kata pengantar las oksi asetilin

11
MODUL BAHAN AJAR Kata Pengantar Modul ini menggunakan system pelatihan yang berbasis kompetensi untuk mengajarkan keterampilan di tempat kerja. Pelatihan berdasarkan standar kompetensi yaitu suatu cara yang secara nasional sudah disepakati tentang penyampaian keterampilan, sikap dan pengetahuan yang digunakan untuk tugas pekerjaan tertentu dengan penekanan utama pada aspek apa yang dapat dilakukan seseorang sebagai hasil dalam mengikuti rangkaian kegiatan pelatihan. Salah satu karakteristik yang penting tentang pelatihan berbasis kompetensi adalah menitik beratkan pada pelatihan bersifat individual untuk pekerjaan aktual di tempat kerja. Modul ini dapat digunakan oleh peserta pendidikan dan pelatihan serta instruktur/pengajar memberikan aktivitas Pemelajaran pada peserta pendidikan dan pelatihan berkaitan dengan unit kompetensi menurut standar kompetensi industri logam IAPSD (Indonesia Australia Partnership for Skill Development) metals project dengan judul unit kompetensi “Melakukan rutinitas las oksi-asetilin (las karbit)” yang berisikan pengetahuan dan keterampilan untuk pekerjaan pembentukan. Unit kompetensi ini merupakan salah satu unit kompetensi yang mendukung penampilan yang efektif sehubungan dengan kompetensi pembentukan yang digunakan dilingkungan kerja atau industri. Secara umum isi modul ini mempertimbangkan secara penuh kondisi pelatihan keterampilan dan organisasi ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ Teknik Pembentukan Melakukan Rutinitas Las Oksi-Asetilin i

Upload: wayan-santosa

Post on 23-Nov-2015

25 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

las

TRANSCRIPT

Kata Pengantar

MODUL BAHAN AJAR

Kata Pengantar

Modul ini menggunakan system pelatihan yang berbasis kompetensi untuk mengajarkan keterampilan di tempat kerja. Pelatihan berdasarkan standar kompetensi yaitu suatu cara yang secara nasional sudah disepakati tentang penyampaian keterampilan, sikap dan pengetahuan yang digunakan untuk tugas pekerjaan tertentu dengan penekanan utama pada aspek apa yang dapat dilakukan seseorang sebagai hasil dalam mengikuti rangkaian kegiatan pelatihan. Salah satu karakteristik yang penting tentang pelatihan berbasis kompetensi adalah menitik beratkan pada pelatihan bersifat individual untuk pekerjaan aktual di tempat kerja.

Modul ini dapat digunakan oleh peserta pendidikan dan pelatihan serta instruktur/pengajar memberikan aktivitas Pemelajaran pada peserta pendidikan dan pelatihan berkaitan dengan unit kompetensi menurut standar kompetensi industri logam IAPSD (Indonesia Australia Partnership for Skill Development) metals project dengan judul unit kompetensi Melakukan rutinitas las oksi-asetilin (las karbit) yang berisikan pengetahuan dan keterampilan untuk pekerjaan pembentukan. Unit kompetensi ini merupakan salah satu unit kompetensi yang mendukung penampilan yang efektif sehubungan dengan kompetensi pembentukan yang digunakan dilingkungan kerja atau industri.

Secara umum isi modul ini mempertimbangkan secara penuh kondisi pelatihan keterampilan dan organisasi penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan yang disesuaikan dengan kebutuhan industri tanpa ada bias pada sektor individual, untuk mendukung hal tersebut, pada modul ini akan dipertimbangkan hal-hal sebagi berikut :

Kebutuhan peserta pendidikan dan pelatihan.

Persyaratan-persyaratan organisasi.

Waktu yang tersedia untuk melakukan pendidikan dan pelatihan.

Situasi pelatihan.

Strategi penyampaian yang digunakan dan teknik-teknik penilaian yang disajikan dalam modul unit kompetensi ini tidaklah bersifat wajib tetapi merupakan prasyarat minumum yang harus digunakan sebagai pedoman penggunaan modul. Pengguna modul ini didorong untuk menggunakan berbagai pengalaman belajar sebelumnya yang meliputi pengetahuan, keterampilan serta pengalaman-pengalaman belajar yang lainnya untuk mengembangkan keterampilan dan pengetahuan yang termuat dalam modul ini serta agar dapat memastikan relevansi kegiatan pendidikan dan pelatihan dengan kebutuhan pekerjaan di industri.

