kebijakan hukum dan sekolah

7
UPAYA PENANGGULANGAN KEKERASAN TERHADAP ANAK DI SEKOLAH

Upload: ginarsih-hutami

Post on 26-Jan-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kebijakan hukum dan sekolah dalam kekerasan pada anak di sekolah

TRANSCRIPT

Page 1: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

UPAYA PENANGGULANGAN KEKERASAN TERHADAP ANAK DI

SEKOLAH

Page 2: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

KEBIJAKAN HUKUM

UUD 1945

Pasal 28B

ayat (2)Pasal 28D

ayat (1)

Pasal 28G

ayat (1)

Pasal 28G

ayat (2)Pasal 28H

ayat (1)

Pasal 28I ayat

(1)

Pasal 28I ayat

(2)

Pasal 34

Setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh & berkembang serta berhak atas perlindungan dari kekerasan & diskriminasi

Setiap orang berhak atas pengakuan, jaminan, perlindungan & kepastian hukum yg adil serta perlakuan yg sama di hadapan hukum

Setiap orang berhak atas perlindungan diri pribadi, keluarga, kehormatan, martabat, dan harta benda yg di bawah kekuasaannya, serta berhak atas rasa aman & perlindungan dari ancaman ketakutan utk berbuat sesuatu atau tidak berbuat sesuatu yg merupakan hak asasi

Setiap orang berhak utk bebas dari penyiksaan & perlakuan yg merendahkan derajat manusia & berhak memperoleh suaka politik dari negara lain Setiap orang berhak hidup

sejahtera lahir & batin, bertempat tinggal & mendapatkan lingkungan hidup baik & sehat serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan

Hak utk hidup, hak utk tidak disiksa, hak kemerdekaan pikiran & hati nurani, hak beragama, hak utk tidak diperbudak, hak utk diakui sbg pribadi di hadapan hukum & hak utk tdk dituntut atas dasar hukum yg berlaku surut adalah hak asasi manusia yg tdk dpt dikurangi dalam keadaan apapun

Setiap orang berhakbebas atas perlakuan yg bersifat diskriminatif atas dasar apapun & berhak mendapatkan perlindungan thd perlakuan yg diskriminatif itu

Fakir miskin & anak-anak yg terlantar dipelihara oleh negara

Page 3: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

Konvensi Hak AnakPasal 18 mengharuskan negara-negara peserta utk melakukan upaya yg menjamin agar orang tua bertanggung jawab utk membesarkan & mengembangkan anak & kepentingan terbaik bagi anak akan dijadikan perhatian utamanya

Pasal 19: perlunya upaya utk melindungi anak dari kekerasan, penyalahgunaan, penelantaran & eksploitasi, serta menguraikan langkah-langkah dlm mencapai perlindungan tsb.

Bidang yg berkaitan dg anak dg kecacatan, tanggung jawab orang tua, eksploitasi anak, anak-anak dalam daerah konflik, rehabilitasi anak dll diuraikan dlm pasal yg berkaitan dg keberlangsungan hidup, tumbuh kembang & hak utk memperoleh pelayanan kesehatan

KEBIJAKAN HUKUM

Page 4: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

Mengatur:- Hak & kewajiban anak, kewajiban &

tanggung jawab negara, masyarakat & orang tua

- Pengasuhan, perwalian & pengangkatan anak

Anak dilindungi di bidang agama, kesehatan, pendidikan, sosial, dan perlindungan khusus pd keadaan-

keadaan tertentu

Perlindungan khusus: melindungi anak dalam situasi darurat, ABH, anak kelompok minoritas

& terisolasi, anak tereksploitasi ekonomi &/ seksual, anak yg diperdagangkan, anak korban NAPZA, anak korban penculikan, anak korban kekerasan, anak penyandang cacat, dan anak

korban perlakuan salah & penelantaran.

Perlindungan khusus bagi ABH/korban tindak pidana diatur dalam pasal 64 ayat (3) melalui

upaya rehabilitasi, perlindungan dari pemberian identitas & menghindari labelisasi, pemberian jaminan keselamatan saksi korban & saksi ahli, dan pemberian akses informasi

perkara

UU No. 23 Thn 2002 ttg Perlindungan Anak

KEBIJAKAN HUKUM

Page 5: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

• Pasal 285, 287, 289, 290, 291, 292, 293, 294, 295 KUHP• Pasal 81 dan 82 UU No. 23 Tahun 2002Kekerasan Seksual

• Pasal 351, 352, 353, 354, 355, 359, 360, 361 KUHP• Pasal 80 UU No. 23 Tahun 2002Kekerasan Fisik

• Pasal 297, 328, 330, 332, 336 KUHP• Pasal 83 UU No. 23 Tahun 2002

Penculikan & Perdagangan Anak

• Pasal 77, 78, 80, 85, 88, 89, 304, 308 KUHP• UU No. 23 Tahun 2002

Penelantaran, diskriminasi, dan

pidana lain

KETENTUAN PIDANA KTA

Page 6: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

• Setiap kasus kekerasan terhadap anak di sekolah tidak hanya diselesaikan oleh pihak kepolisian

• Dengan adanya keterkaitan UU tentang Perlindungan anak dan UU tentang Sistem Pendidikan Nasional diharapkan dapat meminimalisir kekerasan yang terjadi di lembaga pendidikan

• Pengawasan terhadap perilaku anak didik dengan cara jumlah penerimaan anak didikpun disesuaikan dengan jumlah tenaga pengajar di sekolah

KEBIJAKAN SEKOLAH TERKAIT KTA

Page 7: Kebijakan Hukum Dan Sekolah

Statement on Child Abuse and Neglect, WMA, 1992

Pasal 108 KUHAP

Pasal 78 UU No 23 Tahun 2002

KEWAJIBAN MORAL & KEWAJIBAN HUKUM

TENAGA KESEHATAN

BUKTI, PENELITIAN, DAN VeRTenaga kesehatan sedapat mungkin mencari dan mencatat secara lengkap bukti fisik kekerasan/penelantaran.Hal ini sebagai antisipasi untuk upaya pembuktian di pengadilan.