kebijakan program pelestari fungsi lingkungan …lh.surabaya.go.id/fileupload/kalpataru...

35
KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN PROVINSI JAWA TIMUR LINGKUNGAN PROVINSI JAWA TIMUR Eka Agustina Muktini, ST, M.Si Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Jawa Timur Tahun 2019

Upload: others

Post on 28-Dec-2019

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN PROVINSI JAWA TIMURLINGKUNGAN PROVINSI JAWA TIMUR

Eka Agustina Muktini, ST, M.SiDinas Lingkungan Hidup Provinsi Jawa Timur

Tahun 2019

Page 2: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

UNDANG-UNDANG NO.32/2009Tentang PPLH, Pasal 63, Ayat (1),

Huruf (w) bahwa,Dalam perlindungan dan

pengelolaanlingkungan hidup, pemerintah

bertugasmemberikan pendidikan,

pelatihan, pembinaan, dan penghargaan

UNDANG-UNDANG NO.32/2009Tentang PPLH, Pasal 70, Ayat (1),

bahwa,Masyarakat memiliki hak dan kese

mpatan yang sama dan seluasluasnya untuk berperan

aktif dalamperlindungan dan pengelolaan ling

kungan hidup

UNDANG-UNDANG 41/1999Tentang Kehutanan, Pasal 70,

Ayat (1), bahwa,Masyarakat turut berperan sertadalam pembangunan di bidang

kehutanan

DASAR HUKUM

PENGHARGAAN KALPATARUPenghargaan yang diberikan kepada mereka, baik individu, maupun kelompok, yang

dinilaiberjasa dalam merintis, mengabdi, menyelamatkan, dan membina Perlindungan dan

Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

PERATURAN MENTERI LHKNOMOR 30 TAHUN 2017 TENTANG PENGHARGAAN KALPATARU

Page 3: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

ARTI KATA KALPATARULambang pohon kehidupan yang mencerminkan suatu

PERMEN P.30/MENLHK/SETJEN/KUM.1/4/2017 tentang Penghargaan Kalpataru , Pasal 1, ayat (43

Lambang pohon kehidupan yang mencerminkan suatutatanan lingkungan yang serasi, selaras dan seimbang

serta merupakan tatanan yang menggambarkankeserasian hutan, tanah, air, udara dan makhluk hidup

Page 4: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

ANUGRAH KALPATARU

Kalpataru adalah penghargaan tertinggi bidang lingkungan hidup di Indonesia. Penghargaan kalpataru diberikan oleh pemerintah kepada individu (perseorangan) ataupun kelompok (WNI) (perseorangan) ataupun kelompok (WNI) yang dinilai berjasa dalam melestarikan lingkungan hidup. Penghargaan ini diberikan setiap tahun sejak 1981 sebagai salah satu rangkaian peringatan Hari

Lingkungan Hidup Sedunia di Indonesia.

Page 5: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KALPATARU SEBAGAI BENTUK APRESIASI ATAS PERAN MASYARAKAT

tahun 1980-2018: penerima Kalpataru nasional sebanyak 368 orang/kelompok

Provinsi jawa timur sebanyak 52 orng/kelompok penerima kalpataru

Kategori Jumlah

Pembinaan Kalpataru Tahun 20195

Kategori Jumlah

Perintis 17

Pengabdi 14

Penyelamat 18

Pembina 3

TOTAL 51

Page 6: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KATEGORI PENGHARGAAN KALPATARU

A. PERINTIS LINGKUNGAN

B. PENGABDI LINGKUNGAN

C. PENYELAMAT LINGKUNGAN

6

C. PENYELAMAT LINGKUNGAN

D. PEMBINA LINGKUNGAN

Pada penganugerahan di tahun 1981 hingga 1988, kalpataru hanya diberikankepada tiga kategori penerima, yaitu : Perintis Lingkungan, PengabdiLingkungan, dan Penyelamat Lingkungan. Mulai tahun 1989, ditambahkan satukategori lagi yaitu Pembina Lingkungan.

