kebijakan etika batuk.docx

5
KEPUTUSAN DIREKTUR Nomor : ....../SK.Dir/SKP/RSU.FB/VI/2015 TENTANG KEBIJAKAN PELAYANAN PENCEGAHAN DAN PEGENDALIAN INFEKSI Direktur Rumah Sakit Unun Full Bethesda dengan sentiasa memohon bimbingan. MENIMBANG : 1.Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit Umum Full Bethesda, makadiperlukan penyelenggaraan pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di RSU Full Bethesda. 2.Bahwa agar pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit Umum Full Bethesda dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya kebijakan Direktur Rumah Sakit Umum Full Bethesda sebagai landasan bagi penyelenggaraan pelayanan Pencegahan dan pengendalian Infeksi di Rumah Sakit Umum Full Bethesda. 3.Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b, perlu ditetapkandengan Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Full Bethesda. Mengingat: 1.Kepmenkes No. 270 / Menkes / SK / III/2007 Tentang Pedoman Manajerial PPI di RS dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Lainnya

Upload: rewina-poerba-pak-pak

Post on 07-Dec-2015

104 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

Page 1: KEBIJAKAN ETIKA BATUK.docx

KEPUTUSAN DIREKTUR

Nomor : ....../SK.Dir/SKP/RSU.FB/VI/2015

TENTANG

KEBIJAKAN PELAYANAN PENCEGAHAN DAN PEGENDALIAN INFEKSI

Direktur Rumah Sakit Unun Full Bethesda dengan sentiasa memohon bimbingan.

MENIMBANG : 1.Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit Umum Full Bethesda, makadiperlukan penyelenggaraan pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di RSU Full Bethesda.

2.Bahwa agar pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit Umum Full Bethesda dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya kebijakan Direktur Rumah Sakit Umum Full Bethesda sebagai landasan bagi penyelenggaraan pelayanan Pencegahan dan pengendalian Infeksi di Rumah Sakit Umum Full Bethesda.

3.Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b, perlu ditetapkandengan Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Full Bethesda.

Mengingat: 1.Kepmenkes No. 270 / Menkes / SK / III/2007 Tentang

Pedoman Manajerial PPI di RS dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Lainnya2Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor

382/Menkes/SK/III/2007 tentang.Pedoman Pencegahan dan Pengndalian Infeksi di Rumah Sakit dan Fasilitas Kesehatan lainnya.

3.Setiap/semua petugas pelayanan, semua pasien rawat inap, pasien rawat jalan dan pengunjung rumah sakityang sedang dalam infeksi saluran pernafasan.

Page 2: KEBIJAKAN ETIKA BATUK.docx

M E M U T U S K A N :Menetapkan :PERTAMA : PERATURAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM FULL

BETHESDA TENTANG KEBIJAKANPELAYANAN PENCEGAHANPENGENDALIAN INFEKSI RUMAH SAKIT UMUM FULLBETHESDA

KEDUA : Kebijakan Pelayanan Pencegahan Pengendalian Infeksi Rumah SakitUmum Full Bethesda harus dijadikan acuan dalam menyelenggarakanpelayanan Pencegahan Pengendalian Infeksi Rumah Sakit Umum Full

Bethesda.

Page 3: KEBIJAKAN ETIKA BATUK.docx

ETIKA BATUK ATAU BERSIN

No. Dokumen/SPO/SKP/RSU.FB/VI/

2015

No. Revisi-

Halaman1/2

STANDARPROSEDUR

OPRASIONAL(SPO)

Tanggal Terbit

21 Juni 2015

DitetapakanDirektur RSU FULL BETHESDA

Dr. Antonius B.P Simangusong, Sp.A,MHA,PhDDirektur

PENGERTIANMerupakan tata cara melakukan etika batuk yang sesuai dengan rekomendasi PPI.

TUJUAN1. Mengurangi paparan terhadap lingkungan/orang lain dari partikel yang

terpercik ketika batuk.

2. Menurunkan transmisi pathogen droplet.

3. Untuk memperkecil resiko terjadinya infeksi yang penularannya lewat

droplet, airbone (saluran pernafasan atas) dari pasien ke petugas dan

sebaliknya.

KEBIJAKAN1. Kepmenkes No. 270 / Menkes / SK / III/2007 Tentang

Pedoman Manajerial PPI di RS dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Lainnya

2. Kepmenkes No. 382 / Menkes / SK/ III/ 2007 Tentang Pedoman PPI di RS dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Lainnya.

3. Setiap/semua petugas pelayanan, semua pasien rawat inap, pasien rawat jalan dan pengunjung rumah sakityang sedang dalam infeksi saluran pernafasan.

PROSEDURPersiapan :

1. Air bersih mengalir.

2. Sabun/ Larutan Antiseptik.

3. Tissue/ handuk kecil-kecil yang bersih

Pelaksanaan :

1. Petugas cuci tangan

Page 4: KEBIJAKAN ETIKA BATUK.docx

2. Saat batuk/bersin menutup mulut dan hidung memakai tissue,

saputangan,masker kain/medis bila tersedia, buang ketempat

sampah infeksius.

3. Bila tidak memakai tissue / masker batukkan ke lengan bagian

dalam bahu anda.

4. Lakukan cuci tangan.

UNIT TERKAIT Seluruh Instalalasi/ Unit terkait di RS :

Seluruh Unit Rawat Jalan

Instalasi Gawat Darurat

Seluruh Unit Rawat Inap

Intensif Care Unit

Instalasi Laboratorium

Instalasi Radiologi

Instalasi Bedah Central

Instalasi Kamar Jenazah