kanker serviks

9
1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kanker Serviks atau kanker leher rahim (sering juga disebut kanker mulut rahim) merupakan salah satu penyakit kanker yang paling banyak terjadi  pada kaum wanita. Kanker ini merupakan pembunuh wanita yang menakutkan. Berdasarkan data WHO, tercatat setiap tahun ribuan wanita meninggal karena penyakit kanker serviks dan kanker serviks menempati  peringkat teratas sebagai penyebab kematian wanita dunia. Kanker serviks adalah tumbuhnya sel-sel tidak normal pada leher rahim,  proses perubahan untuk menjadi sel kanker memakan waktu lama, sekitar 10 sampai 20 tahun. Proses ini seringkali tidak disadari hingga kemudian sampai pada tahap pra-kanker yang tidak menimbulkan gejala. Oleh karena itu pemahaman terhadap penyakit kanker serviks oleh kaum wanita sangat dibutuhkan. 1.2 Tujuan Di Indonesia diperkirakan setiap satu jam seorang wanita meninggal dunia karena kanker serviks, oleh karena itu pemahaman terhadap penyakit kanker serviks oleh kaum wanita sangat dibutuhkan. Karya tulis ini disusun dengan tujuan untuk memperoleh gambaran pengetahuan dan kesadaran tentang bahaya penyakit kanker serviks bagi kaum wanita. Disamping itu karya tulis ini disusun dengan tujuan untuk melengkapi tugas dosen mata kuliah Bahasa Indonesia. 1.3 Pembatasan Masalah Penyakit kanker serviks merupakan penyakit yang sangat berbahaya dan menarik untuk dibahas. Agar pembahasan lebih terarah, karya tulis ini hanya membahas mengenai aspek penyakit kanker serviks.

Upload: eristawida

Post on 09-Oct-2015

16 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Makalah Kanker Serviks atau Kanker Rahim

TRANSCRIPT

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Kanker Serviks atau kanker leher rahim (sering juga disebut kanker mulut rahim) merupakan salah satu penyakit kanker yang paling banyak terjadi pada kaum wanita. Kanker ini merupakan pembunuh wanita yang menakutkan. Berdasarkan data WHO, tercatat setiap tahun ribuan wanita meninggal karena penyakit kanker serviks dan kanker serviks menempati peringkat teratas sebagai penyebab kematian wanita dunia.

Kanker serviks adalah tumbuhnya sel-sel tidak normal pada leher rahim, proses perubahan untuk menjadi sel kanker memakan waktu lama, sekitar 10 sampai 20 tahun. Proses ini seringkali tidak disadari hingga kemudian sampai pada tahap pra-kanker yang tidak menimbulkan gejala. Oleh karena itu pemahaman terhadap penyakit kanker serviks oleh kaum wanita sangat dibutuhkan.

1.2 TujuanDi Indonesia diperkirakan setiap satu jam seorang wanita meninggal dunia karena kanker serviks, oleh karena itu pemahaman terhadap penyakit kanker serviks oleh kaum wanita sangat dibutuhkan. Karya tulis ini disusun dengan tujuan untuk memperoleh gambaran pengetahuan dan kesadaran tentang bahaya penyakit kanker serviks bagi kaum wanita. Disamping itu karya tulis ini disusun dengan tujuan untuk melengkapi tugas dosen mata kuliah Bahasa Indonesia.

1.3 Pembatasan MasalahPenyakit kanker serviks merupakan penyakit yang sangat berbahaya dan menarik untuk dibahas. Agar pembahasan lebih terarah, karya tulis ini hanya membahas mengenai aspek penyakit kanker serviks. 1.4 Metode Pengumpulan DataData yang dikemukakan dalam karya tulis ini diperoleh melalui berbagai cara. Pertama dengan membaca buku-buku sumber yang ada hubungannya dengan penyakit kanker serviks. Selain buku, ada juga artikel-artikel kesehatan terbitan dinas kesehatan.

BAB IIPEMBAHASAN

2.1Pengertian Kanker ServiksKanker serviks adalah tumor ganas yang tumbuh didalam leher rahim atau serviks yang terdapat pada bagian terendah dari rahim yang menempel pada puncak vagina. ( Diananda,Rama, 2009 )Kanker serviks merupakan gangguan pertumbuhan seluler dan merupakan kelompok penyakit yang dimanifestasikan dengan gagalnya untuk mengontrol proliferasi dan maturasi sel pada jaringan serviks. Kanker serviks biasanya menyerang wanita berusia 35 - 55 tahun, 90% dari kanker serviks berasal dari sel kelenjar penghasil lendir pada saluran servikal yang menuju kedalam rahim.(Sarjadi, 2001)Dari beberapa pendapat yang dikemukakan oleh para ahli penulis dapat disimpulkan bahwa kanker serviks adalah pertumbuhan sel yang abnormal yang terdapat pada organ reproduksi wanita yaitu serviks atau bagian terendah dari rahim yang menempel pada puncak vagina.

2.2Penyebab Kanker ServiksHuman Papilloma Virus (HPV) merupakan penyebab dari kanker serviks. Virus HPV akan menyerang selaput di dalam mulut dan kerongkongan serviks, serta anus. Apabila tidak segera terdeteksi, infeksi virus HPV menyebabkan terbentuknya sel-sel prankanker serviks dalam jangka panjang. Varian yang sangat berbahaya adalah HPV tipe 16 dan 18 karena penyebab banyak kematian pada kaum wanita. (Pola pengembangan paragraph umum-khusus)Selain itu, kebiasaan hidup yang kurang baik juga bisa menyebabkan terjangkitnya kanker serviks ini. Seperti kebiasaan merokok, kurangnya asupan vitamin terutama vitamin c dan vitamin e serta kurangnya asupan asam folat. Kebiasaan buruk lainnya yang dapat menyebabkan kanker serviks adalah seringnya melakukan hubungan intim dengan berganti pasangan, melakukan hubungan intim dengan pria yang sering berganti pasangan dan melakukan hubungan intim pada usia dini (melakukan hubungan intim pada usia