Page 7: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

1. PERINTIS LINGKUNGAN

DIBERIKAN KEPADA WARGA MASYARAKAT :a. Individu, bukan PNS/ASN/Pejabat Negarab. Mempelopori kegiatan PPLHK yang relatif baru

di wilayah/kawasan tertentuc. Mengembangkan teknologi lokal yang ramah

lingkungan

7

lingkungand. Kegiatan yang dipelopori telah memberikan

dampak positif terhadap upaya pengembanganpelestarian dan pengelolaan lingkungan hidupdan kehutanan bagi masyarakat sekitarnya.

Page 8: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

2. PENGABDI LINGKUNGAN

DIBERIKAN KEPADA WARGA MASYARAKAT :a. Individu, meliputi petugas lapangan PNS/ASNb. Mendedikasikan hidup melampaui kewajiban

dan tugas pokoknya dalam mengembangkanupaya PPLHK

c. Telah berkiprah minimal 5 (lima) tahunc. Telah berkiprah minimal 5 (lima) tahund. Kegiatan pengabdian terhadap upaya PPLHK

telah memberikan dampak positif terhadappelestarian lingkungan hidup dan kehutanan,peningkatan aspek sosial dan aspek ekonomibagi masyarakat sekitar

Page 9: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

3. PENYELAMAT LINGKUNGANDIBERIKAN KEPADA WARGA MASYARAKAT :a. Kelompok/Lembaga/Komunitasb. Mendedikasikan hidup melampaui kewajiban

dan tugas pokoknya dalam mengembangkanupaya PPLHK

c. Prakarsa kegiatan berasal daric. Prakarsa kegiatan berasal dariKelompok/Lingkungan/Komunitas itu sendiri

d. Kegiatan penyelamatan fungsi da tatananlingkungan hidup dan kehutanan telahmemberikan dampak positif terhadap aspekkelestarian lingkungan hidup dan kehutanan,peningkatan aspek sosial dan ekonomi bagikelompok lain maupun masyarakat sekitar

Page 10: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

4. PEMBINA LINGKUNGAN

a. Individu/tokoh masyarakat, bukan pejabat pemerintahb. Melakukan pembinaan kepada masyarakat di

wilayah/kawasan tertentuc. Telah berhasil membangkitkan kesadaran, peran dan

prakarsa masyarakat untuk berpartisipasi dalam upayaPPLHK

d. Telah mampu mengimplementasikan temuan teknologid. Telah mampu mengimplementasikan temuan teknologibaru yang ramah lingkungan

e. Kegiatan pembinaan masyarakat untuk berpartisipasidalam upaya PPLHK telah memberikan dampak positifterhadap upaya pelestarian lingkungan hidup dankehutanan, peningkatan aspek sosial dan aspekekonomi bagi masyarakat yang dibina dan sekitarnya

Page 11: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KRITERIA UMUM CALON PENERIMA PFLH & KALPATARU

KRITERIA INDIVIDU

1. Kriteria ini berlaku untuk kategori : PERINTIS, PENGABDI dan PEMBINA2. Warga Negara Indonesia3. Berkelakuan Baik4. Pada Waktu diusulkan tidak bestatus tersangka dalam proses hukum, dengan

dibuktikan melalui Surat Keterangan Catatan Kepolisisan (SKCK)5. Telah berkiprah minimal 5 (lima ) tahun5. Telah berkiprah minimal 5 (lima ) tahun

KRITERIA KELOMPOK

1. Kriteria ini berlaku untuk kategori : PENYELAMAT2. Warga Negara Indonesia3. Paling sedikit terdiri dari 3 (tiga) orang dan berdomisili di tempat yang sama4. Pada Waktu diusulkan, salah satu atau lebih anggota kelompok tidak bestatus

tersangka dalam proses hukum, dengan dibuktikan melalui Surat KeteranganCatatan Kepolisisan (SKCK) Ketua Kelompok atau salah satu pengurus