Tim Penyusun

Teknik Pembentukan

Daftar IsiHalaman

Kata Pengantar

iDaftar isi

iiiPeta Kedudukan Modul

vPeristilahan/Glosarium

viBAB IPENDAHULUAN A. Deskripsi Judul Modul

1

B. Prasyarat

1C. Petunjuk Penggunaan Modul

2

D. Tujuan Akhir

7E. Kompetensi dan Sub Kompetens

9

F. Pengecekan Kemampuan

13BAB IIPEMELAJARAN

G. Rencana Belajar

16H. Kegaiatan Belajar

191. Kegiatan Belajar 1 Menyiapkan Bahan Untuk Pengelasan 19a. Tujuan Kegiatan Belajar

19b. Uraian Materi Pemelajaran

19c. Rangkuman Materi Pemelajaran

36d. Tugas Pemelajaran

39e. Tes Formatif

40f. Kunci Jawaban Formatif

422. Kegiatan Belajar 2 Menghubungkan dan Mengeset

Peralatan Pengelasa

44a.Tujuan Kegiatan Belajar

44b. Uraian Materi Pemelajaran

46c. Rangkuman Materi Pemelajaran

72d. Tugas Pemelajaran

78e. Tes Formatif

79f. Kunci Jawaban Formatif

80g. Lembaran Kerja

833. Kegiatan Belajar 3 Menentukan Perlatan Las,

Pengesetan dan Alat Bantu Yang

Digunakan

86a. Tujuan Kegiatan Belajar

86b. Uraian Materi Pemelajaran

86c. Rangkuman Materi Pemelajaran

102d. Tugas Pemelajaran

107e. Tes Formatif

108f. Kunci Jawaban Formatif

1084. Kegiatan Belajar 4 Melakukan Rutinitas Pengelasan

110a. Tujuan Kegiatan Belajar

110b. Uraian Materi Pemelajaran

110c. Rangkuman Materi Pemelajaran

123d. Tugas Pemelajaran

126e. Tes Formatif

127f. Kunci Jawaban Formatif

128g. Lembaran Kerja

129

BAB IIIEVALUASI

Tes Tulis

201Tes Ujuk Kerja

203BAB IVPENUTUP

Kesimpulan

215DAFTAR PUSTAKA

216Peta Kedudukan Modul

NomorKodeNama Modul

ModulUnit Kompetensi

1AM.9.2AMembaca Gambar Teknik

2BM.5.37AGambar Bukaan/Bentangan Geometri

3CM.18.1AMenggunakan Perkakas Tangan

4DM.5.4A Melakukan Rutinitas Las Oksi-Asetilin

5EM.5.12AMelakukan Rutinitas Pengelasan Menggunakan Las Busur Manual

6FM.5.38AGambar Bukaan/Bentangan Geometri, Geo-metri Lanjut Benda Silinder atau Persegi Panjang

7GM.18.2AMenggunakan Perkakas Tangan Bertenaga Operasi Digenggam

8HM.5.5AMelakukan Pemotongan Secara Mekanik

9IM.5.7APemanasan, Pemotongan Panas dan Gauging Secara Manual

10JM.3.3AMerakit Pelat dan Lembaran

11KM.7.32AMenggunakan Mesin Untuk Operasi Dasar

12LM.5.39AGambar Bukaan/Bentangan Geometri, Geo-metri Lanjut Benda Kerucut/Konis

13MM.5.40AGambar Bukaan/Bentangan Geometri, Geo-metri Lanjut Benda Transisi

14NM.5.10AMelakukan Pabrikasi Pembentukan, Pelengku-ngan dan Pencetakan

15OM.6.1AMenempa Dengan Tangan

16PM.6.2AMenempa Dengan Palu Besi

Glosarium

Elemen Kompetensi

Elemen atau sub kompetensi adalah keterampilan-keterampilan yang membangun sebuah unti kompetensi.

Kompeten

Mampu melakukan pekerjaan dan memiliki keterampilan, pengetahuan dan sikap yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan tertentu secara efektif dan efisien di tempat kerja serta seuai dengan standar yang telah ditetapkan.

Kriteria Unjuk Kerja

Patokan-patokan yang digunakan untuk mengukur apakah seseorang sudah mencapai suatu kompetensi pada unit kompetensi tertentu.

Penilaian

Proses formal yang memastikan peserta pendidikan dan pelatihan memenuhi standar-standar yang dibutuhkan oleh standar kompetensi industri, proses penilaian ini dilakukan oleh seorang penilai yang memenuhi persyaratan (cakap dan berkualitas) dalam kerangka yang telah disepakatai secara formal.

Penilai

Seseorang yang telah diakui/ditunjuk oleh pihak yang berkompeten untuk melakukan kegiatan penilaian/pengujian kepada peserta pendidikan dan pelatihan untuk suatu area tertentu.

Penilaian

Kegiatan pengukuran tingkat keberhasilan kegiatan pendidikan dan pelatihan dengan menggunakan alat pembanding standar-standar yang telah ditetapkan.

Penilaian Formatif

Kegiatan penilaian berskala kecil yang dilakukan selama kegiatan pendidikan dan pelatihan untuk membantu memastikan kegiatan Pemelajaran berjalan sesuai dengan rencana Pemelajaran dan memberikan umpan balik kepada peserta pendidikan dan pelatihan tentang kemajuan belajar yang mereka capai.

Penilaian Sumatif

Kegiatan penilaian yang dilakukan setelah kegiatan pendidikan dan pelatihan dalam satu unit kompetensi telah diselesaikan yang bertujuan untuk memastikan apakah peserta pendidikan dan pelatihan sudah mencapai kriteria unjuk kerja dalam satu unit kompetensi tertentu.

Siswa/peserta pendidikan dan pelatihan

Orang yang menerima/mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan.

Guru/pembimbing

Orang yang memberikan pelatihan keterampilan, pengetahuan dan sikap dalam kegiatan pendidikan dan pelatihan.

Pendidikan dan Pelatihan

Kegiatan belajar yang menyajikan pmbelajaran keterampilan, pengetahuan dan sikap secara simultan, terstruktur dan terarah pada tujuan tertentu.

Pelatihan Berdasarkan Kompetensi

Pelatihan yang berkaitan dengan kemampuan seseorang dalam penguasaan suatu area kompetensi/keahlian secara teratur dan mengacu pada standar yang ditetapkan.

Unit Kompetensi

Satu unit keterampilan tertentu yang membangun sebuah kompetensi.

PAGE i------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------Teknik Pembentukan

Melakukan Rutinitas Las Oksi-Asetilin

_1142961746.vsd