kehamilan ektopik

3
KEHAMILAN EKTOPIK Batasan : Kehamilan yang implantasinya berada diluar endometrium kavum uteri Kehamilan ektopik terganggu adalah bila kehamilan ektopik tersebut berakhir dengan abortus atau ruptur tuba Patofisiologi Terjadi karena gangguan transportasi ovum yang telah dibuahi kedalam rongga rahim Etiologi : - Radang panggul - Tindakan operasi pada tuba - Penyempitan lumen tuba akibat desakan tumor Diagnosis : Anamnesis : - Terlambat haid - Gejala kehamilan subjektif lainnya - Nyeri perut, lokal atau menyeluruh bisa sampai pingsan atau nyeri bahu - Perdarahan pervaginam Pemeriksaan :

Upload: diah-karomah-putri

Post on 22-Dec-2015

12 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

medis

TRANSCRIPT

Page 1: KEHAMILAN EKTOPIK

KEHAMILAN EKTOPIK

Batasan :

Kehamilan yang implantasinya berada diluar endometrium kavum uteri

Kehamilan ektopik terganggu adalah bila kehamilan ektopik tersebut berakhir dengan

abortus atau ruptur tuba

Patofisiologi

Terjadi karena gangguan transportasi ovum yang telah dibuahi kedalam rongga rahim

Etiologi :

- Radang panggul

- Tindakan operasi pada tuba

- Penyempitan lumen tuba akibat desakan tumor

Diagnosis :

Anamnesis :

- Terlambat haid

- Gejala kehamilan subjektif lainnya

- Nyeri perut, lokal atau menyeluruh bisa sampai pingsan atau nyeri bahu

- Perdarahan pervaginam

Pemeriksaan :

- Tanda – tanda syik hipovolemik : hipotensi, takikardi, pucat, anemis, ekstremitas dingin

- Neri abdomen : Perut tegang, nyeri tekan dan nyeri lepas

- Pemeriksaan ginekologis

in spekulo : ada fluksus, sedikit

Pemeriksaan dalam : Nyeri goyang servik (+)

Korpus uteri sedikit membesar dan lunak, nyeri pada

perabaan

Page 2: KEHAMILAN EKTOPIK

Kanan/kiri uterus : nyeri pada perabaan dan teraba massa

tumor

Kavum douglas bisa menonjol karena berisi darah, nyeri

tekan (+).

Diagnosis banding :

a. Kista overium pecah dan mengalami perdarahan

b. Torsi kista ovarium

c. Kista terinfeksi

d. Abortus iminen

e. Apendisitis

Pemeriksaan penunjang :

a. Labolatorium : Hb, leukosit, beta HCG

b. USG : Kantung kehamilan pada uterus (-), kantung duluar kavum (+), Adanya massa

komplek dirongga panggul.

c. Kuldosentesis untuk mengetahui adanya darah dalam kavum douglas

d. Diagnosis laparoskopi

Konsultasi : Bila perlu ke bagian bedah

Terapi : tranfusi, laparotomi, Dalam melakukan operasi, perhatikan fungsi reproduksi

pasien

Page 3: KEHAMILAN EKTOPIK

KET

LabolatoriumLabolatorium

Anamnesa, pemeriksaan

Gejala klinistersangka

Gejala klinis jelasKET

Kuldosentesis

(-)(+)

Diagnosislaparoskopi

Laparotomi

KET

BukanKET