5. Telah berkiprah minimal 5 (lima ) tahun

Page 12: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

RUANG LINGKUP KEGIATAN

Konservasi

HUKUM & PENCEMARAN & HUKUM & BUDAYA

PENCEMARAN & PERUBAHAN

IKLIM

EKONOMI HIJAU

Page 13: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

PENGELOMPOKAN TEMA SUB TEMA

K1 : KONSERVASI 1. Pelestarian keanekaragaman hayatiyang meliputi genetik, spesies dan ekosistem

2. Konservasi tanah dan air3. Rehabilitasi lahan kritis4. Perlindungan dan pelestarian

kawasan yang dilindungi pada kawasan pegunungan, dataran rendah, kars, pesisir, laut dan pulau-rendah, kars, pesisir, laut dan pulau-pulau kecil

K2 : PENCEMARAN & PERUBAHANIKLIM

1. Energi terbarukan2. Adaptasi dan mitigasi perubahan

iklim3. Pencemaran dan kerusakan

lingkungan4. Mengurangi emisi gas rumah kaca

Page 14: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

K3 : EKONOMI HIJAU 1. Penerapan praktek manajemen terbaik (Best Management Practices) dalam pengelolaan lingkungan

2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragaman hayati

3. Pengembangan ekonomi kreatif yang mampu mengurangi emisi, karbon dan menekan kemiskinankemiskinan

K4 : HUKUM & BUDAYA 1. Keadilan terhadap pemanfaatan sumberdaya alam dan lingkungan

2. Komunikasi dan pendidikan lingkungan

3. Pelestarian dan pengembangan kearifan lingkungan

Page 15: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

PENGUSULAN CALON PENERIMA PENGHARGAAN

PFLH & KALPATARU

Page 16: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

Formulir pengusul: form ini berisi

identitas pengusul yang mengusulkan

calon penerima Penghargaan

Kalpataru

Formulir calon: form ini berisi tentang: (a) Identitas calon; (b) Kegiatan calon; (c) Dampak kegiatan terhadap LHK, ekonomi,sosial dan budaya; (d) Prakarsa, Motivasi, Inovasi dan Kreativitas; (e) Keswadayaan dan keberlanjutan; (f) Keistimewaan dan penghargaan;

Data pendukung:(hard dan soft copy)film, foto, publikasi (buku, flayer, poster

dan sebagainya)

1. Dokumen Softcopy yang disampaikan melalui surat elektronik (e-mail):[email protected] (untuk Kalpataru) dan untuk PFLH [email protected]

2. Dokumen hardcopy dan softcopy juga disampaikan dalam bentuk USB drivedan/atau dokumen tertulis secara paralel bersama surat pengusulan yangditujukan kepada Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (up DirektoratKemitraan Lingkungan, Direktorat Jenderal Perhutanan Sosial dan KemitraanLingkungan) untuk Kalpataru dan untuk PFLH kepada Kepala Dinas LH ProvinsiJatim

Page 17: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

FORM – IDENTITAS PENGUSULYang bertanda tangan di bawah ini:Nama : ……………………………………...…………………………Jenis Kelamin : ……………………………………...………………………… Lembaga/Organisasi : …………………………………………………………………Jabatan/Pekerjaan : …………………………………………………………………Alamat : ………………………...………………………………………Telepon/Faksimil : …………………………………………………………………No Handphone : …………………………………………………………………E-mail : …………………………………………………………………E-mail : …………………………………………………………………Dengan ini mengusulkan Saudara/Kelompok Masyarakat ........... untuk dipertimbangkan sebagai “CALON PENERIMA PENGHARGAAN KALPATARU TAHUN …… ” dengan KATEGORI …………………………(pilih salahsatu):

Pengusul ( )

PERINTIS LINGKUNGAN

PENGABDI LINGKUNGAN

PENYELAMAT LINGKUNGAN

PEMBINA LINGKUNGAN

Page 18: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

IDENTITAS CALON

URAIAN

NAMA INDIVIDU/

NAMA KELOMPOK

JENIS KELAMIN

(jikaindividu) LAKI-LAKI/PEREMPUAN (pilih salah satu)

