTAS KETERANGAN

1 Kota Jambi 1 Iko Penantunate FEBIJuara I PIONIR Cabang.

Catur

2 Nur Oktamayuni Waqiah FEBIJuara I Pencak Silat

Porprov. Jambi

3 Zulfa Rahmi FEBISertifikasi Teknisi Akutansi

Yunior

4 Muhammad Fahrazi USHULUDDINJuara I Tarung Bebas

Nasional

5 Agus DAKWAHJuara I Duta Seni Budaya

dan Pariwisata

6 Nurlaila FEBIPeserta Indonesian Youth

Teacher Exchange

7 Rahma Yuniarsih FEBI Penulis Sembilan Novel

8 Rusli DAKWAH Bidik Misi

9 Ardianta Dhanusa TARBIYAH Bidik Misi

10 Oktari Dwijaya SYARIAH Bidik Misi

2Kab. Muaro

Jambi1 Zifa FEBI

Juara I Duta Generasi

Berencana dari BKKBN

Provinsi Jambi

2 Eko Suzi ADABJuara II Lomba Debat

Bahasa Arab Nasional

3 Nurul Faiza FEBIJuara III Olimpiade Temu

Ilmiah Se Sumbagsel

4 Indra Nurrohman SYARIAH Bidik Misi

5 Fahrizal DAKWAH Bidik Misi

6 Juner MZ USHULUDDIN Bidik Misi

7 Miftah Nur Chairil SYARIAH Bidik Misi

8 Ahmad Zaed Abd Aziz ADAB Bidik Misi

9 Idham Kholik ADAB Bidik Misi

10 Abdul Karim FEBI Bidik Misi

Ditetapkan di Jambi

Pada Tanggal 8 Januari 2020

REKTOR UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

SU'AIDI