TANGGAL LAHIR

(jikaindividu)

KODE

KATEGORI

II. IDENTITAS CALON

ALAMAT

PEKERJAAN

(jikaindividu)

PENDIDIKAN TERAKHIR

(jikaindividu)

LEMBAGA/KELOMPOK

(Jikakelompok)

TANGGAL BERDIRINYA

LEMBAGA/KELOMPOK

(Jikakelompok)

Page 19: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KEGIATAN CALON

JENIS KEGIATANPENJELASAN SINGKAT TENTANG

KEGIATAN

LOKASI

KEGIATANUKURAN

KEBERHASILAN YANG SUDAH

DICAPAI SAMPAI SAAT INI

III. KEGIATAN CALON

Page 20: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

DAMPAK KEGIATAN

EKOLOGIS

(LINGKUNGAN HIDUP DAN/ATAU

KEHUTANAN)

EKONOMI SOSIAL BUDAYA

IV. DAMPAK KEGIATAN

Page 21: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

PRAKARSA, MOTIVASI, INOVASI DAN KREATIVITAS

PRAKARSA DAN MOTIVASI INOVASI DAN KREATIVITAS

A. PRAKARSA:

Sumber inisiatif atau tindakan untuk mempelopori kegiatan, dilakukan olehcalonsendiri ataukah inisiatif bersama dengan anggota kelompok lainnya

c. INOVASI (IDE, GAGASAN, TEMUAN BARU):Penelitian, pengembangan, perekayasaangagasan, proses, produk dan prosedur yang dirancang untuk memberikan keuntungan bagi individu, kelompok , organisasi dan masyarakat luas. Jenis

V. PRAKARSA, MOTIVASI, INOVASI DAN KREATIFITAS

dengan anggota kelompok lainnya organisasi dan masyarakat luas. Jenis inovasi, yaitu: produk, teknologi, kebijakan, jasa dan sebagainya

B. MOTIVASI:

Suatu dorongan atau alasan yangmenjadi dasar semangat calon untukmelakukan sesuatu untuk mencapaitujuan tertentu

D. KREATIVITAS:Kemampuan calon untuk menciptakan sesuatu yang baru, baik berupa gagasan maupun karya nyata, dalam karya baru maupun kombinasi dengan hal-hal yang sudah ada, dan semuanya relatif berbeda dengan yang sudah ada sebelumnya.

Page 22: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KESWADAYAAN DAN KEBERLANJUTAN

KESWADAYAAN KEBERLANJUTAN

A. SUMBER PEMBIAYAAN KEGIATAN:

A. TEKNOLOGI/ALAT/FASILITAS YANG

DIGUNAKAN:

A. KELOMPOK/PERORANGAN YANG MENIRU:

VI. KESWADAYAAN DAN KEBERLANJUTAN

DIGUNAKAN:

B. KEPEMILIKAN LAHAN/LOKASI

KEGIATAN:

Page 23: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KEISTIMEWAAN DANPENGHARGAAN YANG PERNAH DITERIMA

KEISTIMEWAAN CALON SEHINGGA LAYAK

DIUSULKANPENGHARGAAN YANG PERNAH DITERIMA

(adalah alasan dari pengusul untuk

VII. KEISTIMEWAAN DANPENGHARGAAN

mengusulkan calon)

Page 24: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

TATA CARA SELEKSI & PEMBERIAN PENGHARGAAN

1. Verifikasi Administrasi yang dilakukan oleh Tim Sekretariat, meliputi :

a. Kesesuaian kategori

b. Lama waktu kegiatan calon b. Lama waktu kegiatan calon

c. Kelengkapan identitas pengusul

d. Kelengkapan identitas calon, dokumen pengusulan calon dan data pendukung

Page 25: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

2. Sidang DPA (Dewan Pertimbangan PenghargaanKalpataru) Pertama bertujuan :

1. Meneliti dan melakukan penilaian terhadap seluruhdokumen usulan calon penerima penghargaanKalpataru yang telah diverifikasi administrasi oleh TimSekretariat

2. Memilih dan menentukan calon nominasi penerimapenghargaan Kalpataru yang selanjutnya akanpenghargaan Kalpataru yang selanjutnya akandilakukan verifikasi dan validasi lapangan

3. Mengumumkan hasil penentuan calon nominasipenerima penghargaan kalpataru kepada publik gunamendapatkan sanggahan dan/atau masukan palinglama 7 (tujuh) hari sejak dipublikasikan melaluiwebsite resmi dan media sosial KLHK

Page 26: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

3. Tim Verifikasi dan validasi lapangan :

Melakukan koordinasi kepada pengusul dan nominasi calon untuk mengecek terkait :

- Identitas pengusul

- Identitas calon- Identitas calon

- Kesesuaian kegiatan dan lokasi kegiatan calon

- Dampak kegiatan

- Kesesuaian data pendukung

Page 27: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

4. Sidang DPK Kedua bertujuan :

- Meneliti dan melakukanpenilaian terhadap dokumen hasil verifikasi dan validasi lapangan

- Memilih dan menentukan penerima Penghargaan KalpataruPenghargaan Kalpataru

- Menyampaikan hasil penentuan penerima penghargaan kepada Menteri untuk ditetapkan melalui Surat Keputusan Menteri

Page 28: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

NO NAMA KEDUDUKAN DALAM DEWAN

1 Prof. DR. Ir. Hadi S. Alikodra, M.Si Ketua merangkap Anggota

2 DR. Ir. Ing. Hadi Daryanto, DEA Wakil Ketua merangkap Anggota

3 Nabiel Makarim, MPA. MSM Anggota

4 DR. Aca Sugandhi Anggota

TIM DPKANGGOTA

4 DR. Aca Sugandhi Anggota

5 Prof. DR. Ir. Herman Haeruman J. S, MF

Anggota

6 Ir. Laksmi Dewanthi, MA Anggota

7 Prof. DR. Ir. Tridoyo Kusumastanto, MSC

Anggota

8 Prof. Ir. Mukhtasor, M.Eng. Ph.D Anggota

9 DR. Ir. Harry Santoso Anggota

10 DR. Ir. Soeryo Adiwibowo, MS Anggota

11 DR. Imam B. Prasodjo Anggota

Page 29: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

Pengangkatan dan Pemberhentian Anggota DPK

1. Dewan Pertimbangan Kalpataru (DPK), berjumlah ganjil dansebanyak­banyaknya 11 (sebelas) orang, yang susunannya terdiridari seorang Ketua merangkap anggota, seorang Wakil Ketuamerangkap anggota, seorang Sekretaris merangkap anggota danbeberapa orang Anggota.

2. DPK diangkat oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan terdiridari tokoh masyarakat, aktivis lingkungan dan cendekiawan yangmemiliki komitmen yang tinggi terhadap pelestarian fungsi lingkungandan memiliki pemahaman yang luas tentang lingkungan hidup dankehutanan, serta pejabat setingkat Eselon I dari instansi yang terkait.kehutanan, serta pejabat setingkat Eselon I dari instansi yang terkait.

3. DPK diangkat dan ditetapkan untuk 1 (satu) periode yakni 2 (dua)tahun dan dapat diangkat kembali jika yang bersangkutan memenuhisyarat sebagaimana disebut pada Permen Nomor :P.3/MENLHK/PSKL/SET­1/I/2016 tentang Penghargaan Kalpataru.

4. Dalam hal anggota DPK tidak dapat melaksanakan tugasnya,mengundurkan diri, berhalangan tetap atau meninggal dunia, makakeanggotaan yang bersangkutan dianggap berhenti danpenggantinya diangkat dan ditetapkan melalui Keputusan MenteriLingkungan Hidup dan Kehutanan.

Page 30: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

Tugas, Fungsi dan Tanggung jawabDPK

1. Melakukan penelitian dan mengklarifikasi data calonpenerima penghargaan Kalpataru;

2. Mengusulkan dan memberikan pertimbangan kepadaMenteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan terhadapcalon penerima penghargaan Kalpataru yangmemenuhi syarat ditetapkan sebagai penerimapenghargaan Kalpataru;

3. Meneliti dan mengusulkan penarikan penghargaanKalpataru kepada Menteri Lingkungan Hidup danKalpataru kepada Menteri Lingkungan Hidup danKehutanan terhadap penerima Kalpataru yang dinilaitidak memenuhi persyaratan penghargaan Kalpataru;

4. Dalam Tugasnya DPK dibantu Sekretariat Kalpatarudan bertanggungjawab kepada Menteri LingkunganHidup dan Kehutanan

5. Meminta informasi kepada instansi pemerintah,perguruan tinggi, lembaga penelitian dan pengkajian,para ahli, pengusaha, lembaga swadaya masyarakat,dan warga masyarakat yang dipandang perlu;

Page 31: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

Mekanisme dan Persyaratan Pelaksanaan Sidang dan Rapat

1. Sidang Dewan Pertimbangan Kalpataru untuk memutuskannominasi dan kandidat penerima penghargaan Kalpataru,dianggap sah jika mencapai quorum, yakni sekurang­kurangnya dihadiri oleh 2/3 (dua per tiga) jumlah anggotadewan.

2. Anggota Dewan Pertimbangan Kalpataru yang tidak hadirdapat dihitung dalam quorum, jika yang bersangkutanmemberikan nama nominasi dan kandidat penerimapenghargaan Kalpataru secara tertulis kepada Ketua Dewan.

3. Bilamana quorum tidak tercapai, Dewan PertimbanganKalpataru dapat menjadualkan kembali persidangan.Kalpataru dapat menjadualkan kembali persidangan.

4. Sidang Dewan Pertimbangan Kalpataru untuk evaluasipemberian penghargaan Kalpataru dan materi acara lainnya.

5. Seorang anggota Dewan Pertimbangan Kalpataru dalamsidang untuk memutuskan nominasi dan kandidat penerimapenghargaan Kalpataru, tidak dapat mewakilkan kepada oranglain.

6. Sidang Dewan Pertimbangan Kalpataru harus terlebih dahulumendapat pengesahan dari anggota.

7. Setiap anggota Dewan Pertimbangan Kalpataru mem­punyai1 (satu) hak suara.

Page 32: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

Keputusan DPK dan Kriteria PenilaianPengambilan keputusan didasari pada prinsip objektivitas, dan keadilan yangdidukung oleh data aktual dan akurat dengan memperhatikan kriteria penilaian.

Kriteria penilaian calon penerima penghargaan Kalpataru, antara lain didasarkan pada: :1.Pemenuhan persyaratan umum dan khusus; 2.Gender; 3.Jenis kegiatan; 4.Tingkat kebaruan kegiatan; 5. Lokasi kegiatan;6.Ukuran kegiatan; 6.Ukuran kegiatan; 7.Frekuensi, intensitas dan lama kegiatan berlangsung (minimal 5 tahun agar diketahui dampak, manfaat, dan yang meniru); 8.Biaya kegiatan, keswadayaan dan pengorbanan calon;9.Tingkat keberhasilan; 10.Prakarsa dan motivasi; 11.Manfaat; 12.Kreativitas;13.Prospek;14.Dampak lingkungan fisik, sosial, budaya dan ekonomi;15. Kelompok/orang yang meniru; dan16.Tingkat popularitas.

Page 33: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

Perintis Pengabdi Penyelamat Pengabdi

Status Non PNS Petugas Lapangan/ PNS

Kelompok Masyarakat Pengusaha atau Tokoh Masyarakat

Non Tokoh OrganisasiOrmas

Prakarsa/ dana

Sendiri - Sendiri Sendiri

Karya / Prestasi

Melestarikan fungsi LH secara menonjol

Melestarikan fungsi LH yang melampaui tugaspokok

Berhasilmenyelamatkan LH

Berhasil melestarikan fungsi LH

Merupakan kegiatan baru di provinsi

Mempunyaiprakarsa dan

•Kategori Penerima Penghargaan Kalpataru•Kategori Penerima Penghargaan Kalpataru

baru di provinsiprakarsa danpengaruh untukmembangkitkanperan sertamasyarakat

Berhasilmenemukanteknologi baruyang ramahlingkungan

Penghargaan kalpataru diberikan kepada orang perorangan, kelompok orang dan/atau lembaga, yang berhasil merintis, mengabdikan, menyelamatkan dan membina upaya-upayaperlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup.

Page 34: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

KATEGORI PENERIMA KALPATARUPERINTIS LINGKUNGAN PENGABDI

LINGKUNGANPENYELAMAT LINGKUNGAN

PEMBINA LINGKUNGAN

Pengertian/

BatasanPerintis Lingkungan adalahorang perorang, kelompokorang, dan/ atau lembaga yang Memulai/ mempelopori/ membuka wahana upayaPPLH yang sangat luar biasadan merupakan kegiatanbaru di suatu wilayah ataukawasan

Pengabdi Lingkunganadalah orang perorangan, kelompok orang dan/ataulembaga yang mendedikasikan dirinyabagi upaya PPLH tanpayang melampauikewajiban dan tugaspokok di lapangandalam jangka waktuyang lama

Penyelamat Lingkunganadalah orang perorangan, kelompok orang dan/ataulembaga yang menjagadan atau memperbaikifungsi lingkunganhidup.

Pembina Lingkunganadalah orang perorangan, kelompok orang dan ataulembaga yang melakukanprakarsa danmemberikan pengaruhdan membangkitkankesadaran serta peranmasyarakat bagi PPLH dan atau menemukanteknologi ramahlingkungan.

Keyword Kepeloporan Dedikasi luar biasa Penyelamatan Lingkungan Hidup

Kesadaran dan peran sertamasyarakat, inovasiteknologi ramahlingkungan

Ukuran Berhasil melakukan kepeloporan yang kemudian diikuti oleh orang perorangan, kelompok orang dan/atau lembaga lain, dengan fokus penilaian atas keluaran/output yang dihasilkan : Cakupan wilayah Kebaharuan Kemandirian Dampak yang ditimbulkan Keberlanjutan Tidak pernah merusak

lingkungan

Dedikasi PPLH yang konsisten dan berlangsunglama; dengan fokus penilaian atas hasil dedikasidari segi : Cakupan wilayah Dampak yang

ditimbulkan Keberlanjutan Tidak pernah merusak

lingkungan

Berhasil melakukanpenyelamatan lingkunganhidup dengan fokus penilaian ataskeluaran/output yang dihasilkan : Cakupan wilayah Kebaharuan Kemandirian Dampak yang

ditimbulkan Keberlanjutan Tidak pernah

merusak lingkungan

Berhasil meningkatkankesadaran dan peran sertamasyarakat serta inovasiteknologi; dengan fokus penilaian ataskeluaran/output yang dihasilkan : Cakupan wilayah Kebaharuan Kemandirian Dampak yang

ditimbulkan Keberlanjutan Tidak pernah

merusak lingkungan

Ciri2 dominan /

utama :

Page 35: KEBIJAKAN PROGRAM PELESTARI FUNGSI LINGKUNGAN …lh.surabaya.go.id/fileupload/Kalpataru Surabaya_Pembinaan.pdflingkungan 2. Kesehatan dan Ketahanan pangan berbasis keanekaragamanhayati

PENGHARGAAN

TERIMA KASIH DAN SEMOGA MASYARAKAT JAWA TIMUR MAJU DAN BERMANFAAT BAGI SEMUA MAHLUK HIDUP DAN

LINGKUNGAN